23

Arsitektur Dan Protokol IMS (kuliah JARKOMLAN Informatika IT Telkom)

Embed Size (px)

DESCRIPTION

slide perkuliahan Jaringan Komputer Lanjut (jarkomlan) Informatika IT Telkom, berisi arsitektur IMS secara umum

Citation preview

Page 1: Arsitektur Dan Protokol IMS (kuliah JARKOMLAN Informatika IT Telkom)
Page 2: Arsitektur Dan Protokol IMS (kuliah JARKOMLAN Informatika IT Telkom)

Outline1. Arsitektur IMS2. Fungsi dan Layanan3. Survey: Standard & Rekomendasi Protokol

IMS

Page 3: Arsitektur Dan Protokol IMS (kuliah JARKOMLAN Informatika IT Telkom)

1. Arsitektur IMS: - Komponen inti pembentuk arsitektur

- The protocol stack

Page 4: Arsitektur Dan Protokol IMS (kuliah JARKOMLAN Informatika IT Telkom)

Ilustrasi Konvergensi via IMS

Page 5: Arsitektur Dan Protokol IMS (kuliah JARKOMLAN Informatika IT Telkom)

Komponen Inti Arsitektur IMS Satu atau lebih database user, yaitu HSS (Home

Subscriber Server) dan SLF (Subscriber Location Function)

Satu atau lebih SIP Server, yang kumpulannya disebut dengan CSCF (Call/Session Control Function)

Satu atau lebih AS (Application Server) Satu atau lebih MRF (Media Resource Functions),

yang fungsinya dapat dibagi lagi menjadi MRFP (Media Resource Function Processors) dan MRFC (Media Resource Function Controllers)

Satu atau lebih BGCF (Breakout Gateway Control Function)

Satu atau lebih gateway ke PSTN, yang terdiri atas SGW (Signalling Gateway) dan MGCF (Media Gateway Controller Function), dan MG (Media Gateway)

Page 6: Arsitektur Dan Protokol IMS (kuliah JARKOMLAN Informatika IT Telkom)

Aristektur IMS (3GPP): Protocol Stack

Transport Layer

Control (IMS) Layer

Service/App. Layer

CSCF

App. ServersHSS SLF

MGW

Circuit Switched Network

IP/Packet Switched Network

Page 7: Arsitektur Dan Protokol IMS (kuliah JARKOMLAN Informatika IT Telkom)

2. Fungsi dan Layanan Setiap Layer:- Transport Layer

Control (IMS) Layer - Application/Service Layer

- IMS Apps. Development Technology- Komponen Lain arsitektur IMS

Page 8: Arsitektur Dan Protokol IMS (kuliah JARKOMLAN Informatika IT Telkom)

Transport LayerFungsi:

Menghubungkan user dengan infrastruktur IMS baik langsung menggunakan piranti IMS (misal: 3G handset) ataupun piranti non-IMS melalui suatu antarmuka gateway

Menjembatani berbagai tipe akses network yang berbeda-beda. Misal: packet-switched (GPRS, UMTS, CDMA2000, WLAN, PacketCable, ADSL), circuit-switched (PSTN).

Terdapat beberapa fungsi gateway yg terdapat pada layer ini yg bertugas sbg interface antara network eksisting dng IMS (misal: Media Gateway Function sbg interface antara PSTN dng IMS)

Transport LayerIP Network Circuit

Switched N/W

Gateway

Page 9: Arsitektur Dan Protokol IMS (kuliah JARKOMLAN Informatika IT Telkom)

Control (IMS) LayerFungsi:

Manajemen Pengendalian panggilan (call) dan session

Mengambil policy decisions sesuai dengan yang digunakan pada transport layer

Pusat routing pada network

Komponen utama: CSCF (Call/Session Control Function)

Control Layer

CSCF

Page 10: Arsitektur Dan Protokol IMS (kuliah JARKOMLAN Informatika IT Telkom)

Control (IMS) Layer: CSCFMerupakan kumpulan SIP serverMelakukan pemrosesan SIP signalling pada

IMSAda 3 tipe:

P-CSCF (Proxy-CSCF)I-CSCF (Interrogating-CSCF)S-CSCF (Serving-CSCF)

Page 11: Arsitektur Dan Protokol IMS (kuliah JARKOMLAN Informatika IT Telkom)

Control (IMS) Layer: CSCF: P-CSCFTitik kontak pertama antara Terminal IMS

dengan jaringan IMS semua yg request layanan IMS harus lewat P-CSCF

Membangun fungsi keamanan IP terkait dengan Terminal IMS membuat alamat IPSec yang diasosiasikan dengan terminal IMS

Proses authentikasi userMenjamin identitas pengguna selama berada

dalam jaringan IMS

Page 12: Arsitektur Dan Protokol IMS (kuliah JARKOMLAN Informatika IT Telkom)

Control (IMS) Layer: CSCF: I-CSCFAlamat I-CSCF terdaftar dalam DNS dari

domainDigunakan oleh SIP server untuk mencari

next SIP hopMempunyai antarmuka ke SLF dan HSSSecara opsional melakukan enkripsi terhadap

beberapa bagian dari pesan-pesan SIP

Page 13: Arsitektur Dan Protokol IMS (kuliah JARKOMLAN Informatika IT Telkom)

Control (IMS) Layer: CSCF: S-CSCFMerupakan pusat node dari signalling planeSIP Server yang melakukan pengendalian

sessionSebagai SIP Registrar : mapping antara

lokasi user dengan alamat SIP penggunaMengawasi setiap pesan-pesan SIP dan

menentukan pensinyalan SIP yang hendak menuju ke satu atau lebih application server

Menyediakan layanan routing SIPSetiap S-CSCF melayani sejumlah terminal

IMS sesuai dengan kapasitas dari node.

Page 14: Arsitektur Dan Protokol IMS (kuliah JARKOMLAN Informatika IT Telkom)

Service/Application LayerFungsi:

Menjalankan layanan yg diminta oleh user melalui IMS network (host and execute services)

Menyedikan antarmuka dng control layer yg menggunakan SIP protocol

Komponen Utama:HSS dan SLFApplication Server

Service/Application Layer App. ServersHSS SLF

Page 15: Arsitektur Dan Protokol IMS (kuliah JARKOMLAN Informatika IT Telkom)

Service/App. Layer: HSS dan SLFHSS (Home Subscriber Server):

Merupakan pusat penyimpanan informasi yang terkait dng user

Berisi semua informasi terkait user yg dibutuhkan utk menangani multimedia-sessions

Isinya a.l: info lokasi, info security, user profile, S-CSCF (Serving-CSCF) yg dialokasikan pada user

SLF (Subscription Locator Function):Dibutuhkan apabila ada > 1 HSSSimple database yg memetakan alamat user dng

HSSHSS dan SLF menggunakan protokol

Diameter (RFC 3588)

Page 16: Arsitektur Dan Protokol IMS (kuliah JARKOMLAN Informatika IT Telkom)

Service/App. Layer: Application ServerAda 3 tipe application server:

SIP AS native application server that execute IP mulmed services

OSA-SCS (Open Service Access– Service Capability Server) : how to be securely accessed from external network

IM-SSF (IP Multimedia Service Switching Function) CAMEL

Beberapa Teknologi App. Development :Pengembangan berbasis SIPPengembangan berbasis CAMELPengembangan berbasis SOA Web services

Page 17: Arsitektur Dan Protokol IMS (kuliah JARKOMLAN Informatika IT Telkom)

App.Development Tech.(1): berbasis SIP

SIP adalah protokol client-server berbasis teks (mirip HTTP dan SMTP) yang melakukan inisialisasi call setup, routing, otentikasi dan fitur pesan yang lain

SIP ini dapat digunakan untuk membuat, modifikasi dan terminasi sesi multimedia

Dapat digunakan sbg basis pengembangan aplikasi untuk video, voice, chat, games, dll

Page 18: Arsitektur Dan Protokol IMS (kuliah JARKOMLAN Informatika IT Telkom)

App.Development Tech.(2): berbasis CAMEL

CAMEL (Customized Application for Mobile Network Enhanced Logic) adalah platform/standar untuk menciptakan aplikasi/layanan spesifik tertentu

Menggunakan antar muka standard IN (Intelligent Network)

Banyak digunakan oleh operator2 krn sifatnya yang dapat dicustomize dan bisa

mengakses s/d switch platform, register dan sistem billing.

Page 19: Arsitektur Dan Protokol IMS (kuliah JARKOMLAN Informatika IT Telkom)

App.Development Tech.(3): berbasis SOA Web Services (Parlay)Parlay awalnya adalah sekumpulan APIs

untuk industri telcoTahun 2000, APIs diubah menjadi berbasis

Webservices yg berorientasi service (SOA)Pada Parlay 4.0, telah terdapat 17 Parlay X

web services yang memudahkan programmer untuk membuat beragam layanan inovatif yang dibutuhkan

Page 20: Arsitektur Dan Protokol IMS (kuliah JARKOMLAN Informatika IT Telkom)

Komponen Lain(1): Media ResourceMRF terbagi menjadi 2 bagian, yaitu:

MRFC (Media Resource Function Controller) adalah simpul pensinyalan yang bertindak sebagai sebuah SIP User Agent ke S-CSCF dengan antar muka SIP, dan yang mengontrol MFRP dengan antar muka H.248 (Megaco).

MRFP (Media Resource Function Processor) adalah simpul bagian media yang mengimplementasikan seluruh fungsi media yang terkait.

Page 21: Arsitektur Dan Protokol IMS (kuliah JARKOMLAN Informatika IT Telkom)

Komponen Lain(3): Circuit Switched Gatewaymenjadi antar muka IMS dengan jaringan

PSTN circuit switched (CS) Terdiri atas elemen:

MGCF (Media Gateway Controller Function) MGW (Media Gateway) SGW (Signalling Gateway)

Page 22: Arsitektur Dan Protokol IMS (kuliah JARKOMLAN Informatika IT Telkom)

Komponen Lain(5): Border RouterMenghubungkan jaringan inti IMS dengan

jaringan peer (jaringan perusahaan, internet, dll)

Melakukan routing paket IP, protokol routing gateway keluar, mengatur trafik masuk dan keluar, serta meyakinkan bahwa trafik sudah mengikuti SLA

Page 23: Arsitektur Dan Protokol IMS (kuliah JARKOMLAN Informatika IT Telkom)

Tugas :