Anggota Kabinet Kerja

Embed Size (px)

DESCRIPTION

PARA MENETRI KABINET KERJA JOKOWI JK MASA BAKTI 2014-2019

Citation preview

Anggota Kabinet Kerja (2014-2019)MenteriSesuai dengan program dan prioritas dari pemerintahan Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Jusuf Kalla, maka posisi anggota kabinet juga mengalami beberapa perubahan, diantaranya Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN) atau Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) yang tidak lagi berada dibawah Menko Perekonomian namun langsung dibawah Presiden.[6]Pada periode sebelumnya Kepala Bappenas berada di bawah koordinasi Menko Perekonomian. Berikut adalah menteri Kabinet Kerja.[7]No.JabatanPejabatMulai menjabatSelesai menjabat

Menteri koordinator

1Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan KeamananLaksamana TNI (Purn.)Tedjo Edhy Purdijatno27 Oktober 2014Petahana

2Menteri Koordinator Bidang PerekonomianSofyan Djalil27 Oktober 2014Petahana

3Menteri Koordinator Bidang KemaritimanIndroyono Soesilo27 Oktober 2014Petahana

4Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan KebudayaanPuan Maharani27 Oktober 2014Petahana

Menteri

5Menteri Sekretaris NegaraPratikno27 Oktober 2014Petahana

6Menteri Dalam NegeriTjahjo Kumolo27 Oktober 2014Petahana

7Menteri Luar NegeriRetno Lestari Priansari Marsudi27 Oktober 2014Petahana

8Menteri PertahananJenderal TNI (Purn.)Ryamizard Ryacudu27 Oktober 2014Petahana

9Menteri Hukum dan Hak Asasi ManusiaYasonna Laoly27 Oktober 2014Petahana

10Menteri KeuanganBambang Brodjonegoro27 Oktober 2014Petahana

11Menteri Energi dan Sumber Daya MineralSudirman Said27 Oktober 2014Petahana

12Menteri PerindustrianSaleh Husin27 Oktober 2014Petahana

13Menteri PerdaganganRachmat Gobel27 Oktober 2014Petahana

14Menteri PertanianAmran Sulaiman27 Oktober 2014Petahana

15Menteri Lingkungan Hidup dan KehutananSiti Nurbaya Bakar27 Oktober 2014Petahana

16Menteri PerhubunganIgnasius Jonan27 Oktober 2014Petahana

17Menteri Kelautan dan PerikananSusi Pudjiastuti27 Oktober 2014Petahana

18Menteri KetenagakerjaanHanif Dhakiri27 Oktober 2014Petahana

19Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan TransmigrasiMarwan Ja'far27 Oktober 2014Petahana

20Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan RakyatBasuki Hadimuljono27 Oktober 2014Petahana

21Menteri KesehatanNila Djuwita Anfasa Moeloek27 Oktober 2014Petahana

22Menteri Kebudayaan dan Pendidikan Dasar dan MenengahAnies Rasyid Baswedan27 Oktober 2014Petahana

23Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan TinggiMuhammad Nasir27 Oktober 2014Petahana

24Menteri SosialKhofifah Indar Parawansa27 Oktober 2014Petahana

25Menteri AgamaLukman Hakim Saifuddin27 Oktober 2014Petahana

26Menteri PariwisataArief Yahya27 Oktober 2014Petahana

27Menteri Komunikasi dan InformatikaRudiantara27 Oktober 2014Petahana

28Menteri Koperasi dan Usaha Kecil dan MenengahAnak Agung Gede Ngurah Puspayoga27 Oktober 2014Petahana

29Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan AnakYohana Yembise27 Oktober 2014Petahana

30Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi BirokrasiYuddy Chrisnandi27 Oktober 2014Petahana

31Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/KepalaBadan Perencanaan Pembangunan NasionalAndrinof Chaniago27 Oktober 2014Petahana

32Menteri Agraria dan Tata Ruang/KepalaBadan Pertanahan NasionalFerry Mursyidan Baldan27 Oktober 2014Petahana

33Menteri Badan Usaha Milik NegaraRini Soemarno27 Oktober 2014Petahana

34Menteri Pemuda dan OlahragaImam Nahrawi27 Oktober 2014Petahana

Pejabat setingkat menteriBerikut adalah pejabat setingkat menteri pada Kabinet Kerja.No.JabatanPejabatMulai menjabatSelesai menjabat

1Jaksa AgungAndhi Nirwanto(Plt.)21 Oktober 201420 November 2014

Muhammad Prasetyo[8]20 November 2014Petahana

2Panglima Tentara Nasional IndonesiaMoeldoko[9]30 Agustus 2013Petahana

3Kepala Kepolisian Negara Republik IndonesiaSutarman25 Oktober 2013Petahana

Pejabat lain terkait kabinet]Sekretaris KabinetNo.JabatanPejabatMulai menjabatSelesai menjabat

1Sekretaris KabinetAndi Widjajanto3 November 2014Petahana

Wakil menteriSejak berlakunyaUndang-Undang Nomor 39 Tahun 2008, presiden dapat mengangkatwakil menteripada kementerian tertentu. Berikut adalah wakil menteri yang mendampingi beberapa menteri pada Kabinet Kerja.No.JabatanPejabatMulai menjabatSelesai menjabat

1Wakil Menteri Luar NegeriAbdurrahman Mohammad Fachir27 Oktober 2014Petahana

2Wakil Menteri KeuanganMardiasmo27 Oktober 2014Petahana