12
1 Sistem Kesehatan Muhammad Anwar, SKM, MPH

Administrasi Kesehatan Masyarakat Sistem Kesehatan · PDF filePendekatan Sistem Yaitu : “Cara penelaahan terhadap suatu masalah yang kompleks dengan melihat masalah tersebut secara

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Administrasi Kesehatan Masyarakat Sistem Kesehatan · PDF filePendekatan Sistem Yaitu : “Cara penelaahan terhadap suatu masalah yang kompleks dengan melihat masalah tersebut secara

1

Sistem Kesehatan

Muhammad Anwar, SKM, MPH

Page 2: Administrasi Kesehatan Masyarakat Sistem Kesehatan · PDF filePendekatan Sistem Yaitu : “Cara penelaahan terhadap suatu masalah yang kompleks dengan melihat masalah tersebut secara

2

Making a Cup of Tea

Water

Tea bags

Milk

Sugar

CupElectricity

INPUT(Masukan)

Making acup of tea

PROCESS(Proses)

A hot a cup of tea

OUTPUT(Keluaran)

Page 3: Administrasi Kesehatan Masyarakat Sistem Kesehatan · PDF filePendekatan Sistem Yaitu : “Cara penelaahan terhadap suatu masalah yang kompleks dengan melihat masalah tersebut secara

3

Definisi Sistem

Adalah suatu kesatuan yang utuh danterpadu dari pelbagai elemen yangberhubungan serta saling mempengaruhiyang dengan sadar dipersiapkan untukmencapai tujuan yang telah ditetapkan

- Ludwig Von Bertalanffy (Pelopor Teori Sistem)- Chester Bernard (Pemikiran Konsep Sistem dalam Manajemen

Organisasi

Page 4: Administrasi Kesehatan Masyarakat Sistem Kesehatan · PDF filePendekatan Sistem Yaitu : “Cara penelaahan terhadap suatu masalah yang kompleks dengan melihat masalah tersebut secara

Gambar Sebuah Sistem

6Lingkungan

1 2 3 5 7Input Process Ouput Effect Out Come

Umpan Balik4

4

Page 5: Administrasi Kesehatan Masyarakat Sistem Kesehatan · PDF filePendekatan Sistem Yaitu : “Cara penelaahan terhadap suatu masalah yang kompleks dengan melihat masalah tersebut secara

Unsur Sistem

1. Masukan (Input)“Kumpulan bagian atau elemen yang terdapat dalam sistem dan yang diperlukan agar dapat berfungsinya sistem tersebut” 2.Proses (Process)

2.1“Kumpulan bagian atau elemen yangterdapat dalam sistem dan berfungsimengubah masukan menjadi keluaranyang direncanakan”

5

Page 6: Administrasi Kesehatan Masyarakat Sistem Kesehatan · PDF filePendekatan Sistem Yaitu : “Cara penelaahan terhadap suatu masalah yang kompleks dengan melihat masalah tersebut secara

2.2 “Sekelompok kegiatan yang membutuhkansatu jenis masukan atau lebih danmenghasilkan keluaran yang mempunyai nilaibagi pelanggan, pembeli, pengguna jasa”.

3. Keluaran (Ouput)“Kumpulan bagian atau elemen yangdihasilkan dari berlangsungnya proses dalamsistem”

6

Page 7: Administrasi Kesehatan Masyarakat Sistem Kesehatan · PDF filePendekatan Sistem Yaitu : “Cara penelaahan terhadap suatu masalah yang kompleks dengan melihat masalah tersebut secara

4. Umpan Balik (Feed Back)“Kumpulan bagian atau elemen yangmerupakan keluaran dari sistem dansekaligus sebagai masukan bagi sistem tsb.

5. Dampak (Effect)“Hasil tidak langsung pertama yang dihasilkan suatu sistem yang diperoleh dari keluaran suatu sistem” Mis. Perubahan pengetahuan, sikap prilaku, keterampilan

6. Lingkungan (Environment)“Dunia diluar sistem yang tidak dikelola oleh sistem, tapi berpengaruh besar terhadap sistem 7.OutCome

“Hasil tidak langsung dari proses suatusistem” Mis : Turunnya IMR, MMR

7

Page 8: Administrasi Kesehatan Masyarakat Sistem Kesehatan · PDF filePendekatan Sistem Yaitu : “Cara penelaahan terhadap suatu masalah yang kompleks dengan melihat masalah tersebut secara

Beberapa Contoh Sistem Produksi Jasa & Manufaktur

No Sistem Input Output

Dokter, perawat, karyawan, fasilitasgedung, peralatan medik,2 Rumah Sakit Pelayanan medik bagi pasien dll.laboratorium, modal, energi,informasi, manajerial dll

8

Page 9: Administrasi Kesehatan Masyarakat Sistem Kesehatan · PDF filePendekatan Sistem Yaitu : “Cara penelaahan terhadap suatu masalah yang kompleks dengan melihat masalah tersebut secara

Ciri-ciri atau Sifat-sifat Dasar dariSuatu Sistema. Pencapaian Tujuanb. Kesatuan Usahac. Keterbukaan Terhadap Lingkungand. Transformasie. Hubungan Antar Bagianf. Mekanisme Pengendalian (Feedback

Mechanism)

9

Page 10: Administrasi Kesehatan Masyarakat Sistem Kesehatan · PDF filePendekatan Sistem Yaitu : “Cara penelaahan terhadap suatu masalah yang kompleks dengan melihat masalah tersebut secara

Pendekatan Sistem

Yaitu :“Cara penelaahan terhadap suatu masalahyang kompleks dengan melihat masalahtersebut secara keseluruhan”d.p.lmerupakan suatu cara berfikir yangmelihat masalah dari sudut pandangan yangluas, bukan melihatnya secara bgian demibagian

12

Page 11: Administrasi Kesehatan Masyarakat Sistem Kesehatan · PDF filePendekatan Sistem Yaitu : “Cara penelaahan terhadap suatu masalah yang kompleks dengan melihat masalah tersebut secara

Sistem Kesehatan :

Definisi : “Adalah suatu tatanan ( kumpulan/kesatuan

dari pelbagai elemen/bagian) yang adahubungannya dengan kesehatan, yangkesemuanya berfungsi dan bergerak dalamsatu derap untuk mencapai suatu tujuanyakni terciptanya keadaan yang sehat bagiperorangan, kelompok atau masyarakat”

Sistem Kesehatan Nasional (SKN)SK. Menkes No. 99a/Mek/Kes/SK III/82

13

Page 12: Administrasi Kesehatan Masyarakat Sistem Kesehatan · PDF filePendekatan Sistem Yaitu : “Cara penelaahan terhadap suatu masalah yang kompleks dengan melihat masalah tersebut secara

4.Sistem Kesehatan

Subsistem Mutu SubsistemPelayanan Kes Pembiayaan Kes

“Tatanan yg mengatur sumber“Tatanan yg mengatur dari daya keuangan,cara penggalianpelbagai upaya kes. sumber-sumbernya,penempatanyang diselenggarakan nya&pendayagunaannya utk memdalam suatu negara biayai/membeli pelayanan kesehatan yg dibutuhkan masyara

kat”.

Adm. Kes. Mas. Ekonomi Kes.(Public Health Adm) (Health economics)

14