6.Spo Triage

Embed Size (px)

DESCRIPTION

ujgfdtitrhgjhyg

Citation preview

RSU SARI MUTIARA MEDANTRIAGE

SPONo. DokumenNo.Revisi

Halaman 1/5

Tanggal Terbit1 Juli 2015Ditetapkan

Direktur Utama

dr.Tahim Solin, MMR

I. PengertianTriage (triase) adalah pengelompokkan pasien yang bertujuan untuk menentukan prioritas tetapi dengan cara seleksi pasien atau dasar tingkat sumber daya yang tersedia. Sedangkan urutan penanganan pasien gawat darurat atas dasar prioritas status ABC (Airway, Breathing, Circulation). Tujuan triase bukan untuk diagnosis tetapi untuk melakukan penilaian dan perencanaan intervensi.

II. Tujuan1. Memberikan pelayanan secara cepat kepada pasien gawat darurat.

2. Memberikan penilaian klinis yang akurat dan adekuat.

3. Memberikan keputusan klinis berdasar penilaian klinis

4. Memberikan intervensi klinis berdasarkan kondisi klinis pasien gawat darurat

5. Tercapainya kepuasan pasien dan keluarga.

III. Kebijakan SK Direktur No. : 735/ I.2/RSU-SM/II/2015 Tentang Kebijakan Triase Pasien IGD ( Instalasi Gawat Darurat ) di RSU Sari Mutiara Medan.

IV. Prosedur1. Prosedur Triase sehari hari :

1.1 Prioritas SatuKasus Berat1.1.1 Penurunan kesadaran

1.1.2 Perdarahan mayor1.1.3 Semua tipe syok1.1.4 Trauma thorax

1.1.5 Luka bakar luas

1.1.6 Fraktur terbuka dgn hemodinamik tidak stabil

1.1.7 Trauma kepala dengan koma dan syok

1.1.8 Chest pain

1.1.9 Status Asthmaticus

1.1.10 Kejang dan Sesak nafas

RSU SARI MUTIARA MEDANTRIAGE

SPONo. DokumenNo.Revisi

Halaman 2/5

Tanggal Terbit1 Juli 2015Ditetapkan

Direktur Utama

dr.Tahim Solin, MMR

Prosedur2.1 Prioritas Dua

Kasus sedang

2.1.1 Trauma thorax tanpa ada asfiksia

2.1.2 Fraktur tertutup pada tulang panjang

2.1.3 Luka bakar terbatas

2.1.4 Cedera jaringan lunak

2.1.5 Asthma bronchiale

3.1 Prioritas Tiga

Kasus Ringan

3.1.1 Cedera minor

3.1.2 Gastritis

3.1.3 ISPA

3.1.4 Febris

4.1 Prioritas NOL

Kasus meninggal

4.1.1. Tidak ada respon terhadap semua rangsang

4.1.2. Tidak ada respirasi spontan

4.1.3. Tidak ada aktifitas jantung

4.1.4. Tidak ada respon pupil

PROSEDUR PELAKSANAAN :

1. Sasaran

Pasien yang datang di Kamar Terima UGD Rumah Sakit Sari Mutiara Medan2. Rincian Tugas

2.1 Persiapan alat :

2.1.1 Ruangan Triage

2.1.2 Sarung tangan

RSU SARI MUTIARA MEDANTRIAGE

SPONo. DokumenNo.Revisi

Halaman 3/5

Tanggal Terbit1 Juli 2015Ditetapkan

Direktur Utama

dr.Tahim Solin, MMR

Prosedur2.1.3 Stetoskop

2.1.4 Tongue spatel

2.1.5 Masker

2.1.6 Tensimeter

2.1.7 Senter Kecil

2.1.8 Temperatur axilla

2.1.9 Brankard

2.1.10 Selimut Pasien

3. Persiapan pasien :

3.1 Pasien diterima oleh pembantu paramedis dan di bawa ke ruang triage

3.2 Posisikan pasien seaman mungkin

3.3 Petugas pelaksanaan triage dilakukan oleh perawat.

4. Pelaksanaan :

Pasien dalam status mendapatkan pelayanan sampai upaya maksimal diberikan untuk menyelamatkan jiwa pasien.

4.1 Seleksi Pasien

4.1.1 Dalam keadaan gawat darurat yang mempunyai harapan untuk hidup, mendapatkan prioritas pelayanan seoptimal mungkin.

4.1.2 Dilakukan apabila jumlah pasien melebihi kapasitas/kemampuan penanganan pasien emergency

2. Sistem Klasifikasi Triase adalah :

RSU SARI MUTIARA MEDANTRIAGE

SPONo. DokumenNo.Revisi

Halaman 4/5

Tanggal Terbit1 Juli 2015Ditetapkan

Direktur Utama

dr.Tahim Solin, MMR

Prosedur2.1 Prioritas 1 atau emergensi, respon time 0 detik

2.2 Prioritas 2 atau urgency, respon time 30 menit

2.3 Prioritas 3 atau tidak urgen, respon time 45 menit

2.4 Prioritas 0 atau mati.

3. 3. Labelisasi :

3.1 Prioritas 1 : Label merah

3.2 Prioritas 2 : Label kuning

3.3 Prioritas 3 : Label hijau

3.4 Prioritas 0 : Label hitam

4. Dalam keadaan bencana khususnya terdapat sejumlah besar kasus, disarankan dilakukan proses triase secara cepat (Quick Look Triage)

5. Mobilitas

6. Bila korban dapat berjalan, tanyakan apakah terdapat cedera fisik. Jika jawabannya tidak, klasifikasikan tidak ada cedera dan tempatkan ke area tanpa cedera fisik. Pasien tidak perlu diberikan triage tag (label) Jika pasien dapat berjalan dan mempunyai cedera klasifikasikan pada prioritas 3 dan kirim ke area prioritas. Jika pasien tampak luka pada dada atau abdomen atau ada benda asing, luka baker >30% dilakukan up triase. Cek status Airway, Breathing, Circulation (ABC) pada semua kasus.

RSU SARI MUTIARA MEDANTRIAGE

SPONo. DokumenNo.Revisi

Halaman 5/5

Tanggal Terbit1 Juli 2015Ditetapkan

Direktur Utama

dr.Tahim Solin, MMR

Prosedur

Unit terkaitIGD

Buka Jalan Nafas Dengan Chin Lift Atau Jaw Thurst

Lambat > 2dtk

Normal < 2dtk

P2

P1

Nilai sirkulasi

RR 30/mnt

Cek frekuensi nafas

Bernafas

Tidak bernafas

Prioritas 0

Kamar jenazah