2. Kep b5 Log Rev Baru

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/17/2019 2. Kep b5 Log Rev Baru

    1/3

     

    TENTARA NASIONAL INDONESIAMARKAS BESAR ANGKATAN DARAT

    KEPUTUSAN KEPALA STAF ANGKATAN DARAT

    Nomor : Kep/495-3/XII/2013

    tentang

    NASKAH SEMENTARA

    DOKTRIN LOGISTIK

    TENTARA NASIONAL INDONESIA ANGKATAN DARAT

    KEPALA STAF ANGKATAN DARAT

    Menimbang  : 1. Bahwa dibutuhkan adanya peranti lunak berupa

    Doktrin TNI AD sebagai pedoman bidang Logistik

    dalam penyelenggaraan pembinaan dan penggunaan

    kekuatan TNI AD sebagai komponen utama kekuatan

    pertahanan darat negara.

    2. Bahwa untuk memenuhi kebutuhan tersebut perlu

    dikeluarkan Keputusan Kasad tentang Doktrin Logistik

    TNI AD.

    Mengingat  : 1. Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia

    Tahun 1945. 

  • 8/17/2019 2. Kep b5 Log Rev Baru

    2/3

    2

    2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor

    23/Prp/1959 tentang Keadaan Bahaya.

    3. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 3

    Tahun 2002 tentang Pertahanan Negara.

    4. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 34

    Tahun 2004 tentang Tentara Nasional Indonesia.

    5. Keputusan Kasad Nomor Kep/480/XII/2013

    tanggal 4 Desember 2013 tentang Naskah Sementara

    Doktrin TNI AD Kartika Eka Paksi.

    Memperhatikan  :  1. Keputusan Panglima TNI Nomor Kep/474/VII/2012

    tanggal 25 Juli 2012 tentang Doktrin Tentara Nasional

    Indonesia “Tri Dharma Eka Karma” (Naskah

    Sementara). 

    2. Kebijakan Kasad tentang kebutuhan Doktrin.

    3. Hasil Penyusunan Kelompok Kerja Doktrin Logistik

    TNI AD tahun 2013.

    MEMUTUSKAN

    Menetapkan :  1. Mengesahkan Doktrin Logistik TNI AD yang

    berkedudukan sebagai pedoman fungsi Logistik

    di lingkungan TNI AD dengan menggunakan kode

    DK : AD-LOG.01.

  • 8/17/2019 2. Kep b5 Log Rev Baru

    3/3

    3

    2. Keputusan lain yang masih ada dan bertentangan

    dengan materi Doktrin Logistik TNI AD ini dinyatakan

    tidak berlaku.

    3. Setiap anggota TNI AD harus memahami,

    melaksanakan, mengamalkan dan memasyarakatkan

    Doktrin Logistik TNI AD.

    4. Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan.

    Distribusi

     A, B dan C TNI Angkatan Darat

    Tembusan :

    1. Panglima TNI2. Dankodiklat TNI

    3. Asrenum Panglima TNI4. Kapusjarah TNI

    Ditetapkan di JakartaPada tanggal 18 Desember 2013

     A.n. Kepala Staf Angkatan DaratWakil Kepala Staf

    Cap/tertanda

    M. MunirLetnan Jenderal TNI

     AutentikasiDirektur Ajudan Jenderal Angkatan Darat

    Didik Hartanto, S.IP.Brigadir Jenderal TNI