111
serta melakukan atau menyuruh melakukan perbuatan-perbuatan yang dilarang dalam a kegiatan akademik. 4.2.3.2 Sanksi terhadap Pelanggaran Sanksi terhadap kecurangan / pelanggaran dapat berupa : 1. Peringatan keras secara lisan ataupun tertulis oleh pimpinan Fakultas / Ketua Jurusan. 2. Pengurangan nilai ujian pada matakuliah atau kegiatan akademik dilaksanakan atas permintaan pimpinan fakultas / Ketua Jurusan kepada Dosen Pengampu matakuliah. 3. Dinyatakan tidak lulus ujian matakuliah atau kegiatan akademik oleh pimpinan Fakultas / Ketua Jurusan (nilai E). 4. Dicabut hak / ijin mengikuti kegiatan akademik untuk sementara oleh pimpinan Universitas 17 Agustus 1945 Semarang. 5. Pemecatan atau dikeluarkan (dicabut status kemahasiswaannya secara permanen) oleh pimpinan UNTAG Semarang. 4.2.3.3 Prosedur Pengambilan Keputusan Dalam menjatuhkan sanksi terhadap mahasiswa yang melakukan perbuatan seperti diatas, perlu ditempuh prosedur sebagai berikut: A. Pelaporan dari penemu kasus / petugas / pejabat kepada Ketua Jurusan secara tertulis yang kemudian disampaikan kepada pimpinan Fakultas. B. Pemeriksaan kebenaran laporan tersebut dilakukan oleh pimpinan fakultas / tim yang ditunjuk. C. Pengambilan keputusan atas kasus yang terjadi dapat dilakukan oleh : 1. Pimpinan Fakultas, atau ; 2. Melalui sidang fakultas dan atau Jurusan. 1

Pedoman akademik

Embed Size (px)

Citation preview

serta melakukan atau menyuruh melakukanperbuatan-perbuatan yang dilarang dalama kegiatan akademik.

4.2.3.2 Sanksi terhadap PelanggaranSanksi terhadap kecurangan / pelanggaran dapatberupa :1. Peringatan keras secara lisan ataupun tertulis

oleh pimpinan Fakultas / Ketua Jurusan.2. Pengurangan nilai ujian pada matakuliah atau

kegiatan akademik dilaksanakan atas permintaanpimpinan fakultas / Ketua Jurusan kepada DosenPengampu matakuliah.

3. Dinyatakan tidak lulus ujian matakuliah ataukegiatan akademik oleh pimpinan Fakultas /Ketua Jurusan (nilai E).

4. Dicabut hak / ijin mengikuti kegiatan akademikuntuk sementara oleh pimpinan Universitas 17Agustus 1945 Semarang.

5. Pemecatan atau dikeluarkan (dicabut statuskemahasiswaannya secara permanen) oleh pimpinanUNTAG Semarang.

4.2.3.3 Prosedur Pengambilan KeputusanDalam menjatuhkan sanksi terhadap mahasiswa yangmelakukan perbuatan seperti diatas, perlu ditempuhprosedur sebagai berikut:A. Pelaporan dari penemu kasus / petugas / pejabat

kepada Ketua Jurusan secara tertulis yangkemudian disampaikan kepada pimpinan Fakultas.

B. Pemeriksaan kebenaran laporan tersebutdilakukan oleh pimpinan fakultas / tim yangditunjuk.

C. Pengambilan keputusan atas kasus yang terjadidapat dilakukan oleh :1. Pimpinan Fakultas, atau ;2. Melalui sidang fakultas dan atau Jurusan.

1

3. Pimpinan Universitas berdasarkan BeritaAcara hasil pemeriksaan dan pengumpulanfakta / data / informasi atas kasustersebut, yang disusun oleh Tim dan telahmendapat rekomendasi dari Dekan Fakultas.

book;7). Mengisi

daftarhadir/presensiyangdisediakan danmeletakkan KartuIdentitasdi atasmejabersangkutan;

8). Terdaftarnamanyasebagaipesertaujian dantidaksedangmenerimasanksiakademik ;

9).Menyerahkanpekerjaannya padapengawasdengansegerasetelahwaktuujiandinyatakanselesai.

d. Untuk ketertiban lebih lanjut, peserta ujian dilarang :1). Memulai

pekerjaansebelumdiijinkan olehpengawas ;2).Menggunakanbahan kertas

2

ujian ataukertas buram

lain, selain yang disediakan oleh Jurusan. 3). Pinjam-meminjam perlengkapan ujian (termasuk buku/catatan/

calculator dan lain-lain) untuk ujian yangbersifat

open - book ; 4). Melakukanperbuatan yangdianggap curang dan tidakpantas bagi

etika ujian, misalnya saling berbicara,

berbisik, berisyarat, tukar menukar

soal, melihatpekerjaan

peserta lain, dll; 5). Menjiplak dalam bentuk apapun ; 6). Meninggalkan ruang tanpa ijin ; 7). Membawa soal ujian keluar ruangan selamaujian

berlangsung ; 8). Membawa dan menggunakan bahan contekan; 9). Mengganggu ketertiban, kelancaran dan

ketenanganjalannya ujian dalam bentuk apapun; 10). Dilarang merokok dalamruang selama ujianberlangsung.

e. Peserta ujianyang telahmenandatangidaftar

3

presensi sertatelah mendapatkertas soalujian kemudianternyata akanmengundurkandiri,diwajibkantinggal diruangan 1 jamsetelah ujianberlangsung,dan tetapdinyatakansebagaipeserta yangtelahmengikutiujian.

f. Untuk beberapamata kuliahtertentu,pelaksanaanujiannyadapat ditambahdenganketentuan-ketentuankhusus yangakanditentukanoleh Jurusan.

g. Sanksi-sanksiyang dapatdijatuhkanbagi pelanggarantaralain berupa :

Tidak diperkenankan memasuki ruangan ujian. Penyelesaian soal ujian yang dikerjakan dinyatakan/ dianggap batal.

Ujiannyadianggapbataldantidakdiperkenankanmengikuti ujianselanjutnya.

Dicabut keseluruhan hak mengikuti rangkaian ujian,selanjutnya padasemesteryng bersangk

4

utan. Untuk pelanggaran-pelanggaran lain, serta setiap bentuk perbuatan bentukperbuatan yang mengganggu jalannyaujian yang tercantum dalam ketentuan ini, disidangkan dan diputuskan oleh Jurusan atau Fakultas. Semua pelaksanaan sanksi-sanksi tersebutdi atas akan dilakuka

n oleh Jurusan dan Fakultas.

Pelanggaran Akademik dan Sanksi4.2.3.1

Pelanggaran-pelanggaran yang dikategorikan pelanggaran Akademik sbb:A.

PenyontekanDengan

sengajaataupuntidak,menggunakanatau

5

mencobamenggunakan,bahan-bahaninformasiataualatbantustudilainnyatanpaijindariDosenyangbersangkutandalamkegiatanakademik.

B.

PemalsuanDengan

sengajaataupuntidak,atautanpaijinmenggantiataumengubah/memalsukannilaiatautranskripakademik,keterangan,laporan,atautand

6

atangandalamlingkupkegiatanakademik.

C.

PlagiatDengan

sengajamenggunakankalimatataukaryaoranglainsebagaikalimatataukaryasendiridala

msuatukegiatanakademik.

D.

PenyuapanMempengaruhiataumencobamempengaruhioranglaindengancaramembujuk,memberihadiahmaupunberupa

7

ancamandenganmaksudmempengaruhipenilaianterhadapprestasiakademiknya.

E.

PerjokianMenggantikankedudukan ataumelakukan tugasataukegiatan

untuk kepentingan orang lain, ataspermintaan orang lainataukehendaksendiri,dalam kegiatanakademik.

F.

Perbantuan atauPercobaan perbantu

8

anMembantuataumencoba membantumenyediakansarana atauprasarana yangdapat menyebabkanterjadinya hal yangtida

k diperbolehkan dalamkegiatanakademik.

G.

PenyertaanDengan sengaja atautidak bekerja samaatauikut

book;7). Mengisi daftar hadir/presensi yang disediakan dan meletakkan Kartu Identitas

di atas meja bersangkutan;8). Terdaftar namanya sebagai peserta ujian dan tidak sedang menerima sanksi

akademik ;9

9). Menyerahkan pekerjaannya pada pengawas dengan segera setelah waktu ujiandinyatakan selesai.

Untuk ketertiban lebih lanjut, peserta ujian dilarang :1). Memulai pekerjaan sebelum diijinkan oleh pengawas ;2). Menggunakan bahan kertas ujian atau kertas buram

lain, selain yang disediakan oleh Jurusan. 3). Pinjam-meminjam perlengkapan ujian (termasuk buku/

catatan/ calculator dan lain-lain) untuk ujian yangbersifat open - book ; 4). Melakukan perbuatan yang dianggap curang dan

tidakpantas bagi etika ujian, misalnya saling berbicara,berbisik, berisyarat, tukar menukar soal, melihatpekerjaan peserta lain, dll; 5). Menjiplak dalam bentuk apapun ; 6).

Meninggalkan ruang tanpa ijin ; 7). Membawa soal ujian keluar ruangan selama ujian

berlangsung ; 8). Membawa dan menggunakan bahan contekan ; 9). Mengganggu ketertiban, kelancaran dan

ketenanganjalannya ujian dalam bentuk apapun ; 10). Dilarang merokok dalam ruang selama ujian

berlangsung.Peserta ujian yang telah menandatangi daftar presensi serta telah mendapatkertas soal ujian kemudian ternyata akan mengundurkan diri, diwajibkan tinggaldi ruangan 1 jam setelah ujian berlangsung, dan tetap dinyatakan sebagai pesertayang telah mengikuti ujian.Untuk beberapa mata kuliah tertentu, pelaksanaan ujiannya dapat ditambah denganketentuan-ketentuan khusus yang akan ditentukan oleh Jurusan.Sanksi-sanksi yang dapat dijatuhkan bagi pelanggar antara lain berupa :

Tidak diperkenankan memasuki ruangan ujian.Penyelesaian soal ujian yang dikerjakan dinyatakan/dianggap batal.

Ujiannya dianggap batal dan tidak diperkenankan mengikuti ujian selanjutnya.Dicabut keseluruhan hak mengikuti rangkaian ujian,

10

lambatnya dua minggu sebelum awal kuli

a wisudadilakukan diFakultasmasing-masing.

b. Daftarnamalulusan(peserta) yangakandiwisudaselambat-lambatnya sudahditerimaolehBiroAdministrasiAkademik1 (satu)bulansebelumhariupacarawisuda.

c. Merekayangsudahmendaftarkandirimengikutiwisuda,apabila

11

karenasesuatuhalberhalanganhadir,makayangbersangkutantidakmemilikihakuntukmengikutiupacarawisudaberikutnyakecualiuntukkeadaankhusus.

d.

Pendaftara

e. I u r a nSet

iaplulusanwajibmembayariuranuntukbiayapenyelenggaraanupacarawisudayangbesarnyaditetapkanRektor.

f.

Sumbangan Buku

Semuapesertawisudawandiwajibkanmenyerahkansumbangan bukukepadafakultasmasing-masing.

12

4.2 Tata Tertib Akademis

4.2.1 Tata Tertib mengikuti Kegiatan Akademik

a. Yangdiperkenankanmengikutikegiatanakademikadalahmahasiswayangtelahmelakukanpendaftaranulang,sertatelahmenyelesaikanseluruh

a didalammengikutiseluruhkegiatanakademikdiwajibkanberpakaian rapidan sopansertabersepatu, tidakdiperkenankanmenggunakan kaosoblong(T-shirttanpa

13

4.2.2

Perpindahan Studi4.1.9.1 PindahStudi dalam lingkup UNTAG Semarang

A.

Ketentuan umum untuk pindah studi

1. Telah

mengikutikegiatanakademiksecaraterusmenerusdenganmasastudi

14

sekurang-kurangnya2semester.

2. Tidakkarenamelanggartatatertibkehidupankampusatausebablainyangsejenis.

3. DisetujuiolehFakultas /Jurusan /ProgramStudidandiketahuiolehRektor.

4. MemperhatikandayatampungFakultas /Jurusan/Programstudiyangdituju,danatauhasilakreditasidanatau

15

masastudi.

5. Pindah studi hanya diijinkan satukali.

B. Tata cara pengajuan pindah studi

Mahasiswa yangakanpindahyangakanpindahstudikeFakultas /Programstudi /Jurusanlainharusmengikuti tatacarasebagaiberikut:1. Men

gaj

ukanpermohonansecaratertulisditujukankepadaRektor dantembusankepadaDekanFakultasyangdituju danDekanFakultas(asal).

2. Permohonan dilampiri:

a.

Kartu

16

HasilStudi(KHS)tiapsemesteryangmemuatnilai,sks,IPsemester,sertaIPkumulatifyangdisahkanPembantuDekan

I.

b.

Surat persetujuan pindah dari Fakul

17

tas/Jurusan /ProgramStudi(asal).

c.

Suratpersetujuanorangtua/wali /penanggungbiayapendidikan.

d.

Surat persetujuan dari Pimpinan instansi

18

/kantor(berlakubagimahasiswatugasbelajar).'•

C. Waktu pengajuan permohonan pindah

1. Waktupengajuanpermohonanpindahstudiselambat-lambat

nyaduaminggusebelumawalkuliahsemesterdimulaisesuaidengankalenderAkademik.

2. Permohonanyangmelewatibataswaktuyangditentukantidakakandiperhatikan /ditolak.

19

4.1.9.2 Pindah Studi dari luarUNTAG Semarang

A.

Ketentuan Umum

1.Universitas17Agustus1945Semaranghanyamenerimamahasiswapi

ndahanyangberasaldariPerguruanTinggilain.Fakultas /Jurusan /ProgramStudidariPerguruanTinggiasalharussejenisdansejalurdenganFakultas /Jurusan /ProgramStudi

20

yangditujudilingkunganUniversitas17Agustus1945Semarang.

3. Universitas17Agustus1945Semarangti

dakdapatmenerimamahasiswadariPerguruanTinggilainyangsudahtidakmemilikistatussebagaimahasiswakarenadikeluarkan(putusstudi)dariPerguruanTinggilain

21

tersebut.

4. TidakpernahmelakukanpelanggarantatatertibkehidupankampusUniversi

tas /Fakultasatausebablainyangsejenis

5. Alasanpindahkarenamengikutiorangtua/wali/suami/istri( harusdiperkuatdengansuratketerangandaripihakyangberwenang ).

6. Sebagai

22

UtusanDaerahatauPerguruanTinggiharusdiperkuatdengansuratusulandariPemda /

Rektoryangbersangkutan.

B. Ketentuankhusus

DiTingkatFakultasdiperlukanpersyaratankhusus,denganmemperhatikan dayatampungpadaFakultas / Jurusan/ ProgramStudi dilingkunganUniversitas 17Agustus1945Semarangdan atauakreditasi danatau masastudi.

23

C. Tata carapengajuan permohonan

pindah studi1.

MengajukanpermohonansecaratertuliskepadaRektordantembusankepadaDeka

nFakultasTeknikyangdituju.

2.

Permohonan dilampiri dengan

24

:Transkrip akademik yang disahkan oleh pimpinan

fakultas(asal).Suratijin/persetujuanpindahdariPergurua

n Tinggi (asal).Surat persetujuan oran

25

gtua /wali/penanggungbiayapendidikan.Suratpersetujuandaripimpinaninst

ansi / kantor (bagi mahasiswa yang tel

26

ahbekerj

a).

3. Pengajuanpermohonan pindah studi

selambat-4.1.9 Perpindahan Studi

4.1.9.1 Pindah Studi dalam lingkup UNTAG Semarang

A. Ketentuan umum untuk pindah studi1. Telah mengikuti kegiatan akademik secara terus

menerus dengan masa studi sekurang-kurangnya 2semester.

2. Tidak karena melanggar tata tertib kehidupan kampusatau sebab lain yang sejenis.

3. Disetujui oleh Fakultas / Jurusan / Program Studidan diketahui oleh Rektor.

4. Memperhatikan daya tampung Fakultas / Jurusan/Program studi yang dituju, dan atau hasilakreditasi dan atau masa studi.

5. Pindah studi hanya diijinkan satu kali.

B. Tata cara pengajuan pindah studiMahasiswa yang akan pindah yang akan pindah studi ke

Fakultas / Program studi / Jurusan lain harus mengikutitata cara sebagai berikut:1. Mengajukan permohonan secara tertulis ditujukan

kepada Rektor dan tembusan kepada Dekan Fakultasyang dituju dan Dekan Fakultas (asal).

2. Permohonan dilampiri:a. Kartu Hasil Studi (KHS) tiap semester yang

memuat nilai, sks, IP semester, serta IPkumulatif yang disahkan Pembantu Dekan I.

b. Surat persetujuan pindah dari Fakultas /Jurusan / Program Studi (asal).

27

c. /penanggung biaya pendidikan.

d. Surat persetujuan dari Pimpinan instansi /kantor (berlaku bagi mahasiswa tugasbelajar).

C. Waktu pengajuan permohonan pindah1. Waktu pengajuan permohonan pindah studi selambat-

lambatnya dua minggu sebelum awal kuliah semesterdimulai sesuai dengan kalender Akademik.

2. Permohonan yang melewati batas waktu yangditentukan tidak akan diperhatikan / ditolak.

Bahan Bangunan Mekanika Tanah

I & II Rekayasa Pondasi I

28

Struktur Beton I Struktur Baja I

Irigasi dan BangunanAir I & II Rekayasa Jalan Raya Jalan BajaLandasan

Terbang Managemen Konstruksi I B 2. Ketentuan KKL untuk Jurusan Teknik Kimia

a. Telah mengikuti kuliah sampai dengan semester VII.b. Sudah mengambil semua praktikum.

B 3. Ketentuan KKLuntuk Jurusan Teknik

Arsitektura. Telah

menyelesaikan kuliahStudioPerancanganArsitektur IV ( SPA IV ) minimu

29

m nilai D.

b. Telah menyelesaikan kuliahPerkembanganArsitekturI & II( PA I& II) minimum nilai D.

C. Ketentuan Kuliah Kerja Praktek( KKP )

1. Persyaratan Administrasi

a.

Terdaftar pada KRS.b.

Mengajukan permohonan persetujuan pada KetuaJurusa

n denganmembawa :

- KRS- KHS

kumulatif

- Rencana ProyekKerja Praktek

c. Penentuan DosenPembimbing olehKepala Jurusan.

2. Persyaratan Akademis

Disesuaikandenganketentuanmasing-masingJurusan/ProgranStudi.

3. Prosedur KuliahKerja Praktek (KKP )

a.

Mengajukan permoh

30

onan persetujuan pada KetuaJurusan.

b.

MenentukanDosen Pembimbingoleh KetuaJurusan.c.

Peserta KKP berkonsultasi denganDosen Pembimbinguntuk mendapatkan petunjuk-petunjuknya.

d.

Pelaksanaan KKP dan menyusun proposal Laporan.

e.

Bimbingan dilaksanakansesuaidenganketentuanmasing-masingJurusan / Program Studi.

f.

Apabila Laporan KKP telah selesai dan disetujui olehDosen Pembimbing, bisa diperbanyak 3 kali.

31

g. Sistempenilaianditentukanolehmasing-masingJurusan/ProgramStudi.

C 1. Ketentuan KKP untuk Jurusan Teknik Sipil

a. Jumlahskskumulatif 110sksdenganIP >2,00(maksimumnilai D20 %).

b. Telah menempuh mata kuliahsebagai berikut:Stru

ktu

r Baja III Beton Prategang Mekanika F

32

luida I & II Irigasi dan Bangunan Air

II Managemen Konstruksi II Rekayasa

33

Jalan Raya Jalan Baja

Rekayasa PondasiII C 2. Ketentuan KKL untuk Jurusan Teknik Kimia

a. Sudahpernahmenempuhsemuamatakuliah,prakti

kumdanKuliahKerjaLapangandenganjumlahskskumulatifminimum 110sks(maksimumnilaiD20%).

b. Telah

menempuh mata

kuliah

Penelitian dan

Seminar.

C 3. KetentuanKKL untuk

Jurusan Teknik

Arsitektur

a. Telah

menempuhStudio

Pera

34

ncanganArsitekturV(SPAV)StrukturdanKons

truksiIV

b. Telahlulus(minimum D)matakuliahManagemen danAnggaranPembangunan.

D. Ketentuan Tugas Akhir ( TA)Ketentuan Tugas

Akhirditentukan olehmasing-masingJurusan /Program Studi.

D 1. Ketentuan TA untuk Jurusan Teknik Sipil

a. Telahmenyelesaikansemua

35

TugasdanPraktikum(dibuk-tikandenganSuratPuas).

b. TelahmenyelesaikanlaporanKerjaPraktek(dibuktikandengansuratdariSubbagianAdmini

strasiPendidikan).

D 2. Ketentuan TA untuk Jurusan Teknik Kimiaa. Sudah

mengambil Kuliah Kerja Praktek.

D 3. Ketentuan TA untuk Jurusan Teknik Arsitektur

Sudahmenyelesaikan ujianlokaldengan IP> 2,00(maksimumnilai D 20% ).

Bahan Bangunan MekanikaTanah I & II Rekayasa Pondasi I Struktur Beton I Struktur Baja IIrigasi dan Bangunan Air I & II Rekayasa Jalan Raya Jalan Baja Landasan Terbang Managemen Konstruksi I

36

B 2. Ketentuan KKL untuk Jurusan Teknik Kimia

a. Telah mengikuti kuliah sampai dengan semester VII.b. Sudah mengambil semua praktikum.

B 3. Ketentuan KKL untuk Jurusan Teknik Arsitektura. Telah menyelesaikan kuliah Studio Perancangan

Arsitektur IV ( SPA IV ) minimum nilai D.b. Telah menyelesaikan kuliah Perkembangan Arsitektur

I & II ( PA I & II) minimum nilai D.Ketentuan Kuliah Kerja Praktek ( KKP )

1. Persyaratan Administrasia. Terdaftar pada KRS.b. Mengajukan permohonan persetujuan pada Ketua

Jurusan dengan membawa :- KRS- KHS kumulatif- Rencana Proyek Kerja Praktekc. Penentuan Dosen Pembimbing oleh Kepala Jurusan.

2. Persyaratan AkademisDisesuaikan dengan ketentuan masing-masingJurusan/Progran Studi.

3. Prosedur Kuliah Kerja Praktek ( KKP )a. Mengajukan permohonan persetujuan pada Ketua

Jurusan.b. Menentukan Dosen Pembimbing oleh Ketua Jurusan.c. Peserta KKP berkonsultasi dengan Dosen Pembimbing

untuk mendapatkan petunjuk-petunjuknya.d. Pelaksanaan KKP dan menyusun proposal Laporan.e. Bimbingan dilaksanakan sesuai dengan ketentuan

masing-masing Jurusan / Program Studi.f. Apabila Laporan KKP telah selesai dan disetujui

olehDosen Pembimbing, bisa diperbanyak 3 kali.

37

Pengaturan denganPraktikum

WaktuPerkuliahandiselenggarakan darijam06.30s/d jam20.00WaktuPraktikum darijam07.00s/d jam18.00 ,khususuntukstudioArsitekturdapatdigunakan 24jam.

Tatap muka paling sedikit: 12 kali dalam satu semester.

B. Konstelasi Dosen

KonstelasiDosenmemperhatikan :pemer

ataanbeban(mengisibebantugasmenga

38

jar)spesialisasi/ pilihan darimasing-masingtenagapengajarJabatan Akademis

C. Mahasiswa

Dalamrangkasupayamahasiswamenguasaipermasala

39

handalammatakuliah,makaTugas,PraktikumsebagaisyaratikutUjianAkhir.

Dalam rangka

memacumahasiswakuliah,75%kuliahsebagaisy

40

aratikutUjian Akhir.Membentuk kelompok-kelompokbelajar.Dalam mengetahuistudi ba

ndingantarateoridanpraktekmahasiswadibaw

41

a berkunjungpadaproyek-proyekpem-bangunanbaikyangsudah jadiataudalam prosesmemb

angunpabrik-pabrikindustri,perumahantrad

42

isional dan modern, tatakotadll.

4.1.6 Ujian Semester

Ujian TengahSemesterdilakukantidakterjadwal tapidilaksanakanpadajamkuliahdosendibawahpengawasanolehDosenitu

sendiri.

Ujian Tentamen dan UjianAkhirdilakukan terjadwal dibawah pengawasanDosendan tenaga administrasi. Syarat ikut ujian:• m

ahasisw

43

aharusmengikutitatapmuka75%daritatapmukayangdilakukandosen

• mahasiswaha

russudahmenyelesaikanTugas/Praktikumden

44

ganmenyerahkanSuratPuasuntukmatakuliahyangadaTugas /Praktikum

RapatYudiciumdilakukan

setelah 2mingguUjianAkhirselesai,hasilujianbisadilihatmahasiswapadapapanpengumuman.

KHSsemesterbisadiperoleh diDosenWalisetelah 1minggudarirapatYudicium.

4.1.7 Dosen Wali

45

a. Dosen Wali bertanggung jawab atas administrasi nilai mahasiswa perwaliannya di bawah koordinasi Pembantu DekanI.

24b. Administrasi

Nilai Akademik perDosen Wali dimonitor melaluiKartu Evaluasi Program S-1.

c. Kartu Evaluasi Program dipakai sebagai dasar

pembuatantranskrip akademik sebagai syarat Ujian Negara Tahap Akhir.

d. Dosen Walimemberikanbimbingan kepada mahasiswa untukmasalah-masalah akademik.

4.1.8 Ketentuan KKN, KKL, KKP, TA

A. Ketentuan Kuliah Kerja Nyata ( KKN )Persyaratan :

1. Terdaftar dalamKRS semester yang bersangkutan.2. Tidakbersamaan dengan Kerja Praktek.

46

3. Telah menempuh minimum 110 SKS.4. KKN

diambilbersamaandenganmatakuliahyangmengulangsaja.

5. Ketentuan lainmengikutiPusatPengelola danPengembanganKuliahKerjaNyata(PPPKKN)Universitas 17Agustus1945Semarang.

Ketentuan KuliahKerja Lapangan ( KKL )

1. PersyaratanAdministrasiTerdaftarpadaKRSsemes

47

ter yangbersangkutan.

2. PersyaratanAkademisDitentukanolehmasing-masingJurusan / Prog

ramStudi.

3. Prosedur KKL

a.

Mengajukanproposalproyek-p

48

royekyangakanditinjaupadaJurusan.

b.

Surveylapangan,rencanaproyekyangakanditinjausekaligusmenentuka

nwaktukunjungan.

c.

PembekalanKKLolehDose

49

npembimbingyangsudahditentukanolehJurusan /Progdi.

d.

Kunjungan ke proyek-proyek yang direncanakan.e.

Penyusunanlaporan

KKLyangterlebihduludilakukanSeminar.

f.

P

50

enilaianKKLdiberikanolehmasing-masingDosenPembimbingsetelahtiap-tiapmahasiswamenunjukkanLaporanyang

sudahjadidandisyahkanDosenPembimbing.

51

B 1. Ketentuan KKL untukJurusan Teknik Sipil

a. Telahmengikutikuliahsampaidengansemester VI.

b. Telah mengikuti

kuliah

IlmuUkurTanahI&II

25

Pengaturan dengan PraktikumWaktu Perkuliahan diselenggarakan dari jam 06.30

s/d jam» 20.00 Waktu Praktikum dari jam 07.00 s/d jam 18.00 , khusus

untuk studio Arsitektur dapat digunakan 24 jam.

Tatap muka paling sedikit : 12 kali dalam satu semester.

B. Konstelasi DosenKonstelasi Dosen memperhatikan :

pemerataan beban ( mengisi beban tugas mengajar) spesialisasi / pilihan dari masing-masing tenaga pengajar Jabatan Akademis

C. MahasiswaDalam rangka supaya mahasiswa menguasaipermasalahan dalam mata kuliah, maka Tugas,Praktikum sebagai syarat ikut Ujian Akhir.Dalam rangka memacu mahasiswa kuliah, 75% kuliah sebagai syarat ikut Ujian Akhir. Membentuk kelompok-kelompok belajar. Dalam mengetahui studi banding antara teori dan praktek mahasiswa dibawa berkunjung pada proyek-proyek pembangunan baik yang sudah jadi

52

atau dalam proses membangun pabrik-pabrik industri, perumahan tradisional dan modern, tata kota dII.

4.1.6 Ujian SemesterUjian Tengah Semester dilakukan tidak terjadwaltapi dilaksanakan pada jam kuliah dosen dibawahpengawasan oleh Dosen itu sendiri.Ujian Tentamen dan Ujian Akhir dilakukan terjadwaldibawah pengawasan Dosen dan tenaga administrasi.Syarat ikut ujian :• mahasiswa harus mengikuti tatap muka 75 % dari

tatap muka yang dilakukan dosen• mahasiswa harus sudah menyelesaikan Tugas /

Praktikum dengan menyerahkan Surat Puas untukmata kuliah yang ada Tugas / Praktikum

Rapat Yudicium dilakukan setelah 2 minggu UjianAkhir selesai, hasil ujian bisa dilihat mahasiswapada papan pengumuman.KHS semester bisa diperoleh di Dosen Wali setelah 1minggu dari rapat Yudicium.

4.1.7 Dosen Walia. Dosen Wali bertanggung jawab atas administrasi

nilai mahasiswa perwaliannya di bawah koordinasi Pembantu Dekan I.

WDU bagi mahasiswa khususWDU mahasiswa khususadalah WDU bagimahasiswa yang masacuti akademiknyaberakhir, mahasiswa

yang telah memperoleh ijinmengikuti kuliah (aktifkembali) dan mahasiswapindahan yang dilakukan padasemester gasal atau genapdengan tata cara sebagaiberikut:

53

a. Mengambil berkasWDU yang terdiri dari:

Formulir bukti pembayaran dari BNI '46 Semarang Formulir isian daftar ulang mahasiswa

b. Menyerahkan berkas WDU yang berupa

Bukti pembayaransetoranuang kuliahdari BNI'46Semaranguntuksemesteryang akandijalani

Daftar ulangmahasiswayang telahdiisi dantelahditempel

pas photo (hitamputih)

c. WDU untuk mahasiswapindahan, mahasiswayang masacuti akademiknyaberakhir, mahasiswayang aktif kembalidan mahasiswa yangmemperoleh perpanjanganmasa studi,disamping harusmemenuhi persyaratanseperti tersebutpada butir a dan bmasih harus dilengkapidengan :Surat Ijin Dekan, bagi

mahasiswa yangcuti akademiknyaberakhir,mahasiswa yangaktif kembali danmahasiswa yangmemperolehperpanjangan masastudi.

Surat Keputusan Rektor tentang persetujuan pindah bagi mahasiswa pindahan. Tidak.Melakukan WDUa. Mahasiswa yang tidak

melakukan WDU disebutmangkir.Masa studi yangbersangkutan tetapsebanyak-banyaknyaselama 14 semester,

54

termasuksemester padasaatmahasiswamangkir.

b. Mahasiswa yangtidak melakukanWDU selama 2(dua)semesterberturut-turutdinyatakan telahmengundurkandiridan kehilanganstatusnyasebagaimahasiswaFakultasTeknik UNTAG.

c. Mahasiswa yangtidak melakukanWDU tetapi tidaktermasukdidalam katagoributir b,kemudian yangbersangkutanakanmelakukan WDUkembali harusmendapat ijintertulis dariDekan denganmengajukanpermohonantertulis kepadaDekan FakultasTeknik yang

sebelumnya telahdiketahui olehKetua Jurusan.

Setelah SubbagianKeuangandanKepegawaianmenelitidanmendatabuktipembayaran setoranuangkuliahdari BNI'46Semarang,kemudiandiserahkan kemasing-masingProgramStudi(Progdi)untukdigantidengantandaterimapembayaran uangkuliahdenganPersonalIndentifi

55

erNumber( PIN ).

TandaterimapembayaranuangkuliahdanPINdiserahkanpadamahasiswa

olehProgdisebelumWajibDaftarMataKuliah(WDMK)sebagaialatuntukbisamengisiKRS.

Out Put dari WDU akan berupa

Daftar satuan SPP / SKS perangkatan persemester

DaftarmahasiswaWDUaktif /cutipadaseme

56

steryangakandijalani

Out puttersebutdiatasdisetujuibersamaolehKetuaProgdi,Pemban

tuDekan IIdandiketahuiolehDekanFakultasTeknik.

4.1.4 Wajib Daftar Mata Kuliah (WDMK )

WDMK dilaksanakan pada awal semester dimasing-masing progdiTata cara WDMK

dilaksanakan sebagai berikut: Meminta tanda terima pembayaran danPIN Meminta Kartu Hasil Studi (KHS) semester sebelumnya Apabila terjadi perbedaan nilai antara KHS dengan nilai pada

57

dosen wali dilakukan klarifikasi

BerdasarkanPINmahasiswa bisamelakukanpengisian KRSsecarasendiridilayarmonitordandapatdicetaklangsung dandicap

Pengambilanbebanstudiberdasar IPKHSsemestersebelumnyaPemilihanjenismatakuliah

berdasarkanjadwal ujiandan syarat/prasyarat yangditentukanoleh masing-masing progdiMahasiswa yangtidakmelakukan WDMKtidak dapatmengikutikegiatanperkuliahanpada semesteryangbersangkutanPenggantiandan pembatalanKRS dapatdilakukan 2minggu setelahperkuliahandimulai

Salah satu out putWDMK adalahDaftar WDMKyang disetujuiKetua Progdi,Pembantu DekanI dandiketahuiDekan FakultasTeknik

4.1.5 PerkuliahanA. Jadwal Perkuliahan

58

Jadwal perkuliahdibuat denganmemperhatikan :

Ketersediaan

ruanganpadamasing-masingJurusan /ProgramStudi

3. WDU bagi mahasiswa khususWDU mahasiswa khusus adalah WDU bagi mahasiswa yang masa cutiakademiknya berakhir, mahasiswa yang telah memperoleh ijinmengikuti kuliah (aktif kembali) dan mahasiswa pindahan yangdilakukan pada semester gasal atau genap dengan tata carasebagai berikut:a. Mengambil berkas WDU yang terdiri dari:

Formulir bukti pembayaran dari BNI '46 Semarang Formulir isian daftar ulang mahasiswa

b. Menyerahkan berkas WDU yang berupaBukti pembayaran setoran uang kuliah dari BNI '46Semarang untuk semester yang akan dijalaniDaftar ulang mahasiswa yang telah diisi dan telahditempel pas photo (hitam putih)

c. WDU untuk mahasiswa pindahan, mahasiswa yang masacuti akademiknya berakhir, mahasiswa yang aktif kembalidan mahasiswa yang memperoleh perpanjangan masa studi,disamping harus memenuhi persyaratan seperti tersebutpada butir a dan b masih harus dilengkapi dengan :

Surat Ijin Dekan, bagi mahasiswa yang cutiakademiknya berakhir, mahasiswa yang aktif kembalidan mahasiswa yang memperoleh perpanjangan masastudi.

59

Surat Keputusan Rektor tentang persetujuan pindahbagi mahasiswa pindahan.

4. Tidak-Melakukan WDUa. Mahasiswa yang tidak melakukan WDU disebut mangkir.

Masa studi yang bersangkutan tetap sebanyak-banyaknyaselama 14 semester, termasuk semester pada saatmahasiswa mangkir.

b. Mahasiswa yang tidak melakukan WDU selama 2 (dua)semester berturut-turut dinyatakan telah mengundurkandiridan kehilangan statusnya sebagai mahasiswa FakultasTeknik UNTAG.

c. Mahasiswa yang tidak melakukan WDU tetapi tidak termasukdidalam katagori butir b, kemudian yang bersangkutanakanmelakukan WDU kembali harus mendapat ijin tertulis dariDekan dengan mengajukan permohonan tertulis kepadaDekan Fakultas Teknik yang sebelumnya telah diketahuiolehKetua Jurusan.

4.Menghargaiilm

u pengetahuan,teknologi, dan/atau keseni

60

an.

5. Menjaga kewibawaan dan nama baik perguruan tinggi yang bersangkutan.

6. Menjunjung tinggikebudayaan nasional.

B. Mahasiswa sebagai Bagian dari Sivitas Akademika

Undang-UndangNomor 2 Tahun 1989tentang SistemPendidikan NasionalBab VI menetapkan hakpeserta didik padaPasal 24 berisi 7butir dan kewajibanpeserta didik padapasal 25 berisi 4butir.

Bila kitabandingkan dancermati, maka seluruhhak dan kewajibanpeserta didik tersebutterdapat dalamformulasi hak dankewajiban mahasiswa.Beberapa butir hak dan

kewajiban mahasiswa yangbersifat khas sesuai dengankedudukan dan peranannyasebagai bagian dari sivitasakademika, dituangkan dalamPP Nomor 30 Tahun 1990dengan rumusan sebagaiberikut.

1. Mahasiswa sebagai sivitas akademika mempunyaihak:

a. Menggunakankebebasanakademik secarabertanggungjawab untukmenuntut danmengkaji ilmusesuai dengannorma dan susilayang berlakudalam lingkunganakademik.

b. Ikut serta dalamorganisasimahasiswaperguruan tinggiyangbersangkutan.

2. Sejalan dengan butir-butir tersebut, maka mahasiswa mempunyaikewajiban untuk :

a. Menghargai ilmu pengetahuan, teknologidan/atau kesenian.

61

b. Menjagakewibawaandan nama baikperguruantinggi yangbersangkutan.

Bila dicermatilebih lanjut, makadapat disimpulkanbahwa yang palinghakiki bagi mahasiswaadalah yang tercantumpada butir a) baikdalam hak maupunkewajibannya sesuaidengan hakikatpendidikan tinggisebagai masyarakat daninstitusi ilmiah,serta mahasiswasebagai bagian darisivitas akademika. Hallain yang perludiberikan catatan pulayaitu bahwa padapeserta didik umumnyatentang organisasitidak terlalueksplisit ditegaskandalam hak ataukewajiban, namun padamahasiswa, butir inidianggap pentingsejalan dengan tingkatusia mahasiswa danperanan organisasi

bagi mahasiswa yang memanglebih menonjol. Bahkan bagipada siswa di SLTP dan SLTAorganisasi mungkin masihlebih merupakan kewajibandari pada perwujudan hak.4.1.3 Wajib Daftar Ulang ( WDU)

WDU dilaksanakan olehbagian Sub BagianKeuangan danKepegawaian padasetiap awalsemester.

Tata cara dan syarat-syarat WDU

1. WDU bagi mahasiswa baru

a. Mengambil berkas WDUyang terdiri dari:

FormulirisiantandasetoranSumbanganPembinaan

62

Pendidikan(SPP)

Formulirisiantandasetoranbiaya-biayalainyangditentukan

Formulirisian Kartu Tanda Mahasiswa(KT

M) Formulir pernyataan mentaati semua peraturanyang berlaku di lingkungan UNTAG Semarang

b.

Menyerahkan kembali berkas

63

WDUyang telah diisi dantelahditempel pasphoto (hitamputih)dengandilampiri:

Kartu peserta testujian masuk

Surat panggilanmasuk UNTAG Sem

arang

Surat ijin belajar diIndonesia yang dikeluarkan

olehDirjen. Pendidikan Tinggibagi Warga Negara Asing

(WNA)Hasil

pemeriksaankesehatanolehTimkesehatanUNTAGSemarang

Menyerahkanformulirpernyataanmen

64

taatisemuaperaturanyangberlakudilingkunganUNTAGSemarang

Menyerahkanbuktipenyetoranbiayakuliahdanbiaya-bia

yalainyangditentukanRektoruntuksemesteryangakandijalanikeFakultasTeknik

2. WDU bagi mahasiswa lama dan cuti studi

a. Mengambil berkas WDUyang terdiri dari:

Formulir bukti

65

pembayaran dari BNI'46Semarang Formulir isian daftarulang mahasiswaFormulir isian berhenti studi sementara(ba

gi mahasiswayang mengambilcuti)

b.

Menyerahkan berkas WDU yang berupa

Bukti pembayaran setoranuang kuliah dari BNI '46

Semarang untuk semester yang akan dijalani

Daftar ulang mahasiswa yangtelah diisi dan telah

ditempel paspho

66

to (hitamputih)

Isian berhenti sementara(bagi mahasiswa yang

mengambil cuti)

4. Menghargai ilmu pengetahuan, teknologi, dan/atau kesenian.

5. Menjaga kewibawaan dan nama baik perguruan tinggi yang bersangkutan.

6. Menjunjung tinggi kebudayaan nasional.

B. Mahasiswa sebagai Bagian dari Sivitas Akademika

Undang-Undang Nomor 2 Tahun 1989 tentang Sistem PendidikanNasional Bab VI menetapkan hak peserta didik pada Pasal 24 berisi7 butir dan kewajiban peserta didik pada pasal 25 berisi 4 butir.

Bila kita bandingkan dan cermati, maka seluruh hak dankewajiban peserta didik tersebut terdapat dalam formulasi hak dankewajiban mahasiswa. Beberapa butir hak dan kewajiban mahasiswayang bersifat khas sesuai dengan kedudukan dan peranannya sebagaibagian dari sivitas akademika, dituangkan dalam PP Nomor 30 Tahun1990 dengan rumusan sebagai berikut.

1. Mahasiswa sebagai sivitas akademika mempunyai hak:

a. Menggunakan kebebasan akademik secara bertanggungjawab untuk menuntut dan mengkaji ilmu sesuai dengannorma dan susila yang berlaku dalam lingkungan akademik.

b. Ikut serta dalam organisasi mahasiswa perguruan tinggiyangbersangkutan.

67

2. Sejalan dengan butir-butir tersebut, maka mahasiswa mempunyaikewajiban untuk:

a. Menghargai ilmu pengetahuan, teknologi dan/atau kesenian.

b. Menjaga kewibawaan dan nama baik perguruan tinggi yangbersangkutan.

Bila dicermati lebih lanjut, maka dapat disimpulkan bahwayang paling hakiki bagi mahasiswa adalah yang tercantum pada butira) baik dalam hak maupun kewajibannya sesuai dengan hakikatpendidikan tinggi sebagai masyarakat dan institusi ilmiah, sertamahasiswa sebagai bagian dari sivitas akademika. Hal lain yangperlu diberikan catatan pula yaitu bahwa pada peserta didikumumnya tentang organisasi tidak terlalu eksplisit ditegaskandalam hak atau kewajiban, namun pada mahasiswa, butir ini dianggappenting sejalan dengan tingkat usia mahasiswa dan perananorganisasi bagi mahasiswa yang memang lebih menonjol. Bahkan bagipada siswa di SLTP dan SLTA organisasi mungkin masih lebihmerupakan kewajiban dari pada perwujudan hak.

BAB IVADMINIS

TRASI DANTATATERTIBAKADEMIK

4.1 AdministrasiAkademik

4.1.1

Pola Seleksi MahasiswaBaru

A.

MahasiswabaruUNTA

68

GSemarangberasaldarilulusanSekolahMenengahUmum,SekolahMenengahKejuruan,MAN,lulusanDIII/SarjanaMudauntukprogrampendidikansebagaiberikut:

rogram S-1kelaspagiProgram S-1kelassore

B.

Pola seleksi dilakukansebagai berikut:

1.

Untuk mengiku

69

ti program S-1 kelas pagi diselenggarakan

melalui :a.

70

suk

Syarat-syarat / kualifikasi calon :

SMU, SMK dan MAN

Tidak mempunyaicacat tubuh yang

mengganggukelancaran studi

b.

71

iswa Berpotensi

(PSSB)

Syarat-syarat / kualifikasi calon: - Lulusan SMU, SMK dan MAN

Termasuk 17 siswa

terbaik disekolahnya

pernah tinggal kelas

i dari Kepala Sekolah

Tidak mempunyaicacat tubuh yang

mengganggukelancaran studi

2.

Untuk mengikuti program S-1

72

kelas sore diselenggarakan

seleksi kemam

puan oleh Fakultas Teknik dengan

ketentua

73

n :

lulusSarjana Mudaatauprogram D III sejenis Bersediamenerimahasil konversiyangditetapkan

4.1.2Status,

Hak, dan Kewajiban Mahasiswa

A. Hak danKewajiban

Mahasiswa

PPNomor 30Tahun1990BabXPasal106memuat11butirhakmahasiswadanpadaPasal107memuat 6butirkewajibanmahasisw

74

a diperguruantinggi,yangselengkapnya sebagaiberikut.

Mahasiswa mempunyai hak:1. Menggunakan

kebebasan akademiksecara bertanggungjawab untukmenuntut danmengkaji ilmusesuai dengannorma dan susilayang berlaku dalamlingkunganakademik.

2. Memperolehpengajaran sebaik-baiknya danlayanan bidangakademik sesuaidengan minat,bakat, kegemarandan kemampuan.

3. Memanfaatkanfasilitasperguruan tinggidalam rangkakelancaran prosesbelajar.

4. Mendapat bimbingandari dosen yang

bertanggungjawab atasprogram studiyangdiikutinyadalampenyelesaianstudinya.

5. Memperolehlayananinformasiyangberkaitandenganprogram studiyangdiikutinyaserta hasilbelajarnya.

6. Menyelesaikanstudi lebihawal darijadwal yangditetapkansesuai denganpersyaratanyang berlaku.

7. Memperolehlayanankesejahteraansesuai denganperaturanperundang-undangan yangberlaku.

8. Memanfaatkansumber daya

75

perguruan tinggimelaluiperwakilan/organisasikemahasiswaanuntuk mengurus danmengaturkesejahteraan,minat dan tatakehidupanbermasyarakat.

9. Pindah keperguruan tinggilain atau programstudi lain,bilamana memenuhipersyaratanpenerimaanmahasiswa padaperguruan tinggiatau program studiyang hendakdimasuki, danbilamana dayatampung perguruantinggi atauprogram yangbersangkutanmemungkinkan.

10. Ikut serta dalamkegiatanorganisasimahasiswaperguruan tinggiyang bersangkutan.

11. Memperoleh

pelayanan khusus

bilamana

menyandang cacat.

Mahasiswa

berkewajiban

:1. Ikut

menanggungbiayapenyelenggaraan pendidikankecuali bagimahasiswayangdibebankandarikewajibantersebutsesuai denganperaturanyang berlaku.

2. Mematuhisemuaperaturan/ketentuan yangberlaku padaperguruan

76

tinggi yangbersangkutan.

3. Ikut memeliharasarana danprasarana serta

kebersihan,ketertibandan keamananperguruantinggi yangbersangkutan.

BAB IVADMINISTRASI DAN TATA TERTIB AKADEMIK

4.1 Administrasi Akademik4.1.1 Pola Seleksi Mahasiswa Baru

A. Mahasiswa baru UNTAG Semarang berasai dari lulusan SekolahMenengah Umum, Sekolah Menengah Kejuruan, MAN, lulusanD III/ Sarjana Muda untuk program pendidikan sebagai berikut:Program S-1 kelas pagi

Program S-1 kelas sore

B. Pola seleksi dilakukan sebagai berikut:1. Untuk mengikuti program S-1 kelas pagi diselenggarakan

melalui :a. Seleksi melalui Test Ujian Masuk

Syarat-syarat / kualifikasi calon:- Lulusan SMU, SMK dan MANTidak mempunyai cacat tubuh yang mengganggu

kelancaran studib. Seleksi melalui Program Seleksi Siswa Berpotensi

(PSSB)Syarat-syarat / kualifikasi calon :

77

- Lulusan SMU, SMK dan MAN Termasuk 17 siswa terbaik disekolahnya Tidak pernah tinggal kelasRekomendasi dari Kepala Sekolah

Tidak mempunyai cacat tubuh yang mengganggukelancaran studi

2. Untuk mengikuti program S-1 kelas sore diselenggarakanseleksi kemampuan oleh Fakultas Teknik denganketentuan :lulus Sarjana Muda atau program D III sejenis Bersedia

menerima hasil konversi yang ditetapkan

4.1.2 Status, Hak, dan Kewajiban MahasiswaA. Hak dan Kewajiban Mahasiswa

PP Nomor 30 Tahun 1990 Bab X Pasal 106 memuat 11 butir hakmahasiswa dan pada Pasal 107 memuat 6 butir kewajiban mahasiswadi perguruan tinggi, yang selengkapnya sebagai berikut.

DEKAN

---*----

KAJUR

rujukan bimbingan dankonseling ke tingkatJurusan / Fakultas.

b. Rujukan dari dosen walikepada Jurusan /Fakultas dilakukanapabila masalah yangdihadapi mahasiswatidak dapatdiselesaikan oleh dosenwali.

c. Rujukan dari Jurusan /Fakultas ke BKMUniversitasdilaksanakan apabilamasalah yang dihadapi

78

mahasiswatidakdapatdiselesaikanJurus

an /Fakultas.

Masalah Non AkademikMasalah non akademik (pribadi)adalah masalah yang tidak berkaitan langsungdengan proses belajar mahasiswa.Penyelesaian masalah non akademik (pribadi)dilakukan atas inisiatif mahasiswa melalui Dosen Wali / BKM Universitas. Jaringan RujukanJaringan rujukanBimbingan danKonseling dapatdilihat padagambar berikut:

Jaringan RujukanBimbingan danKonseling

}

REKTOR

B K M

D W3.12 Wisuda,Gelar dan SebutanLulusan

A.W i s u d a

WisudaSarjanadiselenggarakan 2 (dua) kalidalam satutahun akademikyaitu bulanApril - Meidan Oktober -Nopember.SebelumdiwisudadiadakanUpacaraPenglepasanCalonWisudawan yangmerupakanrangkaianprosesi wisudadan wajibdiikuti.UpacaraPenglepasanCalonWisudawan

79

adalah salahsatu bentukupacaraakademikyangdiselenggarakan dalamforum RapatSenatterbukaFakultasuntukmenyerahkancalonwisudawankepadaRektor untukdi wisuda.

Wisudaadalah salahsatu bentukupacaraakademikyangdiselenggarakan dalamforum RapatSenatterbukaUniversitasgunamelantiklulusan yangtelahmenyelesaikan studinya.

B.

GelarG

elarakademikadalahgelaryangdiberikankepadalulusanperguruantinggiyangmenyelenggarakanpendidikanakademik.

Syarat

pemberian Gelar yaitu :1. Telah

menyelesaikansemuakewajibandan /atautugasyangdibebankan dalammengikutiprogramS1 sesuaidenganketentuanyangberlaku ;

2. Telahmenyelesaikankewajibanadministrasi dankeuanganberkenaandenganprogramstudiyangdiikutisesuaidenganketentuanyangberlaku ;

80

3.Telah dinyatakan lulus.

Sebutan

Kelulusan

Gelaryangdiberikan

untuk lulusanFakultasTeknik programS-1 adalahSarjanasedangkansebutan yangdiberikanyaitu SarjanaTeknik (ST).

M H S

Datatan :

DW : Dosen Wali3KM : Badan Konsultasi MahasiswavlHS Mahasiswa

81

rujukan bimbingan dan konseling ke tingkat Jurusan /Fakultas.

b. Rujukan dari dosen wali kepada Jurusan / Fakultasdilakukanapabila masalah yang dihadapi mahasiswa tidak dapatdiselesaikan oleh dosen wali.

c. Rujukan dari Jurusan / Fakultas ke BKM Universitasdilaksanakan apabila masalah yang dihadapi mahasiswatidak dapat diselesaikan Jurusan / Fakultas.

Masalah Non AkademikMasalah non akademik (pribadi) adalah masalah yang tidak berkaitan langsung dengan proses belajar mahasiswa. Penyelesaian masalah non akademik (pribadi) dilakukan atas inisiatif mahasiswa melalui Dosen Wali / BKM Universitas. Jaringan RujukanJaringan rujukan Bimbingan dan Konseling dapat dilihat padagambar berikut:

Jaringan Rujukan Bimbingan dan Konseling

} REKTOR

B K M —7K—

D W

M H S

Dosen WaliBadan Konsultasi MahasiswaMahasiswa

82

Catatan DW BKM MHS

DEKAN {

KAJUR *

ditempuhnya.

C. Evaluasi ProgramStrata 1 (S-1)

dilakukan dalam 3tahap, sebagai

berikut:1. Evaluasi

empatsemesterpertama,mahasiswadiwajibkanmencapaiminimal30 kredit(nyatakumulatif) dan IPkumulatif2,0(minimum).

2. Evaluasiempatsemesterkedua,mahasiswadiwajibkanmencapaiminimal75 kredit(nyatakumulatif) dan IPkumulatif

2,0(minimum).

3. EvaluasiTahapAkhir,selambat-lambatnyadilakukanpadasemesterkeempatbelasdenganmemperhatikan lamastudi,mahasiswadiwajibkansudahmenyelesaikan jumlahkreditminimalyangditentukanolehFakultasdan IPkumulatifminimal2,0.

D. Mahasiswa yangtidak memenuhiketentuan padapoint C diatas,dinyatakantidak mampu dantidak diijinkanmengikutikegiatan akademikselanjutnyapada programstudi yangbersangkutan.

E. Jumlah waktupengunduran dirisemester tersebutpada point 6.10

83

tidakdiperhitungkandalam evaluasisebagaimanadimaksud dalampoint C diatas.

F. Mahasiswa dinyatakan lulus Program studi sarjanateknik dengan syarat:

Telah mencapai jumlah kredit minimal yang ditentukan JurusanTeknik Sipil = 144 sksTeknik Kimia = 145 sks Tekni

k Arsitektur = 144 sks

Indeks

Prestasi (IP)

kumulatif minimal 2,0

(dua koma nol) J Yudisium KelulusanA. Telah dinyatakan

lulus dalam Ujian

Pendadaran.B. Telah dinyatakan lulus dalam Ujian Negara.C. Dinyatakan layak

Yudisium olehRapat Yudisiumyang diadakanolehFakultas.

D. Predikatkelulusan untukProgram Strata 1(S-1) adalah

84

sebagai berikut:Indeks PrestasiP r e s t a s i

2,00 - 2,75 Memuaskan2,76 - 3,50 Sangat memuaskan3,51 - 4,00 Cumlaude

c

10 Dosen Wali

Untuk beberapamahasiswa akanditunjukseorang dosentetap sebagaiDosen Wali.Tugas Dosen wali :

1. Memberikanbimbingandannasehatpadamahasiswabaikdimintamaupuntidakmengenaiberbagaimasalahyangdihadapiselamamasapendidikannya,menumbuhkankebiasaandan carabelajaryangefektif,membantu

mahasiswadalammenyusunrencanastudi.

2. MenandatanganiKartuRencanaStudi(KRS)yangtelahdisusunolehmahasiswa.

3. MenandatanganiKartuHasilStudi(KHS)atasnilai-nilaiyangdiperolehmahasiswa.

4. Mengevaluasikeberhasilanstudimahasiswa sesuaidenganketentuantahapanevaluasisertamembuatlaporantentangmahasiswa yang

85

tidakmemenuhipersyaratanmasing-masingtahapevaluasikepadaKetuaProgramStudi /Jurusan.

5. Padaakhirsemester keduadanselanjutnya,apabilaindeksprestasikumulatif yangdicapaimahasiswakurangdari2,00,dosenwaliwajibmengkonsultasikanmahasiswatersebut keBimbingan danKonseling

melaluiproseduryangberlaku.

3.11 Bimbingan dan Konseling

A.

Bimbingan danKonselingdilaksanakanolehBadanKonsultasiMahasiswa UNTAGSemarang.Bimbingan danKonseling adalahprosespemberianbantuandariseorangahlikepadamahasiswa agardapat:1. Mem

bantu mahasiswa

86

menyesuaikandiridengankehidupan kampusUniversitas 17Agustus 1945Semarang.

2. Membantumahasiswa dala

m mengembangkan pribadinya agar menjadi pribadi yang dewasa, mantapdanbertanggung jawab.

3. Membantu mahasiswadalam memilih bidangpekerjaan

87

yangsesuaidenganminat,bakat dan kemampuannya.

B.

Mekanisme Rujukan

Berdasarkan bentukdan sifatnya, masalah-masalah yangdihadapimahasiswa dapat dikelompokkan menjadi masalah-

masalah akademikdan masalah non akademik(pribadi).

1. MasalahAkademik

Masalahakademikadalahmasalahyangberkaitanlangsungdenganprosesbelajarmengajar,dalammenyelesaikanset

88

iapmasalahakademikyangdihadapimahasiswa,diharapkanmasalahtersebutdapatdikonsultasikandandise

lesaikanolehdosenwali.ApabilatidakmemungkinkandiselesaikanditingkatdosenwalimakaSistemrujukanbimbingandankonselingdapatdilaksanakan

89

ditingkatJurusan /FakultasdanatauditingkatUniversitas.

MekanismerujukanBi

mbingandanKonselingyangdilakukanolehdosenwalisebagaiberikut:a.

Apabil

amasala

hyan

gdihadapi

mahasiswadapat

diselesaikanditing

90

katdosenwali,makatidakdiperlukan

91

ditempuhnya.C. Evaluasi Program Strata 1 (S-1) dilakukan dalam 3 tahap, sebagai berikut:

1. Evaluasi empat semester pertama, mahasiswa diwajibkan mencapai minimal30 kredit (nyata kumulatif) dan IP kumulatif 2,0 (minimum).

2. Evaluasi empat semester kedua, mahasiswa diwajibkan mencapai minimal75 kredit (nyata kumulatif) dan IP kumulatif 2,0 (minimum).

3. Evaluasi Tahap Akhir, selambat-lambatnya dilakukan pada semesterkeempat belas dengan memperhatikan lama studi, mahasiswa diwajibkansudah menyelesaikan jumlah kredit minimal yang ditentukan olehFakultas dan IP kumulatif minimal 2,0.

D. Mahasiswa yang tidak memenuhiketentuan pada point C diatas,

dinyatakan

tidak mampu dan tidak diijinkan mengikuti kegiatan akademik selanjutnyapada program studi yang bersangkutan.

E. Jumlah waktu pengunduran diri semester tersebut pada point 6.10 tidakdiperhitungkan dalam evaluasi sebagaimana dimaksud dalam point C diatas.

F. Mahasiswa dinyatakan lulus Program studi sarjana teknik dengan syarat:Telah mencapai jumlah kredit minimal yang ditentukan Jurusan

Teknik Sipil = 144 sksTeknik Kimia = 145 sks Teknik

Arsitektur = 144 sksIndeks Prestasi (IP) kumulatif minimal 2,0 (dua koma nol)

3.9 Yudisium KelulusanA. Telah dinyatakan lulus dalam Ujian Pendadaran.B. Telah dinyatakan lulus dalam Ujian Negara.C. Dinyatakan layak Yudisium oleh Rapat Yudisium yang diadakan oleh

Fakultas.D. Predikat kelulusan untuk Program Strata 1 (S-1) adalah sebagai berikut:

Indeks Prestasi P r e s t a s i 2,00 - 2,75 Memuaskan2,76 - 3,50 Sangat memuaskan3,51 - 4,00 Cumlaude

3.10 Dosen WaliUntuk beberapa mahasiswa akan ditunjuk seorang dosen tetap sebagai Dosen Wali.

Tugas Dosen wali:

92

1. Memberikan bimbingan dan nasehat pada mahasiswa baik diminta maupuntidak mengenai berbagai masalah yang dihadapi selama masapendidikannya, menumbuhkan kebiasaan dan cara belajar yang efektif,membantu mahasiswa dalam menyusun rencana studi.

93

4. Nilai hasil ujian diumumkan secara terbuka.

5. Mahasiswa dimungkinkan untuk memperbaiki nilai hasilujian pada semester berikutnya.

6. Jika karena sesuatu hal nilai belum dapat ditentukan,maka kepadanya diberikan nilai T|_ yang berarti Tidak

Lengkap. Selambat-lambatnya pada akhir semester berikutnya nilai TLtersebut harus sudah ditentukan dengan melengkapi data yang diperlukan.Bila tidak dapat melengkapi maka mahasiswa yang bersangkutan dianggapgagal, dan nilai TL diubah menjadi E.

7. Cara PenilaianAda 2 macam cara penilaian yaitu :a. Penilaian Acuan Patokan (PAP) yaitu penilaian yang didasarkan pada

kriteria tertentu menurut keyakinan penguji, misalnya pengujiberkeyakinan bahwa untuk lulus mahasiswa paling tidak harusmengusai 50% bahan ajar. Ini berarti penguji memberi batas lulusmini-mal 5 (dalam skala 10) atau 50 (dalam skala 100) yang dikonversimenjadi nilai huruf D.

Demikian seterusnya 6 atau 60 misalnya dikonversi menjadi nilai hurufC.

b. Penilaian Acuan Norma (PAN) yaitu sistem yang digunakan untukmenilai kemampuan mahasiswa secara relatif terhadap kemampuanmahasiswa yang lain terhadap dalam kelasnya. Berarti bahwaprestasiseluruh mahasiswa dalam kelas dipakai sebagai dasar penilaian.Dalam hal ini digunakan anggapan bahwa dalam sekelompokmahasiswa yang berjumlah cukup besar, pasti terdapat kemampuanyang bervariasi. Kepada kelompok mahasiswa yang berkemampuanamat baik diberi nilai A, kelompok mahasiswa yang masuk kelompokbaik diberi nilai B, yang berkemampuan cukup diberi nilai C. NilaiDdiberikan kepada kelompok mahasiswa yang berkemampuan kurang,sedang kelompok yang berkemampuan buruk diberi nilai E.Penilaian merupakan proses yang terus menerus dan dimaksudkanuntuk menyisihkan proporsi mahasiswa yang paling tidak berbakatsambil mencari bibit yang paling baik untuk dididik lebih lanjutsampaikejenjang studi Sarjana (S-1), Pasca Sarjana (S-2 / S-3).

8. Tingkat Keberhasilan

a. Tingkat keberhasilan mahasiswa dalam satu semester dinyatakan denganIndeks Prestasi ( IP ).

b. Setiap matakuliah hanya diperhitungkan satu kali dalam perhitunganIP dan digunakan nilai keberhasilannya yang tertinggi.

c. Perhitungan IP menggunakan rumus sebagai berikut:

lp= I (K/V)M * )

dengan K adalah besarnya sks matakuliah, dan N adalah nilai bobotmatakuliah.

d. Tingkat keberhasilan mahasiswa sejak semester pertama sampaidengan suatu semester tertentu dinyatakan dengan Indeks Prestasi

. kumulatif.Perhitungan IP kumulatif menggunakan rumus seperti tersebut diatas.

3.6 Lama Studia. Lama studi kumulatif Program Sarjana (S.1) adalah 8 (delapan) semester.b. Dalam hal-hal tertentu Rektor dapat memperpanjang lama studi tersebut

diatas dengan mempertimbangkan pendapat Dekan.

3.7 Cuti Studia. Mahasiswa dakam keadaan tertentu Rektor dibenarkan cuti studi sementara

dengan mengajukan permohonan secara tertulis kepada Rektor, diketahuiDosen Wali dengan tembusan kepada Dekan Fakultas Teknik.

b. Jumlah kumulatif waktu cuti studi sementara sebanyak-banyaknya 4(empat)semester dan tidak boleh diberikan 2 (dua) kali berturut-turut selamastudinya.

c. Masa cuti studi tersebut diperhitungkan dengan lama studi kumulatif.d. Pada 4 (empat) semester pertama seorang mahasiswa tidak diijinkan cuti

studi sementara, kecuali ia sudah mencapai 30 SKS dengan IP . 2,00.

3.8 Evaluasi Kemajuan MahasiswaA. Tingkat keberhasilan studi seorang mahasiswa dalam satu program

semester atau dalam seluruh program studi dinilai dengan IndeksPrestasi(IP), yakni dengan menjumlah nilai kredit matakuliah yang diambildikalikandengan nilai bobot masing-masing matakuliah, dibagi dengan jumlahmatakuliah yang diambil.

„ 2 ( KN)Dalam rumus dinyatakan : I P = |~r^tK = Jumlah sks matakuliah yang diambil N =

Nilai bobot masing-masing matakuliah

94

B. Pada setiap akhir semester dilakukan evaluasi keberhasilan studiyanghasilnya dinyatakan dengan Indeks Prestasi dengan mencantumkan

Rencana Kredit, Kredit Nyata maupun Kredit Kumulatif yang diperoleh,baikpada semester yang bersangkutan maupun seluruh semester yang telah

>

BC = 2,5 C = 2 CD = 1,5 D = 1 E = O

4. Nilai hasil ujian diumumkan secara terbuka.5. Mahasiswa dimungkinkan untuk memperbaiki nilai hasil ujian pada semester berikutnya.6. Jika karena sesuatu hal nilai belum dapat ditentukan, maka kepadanya diberikan nilai TL yang berarti Tidak Lengkap. Selambat-lambatnya pada akhir semester berikutnya nilai TL

tersebut harus sudah ditentukan dengan melengkapi data yang diperlukan. Bila tidak dapat melengkapi maka mahasiswa yang bersangkutan dianggap gagal, dan nilai TL diubah menjadi

7. Cara PenilaianAda 2 macam cara penilaian yaitu :a. Penilaian Acuan Patokan (PAP) yaitu penilaian yang didasarkan pada

kriteria tertentu menurut keyakinan penguji, misalnya pengujiberkeyakinan bahwa untuk lulus mahasiswa paling tidak harusmengusai 50% bahan ajar. Ini berarti penguji memberi batas lulus mini-mal 5 (dalam skala 10) atau 50 (dalam skala 100) yang dikonversimenjadi nilai huruf D.Demikian seterusnya 6 atau 60 misalnya dikonversi menjadi nilai huruf C.

b. Penilaian Acuan Norma (PAN) yaitu sistem yang digunakan untukmenilai kemampuan mahasiswa secara relatif terhadap kemampuanmahasiswa yang lain terhadap dalam kelasnya. Berarti bahwa prestasiseluruh mahasiswa dalam kelas dipakai sebagai dasar penilaian.Dalam hal ini digunakan anggapan bahwa dalam sekelompokmahasiswa yang berjumlah cukup besar, pasti terdapat kemampuanyang bervariasi. Kepada kelompok mahasiswa yang berkemampuanamat baik diberi nilai A, kelompok mahasiswa yang masuk kelompokbaik diberi nilai B, yang berkemampuan cukup diberi nilai C. Nilai Ddiberikan kepada kelompok mahasiswa yang berkemampuan kurang,sedang kelompok yang berkemampuan buruk diberi nilai E.Penilaian merupakan proses yang terus menerus dan dimaksudkan untuk menyisihkan proporsi mahasiswa yang paling tidak berbakat sambil mencari bibit yang paling baik untukdididik lebih lanjut sampai kejenjang studi Sarjana (S-1), Pasca Sarjana (S-2 / S-3).

8. Tingkat Keberhasilan

a. Tingkat keberhasilan mahasiswa dalam satu semester dinyatakan dengan Indeks Prestasi ( IP ).

95

2. Jumlah beban studi maksimal yang boleh diambil setiapmahasiswa pada semester berikutnya ditetapkan berdasarkanIndeks Prestasi dari semester sebelumnya dengan ketentuansebagai berikut:

IP > 2,75 = 24 SKS2,00 < IP < 2,75 = 21 SKS

IP < 2,00 = 18SKS

3. Penentuan mata kuliah untuk memenuhi jumlah kredit yang akandiambil pada awal semester dilakukan oleh mahasiswa yangbersangkutan berdasarkan alur mata kuliah, denganpersetujuan Dosen Wali.

4. Mata kuliah yang telah ditentukan seperti tersebut padapoint 3 diatas, harus didaftarkan pada petugas pendaftarandi bagian pengajaran pada masing-masing jurusan.

5. Mata kuliah yang telah didaftarkan dapat dibatalkan dan ataudiganti dengan mata kuliah lain.

6. Penggantian mata kuliah dilakukan oleh mahasiswa denganpersetujuan Dosen Wali dalam waktu selambat-lambatnya empatminggu setelah perkuliahan berlangsung.

7. Segala akibat dari pembatalan dan atau penggantian matakuliah tersebut sepenuhnya menjadi tanggung jawab mahasiswayang bersangkutan.

3 Kurikuluma. Struktur kurikulum yang menjadi dasar penyelenggaraan program Sarjana

ilmu teknik terdiri atas :

1. Kurikulum inti minimal 75 sks ( Kep Men P & K RI : 0218 / U /1995)2. Kurikulum lokal maksimal 85 sks ( ditetapkan oleh masing-masing

pimpinan Perguruan Tinggi).b. Pendidikan Pancasila, Pendidikan Agama, dan Pendidikan Kewiraan /

Kewarganegaraan yang merupakan sebagian Mata Kuliah Umum ( MKU),wajib dimasukkan dalam kurikulum setiap program studi (sesuai Kep Men0218/U/1995 ).

c. Komponen mata kuliah program Strata Satu ( S.1) jurusan Teknik Sipil,Teknik Kimia dan Teknik Arsitektur pada dasarnya terdiri dari tigakelompok,yaitu Mata Kuliah Dasar Umum (MKDU), Mata Kuliah Dasar Keahlian(MKDK), dan Mata Kuliah Keahlian (MKK).

d. Komponen Mata Kuliah Dasar Umum ditujukan terutama untukpembentukan kepribadian, baik dari segi perorangan, sosial budaya

maupunperadaban.

e. Komponen Mata Kuliah Dasar Keahlian, ditujukan terutama untukmemberikan landasan pembentukan keahlian baik untuk kepentinganprofesi maupun untuk pengembangan ilmu dan teknologi.

f. Komponen Mata Kuliah Keahlian ditujukan terutama untuk membentukpenguasaan pengetahuan dan metodologi bidang keahlian sertakemampuan penerapannya untuk memahami dan memecahkan masalahdalam kawasan keahlian yang bersangkutan.

g. Komponen Mata Kuliah Pilihan (MKP) bertujuan untuk pengembangan minatdan bakat maupun profesi yang akan ditekuninya. MKP ini dapat mencakupMKDU, MKDK, maupun MKK, namun tidak terlepas dari ketentuan-ketentuanjurusan.

h. Komponen-komponen program pendidikan di atas terdiri sebagian darikurikulum inti yang merupakan kumpulan mata kuliah dan kegiatanpendidikan yang diprogramkan untuk memberikan pengetahuan,ketrampilan dan bakat yang dianggap mutlak harus dimiliki oleh setiapwarganegara.

i. Kurikulum Program Strata satu (S.1) tersebut disusun dalam paketkurikulum8 semester dengan jumlah Satuan Kredit Kumulatif sesuai dengan programstudi:

Teknik Sipil = 144 sks TeknikKimia = 145 sks TeknikArsitektur = 144 sks

j. Silabus, buku bacaan wajib dan anjuran disusun oleh masing-masingPerguruan Tinggi dengan ketentuan yang berlaku.

3.4 Perkuliahana. Setiap tahun ajaran dibagi dalam dua semester yang dilaksanakan

sesuaidengan kalender Akademik Universitas.

b. Pada Setiap awal semester mahasiswa diwajibkan mendaftarkan dirisebagai syarat untuk mengikuti kegiatan perkuliahan dan kegiatanakademiklainnya.

3.5 Sistem Penilaian1. Jenis penilaian dan cara melakukannya disesuaikan dengan sifat

matakuliah.2. Nilai hasil ujian dinyatakan dengan huruf dan nilai bobot sebagai

berikut: A = 496

B = 3 C = 2D = 1 E= 0

3. Nilai tersebut pada sub 2 dapat dijabarkan menjadi:A = 4

AB = 3,5 B = 3

\

2. Jumlah beban studi maksimal yang boleh diambil setiapmahasiswa pada semester berikutnya ditetapkan berdasarkanIndeks Prestasi dari semester sebelumnya dengan ketentuansebagai berikut:IP > 2,75 = 24 SKS2,00 < IP < 2,75 = 21 SKSIP < 2,00 = 18 SKS

3. Penentuan mata kuliah untuk memenuhi jumlah kredit yang akan diambil pada awal semester dilakukan oleh mahasiswa yang bersangkutan berdasarkan alur mata kuliah, denganpersetujuan Dosen Wali.

4. Mata kuliah yang telah ditentukan seperti tersebut pada point 3 diatas, harus didaftarkan pada petugas pendaftaran di bagian pengajaran pada masing-masing jurusan.5. Mata kuliah yang telah didaftarkan dapat dibatalkan dan atau diganti dengan mata kuliah lain.6. Penggantian mata kuliah dilakukan oleh mahasiswa dengan persetujuan Dosen Wali dalam waktu selambat-lambatnya empat minggu setelah perkuliahan berlangsung.7. Segala akibat dari pembatalan dan atau penggantian mata kuliah tersebut sepenuhnya menjadi tanggung jawab mahasiswa yang bersangkutan.

3.3 Kurikuluma. Struktur kurikulum yang menjadi dasar penyelenggaraan program Sarjana

ilmu teknik terdiri atas :1. Kurikulum inti minimal 75 sks ( Kep Men P & K RI : 0218/U/1995)2. Kurikulum lokal maksimal 85 sks ( ditetapkan oleh masing-masing pimpinan Perguruan Tinggi).

b. Pendidikan Pancasila, Pendidikan Agama, dan Pendidikan Kewiraan /Kewarganegaraan yang merupakan sebagian Mata Kuliah Umum ( MKU),wajib dimasukkan dalam kurikulum setiap program studi (sesuai Kep Men0218/U/1995).

c. Komponen mata kuliah program Strata Satu ( S.1) jurusan Teknik Sipil,Teknik Kimia dan Teknik Arsitektur pada dasarnya terdiri dari tiga kelompok,yaitu Mata Kuliah Dasar Umum (MKDU), Mata Kuliah Dasar Keahlian(MKDK), dan Mata Kuliah Keahlian (MKK).

d. Komponen Mata Kuliah Dasar Umum ditujukan terutama untukpembentukan kepribadian, baik dari segi perorangan, sosial budaya maupunperadaban.

e. Komponen Mata Kuliah Dasar Keahlian, ditujukan terutama untukmemberikan landasan pembentukan keahlian baik untuk kepentingan

97

BAB III SISTEMPENDIDIKAN

3.1. Sistem KreditSemester 3.1.1

Pengertian Dasar1. Sistem Kredit adalah suatu sistem penyelenggaraan

pendidikan, dimana beban studi mahasiswa, beban tenagapengajar dan penyelenggaraan program lembaga pendidikandinyatakan dalam satuan kredit.

2. Semester adalah satuan waktu kegiatan yang terdiri dari 18sampai 20 minggu kuliah atau kegiatan terjadwal lainnya,berikut kegiatan iringannya, termasuk 2 sampai 3 minggukegiatan penilaian.

3. Satuan Kredit Semester (SKS) adalah satuan yang digunakanuntuk menyatakan besarnya beban studi mahasiswa, besarnyapengakuan atas keberhasilan komulatif bagi studi programtertentu, serta besarnya usaha untuk menyelenggarakanpendidikan bagi Perguruan Tinggi khususnya bagi tenagapengajar.

4. Indeks Prestasi ( IP ) adalah tingkat kemampuankeberhasilan individu pada suatu periode tertentu.

5. Mata kuliah adalah kuliah-kuliah yang diberikan dalamrangka pendidikan mahasiswa berupa kuliah, seminar,praktikum atau tugas-tugas akademik lainnya.

6. Mata kuliah prasyarat (prerequisite) disingkat PR adalahmata kuliah yang harus ditempuh terlebih dahulu denganhasil baik dan lulus, sebelum seorang mahasiswadiperbolehkan mengambil suatu mata kuliah yangmempersyaratkannya.

7. Mata kuliah setengah prasyarat (Semi Prerequisite)disingkat dengan SPR adalah mata kuliah yang harus ditempuhterlebih dahulu tanpa memperhatikan suatu mata kuliah yangmempersyaratkannya.

8. Mata kuliah wajib adalah mata kuliah yang dapat diambilmahasiswa dalam Program Sarjana (S1) untuk keahliannya danpengembangannya.

9. Mata kuliah pilihan adalah mata kuliah yang dapat dipiliholeh mahasiswa dengan memperhatikan ketentuan-ketentuan danpengembangannya.

10. Program studi adalah kesatuan rencana belajar yangdinyatakan dalam kurikulum sebagai sejumlah kegiatanakademik dengan perincian tentang tujuan proses belajarmengajar dengan studi untuk mencapai persyaratan protesi /keahlian pada jenjang tertentu.

11. Dosen Wali adalah dosen edukatif tetap yang diserahi tugasdan tanggung jawab memberikan bimbingan, pertimbangan-pertimbangan, petunjuk-petunjuk, nasehat-nasehat dan perse-tujuan kepada mahasiswa untuk keberhasilan studinya.

3.1.2 Tujuan Penerapan Sistem Kredit Semester1. Tujuan penerapan Sistem Kredit Semester adalah untuk

memberikan kesempatan kepada mahasiswa yang cakap dan giatbelajar agar dapat menyelesaikan studi dalam waktu yangsesingkat-singkatnya.

2. Untuk memberikan kesempatan kepada mahasiswa agar dapatmengambil mata kuliah yang sesuai dengan minat, bakat dankemampuan.

3.2 Nilai Kredit dan Beban Studi3.2.1 Nilai Kredit Semester

1. Nilai satu satuan kredit semester ditentukan berdasarkanatasbeban kegiatan yang meliputi keseluruhan kegiatanperminggu.

a). Untuk mahasiswa :50 menit acara tatap muka terjadwal dengan tenaga

pengajar;60 menit acara kegiatan akademik terstruktur, yaitu

kegiatan studi yang tidak terjadwal tetapidirencanakan oleh tenaga pengajar;

60 menit acara kegiatan akademik mandiri, yaitukegiatan yang harus dilakukan mahasiswa secaramandiri untuk mendalami, mempersiapkan atau tujuanlain suatu tugas akademik.

b.) Untuk tenaga pengajar60 menit acara tatap muka terjadwal dengan mahasiswa ;

60 menit acara perencanaan dan evaluasi

98

kegiatanakademik terstruktur; 60 menit mengembangkan materi kuliah.

2. Pelaksanaan ketentuan tersebut point 1 di atas diaturdenganKeputusan Dekan.

3.2.2 Beban Studi dan Penentuan Matakuliah1. Pada awal semester pertama mahasiswa baru diperbolehkan

mengambil beban studi maksimal 18 SKS.

BAB III SISTEM PENDIDIKAN

3.1. Sistem Kredit Semester 3.1.1 Pengertian Dasar1. Sistem Kredit adalah suatu sistem penyelenggaraan pendidikan, dimana beban studi mahasiswa, beban tenaga pengajar, dan penyelenggaraan program lembaga pendidikan

dinyatakan dalam satuan kredit.2. Semester adalah satuan waktu kegiatan yang terdiri dari 18 sampai 20 minggu kuliah atau kegiatan terjadwal lainnya, berikut kegiatan iringannya, termasuk 2 sampai

3 minggu kegiatan penilaian.3. Satuan Kredit Semester (SKS) adalah satuan yang digunakan untuk menyatakan besarnya beban studi mahasiswa, besarnya pengakuan atas keberhasilan komulatif bagi

studi program tertentu, serta besarnya usaha untuk menyelenggarakan pendidikan bagi Perguruan Tinggi khususnya bagi tenaga pengajar.4. indeks Prestasi ( IP ) adalah tingkat kemampuan keberhasilan individu pada suatu periode tertentu.5. Mata kuliah adalah kuliah-kuliah yang diberikan dalam rangka pendidikan mahasiswa berupa kuliah, seminar, praktikum atau tugas-tugas akademik lainnya.6. Mata kuliah prasyarat (prerequisite) disingkat PR adalah mata kuliah yang harus ditempuh terlebih dahulu dengan hasil baik dan lulus, sebelum seorang mahasiswa

diperbolehkan mengambil suatu mata kuliah yang mempersyaratkannya.7. Mata kuliah setengah prasyarat (Semi Prerequisite) disingkat dengan SPR adalah mata kuliah yang harus ditempuh terlebih dahulu tanpa memperhatikan suatu mata

kuliah yang mempersyaratkannya.8. Mata kuliah wajib adalah mata kuliah yang dapat diambil mahasiswa dalam Program Sarjana (S1) untuk keahliannya dan pengembangannya.9. Mata kuliah pilihan adalah mata kuliah yang dapat dipilih oleh mahasiswa dengan memperhatikan ketentuan-ketentuan dan pengembangannya.

dipilih diantara tenaga pengajar, dan bertanggung jawab langsungkepada Dekan Fakultas Teknik.

c. Dalam melaksanakan tugas sehari-hari Ketua Jurusan didampingiolehSekretaris Jurusan

d. Jurusan mempunyai tugas melaksanakan pendidikan dan pengajaran,penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat dalam sebagian atau

satu cabang ilmu, teknologi, atau seni tertentu sesuai denganpro-gram pendidikan yang ada, dan peraturan perundang-undangan yangberlaku.

2. Dosen

99

a. Dosen adalah tenaga pendidik berdasarkan pendidikan dankeahliannya diangkat oleh penyelenggara perguruan tinggi dengantugas utama mengajar pada perguruan tinggi yang bersangkutan.

b. Dosen terdiri dari tenaga pengajar biasa, tenaga pengajar luarbiasa,dan dosen tamu.

c. Jenis dan jenjang kepangkatan tenaga pengajar diatur sesuaidenganperaturan perundang-undangan yang berlaku.

d. Dosen mempunyai tugas melaksanakan pendidikan dan pengajaran,penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat sesuai denganbidangkeahlian / ilmunya, serta memberi bimbingan kepada paramahasiswadalam rangka memenuhi kebutuhan dan minat mahasiswa di dalamproses pendidikannya.

3. Laboratorium / Studioa. Laboratorium / Studio adalah sarana penunjang jurusan dalam satu

atau sebagian cabang ilmu, teknologi atau seni tertentu sesuaidengankeperluan bidang studi yang bersangkutan.

b. Laboratorium / Studio dipimpin oleh seorang tenaga pengajar yangkeahliannya telah memenuhi persyaratan sesuai dengan cabangilmu,teknologi, atau seni tertentu dan bertanggung jawab langsungkepadaKetua Jurusan.

c. Laboratorium / Studio mempunyai tugas mempersiapkan saranapenunjang untuk melaksanakan pendidikan dan pengajaran dalamsatuatau sebagian cabang ilmu, teknologi, atau seni tertentu sesuai

denganbidang studi yang bersangkutan.

d. Mempersiapkan sarana penunjang untuk melaksanakan penelitiandalam satu atau sebagian ilmu, teknologi, atau seni tertentusesuaidengan bidang studi yang bersangkutan.

2.7 Unsur Pelaksanaan AdministrasiDalam struktur organisasi Fakultas Teknik unsur pelaksana administrasi adalah

bagian Tata Usaha yang bertugas melaksanakan administrasi umum,administrasi pendidikan, keuangan, kepegawaian dan kemahasiswaan diFakultas Teknik. Sesuai dengan tugasnya dikelompokkan dalam sub bagianyang terdiri dari:

1. Sub. Bagian Umum dan Perlengkapan2. Sub. Bagian Administrasi Pendidikan3. Sub. Bagian Keuangan dan Kepegawaian4. Sub. Bagian Kemahasiswaan

2.8 Unsur LayananBertugas memberi layanan dalam bentuk bahan maupun jasa untuk keperluan

pendidikan, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat. Unsur layanan di Fakultas Teknik terdiri dari:Unit Pelaksana Teknik ( UPT ) Perpustakaan

Unit Pelaksana Teknik ( UPT) Komputer

2.9 Unsur PenunjangUnsur penunjang adalah suatu badan ekstra Institusional yang keberadaannya

baik di tingkat Universitas / Fakultas memberikan masukan-masukan gunameningkatkan proses belajar mengajar demi kepentingan seluruh sivitasakademika seperti Ikatan Alumni Fakultas Teknik UNTAG Semarang.

dipilih diantara tenaga pengajar, dan bertanggung jawab langsung kepada Dekan Fakultas Teknik.c. Dalam melaksanakan tugas sehari-hari Ketua Jurusan didampingi oleh

Sekretaris Jurusand. Jurusan mempunyai tugas melaksanakan pendidikan dan pengajaran,

penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat dalam sebagian atausatu cabang ilmu, teknologi, atau seni tertentu sesuai dengan pro-

100

gram pendidikan yang ada, dan peraturan perundang-undangan yangberlaku.

2. Dosena. Dosen adalah tenaga pendidik berdasarkan pendidikan dan

keahliannya diangkat oleh penyelenggara perguruan tinggi dengantugas utama mengajar pada perguruan tinggi yang bersangkutan.

b. Dosen terdiri dari tenaga pengajar biasa, tenaga pengajar luar biasa,dan dosen tamu.

c. Jenis dan jenjang kepangkatan tenaga pengajar diatur sesuai denganperaturan perundang-undangan yang berlaku.

d. Dosen mempunyai tugas melaksanakan pendidikan dan pengajaran,penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat sesuai dengan bidangkeahlian / ilmunya, serta memberi bimbingan kepada para mahasiswadalam rangka memenuhi kebutuhan dan minat mahasiswa di dalamproses pendidikannya.

3. Laboratorium / Studioa. Laboratorium / Studio adalah sarana penunjang jurusan dalam satu

atau sebagian cabang ilmu, teknologi atau seni tertentu sesuai dengankeperluan bidang studi yang bersangkutan.

b. Laboratorium / Studio dipimpin oleh seorang tenaga pengajar yangkeahliannya telah memenuhi persyaratan sesuai dengan cabang ilmu,teknologi, atau seni tertentu dan bertanggung jawab langsung kepadaKetua Jurusan,

c. Laboratorium / Studio mempunyai tugas mempersiapkan saranapenunjang untuk melaksanakan pendidikan dan pengajaran dalam satuatau sebagian cabang ilmu, teknologi, atau seni tertentu sesuai denganbidang studi yang bersangkutan.

d. Mempersiapkan sarana penunjang untuk melaksanakan penelitiandalam satu atau sebagian ilmu, teknologi, atau seni tertentu sesuaidengan bidang studi yang bersangkutan.

2.7 Unsur Pelaksanaan AdministrasiDalam struktur organisasi Fakultas Teknik unsur pelaksana administrasi adalah bagian Tata Usaha yang bertugas melaksanakan administrasi umum, administrasi

2.4 Unsur Pimpinan1. D e k a n

101

Dekan memimpin penyelenggaraan pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat, membina tenaga kependidikan, mahasiswa, tenaga administrasi dan administrasifakultas dan bertanggung jawab kepada Rektor.

2. Pembantu DekanPembantu Dekan sebagai unsur pelaksana tugas sehari-hari Dekan, terdiri dari :a. Pembantu Dekan I sebagai pelaksana dalam bidang Akademikb. Pembantu Dekan II sebagai pelaksana dalam bidang Administrasi

Umum.

c. Pembantu Dekan III sebagai pelaksana dalam bidang Kemahasiswaan

2.5 Unsur FakultasUnsur Fakultas di lingkungan Fakultas Teknik Universitas 17 Agustus 1945 Semarang, adalah Senat Fakultas.Senat Fakultas merupakan Badan Normatif dan perwakilan tertinggi di lingkungan Fakultas yang memiliki wewenang untuk menjabarkan kebijakan dan peraturan Universitas untukFakultas yang bersangkutan.

Tugas pokok Senat Fakultas Teknik adalah :

a. Merumuskan kebijakan Akademik Fakultas Teknik;b. Merumuskan kebijakan penilaian prestasi akademik dan kecakapan serta

kepribadian dosen di lingkungan Fakultas Teknik;c. Merumuskan norma dan tolok ukur pelaksanaan penyelenggaraan Fakultas

Teknik;d. Menilai pertanggungjawaban Dekan atas pelaksanaan kebijakan akademik

yang telah ditetapkan, dan memberikan pertimbangan kepada Rektormengenai calon yang diusulkan untuk menjadi unsur pimpinan FakultasTeknik.

Senat Fakultas terdiri atas Guru Besar, Pimpinan Fakultas, Ketua Jurusan dan Wakil Dosen masing-masing jurusan.Senat Fakultas diketuai oleh Dekan yang didampingi oleh seorang Sekretaris Senat yang dipilih diantara anggotanya.

2.6 Unsur Pelaksana AkademikUnsur Pelaksana Akademik terdiri dari: 1. Jurusan

a. Jurusan adalah pelaksana Fakultas Teknik yang terdiri dari JurusanTeknik Sipil, Jurusan Teknik Kimia, dan Jurusan Teknik Arsitektur.

b. Masing-masing Jurusan dipimpin oleh seorang Ketua Jurusan yang

BAGAN STRUKTUR ORGANISASI FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 SEMARANG

SENAT FAKULKTAS

102

D E K A NPDI PD II PD III

KOORDINATOR BIDANG PENDIDIKAN KOORDINATOR BIDANG PENELITIAN KOORDINATOR BIDANG PENGABDIAN BAGIAN TATA USAHA UPT PERPUSTAKAAN UPT KOMPUTER

SUB BAGIAN UMUM DAN PERLENGKAPAN SUB BAGIAN ADMINISTRASI PENDIDIKAN SUB BAGIAN KEUANGAN DAN KEPEGAWAIAN SUB BAGIAN KEMAHASISWAAN

JURUSAN TEKNIK SIPILHMJ

JURUSAN TEKNIK KIMIA JURUSAN TEKNIK ARSITEKTUR

•DOSEN DOSEN OOSENLABORATORIUM LABORATORIUM STUDIO

B. Tujuan KhususSesuai dengan Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RepublikIndonesia Nomor: 0218 / U / 1995 tentang Kurikulum Yang BerlakuSecara Nasional Program Sarjana Ilmu Teknik, maka penyelenggaraanpendidikan teknik ditujukan untuk menghasilkan lulusan yang mempunyaisikap dan tanggung jawab sebagai berikut:a) Memiliki intergritas kepribadian yang tinggi sebagai sarjana ilmuteknik.b) Memiliki pengembangan kepemimpinan, dan penumbuhan rasa etika

profesional.c) Memiliki kemampuan bekerja atau meneruskan kejenjang pendidikan

yang lebih tinggi setelah penyelesaian pendidikan sarjana.d) Mampu menghadapi situasi-situasi yang baru dalam profesinya

sebagai sarjana teknik yang berdasarkan prinsip-prinsip

fundamental secara mandiri, disertai percaya diri dan pertimbanganyang mantap.

e) Mempunyai motivasi untuk mengikuti perkembangan teknologi dan ilmupengetahuan secara intelektual, sosial den kultural.

f) Mampu menyelesaikan masalah dengan menerapkan prinsip-prinsipdasar dalam teknik dan pemikiran analitis yang tertib sewaktumerumuskan masalah, merencanakan masalah, menyederhanakan masalahtanpa kehilangan sifat kekhususannya.

.3 Program PendidikanFakultas Teknik Universitas 17 Agustus 1945 Semarang hingga saat inimengelola tiga jurusan / program studi tingkat Strata satu ( S-1 ), yaknijurusan Teknik Sipil, Teknik Kimia, dan Jurusan Teknik Arsitektur.

103

Masa studi yang harus diselesaikan mahasiswa untuk mencapai jenjang stratasatu (SI) adalah 8 semester dengan Indeks Prestasi (IP) > 2,0 dan bebankredit yang diwajibkan untuk masing-masing program studi:Teknik Sipil = 144 sksTeknik Kimia = 145 sksTeknik Arsitektur = 144 sks

BAB I!ORGANISASI FAKULTAS TEKNIK

2.1 Keberadaan Fakultas Teknik1 . Fakultas Teknik Universitas 17 Agustus 1945, adalah unsur pelaksana

tugas pokok dan fungsi Universitas yang berada dibawah RektorUniversitas 17 Agustus 1945 Semarang

2. Fakultas Teknik Universitas 17 Agustus 1945 Semarang, dipimpin olehDekan yang bertanggung jawab langsung kepada Rektor Universitas 17Agustus 1945 Semarang.

3. Fakultas Teknik Universitas 17 Agustus 1945 Semarang mempunyai Pro-gram Studi yang terdiri dari:

Jurusan Teknik SipilJurusan Teknik KimiaJurusan Teknik Arsitektur.

2.2 Struktur Organisasi1 . Struktur Organisasi Fakultas Teknik mengacu pada Struktur Organisasi

Universitas 17 Agustus 1945 Semarang dan mengacu PeraturanPemerintah Republik Indonesia Nomor 30 tahun 1990.

2. Struktur Organisasi Fakultas Teknik disusun untuk mendapatkankejelasan tugas dan tanggung jawab dari masing-masing unsurorganisasi.

3. Struktur Organisasi; disusun agar terjalin hubungan kerja yangharmonis dan jelas alurnya.

2.3. Bagan Struktur Organisasi

104

B. Tujuan KhususSesuai dengan Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RepublikIndonesia Nomor: 0218/ U /1995 tentang Kurikulum Yang Berlaku SecaraNasional Program Sarjana Ilmu Teknik, maka penyelenggaraan pendidikanteknik ditujukan untuk menghasilkan lulusan yang mempunyai sikap dantanggung jawab sebagai berikut:

a) Memiliki intergritas kepribadian yang tinggi sebagai sarjana ilmu teknik.b) Memiliki pengembangan kepemimpinan, dan penumbuhan rasa etika

profesional.c) Memiliki kemampuan bekerja atau meneruskan kejenjang pendidikan

yang lebih tinggi setelah penyelesaian pendidikan sarjana.d) Mampu menghadapi situasi-situasi yang baru dalam profesinya

sebagai sarjana teknik yang berdasarkan prinsip-prinsipfundamental secara mandiri, disertai percaya diri dan pertimbanganyang mantap.

e) Mempunyai motivasi untuk mengikuti perkembangan teknologi dan ilmupengetahuan secara intelektual, sosial den kultural.

f) Mampu menyelesaikan masalah dengan menerapkan prinsip-prinsipdasar dalam teknik dan pemikiran analitis yang tertib sewaktumerumuskan masalah, merencanakan masalah, menyederhanakan masalahtanpa kehilangan sifat kekhususannya.

1.3 Program PendidikanFakultas Teknik Universitas 17 Agustus 1945 Semarang hingga saat inimengelola tiga jurusan / program studi tingkat Strata satu (S-1 ), yaknijurusan Teknik Sipil, Teknik Kimia, dan Jurusan Teknik Arsitektur.

105

Masa studi yang harus diselesaikan mahasiswa untuk mencapai jenjang stratasatu (SI) adalah 8 semester dengan Indeks Prestasi (IP) > 2,0 dan bebankredit yang diwajibkan untuk masing-masing program studi:Teknik Sipil = 144 sksTeknik Kimia = 145 sksTeknik Arsitektur = 144 sks

106

3.9. Yudisium Kelulusan ...................................... 143.10. Dosen Wali............................................... 143.11. Bimbingan dan Konseling ................................. 153.12. Wisuda, Gelar dan Sebutan Kelulusan .................... 17

BAB IV ADMINISTRASI DAN TATA TERTIB AKADEMIK............................. 184.1. Administrasi Akademik .................................... 18

4.1.1 Pola Seleksi Mahasiswa Baru ...................... 184.1.2 Status, Hak dan Kewajiban Mahasiswa ............ 184.1.3 Wajib Daftar Ulang (WDU ) ....................... 214.1.4 Wajib Daftar Mata Kuliah ( WDMK ) ............... 234.1.5 Perkuliahan ..................................... 234.1.6 Ujian Semester .................................. 244.1.7 Dosen Wali ...................................... 244.1.8 Ketentuan KKN, KKL, KKP dan TA ................. 25

A. Ketentuan Kuliah Kerja Nyata ( KKN ) ......... 25B. Ketentuan Kuliah Kerja Lapangan ( KKL ) ...... 25C. Ketentuan Kerja Praktek ( KKP ) .............. 26D. KetentuanTugas Akhir (TA) ................... 27

4.1.9 Perpindahan Studi ................................. 284.1.9.1 Pindah studi dalam lingkup UNTA G Smg..... 284.1.9.2 Pindah studi dari luar UNTAG Semarang .... 29

4.1.10 Penglepasan dan Wisuda ............................ 304.2. Tata Tertib Akademik ..................................... 30

4.2.1 Tata Tertib mengikuti Kegiatan Akademik .......... 304.2.2 Tata Tertib mengikuti Ujian ....................... 314.2.3 Pelanggaran Akademik dan Sanksi .................. 33

BAB V KURIKULUM & SILABUS FAKULTAS TEKNIK ............................. 355.1. Kurikulum & Silabus Program Studi Teknik Sipil ............. 355.2. Kurikulum & Silabus Program Studi Teknik Kimia ............. 1285.3. Kurikulum & Silabus Program Studi Teknik Arsitektur ........ 222

LAMPIRANA. Kalender Akademik Fakultas Teknik UNTAG Semarang ...... 312B. Nama & Alamat Dosen Fakultas teknik UNTAG Semarang .. 313C. Kelompok Kerja Penyusunan Buku Pedoman Fakultas Teknik

tahun 1998................................................ 315D. Catatan Perkembangan Prestasi Akademik Mahasiswa ........ 317

BAB I

TUJUAN DAN PROGRAM PENDIDIKAN

1.1 PendahuluanFakultas Teknik Universitas 17 Agustus 1945 Semarang adalah lembagapendidikan tinggi swasta yang melaksanakan fungsi dan peranannyaberlandaskan falsafah Pancasila dan UUD 1945 serta sesuai dengan Tri DharmaPerguruan Tinggi, yakni:

Sebagai pusat pendidikan dan pengajaran;Sebagai pusat penelitan, ilmu pengetahuan dan kebudayaan;Sebagai pusat pengabdian pada masyarakat. Didalam melaksanakan tugas

dan tanggung jawabnya, selalu berpedoman pada :a. Tujuan Pendidikan Nasional ( Undang-undang No. 2 tahun 1989 );b. Tujuan Pendidikan Tinggi ( PP. no. 30 th. 1990 );c. Kaidah, moral dan etika ilmu pengetahuan;d. Kepentingan masyarakat;e. Memperhatikan minat, kemampuan dan prakarsa pribadi;f. Statuta UNTAG Semarang;g. Pola Ilmiah Pokok (PIP) UNTAG Semarang.

1.2 Tujuan PendidikanA. Tujuan Umum

Program pendidikan Sarjana Teknik Universitas 17 Agustus 1945 Semarangsecara umum ditujukan untuk menghasilkan lulusan yang mempunyai sikapdan tanggung jawab sebagai berikut:a) Berjiwa Pancasila, berkepribadian Indonesia, serta bertanggung

jawab akan terwujudnya masyarakat Indonesia yang adil dan makmurbaik material maupun spritual.

b) Memiliki kemampuan akademik dan profesionalisme yang tinggi, sertamempunyai rasa tanggung jawab untuk memangku jabatan yangmemerlukan pendidikan tinggi didalam masyarakat Indonesia yangsedang membangun.

107

c) Mengembangkan dan menyebarluaskan ilmu pengetahuan, teknologi danatau seni budaya serta mengupayakan penggunaannya untuk

meningkatkan taraf kehidupan masyarakat dan memperkaya kebudayaannasional.

3.9. Yudisium Kelulusan ...................................... 143.10. Dosen Wali............................................... 143.11. Bimbingan dan Konseling .................................. 153.12. Wisuda, Gelar dan Sebutan Kelulusan ..................... 17

BAB IV ADMINISTRASI DAN TATA TERTIB AKADEMIK............................. 184.1. Administrasi Akademik .................................... 18

4.1.1 Pola Seleksi Mahasiswa Baru ..................... 184.1.2 Status, Hak dan Kewajiban Mahasiswa ............ 184.1.3 Wajib Daftar Ulang (WDU ) ....................... 214.1.4 Wajib Daftar Mata Kuliah ( WDMK ) ............... 234.1.5 Perkuliahan ...................................... 234.1.6 Ujian Semester ................................... 244.1.7 Dosen Wali ...................................... 244.1.8 Ketentuan KKN, KKL, KKP dan TA ................. 25

A. Ketentuan Kuliah Kerja Nyata ( KKN ) .............. 25B. Ketentuan Kuliah Kerja Lapangan ( KKL ) ........... 25C. Ketentuan Kerja Praktek ( KKP ) .................. 26D. KetentuanTugas Akhir (TA) ........................ 27

4.1.9 Perpindahan Studi ................................. 284.1.9.1 Pindah studi dalam lingkup UNTA G Smg..... 284.1.9.2 Pindah studi dari luar UNTAG Semarang .... 29

4.1.10 Penglepasan dan Wisuda ............................ 304.2. Tata Tertib Akademik ..................................... 30

4.2.1 Tata Tertib mengikuti Kegiatan Akademik .......... 304.2.2 Tata Tertib mengikuti Ujian ....................... 314.2.3 Pelanggaran Akademik dan Sanksi .................. 33

BAB V KURIKULUM & SILABUS FAKULTAS TEKNIK ............................. 355.1.Kurikulum & Silabus Program Studi Teknik Sipil ............. 355.2.Kurikulum & Silabus Program Studi Teknik Kimia ............. 1285.3.Kurikulum & Silabus Program Studi Teknik Arsitektur ........ 222

LAMPIRANA. Kalender Akademik Fakultas Teknik UNTAG Semarang ...... 312

108

B. Nama & Alamat Dosen Fakultas Teknik UNTAG Semarang .. 313C. Kelompok Kerja Penyusunan Buku Pedoman Fakultas Teknik

tahun 1998................................................ 315D. Catatan Perkembangan Prestasi Akademik Mahasiswa ........ 317

DAFTAR ISI

Data Pemilik ............................................................ i»P a n c a s i l a .......................................................... v

Tri Dharma Perguruan Tinggi .......................................... viiLambang dan Kepribadian Universitas 17 Agustus 1945 Semarang ............ ixLagu Kebesaran Universitas 17 Agustus 1945 .............................. xWawasan Almamater ....................................................... xiPola Ilmiah Pokok (PIP) ................................................. *iiKata Pengantar .......................................................... xviiPersonil Pimpinan Fakultas Teknik ....................................... xixDaftar isi .............................................................. **v

BAB I TUJUAN DAN PROGRAM PENDIDIKAN ................................... 11.1. Pendahuluan .................................................. 11.2. Tujuan Pendidikan .............................................. 11.3. Program Pendidikan ............................................. 2

BAB II ORGANISASI FAKULTAS TEKNIK ..................................... 32.1. Keberadaan Fakultas Teknik ................................... 32.2. Struktur Organisasi ............................................ 32.3. Bagan Struktur Organisasi ...................................... 32.4. Unsur Pimpinan ................................................. 52.5. Unsur Fakultas................................................... 52.6. Unsur Pelaksana Akademik ....................................... 52.7. Unsur Pelaksanaan Administrasi ................................. 62.8. Unsur Layanan .................................................. 7

109

2.9. Unsur Penunjang................................................. 7

BAB III SISTEM PENDIDIKAN ...................................3.1. Sistem Kredit Semester .........................

3.1.1 Pengertian Dasar ........................3.1.2 Tujuan Penerapan Sistem Kredit Semester

3.2. Nilai Kredit dan Beban Studi ...................3.2.1 Nilai Kredit Semester...................3.2.2 Beban Studi dan Penentuan Mata Kuliah .

3.3. Kurikulum ......................................3.4. Perkuliahan ...................................3.5. Sistem Penilaian ..............................3.6. Lama Studi......................................3.7. Cuti Studi ....................................3.8. Evaluasi Kemajuan Mahasiswa .................

8 8 8 9 9 9 9 10 11 1113 13 13

p■

110

111