25
Endodontic Instrument (Alat-alat Perawatan Saluran Akar)

Endodontic Instrument

Embed Size (px)

Citation preview

Endodontic Instrument(Alat-alat Perawatan Saluran Akar)

Alat dan Fungsi pada Perawatan Saluran Akar

Berikut adalah instrument yang sering digunakan dalam endodonsi digolongkan menurut penggunaannya (Friedman and Stabholz, 1986) :1. Alat untuk preparasi orifice

a. Instrumen dasarb. Burc. Rubber dam

2. Alat untuk preparasi saluran akara. Hand instrumentb. Alat saluran akar dengan bantuan listrik

Alat untuk preparasi orifice1.Instrumen dasar• Sonde endodontik berujung ganda• Excavator• Kaca mulut• Pinset berkerat• Disposable syringe• Petri dish bersekat

Sonde endo berujung ganda(Endodontic Explorer)

menentukan letak orifice dan fraktur gigi pada dasar kamar pulpa

Endodontic spoon excavator (ekskavator endo)         Untuk memotong atau mengambil sisa jaringan pulpa

Kaca mulut Untuk melihat kedalaman kamar pulpa dan untuk menahan lidah

Pinset berkerat Untuk memegang paper point, gutta percha dan alat saluran akar

Disposable syringe         

Untuk mendepositkan larutan irigasi berupa sodium hipoklorit ke dalam saluran akar

Petri dish bersekat Untuk menempatkan cotton roll, cotton pellet dan paper point

Alat untuk preparasi orifice2. Bur• Friction grip• Rosehead• Safe-ended diamond• Gates glidden drill

Friction gripBur fisur yang runcing digunakan pada awal preparasi orifice untuk mendapatkan outline yang tepat.

Diamond fissure / tapered bur:

-Menghilangkan seluruh atap pulpa pada gigi posterior

-membentuk dinding kavitas menjadi lurus permukaan dinding kavitas kasar

Fissure bur

Tapered bur

Rosehead/Round Bur rosehead normal dan ekstra panjang dapat digunakan mengangkat atap kamar pulpa , membur email dan menghilangkan dentin yang berlebih

Safe-ended diamond     

Bur safe-ended diamond dengan ujung yang tidak tajam dapat digunakan untuk meruncingkan dan menghaluskan preparasi kavitas orifice.

Ujung yang tidak tajam mencegah bur merusak dasar kamar pulpa.

Gates glidden drill Bur ini mempunyai ujung potong yang berbentuk seperti kuncup, terpasang pada lengan yang kecil yang melekat pada pegangan tipe latch.

Alat ini harus digunakan dengan bantuan handpiece.

Alat untuk preparasi orifice3. Rubber Dam• Melindungi pasien dari tertelan atau terhirupnya alat, obat-obatan,

gigi dan kotoran serta bakteri dan jaringan pulpa yang nekrosis• Untuk mendapat daerah operasi yang bersih, kering dan bebas dari

kontaminasi ludah• Untuk mencegah lidah dan pipi menutupi daerah operasi• Untuk menghalangi agar pasien tidak bicara, kumur-kumur dan

mengganggu kerja operator

Rubber dam for endodontic treatment

Alat untuk preparasi saluran akar

1. Hand instrument• Reamer• File• Ekstirpasi

ReamerReamer diputar dan ditarik mundur sehingga pemotongannya terjadi ketika rotasi. Digunakan untuk membesarkan dan memperbaiki bentuk saluran akar yang tidak teratur menjadi kavitas dengan potongan melintang yang bulat

Filedigunakan dengan gerak mengerok dan gerak mendorong menarik. Gerakan ini lebih efisien jika instrument memiliki lebih banyak pelintiran atau spiral yang bekontak dengan dinding saluran akar.

Alat ini berfungsi untuk menghaluskan dinding saluran akar dan mengambil jaringan keras selama pelebaran saluran akar

EkstirpasiMenggunakan barbed broach

Digunakan untuk

-mengambil jaringan pulpa/jaringan nekrotik

-mengambil bahan pengisi dan untuk pengait

Macroscopic view of human dental pulp extracted on a barbed broach from the main root canal

Alat untuk preparasi saluran akar

2. Alat saluran akar dengan bantuan listrik• Handpiece• Endodontik mikromotor

HandpieceHandpiece memberikan aksi mekanis terhadap alat preparasi saluran akar.

System ini dibuat untuk mengurangi waktu yang digunakan pada preparasi saluran dan sekarang terdiri dari handpiece lurus yang dapat diberi jarum-jarum ulir dengan desain khusus

endodontic mikromotor setSistem finder saluran terdiri dari contra-angle handpiece yang dimotori oleh mikromotor atau kompresor. Motor bekerja kurang dari 300 rpm sehingga dapat mempercepat pekerjaan