36
PT. KONSULTAN RANAH SEJAHTERA STRATEGIC CONSULTING COMPANY

Id Bookle Strategic Consulting Company

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Id Bookle Strategic Consulting Company

PT. KONSULTAN RANAH SEJAHTERASTRATEGIC CONSULTING COMPANY

Page 2: Id Bookle Strategic Consulting Company

Corporate StrategicPlanning & Management

Page 3: Id Bookle Strategic Consulting Company

RANAH SEJAHTERA

K O N S U L T A N

Enhancing Your Business Value Adding ActivityCORPORATE STRATEGICPLANNING & MANAGEMENT

CHARTERED PROFESSIONAL BUSINESS ACCOUNTANT

P i n e a p p l e I n n o v a t i o n C e n t r eR E G I S T E R E D P R O F E S S I O N A L C O N S U L T A N T S K M E N K E U N o . 6 2 / K M 1 . P P P K / 2 0 1 5

i d . l i n k e d i n . c o m / i n / B u s i n e s s A c c o u n t a n t

Page 4: Id Bookle Strategic Consulting Company

Dead by Graphic

Page 5: Id Bookle Strategic Consulting Company

Tujuan dasar pendirian suatu usaha adalah untuk meningkatkan kesejahteraan para pemilik usaha. Oleh karenanya Manajemen atau Pihak yang bertanggungjawab atas pengelolaan usaha diharapkan untuk menjaga pertumbuhan dan perkembangan usaha. “Dead-by-Graphic” adalah suatu kondisi dimana performa usaha yang dijalankan hanya menunjukkan pencapaian yang statis atau tidak mengalami pertumbuhan yang berkelanjutan dalam suatu kurun periode yang dapat ditolerir sebelumnya mereka akan kehilangan kepercayaan dari para pemilik usaha. Dan periode statis tersebut jika tidak disikapi secara tepat maka, sebagaimana didikte oleh teori bisnis, bisnis tersebut akan menghadapi suatu hal yang hampir pasti yaitu memasuki kurva menurun dari siklus bisnisnya. PT. Konsultan Ranah Sejahtera menawarkan jasa konsultasi dan/atau pendampingi dalam Perencanaan dan Pengelolaan Korporate/Bisnis Stratejik yang diberikan berdasarkan pertimbangan profesional dengan pendekatan praktis untuk membantu Para pelaku usaha atau Pihak yang bertanggungjawab atas pengelolaan usaha dalam mencapai tujuan stratejik yang ditetapkan. Para tenaga ahli kami juga dapat membantu Manajemen untuk meningkatkan fungsi seluruh lini usaha sehingga dapat mengembangkan potensi bisnisnya secara maksimal.

Page 6: Id Bookle Strategic Consulting Company

CORP

ORAT

E CO

NSUL

TANC

Y Suatu bisnis, apapun dan dimanapun itu, sebagaimana diungkapkan sebelumnya memang dikelola untuk terus mengalami pertumbuhan dan perkembangan sesuai dengan target stratejik yang ditetapkan. Dalam setiap tahapan perkembangannya, situasi dan kondisi yang dihadapi, baik itu internal maupun eksternal, berbeda sehingga dibutuhkan penanganan secara berbeda pula sehingga para pelaku usaha dapat memaksimalkan capaian bisnisnya. Tenaga profesional kami siap memberikan pendampingan dan layanan konsultasi dengan pendekatan prakt is terbaik dalam hal perancangan rencana strategis bisnis serta pengelolaan, pengawasan dan pengevaluasian pelaksanaan rencana strategis historis untuk dapat menjadi dasar penentuan arah bisnis ke depannya. Dalam setiap penugasan, hasil pekerjaan akan berorientasikan pada peningkatan kualitas aktivitas yang memberikan nilai tambah bagi kesejahteraan pemilik bisnis.

Page 7: Id Bookle Strategic Consulting Company
Page 8: Id Bookle Strategic Consulting Company

Business Plan ServicesCompany Prole - Business

Modelling - SWOT - Strategic Planning - Goals - Product

Description - Timeline Mangement - Competitors

Analysis - Marketing Strategic Planning - Financial - Tax

THE PINEAPPLESProfessional Business Accountant

Page 9: Id Bookle Strategic Consulting Company

Perencanaan bisnis (business plan) merupakan tahapan awal yang penting dan mendasar bagi bisnis apapun; baik skala kecil, menengah maupun besar. Kebanyakan dari pelaku usaha gagal mengindentikasi faktor-faktor yang perlu dipertimbangkan dan diperhitungkan ketika membuat suatu perencanaan bisnis sehingga tidak dapat mencapai tujuan strategis yang ditargetkan. Atau, yang paling lazim, mengalami keterkejutan ketika menghadapi hambatan yang sebenarnya bukanlah masalah yang besar (dan seharusnya sudah diantisipasi sebelumnya) namun karena kegagalan dalam menyikapinya sehingga menyebabkan bisnis yang sudah dijalankan jatuh berantakan. PT. Konsultan Ranah Sejahtera siap mendampingi para pelaku usaha agar dapat membuat suatu perencanaan bisnis yang memadai untuk diimplementasikan sebagai kerangka acuan dalam proses pendirian bisnis serta dalam pengembangannya untuk jangka pendek dan menengah.

Page 10: Id Bookle Strategic Consulting Company

STRATEGIC EVALUATIONconsultancy

Page 11: Id Bookle Strategic Consulting Company

Perencanaan strategic merupakan cetak biru suatu bisnis yang harus dievaluasi dan disesuaikan secara berkelanjutan sehingga tetap sepadan dengan situasi dan kondisi yang berkembang. Hal ini penting bagi suatu bisnis untuk tidak menutup mata terhadap perkembangan yang terjadi sehingga dapat memaksimalkan pemanfaatan kesempatan sekaligus meminimalisir dampak dari risiko bisnis yang mungkin dapat menghambat pertumbuhan usaha atau menjatuhkan usaha dalam persaingan bisnis. Dengan teknik profesional yang dimiliki para tenaga ahli profesionalnya, KRS siap mendampingi para pelaku usaha atau pihak yang bertanggungjawab atas pengelolaan usaha dalam mengevaluasi performa dan kebijakan strategis dengan melakukan evaluasi secara profesional serta menyusun dan menyajikan alternatif-alternatif pilihan stratejik; yang dibentuk dengan pertimbangan profesional dan informasi yang handal dan memadai. Sehingga dapat mempermudah para pelaku usaha dalam mengambil keputusan dan arahan stratejik bagi bisnisnya.

M A S T E R B U D G E T S E R V I C E S

Page 12: Id Bookle Strategic Consulting Company

PROFESSIONAL BUSINESS DEVELOPMENT SERVICES

Saat ini para pelaku usaha harus menghadapi persaingan di tengah pasar yang telah dibanjiri dengan pesaing, baik baru maupun lama. Guna mengembangkan suatu bisnis atau unit bisnis strategis; baru ataupun dalam setiap siklus bisnisnya; para pelaku usaha membutuhkan dukungan dari tenaga ahli profesional yang handal dan memadai. Mulai dari tahapan perencanaan bisnis; yang minimal meliputi survey pasar (pelanggan, supplier dan persaingan), penyusunan program-program pengembangan bisnis, perencanaan bisnis. Sampai dengan pelaksanaan awal untuk meletakkan pondasi bisnis; yang meliputi negosiasi bisnis, pengembangan pasar, pencarian dan pembentukan strategic partnership; yang penuh dengan tantangan dan penolakan. Sehingga diperlukan tim pendukung profesional yang siap bekerja keras dan cerdas agar bisnis mereka dapat segera mengembangkan layarnya dan bersiap untuk mengarungi persaingan. Namun terdapat kendala yang lazim terjadi pada saat pengembangan bisnis, dimana fokus para pelaku usaha; baik secara sadar ataupun tidak sadar; masih menitikberatkan pada pengelolaan unit bisnis yang ada yang menjadi sumber pemasukan utama. Dan hal itu menyebabkan proses pengembangan bisnis menjadi terhambat. Atau bahkan menjalankan kebijakan tight-cash-management yang tidak dapat mendukung kebutuhan dari pelaksanaan untuk mencapai tujuan objektif yang sebenarnya ingin dicapai. Ini adalah alasan lainnya mengapa mereka sebenarnya membutuhkan bantuan tim profesional untuk mendukung perencanaan dan pengawasan pengeluaran. Namun karena untuk membentuk sebuah tim akan menimbulkan sejumlah biaya tetap, yang lazimnya dihindari oleh suatu bisnis baru, sehingga kebanyakan dari para pelaku usaha mencoba melakukannya sendiri. Keputusan yang dapat menjadi bumerang karena kesulitan dalam manajemen waktu dan fokus antara menjalankan program pengembangan bisnis dan pengelolaan unit yang ada dan menyebabkan kegagalan dalam pengembangan bisnisnya.

Page 13: Id Bookle Strategic Consulting Company

PT. Konsultan Ranah Sejahtera beserta para tenaga ahlinya, dengan mengedepankan keahlian di bidang manajemen bisnis, keuangan dan akuntansi serta pajak dan peraturan, menawarkan jasa konsultasi dan pendukung bagi para pelaku usaha yang menginginkan tim pendukung profesional untuk mengimplementasikan dan mengembangkan secara optimal ide bisnis dan objektivitas yang diinginkan.Dalam proses pengembangan bisnis, para pelaku usaha lazimnya membutuhkan tim untuk memfokuskan perhatian mereka pada salah satu pada tiga bagian yang menjadi “pondasi” dalam pengembangan bisnis, yaitu:

1. MARKET PENETRATION

Merupakan kebutuhan para pelaku usaha akan tim dukungan profesional untuk melakukan penetrasi pasar sehingga dapat memperkuat pondasi bisnis mereka dalam upaya memenangkan persaingan. Dalam layanan ini, para tenaga ahli kami akan mendampingi para pelaku usaha untuk menyusun suatu strategic planning, brand management & marketing mix modelling, marketing campaign serta pemilahan dan pemilihan strategic partnership (communication & distribution channel) yang dapat memberikan hasil terbaik bagi para pelaku usaha.

Setelah disajikan dan disetujui oleh pemilik bisnis, para tenaga ahli kami akan melaksanakan strategi yang disepakati dengan melakukan negosiasi bisnis, set-up kampanye pemasaran awal sampai dengan program pengembangan bisnis yang disepakati mencapai indikator-indikator yang menandai bahwa program tersebut sudah dapat berjalan stabil dan/atau pelaku usaha sudah siap menjalankannya sendiri.

2. FINANCIAL MATTERS

Dalam hal pengembangan bisnis terkait dengan hal keuangan, lazimnya yang dibutuhkan oleh para pelaku usaha berkisar pada perencanaan dan pengelolaan Cash M a n a g e m e n t d a n / a t a u p e n g i m p l e m e n t a s i a n pengendalian internal keuangan dan pelaporan atas keuangan. Berdasarkan pengalaman dan pemahaman profesional kami, hal tersebut dipicu oleh beberapa hal yang mendasar.

Adalah lazim terjadi arus kas keluar dengan frekuensi yang cukup besar untuk mendanai kegiatan-kegiatan yang dilakukan terkait dengan pengembangan bisnis namun arus kas masuk masih sangat rendah. Oleh karenanya , para pelaku usaha yang sedang mengembangkan bisnis membutuhkan dukungan dari tim yang mampu secara profesional mengelola dan mengawasi pengeluaran-pengeluaran yang terjadi, dan/atau melakukan pencarian-pencarian penyedia kebutuhan sehubungan dengan proses pengembangan bisnis untuk memberikan beban yang tidak terlalu memberatkan keuangan namun masih memberikan kualitas yang dapat ditoleransi para pelaku usaha dalam menjaga kualitas produknya maupun brand image mereka.

Aspek kebutuhan terkait keuangan lain selain dari yang disebut di atas adalah kebutuhan pendanaan, baik berupa pinjaman maupun investor. Kebutuhan ini banyak muncul dalam usaha mikro, kecil dan menengah yang mencoba untuk menjadi besar tanpa menginginkan adanya permasalahan dalam arus kas mereka. Untuk kebutuhan ini, kami menyediakan jasa ‘capital raising’ (dapat dilihat di booklet - Akuntan Profesional kami).

3. MANAJEMEN OPERASIONAL

Peletakan dasar operasional awal, mulai dari budaya sampai dengan detail teknis adalah penting untuk membentuk suatu unit bisnis yang kuat dan memberikan nilai lebih bagi suatu bisnis. Oleh karenanya, para pelaku usaha yang hendak mengembangkan bisnisnya memerlukan dukungan tim profesional yang dapat mengejawantahkan ide dan konsep bisnis yang dimiliki dan menerjamahkannya dengan bahasa teknis yang sederhana dan tepat daya untuk memberikan pengarahan dalam pelaksanaan operasional. Mulai dari Supply-Chain Management, Distribution Channel, permasalahan organisasional, dan lain sebagainya, untuk memastikan segala aktivitas pengembangan bisnis berjalan sesuai dengan rencana dan memberikan hasil sesuai dengan yang ditargetkan.

“Allow us to pave the rough pacth for Your Business”

Page 14: Id Bookle Strategic Consulting Company

Persepsi umum menyatakan bahwa program pengembangan bisnis hanya dilakukan di dua titik, pada saat start-up atau re-birth. Tetapi Program Pengembangan Bisnis yang kami tawarkan akan dibentuk dan dilaksanakan sesuai dengan tujuan stratejik yang Anda tetapkan.

Page 15: Id Bookle Strategic Consulting Company

P r o f e s s i o n a l S u p p o r t s u n i t

Page 16: Id Bookle Strategic Consulting Company

Dengan adanya suatu petunjuk p e l a k s a n a a n y a n g m u d a h dimengerti, maka setiap lini usaha dapat melakukan proses belajar dengan cepat sehingga t i d a k a k a n m e n g h a m b a t b e r j a l a n n y a k e g i a t a n operasional, terlebih mengingat di Indonesia, perputaran pegawai untuk beberapa jenis bisnis masih tergolong cepat.

KRS menawarkan jasa pendampingan untuk mendesain manual petunjuk pelaksanaan operasional, baik aktivitas dari per unit m a u p u n s e c a r a k e s e l u r u h a n , y a n g memberikan panduan terpadu, yang disusun dalam bahasa teknis yang jelas dan mudah dimengerti sehingga dapat diterapkan dengan mudah secara praktis bagi setiap anggota usaha, yang juga dilengkapi dengan pengendalian internal yang memadai sesuai dengan kebutuhan para pelaku usaha atau pihak yang bertanggungjawab atas pengelolaan usaha.

Petunjuk pelaksanaan yang baik dan memadai akan memberikan beberapa keuntungan, seperti:Ÿ M e m u a t p e n j a b a r a n p e l a k s a n a a n

pekerjaan dengan lengkap dalam bahasa yang sederhana.

Ÿ Dengan dilengkapi pengendalian internal yang memadai, maka penerapannya dalam p e l a k s a n a a n o p e r a s i o n a l a k a n memberikan rekam jejak audit yang memadai.

Ÿ Memudahkan manajemen untuk melakukan pengawasan operasional serta, apabila dibutuhkan atau pada saat bisnis akan mengalami perkembangan, maka dapat disesuaikan dengan jelas.

Page 17: Id Bookle Strategic Consulting Company
Page 18: Id Bookle Strategic Consulting Company

Adalah suatu pengetahuan umum dimana untuk meningkatkan protabilitas suatu bisnis salah satu upaya yang dapat dilakukan adalah menurunkan beban perusahaan. Keahlian profesional yang kami tawarkan adalah jasa konsultasi dan/atau pendampingan bagi para pelaku usaha dalam upaya menurunkan beban. Proses untuk peningkatan esiensi dan efektivitas dimulai dengan melakukan pemetaan kegiatan operasional usaha untuk kemudian pengevaluasian performa seluruh lini usaha terlebih dahulu untuk mengkaji terlebih dahulu capaian yang sudah ada saat berjalan (Productivity Study). Dari hasil pengkajian tersebut barulah bisa dilakukan dua aktivitas berikut, yaitu1. Pemangkasan pemicu beban yang sebenarnya tidak memberikan nilai tambah pada perusahaan; 2. Peningkatkan kinerja dari pemicu beban yang ada sehingga dapat memberikan manfaat lebih.Produktivity Study juga dapat digunakan untuk pengidentikasian bottle-neck, idle capacity, dan juga berbagai masalah lainnya dalam rangka peningkatan esiensi dan efektivitasan serta proses perbaikan yang berkelanjutan.

Page 19: Id Bookle Strategic Consulting Company
Page 20: Id Bookle Strategic Consulting Company
Page 21: Id Bookle Strategic Consulting Company

STRATEGIC PARTNERSHIP MANAGEMENT SERVICES

Supply Chain Management

DISTRIBUTOR C H A N N E L

C u s t o m e r R e l a t i o n s h i p Management

R I S KM a n a g e m e n t

B U S I N E S S NEGOTIATOR

Page 22: Id Bookle Strategic Consulting Company

Pengelolaan kampanye pemasaran merupakan bagian dari perencanaan dan pengelolaan stratejik karena harus dilaksanakan dan dievaluasi secara terus menerus mengikuti perkembangan praktik bisnis dan pasar yang ditargetkan. Upaya untuk mewartakan tentang suatu bisnis, khususnya produknya, adalah tantangan yang perlu dihadapi terus menerus, khususnya pada saat ini dengan pasar yang telah ada pada kondisi penuh dan jenuh serta bising. Mungkin ini adalah sesuatu yang memang menyulitkan dan memerlukan suatu terobosan yang kreatif. Untuk memenangkan persaingan, pemasaran brand dan bisnis haruslah dalam bentuk sesuatu yang benar-benar wah brand dapat memenuhi suatu kebutuhan dari pelanggan lebih baik dari pesaing yang ada di pasar; menciptakan rasa keterwakilkan kepribadian serta rasa kepuasan apabila menggunakan merk dagang tersebut dalam diri pelanggan; dan berbagai aktivitas lainnya merupakan kegiatan pemasaran yang menjadi beban pelaku usaha untuk memenangkan persaingan. Tenaga ahli profesional yang kami miliki siap mendampingi para pelaku usaha dalam mendesain perencanaan pemasaran stratejik yang rapih dan kreatif untuk mempertajam komunikasi bisnis dan brand kepada pangsa pasar potensial untuk memenangkan persaingan usaha sampai dengan pengelolaan dan pelaporan pelaksanaan aktivitas pemasaran.

Page 23: Id Bookle Strategic Consulting Company
Page 24: Id Bookle Strategic Consulting Company

marketingpublic relationship

Pergerakan pemasaran dan/atau public relationship melalui suatu kampanye massal belakangan ini semakin banyak dilakukan oleh pelaku usaha untuk menyuarakan pesan-pesan tentang bisnis dan brand mereka. Bersifat wah dan menarik, konten kreatif dapat ditemukan di berbagai tempat yang tidak disangka-sangka, dan pelaku usaha dapat menemukan konten-konten tersebut dengan kejelian profesional dalam mengamati perkembangan perilaku dan karakteristik pangsa pasar yang ditargetkan serta lingkungan dimana mereka berada. Konten-konten tersebut kemudian dapat digunakan untuk mengkomunikasikan pesan pemasaran kepada pangsa pasar yang ditargetkan. Berdasarkan pendenisian internal KRS; kampanye-kampanye tersebut terbagi menjadi dua (2) jenis kampanye yang pembagiannya didasarkan pada tujuan awal kampanye tersebut digulirkan; yaitu brand awareness atau propaganda perang urat syaraf.

Page 25: Id Bookle Strategic Consulting Company

Belakangan ini banyak berkembang di Indonesia buzzer-buzer (online) yang dapat membantu para pelaku usaha yang hendak mengkampanyekan brand mereka melalui netizen dan/atau taktik bisnis lainnya. Namun praktik pengelolaan konten tersebut belum begitu berkembang di Indonesia, sehingga banyak pelaku usaha yang bingung apa yang bisa mereka harapkan dari praktik kampanye melalui "in-bound marketing" seperti ini dan apa yang harus mereka lakukan untuk mencapai target yang mereka inginkan. Belum lagi kesulitan untuk menemukan parner yang tepat untuk melakukan kampanye yang tepat. Kedua hal tersebut menyebabkan keenganan para pelaku usaha untuk memanfaatkan taktik pemasaran dan/atau public relationship (PR) seperti itu. Oleh karenanya strategi pemasaran menggunakan “out-bound” masih lebih diminati di Indonesia. Tenaga ahli profesional kami siap mendampingi para pelaku usaha dalam perencanaan dan pengelolaan stratejik kampanye pemasaran/PR untuk mencapai hasil yang maksimal dengan cara yang sesuai. Mulai dari pembentukan konten yang menarik yang (1) selaras dengan pesan pemasaran yang menjadi pemicu dalam proses pengambilan keputusan membeli pelanggan; (2) dapat mendukung brand image yang diinginkan oleh Perusahaan; namun juga (3) dapat mendorong agar pangsa pasar juga turut aktif dalam melakukan advokasi kepada lingkup sosialnya. Dengan konten yang telah disepakati, maka para tenaga ahli kami dapat mendampingi manajemen untuk merencanakan dan mengelola saluran komunikasi pemasaran yang akan digunakan, baik in-bound ataupun out-bound, baik secara “terbuka” maupun “tertutup”.

Professional Business Accountant: Here to Help

Page 26: Id Bookle Strategic Consulting Company

BRANDAWARENESS

Campaign ConsultancyBrand Awareness Campaign, bentuk kampanye pemasaran yang digunakan untuk bisnis baru dan/atau merk dagang yang baru memasuki persaingan pasar. Kampanye yang tergolong dalam kategori ini biasanya dilakukan dengan:Ÿ Mengangkat satu atau beberapa keunggulan manfaat yang dapat diberikan oleh produk

yang sejenis lalu mengkonotasikan manfaat tersebut dengan brand yang mereka miliki; atauŸ Mengangkat faktor pembeda atau nilai tambah yang dimiliki kepada pangsa pasar.Dalam pembentukan konten yang akan dikomunikasikan, para tenaga ahli kami akan mendampingi Manajemen untuk menguraikan proses pemilihan pembelian pelanggan untuk mengetahui faktor kunci yang dapat dimanfaatkan sebagai kunci pengenalan terhadap brand. Dan juga mempertimbangkan identitas produk dan brand yang hendak dibangun oleh Manajemen. Kampanye pemasaran seperti ini biasanya banyak digunakan oleh perusahaan yang baru meluncurkan brand yang mereka miliki yang bertujuan untuk mempercepat capaian pemasaran stratejik dalam hal menumbuhkan awarenes pangsa pasar yang ditargetkan.

Page 27: Id Bookle Strategic Consulting Company

The P

inea

pple

s

K o n t e n d i s u s u n d e n g a n pengidentikasian faktor kunci yang memberikan pengaruh terbesar dalam proses “pencarian informasi” dalam pengambilan-putusan pembelian pelanggan.

Konten disusun dan dikelola dengan menterjemahkan brand p e r c e p t i o n y a n g h e n d a k dibangun oleh perusahaan dan tren sosial yang berkembang.

Konten dapat d i susun dan dikelola dan dilaporkan secara berkala untuk mempermudah m a n a j e m e n m e l a k u k a n pengawasan.

Page 28: Id Bookle Strategic Consulting Company

B U S I N E S S P R O P A G A N D AS t r a t e g i c C a m p a i g n C o n s u l t a n c yDalam pasar modern yang penuh dengan persaingan, adalah praktik bisnis yang lazim bagi perusahaan-perusahaan untuk melaksanakan kampanye dengan propaganda bisnis sebagai bagian dari taktik stratejik mereka. Tidak terbatas pada brand semata, namun juga dapat digunakan untuk pembentukan citra perusahaan secara keseluruhan. Taktik ini masih bertujuan untuk mempengaruhi persepsi pasar namun kampanye tipe ini lebih aktif dalam hal menjatuhkan pesaing dan merebut pangsa pasar. Untuk penyederhanaan penjelasan teknis, kami menggunakan dua (2) judul film yang dapat memberikan gambaran yang lebih jelas mengenai kampanye-kampanye terkait propaganda bisnis.

Page 29: Id Bookle Strategic Consulting Company

Film kartun untuk anak-anak ini bercerita tentang dua kubu; Pitch Black dan The band of Nightmare Horses melawan kumpulan para penjaga anak-anak (The Guardian); yang berisikan tokoh-tokoh legenda seperti Santa Claus, Easter Bunny, Sandy the Sandman, Toothfairy dan Jack Frost; yang memperebutkan kepercayaan anak-anak akan keberadaan mereka, semakin besar kepercayaan yang diperoleh maka semakin kuatlah kekuatan magis yang mereka miliki. Sebuah cerita yang mampu memberikan ilustrasi dengan gamblang dan jelas tentang kampanye propaganda bisnis dalam memperebutkan kepercayaan dan kesetiaan pasar.Kampanye yang dilakukan oleh kubu Pitch Black serta Kampanye ; “Negative” “[Re]Branding”ditandingkan untuk memperebutkan kepecayaan anak-anak; yang sayangnya hanya percaya akan keberadaan The Guardian jika (dan hanya jika) masing-masing dari para tokoh dapat memenuhi ekspektasi yang mereka miliki terhadap para tokoh. Anak-anak disini menggambarkan ‘karakteristik pelanggan’ dengan baik, yang mana hanya akan memberikan kepercayaan mereka kepada suatu brand ketika kepuasan yang mereka dapat dapat memuaskan kebutuhan/keinginan mereka di waktu yang mereka inginkan. Ketika suatu brand gagal memenuhi ekspektasi tersebut, maka mereka dengan mudah akan kehilangan kepercayaan, atau bahkan dengan sedikit berita negatif, akan kehilangan kepercayaan sepenuhnya terhadap brand tersebut.

Page 30: Id Bookle Strategic Consulting Company

PITCH BLACK &THE BAND OF NIGHTMARE HORSES

Pitch Black, tokoh yang diceritakan merupakah tokoh legendaris yang telah kehilangan kekuatannya akibat “rasa bahagia” dalam diri anak-anak yang ditanamkan oleh The Guardians. Setelah menyusun rencana untuk kembali mendominasi anak-anak dengan ketidakbahagian. antagonis ini, dari balik bayang-bayang, dengan keras menghalang-halangi “pekerjaan” para tokoh the Guardians untuk menghapuskan “kebahagiaan” dan menggant i kannya dengan “kemuraman” se r ta “ketakutan” menggunakan pasukan kuda “mimpi buruk”. I n i merupakan ce rm inan p ropaganda b i sn i s (black|negative campaign) bagaimana mengalahkan pesaing bisnis dengan mengubah persepsi para stakeholder dan pangsa pasar menjadi sedemikian negatif sehingga mereka menjadi enggan bertransaksi dengan pihak yang ditarget; serta membangun situasi dan kondisi dimana hanya bisnis pelakulah yang merupakan bisnis yang paling handal dan nyata dari persepsi yang telah terbangun. Kampanye yang dilakukan dengan “menyerang” faktor kunci yang rentan dari pesaing dan menggantinya dengan faktor pembeda yang dimiliki. Kampanye jenis ini biasanya dilakukan secara tertutup (underline) menggunakan kekuatan lain (tidak langsung) dan bersifat aktif menyerang kepercayaan pangsa pasar. Untuk meningkatkan keberhasilan dari propaganda bisnis ini, para tenaga ahli siap mendampingi manajemen untuk merencanakan dan mengelo la konten/pesan pemasaran serta melakukan pengawasan dan pelaporan bagi Manajemen,

“There will be nothing but fear, and darkness...and me.”

Page 31: Id Bookle Strategic Consulting Company

Tokoh legenda yang satu ini pada awalnya diceritakan tidak ada satu anak pun yang mempercayai keberadaannya. Setelah mengetahui penyebab awal dia memperoleh kekuatannya, dan kemudian di tahap akhir; dimana kepercayaan anak-anak terhadap keberadaan para tokok Guardian hampir terkikis habis; tokok in i kemud ian me lakukan pembukt ian eksistensinya secara intensif. Bermula dari satu (1) orang anak yang percaya kepadanya, Jack berhasil merestorasi “kemuraman” dengan “keceriaan” dan bahkan memenangkan The Guardian dari kampanye negatif yang dilancarkan barisan Black Pitch. Sama seperti halnya Jack Frost dalam lm tersebut, ketika suatu bisnis tidak dapat mengetahui faktor kunci yang dapat mempengaruhi pasar, maka yang sering terjadi adalah bisnis tersebut hanya melakukan berbagai kampanye secara “test and tr ial error” yang berkepanjangan. Bahkan ketika terjadi “serangan” dadakan dari pesaing, serangan tersebut, meskipun kecil, dapat memberikan dampak yang parah dan mematikan bisnis. KRS dengan para tenaga ahlinya dapat membantu para pelaku bisnis yang untuk menghadapi “serangan” dari pesaing dan/atau proses “Re|Branding” untuk memenangkan kembali pangsa pasar potensial dengan menemukan kunci kekuatan unggulan bisnis dan mengkomunikasikan dengan cara yang selaras dengan proses pengambilan keputusan pembelian pelanggan.

Jack Frost“..is just more than a myth”

Page 32: Id Bookle Strategic Consulting Company

#SPINCONTROL“Let them chase their own tail (or at least the tail of the others)”

Bentuk dua kampanye yang disebutkan sebelumnya merupakan kampanye untuk memenangkan persaingan dengan melakukan penyerangan; baik aksi maupun reaksi; secara langsung dan terbuka. Namun bentuk ketiga dari propaganda bisnis yang ada merupakan kampanye bentuk lanjutan yang mengedepankan keahlian profesional dalam menghadapi gesekan persaingan dengan mengemas secara apik “pengelakan” “pengalih-perhatian “penghalusan”, ”, dan/atau isu untuk mengendalikan nama baik bisnis maupun brand yang dimiliki sehingga seberapapun kerasnya serangan yang harus dihadapi, bisnis akan tetap dapat berjalan dengan semestinya. Kampanye ini merupakan suatu taktik stratejik yang dijalankan dalam bentuk bertahan sekaligus menyerang secara aktif dengan tetap mengusung program "brand preference" di dalamnya. Yang harus tetap dikelola dengan keahlian profesional terpadu dan terarah, karena salah dalam menerapkannya hanya menyebabkan strategi yang dijalankan menjadi bumerang bagi pelaku usaha. Perusahaan kami siap memberikan pendampingan profesional bagi para pelaku usaha dalam menjalankan kampanye #SpinControl untuk menghadapi berbagai terpaan berbagai isu terhadap bisnisnya, baik secara maupun t , untuk terbuka ertutupmenjaga opini pasar dan publik terhadap brand yang dimiliki dan nama baik perusahaan secara keseluruhan.

Page 33: Id Bookle Strategic Consulting Company

Banyak yang beranggapan bahwa cerita film yang dirilis di awal 2006 ini HANYA untuk mempertontonkan bagaimana kedua belah pihak, Pemerintah USA dengan pihak swasta tembakau, saling menjatuhkan menggunakan propaganda bisnis dengan isu merokok merusak kesehatan guna kepentingannya masing-masing. Film komedi satir ini menekankan bahwa merokok merupakan pilihan dan bukan paksaan, terlepas merokok benar merusak kesehatan penggunanya ataupun tidak._________________________________________

FEB 2005, WHO mengeluarkan serangkaian peraturan yang membatasi ruang gerak pemasaran produk tembakau, penerapan pajak khusus, serta penggunaan peringantan “BERBAHAYA” dsb; yang diwajibkan untuk dilaksanakan di seluruh negara anggotanya. D i U S A , i s u p e l a b e l a n p e r i n g a t a n menggantung sampai dengan tahun 2013, dimana “Free will” dan “Free Speech” (yang sangat amat diagungkan dalam masyarakat) berkembang sedemikian rupa mengganjal p e n e r a p a n p e l a b e l a n t e r s e b u t ._________________________________________

Page 34: Id Bookle Strategic Consulting Company
Page 35: Id Bookle Strategic Consulting Company

... Enhancing Y our Business V alue Adding Activity

MARKETING

Page 36: Id Bookle Strategic Consulting Company

PT. KONSULTAN RANAH SEJAHTERAJl. Kelapa Hijau no.99C, Jagakarsa, DKI Jakarta 12620(P) 021 - 9283 5493 (E) [email protected]