OSTEOPOROSIS

Preview:

Citation preview

1

OSTEOPOROSISNgaji bareng tentang:

حيم الر حمن الر الله بسم

Semarang, 24 April 2016

Bersama:dr. H. Ika Syamsul Huda MZ, Sp.PD, MPH

2

Nama saya : dr. Ika Syamsul Huda MZ, Sp.PD, MPHLaki-laki tulenPunya satu isteri bernama: Emy Porbandari, S.Sos, MSiPunya dua anak bernama: Missy Savira dan Qori el HafizhTinggal di jalan Panda Raya 77i, Pelebon, Pedurungan, Semarang

Riwayat kerja: di RSUP dr. Kariadi SemarangPernah dinas sebagai Ka Sie Kesehatan Ibadah Haji di Jeddah, Arab Saudi (PPIH, Tahun 2012)

3

حيم الر حمن الر الله بسمم و�باإلسال� با ر� بالله ضيت ر�

ب ر� سوال� و�ر� ن�بيا د م بمح� و� دين�اا حم� ف� ارزقني و� ا علم� زدني

امين

Sebelum ngaji, baca doa ini!

4

OSTEOPOROSIS

PENYAKIT PENGEROPOSAN TULANG

Dari bahasa Yunani:οστούν/ostoun berarti “tulang" and πόρος/poros berarti “pori".

5

OSTEOPOROSISKEROPOS TULANG

TULANG NORMAL OSTEOPOROSIS

6

OSTEOPOROSIS

Adalah suatu PENYAKIT TULANGBerupa berkurangnya KEPADATAN dan KEKUATAN tulangSehingga tulang mudah PATAH

Patah tulang karena osteoporosis umumnya terjadi pada Usia Lanjut

7

TULANG SEMAKIN MEMADAT SAMPAI UMUR 30an TAHUN, SETELAH ITU KEPADATAN TULANG BERKURANG

SEIRING DENGAN BERTAMBAHNYA USIA

8

1. Umur puncak KEPADATAN TULANG (20 – 30an Tahun)

2. Remodeling tulang, yakni keseimbangan antara PEMBENTUKAN tulang dan PELURUHAN tulang

3. Osteoklas: merangsang peluruhan tulang 4. Osteoblas: merangsang pembentukan tulang

9

TINGKAT KEPADATAN TULANG

NORMAL – OSTEOPENIA – OSTEOPOROSIS – SEVERE OSTEOPOROSIS

10

OSTEOPOROSIS

PENGEROPOSAN TULANG BIASANYA TERJADISECARA BERTAHAP BERLANGSUNG BERTAHUN-TAHUN

TANPA ADA GEJALA YANG DIRASAKAN PENDERITASAMPAI TERJADI PATAH TULANG

“The Silent Disease”Kekuatan tulang berkurang sampai terjadi patah tulang

karena benturan ringan atau spontan.

Penderita dapat mengalami nyeri-nyeri tulang yang berlangsung kronis (lama)dan berkurang kemampuan untuk bekerja normal sampai terjadi patah tulang.

11

OSTEOPOROSIS

BERBAHAYA

MENYEBABKAN PATAH TULANGMENGURANGI GERAK - BEDRIDDEN (BERBARING DI TEMPAT TIDUR)MENIMBULKAN NYERI BERKEPANJANGANMENIMBULKAN KECACATANMENGURANGI KUALITAS HIDUPMEMICU PENYUMBATAN PEMBULUH DARAHMEMUDAHKAN INFEKSI PARUKOMPLIKASI SERIUSMENINGKATKAN KEMATIAN

12

OSTEOPOROSIS

TIDAK DIKENALITIDAK DIPERIKSATIDAK DIDIAGNOSISTIDAK DIOBATI

“The Silent Disease”

Seringkali tanpa gejala

13

MENGENALOSTEOPOROSIS

LANGKAH 1:

14

JUMLAH PENDERITA OSTEOPOROSIS = 200 JUTA MANUSIA

50% PADA USIA 50an TAHUN70% PADA USIA 80an TAHUN

15

FAKTOR RISIKO OSTEOPOROSIS

1. Jenis kelamin PEREMPUAN2. Usia makin TUA3. Ras kulit putih4. Riwayat ORANGTUA menderita osteoporosis5. Tubuh KECIL6. Kekurangan hormon ESTROGEN / TESTOSTERON7. Kelebihan hormon TIROID8. Hormon PARATIROID & GLANDULA ADRENAL hiperaktif9. Asupan makan kurang KALSIUM10.Tidak nafsu MAKAN11.Operasi pemotongan USUS12.Pemakaian kortikosteroid jangka lama13.Pemakaian obat pada KEJANG, KANKER, TRANSPLANTASI14.Tidak gerak aktif (SEDENTARY)15.Minuman alkohol berlebihan16.MEROKOK

16

8% LAKI-LAKI38% PEREMPUAN

PEREMPUAN LEBIH BANYAK MENGALAMI OSTEOPOROSIS

17

Tempat-tempat pada tulang-tulangyang gampang patah karena OSTEOPOROSIS

SETIAP TAHUN 8,9 JUTA ORANGMENGALAMI PATAH TULANG KARENA OSTEOPOROSIS

18

PATAH TULANG BELAKANG

19

PATAH TULANG BELAKANG

20

PATAH TULANG PINGGUL

21

ORANG KURUS LEBIH BERISIKO PATAH TULANG PINGGUL

22

PATAH TULANG PERGELANGAN TANGAN

23

PATAH TULANG IGA

24

TIDAK SETIAP PATAH TULANG OLEH KARENA OSTEOPOROSIS

Penyebab lain patah tulang:

TraumaPathologic fracture from neoplasmOsteomalaciaPaget's diseaseInfections (such as tuberculosis)Fibrous dysplasiaPeripheral neuropathy"March" fractures from repetitive stressPoor bone quality

25

MEMERIKSAOSTEOPOROSIS

LANGKAH 2:

26

1. MENGUKUR TINGGI BADAN TIAP TAHUN TINGGI BADAN MENURUN LEBIH DARI 2 CM SETAHUN, LAKUKAN DXA-SCAN

2. KAJIAN RIWAYAT JATUH SETAHUN TERAKHIR

27

Biochemical markers of bone cell activity

28

Biochemical markers of bone cell activity

29

PEMERIKSAAN KEPADATAN MINERAL TULANG(Bone Mineral Densitometry / BMD)

DXA ScanDual-energy X-ray absorptiometry

CEPATMUDAHTEPAT

30

31

Hasil pemeriksaan dengan DXA Scan

32

Hasil pemeriksaan dengan DXA Scan

33

MENDIAGNOSISOSTEOPOROSIS

LANGKAH 3:

34

1. Tulang Normal (T-score < -1) 2. Osteopenia (T-score antara -1 and -2.5) 3. Osteoporosis (T-score kurang dari -2.5) 4. Severe osteoporosis (T-score kurang dari -2.5 dan riwayat patah tulang)

Kriteria WHO untuk OSTEOPOROSISBERADASARKAN PEMERIKSAAN DXA-SCAN

35

Adapted from WHO Technical Report Series 921. Geneva: World Health Organization; 2003.

NormalLow bone mass [osteopenia]OsteoporosisSevere osteoporosis

No lower than −1Between −1 and −2.5−2.5 or less−2.5 or less with fragility fractures

WHO Bone Density Criteria for Osteoporosis

• T-score = units of standard deviation (SD) that a patient’s BMD is above or below mean peak bone mass for a young adult woman, measured at the spine or hip.

– Reduction by 1 SD equals a 10%–12% decrease in BMD.– 1 SD change increases fracture risk by 1.5- to 2.5-fold.

BMD T-Score Diagnosis

36

MENGOBATIOSTEOPOROSIS

LANGKAH 4:

37

“MENCEGAH OSTEOPOROSIS

LEBIH BAIKDARIPADA

MENGOBATI OSTEOPOROSIS

38

BAGAIMANA MENCEGAH OSTEOPOROSIS?

1.TIDAK MEROKOK2.TIDAK MINUM ALKOHOL3.MAKANAN TAMBAHAN KALSIUM+VITAMIN D3

Dosis: Kalsium 1 gram + Vitamin D3 400 unit per hari

39

PENGOBATAN OSTEOPOROSIS

1. OLAH RAGA TERATUR

ANGKAT BEBAN SENAM AEROBIK

40

PENGOBATAN OSTEOPOROSIS

“jogging”

41

LATIHAN KESEIMBANGAN

PENGOBATAN OSTEOPOROSIS

2. MENCEGAH JATUH

“TAI-CHI”

42

BUAT RUMAH TINGGAL YANG AMAN

UNTUK MENGHINDARI JATUH

43

JALAN KAKI

LARI LONCAT

MENARI ANGKAT BEBAN

44

MEMAKAI KURSI RODA ATAU ALAT BANTU BERJALANUNTUK MENCEGAH JATUH

45

PENGOBATAN OSTEOPOROSIS

1. Vitamin D3 dan Kalsium

Vitamin D3 berfungsi membantu penyerapan kalsium dari dalam usus

46

MINUM SUSU YANG DIPERKAYA DENGAN KALSIUM

47

SusuIkan SardenIkan SalmonBrokoliBayamTahuSusu kedelaiBiji WijenKacang AlmondKejuYoghurtBuah-buahanLobakJerukOatmealsPisangAlpukat

BAHAN MAKANAN SEBAGAI SUMBER KALSIUM TINGGI

48

SAYURAN DAN BUAH DENGAN KADAR KALSIUM TINGGI

49

PAJANAN SINAR MATAHARI 10 MENIT SETIAP HARIMEMBANTU TUBUH MEMBUAT VITAMIN D

SINAR MATAHARI

50

Alendronate: (Fosamax®), (Fosavance®)

Risedronate: (Actonel®), (Actonel DR®)

Zoledronate: (Aclasta®)

Denosumab: (Prolia®)

BISPHOSPHONATE: Menghambat sel osteoclast yang meluruhkan tulang

STRONTIUM RANELATE: Memicu sel osteoblast yang membentuk tulang

(Protos®)

51

CONTOH OBAT-OBAT UNTUKOSTEOPOROSIS

52

Trea

tmen

t and

pre

venti

on o

f os

teop

oros

is

53

GATOTKACA“Otot Kawat Balung Wesi”

54OLAH RAGA DAN LATIHAN KESEIMBANGAN

55

اللهم وبحمدكسبحانك الN أشهد أنأنت إال إليك وأتوب أستغفركإله

BERDOA LAGI, YUK!

56

TERIMA KASIH

Recommended