Sop PendidikanPenyuluhan Kpd Pasien - Copy

Preview:

DESCRIPTION

Muhammad Anwar

Citation preview

UPTD KESEHATAN PUSKESMAS

PEKKAEPendidikan / Penyuluhan pada Pasien

STANDAR PROSEDUR

OPERASIONAL

No. Dokumen : Ditetapkan olehKepala UPTD Kesehatan

Puskesmas Pekkae

H. Taswi, S.Farm,AptNIP.19700413 199103 1 006

No. Revisi :Tanggal Terbit :Halaman :

1.Pengertian Tindakan memberikan pengertian kepada pasien / keluarga yang berhubungan dengan keluhan atau penyakitnya, untuk mempercepat proses penyembuhan.

2.Tujuan Memberikan pengertian kepada pasien / keluarga agar memahami masalah penyakitnya, dengan harapan membantu percepatan penyembuhan dan menghindari perilaku / pola hidup yang keliru.

3.Kebijakan SK Kepala Puskesmas mengenai tugas dan tanggung jawab pengelolah program.

4.Referensi http://www.rshs.or.id/sekilas-jci/pfe/5.Sasaran Masyarakat di wilayah kerja Puskesmas Pekkae

6.Prosedur1. Petugas menentukan diagnosa, rencana terapi atau tindakan.2. Petugas memberikan penyuluhan kepada pasien / keluarga

tentang :a. Informasi penyakit yang diderita pasien.b. Penggunaan obat secara aman dan efektif untuk semua

obat yang dikonsumsi pasien.c. Penggunaan peralatan medis secara aman dan efektifd. Makanan yang dianjurkan & makanan yang dilarang di

konsumsi.e. Aspek etika dalam pengobatan.f. PHBS

3. Petugas selesai melakukan penyuluhan dalam asuhan pasien, dengan mencatat kegiatan pada rekam medik.

7.Unit Terkait Pengelolah Program Promosi Kesehatan