anatomi & fisisologi kulit Manusia

Preview:

DESCRIPTION

Menjelaskan tentang anatomi dan fisiologi kulit manusia

Citation preview

By: Yolanda. B. Bataha

ANATOMI & FISIOLOGI KULIT

Sistem integumen

Bagian dari tubuh manusia, khususnya organ yang

menutupi permukaan atau bagian tubuh manusia yang

sering kita sebut sebagai kulit

Kulit merupakan organ tubuh paling besar yang melapisi seluruh bagian tubuh, membungkus daging dan organ-organ yang ada di dalamnya.

Tdd : jalinan pembuluh darah, saraf

dan kelenjar

Luas kulit org dewasa :1,5 m2

Berat : kira2 15% dari berat badan

PENGERTIAN

STRUKTUR KULIT

Lapisan Kulit

Epidermis Dermis Subkutis

Epidermis

Lapisan paling atas dari kulit serta tidak

mengandung pembuluh darah & saraf

Epidermis tdd:

3. Stratum granulosum : mempunyai fungsi penting dlm pembentukan & ikatan kimia stratum korneum

1.Stratum korneum : lapisan tanduk yg berada paling luar, tdd atas beberapa lapisan sel gepeng yg mati & tdk berinti.

2.Stratum lusidum : langsung dibawah lapisan korneum, merupakan lapisan sel gepeng tanpa inti dgn protoplasma yg berubah menjadi protein/eleidin

4.Stratum spinosum (stratum

malfigi) : lapisan yg mengalami

proses mitosis.

5.Stratum basale : lapisan epidermis

yang paling bawah. Terdiri atas sel-

sel berbentuk kubus (kolumnar) yg

berbaris seperti pagar (palisade)

DermisLapisan kulit dibawah

epidermis

Dermis tdd :

1.Pars papilare : bagian yg menonjol ke epidermis, berisi ujung serabut saraf & pembuluh darah yg menyokong & memberi nutrisi pd epidermis

2.Pars retikulare : bagian bawah yg menonjol kearah subkutis yg tdd serabut-serabut kolagen, elastin & retikulin

Subkutis

Merupkan bantalan utk kulit, isolasi utk mempertahankan

suhu tubuh & tempat penyimpanan energi

Tebal at tipisnya jaringan lemak tdk sama, bergantung pada lokasinya.

Diabdomen ketebalannya dpt mencapapi 3 cm sedangkan dikelopak mata & penis sangat tipis

Fungsi Kulit

1.Fungsi proteksi

1. Melindungi tubuh dari trauma & merupakan benteng pertahanan terhadap ggn kimiawi, bakteri dan jamur.

pH kulit berkisar 5-5,6 (besar pH tsb sangat menguntungkan utk menghambat pertumbuhan bakteri)

Kulit memiliki sifat permeabel selektif : kulit menyerap bahan-bahan tertentu seperti gas & zat yg larut dlm lemak, sedangkan air & elektrolit sukar masuk melalui kulit

2. Fungsi absorpsi

3.Fungsi ekskresi

Saat kita kepanasan atau setelah berolahraga, kulit akan menegeluarkan keringat. Kelenjar kulit mengeluarkan zat-zat yg tdk berguna atau sisa metabolisme dalam bentuk sebum dan keringat

4. Fungsi persepsi

Kulit mengandung ujung-ujung saraf sensorik di dermis & subkutis yg peka terhadap rangsangan panas, dingin, rabaan dan tekanan.

Cth : Bayi akan tidur lelap jika dibelaiKita akan kesakitan jika dicubitMerasa nyaman ketika dipijit

5. Fungsi pengaturan suhu tubuh

Kulit memiliki kemampuan vasokonstriksi pada suhu dingin sehingga suhu tubuh dpt meningkat (hangat), kemampuan vasodilatasi pd suhu panas sehingga suhu tubuh dpt turun, serta kemampuan termoregulasi melalui evaporasi (berkeringat)

Pernakan anda merasa dingin ???

6.Fungsi pembentukan pigmen

Mengapa seseorang dpt berkulit hitam at putih ???

Faktor pigmen ini yg menentukan warna kulit seseorang, apakah putih atau hitam.

Sel pembentuk pigmen ini disebut melanosit.

Dgn bantuan sinar matahari & beberapa enzim dalam

tubuh melanosit akan diubah menjadi melanosom yg

selanjutnya akan diubah lagi menjadi melanin. Jumlah melanin inilah yg akan

menentukan warna kulit seseorang

7. Fungsi pembentukan vitamin D

Dihidroksi kolesterol dapat terjadi dgn pertolongan sinar matahari sehingga

terbentuk vitamin D

Ggn sistem integumen

Banyak sekali macamnya, bergantung pada lokasi lesi.Ggn bisa mengenai bagian epidermis, dermis, lapisan subkutis, rambut atau sistem sarafEfek samping yg ditimbulkan bukan hanya mengenai aspek fisik tetapi juga

mempengaruhi aspek psikososial & sosial klien maupun keluarga

Efek psikologis masalah kulit

kulit merupkan organ pembungkus tubuh yg berhubungan erat dgn kecantikan & keindahanApabila kulit mengalami kelianan at timbul penyakit pd kulit, akan terjadi perubahan penampilanPerubahan penampilan tsb dpt menimbulkan reaksi psikologisSebagian besar klien dgn masalah kulit memiliki

perasaan yg lebih sensitif sehingga timbul perasaan kurang dihargai, rendah diri,

dianggap jijik & perasaan dikucilkan.Perawat memiliki peranan yg cukup besar dlm

membantu klien beradaptasi & menyesuaikan diri dgn kondisinya serta segala perasaannya

Penyakit kulit merupakan masalah yg

kompleks.Banyak faktor yg mempengaruhi

timbulnya penyakit ini :

1. Faktor kebersihan

2. Daya tahan tubuh (imunitas)

3. Kebiasaan/perilaku sehari-hari (makanan,

pergaulan at pola hub seksual)

4. Faktor fisik

5. Bahan kimia

6. Mikrobiologi

7. Faktor lingkungan

Masalah utama kulit :

Tindakan yg harus dilakukan utk mencegah ggn kulit :

1. Mempertahankan kulit sehat :

Hindari penggunaan sabun, deterjen at

bahan alergen yg dpt menimbulkan iritasi

pd kulit.

Pertahankan agar kulit cukup hidrasi,

gunakkan krim pd daerah yg kering & jgn

terus-menerus menggunakkan tatarias yg

tebal.

Cegah menggaruk kulit secara keras &

kasar.

Keringkan daerah yg selalu lembab.

Pakai pakaian yg longgar & dpt menyerap

keringat pd hari-hari yg panas.

2. Menghindari bahan penyebab penyakit

kulit :

Menghindari bahan-bahan yg merusak kulit

pd kebanyakan org. Cth : sinar matahari yg

terik, sebaiknya gunakan payung utk

melindungi kulit kita.

Mencegah bahan spesifik yg diketahui

merusak kulit at menimbulkan alergi utk org

tertentu (mis : bahan-bahan kosmetik)

3. Observasi perubahan kulit

Amati kulit anda secara keseluruhan &

sering.

Catat & konsultasikan jika ada perubahan

warna, tekstur kulit serta penampilan

pigmentasi umum pd daerah kulit.

Catat & konsultasikan perubahan warna,

ukuran & keadaan cedera kulit yg sudah

ada.

4. Hindari terapi sendiri

Jangan gunakkan resep lama pd

cedera kulit baru at lesi yg lain, serta

jangan gunakkan obat kulit yg tdk

diketahui secara pasti kegunaannya.

Segera dapatkan nasihat medis at

kunjungi tempat pelayanan kesehatan

bila terjadi ggn kulit.

Tgs 11. Apa yang di maksud dengan ruam kulit

?

2. Jelaskan apa yg dimaksud dgn ruam

primer serta bentuk-bentuk ruam

primer (makula, papula, plak, nodula,

vesikula, bula, postula, urtika,tumor)

3. Jelaskan apa yg dimaksud dgn ruam

sekunder serta bentuk-bentuk ruam

sekunder (skuama, krusta,

fisula,erpsio, ekskoriasio, ulkus, parut)

4. Gambarkan anatomi kulit serta

lapisan-lapisannya !

Tgs akhir sebelum EAS

Masukkan ringkasan dari setiap materi yg tdd :

1. Pengertian

2. Etiologi

3. Tanda & gejala

4. Patofisiologi

5. Cara penularan

6. Pencegahan

7. komplikasi

8. Penatalaksanaan

9. Askep

Thankyou