11
MENGHITUNG RENCANA ANGGARAN BIAYA I. Mengidentifikasi Macam Dan Jenis Pekerjaan A. Pekerjaan Persiapan 1. Pembersihan lokasi pekerjaan 2. Pemagaran keliling 3. Pembuatan direksi kit 4. Pengukuran dan pemasangan bowplank B. Pekerjaan Tanah 1. Galian tanah pondasi 2. Urugan tanah di bawah lantai 3. Urugan tanah kembali 4. Urugan pasir dibawah pondasi 5. Urugan pasir dibawah lantai II. Menghitung Volume Pekerjaan A. Bowplank

Menghitung Rencana Anggaran Biaya

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Menghitung Rencana Anggaran Biaya

MENGHITUNG RENCANA ANGGARAN BIAYA

I. Mengidentifikasi Macam Dan Jenis PekerjaanA.Pekerjaan Persiapan

1. Pembersihan lokasi pekerjaan2. Pemagaran keliling3. Pembuatan direksi kit4. Pengukuran dan pemasangan bowplank

B.Pekerjaan Tanah1. Galian tanah pondasi2. Urugan tanah di bawah lantai3. Urugan tanah kembali4. Urugan pasir dibawah pondasi5. Urugan pasir dibawah lantai

II. Menghitung Volume PekerjaanA. Bowplank

Panjang bowplank keseluruhan = 46,31 m

Page 2: Menghitung Rencana Anggaran Biaya

B. Galian Tanah Pondasi1. Galian tanah pondasi pagar

Panjang pagar = 4400 cm = 44 mVolume = p x l x t

= 44 x o.55 x 0.55 = 13.31 m3

2. Galian tanah pondasi batas tanahPanjang batas tanah = 600 cm = 6 mVolume = p x l x t

= 6 x 0.75 x 1.05 = 4.725 m3

3. Galian tanah pondasi tengahPanjang dinding = 6200 cm = 62 mVolume = p x l x t

= 62 x 0.9 x 1.05 = 58.59 m3

C. Urugan Tanah1. Urugan tanah kembali pada pondasi pagar

Panjang pagar = 4400 cm = 44 m

Volume = (a+b2 ) x t x p

= ( 0.3+0.15

2 ) x 0.4 x 44

= 0.225 x 0.4 x 44` = 3.96 m3

Page 3: Menghitung Rencana Anggaran Biaya

2. Urugan tanah kembali pada pondasi tengahPanjang dinding = 6200 cm = 62 m

Volume = 2 x (a+b2 ) x t x p

= 2 x ( 0.15+0.30

2 ) x 0.7 x 62

= 0,45 x ` = 1.281 m3

3. Urugan tanah kembali pada pondasi batas tanahPanjang batas tanah = 600 cm = 6 m

Volume = (a+b2 ) x t x p

= ( 0.15+0.46

2 ) x 0.7 x 62

= 0.45 x 0.7 x 62` = 19,53 m3

4. Urugan tanah di bawah lantaiLuas ruangan = 75 m2

Tebal urugan = 0,1 mVolume = L x t

= 75 x 0,1 = 0,75 m3

D. Urugan Pasir1. Urugan pasir di bawah pondasi

Pada pondasi pagarPanjang pagar = 44 mVolume = p x l x t

Page 4: Menghitung Rencana Anggaran Biaya

= 44 x 0.55 x 0.15 = 3.63 m3

Pada pondasi batas tanahPanjang batas tanah = 6 mVolume = p x l x t

= 6 x x0,75 x 0,15 = 0,675 m3

Pada pondasi tengahPanjang pondasi tengah = 62 mVolume = p x l x t

= 62 x 0,75 x 0,15 = 6,975 m3

2. Urugan pasir di bawah lantaiLuas ruangan = 75 m2

Tebal urugan = 0,15Volume Urugan = L x t

= 75 x 0,15= 11,25 m3

Volume urugan pasir seluruhnya = volume urugan pasir pada pondasi ( pagar + batas tanah + tengah ) + volume urugan pasir di bawah lantai

= 3.63 + 6,975 + 11,25 + 0,675 m3

= 22,53 m3

E. PASANGAN BATU GUNUNG1. Pasangan Batu gunung

Page 5: Menghitung Rencana Anggaran Biaya

Pada pondasi pagarPanjang pagar = 44 mPanjang sisi atas pondasi = 20 cm = 0,2 m (a)Panjang sisi bawah pondasi = 40 cm = 0,4 m (b)Tinggi pondasi = 50 cm = 0,5 m (t)

Volume pondasi pagar =a+b2x t x p

=0,2+0,42

x0,5 x 44

= 0,15 x 44= 6,6 m3

Pada pondasi tengahPanjang pondasi tengah = 62 mPanjang sisi atas pondasi = 25 cm = 0,25 m (a)Panjang sisi bawah pondasi = 60 cm = 0,6 m (b)Tinggi pondasi = 80 cm = 0,8 m (t)

Volume pondasi tengah =a+b2x t x p

=0,25+0,6

2x0,8 x 62

= 0,34 x 62= 21,08 m3

Pada pondasi batas tanahPanjang pondasi batas tanah = 6 mPanjang sisi atas pondasi = 25 cm = 0,25 m (a)Panjang sisi bawah pondasi = 60 cm = 0,6 m (b)Tinggi pondasi = 80 cm = 0,8 m (t)

Volume pondasi batas tanah =a+b2x t x p

Page 6: Menghitung Rencana Anggaran Biaya

=0,25+0,6

2x0,8 x 62

= 0,34 x 6= 2,04 m3

Volume pasangan batu gunung seluruhnya

= volume pasangan batu gunung pada pondasi (tengah + batas tanah + pagar)

= (6,6 + 21,08 + 2,04) m3

= 29,72 m3

2. Pasangan Batu Kosong Pada pondasi tengah

Panjang pondasi tengah = 62 mTebal = 20 cm = 0,2 mLebar = 90 cm = 0,9 mVolume = p x l x t

= 62 x 0,2 x 0,9= 11,16 m3

Pada pondasi batas tanahPanjang pondasi batas tanah = 6 mTebal = 20 cm = 0,2 mLebar = 75 cm = 0,75 mVolume = p x l x t

= 6 x 0,2 x 0,75= 0,9 m3

Volume pasangan batu kosong seluruhnya

= volume pasangan batu kosong pada pondasi (tengah + batas tanah)

Page 7: Menghitung Rencana Anggaran Biaya

= (11,16 + 0,9) m3

= 12,06 m3

F. LUAS DINDINGPanjang dinding = 62 mTinggi dinding = 3,5 m

Luas dinding kotor = panjang dinding x tinggi dinding

= 62 x 3,5= 217 m2

Luas pintu luar = 2 (p x t)= 2 (0,99x 2,16)= 4,2768 m2

Luas pintu gandeng = p x t= 1,3 x 2,16= 2,808 m2

Luas pintu kamar = 3 (p x t)= 3 (0,89 x 2,16)= 5,7672 m2

Luas pintu km/wc = p x t= 0,79 x 2.16= 1,7064 m2

Luas jendela = 6 (p x t)= 6 (1,38 x 1,68)= 13,9104 m2

Luas dinding bersih =luas dinding kotor – { luas pintu (luar + gandeng + kamar + km/wc) + luas jendela }

Page 8: Menghitung Rencana Anggaran Biaya

= 217 – { (4,2768 + 2,808 + 3,7672 + 1,7064) + 13,9104 }

= 217 – 26,47

= 190,53 m2

G. PLESTERAN DINDINGLuas dinding bersih = 190,53 m2

Plesteran dinding = 2 x luas dinding bersih= 2 x 190,53 m2

= 381,06 m2

H. PASANGAN TEGEL LANTAILuas tegel lantai= luas ruangan

= 75 m2

I. PEKERJAAN BETON1. Kolom Praktis

Dimensi kolom praktis = 15/15Tinggi kolom praktis= 3,5 mVolume kolom praktis = 21 x p x l x t

= 21 x 0,15 x 0,15 x 3,5= 1,65375 m3

2. Kolom praktis pada dinding layar Dimensi kolom praktis = 15/15

Tinggi kolom praktis= 2,4 + 4,81 + 4,81= 12,02 m

Volume kolom praktis = 2 x p x l x t= 2 x 12,02 x 0,15 x 0,15= 0,5409 m3

Volume kolom praktis seluruhnya

Page 9: Menghitung Rencana Anggaran Biaya

= volume kolom praktis + kolom praktis pada dinding layar= 1,6537 + 0,5409 m3

= 2,1946 m3

PERHITUNGAN

RENCANA ANGGARAN BIAYA

Page 10: Menghitung Rencana Anggaran Biaya

HENDRICO LUMY

XI TEKNIK GAMBAR BANGUNAN II