7
Laporan penelitian kecambah kacang hijau Oleh : Kelompok Leopard Anggota: - Heru Akbar T. - Maulana Roby S. - Tika Runifah - Yosella Karwindha Kelas : XII IPA1

Laporan penelitian kecambah kacang hijau.docx

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Laporan penelitian kecambah kacang hijau.docx

Laporan penelitian kecambah kacang hijau

Oleh :

Kelompok Leopard

Anggota: - Heru Akbar T.

- Maulana Roby S.

- Tika Runifah

- Yosella Karwindha

Kelas : XII IPA1

SMA PEMBANGUNAN LABORATORIUM UNP

T.A 2011/2012

Page 2: Laporan penelitian kecambah kacang hijau.docx

Bab I Pendahuluan

Rumusan MasalahBagaimana pengaruh macam-macam air terhadap

pertumbuhan batang kecambah kacang hijau ? Judul Penelitian

Pengaruh macam-macam air terhadap pertumbuhan batang kecambah kacang hijau.

HipotesisMacam-macam air berpengaruh terhadap

pertumbuhan batang kecambah kacang hijau. Variabel Bebas

Macam-macam air seperti ; air aquades, air PAM, air selokan.

Variabel terikatKacang hijau

Bab II Data Hasil PenelitianA.Pengolahan Data

Hari

Tinggi rata-rata tumbuhan(cm)

KET10 tetes(Aqua

)

15 tetes(PAM)

30 tetes(Seloka

n)1.

0,48 6,2 1,2Tunas keluar, tdk ada daun, akar kecil.

2.1,12 8,3 1,8

Tunas memanjang, akar kecil.

3.

1,28 22,5 11,7

Tunas memanjang menjadi batang, daun mulai tumbuh.

Page 3: Laporan penelitian kecambah kacang hijau.docx

4.

1,62 23 12,8

Batang panjang, daun tumbuh dan melebar, akar berserabut banyak.

5.

9,7 23,7 15

Akar panjang dan berserabut banyak, pada air selokan daun menguncup sedangkan pada air PAM & mineral, daun mengembang dan kotiledon mulai mengecil. Batang kokoh dan tegak.

Pada kacang hijau yang ditetesi oleh air aqua sebanyak 10 tetes, mulai tumbuh pada hari kedua.

Begitu juga dengan biji yang ditetesi air PAM dan selokan yang mulai tumbuh pada hari kedua.

Kecepatan tumbuh pada masing-masing batang kecambah ±0,5 cm/hari.

Kecambah yang cepat tumbuh adalah yang ditetesi oleh air PAM.

B. Ciri-ciri tanamanAqua PAM Selokan

Akar berserabut banyak

Daun mengembang

Daun tidak mengembang

Daun mengembang

Batang kokoh, tegak

Warna daun agak

Page 4: Laporan penelitian kecambah kacang hijau.docx

kecoklatanBatang kokoh, tidak terlalu panjang.

Batang lebih panjang dari kecambah dari air aqua dan selokan.

Batang pendek

Warna daun hijau

Warna daun hijau

Warna daun kuning

Bab III KesimpulanJadi, kacang hijau yang ditetesi oleh air PAM lebih

tinggi batang kecambahnya daripada yang lain. Itu karena adanya kaporit di dalam air PAM yang membantu pertumbuhan batang kecambah sehingga menjadi tinggi, kokoh, tegak dan daunnya mengembang.

Sedangkan kecambah yang ditetesi air aqua, lebih pendek batangnya. Tetapi batangnya kokoh dan tegak.

Kecambah yang ditetesi air selokan sedikit lebih tinggi dari kecambah dengan tetesan air aqua. Karena air yang digunakan kotor, maka juga berdampak pada tumbuhnya batang kecambah. Daunnya menjadi kuncup dan berwaran kecoklatan. Batangnya bengkok.

! Fungsi air bagi tumbuhanAir termasuk senyawa utama yang sangat dibutuhkan tumbuhan. Air berfungsi antara lain untuk fotosintesis, mengaktifkan reaksi kimia atau reaksi enzimatik, menjaga kelembapan, dan membantu perkecambahan biji.

! Faktor luar yang juga mempengaruhi pertumbuhan kecambah

1.Makanan

Page 5: Laporan penelitian kecambah kacang hijau.docx

Makanan atau nutrien yang dibutuhkan tumbuh dapat dibagi dua macam yaitu yang dibutuhkan dalam jumlah besar (makroelemen) dan yang dibutukan dalam jumlah kecil (mikroelemen).Makroelemen terdiri atas; karbon, oksigen, nitrogen, sulfur, fosfor, kalium, kalsium, dan magnesium. Sedangkan mikroelemen terdiri atas; zat besi (Fe), klorin, tembaga, magnesium, seng, molibdenum, boron, dan nikel.

2.Suhu Setiap tumbuhan memiliki suhu minimum, optimum, dan maksimum yang berbeda-beda untuk tumbuh dan berkembang.

3.KelembapanUdara dan tanah yang lembap berpengaruh baik terhadap pertumbuhan tumbuhan.

4.CahayaBerpengaruh terhadap fotosintesis, merangsang pembungaan tumbuhan tertentu.

Mengapa biji harus direndam terlebih dahulu 1 hari, 1 malam ?Agar air dapat diserap oleh kacang hijau terlebih dahulu, dengan itu akan tumbuh tunas kecambah kecil.

Tipe-tipe kecambaha. Perkecambahan Hipogeal

Terjadi pertumbuhan memanjang dari epikotil yang menyebabkan plumula (pucuk sepasang daun) keluar menembus kulit biji dan muncul di atas tanah, kotiledon tetap di dalam tanah. Contohnya : kacang kapri

b. Perkecambahan EpigealHipokotil (bagian bawah/pangkal) tumbuh memanjang akibatnya kotiledon dan plumula

Page 6: Laporan penelitian kecambah kacang hijau.docx

terdorong ke permukaan tanah. Pada perkecambahan epigeal, kotiledon berada di atas tanah. Contohnya : kacang hijau dan kacang tanah.