be with you

Embed Size (px)

DESCRIPTION

be with you

Citation preview

  • Assalamu alaikum, Wr. Wb.

    Be With You, J-Movie yang mau aku share kali ini judulnya Be With You, film Jepang yang dirilis tahun 2004 ini bergenre drama fantasy, untuk film yang satu ini aku sendiri kagum dengan story line nya. Baru kali pertama nonton film yang story line nya seperti Be With You ini.Meskipun film ini berbau fiksi, film Be With You mengisahkan tentang sebuah keutuhan keluarga, keharmanisan, cinta dan kasih sayang serta sejarah dari keluarga itu sendiri yang menjadikan storyline nya sangat menarik untuk ditonton.

    Judul: Be With YouRomanji: Ima, Ai ni yukimasuSutradara: Nobuhiro DoiTahun rilis: 2004Genre: Fantasi, Drama Keluarga, drama romantisArtis:Yuko TakeuchiShido NakamuraAkashi TakeiYuuta HiraokaNegara: JepangBahasa: Jepang

    Takumi Aio (Shido Nakamura) adalah seorang ayah dari Yuji Aio, dan setelah kematian istrinya Takumi, Mio Aio (Yuko Takeuchi), Takumi dan Yuji hanya tinggal berdua saja. Oh iya, disini Yuji kecil diperankan oleh Akashi Takei, imut bingit Yuji kecil nya,

  • ji.Wanita yang mirip Mio itupun dibawa ke rumah Takumi, wanita itu meski masih bingung akan dirinya sendiri seolah percaya bahwa Takumi dan Yuji adalah suami dan anaknya. Mereka pun saling berinteraksi, Mio mulai mengenal Yuji kecil dan Takumi, Takumi menceritakan kisah cinta mereka berdua. Meski jati diri Mio ini belum terungkap, Mio pun menjalani kehidupan sebagai istri dari Takumi dan ibu dari Yuji.

    Moment manis selanjutnya adalah ketika Takumi menceritakan kisah cinta nya bersama Mio sewaktu muda, Takumi dan Mio sendiri menganggap bahwa cinta mereka bertepuk sebelah tangan, mereka saling menyembunyikan perasaan mereka masing masing yang ternyata mereka sendiri saling mencintai satu sama lain, aih, so swiiit banget. Scene berikutnya, musim penghujan pun berakhir, perkataan Mio bahwa dia akan pergi selama lamanya setelah musim penghujan berakhir pun akan segera terjadi. Yuji kecil yang ketakutan bila ibunya pergi, begitu pula dengan Takumi. Akankan Mio kembali lagi?? My opinion:Begitu sampai di ending film ini, aku ga bisa berkata apa-apa, ending yang tak terduga buatku hanyut dalam emosi, alur ceritanya mengalir begitu halus dan sederhana, aku pun bingung tentang ending film ini, sebenarnya ini film sad ending, tapi saking berkesan nya film ini, aku sendiri tersenyum ketika selesai menonton film ini. Touching dan impressive, mungkin begitulah penilaianku terhadap film ini. Menurut kalian gimana??