25
TATA CARA PENELUSURAN INFORMASI ILMIAH DI INTERNET 1 I Ketut Resika Arthana, S.T., M.Kom (disampaikan dalam Pelatihan Literasi Informasi Untuk Meningkatkan Ketrampilan Mahasiswa Baru UNDIKSHA dalam Pencarian Informasi Ilmiah di Era Digital)

Mengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Mengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

1

TATA CARA PENELUSURAN

INFORMASI ILMIAH DI INTERNET

I Ketut Resika Arthana, S.T., M.Kom

(disampaikan dalam Pelatihan Literasi Informasi Untuk Meningkatkan Ketrampilan Mahasiswa Baru UNDIKSHA dalam Pencarian Informasi Ilmiah di Era Digital)

Page 2: Mengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

2

Lulusan S1, S2, S3 wajib menerbitkan Jurnal• Surat Edaran 125/E/T/2012

Page 3: Mengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

3

Contoh Kasus ref Jurnal Abal2

Page 4: Mengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

4

Fenoma Plagiarisme

Page 5: Mengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

5

Plagiarisme Detector

Page 6: Mengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

6

Sumber Informasi

• Daftar referensi yang bisa dipercaya– Jurnal ilmiah yang sudah dipublikasikan– Karya Tugas Akhir; Skripsi, Disertasi, Thesis yang sudah diuji oleh

ahli

• Daftar referensi yang kurang dipercaya– Berita yang membahas isu populer– Koran Kriminal– Tabloid Gossip– Artikel di wikipedia– Blog– Postingan Jejaring Sosial

Page 7: Mengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

7

Tujuan Penelurusan Informasi Ilmiah• Menemukan ide masalah yang menarik• Mengetahui arah perkembangan ilmu• Mencari bahan sebagai pendukung bahan tulisan• Membantu memilih desain atau metodologi

penelitian • Membantu menghindari kesalahan penelitian

terdahulu.• Mencegah terjadinya duplikasi penelitian

Page 8: Mengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

8

Metode Penelusuran Informasi• Manual• Pangkalan basis data elektronik stand alone• Penelusuran melalui internet.

Page 9: Mengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

9

Teknologi Saat Ini?

Page 10: Mengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

10

Langkah-langkah

• Menentukan topik yang dicari• Menentukan kata kunci• Menentukan batasan hasil yang diinginkan

– Rentang Waktu– Bahasa– Geografis– Jenis Dokumen

• Memilih alat penelusuran• Menemukan dokumen dan lokasi informasi disimpan

Page 11: Mengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

11

Search Engine Scholar

• DIRECTORY OF OPEN ACCESS JOURNALS (DOAJ)• GOOGLE SCHOLAR (HTTP://SCHOLAR.GOOGLE.COM)• PERPUSTAKAAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA• GARUDA DIKTI• CITATION-INDEXING UNDIKSHA*• Ejournal UNDIKSHA

Page 12: Mengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

12

DOAJ

• Memiliki Daftar koleksi jurnal-jurnal internasional yang menyediakan Open Access

• Sampai saat ini (16 Agustus 2014), DOAJ memiliki 1.706.704 artikel yang berasal dari 9.959 dan 134 negara

Page 13: Mengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

13

DOAJ : tata cara (1)

• Buka website www.doaj.org

Page 14: Mengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

14

DOAJ : tata cara (2)

• Masukkan kata kunci pada form yang disediakan,

Page 15: Mengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

15

Google Scholar

• Pengguna bisa mencari – artikel ilmiah, Tesis, Buku, Abstrak dan pendapat dari

pengadilan yang diterbitkan oleh penerbit akademik, komunitas sosial, online repository, universitas dan berbagai website

• Fitur : – pencarian semua publikasi ilmiah melalui satu lokasi

pencarian, – ekplorasi penelitian yang berhubungan, – Daftar pengutip, – Berdasarkan penulis– Profil Peneliti

Page 16: Mengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

16

Google Scholar : tata cara pencarian• Masuk ke website (http://scholar.google.com)

Page 17: Mengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

17

Google Scholar : Melihat Profile

Page 18: Mengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

18

Operator Pencarian Google

• AND : +• OR : |• NOT : -• FRASE : “”• FILETYPE

Page 19: Mengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

19

PERPUSTAKAAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA

Page 20: Mengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

20

PNRI : langkah-langkah

• Daftar ke : keanggotaan.pnri.go.id• Login ke : e-resources.pnri.go.id (create username

and pasword)• Perpustakaan Nasional akan mengirimkan email

aktivasi akun kita.

Page 21: Mengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

21

PNRI : langkah-langkah

• Daftar ke : keanggotaan.pnri.go.id• Login ke : e-resources.pnri.go.id (create username

and pasword)• Perpustakaan Nasional akan mengirimkan email

aktivasi akun kita.

Page 22: Mengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

22

Garuda DIKTI(garuda.dikti.go.id)• Portal penemuan referensi ilmiah dan umum karya

bangsa Indonesia, yang memungkinkan akses e-journal dan e-book domestik, tugas akhir mahasiswa, laporan penelitian, serta karya umum.

• Portal ini dikembangkan oleh Direktorat Penelitian dan Pengabdian pada Masyarakat Dikti Kemdiknas RI

Page 23: Mengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

23

Citation Indexing

Page 24: Mengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

24

Ejournal Undiksha

Page 25: Mengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik Indonesia

25

Selesai..