20
KONSEP DASAR INOVASI PENDIDIKAN FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUMATERA UTARA MEDAN 2017 Oleh AMIRUDDIN, M.Pd

Konsep Dasar Inovasi Pendidikan

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Konsep Dasar Inovasi Pendidikan

KONSEP DASAR INOVASI PENDIDIKAN

FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUMATERA UTARAMEDAN2017

OlehAMIRUDDIN, M.Pd

Page 2: Konsep Dasar Inovasi Pendidikan

1• Kata “innovation” (bahasa inggris) Segala hal yang baru

atau perubahan (S. Wojowasito dkk, 1972) kadang juga dipakai untuk menyatakan penemuan, karena hal yang baru itu hasil penemuan.

2• Inovasi pendidikan merupakan upaya dasar

untuk memperbaiki aspek-aspek pendidikan agar lebih efektif dan efesien.

3

• Inovasi adalah suatu ide, hal-hal yang praktis, metode, cara, barang-barang buatan manusia, yang diamati atau dirasakan sebagai suatu yang baru bagi seseorang ataau kelompok massyarakat. Udin Syaefuddin Saud, (2014).

PENGERTIAN INOVASI

Page 3: Konsep Dasar Inovasi Pendidikan

Kreativitas

Ide-ide baru

Produk

Proses

Pelayanan

Pemikiran

DipasarkanDilaksanakanDiterapkan

Inovasi

Perubahan

Gambar: Deskripsi Inovasi (Keterkaitan kreativitas dengan Inovasi) (Uhar

Suharsaputra, 2016)

Page 4: Konsep Dasar Inovasi Pendidikan

Knowledge Persuasion Decision Implementation Comfirmation

Gambar: Proses keputusan inovasi(Uhar Suharsaputra, 2016)

Page 5: Konsep Dasar Inovasi Pendidikan

Apakah 1) Diskoveri (Discoveria), 2) Invensi (Invetion) Dan 3) Inovasi

(Innovation)

Page 6: Konsep Dasar Inovasi Pendidikan

1• Timbulnya inovasi pendidikan disebabkan oleh

adanya persoalan dan tantangan yang perlu dipecahkan dengan pemikiran yang baru yang mendalam dan progresif.

2

• Inovasi pendidikan merupakan upaya dasar untuk memperbaiki aspek-aspek pendidikan agar lebih efektif dan efesien.

3• Upaya dalam memperbaiki aspek-

aspek pendidikan dalam praktiknya Syafaruddin (2012:52)

PENGERTIAN INOVASI PENDIDIKAN

Page 7: Konsep Dasar Inovasi Pendidikan

1• Keuntungan relatif. Sejauh mana inovasi menguntungkan bagi

penerimanya.• Kompatibel. Tingkat kesesuaian inovasi dengan nilai,

pengalaman lalu, dan kebutuhan dari penerima.

2• Kompleksitas. Tingkat kesukaran untuk memahami

dan menggunakan inovasi bagi penerima.• Trialibilitas. Dapat dicoab atau tidaknya suatu inovasi

oleh penerima.

3• Observasi. Mudah tidaknya diamati

suatu hasil inovasi

KARAKTERISTIK INOVASI PENDIDIKAN

Page 8: Konsep Dasar Inovasi Pendidikan

1• Modernisasi adalah proses perubahan sosial dari

masyarakat tradisional (yang belum modern) ke masyarakat yang lebih maju (masyarakat industri yang sudah modern).

2• Perbedaan rumusan modernisasi antara para ahli

tersebut hanya pada penekanan yakni:1) Perubahan sosial secara menyeluruh; 2) Perubahan pribadi.

3

• Inovasi dan modernisasi keduanya merupakan perubahan sosial, perbedaannya hanya pada ciri dari perubahan itu. Inovasi menekankan pada ciri adanya sesuatu yang diamati sebagai sesuatu yang baru bagi individu atau masyarakat, sedangkan modernisasi menekankan pada adanya proses perubahan dari tradisional ke modern, atau dari yaang belum maju ke yang sudah maju. Jadi dapat disimpulkan bahwa diterimanya suatu inovasi sebagai tanda adaanyaa modernisasi.

INOVASI DAN MODERNISASI

Page 9: Konsep Dasar Inovasi Pendidikan

1• Bersikap terbuka trehadap pengalaman baru• Selalu siap menghadapi perubahan sosial• Berpandangan yang luas• Mempunyai dorongan ingin tahu yang kuat

2

• Manusia modern lebih berorientasi pada masa sekarang dan masa yang akandatang daripada masa yang lampau.

• Manusia modern berorientasi dan juga percaya pada perencanaan baikjangka panjang maupun jangka pendek.

• Manusia modern lebih percaya pada hasil perhitungan manusia danpemikiran manusia daripada takdir atau pembawaan.

3

• Manusia modern menghargai ketrampilan teknik dan juga menggunakannyasebagai dasar pemberian imbalan.

• Wawasan pendidikan dan pekerjaan.• Manusia modern menyadari dan menghargai kemuliaan orang lain• Memahami perlunya produksiz

Aspek yang Menjadi Tanda (karakteristik) Manusia Modern Francis Abraham,(1980:5)

Page 10: Konsep Dasar Inovasi Pendidikan

Meningkatkan kualitas1

Menciptakan pasar baru2

Memperluas jangkaun produk3

Mengurangi biaya tenaga kerja4

Mengurangi kerusakan lingkungan7

Meningkatkan proses produksi5

Mengurangi bahan baku6

Menyesuaikan dengan undang-undang8

Tujuan Inovasi

Page 11: Konsep Dasar Inovasi Pendidikan

Permasalahan pemerataan pendidikan1

Permasalahan daya tampung pendidikan2

Permasalahan relevansi pendidikan3

Permasalahan kualitas pendidikan4

Permasalahan efisiensi dan efektivitas pendidikan5

Permasalahn Pendidikan

Page 12: Konsep Dasar Inovasi Pendidikan

Das

ar In

ovas

i Pen

didi

kan

Perkembangan ilmu

pengetahuan dan teknologi

Pertambahan penduduk

Menuntut kualitas

pendidikan

Belum mekarnya alat

organisasi yang efektif

Kurangnya adanya relevan antara

pendidikan dan

kebutuhan masyarak

at

Page 13: Konsep Dasar Inovasi Pendidikan

Tujuan Inovasi Pendidikan

Meningkatkan efesiensi, relevansi, kualitas efektifitas 1

Mengejar keteinggalan2 yang dihasilkan kemajuan2 dan ilmu teknologi2

Mengembangakan terselenggaranya pendidikan sekolah maupun luar sekolah3

Pembaharuan sebagai tanggapan baru terhadap masalah pendidikan4

Mengembangkan pendekatan yang lebih efektif dan ekonomis5

Lebih meratanya pelayanan pendidikan.6

Lebih lancar dan sempurnanya sistem informasi kebijakan7

Page 14: Konsep Dasar Inovasi Pendidikan

Guru

Siswa

Fasilitas

Program dan

Tujuan

Kurikulum

Faktor2 yang mempengaruhi Inofasi Pendidikan

Page 15: Konsep Dasar Inovasi Pendidikan

Ruang Lingkup Inovasi

PendidikanBidang Peserta

Didik Bidang Tujuan

Pendidikan

Isi Pelajar

an

Media Pembelaja

ran

Hasil Pendidi

kan

Metode dan

Teknik Komunik

asi

Fasilitas Pendidik

an

Page 16: Konsep Dasar Inovasi Pendidikan

Tahap Inovasi

Pendidikan

Awarrenes

(Kesadaran)

Interes

(Minat)

Evaluation

(penilaian)

Trial (mencoba)

Adaption

(mengadopsi)

Page 17: Konsep Dasar Inovasi Pendidikan

Tujuan Pendidikan

Struktur Pendidikan

dan Pengajaran

Metode Kurikulum

dan Pengajaran

Perubahan Terhadap

Aspek-aspek Pendidikan dan

Proses

Ada 4 Aspek Inovasi

Pendidikan di Indonesia

(Wijaya:1998:28

Page 18: Konsep Dasar Inovasi Pendidikan
Page 19: Konsep Dasar Inovasi Pendidikan

Daftar PustakaAlex Inkeles and David H. Smith, (1974), Becoming Modern, Individual Changein Six Development Countries. Massachusett: Harvard University Press Cambridge Roger M & Shoemaker F. Floyd. (1971). Communication of Innovation. New York: The Free Press A Division of Macmillan Publishing Co. Inc. Everett M. Rogers. (1983). Diffusion of Innovation. New York: The Free Press A Division of Macmillan Publishing Co. Inc Francis Abraham (1980). Perspective on Modernization toward General Theoryof Third World Development. Washington: University Press of America Gerald Zaltman,Philip Kolter, Ira Kaufman, (1977). Creating Social Change. Holt Rinehart and Winston, Inc New York, Chicago, San Francisco, Atlanta, Dallas, Toronto. Gerald Zaltman and Robert Duncan (1977). Strategies for Planned Change. A Wiley-Interscience Publication John Wiley and Sons, New York. London, Sydney, Toronto. Gerald Zaltman, Rober Duncan, Johny Holbek. (1973). Innovation andOrganization. A Wiley-Interscience Publication John Wiley and Sons, New York.London, Sydney, Toronto. Gerald Zaltman, David H. Florio, Linda a Sikorski. (1977). Dynamic Educational Change. New York: The Free Press A Division of Macmillan Publishing Co. Inc R.G. Havelock & A.M. Huberman. (1978). Solving Educational Problems, Praegar Publisher, A Division of Holt, Rinehart and Winston, CBS, Inc, New York. Mattew B. Miles (1964). Innovation in Education, Bureau of Publication Teachers College. Columbia University New York

Page 20: Konsep Dasar Inovasi Pendidikan

Hidupmu akan selalu Bahagia bila ada kekasih disampingmu..

Tapi Hidup Mu Tak kan Indah Tanpa ada Inovasi di dalam diriMu...

TERIMA KASIH.......!!!!