21
Drs. Agus Purnomo aguspurnomosite.blogspot.com CIRI CIRI MAKHLUK HIDUP

Ciri Ciri Makhluk Hidup

Embed Size (px)

DESCRIPTION

MATERI PRESENTASI BIOLOGI UNTUK SISWA SMP KELAS VII. SUDAH SAYA SUSUN RUNTUT, MENARIK DAN DETAIL. KUNJUNGI SAYA PADA http://aguspurnomosite.blogspot.com

Citation preview

Page 1: Ciri Ciri Makhluk Hidup

Drs. Agus Purnomo

aguspurnomosite.blogspot.com

CIRI CIRI MAKHLUK HIDUP

Page 2: Ciri Ciri Makhluk Hidup

CIRI CIRI MAKHLUK HIDUP

Page 3: Ciri Ciri Makhluk Hidup

Makhluk hidup mempunyai berbagai

ciri-ciri yaitu sebagai berikut;

1. Makan

2. Bernafas

3. Berkembangbiak

4. Mampu menyesuaikan diri dalam

lingkungannya

5. Bergerak

6. Tumbuh dan berkembang

Page 4: Ciri Ciri Makhluk Hidup

BERNAPAS (RESPIRASI)Bernapas adalah proses pengambilan oksigen dari

lingkungan dan pengeluaran karbon dioksida besertauap air

C6H12O6 + 6O2 6H2O + 6CO2 + ENERGI

Pernapasan yang menggunakan oksigen disebutpernapasan aerob

Pernapasan yang tidak menggunakan oksigen disebutpernapasan anaerob

Contohnya: jamur dan bakteri

Page 5: Ciri Ciri Makhluk Hidup

ALAT RESPIRASI

Paru-paru Trakea

Paru-paru buku

Insang

Stomata

Page 6: Ciri Ciri Makhluk Hidup

BERGERAKManusia dan hewan bergerak secara aktif, artinyadisertai dengan perpindahan

Hewan memiliki alat gerak beranekaragam, antara lain:

• Kaki pada sebagian besar vertebrata

•Sirip pada ikan

•Sayap pada burung

•Kaki semu (psudopodia) pada Amoeba proteus

•Bulu cambuk (flagel) pada Euglena viridis

•Bulu getar (cilia) pada Paramecium caudatum

Page 7: Ciri Ciri Makhluk Hidup

MEMERLUKAN MAKANAN (NUTRISI)

• Manusia dan hewan untuk memperoleh makanan sangatbergantung pada makhluk hidup lain (heterotrof).

• Tumbuhan dapa membuat makanan sendiri denganmemanfaatkan bahan-bahan anorganik dari sekelilingnya,dibantu oleh energi cahaya yang berasal dari matahari.

• Makhluk hidup yang dapat membuat makanannya sendiridisebut bersifat autotrof.

C6H12O6 + 6O26H2O + 6CO2 Klorofil

Page 8: Ciri Ciri Makhluk Hidup

TUMBUH DAN BERKEMBANG

SIFAT PERTUMBUHAN

KUANTITATIF IRREVERSIBLE

Page 9: Ciri Ciri Makhluk Hidup

TUMBUH DAN BERKEMBANG

SIFAT PERTUMBUHAN

KUANTITATIF

BERATTINGGIBESAR

(VOLUME DAN UKURAN

IRREVERSIBLE

KLIK

Page 10: Ciri Ciri Makhluk Hidup

TUMBUH DAN BERKEMBANG

SIFAT PERTUMBUHAN

KUANTITATIF KLIK IRREVERSIBLE

TIDAK DAPAT KEMBALIKE BENTUK SEMULA

Page 11: Ciri Ciri Makhluk Hidup

TUMBUH DAN BERKEMBANG

SIFAT PERTUMBUHAN

KUANTITATIF

BERATTINGGIBESAR

(VOLUME DAN UKURAN

IRREVERSIBLE

TIDAK DAPAT KEMBALIKE BENTUK SEMULA

Page 12: Ciri Ciri Makhluk Hidup

Pertumbuhan dipengaruhi oleh faktor hereditas (gen) dan faktor lingkungan

APA BERKEMBANG ITU??

APA PERBEDAANNYA DENGAN TUMBUH??

YUK SIMAK PEMBAHASAN BERIKUTNYA?!

Page 13: Ciri Ciri Makhluk Hidup

BERKEMBANG BIAK (REPRODUKSI)

• Berkembang biak adalah kemampuan makhluk hidupuntuk menghasilkan keturunan

• Tujuan berkembang biak adalah untuk melestarikanketurunan agar tidak punah dan menambah jumlahgenerasinya.

PERKEMBANGBIAKAN GENERATIF

VEGETATIF

Induknya Satu

KLIK

KLIK

Page 14: Ciri Ciri Makhluk Hidup
Page 15: Ciri Ciri Makhluk Hidup

PEKA TERHADAP RANGSANGTumbuhan mereaksi adanya rangsang. Contohnya putrimalu mengatupkan daunnya saat disentuh.

Indera merupakan alat tubuh yang peka terhadap suaturangsangan. Alat indera pada manusia dan hewan antaralain:

Rangsang Cahaya

Rangsang getaran suara

Rangsang panas, dingin, sentuhan, tekanan, dan luka

Rangsang bau

Rangsang rasa (pahit, manis, asin)

Page 16: Ciri Ciri Makhluk Hidup

MENGELUARKAN ZAT SISASemua makhluk mengeluarkan zat-zat sisa yangberasal dari proses metabolisme yangberlangsung dalam tubuh.

Zat sisa dari tubuh dikeluarkan melalui prosespernapasan (respirasi), ekskresi, dan defakasi.

Proses pernapasan mengeluarkan zat karbondioksida dan uap air.

Proses ekskresi mengeluarkan urine.

Defakasi adalah proses pengeluaran sisa-sisapencernaan yang berupa feses.

Page 17: Ciri Ciri Makhluk Hidup

RINGKASAN

Makhluk hidup dapat dibedakan dengan benda tak hidup berdasarkan gejala-gejala hidup:

Ciri-ciri makhluk hidup:1. Bernapas (respirasi)2. Bergerak3. Memerlukan makanan (nutrisi)4. Tumbuh dan berkembang5. Berkembang biak (reproduksi)6. Peka terhadap rangsang (iritabilita)7. Mengeluarkan zat sisa

Page 18: Ciri Ciri Makhluk Hidup

GLOSARIUM

Embrio : hasil perkembangan zigot

Gen : faktor keturunan

Indera : alat tubuh pada makhluk hidup yang peka terhadap rangsangan

Iritabilitas : kemampuan makhluk hidup menerima dan menanggapi rangsangan

Urine : air seni (kencing)

Page 19: Ciri Ciri Makhluk Hidup
Page 20: Ciri Ciri Makhluk Hidup
Page 21: Ciri Ciri Makhluk Hidup

aguspurnomosite.blogspot.com