Transcript

KETENTUAN AANWIJZINGTENDER CUP III 2016

1. Aanwijzing akan dilaksanakan pada hari Sabtu, 13 Februari 2016 dengan 2 sesi tanya-jawab (sesi I dan sesi II) pada pukul 08.00 16.00 WIB. Dengan rincian sebagai berikut :

a. Sesi I

08.00 10.00Peserta mengajukan pertanyaan

10.00 12.00Panitia memberikan jawaban

b. Sesi II

12.00 14.00Peserta mengajukan pertanyaan

14.00 16.00Panitia memberikan jawaban

2.

Apabila masih ada pertanyaan yang belum terjawab, maka pertanyaan tersebut akan dijawab pada hari minggu, 14 Februari 2016 melalui email peserta. 3.Bagi peserta yang mengajukan pertanyaan dipersilakan bertanya melalui situs (website/akun) dengan alamat intip.in/pesertaTC4.Bagi peserta yang mengajukan pertanyaan diwajibkan mencantumkan nama tim dan instansi asal dengan format (NAMA TIM_INSTANSI ASAL) pada kolom nama tim. Peserta akan dikelompokan sesuai nomor urut untuk memilih server 1 atau server 2 pada pilihan (Choose a department)*pada website. Nomor urut sesuai dengan daftar peserta Tender Cup III yang telah diunggah di website DVILLAGE 6th EDITION

Pembagian server :Server 1 : No. Urut 1-27

Server 2 : No. Urut 28-545. Setiap pertanyaan yang diajukan harus menggunakan bahasa Indonesia dengan baik dan benar tanpa mengandung unsur negatif dan SARA.

6.Pertanyaan yang diajukan oleh peserta tidak memiliki batasan jumlah (peserta bisa bertanya sebanyak-banyaknya). Penyampaian pertanyaan hanya dibatasi oleh waktu.

7.Hasil aanwijzing akan direkap kembali dan akan diunggah di website resmi Dvillage (www.dvillage.its.ac.id) setelah penutupan aanwijzing paling lambat Minggu, 14 Februari 2016.

PANITIA


Recommended