7
UJIAN TENGAH SEMESTER AKADEMI MURAKATA BARABAI ILMU ALAM DASAR ( Mendel, Kromosom, Hereditas manusia ) Hari / Tanggal : …… Petunjuk : Jawablah pertanyaan berikut dengan memilih salah satu jawaban yang paling tepat ! 1. Karya hasil penelitian Mendel diterbitkan oleh majalah Transactions dengan judul ... a. Experiments with plant hybrids b. Princips of heredity plant c. Experiments with polyhybrid d. Experiments with dihybrid plant e. Segregation of allelic 2. Tiga ilmuwan yang memperkuat hasil penelitian Mendel walaupun sudah Mendel meninggal yakni a.Hugo de Vries - Austria, Carl Correns - Belanda dan Erich von Tschermak – Jerman b.Hugo de Vries - Belanda, Carl Correns - Austria dan Erich von Tschermak - Jerman c.Hugo de Vries - Austria, Carl Correns - Jerman dan Erich von Tschermak - Belanda d.Hugo de Vries - Jerman, Carl Correns - Belanda dan Erich von Tschermak - Austria e.Hugo de Vries - Belanda, Carl Correns - Jerman dan Erich von Tschermak - Austria 3. Perhatikan pernyataan berikut. 1) Pada waktu pembentukan gamet terjadi segregasi alel secara bebas 2) Pada waktu pembentukan gamet terjadi segregasi kromosom secara bebas 3) Pada waktu pembentukan gamet terjadi segregasi alel dari diploid ke haploid 4) Pada perkawinan dihibrid terjadi pengelompokan gen secara bebas 5) Pada perkawinan dihibrid terjadi pengelompokan gamet secara bebas Pernyataan tersebut yang sesuai dengan Hukum Mendel I adalah a. 1) dan 2) b. 2) dan 3) c. 1) dan 3) d. 3) dan 4) e. 4) dan 5) 4. Tono berkulit normal (AA) dan perasa PTC (TT) kawin dengan Tini yang berkulit albino (aa) dan tidak perasa PTC (tt). Jumlah gamet yang terbentuk dari F1 sebanyak… a. 1 macam b. 2 macam c. 3 macam d. 4 macam e. 5 macam 1

Uts Akper 2013 Gusnanta

Embed Size (px)

DESCRIPTION

ff

Citation preview

Page 1: Uts Akper 2013 Gusnanta

UJIAN TENGAH SEMESTERAKADEMI MURAKATA BARABAI

ILMU ALAM DASAR ( Mendel, Kromosom, Hereditas manusia ) Hari / Tanggal : ……

Petunjuk : Jawablah pertanyaan berikut dengan memilih salah satu jawaban yang paling tepat !

1. Karya hasil penelitian Mendel diterbitkan oleh majalah Transactions dengan judul ...a. Experiments with plant hybridsb. Princips of heredity plantc. Experiments with polyhybridd. Experiments with dihybrid plante. Segregation of allelic

2. Tiga ilmuwan yang memperkuat hasil penelitian Mendel walaupun sudah Mendel meninggal yakni a. Hugo de Vries - Austria, Carl Correns - Belanda dan Erich von Tschermak – Jerman b. Hugo de Vries - Belanda, Carl Correns - Austria dan Erich von Tschermak - Jerman c. Hugo de Vries - Austria, Carl Correns - Jerman dan Erich von Tschermak - Belanda d. Hugo de Vries - Jerman, Carl Correns - Belanda dan Erich von Tschermak - Austriae. Hugo de Vries - Belanda, Carl Correns - Jerman dan Erich von Tschermak - Austria

3. Perhatikan pernyataan berikut.1) Pada waktu pembentukan gamet terjadi segregasi alel secara bebas2) Pada waktu pembentukan gamet terjadi segregasi kromosom secara bebas3) Pada waktu pembentukan gamet terjadi segregasi alel dari diploid ke haploid4) Pada perkawinan dihibrid terjadi pengelompokan gen secara bebas5) Pada perkawinan dihibrid terjadi pengelompokan gamet secara bebasPernyataan tersebut yang sesuai dengan Hukum Mendel I adalaha. 1) dan 2) b. 2) dan 3) c. 1) dan 3) d. 3) dan 4) e. 4) dan 5)

4. Tono berkulit normal (AA) dan perasa PTC (TT) kawin dengan Tini yang berkulit albino (aa) dan tidak perasa PTC (tt). Jumlah gamet yang terbentuk dari F1 sebanyak… a. 1 macam b. 2 macam c. 3 macam d. 4 macam e. 5 macam

5. Perhatikan data berikut !Induk (P) Keturunan

(F1)Keturunan 2 (F2)

Tinggi >< pendekHalus >< kisutKuning >< hijau

TinggiHalusKuning

787 tinggi : 277 pendek5474 halus : 1850 kisut6022 kuning : 2000 hijau

Dari data tersebut mana yang tidak sesuai dengan Hukum Mendel !a. Persilangan tersebut termasuk bersifat dominan dan menghasilkan ratio fenotip 1 : 2

: 1b. Setiap sifat suatu organisme dikendalikan oleh satu pasang factor keturunan yang

dinamakan gen c. Setiap pasangan faktor keturunan menunjukkan bentuk alternatif sesamanyad. Apabila pasangan faktor keturunan terdapat bersama-sama dalam satu tanaman,

faktor dominan akan menutup faktor resesif.e. Pada saat pembentukan gamet, yaitu pada proses meiosis, pasangan faktor atau

masing-masing alel akan memisah secara bebas.

6. Suatu persilangan menghasilkan keturunan sebagai berikut :315 varietas ercis berbiji bulat kuning101 varietas ercis berbiji keriput kuning108 varietas ercis berbiji bulat hijau32 varietas ercis berbiji keriput hijauDapat dipastikan bahwa induknya bergenotip …

1

Page 2: Uts Akper 2013 Gusnanta

a. BBKK b bbkk c. BBkk d. BbKk e. bbKK

7. Individu yang bergenotip AABB disilangkan dengan individu yang bergenotip aabb. gen A : asam, B : bulat, a : manis dan b : oval, jika dilakukan test cross, maka ratio genotip dan fenotip yang dihasilkan adalah a. 15 : 1 b. 1 : 1 : 1 : 1 c. 9 : 7 d. 9:3:3:1 e. 12 : 3 : 1

8. Perhatikan gambar berikut ! 1. 2. 3. 4.

Berdasarkan letak sentromernya, urutan 1, 2, 3, 4 yang benar dari kromosom tersebut adalah …a. Telosentrik, Metasentrik, Akrosentrik, Submetasentrik b. Telosentrik, Metasentrik, Submetasentrik, Akrosentrikc. Akrosentrik, Telosentrik, Submetasentrik, Metasentrikd. Submetasentrik, Akrosentrik, Telosentrik, Metasentrike. Metasentrik, Akrosentrik, Telosentrik, Submetasentrik

9. Berikut berhubungan dengan gametogenesis.1) Spermatogenesis dari satu spermatogonium diploid membelah secara reduksi menjadi satu

sperma haploid2) Oogenesis dari Oogonium diploid membelah secara reduksi menjadi empat ovum yang

haploid3) Spermatogenesis dari satu spermatogonium diploid membelah secara reduksi menjadi empat

sperma haploid4) Oogenesis dari Oogonium diploid membelah secara reduksi menjadi satu ovum yang haploid

Pernyataan yang benar dalah …a. 1, 2 b. 1, 3 c. 2, 4 d. 3, 4 e. 1, 4

10. Berikut sifat manusia yang diturunkan melalui autosom adalah a. Buta warna b. Albino c. hypertrichosis d. Gigi tidak beremail e. Hemofili

11. Suatu keluarga, Bapak dan Ibu tampak normal kulitnya, tetapi keluarga itu mempunyai anak yang albino. Dalam kasus ini dapat dipastikan bahwa genotip kedua orang tuanya adalah ....a. ♀ dan ♂ homozigot dominanb. ♀ dan ♂ homozigot resesif c. ♀ homozigot resesif dan ♂ homozigot dominand. ♀ dan ♂ sama-sama heterozigot e. ♀ homozigot dominan dan ♂ homozigot resesif

12. Formula kromosom Spermatogonium 22AAXY. Dalam gametogenesis akan menghasilkan sperma dengan formula kromosom ...a. 44 AAXY b. 22AX c. 46 AX d. 22AX dan 22AY e. 22AX dan 22AX

13. Berikut tabel golongan darah.

Gol. DarahResipien

Gol. Darah DonorO A B AB

O 1 2 3 4A 5 6 7 8B 9 10 11 12

AB 13 14 15 16Dari tabel diatas jika terjadi transfusi darah, nomor-nomor yang aman adalah ...a. 1, 6, 11 dan 16

2

Page 3: Uts Akper 2013 Gusnanta

b. 4, 7, 10 dan 13c. 13, 14, 15 dan 16d. 1, 5, 9 dan 13e. 1, 2, 3 dan 4

14. Ayah golongan darah A, Ibu golongan darah B, jika keduanya heterozigot, maka kemungkinan golongan darah anak-anaknya adalah ...a. A dan B c. A, B dan O e. A, B, AB dan Ob. AB dan O d. A, B dan AB

15. Perhatikan peta silsilah golongan darah berikut ini.A B A B

AB X

AB B A

Berdasarkan peta sislsilah tersebut, golongan darah X adalaha. O b. AB c. B heterozigot c. A heterozigot d. A atau B homozigot

16. Dalam uji golongan darah, didapatkan data sebagai berikut : darah + zat anti A = tidak menggumpal darah + zat anti B = tidak menggumpal darah + zat anti A & B = menggumpalDari data tersebut, golongan darah orang yang diuji adalaha. O b. AB c. B d. A e. Rh

17. Perhatikan pernyataan berikut !1) Seorang bergolongan darah Rh – menerima transfusi darah Rh + 2) Seorang bergolongan darah Rh – menerima transfusi darah Rh +3) Seorang ibu Rh - mengandung bayi Rh +4) Seorang ibu Rh - mengandung bayi Rh -5) Seorang ibu Rh + mengandung bayi Rh +Peristiwa hemolisis dapat terjadi pada nomor …

a. 1) dan 2) b. 3) dan 4) c. 2) dan 3) d. 1) dan 3) e. 4) dan 5)

18. Penyakit yang diderita anak akibat perkawinan Rh yang tidak sesuai adalah ...a. Erithroblastosis fetalisb. Hemolisisc. Anemiad. Hipertrikosise. Hipo erithroblastosis

19. Hemofili ditentukan oleh gen resesif yang terpaut pada kromosom X. Pasangan suami istri normal memiliki 2 anak perempuan normal dan 1 anak laki-laki anodontia. Berdasarkan kasus itu maka …a. Ibu homozigot dominanb. Ibu homozigot resesifc. Ibu carrierd. Ayah homozigot dominane. Ayah carrier

20. Pernyataan yang benar tentang kromosom adalah …a. Kromosom terdapat dalam rongga antar selb. Kromosom dalam sel berbentuk samac. Semua sel memiliki kromosom berukuran samad. Semua makhluk hidup jumlah kromosomnya samae. Setiap makhluk hidup jumlah kromosomnya tertentu

21. Asam amino yang terbentuk dengan ikatan peptida dalam sintesa protein berlangsung di ...a. Sitoplasma

3

Page 4: Uts Akper 2013 Gusnanta

b. Ribosomc. Nukleusd. Mitokondriae. Kromosom

22. Setiap nukleotida ADN dibangun dari molekul-molekul …a. Gula-Basa Nitrogen-Phospatb. Phospat-Basa Nitrogen-Purinc. Phospat-Pirimidin-Adenind. Gula-Basa Nitrogen-Pirimidine. Adenin-Timin-Sitosin

23. Berikut adalah karakteristik ADN dan ARN.1. Rantai double helix2. Rantai monohelix3. Gula Deoksiribosa4. Gula Ribosa5. Unsur Purin adalah A dan G6. Unsur Pirimidin Pirimidin adalah S dan UYang merupakan ciri ADN adalah …a. 1,3,4 b. 2,4,5 c. 1,3,5 d. 2,4,6 e. 1,3,6

24. Jika urutan basa N pada rantai antisense nukleotida DNA adalah ATA-GST-TGA, maka mRNA yang terbentuk adalah …a. ATA-GST-TGAb. TAT-GSA-ASTc. GSA-AST-TATd. AUA-GSU-UGAe. GSU-UGA-AUA

25. Diketahui kodon dan asam aminonya sebagai berikut :

Kodon SAU GSS GGA SSA GUGAsam amino Serin Alanin Glutamin Prolin Valin

Jika tripled dari rantai sense ADN terdiri dari SAS-SST-SGG-GGT-GTA maka urutan asam amino yang harus dibentuk adalah …

a. glutamin-alanin-prolin-serin- valinb. valin-glutamin-alanin-prolin-serinc. alanin-prolin-serin- valin-glutamind. prolin-serin- valin-glutamin-alanine. serin- valin-glutamin-alanin-prolin

4

Page 5: Uts Akper 2013 Gusnanta

KUNCI JAWABANUJIAN TENGAH SEMESTER

AKADEMI MURAKATA BARABAIILMU ALAM DASAR ( Mendel, Kromosom, Hereditas Manusia )

2013

1 A 11 C 21 B

2 E 12 D 22 A

3 C 13 A 23 C

4 D 14 E 24 D

5 A 15 C 25 B

6 D 16 B

7 B 17 D

8 A 18 A

9 D 19 C

10 B 20 E

Barabai, 28 Oktober 2013Pengajar,

GUSNANTA, M.Pd.

5