22
Pedoman Standar Operasional (SOP) Divisi Kebersihan Pedomana ini disusun untuk para team kebersihan dan lingkungan supaya mampu menjalankan fungsi dan tugasnya dalam mengelola keorganisasian TARUNA KARYA HARAPAN DEVISI KEBERSIHAN DAN LINGKUNGAN KP. BOJONG MENJE RW.02 DESA CANGKUANG KECAMATAN RANCAEKEK 20015 0

Tugas Pokok Dan Fungsi Divisi Kebrsihan Dan Lingkungan Taruna Karya

Embed Size (px)

DESCRIPTION

tupoksi

Citation preview

Pedoman Standar Operasional (SOP) Divisi KebersihanPedomana ini disusun untuk para team kebersihan dan lingkungan supaya mampu menjalankan fungsi dan tugasnya dalam mengelola keorganisasian

TARUNA KARYA HARAPAN DEVISI KEBERSIHAN DAN LINGKUNGANKP. BOJONG MENJE RW.02 DESA CANGKUANG KECAMATAN RANCAEKEK20015

Dirumuakan oleh Divisi Kebersihan Taruna Karya Harapan Bojong MenejeKata Pengantar

Segala puji hanya milik Allah SWT. Shalawat dan salam selalu tercurahkan kepada Rasulullah SAW. Berkat limpahan dan rahmat-Nya penyus pedoman mengenai standar oprasional ini dapat diselesaikan tepat pada waktunyaDalam menjalankan sebuah roda organisasi pemerintahan/ormas/perusahan perlu adanya sebuah standar mengenai pengerjaan atau aturan main yang berlaku agar tujuan dalam organiasi mampu berjalan sesuai dengan apa yang kita cita-citakan dalam pembentukan sebuah organisasiPedoman SOP ini disusun agar pembaca dapat memperluas ilmu pengetahuan dan mampu menjalankan sebuah organisasi sesui dengan aturan mainan, yang kami rumuskan berdasarkan pengamatan dari berbagai sumber informasi, referensi, dan berita. Pedoman ini di susun oleh penyusun dengan berbagai rintangan. Baik itu yang datang dari diri penyusun maupun yang datang dari luar. Namun dengan penuh kesabaran dan terutama pertolongan dari Allah akhirnya pedoman ini dapat terselesaikan.Semoga pedoman ini dapat memberikan wawasan yang lebih luas dan menjadi sumbangan pemikiran kepada pembaca khususnnya para anggora Taruna Karya Harapan Bojong Menje. Saya sadar bahwa Pedoman ini masih banyak kekurangan dan perlu sebuah inovasi yang terbaru dari kata sempurna.

Pengurus Taruna Karya HarpanKp. Bojong Menje

DadangDivisi Kebersihan dan Lingkungan

Daftar isiA.Sturuktur organgram divisi Kebersihan3B.Tugas Pokok dan Fungsi Divisi Kebrsihan dan Lingkungan Taruna Karya4C.URAIAN TUGAS DIVISI KEBERSIHAN DAN LINGKUNGAN BOJONG MENJE5A.Kepala Divisi mempunyai tugas :5C.kepala bidang pendataan, penelitian dan pengembangan6D. Divisi pendataan dan pelaporan7E.Divisi penelitian dan pengembangan7F.kepala bidang persampahandan Pemeliharaan7G.Divisi Pengangkutan8H. Devisi Penampungan8I.Kepala Bagian Peralatan dan Perlengkapan8J.Divisi Pengadaan9K.Divisi Perawatan9Lampiran :101.Administrasi Keungan102.Kartu sumbangan masyarakat113.Untuk Divisi penagihan sumbangan124.Kartu inventaris135.Surat permohonan barang146.Kartu monitoring lapangan15

STANDAR OPRASIONAL (SOP) DEVISI KEBERSIHAN TARUNA KARYA HARAPAN 02

A. Sturuktur organgram divisi Kebersihan

B. Tugas Pokok dan Fungsi Divisi Kebrsihan dan Lingkungan Taruna KaryaTugasSesuai Peraturan Rukun Warga 02 dan Taruna Karya, tentang Uraian Tugas Lembaga Teknis Kebersihan dan lingkungan Kp. Bojong Menje mempunyai tugas :1. Menyusun program / rencana kerjaDivisi Kebersihan dan Lingkungan berdasarkan kebutuhan sesuai dengan ketentuan hasil musyawarah yang berlaku;2. Melakukan koorDivisii yang diperlukan antar Bagian/Divisi/Instansi/Badan Kantor/Lembaga terkait sesuai dengan ketentuan peraturan daerah Rukun Warga 02 Bojong Menje yang berlaku untuk kelancaran pelaksanaan tugas;3. Mengkoordinir penyusunan dan perumusan langkah-langkah strategis dan operasional Divisi bersama para Kepala Sub Divisi dan Kepala Sekretaris dilingkungan Divisi untuk kelancaran pelaksanaan tugas sesuai dengan ketentuan peraturan daerah Rukun Warga 02 Bojong Menje yang berlaku;4. Merumuskan kebijakan operasional dalam bidang kebersihan dan Lingkungan berdasarkan peraturan daerah rukun warga RW. 02 Bojong Menje yang berlaku;5. Membagi tugas kepada bawahan sesuai bidang tugasnya untuk dilaksanankan berdasarkan peraturan perundang - undangan yang berlaku;6. Memberikan bimbingan dan petunjuk kepada bawahan dibidang tugasnya agar tercapai kesesuaian dan kebenaran pelaksanaan tugas sesuai dengan ketentuan peraturan daerah Rukun Warga 02 Bojong Menjeyang berlaku;7. Melakukan pengawasan terhadap pelaksanaan tugas bawahan agar sesuai rencana kerja dan ketentuan peraturan daerah Rukun Warga 02 Bojong Menje yang berlaku;8. Melakukan penilaian terhadap pelaksanaan tugas bawahan sesuai dengan hasil yang dicapai dengan mencocokan terhadap petunjuk ketentuan peraturan Daerah Rukun Warga 02 Bojong Menje yang berlaku sebagai bahan pertimbangan dalam menilai peningkatan karier bawahan;9. Menyusun rencana kerja kebijakan dibidang kebersihan dan Lingkungan dalam rangka penetapan kebijaksanaan oleh Ketua Taruna Karya;10. Melakukan evaluasi terhadap seluruh pelaksanaan kegiatan dibidang tugasnya untuk bahan perbaikan kedepan yang diperlukan sesuai dengan kebutuhan dan ketentuan peraturan daerah Rukun Warga 02 Bojong Menjeyang berlaku ;11. Membuat laporan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan pertanggung jawaban kepada atasan;12. Melaksanakan tugas Divisi lain yang diberikan oleh atasan.Fungsi1. Merumuskan kebijakan operasional dalam bidang Kebersihan dan Lingkungan berdasarkan Peraturan Rukun Warga 02 Bojong menje hasil dari musywarah yang berlaku;2. Menyusun rencana pengadaan dan pemeliharaan sarana dan prasarana kebersihan dan Lingkungan;3. Melakukan pengadaan sarana dan prasarana kebersihan dan Lingkungan;4. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Ketua Taruna Karya sesuai dengan tugas dan fungsinya.

C. URAIAN TUGAS DIVISI KEBERSIHAN DAN LINGKUNGAN BOJONG MENJEUraian tugas masing-masing unit organisasi pada Divisi Kebersihan dan LingkunganBojong Menje sesuai dengan Peraturan Ketua Taruna Karya tentang kebersihan serta Uraian Tugas Lembaga Teknis Bojong Menje adalah sebagai berikut :A. Kepala Divisi mempunyai tugas :1. Menyusun program/rencana kerja Divisi Kebersihan dan Lingkungan berdasarkan kebutuhan sesuai dengan ketentuan peraturan daerah Rukun Warga 02 Bojong Menjeyangdari hasil musyawarah yang berlaku;2. Melakukan koordinasi Divisi yang diperlukan antar Bagian/Divisi/Instansi Badan/Kantor/Lembaga terkait sesuai dengan ketentuan peraturan daerah Rukun Warga 02 Bojong Menje yang berlaku;3. Mengkoordinir penyusunan dan perumusan langka-langkah strategis dan operasional Divisi bersama para Kepala Bidang Divisi dan Sekretaris dilingkungan Divisi untuk kelancaran pelaksanaan tugas sesuai dengan ketentuan peraturan daerah Rukun Warga 02 Bojong Menjeyang berlaku;4. Membagi tugas kepada bawahan sesuai bidang tugasnya untuk dilaksanakan berdasarkan ketentuan Peraturan daerah Rukun Warga 02 Bojong Menjeyang berlaku;5. Memberikan bimbingan dan petunjuk kepada bawahan dibidabng tugasnya agar tercapai kesesuaian dan kebenaran pelaksanaan tugas sesuai dengan ketentuan peraturan daerah Rukun Warga 02 Bojong Menjeyang berlaku;6. Melakukan pengawasan terhadap pelaksanaan tugas bawahan agar sesuai dengan rencana kerja dan ketentuan peraturan daerah Rukun Warga 02 Bojong Menjeyang berlaku;7. Melakukan penilaian terhadap pelaksanaan tugas bawahan sesuai dengan hasil yang dicapai dengan mencocokkan terhadap petunjuk dan ketentuan peraturan daerah Rukun Warga 02 Bojong Menjeyang berlakusebagai bahan pertimbangan dalam menilai peningkatan karier bawahan;8. Menyusun rencanan kebijakan dibidang kebersihan dan Lingkungan dalam rangka penetapan kebijaksanaan oleh Ketua Taruna Karya;9. Melakukan evaluasi terhadap seluruh pelaksanaan kegiatan dibidang tugasnya untuk bahan perbaikan kedepan yang diperlukan sesuai dengan kebutuhan dan ketentuan peraturan daerah Rukun Warga 02 Bojong Menjeyang berlaku;10. Membuat laporan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan pertanggungjawaban kepada atasan sesuai ketentuan yang berlaku;11. Melaksanakan tugas Divisi lain yang diberikan oleh atasan.B. Sekretariat mempunyai tugas :1. Menyusun rencana kegiatan Sekretariat berdasarkan rencana kerja dan kebutuhan untuk menunjang kelancaran pelaksanaan tugas Divisi sesuai dengan ketentuan peraturan daerah Rukun Warga 02 Bojong Menjeyang berlaku;2. Mengkoordinir para Sub Bagian dalam merumuskan program dan sistem kerja operasional bidang tugasnya sesuai dengan ketentuan peraturan hasil musywarah;3. Melakukan koorDivisii yang diperlukan antar Bagian/ Divisi/ Instansi/Kantor/Lembaga terkait melalui Kepala Divisi untuk menunjang kelancaran pelaksanaan tugas sesuai dengan ketentuan peraturan daerah Rukun Warga 02 Bojong Menjeyang berlaku;4. Menyusun dan merumuskan langkah-langkah operasional ketata-usahaan Divisi sebagai pedoman pelaksanaan tugas bawahan sesuai dengan ketentuan peraturan daerah Rukun Warga 02 Bojong Menjeyang berlaku;5. Memberi tugas kepada bawahan sesuai bidang tugasnya untuk dilaksanakan berdasarkan ketentuan peraturan daerah Rukun Warga 02 Bojong Menjeyang berlaku;6. Memberikan bimbingan dan petunjuk kepada bawahan dibidang tugasnya agar tercapai kesesuaian dan kebenaran tugas sesuai dengan ketentuan peraturan daerah Rukun Warga 02 Bojong Menjeyang berlaku;7. Melakukan pengawasan terhadap pelaksanaan tugas bawahan agar sesuai dengan rencana kerja dan ketentuan peraturan daerah Rukun Warga 02 Bojong Menjeyang berlaku;8. Melakukan penilaian terhadap pelaksanaan tugas bawahan sesuai dengan hasil yang dicapai dengan mencocokkan terhadap petunjuk dan ketentuan peraturan daerah Rukun Warga 02 Bojong Menjeyang berlaku sebagai bahan pertimbangan dalam menilai peningkatan karier bawahan;9. Menyiapkan bahan dan menyusun rencana pelaksanaan Sub Bagian Umum dan Program, Sub Bagian Kepegawaian dan Sub Bagian Keuangan;10. Menyiapkan bahan dan menyusun program kerja serta petunjuk tata laksana administrasi umum;11. Melaksanakan pengelolaan administrasi keuangan, administrasi kepegawaian, administrasi umum, kerumah tanggaan serta kehumasan;12. Menyimpulkan, mensisitemasikan dan menganalisa data hasil pelaksanaan tugas;13. Melakukanevaluasi terhadap seluruh pelaksanaan kegiatan dibidang tugasnya untuk bahan perbaikan kedepan sesuai dengan kebutuhan dan ketentuan peraturan daerah Rukun Warga 02 Bojong Menjeyang berlaku;14. Membuat laporan terhadap pelaksanan kegiatan dibidang tugasnya sebagai bahan informasi dan pertanggungjawaban kepada atasan sesuai ketentuan yangberlaku;15. Melaksanaklan tugas lain yang diberikan oleh atasan.

C. kepala bidang pendataan, penelitian dan pengembangantugas pokok :melaksanakan sebagian tugas badan dalam pelaksanaan kegiatan pendataan, penelitian dan pengembangan yang berkaitan dengan perencanaan pembangunan daerah.fungsi :1. merumuskan rencana dan program kerja dibidang pendataan, penelitian dan pengembangan;mengkoordinasikan pmenyusunan rencana strategis dan laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah daerah kabupaten;2. melakukan inventarisasi permasalahan di bidadng pendataan, penelitian dan pengembangan;3. mengelola pelaksanaan kegiatan di bidang pendataan, penelitian dan pengembangan;4. melaksanakan koordinasi pendataan, penelitian dan pengembangan dalam perencanaan pembangunan;5. melaksanakan pembinaan staf bidang pendataan, penelitian dan pengembangan;6. melaksanakan kerjasama dalam bidang pendataan, penelitian dan pengembangan;7. melaksanakan tugas-tugas lain yang diperintahkan atasan .D. Divisi pendataan dan pelaporantugas pokok :melaksanakan sebagian tugas bidang pendataan, penelitian pengembangan dalam pengumpulan dan pengolahan data serta penyusunan laporan yang berkaitan dengan pelaksanaan perencanaa tata kelola sampahuraian tugas :1. menyusun rencana dan program kerja di bidang pendataan dan pelaporan;2. melaksanakan koordinasi dalam pendataan dan pelaporan;3. menghimpun dan menyusun rencana strategis dan laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintahan daerah kabupaten;4. menyusun data secara sistematis sehingga memudahkan penggunaan dalam perencanaan maupun penelitian;5. melakukan analisa terhadap data yang ada untuk keperluan tertentu;6. melaksanakan tugas-tugas lain yang diperintahkan atasan;

E. Divisi penelitian dan pengembangantugas pokok :melaksanakan sebagian tugas bidang pendataan dan pengembangan dalam mempersiapkan bahan untuk pelaksanaan penelitian dan pengembangan.uraian tugas :1. menyusun rencana dan program kerja di bidang penelitian dan pengembangan ;2. menginventarisasi permasalahan penelitian dan pengembangan;3. melaksanakan kerjasama penelitian dan pengembangan;4. membuat laporan hasil penelitian dan pengembangan;5. melaksanakan tugas-tugas lain yang diperintahkan atasan.

F. kepala bidang persampahandan Pemeliharaantugas pokok :melaksanakan sebagian tugas badan dalam pelaksanaan kegiatan persamphan yang berkaitan dengan perencanaan divisi Kebersihan dan Lingkungan.fungsi :1. merumuskan rencana dan program kerja dibidang pendataan, penelitian dan pengembangan;mengkoordinasikan pmenyusunan rencana strategis dan laporan;2. melakukan inventarisasi permasalahan di bidadng persamphan;3. mengelola pelaksanaan kegiatan di bidang persampahan;4. melaksanakan koordinasi5. melaksanakan kerjasama dalam bidang persampahan;6. melaksanakan tugas-tugas lain yang diperintahkan atasan .

G. Divisi Pengangkutantugas pokok :melaksanakan sebagian tugas dibidang Persampahan dan pemiliharan serta penyusunan laporan yang berkaitan dengan pelaksanaan persampahan.uraian tugas :1. menghimpun dan menyusun rencana strategis dalam teknis pengangkutan;2. mengangkut sampah ke ibu rumah tangga dan lingkungan sesui jadwal yang telah disepakati3. meenjaga dan pemliharan barang inventaris kebersihan4. melaksanakan tugas-tugas lain yang diperintahkan atasan

H. Devisi Penampungantugas pokok :melaksanakan sebagian tugas bidang dibidang Persampahan dan pemiliharan lingkungan uraian tugas :1. menghimpun dan menyusun rencana strategis dalam teknis penampungan2. menyediakan tempat penampungan sementara TPS3. melakukan kerja sama ke pemerintahan kabupaten bandung mengenai penarikan sampah ke TPA4. memisahkan sampah organik dan organik untuk di manfaatkan dan dikembangan agar lebih ekonomis.5. melaksanakan tugas-tugas lain yang diperintahkan atasan

I. Kepala Bagian Peralatan dan Perlengkapantugas pokok :Melaksanakan sebagian tugas badan dalam pelaksanaan kegiatan pengadaan barang/jasa dan pemeliharaan yang berkaitan dengan perencanaan divisi Kebersihan dan Lingkungan.Fungsi :1. Penyusunan dan perumusan strategi serta penentuan kebijakan dan standar prosedur di bidang pengadaan barang dan perlengkapan devisi Kebesihan termasuk pengadaan badan usaha dalam rangka kerja sama pemerintah dengan badan usaha;2. Penyusunan dan perumusan strategi serta penentuan kebijakan mengenai peralatan dan perlengkapan kebersihan3. Pemantauan dan evaluasi pelaksanannya;4. melaksanakan tugas-tugas lain yang diperintahkan atasan

J. Divisi Pengadaantugas pokok :melaksanakan sebagian tugas dalam melakasnakan pengadaan barang dan jasa dalam memenuhi standar kebersihanUraian Tugas :1. menghimpun dan menyusun rencana strategis dalam teknis pengadaan dan jasa untuk kebersihan2. menyediakan peralatan kebersihan.3. melakukan kerja sama dalam hal pengadaan barang4. membuat inventrais barang dalam bentuk berkas5. melaksanakan tugas-tugas lain yang diperintahkan atasan

K. Divisi Perawatantugas pokok :melaksanakan sebagian tugas dalam melakasnakan perawatan barang kebersihan agar umur pakai barang bisa terjagaUraian Tugas :1. menghimpun dan menyusun rencana strategis dalam teknis pengadaan dan jasa untuk kebersihan2. melakukan perawatan dan penggatian barang jika sudah tidak layak.3. melakukan kerja sama dalam perawatan4. membuat laporan dalam bentuk tulisan mengenai penggantian barang yang tidak layak5. melaksanakan tugas-tugas lain yang diperintahkan atasan

Lampiran :1. Administrasi KeunganDevisi Kebersihan dan Lingkungan Taruna Karya Harapan RW 02Unit Usaha:Buku Kas:Periode :NoTanggalNo AkunUraianDebetKreditSaldo

Keterangan mengenai kode Akun :Pemasukan:P-000Pembelian Jasa : J- 001Pembelian Barang : B-002Penyewaan Barang : B-0032. Kartu sumbangan masyarakatKode :Nama :Alamat : Kp. Bojong Menje Rt. / Rw. 02JanuariFebuari

1

2341234

MaretApril

1

2341234

MeiJuni

1

2341234

JuliAgustus

1

2341234

SeptemberOktober

1

2341234

NovemberDesember

1

2341234

Devisi Kebersihan Kp. Bojong Menje

(.........................)

3. Untuk Divisi penagihan sumbanganNama :Jabatan:Wilayah :KodeNamaJanuariFebuariMaretApril

1234123412341234

4. Kartu inventarisLaporan Inventaris BarangNoNama AlatDaftar Isian Inventaris

Nama KelompokVolumeTanggal TerimaDari asalFungsi

Ket

5. Surat permohonan barangNo:Nomor/Bidang/Bulan/TahunLampiran:Perihal:Kepada Yth.Kepala Devisi Kebersihan dan LingkunganTaruna Karya Harpan 02

Melalui surat ini saya :

Nama:

Jabatan:

Mengajukan Permohonan Pengadaan Peralatan Kantor / Barang dengan Rician Sbb :

Nama Barang:

Jenis Barang:

Merk:

Seri:

Spesifikasi:

Tujuan Pengadaan :

Jumlah Barang:

Estimasi Harga Barang:

Sifat Pengadaan:

Waktu Toleransi Pengadaan:

Gambar barang

Demikian surat permohonan pengadaan barang ini dibuat. Terimakasih atas waktu dan perhatiaannya.

............, .............................(.........................................)Jabatan

6. Kartu monitoring lapanganKartu Monitoring Kebersihan dan LingkunganNoTanggal catatKatagoriuraianHasil PengamatanpermasalahanTindak lanjut

1

2

3

4

5

6

Untuk katagori :KebersihanKesehatanBarang

3