22
Proses Pembuatan Amonia dari Natural Gas

Tugas P3K.ppt

  • Upload
    yui

  • View
    215

  • Download
    1

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Tugas P3K.ppt

Proses Pembuatan Amonia dari Natural

Gas

Proses Pembuatan Amonia dari Natural

Gas

Page 2: Tugas P3K.ppt

Kelompok 11Kelompok 11

• Intan Medinah (21030112130081)

• Juhnizar Punk Buminata(21030112130124)

• Mario Lorenzo (21030112120026)

• Wahyu Arga Utama (21030112120025)

• Sri Wahyuni (21030112120029)

Page 3: Tugas P3K.ppt

AmoniaAmonia

• Rumus molekul amoniak adalah NH3 .

• H2 adalah salah satu komponen gas synthesa yang diperoleh dari pemrosesan gas alam yang mengandung 80 – 95 % CH4 (Metan).

Sedang N2 diperoleh dari udara yang mengandung 79% N2 dan 21% O2

Page 4: Tugas P3K.ppt

Manfaat Ammonia (NH3) Manfaat Ammonia (NH3)

• Sebagian besar ammonia digunakan sebagai bahan baku pupuk.

• Sedangkan sisanya digunakan untuk produksi asam nitrit.

• Sebagai indikator universal.• Refrigerant.• Bahan bakar roket.• Sebagai desinfektan.

Page 5: Tugas P3K.ppt

Tahapan ProsesTahapan Proses

Page 6: Tugas P3K.ppt

Block Diagram ProsesBlock Diagram Proses

Page 7: Tugas P3K.ppt
Page 8: Tugas P3K.ppt

Proses Flow DiagramProses Flow Diagram

Page 9: Tugas P3K.ppt
Page 10: Tugas P3K.ppt

DesulfurisasiDesulfurisasi

• Tujuan proses desulfurisasi untuk menghilangkan kadar sulfur,karena sulfur ini dapat meracuni katalis yang digunakan dalam proses yaitu katalis nikel.

• Proses desulfurisasi bisa dilakukan menggunakan karbon aktif atau zink oksida (ZnO).

Page 11: Tugas P3K.ppt

Reaksinya:

Kondisi operasiPressure                   : 35-40

kg/cm2GTemperature Inlet     : 350-400oCTemperature Outlet   : 330-380oC

ZnO + H2S ZnS + H2O

Page 12: Tugas P3K.ppt

Primary Reformer

Reaksi yang terjadi pada primary reformer adalah pembentukan H2 dari hidrokarbon dan steam.

Kondisi operasiPressure                   : 35-40 kg/cm2GTemperature Inlet     : 530-650oCTemperature Outlet   : 770-811oC

Primary Reformer

Reaksi yang terjadi pada primary reformer adalah pembentukan H2 dari hidrokarbon dan steam.

Kondisi operasiPressure                   : 35-40 kg/cm2GTemperature Inlet     : 530-650oCTemperature Outlet   : 770-811oC

Page 13: Tugas P3K.ppt

Secondary ReformerSecondary Reformer

Pada dasarnya Scondary Reformer berfungsi untuk menyempurnakan reaksi reforming yang telah terjadi di Primery Reforming.

Kondisi operasiPressure                   : 35-40 kg/cm2GTemperature Inlet     : 530-650oCTemperature Outlet   : 770-811oC

Page 14: Tugas P3K.ppt

Shift ConverteShift Converte

Tujuan Reaksi shift adalah untuk menyempurnakan pembentukan H2 seperti telah dilakukan pada reaksi reforming dengan mereakasikan CO dengan H2O menjadi H2 dan CO2 dan untuk mengurangi CO yang terbentuk di Reformer yang merupakan racun bagi katalisator amoniak.

Page 15: Tugas P3K.ppt

CO Shift dibagi dalam 2 tahap yaitu :

• CO Shift Temperatur Tinggi/High Temperature Shift (HTS)

• CO Shift Temperatur Rendah/Low Temperature Shift(LTS)

Page 16: Tugas P3K.ppt

Kondisi operasi pada HTS :• Pressure                  : 35-40

kg/cm2G• Temperature Inlat    : 340-380oC• Temperature Outlet : 420–440oCKondisi operasi pada LTS :• Pressure                  : 35-40

kg/cm2G• Temperature Inlet    : 190-210oC• Temperature Outlet  : 220-240oC

Page 17: Tugas P3K.ppt

MethanationMethanation

• Sisa atau residu dari karbondioksida pada proses sintesis gas dihilangkan dengan katalitik metanasi yang dilakukan dengan katalis Nikel.

Page 18: Tugas P3K.ppt

Reaksi pada metanasi:

Kondisi operasi :• Pressure                  : 25-30

kg/cm2G• Temperature Inlet    : 280-310oC• Temperature Outlet  : 320-

340oC

Page 19: Tugas P3K.ppt

AbsorbsiAbsorbsi

• Proses penyerapan CO2 dalam syn gas oleh amine dilakukan dalam kolom Absorber. Proses absorbsi tersebut terjadi secara fisik ( karena adanya driving force antara konsentrasi CO2 dalam fasa gas dan CO2 dalam amine) dan kimia (adanya reaksi asam-basa) dimana CO2 dalam air bersifat asam lemah dan MDEA bersifat basa lemah. Adapun reaksi yang terjadi di Absorber adalah sebagai berikut :

• Reaksinya:

Page 20: Tugas P3K.ppt

Ammonia SynthesisAmmonia Synthesis

• Yang perlu diperhatikan adalah rasio H2/N2 dijaga 3 atau sedikit dibawah dari 3. Hal ini penting dipertahankan agar reaksi pembentukan amoniak berjalan maksimal. Pangaturan Ratio ini dilakukan dengan mengatur laju udara yang dimasukkan ke Scondary Reformer.

Page 21: Tugas P3K.ppt

• Reaksi yang terjadi pada ammonia konverter adalah sebagai berikut :

Kondisi Operasi Converter :• Pressure               : 230-210

kg/cm2G• Temperature Inlet    : 250-270 oC• Temperature Outlet  : 480-530 oC

Page 22: Tugas P3K.ppt

Thank You