19
FOCUS GROUP DISCUSSION REVIEW KINERJA PRASARANA TERMINAL PENUMPANG DI JABODETABEK DALAM RANGKA ANGKUTAN LEBARAN TAHUN 2016/1437 H BADAN PENGELOLA TRANSPORTASI JABODETABEK (BPTJ) Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek

Terminal Poris Plawad

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Terminal Poris Plawad

FOCUS GROUP DISCUSSION

REVIEW KINERJA PRASARANA TERMINAL PENUMPANG DI JABODETABEK

DALAM RANGKA ANGKUTAN LEBARAN TAHUN 2016/1437 H

BADAN PENGELOLA TRANSPORTASI JABODETABEK (BPTJ)

Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek

Page 2: Terminal Poris Plawad

1 • Terminal Kp. Rambutan

2 • Terminal Pulo Gadung

3 • Terminal Kalideres

4 • Terminal Rawamangun

5 • Terminal Depok

6 • Terminal Pondok Cabe

7 • Terminal Bekasi

8 • Terminal Poris Plawad

9 • Terminal Baranangsiang

10 • Terminal Pulo Gebang

10 TERMINAL DI WILAYAH JABODETABEK

Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek

Survey dilaksanakan tanggal 26 s.d 27 Mei 2016Oleh 30 Surveyor BPTJ

Page 3: Terminal Poris Plawad

8

•Terminal PorisPlawad

Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek

Page 4: Terminal Poris Plawad

REKAPITULASI HASIL SURVEY INVENTARISASI ARMADA ANGKATAN UMUM (AKAP & AKDP)

NO. INVENTARISASI ARMADA ANGKUTAN UMUM HASIL INVENTARISASI

JUMLAH TRAYEK

a. AKAP 57

b. AKDP 8

JUMLAH KENDARAAN

a. AKAP 119

b. AKDP 100

JENIS KENDARAAN/KAPASITAS

Eksekutif 40 seat (2-2)

AC PATAS 50 seat (3-2)

Ekonomi 59 seat (3-2)

AC PATAS 50 seat (3-2)

Ekonomi 59 seat (3-2)

Angkot 11 seat (10 +1)

a. AKAP

b. AKDP

2

1

3

Badan Pengelola Transportasi JabodetabekBadan Pengelola Transportasi Jabodetabek

Page 5: Terminal Poris Plawad

NO. INVENTARISASI ARMADA ANGKUTAN UMUM HASIL INVENTARISASI

4 TOTAL KAPASITAS PENUMPANG PER-TRAYEK (AKAP)

a. Trayek Lintas Sumatera 2350

b. Trayek Jawa Tengah 4700

c. Trayek Jawa Timur 650

5 JADWAL PERJALANAN PER-TRAYEK (AKAP)

a. Trayek Lintas Sumatera 11.00 - 15.30

b. Trayek Jawa Tengah 14.00 - 18.00

c. Trayek Jawa Timur 11.30 - 14.30

6 TOTAL KAPASITAS PENUMPANG PER-TRAYEK (AKDP)

a. Trayek Serang 250

b. trayek Pandeglang 250

c. Trayek Merak 250

d. Trayek Rangkasbitung 250

e. Trayek Balaraja 250

f. Trayek Kotabumi 330

g. Trayek Serpong 330

h. Trayek Ciledug 330

7 JADWAL PERJALANAN PER-TRAYEK (AKDP)

a. Trayek Serang Tidak terjadwal

b. trayek Pandeglang Tidak terjadwal

c. Trayek Merak Tidak terjadwal

d. Trayek Rangkasbitung Tidak terjadwal

e. Trayek Balaraja Tidak terjadwal

f. Trayek Kotabumi Tidak terjadwal

g. Trayek Serpong Tidak terjadwal

h. Trayek Ciledug Tidak terjadwal

Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek

Page 6: Terminal Poris Plawad

Pintu Masuk Terminal Pintu KeluarTerminal AKAP

Stasiun Batu Ceper

TempatKeberangkatan

AKAP

TempatKedatanganAKAP/AKDP

Tempat CuciKendaraan

TempatPerbaikanKendaraan

Lokasi Park n Ride

TempatKeberangkatan

AKDP

PintuKeluar

Terminal AKDP/Angk

ot

Halte Trans Jabodetaabek

: Trans Jabodetabek

: AKAP: AKDP: Angkot

LAYOUT DAN ARUS KENDARAAN DI TERMINAL PORIS PLAWAD

Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek

Page 7: Terminal Poris Plawad

Posisi papanpengumuman jadwal

keberangkatan bus (Time Table) tertutup

pepohonan, sebaiknyadirapikan

Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek

Page 8: Terminal Poris Plawad

Posisi papan layoutterminal posisinya tidakmudah terlihat danmasih menggunakandata yang lama,sebaiknya layoutdiperbarui dan posisinyadipindahkan ke bagiandepan terminal

Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek

Page 9: Terminal Poris Plawad

Beberapa bagian atapruang tunggupenumpang mengalamikebocoran, sebaiknyadilakukan perbaikansebelum masa angkutanmudik lebaran dimulai

Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek

Page 10: Terminal Poris Plawad

Papan petunjuk rute bus tidak menghadap kearah kedatangan penumpang, hal ini sebaiknyadiperbaiki untuk memudahkan calon penumpangdalam menemukan bus yang akan digunakan

Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek

Page 11: Terminal Poris Plawad

Aula setelah pintu masuk dapat digunakan untuk menambah kapasitas ruang tunggu, sebaiknya juga ditambahkan papan informasi yang menunjukan jadwal keberangkatan bus untuk

memudahkan calon penumpang

Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek

Page 12: Terminal Poris Plawad

1) Walaupun banyak akses ke ruang terbuka, namun sirkulasi udara di ruang tunggu penumpang kurang baik, untuk itudisarankan dapat ditambahkan kipas angin di langit-langit untuk memperlancar sirkulasi udara dan menambahkenyamanan calon penumpang

2) Para perokok agar ditertibkan agar tidak mengganggu penumpang lain.

Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek

Page 13: Terminal Poris Plawad

Untuk kenyamanan calonpenumpang, sebaiknya

toilet laki-laki danperempuan dipisahkan

Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek

Page 14: Terminal Poris Plawad

Terdapat potensi adanya konflik di bagian depan Terminal antara tempat parkir kendaraanpengantar dan jalur Transjabodetabek, perlu dikoordinasikan ulang antara pihak-pihak

terkait dengan usulan sebaiknya jalur transjabodetabek masuk ke bagian dalam terminal

Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek

Page 15: Terminal Poris Plawad

Jalur Masuk Terminal

Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek

Page 16: Terminal Poris Plawad

Bagian Dalam Terminal (Rg. Tunggu, Loket)

Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek

Page 17: Terminal Poris Plawad

Bagian Dalam Terminal (Musholla, Klinik)

Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek

Page 18: Terminal Poris Plawad

Bagian Dalam Terminal (Rg. Istirahat Supir, Rg. Informasi)

Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek

Page 19: Terminal Poris Plawad

PERSIAPAN MENJELANG ANGKUTAN LEBARAN

1. Kesiapan pelaksanaan pemeriksaan kelaikan kendaraan didalam terminal

menunggu instruksi dari Walikota. Biasanya pihak penguji datang ke

Terminal Poris Plawad sejak H-7 dan dikerjakan oleh Unit PKB dari Dishub.

Jika tidak laik maka kendaraan akan ditahan atau diganti.

2. Untuk pemeriksaan kesehatan pengemudi pada tahun sebelumnya

dilakukan didalam bangunan Terminal Poris Plawad. Adapun yang diuji

adalah urine dan tensi darah. Pengujian dilakukan oleh Tim dari Dinas

Kesehatan.

3. Rencana merenovasi ruang tunggu penumpang agar nantinya calon

penumpang dapat menunggu bus di ruang tunggu dengan nyaman dan

aman

Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek