12
TELAAH KOMPARATIF GAYA BAHASA PADA PUISI KARYA WIJI THUKUL DAN W.S RENDRA SKRIPSI Oleh MILA IRAWATI NIM 09340048 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA, SASTRA INDONESIA DAN DAERAH FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2014

TELAAH KOMPARATIF GAYA BAHASA PADA PUISI · PDF fileTeman-teman Guru SMK.M 2, ... 15. Teman-teman PPL SMK.M2 yang selalu kompak terutama jenk Linda yang telah Lulus ... DAFTAR ISI

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: TELAAH KOMPARATIF GAYA BAHASA PADA PUISI · PDF fileTeman-teman Guru SMK.M 2, ... 15. Teman-teman PPL SMK.M2 yang selalu kompak terutama jenk Linda yang telah Lulus ... DAFTAR ISI

TELAAH KOMPARATIF GAYA BAHASA PADA PUISI KARYA

WIJI THUKUL DAN W.S RENDRA

SKRIPSI

Oleh

MILA IRAWATI

NIM 09340048

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA, SASTRA INDONESIA DAN DAERAH

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH

MALANG

2014

Page 2: TELAAH KOMPARATIF GAYA BAHASA PADA PUISI · PDF fileTeman-teman Guru SMK.M 2, ... 15. Teman-teman PPL SMK.M2 yang selalu kompak terutama jenk Linda yang telah Lulus ... DAFTAR ISI

TELAAH KOMPARATIF GAYA BAHASA PADA PUISI KARYA

WIJI THUKUL DAN W.S RENDRA

SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Memperoleh Gelar

Sarjana Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia dan Daerah

Oleh

MILA IRAWATI

NIM 09340048

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA, SASTRA INDONESIA DAN DAERAH

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH

MALANG

2014

Page 3: TELAAH KOMPARATIF GAYA BAHASA PADA PUISI · PDF fileTeman-teman Guru SMK.M 2, ... 15. Teman-teman PPL SMK.M2 yang selalu kompak terutama jenk Linda yang telah Lulus ... DAFTAR ISI
Page 4: TELAAH KOMPARATIF GAYA BAHASA PADA PUISI · PDF fileTeman-teman Guru SMK.M 2, ... 15. Teman-teman PPL SMK.M2 yang selalu kompak terutama jenk Linda yang telah Lulus ... DAFTAR ISI
Page 5: TELAAH KOMPARATIF GAYA BAHASA PADA PUISI · PDF fileTeman-teman Guru SMK.M 2, ... 15. Teman-teman PPL SMK.M2 yang selalu kompak terutama jenk Linda yang telah Lulus ... DAFTAR ISI
Page 6: TELAAH KOMPARATIF GAYA BAHASA PADA PUISI · PDF fileTeman-teman Guru SMK.M 2, ... 15. Teman-teman PPL SMK.M2 yang selalu kompak terutama jenk Linda yang telah Lulus ... DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR

Puji syukur ke hadirat ALLAH SWT yang telah mencurahkan nikmat ilmu dan

memberikan balasan atas segala upaya baik yang telah dilakukan hamba-Nya. Sholawat dan

salam dihaturkan kepada Nabi Muhammad SAW yang selalu mencintai dan memohonkan

syafaat bagi umatnya. Skripsi yang berjudul “Telaah Komparatis Gaya Bahasa Pada Puisi

Karya Wiji Thukul dan W.S Rendra” ini dapat terselesaikan dengan baik berkat doa, bantuan,

dan dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, peneliti menyampaikan penghargaan

yang setinggi-tinginya dan fungsinya sebagai rasa terimakasih yang sebesar-besarnya kepada

pihak-pihak berikut:

1. Dr. H. Muhajir Effendy, M.AP selaku rektor Universitas Muhammadiyah Malang,

2. Dr. Poncojari Wahyono, M.Kes selaku dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Muhammadiyah Malang,

3. Dr. Ekarini Saraswati, M.Pd selaku ketua jurusan Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia,

dan Daerah Universitas Muhammadiyah Malang,

4. Dr. Ribut Wahyu E. M.Si., M.Pd selaku pembimbing I, dan Dra. Hari Windu Asrini,

M.Si selaku pembimbing II. Terimakasih atas semua dukungan, waktu, ide, dan tenaga,

yang telah diluangkan untuk saya selama proses pembimbingan skripsi,

5. Dr. Arif Budi Wurianto, M.Si selaku dosen Pembimbing Akademik,

6. Bapak dan ibu yang selalu mendukung dan memberikan banyak hal untuk kehidupan

saya dengan perjuangan, do’a dan air mata,

7. Alm. W.S Rendra dan alm. Wiji Thukul selaku inspirator dan juga sastrawan bangsa,

8. Putu Wijaya selaku Opa yang tidak pernah berhenti memberikan masukan, saran,

semangat, dan inspirasi untuk segera menyelesaikan tugas akhir,

9. Saudara-saudara saya: Mbak Upik, Mas Adi, Yoyok, Icha, Arsyad, Emak, Buk Nik, Buk

Yah atas do’a, dukungan dan kebersamaan yang luar biasa selama ini,

Page 7: TELAAH KOMPARATIF GAYA BAHASA PADA PUISI · PDF fileTeman-teman Guru SMK.M 2, ... 15. Teman-teman PPL SMK.M2 yang selalu kompak terutama jenk Linda yang telah Lulus ... DAFTAR ISI

10. Try Bimawan A.T.W orang yang selalu berarti dan memberikan semangat yang luar

biasa,

11. Teman-teman Guru SMK.M 2, dan SMK Kesehatan Amanda, yang selalu memberikan

semangat dan dukungan dalam penyusunan skripsi,

12. Tema-teman seperjuangan kelas A: Indra, Yayu, Ruli, Lionk, Dino, Sahrul, Ade, Wanda,

Ijah,

13. Mas Brow alias mas Arip yang selalu mengingatkan dan memberikan wejangan agar

segera diselesaikan tugas akhir ini dan menggapai cita-cita.

14. Teman-teman KKN 29 “MARKISIB” yang selalu saya rindukan,

15. Teman-teman PPL SMK.M2 yang selalu kompak terutama jenk Linda yang telah Lulus

mendahului saya,

16. Sahabatku sekaligus saudaraku Guys Winda yang paling T.O.P,

17. Teman-teman MCD, PH, KL SUKI, dan teman seperjuanganku di Z-ieji Tour yang

selalu setia mendengarkan gundah gulana.

Peneliti menyadari, bahwa skripsi ini masih banyak kekurangan. Oleh karena itu, peneliti

mengharapkan masukan dan saran yang bersifat membangun. Akhir kata, semoga skripsi ini

dapat memberikan manfaat bagi dunia pendidikan dan kebudayaan di Indonesia sebagaimana

yang diharapkan.

Peneliti

Mila Irawati, S.Pd

Page 8: TELAAH KOMPARATIF GAYA BAHASA PADA PUISI · PDF fileTeman-teman Guru SMK.M 2, ... 15. Teman-teman PPL SMK.M2 yang selalu kompak terutama jenk Linda yang telah Lulus ... DAFTAR ISI

DAFTAR ISI

Halaman Judul .............................................................................................i

Lembar Persetujuan ....................................................................................ii

Lembar Pengesahan....................................................................................iii

Lembar Pernyataan.....................................................................................iv

Motto dan Persembahan...............................................................................v

Kata Pengantar............................................................................................vi

Abstraksi.....................................................................................................ix

Daftar Isi......................................................................................................x

Daftar Tabel...............................................................................................xii

BAB I PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang ......................................................................... 1

1.2 Fokus Masalah ........................................................................ 5

1.3 Rumusan Masalah ................................................................... 6

1.4 Tujuan Penelitian .................................................................... 7

1.5 Manfaat Penelitian .................................................................. 7

1.6 Penegasan Istilah ..................................................................... 8

BAB II LANDASAN TEORI

2.1 Hakikat Puisi ......................................................................... 10

2.2 Hakikat Gaya Bahasa ............................................................ 16

2.3 Gaya Bahasa Dalam Puisi ..................................................... 27

2.4 Penelitian Komparatif ........................................................... 35

BAB III METODE PENELITIAN

3.1 Pendekatan Penelitian ........................................................... 38

Page 9: TELAAH KOMPARATIF GAYA BAHASA PADA PUISI · PDF fileTeman-teman Guru SMK.M 2, ... 15. Teman-teman PPL SMK.M2 yang selalu kompak terutama jenk Linda yang telah Lulus ... DAFTAR ISI

3.2 Metode Penelitian ................................................................. 39

3.3 Data dan Sumber Data .......................................................... 41

3.4 Teknik Penelitian .................................................................. 42

3.5 Tahap Penelitian .................................................................... 46

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

4.1 Deskripsi Persamaan dan Perbedaan Bentuk Gaya Bahasa

Pada Puisi Karya Wiji Thukul dan W.S Rendra .......................... 47

4.2 Deskripsi Makna Gaya Bahasa Pada Puisi Karya Wiji

Thukul dan W.S Rendra .............................................................. 66

4.3 Deskripsi Fungsi Gaya Bahasa Pada Puisi Karya Wiji

Thukul dan W.S Rendra .............................................................. 69

4.4 Hasil Temuan ......................................................................... 75

BAB V PENUTUP

5.1 Kesimpulan ............................................................................ 76

5.2 Saran ...................................................................................... 77

Daftar Pustaka ......................................................................................... 79

Lampiran

Page 10: TELAAH KOMPARATIF GAYA BAHASA PADA PUISI · PDF fileTeman-teman Guru SMK.M 2, ... 15. Teman-teman PPL SMK.M2 yang selalu kompak terutama jenk Linda yang telah Lulus ... DAFTAR ISI

DAFTAR TABEL

Tabel 1. Tabel Sumber Data Penelitian ....................................................41

Tabel 2. Tabel Analisis .............................................................................45

Tabel 3. Tabel Indikator ...........................................................................45

Tabel 4. Tabel Fungsi Gaya Bahasa .........................................................73

Page 11: TELAAH KOMPARATIF GAYA BAHASA PADA PUISI · PDF fileTeman-teman Guru SMK.M 2, ... 15. Teman-teman PPL SMK.M2 yang selalu kompak terutama jenk Linda yang telah Lulus ... DAFTAR ISI

DAFTAR PUSTAKA

Ahmadi, Mukhsin. 1990. Penyusunan dan Pengembangan Paragraf Serta Penciptaan Gaya

Bahasa Karangan. Malang: YA3.

Aminuddin. 1990. Pengembangan Penelitian Kualitatif dalam Bidang Bahasa dan Sastra .

Malang: HISKI, Komisariat dan YA3.

. . . . . . . . . . .1995. Stilistika: Pengantar dalam Memahami Bahasa Karya Sastra. Semarang:

IKIP Semarang Press.

Arifin, Zaenal dan Amran Tansai. 1995. Cermat Berbahasa Indonesia Untuk Perguruan

Tinggi. Jakarta: Akademika Pressindo.

Bungin, M. Burhan. 2007. “Penelitian Kualitatif: Komunikasi, Ekonomi, Kebijakan

Publik, dan Ilmu Sosial Lainnya”. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Husnan, Ema, dkk. 1988. Apresiasi Sastra Indonesia. Bandung: Angkasa.

Hs, Widjono. 2012. Bahasa Indonesia Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian di

Perguruan Tinggi. Jakarta: PT. Gramedia Widiasarana.

Ibrahim, Abd. Syukur. 1985. Linguistik Komparatif. Surabaya: Usaha Nasional.

Jalil, Dianie Abdul. 1990. Teori dan Periodesasi Puisi Indonesia. Bandung : Angkasa.

Keraf, Gorys. 1984. Diksi dan Gaya Bahasa. Jakarta : PT Gramedia Pustaka Utama.

. . . . . . . . . . . . 2004. Komposisi. Ende Flores : Penerbit Nusa Indah.

. . . . . . . . . . . . 2008. Diksi dan Gaya Bahasa. Jakarta : PT Gramedia Pustaka Utama.

Miles dan Huberman. 2007. Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif. Yogyakarta : Kanisius.

Moleong, Lexy J. 2005. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT. Remaja

Rosdakarya.

Nazir. 2005. “ Penelitian Komparatif” (Online)

http://nazir/10/penelitian-komparatif//html. (diakses 2 juni 2013)

Page 12: TELAAH KOMPARATIF GAYA BAHASA PADA PUISI · PDF fileTeman-teman Guru SMK.M 2, ... 15. Teman-teman PPL SMK.M2 yang selalu kompak terutama jenk Linda yang telah Lulus ... DAFTAR ISI

Pradopo, Rachmat Djoko. 1990. Pengkajian Puisi: Analisis Strata Norma dan Analisis

Struktural dan Semiotik. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.

. . . . . . . . . . . . 1990. Prinsip-Prinsip Kritik Sastra. Yogyakarta: Gadjah Mada University

Press.

Ratna, Nyoman Kutha. 2009. Penelitan Sastra. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

. . . . . . . . . . . . 2013. Glosarium 1.250 Entri Kajian Sastra, Seni, dan Sosial Budaya.

Yogyakarta:Pustaka Pelajar.

Subroto, Edi. 1992. Pengantar Metode Penelitian Linguistik Struktural. Surakarta: Sebelas

Maret University Press.

Sumowijoyo, Gatot Suasili dkk. 1990. Pelangi Bahasa dan Sastra Indonesia. Surabaya :

Kampus Bumi Ketintang.

Sutiondo, Nanang. 2011. “Landasan Teori Pengertian Puisi secara Etimologi Hakikat Puisi”

(Online)

http://Landasan-Teori/Pengertian-Puisi-secara-Etimologi/Hakikat-Puisi//html.

(diakses 2 Juni 2013).

Sutopo, 2002, Metodologi Penelitian Kualitatif, Surakarta, Sebelas Maret University Press.

Syafi’i, Dr. Imam. 1988. Retorika dalam Menulis. Jakarta: Departemen Pendidikan dan

Kebudayaan Direktort Jenderal Pendidikan Tinggi Proyek Pengembangan

Lembaga Pendidikan Tenaga Pendidikan.

Waluyo, Herman J. 1987. Teori dan Apresiasi Puisi. Jakarta: Erlangga.

. . . . . . . . . . . . 2005. Apresiasi Puisi. Untuk Pelajar dan Mahasiswa. Jakarta: Penerbit PT

Gramedia Pustaka Utama.

Zainudin, Mohammad. 2006. Telaah Gaya Bahasa pada Puisi Saat Hening Masih

Bersamaku dan Menungguku untuk Menciun-Mu, karya Goenoeng. Skripsi tidak

diterbitkan. Surakarta: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendididkan Universitas

Surakarta. http://Telaah-Gaya-Bahasa/Pengertian-Puisi-secara-

Etimologi/Hakikat-Puisi//html. (diakses 16 Oktober 2012).