6

Click here to load reader

TABUNGAN(4)

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: TABUNGAN(4)

TABUNGAN

Page 2: TABUNGAN(4)

AP/Tabungan

2

A. PENGERTIANTabungan merupakan simpanan

masyarakat atau pihak lain yang penarikannya hanya dapat dilakukan menurut syarat-syarat tertentu yang telah disepakati tetapi tidak bisa ditarik dengan menggunakan cek, bilyet giro atau yang dipersamakan dengan itu.

Setoran tabungan dicatat sebesar nilai nominal setoran dan dan selanjutnya sebesar nilai kewajiban (saldo + bunga –pajak).

Page 3: TABUNGAN(4)

3

B). SYARAT-SYARAT PENYELENGGARAAN TABUNGAN;

1. Bank hanya dapat menyelenggarakan tabungan dalam bentuk rupiah

2. Ketentuan penyelenggaraan rupiah ditentukan bank

3. Penarikan tidak dapat menggunakan cek, bilyet giro serta surat perintah bayar yang sejenis

4. Penarikan dapat langsung ke bank ybs atau lewat ATM

5. Bank diperkenankan menetapkan sendiri cara pelayanan, sistem administrasi, setoran, tingkat suku bunga, pemberian hadiah, nama tabungan

6. Bunga tabungan dikenakan PPh 15 % untuk penduduk dan 20 %untuk non penduduk

AP/Tabungan

Page 4: TABUNGAN(4)

AP/Tabungan

4

C). PENCATATAN TRANSAKSI TABUNGANContoh 1:3 April 2009 Rasya membuka tabungan UTAMA pada

Bank BIMA Jogja dengan setoran tunai Rp. 2.000.000,00

5 April 2009 Rasya mencairkan tabungan UTAMA sebesar Rp. 500.000,00

7 April 2009 Rasya setor tunai tabungan sebesar Rp. 5.000.000,00 di Bank BIMA Cab. Semarang

12 April 2009 Rasya mencairkan tabungan Rp. 2.500.000,00 di Cabang Bandung

31 April 2009 diberikan bunga berdasarkan saldo terendah. Jika saldo <Rp. 10.000.000, bunga 12 % per tahun, dan saldo > Rp. 10.000.000,00 bunga 14 %per tahun dengan PPh bunga 15 %.Biaya administrasi Rp. 5.000,00 per bulan

BUATLAH JURNALNYA

Page 5: TABUNGAN(4)

AP/Tabungan

5

D). HADIAH BAGI PENABUNG

Hadiah yang diberikan bagi bank dicatat sebagai biaya.Contoh 2;Bank BAHARU Jogja mempunyai cabang di Bantul,

Sleman, dan Wonosari. Pada tahun 2009 akan mengadakan undian untuk Tabungan Permata. Undian dilakukan tiap akhir semester. Saldo tabungan Permata sebesar Rp. 850.000.000,00 terdiri dari Rp. 400 juta untuk Cabang Jogja, Rp. 150 juta untuk Cabang Wonosari, Rp. 100 juta untuk Cabang Bantul sisanya untuk Cabang Sleman. Nilai hadiah sebelum sumbangan sosial 0,5 % dari saldo tabungan. Sumbangan sosial melalui pemerintah 10 % dari nilai hadiah. Pajak undian 25 % ditanggung bank. Arfa dari Bank Cabang Wonosari memenangkan hadiah utama Rp. 3.000.000,00

BUATLAH JURNALNYA

Page 6: TABUNGAN(4)

AP/Tabungan

6

E). TABUNGAN ONHContoh 3 : 1/6 2009 Arfa membuka tabungan ONH

dengan setoran awal Rp. 10.000.000,00 dan terdaftar sebagai calon haji pada tanggal 1/10 2009, pada tanggal tersebut Arfa harus melunasi kekurangannya sebesar Rp. 20.000.000,00 dan diberikan bingkisan seharga Rp. 250.000,00

Buatlah jurnalnya.