Status Pasien Kejang Demam Mila

Embed Size (px)

Citation preview

2STATUS PASIEN

1. IDENTITAS Nama RM Usia Jenis Kelamin BB/TB/LK Nama Ayah Pendidikan ayah Nama Ibu Pendidikan Ibu Alamat : An.R : 205949 : 11 bulan : laki-laki : 9kg/76cm/ : Bp.S : SMA : Ny.E :SMP : Karang anyar

Tanggal Masuk RS : 29-02-2012, jam 12:01 Pemeriksaan Diagnosis masuk 2. ANAMNESA Keluhan Utama : kejang demam : : batuk, pilek, panas

Keluhan tambahan : batuk, pilek, a. Riwayat Penyakit Sekarang

Kesan :

b. Riwayat Penyakit Dahulu

Riwayat Penyakit pada keluarga dan lingkungan

c. Riwayat Pribadi 1. Riwayat Kehamilan (ANC) Ibu G2P1A2 hamil saat usia 28 tahun, ibu memeriksakan kehamilannya saat usia kehamilan 1 bulan, selanjutnya rutin memeriksakan kehamilannya sebulan sekali ke bidan desa. Ada riwayat perdarahan pada kehamilan sejak usia kehamilan 2 bulan sampai 5 bulan. Ibu pasien tidak pernah mengkonsumsi jamu atau obat-obatan kecuali yang diberikan bidan. Tekanan darah ibu dinyatakan normal dan perkembangan kehamilan dinyatakan normal.

2. Riwayat Persalinan Persalinan spontan ditolong oleh bidan desa. Bayi lahir cukup bulan dengan BB 3500gram, PB 50 cm, langsung menangis kuat dan warna kulit kemerahan. 3. Riwayat Pasca Persalinan (PNC) Bayi laki-laki BB 3500 gr, setelah lahir langsung menangis, gerak aktif, warna kulit merah, tidak ada demam atau kejang, ASI keluar pada hari ke-1, bayi menetek ibu hari ke-2. Kesan : riwayat ANC baik, persalinan spontan dan PNC baik.

b. Riwayat Makanan 0-6 bulan 6 bulan - 2 tahun : ASI + susu formula : ASI+ susu formula+makanan lunak pendamping ASI

Kesan :kuantitas baik dan kualitas makanan baik

c. Riwayat perkembangan dan kepandaian Motorik kasar Tengkurap usia 3,5 tahun Berdiri dengan bantuan usia 9 bulan Berjalan usia 1 tahun Kesan : perkembangan dan kepandaian anak baik d. Riwayat vaksinasi Jenis I II III BCG 1 bulan DPT 2 bulan 4 bulan 6 bulan POLIO 1 minggu 2 bulan 4 bulan CAMPAK 9 bulan HEPATITIS B 0 hari 1 bulan 6 bulan Kesan : imunisasi dasar lengkap sesuai PPI IV V VI Motorik halus Belajar makan sendiri usia 18 bulan Personal sosial Bermain dengan teman-temannya usia 1,5 tahun Bahasa Berbicara dengan baik usia 1,5 tahun

6 bulan

e. Riwayat sosial, ekonomi dan lingkungan 1. Sosial dan ekonomi Ayah ( 29 tahun, buruh pabrik ) dan ibu (28 tahun, buruh pabrik), penghasilan keluarga 1.000.000/ bulan (keluarga merasa cukup untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari). 2. Lingkungan Pasien tinggal bersama kakak, kedua orang tua. Rumah terdiri dari ruang tamu, dapur, kamar mandi dan 2 kamar tidur. WC menyatu dengan kamar manisn

3. ANAMNESIS SISTEM Sistem Cerebrospinal Sistem Kardiovaskuler Sistem Respiratorius : kejang (+), penurunan kesadaran (-) : demam (+), sianosis (-), keringat dingin (-) : sesak nafas (-)??, batuk (+), pilek (+)

Sistem Gastrointestinal Sistem Urogenital Sistem Muskuloskeletal Sistem Integumentum

: mual (-), muntah (-), BAB (+), makan/minum (??) : BAK (+)N : kelainan bentuk (-), nyeri sendi (-) : bintik merah (-), ikterik (-)

Kesan :terdapat masalah pada sistem respiratorius

4. PEMERIKSAAN FISIK (HMRS) a. Keadaan Umum b. Vital sign Nadi /RR/Suhu : 120x/mnt, 32x/mnt / 39,7 C c. Status Gizi : Umur : 11 bulan BB: 9 kg PB: 76cm : compos mentis, tampak rewel

Weight for length boys (birth to 2 years) WHO BB/TB BB/TB = SD (-2 s/d 2) = SD ( 8kg-11,5 kg)

Kesimpulan : status gizi baik menurut WHO Weight for age boys (birth to 2 years) WHO BB/Umur BB/TB = SD (-2 s/d 2) = SD ( 9kg 15,2 kg)

Kesimpulan status gizi baik menurut WHO BMI for age boys BMI = BB (kg) = 16 TB (m) BMI/ Umur BMI/Umur = SD (-2 s/d 2) = SD (percentil 14,5-17,2)

Kesimpulan status gizi baik menurut WHO d. Kepala Ukuran : normocephal, rambut warna hitam, lurus, jumlah cukup Bentuk : mesocephal Ubun-ubun : normal Mata : mata cowong (-/-), air mata (+/+), CA (-/-), SI (-/-), reflek cahaya (+/+), pupil isokor Hidung : sekret (+/+), epistaksis (-/-), nafas cuping hidung (-/-) Mulut : mukosa bibir kering (-), sianosis (-) Pharing : hiperemis (-), tonsil membesar (-) Kesan : dalam batas normal e. Leher : pembesaran limfonodi (-), massa abnormal (-), kaku kuduk (-) f. Thoraks : Jantung : Inspeksi Palpasi Perkusi : Batas kanan atas Batas kanan bawah Batas kiri atas Batas kiri bawah Auskultasi : SIC II linea parasternalis dexstra : SIC IV linea parasternalis dextra : SIC II linea parasternalis sinistra : SIC IV-V linea midclavicula sinistra : : ictus cordis tidak tampak : apeks teraba

Sura dasar : S1 dan S2 tunggal, intensitas kuat, irama regular (+), bising jantung (-) Pulmo : Depan Inspeksi Palpasi Kanan dan Kiri Simetris (+) retraksi (-) Ketinggalan gerak (-) fremitus (+)

Perkusi Auskultasi

Sonor SDV (+/+) Rhonki (-/-) Wheezing (-/-)

Belakang INSPEKSI PALPASI PERKUSI AUSKULTASI Kesan

Kanan dan Kiri Simetris (+) retraksi (-) Ketinggalan gerak (-) fremitus (+) Sonor SDV (+/+) Rhonki (-/-) Wheezing (-/-)

: pemeriksaan leher dan thorak dalam batas normal

g. Abdomen dan anogenital Inspeksi : sikatrik (-), purpura (-)

Auskultasi : peristaltik (+) Palpasi Perkusi Hepar Lien : supel (+), turgor kuli kembali cepat, nyeri tekan (-) : timpani : tidak teraba membesar : tidak teraba membsar

Anogenital : tidak ada kelainan Kesan : pemeriksaan adomen dan anogenital dalam batas normal h. Ekstremitas dan status neurologi Lengan Kanan Kiri Bebas Bebas Normal Normal Eutrofi Eutrofi Biseps (+), triceps (+) Hoffman (-), tromner (-) Tungkai Kanan Kiri Bebas Bebas Normal Normal Eutrofi Eutrofi Negatif Negatif Patella (+), achilles (+) Babinski (-), chaddock (-), openheim(-), Gordon (-) Kaku kuduk (-), burdzinsky I & II (-), kernig (-) Normal Normal Normal Normal

Gerakan Tonus Trofi Klonus Reflek fisiologis Reflek patologis Meningeal sign Sensibilitas

5. Pemeriksaan Laboratorium ( Tgl 29 Februari 2012) Hb Eritrosit Hct Index eritrosit MCV : 74,8 fL MCH : 23,2 pg (N=22-34) MCHC : 31 g/dl Leukosit : 11.800 : 30,8 : 4,2 : 65 : 9,2 gr/dl : 3,97 x 10 6 uL : 29,7 %

Index Lekosit : Limfosit Monosit Granulosit PLT : 240.000

Kesimpulan : 6. RINGKASAN ANAMNESIS dan PEMERIKSAAN FISIK

7. DAFTAR MASALAH (Aktif & Inaktif)

8. DIAGNOSA Diagnosa Kerja :

Diagnosa banding

:

9. RENCANA PENGELOLAAN

10. PROGNOSIS

11. USUL PEMERIKSAAN

PEMBAHASAN