24
SOAL – SOAL UROLOGI 1. Jenis batu traktus urinates paling banyak : A. Struvit. B. Kalsium Fosfat. C. Kalsium Oxalat. D. Urat E. Sistin. 2. Faktor eksternal yang berpengaruh untuk terbentuknya batu saluran kemih caitu KECUALI : A. Geografi B. Iklmim C. Diet D. Genetik E. Olah Raga 3. Komplikasi batu buli adalah dibawah ini, KECUALI : A. Neoplasma B. Refluks C. Pielonefritis D. Gagal ginjal E. Striktura uretra. 4. Pembengkakan testis mendadak dapat disebabkan oleh hal dibawah ini, KECUALI : A. Torsio Testis B. Torsio appendik testis C. Orkitis D. Epididimitis E. Hidrokele testis 5. Pemasangan kateter menetap pada laki-laki yang paling baik difixasi di : A. Paha kanan B. Paha kiri C. Arahan samping pelvis kanan D. Arahan samping pelvis kiri. E. Kearah perut.

Soal-Soal Baru 19 Januari 2009

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Soal-Soal Baru 19 Januari 2009

SOAL – SOAL UROLOGI

1. Jenis batu traktus urinates paling banyak :A. Struvit.B. Kalsium Fosfat.C. Kalsium Oxalat.D. UratE. Sistin.

2. Faktor eksternal yang berpengaruh untuk terbentuknya batu saluran kemih caitu KECUALI :A. GeografiB. IklmimC. DietD. GenetikE. Olah Raga

3. Komplikasi batu buli adalah dibawah ini, KECUALI :A. NeoplasmaB. RefluksC. PielonefritisD. Gagal ginjalE. Striktura uretra.

4. Pembengkakan testis mendadak dapat disebabkan oleh hal dibawah ini, KECUALI :A. Torsio TestisB. Torsio appendik testisC. OrkitisD. EpididimitisE. Hidrokele testis

5. Pemasangan kateter menetap pada laki-laki yang paling baik difixasi di :A. Paha kananB. Paha kiriC. Arahan samping pelvis kananD. Arahan samping pelvis kiri.E. Kearah perut.

6. Pada laki-laki yang belum circumsisi bila preputium tertarik sampai sebelah proksimal glans penis & tidak dikembalikan keposisi normal sehingga glans penis bengkak disebut :A. PriapismusB. PhimosisC. Para phimosisD. BalanitisE. Balanopostitis

Page 2: Soal-Soal Baru 19 Januari 2009

7. Horse Shoe Kidney, adalah sebagai berikut :A. Merupakan kelainan fusi ginjal yang terbanyak.B. Bisa terjadi disatu sisi.C. Bisa berada di Cavum thorax.D. Selalu terdiri dari satu pembuluh darahE. BSSD

8. Penderita laki-laki muda mengeluh kemeng diatas scrotumnya terutama bila melakukan aktifitas berat :A. Kemungkinan orang tersebut menderita hernia scrotalis inkarserata.B. Varikokel adalah penyebab terbanyak.C. Bila varikokel kemungkinan bisa menyebabkan infertilitas.D. B dan C benar.E. BSSD.

9. Hipospadias adalah :A. Kelainan congenital penis dengan muara uretranya berada di dorsal penisB. Kemungkinan besar diturunkan dari pihak ibu.C. Kelainan congenital penis dengan muara uretranya berada di ventral penis.D. B dan C benar.E. Salah semua.

10. Vesika Urin pada orang dewasa dengan berat badan normal, dapat diraba supra simfisis bila terisi paling sedikit :A. 100 ccB. 150 ccC. 200 ccD. 250 ccE. 300 cc.

11. Seorang wanita umur lanjut, apabila tertawa terbahak-bahak mengeluarkan urin menderita : :A. Inkontinen “overflow”B. Inkontinen “Stress”C. Inkontinen “Urgensi”D. OABE. Inkontinen “True”

12. Yang bukan merupakan tanda dari rupture uretra posterior adalah :A. Meatal bleeding.B. RT; Floating prostateC. Gross hematuriaD. Uretrogram : ekstravasasi kontras.E. Hematoma perineum.

Page 3: Soal-Soal Baru 19 Januari 2009

13. Penanganan pada rupture buli intra peritoneal adalah sebagai berikut, KECUALI :A. Eksplorasi laparotomi.B. Bladder repair.C. Pasang drain cavum retzii.D. Cukup pasang DC saja.E. Pasang sistostomi.

14. Mengenai keganasan ginjal, mana yang saudara anggap salah ? :A. Banyak terjadi didaerah balkon.B. Penderita bisa dating, dengan clot retensio.C. Tumor ginjal pada anak paling banyak adalah Wilm’s tumor.D. Adeno karsinoma ginjal ditemukan oleh dr. Grawit’z.E. Metaplasia akibat batu ginjal biasanya nephroblastoma.

15. Mengenai keganasan buli-buli, mana yang saudara anggap benar :A. Riwayat hematuria painless.B. Riwayat retensio urine karena keluar darah.C. Riwayat operasi batu buli-buli.D. Riwayat penyakit diatas mungkin benar-benar.E. Semua jawaban diatas salah, karena keganasan berkaitan dengan genetik.

16. Komplikasi batu saluran kencing, yang disebabkan oleh infeksi kuman “urea splitting” adalah :A. Magnesium ammonium fosfat.B. Kalsium oksalat.C. Kalsium Karbonat.D. Kalsium Fosfat.E. Urat.

17. Pada operasi urologi yang paling ditakutkan bisa menyebabkan cardiac arrest yaitu :A. HipernatremiaB. Hiperkalceuria.C. Hiperkloremia.D. Hipermagnesemia.E. Hiperkalemia.

18. Pada fraktur pelvis, bisa terjadi rupture uretra posterior dengan tanda dibawah ini :A. Hematom dan nyeri tekan perineum.B. Retensio urinae.C. Meatal bleeding.D. Pada colok dubur terdapat floating prostate.E. Pada uretrogram retrograde terjadi estravasasi kontras.

Page 4: Soal-Soal Baru 19 Januari 2009

19. Pada obstruksi bilateral upper tract maka terjadi :A. Ureum darah normal.B. Kreatinin darah normal.C. Klirens kreatinin turun.D. Produksi urine naik.E. Kalium turun.

20. Penyebab retensio urine neurogenik :A. Diabetes mellitusB. Tabes dorsalisC. Kerusakan medulla spinalis S2 – 4.

D. Multiple sclerosis.E. Semua diatas benar.

21. Penderita Hiperkalemia dapat mengalami :A. Pada EKG gelombang T rendahB. Pada EKG segmen QRS normalC. EKG dalam batas normal.D. Atrium fibrilasi.E. Bukan salah satu diatas.

22. Komplikasi batu saluran kencing yang disebabkan oleh infeksi kuman penghasil urease adalah :A. Magnesium ammonium fosfat.B. Kalsium oksalatC. Kalsium karbonatD. Kalsium fosfat.E. Urat.

23. Pain less gross hematuria, tanpa gejala lain paling sering terdapat pada :A. Kalsinoma buliB. Sarkoma buliC. Karsinoma ginjalD. Karsinoma prostateE. Batu buli.

24. Retensio urinae pada orang tua paling seriing karena :A. Tumor prostate jinak / ganasB. Striktura urethraC. BatuD. Stenosis leher buliE. Meatal stenosis.

25. Pada KLL, penderita jatuh terduduk, sukar kencing dan terdapat hematom di perineum, maka kemungkinan terjadi :A. Ruptur uretra pars prostatikaB. Ruptur uretra pars membranaseaC. Ruptur uretra pars bulbarisD. Ruptur uretra pars pendularisE. Ruptur diafrakma UG.

Page 5: Soal-Soal Baru 19 Januari 2009

26. Disparenia disebabkan hal dibawah ini, KECUALI :A. UretritisB. SistitisC. PielonefritisD. Vulvo VaginitisE. Vesicolithiasis.

27. Varikokel adalah :A. Pelebaran vena – vena iliaka exerna.B. Varikokel kiri lebih banyak dari pada yang kanan.C. Sering menyebabkan infertilitas.D. A + B + C benar.E. B + C benar.

28. Komplikasi stricture urethra adalah dibawah ini, KECUALI :A. Fistula uretrokutan di distal striktur.B. Sistitis.C. Batu buli.D. Gangguan fungsi ginjalE. Diluar traktus urinarius bisa terjadi hernia.

29. Seorang menderita sakit kolik dipinggang kanan dan dijalarkan ke testis kanan, maka letak sumbatan di ureter kanan diperkirakan di : :A. Ureter proksimal.B. Ureter 1/3 tengahC. Ureter 1/3 distalD. Di Ureter – pelvis junction.E. Di ureter vesical junction.

30. Komplikasi batu saluran kencing yang disebabkan oleh infeksi kuman penghasil urease adalah :A. Magnesium ammonium fosfat.B. Kalsium oksalatC. Kalsium karbonat.D. Kalsium fosfat.E. Urat.

31. Pada fraktur pelvis, bisa terjadi rupture uretra posterior dengan tanda dibawah ini, KECUALI :A. Hematom dan nyeri tekan perineum.B. Retensio urinaeC. Meatal bleedingD. Pada colok dubur terdapat floating prostate.E. Pada urethrogram retrograde terjadi estravasasi kontras.

Page 6: Soal-Soal Baru 19 Januari 2009

32. Komplikasi prostate hyperplasia adalah dibawah ini, KECUALI :A. Striktura uretraB. Batu buliC. Hidro sensitiveD. OsteoporotikE. Osteolitik.

33. Terminal hematuria terhadi karena :A. Perdarahan dari parenkim ginjalB. Perdarahan dari pielum ginjal.C. Perdarahan dari ureterD. Perdarahan dari vesika urinariaE. Perdarahan dari uretra posterior..

34. Komplikasi prostate hyperplasia adalah dibawah ini, KECUALI : :A. Striktura urethra.B. Batu buliC. Hidro – ureteronefrosis.D. HerniaE. Hemoroid.

35. Komplikasi batu ureter adalah dibawah ini, KECUALI :A. Hidro ureteronfrosis.B. UretritisC. Tumor ginjalD. Gagal ginjalE. Pyonefrose.

36. Terjadinya batu saluran kemih dipengaruhi oleh hal-hal dibawah ini, KECUALI :A. Diet.B. Olah RagaC. Jumlah air yang diminum.D. RasE. Warna kulit orang Indonesia.

37. Obat dibawah ini bisa menimbulkan retensio urinae, KECUALI :A. TerrasosisnB. Imipramin HClC. EpinefrinD. Efedrin.E. Propantelin bromide.

38. Penyebab hematuria adalah dibawah ini, KECUALI :A. Tumor buliB. UTI.C. Batu traktus urinarius.D. Adanya a – v fistula intra renal.E. Obat sitostatika tertentu.

Page 7: Soal-Soal Baru 19 Januari 2009

39. Pada hiperkalemia dapat terjadi :A. Pada EKG gelombang T tinggi.B. Atrium fibrilasi.C. Segmen QRS memanjang.D. Bisa Hert block.E. Semua diatas benar.

40. Komplikasi Strictrura urethra adalah dibawah ini, KECUALI :A. Fistula uretrokutan distal striktur.B. Sistitis.C. Batu buli.D. Gangguan fungsi ginjal.E. Diluar traatus urinarius bisa terjadi hernia.

41. Penderita hiperkalemia dapat mengalami :A. Pada EKG gelombang T rendah.B. Pada EKG segmen QRS normal.C. EKG dalam batas normal.D. Atrium fibrilasi.E. Bukan salah satu diatas.

42. Apabila orang kencingnya berdarah dan intensitas darahnya dari awal sampai akhir kencing sama, maka perdarahannya dapat diperkirakan dari :A. Urethra distalB. Urethra proksimalC. Leher buli.D. Prostat.E. Vesika urin.

43. Komplikasi batu saluran kencing yang disebabkan oleh infeksi kuman penghasil urease adalah :A. Magnesium amonium fosfat.B. Kalsium oksalat.C. Kalsium karbonat.D. Kalsium fosfat.E. Urat.

44. Bila penderita ingin kencing dan tidak dapat langsung keluar, tetapi harus menunggu sejenak disebut :A. HesistansiB. Urgensi.C. Stranguri.D. Disuria.E. Straining

Page 8: Soal-Soal Baru 19 Januari 2009

45. Komplikasi batu saluran kencing dapatA. PerdarahanB. InfeksiC. Striktur.D. Semua diatas.E. Bukan semua diatas.

46. Painless gross hematuria, tanpa gejala lain paling sering terdapat pada “A. Karsinoma buliB. Sarkoma buliC. Karsinoma ginjalD. Karsinoma prostateE. Batu buli.

47. Obstruksi dan stasisi urine di lower tract bisa menimbulkan dibawah ini KECUALI :A. Urethro-kutan fiastulaB. Divertikel buliC. Vesiko-ureteral refluk.D. Vesikolithiasis.E. Gagal ginjal.

48. Metastase Adeno Ca Prostat terbanya adalah ke tulang dengan gambaran rontgen sebagai gambaran :A. RadiolusenB. RadioopakC. Radio sensitiveD. OsteoporotikE. Osteolitik

49. Sensasi ingin kencing terjadi bila buli terisi urine :A. 50 mlB. 100 mlC. 150 mlD. 200 mlE. 250 ml

50. Obat penyebab retensio urine dibawah ini, KECUALI : :A. EfedrinB. Alfa blokerC. Imipramin HClD. Epinefrin.E. Propantelin bromide.

51. Terminal hematuria terjadi karena :A. Perdarahan dari parenkim ginjal.B. Perdarahan dari pielum ginjal.C. Perdarahan dari ureter.D. Perdarahan dari vesika urinaria.E. Perdarahan dari uretra posterior.

Page 9: Soal-Soal Baru 19 Januari 2009

52. Pada penderita dianjurkan pemeriksaan apa yang tidak invasif :FPAEPA + IVUUSG traktus urinariusCT ScanMRI

53. Pada piuria, urine keruh karena :A. Banyak sekali kristalnya.B. Banyak sekali lekositnyaC. Tercampur chilous.D. Tercampur protein uria.E. Tercampur feces

54. Disparenia (sakit waktu koitus) bisa terjadi karena :A. Urethritis.B. SistitisC. VaginitisD. Batu buliE. Semua diatas benar

55. Pemeriksaan tambahan yang paling tidak invasive yaitu :A. FPA / UIVB. USGC. RPGD. CT ScanE. MRI

56. Pada hidronefrose derajat III maka bentuk calyx :A. CekungB. CembungC. MendatarD. Beberapa calyx bersatuE. Calyx hilang terbentuk balon.

57. Retensio urine pada anak laki-laki umur 2 tahun bisa oleh :A. Sklerosis leher buliB. PhymosisC. ParapymosisD. Posterior urethral valveE. Semua benar.

58. Fungsi ginjal dapat ditentukan dengan pemeriksaan dibawah, KECUALI :A. Tes konsentrasi dan dilusi.B. “Urea clearance”C. UIVD. RenogramE. Pengukuran PH.

Page 10: Soal-Soal Baru 19 Januari 2009

59. Bila ada orang umur lanjut, batuk atau bersin keluar urine, maka menderita penyakit :A. “Stress” inkontinensi.B. “Urge” inkontinensi.C. “Overflow” inkontinensi.D. “True” inkontinensi.E. “Paradoksal” inkotinensi.

60. Sakit kolik yang dimulai pada pinggang dan dijalarkan ke supra pubik, maka dapat disangka kelainan ada di : :A. “Pelvio-ureteric junction”B. Ureter proksimal.C. Mid ureter.D. Ureter distal.E. Ureter Vesical junction.

61. Bila ada ISK, pada pemriksaan urin didapatkan gejala dibawah, KECUALI :A. Lekosit urinB. Bila ada eritrosit urinC. Bakteri urinD. Silinder urinE. PH bisa meningkat

62. Penurunan kadar secara endadak berbahaya dan bisa menimbulkan koma yaitu elektrolit : :A. NatriumB. KaliumC. KalsiumD. MagnesiumE. Chlorida

63. Stasis urin di mid atau flow tract bisa berakibat dibawah ini, KECUALI :A. SistisisB. VesicolihiasisC. UretrolihiasisD. Neoplasma buliE. Reflux

64. Hidrokel testis :A. Benjolan terpisah dari testisB. Testis terletak dalam cairan etrsebutC. Transiluminasi bila negativeD. Bisa disebabkan oleh infeksi parasitE. B, C, D benar

Page 11: Soal-Soal Baru 19 Januari 2009

65. Pernyataan berikut benar untuk Varikokel :A. Yang kanan bisa disebabkan oleh desakan tumor intraabdominalB. Valsava maneuver dikerjakan bila derajat tiga/empat.C. Salah satu penyebab infertilitas pada priaD. Penyebab menurunnya jumlah semen.E. A, B, C benar

66. Hypospadia adalah :A. Penyebabnya multifaktoral.B. Bisa merupakan bagian dari androgen insentivity syndromeC. Di Negara Asia tipe coronair paling banyakD. A, B benarE. B, C benar

67. Pernyataan berikut benar :A. Ektopik ureter pada pria bisa di periver.B. Salah satu gejala ektopik ureter pada wanita adalah true incontinence.C. Salah satu gejala ektopik ureter pada wanita adalah overflow incontinenceD. Ureter yang ektopik selalu terletak bilateral sesuai hokum Weigers-MeyerE. BSSD.

68. Pada karsinoma prostate terdapat dibawah ini, KECUALI :A. PSA lebih dari 10 mg/mkB. Alkali fosfatase bisa naikC. Pada USG selalu ada nodul hiper echoicD. Pembesaran prostate asimetrisE. Pada colol dubur terdapat indurasi.

69. Untuk mengurangi kambuhan batu ginjal pasca bedah perlu dibawah ini, KECUALI :A. Diet tertentuB. Minum 100 ml per 24 jamC. Mencegah obstruksi dan stasisD. Cegah infeksi traktus urinariusE. Pemberian obat tertentu.

70. Pada pemeriksaan kultur urin pada mid-stream, dianggap ada infeksi saluran kencing (ISK) bila jumlah kuman :A. > 1.000/mlB. > 10.000/mlC. > 100.000/mlD. > 1.000.000/mlE. > 100/ml

71. Apabila ada penderita kolik, yang saudara lakukan pertama adalah :A. Memberikan spasmolitikaB. Memberikan analgetikaC. Melakukan pemeriksaan fisikD. Melakukan X-fotoE. Pemeriksaan urin

Page 12: Soal-Soal Baru 19 Januari 2009

72. Stasis urin bisa menimbulkan :A. Gangguan fungsiB. BatuC. NeoplasmaD. Infeksi traktus urinariusE. Semua diatas

73. Penurunan kadar natrium darah yang tiba-tiba menyebabkan :Water intoxicationHemodilusiTUR syndromeDapat terjadi ensefalopatia dan kematianSemua diatas

74. Pada straddle injury terjadi :A. Ruptur uretra posteriorB. Hematoma perinealC. SimfiolisisD. Floating prostateE. Striktur di penoscrotal

75. Gambaran urografi intravena pada pembesaran prostate kemungkinan akan mendapat gambaran :A. IndentasiB. Residual urineC. Fish hook ureterD. DivertikelE. Semua benar

76. Tumor ginjal pada orang dewasa biasanya Grawitz tumor dengan gejala seperti dibawah ini :A. Massa pada pinggangB. Rasa sakit pada pinggangC. HematuriaD. Kadang kolik ureterE. Semua diatas.

77. Tumor buli-buli pada urografi intravena akan terdapat gambaran yang khas yaitu :A. Radio opakB. Additional defectC. Filling defectD. IndentasiE. Divertikel

78. Lower Urinary Tract Symptom (LUTS) adalah sebagai ebrikut, KECUALI :A. HesistansiB. HaematuriC. FrekwensiD. Terminal dribblingE. Retensio urinae

Page 13: Soal-Soal Baru 19 Januari 2009

79. Pada cyctitis akut penderita mempunyai gejala-gejala sebagai berikut, KECUALI :A. Pasa tinggiB. LeukositosisC. Bakteria uriaD. Lekosit uriaE. Sakit daerah dlank, mungkin ke supra pubis

80. Retensio urinaer pada laki-laki tua biasa karena dibawah ini, KECUALI :A. BPHB. Ca. ProstatC. Bladder neck scklerosisD. Striktura uretraE. Karunkula uretra

81. Hematuria karena problem nefrologik buka urologic di ginjal bila :A. Urin warna merah-coklatB. Eritrosit dismorfikC. Protein uria (+)D. Tidak ada obstruktif uropatiaE. Semua diatas benar

82. Batu traktus urinarius terbanyak jenisnya :A. Kalsium oksalatB. Kalsium fosfatC. Magnesium Amonium FosfatD. Asam UratE. Sistin

83. Hormon yang mengatur keseimbangan air tubuh yaitu :A. ADHB. LDHC. LHRHD. AndrogenE. Estrogen

84. Komplikasi batu buli-buli, bisa terjadi seperti dibawah, KECUALI :A. Ca. BuliB. Divertikel buliC. HidronefrosisD. Gagal ginjalE. Glomerulo Nefritis

85. Pada orang dewasa, buli bisa teraba supra simfisis bila terisi paling sedikit : :A. 50 ccB. 100 ccC. 150 ccD. 200 ccE. 300 cc

Page 14: Soal-Soal Baru 19 Januari 2009

86. Komplikasi pada prostatitis bisa terjadi dibawah, KECUALI :A. Ca. ProstatB. KalsifikasiC. AbsessD. Fistel perinealE. Batu Prostat

87. Hematuria terminal sumber perdarahan disangka dari :A. Uretra distalB. Uretra proksimal dan leher buliC. BuliD. UreterE. Ginjal

88. Salah satu penanda tumor farm prostate adalah PSA, PSA dapat eninggi pada keadaan :A. ProstatitisB. BPHC. Tindakan-tindakan pada prostateD. Residif keganasan prostate sesudah radikal prostatektomiE. Semua benar

89. Penderita dengan pembesaran prostate dapat ada gejala-gejala :A. Kencing mengejanB. Pancaran lemahC. Kencing menetes pada akhir kencingD. RetensiE. Semua benar

90. Tindakan/terapi pada pembesaran prostate dengan IPSS score sedang adalah dengan dibawah ini, KECUALI :Pemberian 5α Reduktase inhibitorPemberian α BlokkerOpen ProstatektomiPemberian anti androgenPemberian Phytofarmaka

91. Stadium tumor buli T2B adalah :A. Ca in situB. Invasi keatas buli yang dalamC. Invasi keatas buli superficialD. Invasi ke organ sekitarE. Sudah metastase ke paru dengan trans invasive Ca yang papiler

92. Dibawah inibenar tentang varikokel :A. Varikokel kanan lebih banyak dari yang kiriB. Merupakan pelebaran dari pleksus pampiniformisC. Merupakan pelebaran vasa epididimisD. Merupakan pelebaran vasa spesmatikaE. Selalu menyebabkan azoospermia

Page 15: Soal-Soal Baru 19 Januari 2009

93. Pernyataan tersebut dibawah ini benar untuk hipospadia :A. Muara uretranya selalu di penoscrotalB. Muara uretranya bisa di dorsalC. Bisa merupakan bagian dari sindroma suatu penyakitD. Dioperasi setelah dewasa supaya penisnya besarE. Paling banyak tipe perineal.

94. Hidrokel testis :A. Benjolan terpisah dari testisB. Testis terletak didalam cairan tersebut.C. Transiluminasi bisa negativeD. Dapat disebabkan oleh infeksi parasitE. B, C dan D benar

95. Hormon yang mengatur keseimbangan cairan tubuh, yaitu :A. TestosteronB. LDHC. ADHD. LHRHE. Estrogen

96. Pada rupture total uretra posterior terdapat dibawah ini, KECUALI :A. Floating prostateB. Hematom perinealC. Retensio urinD. Meatal bleedingE. Pada foto terdapat ekstravasasi kontras

97. Pada Diabetes Mellitus bisa terdapat retensio urin akibat :A. Obstruksi infravesikalB. Kelemahan otot detrusorC. Pengaruh obat antidiabetikD. Neuro[atiaE. Psikis

98. Pada orang laki-laki umur > 60 tahun bisa terjadi hematuria, kemungkinan paling sering akibat :A. Pembesaran prostate jinakB. Ca. ProstatC. Ca buliCa ginjalD. UTI