Skill Lab 1 - Anamnesis Kardiovaskular

Embed Size (px)

Citation preview

  • 7/25/2019 Skill Lab 1 - Anamnesis Kardiovaskular

    1/7

    SKILL LAB ANAMNESIS KARDIOVASKULAR

    ANGINA PECTORIS

    I. PENDAHULUAN

    DEFINISI

    Anamnesis kardiovaskular adalah teknik wawancara oleh dokter dalam

    menggali riwayat penyakit pasien secara sistematik dan terarah untuk

    menegakkan diagnosis kardiovaskular.

    TEKNIK

    Melakukan wawancara dan komunikasi dengan pasien.

    KOMPLIKASI1. Kegagalan berkomunikasi karena kendala bahasa.2. Kegagalan berkomunikasi karena kondisi pasien.

    3. Kegagalan mengarahkan anamnesis.

    4. Penolakan oleh pasien karena rasa tidak nyaman.

    II. TUJUAN

    Melatih dan mempraktekkan komunikasi eekti antara mahasiswa dan pasien

    dalam menggali riwayat penyakit.

    III. LEARNING OBJECTIVES

    !etelah menger"akan skill lab ini mahasiswa mampu #

    1. Mempraktekkan komunikasi eekti.

    2. Membangun suasana hubungan dokter$pasien yang baik.

    3. Melakukan teknik anamnesis yang sistematik dan terarah.4. Menggali riwayat penyakit pasien khususnya keluhan utama angina

    pectoris pada system kardiovaskular.

  • 7/25/2019 Skill Lab 1 - Anamnesis Kardiovaskular

    2/7

    IV. RANCANGAN ACARA PEMBELAJARAN

    WAKTU (MENIT) AKTIFITAS BELAJARMENGAJAR

    KETERANGAN

    1% Pendahuluan &arasumber

    3% 'emonstrasi &arasumber

    4% 'emonstrasi oleh insturktur(

    mahaiswa melakukan

    simulasi bergantiandibimbing instruktur

    )nstruktur mahasiswa

    *% !el practice mahasiswamelakukan sendiri

    bergantian

    )nstruktur mahasiswa

    V. SARANA DAN ALAT YG DIPERLUKAN (+ GAMBAR)

    1. +uang kuliah

    2. Alat peraga audio$visual

    3. ,and$out4. Probandus

    VI. PROSEDUR

  • 7/25/2019 Skill Lab 1 - Anamnesis Kardiovaskular

    3/7

    NO LANGKAH/TUGAS

    1 Memperkenalkan diri( menyatakan tu"uan.

    2 Melakukan komunikasi verbal dengan bahasa yang dimengerti oleh pasien.

    3 Menanyakan keluhan utama angina pektoris. Menanyakan deskripsi nyeri dada berupa rasa tertekan( rasa penuh( rasa

    terhimpit benda berat( rasa tercekik( rasa tidak nyaman pada dada.

    Menyatakan lokasi nyeri dada( substernal( epigastrik( lengan kiri( kedua

    lengan( rahang bawah( punggung.

    Menanyakan pen"alaran nyeri.

    Menanyakan durasi nyeri dada.- 3% menit( / 3% menit 0

    Menanyakan adanya keluhan penyerta nyeri dada seperti sesak naas(

    berkeringat dingin( nausea.menanyakan aktor pencetus atau pereda nyeridada seperti aktor aktivitas isik( stressor emosional( obat nitrat sublingual.

    Menentukan Canadian Cardiovascular Society Class Menanyakan kemungkinan diagnosis banding etiologi angina pektoris

    Kardiovaskular( astrointestinal( Pulmonal(

    &euromuskuloskeletal(Psikogenuik

    4 Menyimpulkan keluhan utama sebagai angina pektoris setelah melakukan

    anamnesis yang sistematik dan terarah.

    VII. PELAKSANAAN

    LAMA PELAKSANAAN : Masing$masing 1% menit.

    JADWALACARA # 2 5anuary 2%1( pukul %6.%% 7 1%.3% 8)9(

    11.%% 7 13.3% 8)9

    TEMPATPELAKSANAAN : Ru!" S#$%% L& FK U!'$ Bu#$ B*'

    VIII. RUJUKAN (REFERENSI)

    1. 9ates: uide to Physical ;ippincott 8illiams ? 8ilkins 2%%@.

    2. ,arrisons Principles o )nternal Medicines 1*th ;d =he Mcraw$,illBompanies )nc 2%%6.

    3. 9uku A"ar Penyakit 'alam ;disi )C 5ilid ))) DKE) 2%%.4. ;pstein F et al Blinical ;

  • 7/25/2019 Skill Lab 1 - Anamnesis Kardiovaskular

    4/7

    SKILL LAB ANAMNESIS KARDIOVASKULAR

    DYSPNEA ON EFFORT

    I. PENDAHULUAN

    DEFINISI

    Anamnesis kardiovaskular adalah teknik wawancara oleh dokter dalam

    menggali riwayat penyakit pasien secara sistematik dan terarah untuk

    menegakkan diagnosis kardiovaskular.

    TEKNIK

    Melakukan wawancara dan komunikasi dengan pasien.

    KOMPLIKASI1. Kegagalan berkomunikasi karena kendala bahasa.2. Kegagalan berkomunikasi karena kondisi pasien.

    3. Kegagalan mengarahkan anamnesis.

    4. Penolakan oleh pasien karena rasa tidak nyaman.

    II. TUJUAN

    Melatih dan mempraktekkan komunikasi eekti antara mahasiswa dan pasien

    dalam menggali riwayat penyakit.

    III. LEARNING OBJECTIVES

    !etelah menger"akan skill lab ini mahasiswa mampu #

    1. Mempraktekkan komunikasi eekti.

    2. Membangun suasana hubungan dokter$pasien yang baik.

    3. Melakukan teknik anamnesis yang sistematik dan terarah.4. Menggali riwayat penyakit pasien khususnya keluhan utama sesak

    naas pada system kardiovaskular.

  • 7/25/2019 Skill Lab 1 - Anamnesis Kardiovaskular

    5/7

    IV. RANCANGAN ACARA PEMBELAJARAN

    WAKTU (MENIT) AKTIFITAS BELAJAR

    MENGAJAR

    KETERANGAN

    1% Pendahuluan &arasumber

    3% 'emonstrasi &arasumber

    4% 'emonstrasi oleh insturktur(

    mahaiswa melakukan

    simulasi bergantian

    dibimbing instruktur

    )nstruktur mahasiswa

    *% !el practice mahasiswa

    melakukan sendiribergantian

    )nstruktur mahasiswa

    V. SARANA DAN ALAT YG DIPERLUKAN (+ GAMBAR)

    1. +uang kuliah2. Alat peraga audio$visual

    3. ,and$out

    4. Probandus

    C). PROSEDUR

  • 7/25/2019 Skill Lab 1 - Anamnesis Kardiovaskular

    6/7

    NO LANGKAH/TUGAS

    1 Memperkenalkan diri( menyatakan tu"uan.

    2 Melakukan komunikasi verbal dengan bahasa yang dimengerti oleh pasien.

    3 Menanyakan keluhan utama sesak naas Menanyakan onset

    Menanyakan aktor pencetus( psikogenik( isik

    Menanyakan aktor yang memperberat - ber"alan( naik tangga( mengangkat

    barang( mengedan 0 dan yang meringankan keluhan - istirahat( duduk( obat$obatan 0

    Menanyakan posisi tubuh yang menyebabkan keluhan memberat dan

    berkurang - ortopnea 0

    Menanyakan adanya keluhan penyerta seperti nyeri dada(batuk( demam(

    berkeringat dingin( nausea( berdebar( mengi.

    MenentukanNew York Heart Association Functional Class Menanyakan kemungkinan diagnosis banding etiologi sesak naas

    Kardiovaskular( astrointestinal( Pulmonal( Metabolik

    &euromuskuloskeletal(Psikogenuik

    4. Menyimpulkan keluhan utama sebagai dyspnea on effortsetelah melakukananamnesis yang sistematik dan terarah.

    VII. PELAKSANAAN

    LAMA PELAKSANAAN : Masing$masing 1% menit.

    JADWALACARA # 2 5anuari 2%1( pukul %6.%% 7 1%.3% 8)9(

    11.%% 7 13.3% 8)9

    TEMPATPELAKSANAAN : Ru!" S#$%% L& FK U!'$ Bu#$ B*'

    VIII. RUJUKAN (REFERENSI)

    1. 9ates: uide to Physical ;ippincott 8illiams ? 8ilkins 2%%@.2. ,arrisons Principles o )nternal Medicines 1*th ;d =he Mcraw$,ill

    Bompanies )nc 2%%6.

    3. 9uku A"ar Penyakit 'alam ;disi )C 5ilid ))) DKE) 2%%.

    4. ;pstein F et al Blinical ;

  • 7/25/2019 Skill Lab 1 - Anamnesis Kardiovaskular

    7/7