4
Skala Ukur Kepatuhan Minum Obat “MMAS-8 (Medication Morisky Adherence Scale)” Penilaian kepatuhan minum obat 0 : 8 kepatuhan tinggi 1 : 6 - 7 kepatuhan sedang 2 : < 6 kepatuhan rendah Berilah tanda () pada kolom yang sesuai Pertanyaan Ya Tidak Apakah Bapak/Ibu minum obat secara teratur? Apakah Bapak/Ibu kadang-kadang lupa minum obat? Seseorang kadang-kadang tidak minum obat karena beberapa alas an selain lupa. Selama 2 minggu terakhir, apakah Bapak/ Ibu pernah tidak minum obat? Ketika Bapak/ Ibu bepergian apa pernah lupa tidak membawa obatnya? Apakah Bapak/ Ibu minum obat anti hipertensi tidak sesuai resep dokter? Ketika Bapak/Ibu merasa tekanan darah telah terkontrol atau turun, apakahBapak/ Ibu berhenti minum obat? Apakah Bapak/Ibu merasa bahwa terapi hipertensi yang didapat ini rumit/ kompleks? Apakah Bapak/Ibu sering mengalami kesulitas mengingat seluruh obat anti hipertensi yang harus dikonsumsi?

Skala Ukur Kepatuhan Minum Obat

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Skala Ukur Kepatuhan Minum Obat

Skala Ukur Kepatuhan Minum Obat

“MMAS-8 (Medication Morisky Adherence Scale)”

Penilaian kepatuhan minum obat

0 : 8 kepatuhan tinggi

1 : 6 - 7 kepatuhan sedang

2 : < 6 kepatuhan rendah

Berilah tanda () pada kolom yang sesuai

Pertanyaan Ya Tidak

Apakah Bapak/Ibu minum obat secara teratur?

Apakah Bapak/Ibu kadang-kadang lupa minum obat?

Seseorang kadang-kadang tidak minum obat karena

beberapa alas an selain lupa. Selama 2 minggu terakhir,

apakah Bapak/ Ibu pernah tidak minum obat?

Ketika Bapak/ Ibu bepergian apa pernah lupa tidak

membawa obatnya?

Apakah Bapak/ Ibu minum obat anti hipertensi tidak sesuai

resep dokter?

Ketika Bapak/Ibu merasa tekanan darah telah terkontrol

atau turun, apakahBapak/ Ibu berhenti minum obat?

Apakah Bapak/Ibu merasa bahwa terapi hipertensi yang

didapat ini rumit/ kompleks?

Apakah Bapak/Ibu sering mengalami kesulitas mengingat

seluruh obat anti hipertensi yang harus dikonsumsi?

Skala Ukur Kepatuhan Minum Obat “Pill Count” dan Regimen

Page 2: Skala Ukur Kepatuhan Minum Obat

Berapa sisa pil Bapak? Ibu saat ini?

No Nama Obat Dosis Sisa Pil

Pengukuran pengatahuan pengobatan

Page 3: Skala Ukur Kepatuhan Minum Obat

Penilaian pengetahuan pengobatan

Pengetahuan tinggi : jika pasien bisa menjawab pertanyaan dengan benar

Kurang pengetahuan :jika pasien tidak bisa menjawab pertanyaan atau jawaban

salah

Pertanyaan Benar Salah

1. Apakah Bapak/Ibu tahu jika harus

minum obat seumur hidup?

2. Apa Bapak/Ibu tahu nama obat yang

diminum?

(sambil melihat kartu kontrol

pengobatan)

3. Berapa jumlah obat yang Bapak/Ibu

minum?

(sambil melihat kartu kontrol

pengobatan)

4. Berapa dosis obat (jumlah obat) yang

Bapak/Ibu minum?

(sambil melihat kartu kontrol

pengobatan)

5. Kapan saja rute minum obat (melalui

suntikan, atau berupa pil) Bapak/Ibu?

(sambil melihat kartu kontrol

pengobatan)

6. Kapan saja Timing minum obat (jumlah

obat) Bapak/Ibu? Apakah pernah

terlupa/terlewat? Jika iya kapan biasa

waktu melewatkan minum obatnya?

(pagi,siang,malam)

(sambil melihat kartu kontrol

pengobatan)

7. Apa Bapak/Ibu mengetahui efek

samping jika tidak minum obat?

(masing-masing obat) ?