Sistem Pernafasan

Embed Size (px)

DESCRIPTION

sistem prnapasan

Citation preview

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Lampiran 4.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah: SMA

Mata Pelajaran: Biologi

Kelas/Semester

: XI/II

Standar Kompetensi:3. Menjelaskan struktur dan fungsi organ manusia dan hewan tertentu, kelainan/penyakit yang mungkin terjadi serta implikasinya pada saling temas

Kompetensi Dasar:3.4Menjelaskan keterkaitan antara struktur, fungsi dan proses serta kelainan/penyakit yang terjadi pada sistem pernapasan pada manusia dan hewanIndikator :1.Menjelaskan struktur dan fungsi alat-alat pernapasan pada manusia.

2. Menjelaskan mekanisme pernapasan pada manusia.

3. Membedakan pernapasan dada dan pernapasan perut

4. Menjelaskan proses mekanisme pertukaran oksigen dan karbondioksida dari alveolus kekapiler darah atau sebaliknya

5. Mengidentifikasi alat-alat pernafasan hewan dan proses pernafasan pada burung.

6. Membedakan pernafasan manusia dan burung

7. Menjelaskan kelainan/penyakit yang terjadi pada sistem pernapasan.

8. Mengenali cara-cara pencegahan/menghindari penyakit pada sistem pernafasan

9. Mendata pemanfaatan teknologi yang digunakan untuk membantu bernafasAlokasi Waktu:10 x 45 MenitPertemuan ke I : Struktur dan Fungsi Alat-Alat Pernapasan

I. Tujuan Pembelajaran

Siswa dapat :

1. Menggambarkan struktur alat-alat pernapasan pada manusia

2. Menjelaskan struktur alat-alat pernapasan pada manusia.

3. Menjelaskan fungsi alat-alat pernapasan pada manusia.

II. Materi Pembelajaran

Struktur dan fungsi alat-alat pernapasan pada manusiaIII. Metode Pembelajaran

a. Metode pembelajaran

1. Ceramah 2. Penugasan

3. Tanya jawab

b. Model pembelajaran

1. Pembelajaran kooperatif STAD diintegrasikan dengan galeri belajar.IV. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

a. Pendahuluan (10 Menit)

1. Apersepsi, mengingatkan siswa kembali mengenai pelajaran yang telah lalu yang ada hubungannya dengan materi tentang pernapasan dan menyamakan dengan sistem pernapasan manusia.2. Guru memotivasi siswa dengan menanyakan hal-hal yang berhubungan dengan materi yang akan dibawakan

3. Guru menyampaikan tujuan yang akan dicapai hari ini

b. Kegiatan inti (65 Menit)

1. Guru memberikan penjelasan awal mengenai sistem pernapasan pada manusia2. Guru mengorganisasikan siswa ke dalam beberapa kelompok makimal 5 orang siswa yang heterogen3. Guru menginformasikan kepada semua kelompok tentang permasalahan yang akan dibahas dan membagikan LKS.4. Guru meminta kepada tiap kelompok untuk mendiskusikan mengerjakan masalah serta membuat daftar pada kertas lebar sebagai bahan persiapan untuk digalerikan.5. Guru memandu siswa dalam mengerjakan tugas kelompoknya6. Guru meminta pada semua kelompok untuk menempelkan hasil (berupa galeri) di depan kelas.7. Guru meminta pada semua siswa dalam kelompok untuk berjalan menilai hasil-hasil yang digalerikan oleh masing-masing kelompok lain.8. Guru memberikan kesempatan kepada masing-masing kelompok untuk memberikan tanggapan sesuai dengan hasil penilaiannya.

9. Guru memberikan evaluasi

10. Guru memberikan penghargaan pada kelompok yang pekerjaannya bagus.c. Penutup (15 Menit)

1. Guru memberikan penguatan kepada siswa dari penjelasan-penjelasan yang sudah dijelaskan selama proses belajar mengajar.

2. Guru bersama siswa menyimpulkan pelajaran hari ini berdasarkan tujuan pembelajaran

3. Guru memberikan tugas untuk dikerjakan dirumahV. Sumber Belajar

Buku siswa

LKS

Buku referensi (Buku Paket SMU Kelas XI Semester II)

Gambar/carta

VI. Penilaian

Test tertulis (terlampir)

Penugasan Kinerja/Sikap (Terlampir)

Pertemuan ke II : Mekanisme Pernapasan Pada ManusiaI. Tujuan Pembelajaran

1. Siswa dapat menggambarkan mekanisme pernapasan pada manusia2. Siswa dapat menjelaskan mekanisme pernapasan pada manusia.

3. Siswa dapat membedakan pernapasan dada dan pernapasan perutII. Materi Pembelajaran

Mekanisme pernapasan pada manusia

III. Metode Pembelajaran

a. Metode pembelajaran

1. Ceramah

2. Penugasan

3. Tanya jawab

b. Model pembelajaran

1. Pembelajaran kooperatif STAD diintegrasikan dengan galeri belajar.

IV. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

a. Pendahuluan (10 Menit)

1. Apersepsi, mengingatkan siswa kembali mengenai pelajaran yang telah lalu yang ada hubungannya dengan materi tentang pernapasan dan menyamakan dengan mekanisme pernapasan manusia.

2. Guru memotivasi siswa dengan menanyakan hal-hal yang berhubungan dengan materi yang akan dibawakan

3. Guru menyampaikan tujuan yang akan dicapai hari ini

b. Kegiatan inti (65 Menit)

1. Guru memberikan penjelasan awal mengenai mekanisme pernapasan pada manusia, pernapasan dada dan pernapasan perut.2. Guru mengorganiosasikan siswa kedalam beberapa kelompok makimal 5 orang siswa yang heterogen

3. Guru mengimformasikan kepada semua kelompok tentang permasalahan yang akan dibahas dan membagikan LKS.

4. Guru meminta kepada tiap kelompok untuk mendiskusikan dan mengerjakan masalah serta membuat daftar pada kertas lebar sebagai bahan persiapan untuk digalerikan.

5. Guru memandu siswa dalam mengerjakan tugas kelompoknya

6. Guru meminta pada semua kelompok untuk menempelkan hasil (berupa galeri) di depan kelas.

7. Guru meminta pada semua siswa dalam kelompok untuk berjalan menilai hasil-hasil yang digalerikan oleh masing-masing kelompok lain.

8. Guru memberikan kesempatan kepada masing-masing kelompok untuk memberikan tanggapan sesuai dengan hasil penilaiannya.

9. Guru memberikan evaluasi

10. Guru memberikan penghargaan pada kelompok yang pekerjaannya bagus.c. Penutup (15 Menit)

1. Guru memberikan penguatan kepada siswa dari penjelasan-penjelasan yang sudah dijelaskan selama proses belajar mengajar.

2. Guru bersama siswa menyimpulkan pelajaran hari ini berdasarkan tujuan pembelajaran

3. Guru memberikan tugas untuk dikerjakan dirumahV. Sumber Belajar

Buku siswa

LKS

Buku referensi (Buku Paket SMU Kelas XI Semester II)

Gambar/carta

VI. Penilaian

Test tertulis (terlampir)

Penugasan Kinerja/Sikap (Terlampir)

Pertemuan ke III : Mekanisme Pernapasan Pada ManusiaI. Tujuan Pembelajaran

1. Siswa dapat menggambarkan tempat terjadinya pertukaran oksigen dan karbondioksida dari alveolus kekapiler darah2. Siswa dapat menjelaskan proses pertukaran oksigen dan karbondioksida dari alveolus kekapiler darah dan sebaliknyaII. Materi Pembelajaran

Mekanisme pernapasan pada manusia

III. Metode Pembelajaran

a. Metode pembelajaran

1. Ceramah

2. Penugasan

3. Tanya jawab

b. Model pembelajaran

1. Pembelajaran kooperatif STAD diintegrasikan dengan galeri belajar.

IV. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

a. Pendahuluan (10 Menit)

1. Guru memotivasi siswa dengan menanyakan hal-hal yang berhubungan dengan pelajaran hari ini. 2. Guru menyampaikan tujuan yang akan dicapai hari ini

b. Kegiatan inti (65 Menit)

1. Guru memberikan penjelasan awal konsep dasar pertukaran oksigen dan karbondioksida dari alveolus ke kapiler darah dan sebaliknya.2. Guru mengorganiosasikan siswa kedalam beberapa kelompok makimal 5 orang siswa yang heterogen

3. Guru mengimformasikan kepada semua kelompok tentang permasalahan yang akan dibahas dan membagikan LKS.

4. Guru meminta kepada tiap kelompok untuk mendiskusikan dan mengerjakan masalah serta membuat daftar pada kertas lebar sebagai bahan persiapan untuk digalerikan.

5. Guru memandu siswa dalam mengerjakan tugas kelompoknya

6. Guru meminta pada semua kelompok untuk menempelkan hasil (berupa galeri) di depan kelas.

7. Guru meminta pada semua siswa dalam kelompok untuk berjalan menilai hasil-hasil yang digalerikan oleh masing-masing kelompok lain.

8. Guru memberikan kesempatan kepada masing-masing kelompok untuk memberikan tanggapan sesuai dengan hasil penilaiannya.

9. Guru memberikan evaluasi

10. Guru memberikan penghargaan pada kelompok yang pekerjaannya bagus.c. Penutup (15 Menit)

1. Guru memberikan penguatan kepada siswa dari penjelasan-penjelasan yang sudah dijelaskan selama proses belajar mengajar.

2. Guru bersama siswa menyimpulkan pelajaran hari ini berdasarkan tujuan pembelajaran

3. Guru memberikan tugas untuk dikerjakan dirumahV. Sumber Belajar

Buku siswa

LKS

Buku referensi (Buku Paket SMU Kelas XI Semester II)

Gambar/carta

VI. Penilaian

Test tertulis (terlampir)

Penugasan Kinerja/Sikap (Terlampir)

Pertemuan ke IV : Pernapasan Hewan

I. Tujuan Pembelajaran

1. Siswa dapat mengidentifikasi alat-alat pernapasan pada hewan2. Siswa dapat proses pernafasan pada burung3. siswa dapat menjelaskan pernafasan pada manusia dan burungII. Materi Pembelajaran

Pernapasan HewanIII. Metode Pembelajaran

a. Metode pembelajaran

1. Ceramah

2. Penugasan

3. Tanya jawab

b. Model pembelajaran

1. Pembelajaran kooperatif STAD diintegrasikan dengan galeri belajar.

IV. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajarand. Pendahuluan (10 Menit)

4. Apersepsi, Mengingatkan siswa kembali mengenai pelajaran yang telah lalu yang ada hubungannya dengan materi tentang alat-alat pernapasan hewan dan menyamakan dengan sistem pernapasan hewan.

5. Guru memotivasi siswa dengan menanyakan hal-hal yang berhubungan dengan materi yang akan dibawakan

6. Guru menyampaikan tujuan yang akan dicapai hari ini

e. Kegiatan inti (65 Menit)

1. Guru memberikan penjelasan awal mengenai sistem pernapasan pada hewan

2. Guru mengorganiosasikan siswa kedalam beberapa kelompok makimal 5 orang siswa yang heterogen

3. Guru mengimformasikan kepada semua kelompok tentang permasalahan yang akan dibahas dan membagikan LKS.

4. Guru meminta kepada tiap kelompok untuk mendiskusikan dan mengerjakan masalah serta membuat daftar pada kertas lebar sebagai bahan persiapan untuk digalerikan.

5. Guru memandu siswa dalam mengerjakan tugas kelompoknya

6. Guru meminta pada semua kelompok untuk menempelkan hasil (berupa galeri) di depan kelas.

7. Guru meminta pada semua siswa dalam kelompok untuk berjalan menilai hasil-hasil yang digalerikan oleh masing-masing kelompok lain.

8. Guru memberikan kesempatan kepada masing-masing kelompok untuk memberikan tanggapan sesuai dengan hasil penilaiannya.

9. Guru memberikan evaluasi

10. Guru memberikan penghargaan pada kelompok yang pekerjaannya bagus.

f. Penutup (15 Menit)

4. Guru memberikan penguatan kepada siswa dari penjelasan-penjelasan yang sudah dijelaskan selama proses belajar mengajar.

5. Guru bersama siswa menyimpulkan pelajaran hari ini berdasarkan tujuan pembelajaran

6. Guru memberikan tugas untuk dikerjakan dirumahV. Sumber Belajar

Buku siswa

LKS

Buku referensi (Buku Paket SMU Kelas XI Semester II)

Gambar/carta

VI. Penilaian

Test tertulis (terlampir)

Penugasan Kinerja/Sikap (Terlampir)

Pertemuan ke V : Kelainan dan Penyakit Pada Sistem Pernapasan

I. Tujuan Pembelajaran

1. Siswa dapat Menjelaskan kelainan/penyakit yang terjadi pada sistem pernapasan.

2. Siswa dapat mengenali cara-cara pencegahan/menghindari penyakit pada sistem pernafasan

3. Siswa dapatmendata pemanfaatan teknologi yang digunakan untuk membantu bernafasII. Materi Pembelajaran

Kelainan dan penyakit yang terjadi pada system pernafasanIII. Metode Pembelajaran

a. Metode pembelajaran

1. Ceramah

2. Penugasan

3. Tanya jawab

b. Model pembelajaran

1. Pembelajaran kooperatif STAD diintegrasikan dengan galeri belajar.

IV. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

a. Pendahuluan (10 Menit)

1. Apersepsi, Mengingatkan siswa kembali mengenai pelajaran yang telah lalu yang ada hubungannya dengan materi tentang penyakit pernapasan hewan dan menyamakan dengan kelainan dan penyakit yang terjadi pada sistem pernafasan.

2. Guru memotivasi siswa dengan menanyakan hal-hal yang berhubungan dengan materi yang akan dibawakan

3. Guru menyampaikan tujuan yang akan dicapai hari ini

b. Kegiatan inti (65 Menit)

1. Guru memberikan penjelasan awal mengenai kelainan/penyakit pada sistem pernapasan

2. Guru mengorganiosasikan siswa kedalam beberapa kelompok makimal 5 orang siswa yang heterogen

3. Guru mengimformasikan kepada semua kelompok tentang permasalahan yang akan dibahas dan membagikan LKS.

4. Guru meminta kepada tiap kelompok untuk mendiskusikan dan mengerjakan masalah serta membuat daftar pada kertas lebar sebagai bahan persiapan untuk digalerikan.

5. Guru memandu siswa dalam mengerjakan tugas kelompoknya

6. Guru meminta pada semua kelompok untuk menempelkan hasil (berupa galeri) di depan kelas.

7. Guru meminta pada semua siswa dalam kelompok untuk berjalan menilai hasil-hasil yang digalerikan oleh masing-masing kelompok lain.

8. Guru memberikan kesempatan kepada masing-masing kelompok untuk memberikan tanggapan sesuai dengan hasil penilaiannya.

9. Guru memberikan evaluasi

10. Guru memberikan penghargaan pada kelompok yang pekerjaannya bagus.

c. Penutup (15 Menit)

1. Guru memberikan penguatan kepada siswa dari penjelasan-penjelasan yang sudah dijelaskan selama proses belajar mengajar.

2. Guru bersama siswa menyimpulkan pelajaran hari ini berdasarkan tujuan pembelajaran

3. Guru memberikan tugas untuk dikerjakan dirumahV. Sumber Belajar

Buku siswa

LKS

Buku referensi (Buku Paket SMU Kelas XI Semester II)

Gambar/carta

VI. Penilaian

Test tertulis (terlampir)

Penugasan Kinerja/Sikap (Terlampir)

Kendari,

Kepala SMA N 2 Kendari

Peneliti

La Malasi, S. Pd.

Wayan Suartika Yana

Nip. 130 683 154

Stb. A1C2 03 063