17

SAMBUTAN USKUP AGUNG JAKARTA - Paroki St ...Ketua Panitia SAMBUTAN KETUA PANITIA Saudara - saudari terkasih, Upp Samadi (Unit Pelayanan Pastoral Samadi), atau lebih dikenal dengan

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: SAMBUTAN USKUP AGUNG JAKARTA - Paroki St ...Ketua Panitia SAMBUTAN KETUA PANITIA Saudara - saudari terkasih, Upp Samadi (Unit Pelayanan Pastoral Samadi), atau lebih dikenal dengan
Page 2: SAMBUTAN USKUP AGUNG JAKARTA - Paroki St ...Ketua Panitia SAMBUTAN KETUA PANITIA Saudara - saudari terkasih, Upp Samadi (Unit Pelayanan Pastoral Samadi), atau lebih dikenal dengan

Salam dalam damai Kristus,

Pertama-tama, saya ucapkan terima kasih kepada umat di wilayah Keuskupan Agung Jakartayang dengan kesungguhan hati dan berbagai cara mencoba membaca gerak dan langkahkegiatan pastoral di Keuskupan Agung Jakarta. Semakin hari peran serta umat begitu besardan terasa sangat nyata bahwa Gereja sebagai Umat Allah menjadi titik perhatian yang perludikembangkan terus menerus di jaman modern sekarang ini. Saya menyambut baik segalausaha dan rencana yang dikembangkan dan direncanakan bersama dengan seluruh kepanitiaanPembangunan dan renovasi Wisma Samadi, Klender yang selama ini terus dilakukan dandiusahakan demi terwujudnya pusat pastoral di wilayah Keuskupan Agung Jakarta.Secara khusus saya berterimakasih atas ide, semangat dan keterlibatan Komisi KomunikasiSosial Keuskupan Agung Jakarta bersama dengan seluruh kepanitiaan pementasan DramaMusikal dan pagelaran busana ini. Terima kasih karena kita semua mau peduli dan bersama-sama dengan panitia pembangunan Wisma Samadi memikirkan cara-cara dan usaha sehinggarencana pembangunan pusat pastoral ini dapat terus berjalan dengan baik. Semoga melaluipementasan drama musikal dan pagelaran busana karya Anne Avantie ini, menjadi salah satucara untuk semakin mencintai budaya dan kesenian yang ada dalam kehidupan kita bersama.

Acara ini sangat membuka wawasan kita bersama, dengan mencoba mengajak kita manusiauntuk selalu bisa peka terhadap kehadiran Tuhan melalui peran hati nurani yang ada dalamdiri kita masing-masing. Tuhan selalu hadir dalam setiap perjuangan kehidupan kita, bahkandi tengah-tengah situasi dunia yang semakin semarak ini. Melalui pementasan drama musikalini kita diajak selalu mengusahakan mendengarkan suara Tuhan dalam setiap perjuanganhidup kita sehari-hari.

Akhir kata, semoga peran serta, keterlibatan dan bantuan-bantuan yang kita berikan dalamwujud apapun juga menjadi nyata di hadapan Allah, sehingga kegiatan ini bisa berjalan denganbaik dan lancar. Terima kasih atas usaha dan kerjasama serta partisipasi anda semua dalammensukseskan acara ini. Dukungan dan partisipasi anda semua, sangat berarti untuk GerejaKeuskupan Agung Jakarta demi kemuliaan nama Tuhan. Tuhan memberkati.

Salam dan doa,

Mgr. Ignatius Suharyo, PrUskup Agung Jakarta

SAMBUTAN USKUP AGUNG JAKARTA

Page 3: SAMBUTAN USKUP AGUNG JAKARTA - Paroki St ...Ketua Panitia SAMBUTAN KETUA PANITIA Saudara - saudari terkasih, Upp Samadi (Unit Pelayanan Pastoral Samadi), atau lebih dikenal dengan

Salam kasih dalam Tuhan Yesus Kristus,

Komisi Komunikasi Sosial (Kom KOMSOS) Keuskupan Agung Jakarta, adalah perangkatKeuskupan yang membantu karya penggembalaan Uskup dalam pemanfaatan teknologikomunikasi dan media massa sebagai sarana pewartaan iman kepada umat dan masyarakat.Dalam melaksanakan karyanya, KOMSOS KAJ sering melakukan pelbagai kegiatan yangmengajak umat untuk lebih mendalami imannya sebagai umat Katolik yang bermartabat.Dilandasi oleh hal ini, atas dasar adanya program pembangunan Wisma Samadi Klendermenjadi Pusat Pastoral Keuskupan Agung Jakarta, KOMSOS KAJ tahun ini bekerjasamadengan Panitia pembangunan dan renovasi Wisma SAMADI Klender, akan membuat satukegiatan Drama Musikal dan Pagelaran Busana yang mengangkat tema “SELUBUNGPEREMPUAN” di mana tema ini untuk mengajak umat atau masyarakat pada umumnya lebihmenyadari bahwa kerapkali tanpa disadari manusia seringkali sulit untuk mengikuti hati nuranidan lebih sering mengikuti kehendaknya sendiri yang lebih menyenangkan, membuat nyamandirinya, dsb. Peran hati nurani, sebagai suara hati Tuhan kerapkali menjadi kurang bergemadalam hati dan diri manusia yang diselubungi dengan berbagai macam tawaran duniawi.Kegiatan pementasan Drama Musikal “SELUBUNG PEREMPUAN” dan Pagelaran Busana iniakan diadakan pada:

Hari / Tanggal : Selasa & Rabu / 15 & 16 Oktober 2013Tempat : Graha Bhakti Budaya, Taman Ismail Marzuki

Cikini Raya - Jakarta PusatWaktu pertunjukan : Pk. 19.00 - 22.00

Akhir kata, semoga dengan kegiatan ini, iman kita semakin bertumbuh karena kita diajakmelihat dan berani untuk terus mendengarkan dan mengikuti suara hati yang berasal dariTuhan. Selain itu, iman yang bertumbuh perlu diwujudkan dengan peran serta aktif dan tindakankonkret untuk peduli akan kebutuhan Gereja Keuskupan Agung Jakarta untuk dapat memilikipusat pastoral sebagai tempat dimana gerak dan langkah pastoral Keuskupan Agung Jakartaterus berkembang dari jaman ke jaman. Atas perhatian, bantuan, kerjasama serta partisipasinya,kami ucapkan terima kasih. Tuhan memberkati.

Jakarta, 12 Juli 2013

Rm. A. Steve Winarto, PrKetua Panitia

SAMBUTAN KETUA PANITIA

Page 4: SAMBUTAN USKUP AGUNG JAKARTA - Paroki St ...Ketua Panitia SAMBUTAN KETUA PANITIA Saudara - saudari terkasih, Upp Samadi (Unit Pelayanan Pastoral Samadi), atau lebih dikenal dengan

Saudara - saudari terkasih,

Upp Samadi (Unit Pelayanan Pastoral Samadi), atau lebih dikenal dengan Wisma SamadiKlender. Samadi, merupakan singkatan dari Santa Maria Dipamarga, yaitu Santa Maria sebagaijalan yang menghantar kita kepada Kristus. Samadi juga berarti bersemedi, berdoa, berkomunikasidengan Tuhan. Lembaga pelayanan Keuskupan Agung Jakarta yang telah berusia 50 tahunini, sejak semula dipercayakan kepada Serikat Jesus bersama para Suster CB, yang kemudiansejak tahun 2007 dilanjutkan oleh para Suster OSF.

Dalam perjalanannya yang panjang, Wisma Samadi telah dikenal oleh banyak orang, sebagaitempat untuk pembinaan iman, seperti retret, rekoleksi, kaderisasi, raker, seminar, temupastores, dan aneka macam pertemuan yang lain. Wisma Samadi, yang menyediakan 90kamar (AC dan non AC), Kapel, Aula, Gua Maria, Jalan Salib, dan fasilitas lain yang menunjang,mampu menampung 250 orang. Namun sekarang ini dirasakan dan disadari bahwa minat danperhatian umat terhadap UPP Samadi semakin menurun, yang ditandai dengan rendahnyatingkat okupansi. Mengingat tuntutan dan perkembangan jaman, lembaga ini merasa perluberubah dan berbenah diri, agar mampu menanggapi kebutuhan dan harapan umat untukmendukung pembinaan iman umat.

Pembenahan dan perubahan ini meliputi bidang - bidang managerial - personalia, fisik -bangunan, sarana - prasarana, maupun bentuk pelayanannya yang memadai. Usaha ini semakinterasa mendesak, lebih - lebih dengan adanya kebutuhan akan suatu tempat sebagai pusatpastoral Keuskupan Agung Jakarta, sebagaimana himbauan dari Bapak Uskup, yang searahdengan Arah Dasar Pastoral KAJ dan gerak pastoral sekarang ini, Mengingat kondisi sekarangini yang nampak memprihatinkan, maka perlu adanya renovasi dan pembenahan sarana danprasarana secara menyeluruh dan bertahap, serta bila memungkinkan membangun fasilitasyang baru. Kami menyadari bahwa untuk itu semua dibutuhkan dana yang tidak sedikit. Semogadengan adanya pembenahan dan pengembangan UPP Samadi ini, nantinya kita semua dapatmemanfaatkan karya pelayanan ini dengan lebih baik, nyaman, mendukung untuk anekapertemuan.

Semoga segala usaha baik kita semua untuk meningkatkan kehidupan dan perkembanganiman umat melalui karya dan pelayanan UPP Samadi diberkati oleh Tuhan, sehingga namaTuhan semakin dimuliakan..

P. Alb. Sadhyoko Rahardjo SJDirektur UPP Samadi

SAMBUTAN DIREKTUR UPP SAMADI

Page 5: SAMBUTAN USKUP AGUNG JAKARTA - Paroki St ...Ketua Panitia SAMBUTAN KETUA PANITIA Saudara - saudari terkasih, Upp Samadi (Unit Pelayanan Pastoral Samadi), atau lebih dikenal dengan

Kegiatan ini diadakan dengan dilatar belakangi adanya program pembangunan kembali WismaSamadi Klender menjadi Pusat Pastoral Samadi. Tempat dimana umat katolik di wilayahKeuskupan Agung Jakarta dapat bertemu, berbagi pengalaman dan saling meneguhkan baikdalam acara-acara rohani maupun acara kebersamaan lainnya.

Seperti diketahui bahwa biaya pembangunan wisma Samadi tidaklah sedikit, maka dari ituberbagai macam cara dan upaya telah dilakukan untuk menggalang dana, baik dengan memintapartisipasi dari umat di seluruh wilayah paroki KAJ maupun dengan kegiatan lainnya demimenunjang proses pembangunan kembali Wisma Samadi ini. Oleh karena itu, atas dasarsituasi yang demikian, maka kami ingin juga berpartisipasi menyumbangkan ide atau kegiatanyang juga bisa membantu penggalangan dana demi terselesaikannya proses pembangunanWisma Samadi ini.

Selain itu juga kegiatan ini diadakan karena melihat kehidupan di dunia ini yang kerapkalisituasi para perempuan dinomorduakan atau bahkan berada di bawah situasi “kekuasaan”para laki-laki. Inilah yang menyelubungi kehidupan para perempuan di jaman ini baik dari sisikenikmatan duniawi, harta benda, jabatan, ataupun kepuasan-kepuasan lainnya sehinggakerapkali membuat perempuan tidak bisa berkembang dan menjadi manusia yang utuh. Makasalah satu kegiatan yang diadakan adalah dengan pementasan drama musikal ini yang maumengangkat kesadaran dalam diri seorang perempuan bahwa baik laki-laki ataupun wanitamemiliki kodrat yang sama sebagai ciptaan Tuhan.

LATAR BELAKANG KEGIATAN

Page 6: SAMBUTAN USKUP AGUNG JAKARTA - Paroki St ...Ketua Panitia SAMBUTAN KETUA PANITIA Saudara - saudari terkasih, Upp Samadi (Unit Pelayanan Pastoral Samadi), atau lebih dikenal dengan

Nama & Tema Kegiatan

Kegiatan akan berlangsung dalam bentuk pementasan Drama Musikal yang berjudul“Selubung Perempuan” dan diakhiri dengan acara pagelaran busana karya Anne Avantie.Selain itu juga dalam rangkaian kegiatan ini akan diadakan juga penjualan beberapa barangatau lukisan serta pelelangan busana karya Anne Avantie.

Tujuan Kegiatan

Adapun tujuan dari kegiatan ini adalah sebagai berikut :a. Dalam rangka pencarian dan penggalangan dana pembangunan Wisma Samadi Klender

sebagai tempat pusat pelayanan pastoral umat di Keuskupan Agung Jakartab. Semakin memperkenalkan Wisma Samadi Klender kepada kalangan umum, sehingga

akan semakin banyak orang yang dapat menggunakan tempat itu sebagai sarana untukberjumpa dengan Tuhan dan membangun keakraban dengan sesama.

c. Untuk membuka wawasan bagi penonton akan penghargaan terhadap kodraat wanitasebagai ciptaan Tuhan yang utuh.

d. Untuk menyadarkan semakin banyak orang terutama kaum perempuan bahwa kerapkalidalam kehidupan ini kita mudah tertutup dengan berbagai macam selubung kehidupankita, misalnya keegoan dan kenikmatan duniawi kita, sehingga kita tidak bisa hidupsecara jujur dan tulus.

Target Penonton

Para pengunjung dan penonton drama musikal dan pagelaran busana ini adalah untuksemua umat Katolik di wilayah KAJ. Untuk jumlah pengunjung, dalam 2 hari pementasandiperkirakan maksimal mencapai 2.500 orang.

Rencana Pelaksanaan

Kegiatan pementasan drama musikal dan pagelaran busana ini akan diadakan pada :Hari : Selasa - RabuTanggal : 15 - 16 Oktober 2013Tempat : Graha Bhakti Budaya, Taman Ismail Marzuki JakartaWaktu : Pk. 19.00 - 22.00 WIB

KEGIATAN

Page 7: SAMBUTAN USKUP AGUNG JAKARTA - Paroki St ...Ketua Panitia SAMBUTAN KETUA PANITIA Saudara - saudari terkasih, Upp Samadi (Unit Pelayanan Pastoral Samadi), atau lebih dikenal dengan

KEGIATANRENCANA PELAKSANAAN PEMBANGUNAN WISMA SAMADI

Page 8: SAMBUTAN USKUP AGUNG JAKARTA - Paroki St ...Ketua Panitia SAMBUTAN KETUA PANITIA Saudara - saudari terkasih, Upp Samadi (Unit Pelayanan Pastoral Samadi), atau lebih dikenal dengan

KEGIATANMASTERPLAN WISMA SAMADI

Page 9: SAMBUTAN USKUP AGUNG JAKARTA - Paroki St ...Ketua Panitia SAMBUTAN KETUA PANITIA Saudara - saudari terkasih, Upp Samadi (Unit Pelayanan Pastoral Samadi), atau lebih dikenal dengan

KEGIATANMASTERPLAN WISMA SAMADI

Page 10: SAMBUTAN USKUP AGUNG JAKARTA - Paroki St ...Ketua Panitia SAMBUTAN KETUA PANITIA Saudara - saudari terkasih, Upp Samadi (Unit Pelayanan Pastoral Samadi), atau lebih dikenal dengan

KEGIATANMASTERPLAN WISMA SAMADI

Page 11: SAMBUTAN USKUP AGUNG JAKARTA - Paroki St ...Ketua Panitia SAMBUTAN KETUA PANITIA Saudara - saudari terkasih, Upp Samadi (Unit Pelayanan Pastoral Samadi), atau lebih dikenal dengan

Pelindung : Mgr. Ignatius Suharyo, Pr Penasehat : Para Imam Kuria KAJ

Rm. Harry Sulistyo, Pr Penanggung Jawab : Sonja Hartanti Ketua : Rm. A. Steve Winarto, Pr Wakil Ketua : Agus AngdjasrinSekretaris : Irene DecianyBendahara : Cesca Bursa

Susan Sutantio S.Bidang Pementasan Koordinator : Diany Pranata• Sutradara : Rm. Harry Sulistyo, Pr• Sie Drama Musikal : Thomas Hadibowo

Koreografi : LuluTalent Koordinator : Ina BudimanTata Musik : StephanusMultimedia : Theno & HelenTata Artistik : Robby Tjahja WMake up/ Stylist : Tim Martha Tilaar

• Pagelaran Busana & Lelang : Yohana Pina

Bidang Dana Koordinator : Zeno Christozen• Sponsorship/ Iklan : Budi Hidayat

Rodion WikantoIndahwati WulurYong Yong

• Buku Acara : Iksaka Banu Bernardino Realino• Tiket/Undangan : Ignasia Chandra

Dersi Suwita• Stand : Yane Tenggara Ratna AtmodjoBidang Perlengkapan,Transportasi & Akomodasi : Yustin Wong, Dominic S. Dharma, HeroldBidang Humas dan Promosi : Jeannetta S, Lily TedjaBidang Konsumsi : Henny K, Lita Wewengkang, Esti Birowo.Bidang Dokumentasi : Jo Hanapi

SUSUNAN PANITIA

Page 12: SAMBUTAN USKUP AGUNG JAKARTA - Paroki St ...Ketua Panitia SAMBUTAN KETUA PANITIA Saudara - saudari terkasih, Upp Samadi (Unit Pelayanan Pastoral Samadi), atau lebih dikenal dengan

1. PLATINUM : Rp. 200.000.000,-- 5 Tiket VVIP- Iklan Centre Spread- 2 Space untuk Display/ Promotion Product (1,2m x 0,8m)- Sponsor Utama akan di announce oleh MC- TVC di pembukaan acara (2x30 detik)- Logo di setiap materi promosi- Logo di Wall of Fame

2. GOLD : Rp. 100.000.000,-- 3 Tiket VVIP- Iklan 1 halaman (di halaman isi)- 1 Space untuk Display/Promotion Product (1,2m x 0,8m)- Sponsor akan di announce oleh MC- TVC di pembukaan acara (1x30 detik)- Logo di setiap materi promosi- Logo di Wall of Fame

3. SILVER : Rp. 50.000.000,--- 3 Tiket VIP- Iklan 1 halaman (di halaman isi)- 1 Space untuk Display/Promotion Product (1,2m x 0,8m)- Sponsor akan di announce oleh MC- Logo di setiap materi promosi- Logo di Wall of Fame

*Catatan: Materi & Booth disiapkan oleh Sponsor

SPONSORSHIP

Page 13: SAMBUTAN USKUP AGUNG JAKARTA - Paroki St ...Ketua Panitia SAMBUTAN KETUA PANITIA Saudara - saudari terkasih, Upp Samadi (Unit Pelayanan Pastoral Samadi), atau lebih dikenal dengan

IKLAN- Cover depan dalam Rp. 20,000,000,-- Cover belakang dalam Rp. 20,000,000,-- Cover belakang luar Rp. 30,000,000,-- 1 Halaman (Halaman Isi) Rp. 10,000,000,-- 1/2 Halaman (Halaman Isi) Rp. 6,000,000,-- 1/4 Halaman (Halaman Isi) Rp. 3,500,000,-

STAND (untuk Pementasan selama 2 hari)- Stand Exclusive Rp. 3,000,000,-/ hari- Stand Regular Rp. 1,500,000,-/ hari

Ukuran Buku Acara adalah A4, dicetak full color dengan ukuran cetak 20 x 29 cm danmenggunakan layout portrait.Penyerahan materi :• Penyerahan materi untuk buku acara (resolusi minimal 150 dpi) selambat lambatnya pada

tanggal 15 September 2013, dalam bentuk CD dengan format Adobe Freehand, AdobeIllustrator, Corel atau Tiff

• Untuk media promosi spanduk, banner, sample produk selambat lambatnya pada tanggal30 September 2013

Untuk keterangan lebih lanjut dapat menghubungi Panitia Drama Musikal 'Selubung Perempuan'& Pagelaran Busana :

• Zeno Christozen 0811119794• Ignasia Chandra 0811181863• Yane Tenggara 0816991643

IKLAN DAN STAND

Page 14: SAMBUTAN USKUP AGUNG JAKARTA - Paroki St ...Ketua Panitia SAMBUTAN KETUA PANITIA Saudara - saudari terkasih, Upp Samadi (Unit Pelayanan Pastoral Samadi), atau lebih dikenal dengan

Demikianlah proposal kegiatan ini, semoga semua informasi yang tercantum dalam proposalini dapat membantu memberi gambaran bagi Bp/Ibu, Sdr/i untuk semakin mengetahui rencanakegiatan pementasan drama musikal dan pagelaran busana ini. Besar harapan kami, andadapat berperan serta dalam mensukseskan acara ini demi Gereja Keuskupan Agung Jakarta.Keikutsertaan dan keterlibatan anda semua sangat berarti bagi Tuhan dan bagi KeuskupanAgung Jakarta. Atas perhatian, kerjasama dan partisipasi anda semua, kami ucapkan terimakasih. Tuhan memberkati kita semua.

PENUTUP

Page 15: SAMBUTAN USKUP AGUNG JAKARTA - Paroki St ...Ketua Panitia SAMBUTAN KETUA PANITIA Saudara - saudari terkasih, Upp Samadi (Unit Pelayanan Pastoral Samadi), atau lebih dikenal dengan

Kami yang bertanda tangan dibawah ini

Nama/Perusahaan : .......................................................................................................................

Contact Person :......................................................................................................................

Alamat : .......................................................................................................................

........................................................................................................................

Telephone/HP : .......................................................................................................................

Fax/ Email : .......................................................................................................................

Dengan sukacita berpartisipasi dalam wujud kasih persembahan:

Dana Sejumlah Rp ..................................................................................................................

(Terbilang .................................................................................................................................)

Dana tersebut akan disampaikan secara:

Bilyet Giro Tranfer ke rekening:a/n: Keuskupan Agung JakartaBCA Cabang Metro Tanah AbangNo. Rek: 6260-355366

Bukti transfer dapat dikonfirmasikan melalui:Ibu Cesca Bursa : Fax 021 6397290, Email: [email protected], SMS 087889870804Ibu Susan S. Sutantio : Fax 021 5845780, Email: [email protected], SMS 08551187388

Sebagai:

SPONSOR PLATINUMSPONSOR GOLDSPONSOR SILVERIKLAN COVER LUAR BELAKANGIKLAN COVER DALAM BELAKANGIKLAN COVER DALAM DEPAN

KONFIRMASI SPONSORSHIP

(.......................................)

(Nama Jelas)

IKLAN ISI 1 HALAMANIKLAN ISI 1/2 HALAMANIKLAN ISI 1/4 HALAMANSTAND EXCLUSIVESTAND REGULAR

Page 16: SAMBUTAN USKUP AGUNG JAKARTA - Paroki St ...Ketua Panitia SAMBUTAN KETUA PANITIA Saudara - saudari terkasih, Upp Samadi (Unit Pelayanan Pastoral Samadi), atau lebih dikenal dengan

KONFIRMASI SPONSORSHIP

SISIDEPAN

SISIBELAKANG

SISITENGAH

1. BUKU ACARA

2. LONG BANNER/RUNNING BANNER

3. X BANNER80 CM X 180CM

4. BACKDROP/WALL OF FAME 2M X 4M

4. UMBUL-UMBUL

Page 17: SAMBUTAN USKUP AGUNG JAKARTA - Paroki St ...Ketua Panitia SAMBUTAN KETUA PANITIA Saudara - saudari terkasih, Upp Samadi (Unit Pelayanan Pastoral Samadi), atau lebih dikenal dengan

LOGOKOMSOS