1
BADAN Kesehatan Dunia (WHO) me- nyatakan sekitar 4% kematian di selu- ruh dunia disebabkan oleh alkohol. Angka itu lebih besar ketimbang AIDS, tuberkulosis, dan kema- tian yang disebabkan kejahatan manusia. Dalam laporan bertajuk Global Status Report on Alcohol and Health disebutkan bahwa sekitar 2,5 juta orang meninggal dunia akibat alkohol setiap tahunnya. Mereka umumnya kalangan laki-laki berusia 15-59 tahun. Menenggak alkohol telah menjadi tren di kalangan masyarakat perkotaan di berbagai negara. Parahnya, pening- katan konsumsi ini tidak dibarengi dengan kebijakan pengawasan yang memadai. Mayoritas pemerintah mengabaikan peraturan soal konsumsi alkohol. Berdasarkan penelitian, alkohol menjadi faktor pemicu 60 tipe penyakit di antaranya liver, epilepsi, dan kanker, serta penyebab kecelakaan lalu lintas dan tindak keke- rasan. Pada Mei tahun lalu, menteri kesehatan dari 193 negara anggota WHO sepakat menaikkan pajak dan memperketat peraturan distribusi produk minuman beralkohol. Hal itu sebagai bagian dalam upaya menekan penyalahgunaan alkohol yang berakibat fatal. (Reuters/Mps/X-5) PAUSE ONLINE HARI INI mediaindonesia.com 10 Film Romantis Sambut Valentine TAK perlu bersedih hati jika tahun ini Anda terpaksa merayakan Hari Valentine seorang diri. Lebih baik menonton film-film roman- tis berikut ini. Salah satunya Shakespeare in Love. Performa gemi- lang di Shakespeare in Love (1998) berhasil membuat si cantik Gwyneth Paltrow diganjar piala Oscar. (Media Perempuan) Cintai Seksinya Payudara Anda TAK sedikit perempuan yang tidak merasa puas terhadap tubuh- nya. Bentuk ketidakpuasan itu tecermin dari semakin meningkat- nya permintaan operasi kecantikan mulai dari bedah kosmetik wajah hingga sedot lemak. Salah satu bagian tubuh perempuan yang kerap dikeluhkan yakni payudara. (Media Hidup Sehat) 2 Varian Land Cruiser Khusus BERTEMPAT di Ballroom Kempinski Hotel Indonesia, Jakarta, diler resmi Toyota Auto2000 mengampanyekan Life is easy with Auto2000 untuk menghadapi tantangan di 2011. Ini strategi Auto2000 yang berorientasikan pada kepuasan pelanggannya (Media Otomotif) FREDY Berangkat dari kebutuhan sendiri, dua desainer beda generasi mengeluarkan koleksi baru karena tuntutan pasar. Idealisme dipertahankan lewat motif dan aplikasi. Style, 13 Idealisme dan Selera Pasar U NTUK pertama kalinya se- lama 30 tahun di bawah ke- pemimpinan Hosni Mubarak, rakyat Mesir bisa merayakan kebebasan mereka. Kemarin, puluhan ribu demonstran di Lapangan Tahrir, Kairo, menggelar salat subuh bersama sebagai tanda ucapan syukur lantaran mampu menumbangkan Mubarak dalam demonstrasi selama 18 hari. Euforia juga menyelimuti berbagai kota, di antaranya Alexandria, Mansoura, dan Suez. Lepas dari kegembiraan, perhatian rak yat Mesir kini berpusat ke jalan menuju demokrasi. “Rakyat sedang menyongsong era baru. Apa yang terjadi mendatang sangat bergantung kepada militer yang menangani keadaan dari sekarang,” papar Ali Abdel Wahab, ak- tivis prodemokrasi di Mesir. Sebagaimana dituturkan Wakil Presi- den Omar Suleiman, Jumat (11/2) ma- lam, kekuasaan berada di tangan Dewan Tinggi Militer yang dipimpin Jenderal Mohammed Hussein Tantawi. Sejauh ini, dewan belum memberikan perincian tindakan dalam fase transisi dan belum merilis informasi mengenai jadwal pemi- lihan parlemen atau presiden. Namun, stasiun televisi Al Arabiya melaporkan militer akan membubarkan kabinet pemerintah dan membekukan parlemen untuk sementara. Kemudian, Ketua Mahkamah Konstitusi akan ber- gabung dengan Dewan Tinggi Militer. Jika terbukti benar, militer praktis menguasai Mesir. Pasalnya, konstitusi ‘Negeri Piramida’ hanya mengatur dua opsi bagi seorang presiden tatkala dia meletakkan jabatan. Pertama, apabila presiden mundur sementara, wakil presiden akan meng- gantikan posisinya. Opsi itu dilakoni pada Kamis (10/2). Kedua, jika kursi presiden kosong atau presiden leng- ser secara permanen, ketua parlemen mengemban tugas presiden hingga pemilihan baru bisa digelar. Pemilihan harus berlangsung dalam rentang 60 hari sejak presiden lengser. Lantaran kedua opsi itu tidak diterap- kan dan fakta kekuasaan kini dipegang Dewan Tinggi Militer, sejumlah pe- ngamat bersikap skeptis. “Pernyataan Suleiman pertanda jelas militer meng- adakan kudeta yang dipimpin Menteri Pertahanan Mohammed Hussein Tan- tawi,” sebut Stratfor, intelijen global. Kandidat presiden Pengamat Timur Tengah Nezar al Say- yad menimpali tinjauan itu. Menurutnya, publik tidak benar-benar tahu apakah Mubarak memutuskan mundur secara sadar atau dipaksa lengser oleh militer. Apalagi, berdasarkan bocoran WikiLeaks, Tantawi adalah sosok yang menentang reformasi politik dan ekonomi semasa Mubarak berkuasa. Sementara itu, beberapa gur ingin maju sebagai kandidat presiden dalam pemilu mendatang. Antara lain, mantan Dirjen Badan Tenaga Atom Internasional (IAEA) Mohamed ElBaradei, mantan pesaing Mubarak dalam pemilihan presi- den dari kubu oposisi Ayman Nour, dan Sekjen Liga Arab Amr Moussa. Transisi Mesir menuju demokrasi di- sambut baik Presiden AS Barack Obama. Namun, dia juga menegaskan tumbang- nya Mubarak bukanlah langkah akhir. “Ini permulaan. Saya yakin akan ada hari-hari sulit di depan dan banyak pertanyaan tetap tidak terjawab.” (Al Jazeera/Reuters/AP/Time/CNN/X-5) [email protected] Berita terkait hlm 3 Rakyat Mesir Songsong Demokrasi JEROME E WIRAWAN POLISI terus memburu pelaku ke- rusuhan baik di Temanggung, Jawa Tengah, yang meletus pada Selasa (8/2) maupun di Cikeusik, Pandeg- lang, Banten, yang meledak pada Minggu (6/2). Polda Jateng, kata Kapolda Irjen Ed- ward Aritonang di Temanggung, ke- marin, telah menetapkan SYB sebagai aktor intelektual kerusuhan Temang- gung dan menjadi salah satu dari 24 tersangka kasus yang mengakibatkan tiga gereja, sekolah, dan sejumlah kenda- raan di Temanggung dibakar massa. SYB adalah warga Kecamatan Wono- boyo, Temanggung. Dia diduga telah mengorganisasi dan mengarahkan massa dalam kerusuh- an tersebut. Massa dikumpulkan sehari sebe- lum kerusuhan dan menjelang pem- berangkatan ke Pengadilan Negeri Temanggung menyaksikan sidang penistaan agama. “SYB merupakan aktor yang telah mengarahkan, mengorganisasi, dan memberi tugas yang jelas. Mereka me- nerima uang bensin dan nasi bungkus, mungkin uang SYB atau simpatisan. Dana yang digunakan untuk meng- galang massa masih kami dalami dari mana diperoleh,” katanya. Motivasi SYB melakukan itu karena tidak puas dengan vonis majelis ha- kim kepada terdakwa penista agama Antonius Richmond Bawengan de- ngan hukuman lima tahun penjara. Ke-24 tersangka itu dipindahkan ke Polda Jateng di Semarang, kemarin. Sementara itu, kemarin berlangsung serah terima jabatan Kapolres Pandeg- lang, dari AKB Alex Fauzi Rasyad kepada pejabat baru AKB Ady Suseno. Sertijab dipimpin Kapolda Banten Brigjen Agus Kusnadi. Seusai memimpin sertijab, Agus Kus- nadi mengatakan terdapat dua lagi tersangka kasus Cikeusik yang berasal dari anggota Ahmadiyah. Namun, karena masih dirawat di RS Sari Asih, Serang, Banten, keduanya belum ditahan. Dengan demikian, tersangka kasus Cikeusik menjadi tujuh orang. Dua tersangka yang ditahan di Polres Pan- deglang telah dipindahkan ke Polda Banten, sedangkan tiga lainnya tidak ditahan. (TS/WS/Ant/X-4) Alkohol Paling Mematikan SHARM el-Sheikh dikabarkan menjadi tempat pelarian Hosni Mubarak setelah lengser dari kursi kepresidenan (11/2). Resor mewah yang terletak di tepi Laut Merah itu menjadi simbol keberhasilan Mubarak dalam merebut Semenanjung Sinai dari Israel. Selama tiga dekade berkuasa, Mubarak kerap menuturkan niatnya untuk kembali ke Sinai. Sejak direbut dari Israel pada 1967, pemerintah Mesir berhasil menyulap Sharm el-Sheikh dari kampung nelayan yang kumuh men- jadi tempat wisata terkenal yang di- lengkapi fasilitas hotel bintang lima, kasino, lapangan golf, dan tempat penyelaman. Selama ini, Sharm el-Sheikh yang dijuluki ‘Las Vegas Mesir’ menjadi tujuan Mubarak melepas penat. Di sana, lelaki 82 tahun itu memiliki vila megah yang rutin ia kunjungi saat berlibur. Mubarak sering memamerkan Sharm el-Sheikh kepada tamu-tamu asing yang diundangnya untuk pertemuan politik. Salah satunya perundingan damai Timur Tengah. Pembicaraan tingkat tinggi bisa dilakukan sembari bermain golf di resor Movenpick atau menikmati Teluk Aqaba yang memukau. Presiden Amerika Serikat dan para menterinya lazim menemui Mubarak di Sharm el-Sheikh untuk berdialog menge- nai perdamaian Timur Tengah. Sejumlah kesepakatan penting terkait dengan konik Israel dan Palestina pun pernah dibuat di tempat tersebut. Di sana pula pada September lalu, Mubarak menjamu Menteri Luar Negeri AS Hillary Clinton, Perdana Menteri Israel Benyamin Netanyahu, dan Presiden Palesti- na Mahmoud Ab- bas. Akomodasi yang serbawah dan akses yang mudah, hanya sekitar 8 jam perjalanan dari Kairo, menjadikan Sharm el-Sheikh tujuan wisata favorit bagi turis lokal maupun asing. Dalam perjalanannya, resor itu pernah mengalami masa-masa sulit. Pada 2005, Sharm el-Sheikh pernah diguncang bom yang menewaskan 88 turis. (Washington Post/Mps/X-5) Hal terpenting adalah memastikan reformasi tidak jatuh ke militer. Dana yang digunakan untuk menggalang massa masih kami dalami dari mana diperoleh.” Edward Aritonang Kapolda Jateng Sharm el-Sheikh Las Vegas Timur Tengah BERSIHKAN TAHRIR SQUARE: Warga bergotong royong membersihkan Tahrir Square di Kairo, Mesir, kemarin. Tahrir Square merupakan pusat berkumpulnya sejuta rakyat Mesir untuk menumbangkan Presiden Hosni Mubarak yang telah berkuasa selama 30 tahun. REUTERS/ SUHAIB SALEM Polri Sebut SYB Dalang Kerusuhan Temanggung ANTARA/ AGUS BEBENG AP/ VINCENT THIAN MINGGU, 13 FEBRUARI 2011 | NO.10939 | TAHUN XLII | 24 HALAMAN Pemasangan Iklan & Customer Service No Bebas Pulsa: 08001990990 e-mail: [email protected] Rp2.900/eks (di luar P. Jawa Rp3.100/eks) Rp67.000/bulan (di luar P.Jawa + ongkos kirim) RATU TENIS DUNIA SEJATI Clijsters kembali menjadi petenis nomor satu dunia setelah sempat gantung raket selama dua tahun. Sport, Hlm 5 MUDA TAPI KAYA PENGETAHUAN APA yang dirasakan tiga pelajar SMP dan SMA ketika mereka memberi kuliah umum terkait dunia teknologi informasi di hadapan ratusan orang? Umum, Hlm 3 POLISI terus memburu pelaku ke- rusuhan baik di Temanggung, Jawa Tengah, yang meletus pada Selasa (8/2) maupun di Cikeusik, Pandeg- lang, Banten, yang meledak pada Minggu (6/2). Polda Jateng, kata Kapolda Irjen Ed- ward Aritonang di Temanggung, ke- marin, telah menetapkan SYB sebagai aktor intelektual kerusuhan Temang- gung dan menjadi salah satu dari 24 tersangka kasus yang mengakibatkan tiga gereja, sekolah, dan sejumlah kenda- raan di Temanggung dibakar massa. SYB adalah warga Kecamatan Wono- boyo, Temanggung. Dia diduga telah mengorganisasi dan mengarahkan massa dalam kerusuh- an tersebut. Massa dikumpulkan sehari sebe- lum kerusuhan dan menjelang pem- berangkatan ke Pengadilan Negeri Temanggung menyaksikan sidang penistaan agama. “SYB merupakan aktor yang telah mengarahkan, mengorganisasi, dan memberi tugas yang jelas. Mereka me- nerima uang bensin dan nasi bungkus, mungkin uang SYB atau simpatisan. Dana yang digunakan untuk meng- galang massa masih kami dalami dari mana diperoleh,” katanya. Motivasi SYB melakukan itu karena tidak puas dengan vonis majelis ha- kim kepada terdakwa penista agama Antonius Richmond Bawengan de- ngan hukuman lima tahun penjara. Ke-24 tersangka itu dipindahkan ke Polda Jateng di Semarang, kemarin. Sementara itu, kemarin berlangsung serah terima jabatan Kapolres Pande g- lang, dari AKB Alex Fauzi Rasyad kepada pejabat baru AKB Ady Suseno. Sertijab dipimpin Kapolda Banten Brigjen Agus Kusnadi. Seusai memimpin sertijab, Agus Kus- nadi mengatakan terdapat dua lagi tersangka kasus Cikeusik yang berasal dari anggota Ahmadiyah. Namun, karena masih dirawat di RS Sari Asih, Serang, Banten, keduanya belum ditahan. Dengan demikian, tersangka kasus Cikeusik menjadi tujuh orang. Dua tersangka yang ditahan di Polres Pan- deglang telah dipindahkan ke Polda Banten, sedangkan tiga lainnya tidak ditahan. (TS/WS/Ant/X-4) Dana yang digunakan untuk menggalang massa masih kami dalami dari mana diperoleh.” Edward Aritonang Kapolda Jateng Polri Sebut SYB Dalang Kerusuhan Temanggung MI/USMAN ISKANDAR Susu Sapi bukan untuk Bayi Para ahli gizi sudah mencoret perilaku minum susu dari bagian gaya hidup sehat. Karena sejatinya susu sapi diperuntukkan untuk anak sapi, bukan bayi manusia. Health, 14

Rp67.000/bulan Hlm 5 (di luar P.JawaUmum, Hlm 3 AP ... fileBADAN Kesehatan Dunia (WHO) me-nyatakan sekitar 4% kematian di selu-ruh dunia disebabkan oleh alkohol. Angka itu lebih besar

  • Upload
    lynhu

  • View
    223

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Rp67.000/bulan Hlm 5 (di luar P.JawaUmum, Hlm 3 AP ... fileBADAN Kesehatan Dunia (WHO) me-nyatakan sekitar 4% kematian di selu-ruh dunia disebabkan oleh alkohol. Angka itu lebih besar

BADAN Kesehatan Dunia (WHO) me-nyatakan sekitar 4% kematian di selu-

ruh dunia disebabkan oleh alkohol. Angka itu lebih besar ketimbang AIDS, tuberkulosis, dan kema-tian yang disebabkan kejahatan manusia.

Dalam laporan bertajuk Global Status Report on Alcohol and Health disebutkan bahwa sekitar 2,5 juta orang meninggal dunia akibat

alkohol setiap tahunnya. Mereka umumnya kalangan laki-laki berusia

15-59 tahun.Menenggak alkohol telah menjadi

tren di kalangan masyarakat perkotaan di berbagai negara. Parahnya, pening-

katan konsumsi ini tidak dibarengi dengan kebijakan pengawasan yang memadai. Mayoritas pemerintah mengabaikan peraturan soal konsumsi alkohol.

Berdasarkan penelitian, alkohol menjadi faktor pemicu 60 tipe penyakit di antaranya liver, epilepsi, dan kanker, serta penyebab kecelakaan lalu lintas dan tindak keke-rasan.

Pada Mei tahun lalu, menteri kesehatan dari 193 negara anggota WHO sepakat menaikkan pajak dan memperketat peraturan distribusi produk minuman beralkohol. Hal itu sebagai bagian dalam upaya menekan penyalahgunaan alkohol yang berakibat fatal. (Reuters/Mps/X-5)

PAUSE

ONLINE HARI INImediaindonesia.com

10 Film Romantis Sambut ValentineTAK perlu bersedih hati jika tahun ini Anda terpaksa merayakan Hari Valentine seorang diri. Lebih baik menonton film-film roman-tis berikut ini. Salah satunya Shakespeare in Love. Performa gemi-lang di Shakespeare in Love (1998) berhasil membuat si cantik Gwyneth Paltrow diganjar piala Oscar. (Media Perempuan)

Cintai Seksinya Payudara AndaTAK sedikit perempuan yang tidak merasa puas terhadap tubuh-nya. Bentuk ketidakpuasan itu tecermin dari semakin meningkat-nya permintaan operasi kecantikan mulai dari bedah kosmetik wajah hingga sedot lemak. Salah satu bagian tubuh perempuan yang kerap dikeluhkan yakni payudara. (Media Hidup Sehat)

2 Varian Land Cruiser KhususBERTEMPAT di Ballroom Kempinski Hotel Indonesia, Jakarta, diler resmi Toyota Auto2000 mengampanyekan Life is easy with

Auto2000 untuk menghadapi tantangan di 2011. Ini strategi Auto2000 yang berorientasikan pada kepuasan pelanggannya(Media Otomotif)

FREDY

Berangkat dari kebutuhan sendiri, dua desainer beda generasi mengeluarkan koleksi baru karena tuntutan pasar.

Idealisme dipertahankan lewat

motif dan aplikasi. Style, 13

Idealisme dan Selera Pasar

UNTUK pertama kalinya se-lama 30 tahun di bawah ke-pemimpinan Hosni Mubarak, rakyat Mesir bisa merayakan

kebebasan mereka. Kemarin, puluhan ribu demonstran di Lapangan Tahrir, Kairo, menggelar salat subuh bersama sebagai tanda ucapan syukur lantaran mampu menumbangkan Mubarak dalam demonstrasi selama 18 hari. Euforia juga menyelimuti berbagai kota, di antaranya Alexandria, Mansoura, dan Suez.

Lepas dari kegembiraan, perhatian rak yat Mesir kini berpusat ke jalan menuju demokrasi. “Rakyat sedang menyongsong era baru. Apa yang terjadi mendatang sangat bergantung kepada militer yang menangani keadaan dari sekarang,” papar Ali Abdel Wahab, ak-tivis prodemokrasi di Mesir.

Sebagaimana dituturkan Wakil Presi-den Omar Suleiman, Jumat (11/2) ma-lam, kekuasaan berada di tangan Dewan Tinggi Militer yang dipimpin Jenderal Mohammed Hussein Tantawi. Sejauh ini, dewan belum memberikan perincian tindakan dalam fase transisi dan belum merilis informasi mengenai jadwal pemi-lihan parlemen atau presiden.

Namun, stasiun televisi Al Arabiya melaporkan militer akan membubarkan kabinet pemerintah dan membekukan parlemen untuk sementara. Kemudian, Ketua Mahkamah Konstitusi akan ber-gabung dengan Dewan Tinggi Militer.

Jika terbukti benar, militer praktis me nguasai Mesir. Pasalnya, konstitusi ‘Negeri Piramida’ hanya mengatur dua opsi bagi seorang presiden tatkala dia meletakkan jabatan.

Pertama, apabila presiden mundur sementara, wakil presiden akan meng-gantikan posisinya. Opsi itu dilakoni pada Kamis (10/2). Kedua, jika kursi presiden kosong atau presiden leng-ser secara permanen, ketua parlemen mengemban tugas presiden hingga pemilihan baru bisa digelar. Pemilihan harus berlangsung dalam rentang 60 hari sejak presiden lengser.

Lantaran kedua opsi itu tidak diterap-kan dan fakta kekuasaan kini dipegang Dewan Tinggi Militer, sejumlah pe-ngamat bersikap skeptis. “Pernyataan Suleiman pertanda jelas militer meng-

adakan kudeta yang dipimpin Menteri Pertahanan Mohammed Hussein Tan-tawi,” sebut Stratfor, intelijen global.

Kandidat presidenPengamat Timur Tengah Nezar al Say-

yad menimpali tinjauan itu. Menurut nya, publik tidak benar-benar tahu apakah Mubarak memutuskan mundur secara sadar atau dipaksa lengser oleh militer. Apalagi, berdasarkan bocoran WikiLeaks, Tantawi adalah sosok yang menentang reformasi politik dan ekonomi semasa Mubarak berkuasa.

Sementara itu, beberapa fi gur ingin maju sebagai kandidat presiden dalam pemilu mendatang. Antara lain, mantan Dirjen Badan Tenaga Atom Internasional (IAEA) Mohamed ElBaradei, mantan pesaing Mubarak dalam pemilihan presi-den dari kubu oposisi Ayman Nour, dan Sekjen Liga Arab Amr Moussa.

Transisi Mesir menuju demokrasi di-sambut baik Presiden AS Barack Obama. Namun, dia juga menegaskan tumbang-nya Mubarak bukanlah langkah akhir.

“Ini permulaan. Saya yakin akan ada hari-hari sulit di depan dan banyak pertanyaan tetap tidak terjawab.” (Al Jazeera/Reuters/AP/Time/CNN/X-5)

[email protected] terkait hlm 3

Rakyat Mesir Songsong Demokrasi

JEROME E WIRAWAN

POLISI terus memburu pelaku ke-rusuhan baik di Temanggung, Jawa Tengah, yang meletus pada Selasa (8/2) maupun di Cikeusik, Pandeg-lang, Banten, yang meledak pada Minggu (6/2).

Polda Jateng, kata Kapolda Irjen Ed-ward Aritonang di Temanggung, ke-marin, telah menetapkan SYB sebagai aktor intelektual kerusuhan Temang-gung dan menjadi salah satu dari 24 tersangka kasus yang mengakibatkan tiga gereja, sekolah, dan sejumlah kenda-raan di Temanggung dibakar massa.

SYB adalah war ga Kecamatan Wono-boyo, Temanggung. Dia diduga telah meng organisasi dan mengarahkan massa dalam kerusuh-an tersebut.

Massa dikumpulkan sehari sebe-lum kerusuhan dan menjelang pem-berangkatan ke Pengadilan Negeri Temanggung menyaksikan sidang penistaan agama.

“SYB merupakan aktor yang telah mengarahkan, mengorganisasi, dan memberi tugas yang jelas. Mereka me-nerima uang bensin dan nasi bungkus, mungkin uang SYB atau simpatisan.

Dana yang digunakan untuk meng-galang massa masih kami dalami dari mana diperoleh,” katanya.

Motivasi SYB melakukan itu karena tidak puas dengan vonis majelis ha-kim kepada terdakwa penista agama Antonius Richmond Bawengan de-ngan hukuman lima tahun penjara.

Ke-24 tersangka itu dipindahkan ke Polda Jateng di Semarang, kemarin.

Sementara itu, kemarin berlangsung serah terima jabatan Kapolres Pandeg-lang, dari AKB Alex Fauzi Rasyad kepada pejabat baru AKB Ady Suseno. Sertijab dipimpin Kapolda Banten Brigjen Agus Kusnadi.

Seusai memimpin sertijab, Agus Kus-

nadi mengatakan terdapat dua lagi tersangka kasus Cikeusik yang berasal dari anggota Ahmadiyah. Namun, karena masih dirawat di RS Sari Asih, Serang, Banten, keduanya belum ditahan.

Dengan demikian, tersangka kasus Cikeusik menjadi tujuh orang. Dua tersangka yang ditahan di Polres Pan-deglang telah dipindahkan ke Polda Banten, sedangkan tiga lainnya tidak ditahan. (TS/WS/Ant/X-4)

Alkohol Paling Mematikan

SHARM el-Sheikh dikabarkan menjadi tempat pelarian Hosni Mubarak setelah lengser dari kursi kepresidenan (11/2). Resor mewah yang terletak di tepi Laut Merah itu menjadi simbol keberhasilan Mubarak dalam merebut Semenanjung Sinai dari Israel. Selama tiga dekade ber kuasa, Mubarak kerap menuturkan niatnya untuk kembali ke Sinai.

Sejak direbut dari Israel pada 1967, pemerintah Mesir berhasi l me nyulap Sharm el -Sheikh dar i kampung nelayan yang kumuh men-jadi tempat wisata terkenal yang di-lengkapi fasilitas hotel bintang lima, kasino, lapangan golf, dan tempat penyelam an.

S e l a m a i n i , Sharm el-Sheikh yang dijuluki ‘Las Vegas Mesir’ menjadi tujuan Mubarak melepas penat. Di sana, lelaki 82 tahun itu memiliki vila megah yang rutin ia kunjungi saat berlibur.

Mubarak sering memamerkan Sharm el-Sheikh kepada tamu-tamu asing yang diundangnya untuk pertemuan politik. Salah satunya perundingan damai Timur Tengah. Pembicaraan tingkat tinggi bisa

dilakukan sembari bermain golf di resor Movenpick atau menikmati Teluk Aqaba yang memukau.

Presiden Amerika Serikat dan para menterinya lazim menemui Mubarak di Sharm el-Sheikh untuk berdialog menge-nai perdamaian Timur Tengah. Sejumlah kesepakatan penting terkait dengan konfl ik Israel dan Palestina pun pernah

dibuat di tempat tersebut.

Di sana pula pada September la lu , Mubarak menjamu Menteri Luar Negeri AS Hillary Clinton, Perdana Menteri Israel Benyamin Netanyahu, dan Presiden Palesti-na Mahmoud Ab-bas.

A k o m o d a s i yang serbawah dan akses yang

mudah, hanya sekitar 8 jam perjalanan dari Kairo, menjadikan Sharm el-Sheikh tujuan wisata favorit bagi turis lokal maupun asing.

Dalam perjalanannya, resor itu pernah mengalami masa-masa sulit. Pada 2005, Sharm el-Sheikh pernah diguncang bom yang menewaskan 88 turis. (Washington Post/Mps/X-5)

Hal terpenting adalah memastikan reformasi tidak jatuh ke militer.

Dana yang digunakan untuk

menggalang massa masih kami dalami dari mana diperoleh.”

Edward AritonangKapolda Jateng

Sharm el-Sheikh Las Vegas Timur Tengah

BERSIHKAN TAHRIR SQUARE: Warga bergotong royong membersihkan Tahrir Square di Kairo, Mesir, kemarin. Tahrir Square merupakan pusat berkumpulnya sejuta rakyat Mesir untuk menumbangkan Presiden Hosni Mubarak yang telah berkuasa selama 30 tahun.

REUTERS/ SUHAIB SALEM

Polri Sebut SYB DalangKerusuhan Temanggung

ANTARA/ AGUS BEBENGAP/ VINCENT THIAN

MINGGU, 13 FEBRUARI 2011 | NO.10939 | TAHUN XLI I | 24 HALAMAN

Pemasangan Iklan & Customer

ServiceNo Bebas Pulsa:

08001990990 e-mail:

[email protected]

Rp2.900/eks(di luar P. Jawa Rp3.100/eks)

Rp67.000/bulan(di luar P.Jawa

+ ongkos kirim)

RATU TENIS DUNIA SEJATI

Clijsters kembali menjadi petenis nomor satu dunia setelah sempat gantung raket selama

dua tahun.

Sport, Hlm 5

MUDA TAPI KAYA PENGETAHUANAPA yang dirasakan tiga pelajar SMP dan SMA ketika mereka memberi kuliah umum terkait dunia teknologi informasi di hadapan ratusan orang?

Umum, Hlm 3

POLISI terus memburu pelaku ke-rusuhan baik di Temanggung, Jawa Tengah, yang meletus pada Selasa (8/2) maupun di Cikeusik, Pandeg-lang, Banten, yang meledak pada Minggu (6/2).

Polda Jateng, kata Kapolda Irjen Ed-ward Aritonang di Temanggung, ke-marin, telah menetapkan SYB sebagai aktor intelektual kerusuhan Temang-gung dan menjadi salah satu dari 24 tersangka kasus yang mengakibatkan tiga gereja, sekolah, dan sejumlah kenda-raan di Temanggung dibakar massa.

SYB adalah war ga Kecamatan Wono-boyo, Temanggung. Dia diduga telah meng organisasi dan mengarahkan massa dalam kerusuh-an tersebut.

Massa dikumpulkan sehari sebe-lum kerusuhan dan menjelang pem-berangkatan ke Pengadilan Negeri Temanggung menyaksikan sidang penistaan agama.

“SYB merupakan aktor yang telah mengarahkan, mengorganisasi, dan memberi tugas yang jelas. Mereka me-nerima uang bensin dan nasi bungkus, mungkin uang SYB atau simpatisan.

Dana yang digunakan untuk meng-galang massa masih kami dalami dari mana diperoleh,” katanya.

Motivasi SYB melakukan itu karena tidak puas dengan vonis majelis ha-kim kepada terdakwa penista agama Antonius Richmond Bawengan de-ngan hukuman lima tahun penjara.

Ke-24 tersangka itu dipindahkan ke Polda Jateng di Semarang, kemarin.

Sementara itu, kemarin berlangsung serah terima jabatan Kapolres Pandeg-lang, dari AKB Alex Fauzi Rasyad kepada pejabat baru AKB Ady Suseno. Sertijab dipimpin Kapolda Banten Brigjen Agus Kusnadi.

Seusai memimpin sertijab, Agus Kus-

nadi mengatakan terdapat dua lagi tersangka kasus Cikeusik yang berasal dari anggota Ahmadiyah. Namun, karena masih dirawat di RS Sari Asih, Serang, Banten, keduanya belum ditahan.

Dengan demikian, tersangka kasus Cikeusik menjadi tujuh orang. Dua tersangka yang ditahan di Polres Pan-deglang telah dipindahkan ke Polda Banten, sedangkan tiga lainnya tidak ditahan. (TS/WS/Ant/X-4)

Dana yang digunakan untuk

menggalang massa masih kami dalami dari mana diperoleh.”

Edward AritonangKapolda Jateng

Polri Sebut SYB DalangKerusuhan Temanggung

MI/USMAN ISKANDAR

Susu Sapibukan untuk Bayi Para ahli gizi sudah mencoret perilaku minum susu dari bagian gaya hidup sehat. Karena sejatinya susu sapi diperuntukkan untuk anak sapi, bukan bayi manusia.

Health, 14