3
CATATAN KULIAH RINGKASAN : WAKTU (HARI, TAHUN, BULAN) Peredaran bumi mengelilingi matahari disebut revolusi. Bumi mengelilingi matahari karena adanya gaya gravitasi matahari. Gaya gravitasi matahari lebih besar daripada gaya gravitasi bumi. Oleh karena itu, bumi yang berputar mengelilingi matahari, bukan sebaliknya. Karena adanya adanya interaksi gravitasi antara planet dan matahari beserta dengan benda langit lainnya sehingga bentuk lintasan planet berbentuk elips, begitu juga benda-benda langit lain yang terpengaruh oleh gravitasi benda langit yang besar maka lintasannya juga elips. Rotasi bumi adalah gerak putar bumi pada sumbu putarnya. Akibat pergerakan pada sumbunya, setiap daerah di bumi mengalami siang dan malam, walaupun dengan panjang siang dan malam yang bisa berbeda-beda. Masa rotasi Bumi pada sumbunya dalam dalam hubungannya dengan bintang ialah 23 jam, 56 menit dan 4.091 detik sedangkan Masa rotasi dalam kaitannya dengan Matahari ialah 24 jam Gerak semu harian matahari disebabkan oleh rotasi bumi yang mengakibatkan perubahan posisi matahari setiap harinya. matahari terlihat terbit di timur dan tenggelam di barat. padahal gerak semu ini teramati karena bumi kita yang ber-rotasi dengan arah sebaliknya, dari barat ke timur. sehingga akan muncul tampak kesan semu bahwa dari sudut pandang kita (sebagai pengamat) di bumi, matahari-lah yang bergerak mengelilingi. Bumi membutuhkan waktu selama 1 tahun untuk bergerak mengelilingi matahari (revolusi). bumi, selain bergerak mengelilingi matahari, juga bergerak berputar terhadap sumbunya (rotasi). tetapi sumbu rotasi bumi ini tidak sejajar terhadap sumbu revolusi, melainkan sedikit miring sebesar 23,5 derajat. akibat dari miringnya sumbu rotasi bumi itu, matahari tidak selalu terlihat di atas khatulistiwa mumi, matahari akan terlihat berada di bagian utara dan selatan bumi. selama setengah tahun, matahari lebih banyak menerangi bumi bagian utara, dan setengah

rinkasan

Embed Size (px)

DESCRIPTION

ipba

Citation preview

CATATAN KULIAHRINGKASAN: WAKTU (HARI, TAHUN, BULAN)Peredaran bumi mengelilingi matahari disebut revolusi. Bumi mengelilingi matahari karena adanya gaya gravitasi matahari. Gaya gravitasi matahari lebih besar daripada gaya gravitasi bumi. Oleh karena itu, bumi yang berputar mengelilingi matahari, bukan sebaliknya.Karena adanya adanya interaksi gravitasi antara planet dan matahari beserta dengan benda langit lainnya sehingga bentuk lintasan planet berbentuk elips, begitu juga benda-benda langit lain yang terpengaruh oleh gravitasi benda langit yang besar maka lintasannya juga elips. Rotasi bumi adalah gerak putar bumi pada sumbu putarnya. Akibat pergerakan pada sumbunya, setiap daerah di bumi mengalami siang dan malam, walaupun dengan panjang siang dan malam yang bisa berbeda-beda. Masa rotasi Bumi pada sumbunya dalam dalam hubungannya dengan bintang ialah 23 jam, 56 menit dan 4.091 detik sedangkan Masa rotasi dalam kaitannya dengan Matahari ialah 24 jamGerak semu harian matahari disebabkan oleh rotasi bumi yang mengakibatkan perubahan posisi matahari setiap harinya. matahari terlihat terbit di timur dan tenggelam di barat. padahal gerak semu ini teramati karena bumi kita yang ber-rotasi dengan arah sebaliknya, dari barat ke timur. sehingga akan muncul tampak kesan semu bahwa dari sudut pandang kita (sebagai pengamat) di bumi, matahari-lah yang bergerak mengelilingi.Bumi membutuhkan waktu selama 1 tahun untuk bergerak mengelilingi matahari (revolusi). bumi, selain bergerak mengelilingi matahari, juga bergerak berputar terhadap sumbunya (rotasi). tetapi sumbu rotasi bumi ini tidak sejajar terhadap sumbu revolusi, melainkan sedikit miring sebesar 23,5 derajat. akibat dari miringnya sumbu rotasi bumi itu, matahari tidak selalu terlihat di atas khatulistiwa mumi, matahari akan terlihat berada di bagian utara dan selatan bumi. selama setengah tahun, matahari lebih banyak menerangi bumi bagian utara, dan setengah tahun berikutnya matahari lebih banyak menerangi bumi bagian selatan.Dalam gerak semunya, matahari akan tampak bergerak dari khatulistiwa (equator) antara 23,5 derajat lintang utara dan lintang selatan. pada tanggal 21 maret 21 juni, matahari bergeser dari khatulistiwa menuju ke utara dan akan berbalik arah setelah mencapai 23,5 derajat lintang utara dan kembali bergerak menuju khatulistiwa. setelah itu, matahari akan tampak bergerak ke selatan dan berbalik arah setelah mencapai 23,5 derajat lintang selatan.Sekitar tanggal 21 maret saat matahari melintasi ekuator langit, momen ini juga disebut hari pertama musim semi. saat matahari mencapai deklinasi ini pada titik balik matahari musim panas sekitar bulan juni 21. hari ini juga disebut pertengahan musim panas atau hari pertama musim panas. matahari mencapai deklinasi dari -23,5 derajat pada titik balik matahari musim dingin, sekitar 21 desember.Revolusi Bulan Sebagai satelit Bumi, Bulan bergerak mengelilingi Bumi. Gerakan Bulan mengelilingi Bumi disebut revolusi Bulan. Waktu yang diperlukan Bulan untuk satu kali revolusi adalah sebulan (29 hari). Saat berevolusi, luas bagian Bulan yang terkena Matahari berubah-ubah. Oleh karena itu, bentuk Bulan dilihat dari Bumi juga berubah-ubah.Pasang purnama terjadi pada saat Bulan purnama dan Bulan baru. Pasangperbani terjadi pada saat Bulan paruh.Perubahan bentuk Bulan itu disebut fase-fase Bulan. Dalam sekali revolusi, Bulan mengalami delapan fase. Apabila dirata-rata, setiap fase Bulan berlangsung selama kurang lebih 34 hari.

Pertanyaan Bagaimana pengaruh gravitasi bulan terhadap rotasi bumi ?Dengan adanya gravitasi bulan perlahan perputaran bumi pada porosnya semakin melambat sehingga waktu sekarang melambat di bandingkan waktu yang berabad-abad yang lalu Hal ini bisa dilihat dari melambatnya satu hari pada masa kini sebesar 1.7 milidetik dibanding seabad yang lalu. Sehingga dapat disimpulkan semakin lama waktu akan bertambah cepat.s