7
Resep Ayam Cabe Ijo Print Waktu persiapan 15 minit Waktu memasak 30 minit Waktu total 45 minit Penulis: Titi Macam resep: Main Cuisine: Indonesia Saran penyajian: 8 Bahan-bahan Bahan: 1 ekor ayam broiler, cuci bersih, potong 8 bagian 1 sdm air jeruk nipis 2 sdt garam 3 sdm minyak goreng untuk menumis 2 lembar daun jeruk 1 buah serai, memarkan pangkalnya Bumbu Halus: 8 butir bawang merah 5 siung bawang putih 10 buah cabai hijau besar 5 buah cabai rawit hijau 3 cm jahe 2 cm kunyit 3 butir kemiri

Resep masakan

Embed Size (px)

DESCRIPTION

resep makanan

Citation preview

Page 1: Resep masakan

Resep Ayam Cabe Ijo 

Print Waktu persiapan15 minit Waktu memasak30 minit Waktu total45 minit  Penulis: TitiMacam resep: MainCuisine: IndonesiaSaran penyajian: 8Bahan-bahanBahan:

1 ekor ayam broiler, cuci bersih, potong 8 bagian 1 sdm air jeruk nipis 2 sdt garam 3 sdm minyak goreng untuk menumis 2 lembar daun jeruk 1 buah serai, memarkan pangkalnya

Bumbu Halus:

8 butir bawang merah 5 siung bawang putih 10 buah cabai hijau besar 5 buah cabai rawit hijau 3 cm jahe 2 cm kunyit 3 butir kemiri 1 sdt garam 1 sdt gula pasir

Cara membuat

Page 2: Resep masakan

1. Lumuri potongan ayam dengan air jeruk nipis dan garam, sisihkan, niarkan selama 15 menit.

2. Goreng ayam dalam minyak banyak hingga kuning kecokelatan3. Tumis seluruh bumbu halus hingga harum dan matang, masukkan daun jeruk dan

serai. Kemudian masukkan ayam goreng. Aduk hingga bumbu cabai hijau merata.4. Sajikan hangat.

Resep Ayam Goreng Padang 

Print Waktu persiapan20 minit Waktu memasak45 minit Waktu total1 jam 5 minit  Penulis: SiskaMacam resep: MainCuisine: IndonesiaSaran penyajian: 8Bahan-bahanBahan:

2 ekor ayam kampung muda, masing-masing belah 4 2 sdm air jeruk nipis 2 butir telur, kocok sebentar 2 ruas ibu jari lengkuas, parut minyak goreng secukupnya, untuk menggoreng

Bumbu halus:

1 ruas ibu jari lengkuas, parut 4 siung bawang putih ½ sdt merica bulat 1 ruas jari kunyit garam secukupnya

Cara membuat

1. Cuci bersih ayam, kemudian lumuri dengan bumbu halus, air jeruk nipis,diamkan selama 30 menit hingga bumbu meresap.

Page 3: Resep masakan

2. Celupkan ayam berbumbu ke dalam telur kocok yang di campur dengan lengkuas parut, kemudian goring ayam dengan minyak panas hingga berwarna kuning kecoklatan dan atang. Angkat, tiriskan.

Resep Ayam Goreng Paniki 

Print Waktu persiapan25 minit Waktu memasak50 minit Waktu total1 jam 15 minit  Penulis: SiskaMacam resep: MainCuisine: IndonesiaSaran penyajian: 5 porsiBahan-bahanBahan:

1 ekor ayam kampung muda (750 gram), potong 4 bagian 1 ruas jari jahe, parut 1 batang serai, iris halus 1 lembar daun pandan, iris halus 5 lembar daun jeruk 750 ml santan encer 250 ml santan kental dari 1 butir kelapa minyak secukupnya, untuk menumis dan menggoreng

Bumbu yang dihaluskan:

10-15 buah cabai merah 10 butir bawang merah 4 siung bawang putih 4 butir kemiri, sangrai garam secukupnya

Cara membuat

Page 4: Resep masakan

1. Cuci bersih ayam, masing-masing agak dimemarkan.2. Panaskan 3 sdm minyak, tumis bumbu halus, jahe, serai, daun jeruk, dan daun pandan

hingga harum. Masukan ayam, masak sambil sesekali diaduk hingga daging ayam berubah warna.

3. Tuang santan encer, aduk dan masak hingga santan hampir habis dan ayam matang.4. Tuang santan kental, aduk perlahan dan masak hingga santan habis dan ayam cukup

lunak. Jika ternyata ayam kurang lunak, dapat ditambahkan air panas secukupnya, dan lanjutkan memasaknya hingga air habis. Matikan api dan biarkan agak dingin.

5. Panaskan minyak goreng cukup banyak, goreng ayam berikut bumbunya hingga cukup kering. Angkat, tiriskan, siap dihidangkan.

Resep Daging Asam Padeh 

Print Waktu persiapan25 minit Waktu memasak60 minit Waktu total1 jam 25 minit  Penulis: SiskaMacam resep: MainCuisine: IndonesiaSaran penyajian: 7 porsiBahan-bahanBahan:

1 kg daging sanding lamur (brisket) 3 mata asam kandis 2 buah tomat, potong-potong 3 lembar daun salam 1 ruas ibu jari jahe, memarkan 3 sdm cabai merah giling 1 sdt gula pasir, secukupnya 100 ml minyak goreng, untuk menumis 1 liter air panas

Bumbu yang dihaluskan:

10 butir bawang merah 5 siung bawang putih garam secukupnya

Page 5: Resep masakan

Cara membuat

1. Iris daging melebar dengan tebal kurang lebih 1 cm, kemudian potong-potong.2. Campur daging dengan bumbu halus, cabai merah giling, asam kandis, tomat dan jahe

yang sudah dimemarkan, campur merata. Diamkan selama kurang lebih 30 menit (simpan dalam kulkas) agar bumbu meresap.

3. Panaskan minyak, masukan daging berbumbu, aduk-aduk hingga daging berubah warna. Tambahkan air, aduk rata, masak hingga kuah mengental dan daging empuk.

4. Bubuhi gula pasir, aduk hingga tercampur rata, angkat. Sajikan.

Iga Balado 60 menit 4 Lauk pauk

Keluarga suka banget sama Iga, sop iga sudah biasa kali ini saya sajikan iga balado utk keluarga saya..

+

Bahan-bahan

1/2 kg iga sapi 3 siung bawang putih 1 siung bombay, iris 20 bh cabe merah keriting 2 lbr daun jeruk secukupnya garam secukupnya pala bubuk secukupnya merica 2 bh kapulaga 1 ruas jari jahe 1 ltr air secukupnya minyak goreng +

Langkah

1. 1

Rebus iga bersama jahe dan garam

+

2Haluskan 1/2 bombay, 2 siung bawang putih, lada. Kemudian tumis hingga harum

Page 6: Resep masakan

+ 3Setelah iga matang masukan bumbu yg dihaluskan & tambahkan kapulaga, pala bubuk. Didihkan iga kembali selama 15menit, tiriskan iga+ 4Giling/ ulek kasar cabe merah bersama 1/2 bombay & 1 siung bawang putih+ 5Panaskan minyak lalu goreng iga sebentar hingga iga berubah warna+ 6Tumis cabe yg sudah digiling tambahkan daun jeruk. Jika kurang rasa tambahkan garam/penyedap sesuai selera. Masukan iga goreng, aduk rata.+ 7Iga balado siap dihidangkan