14
i REPRESENTASI PEREMPUAN DALAM FILM REMAJA INDONESIA (analisis semiotik pada film "satu jam saja" karya ario rubbik) SKRIPSI Diajukan Kepada Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Malang Sebagai Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana (S-1) Ilmu Komunikasi Disusun Oleh: SINDHI DHEWANDHA 09220062 1. Widiya Yutanti, MA 2 Drs. Farid Rusman, M.Si PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2015

REPRESENTASI PEREMPUAN DALAM FILM REMAJA ...eprints.umm.ac.id/22630/1/jiptummpp-gdl-sindhidhew-41415...REPRESENTASI PEREMPUAN DALAM FILM REMAJA INDONESIA (analisis semiotik pada film

  • Upload
    others

  • View
    17

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

  • i

    REPRESENTASI PEREMPUAN DALAM FILM REMAJA INDONESIA

    (analisis semiotik pada film "satu jam saja" karya ario rubbik)

    SKRIPSI

    Diajukan Kepada Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Malang

    Sebagai Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana (S-1) Ilmu Komunikasi

    Disusun Oleh:

    SINDHI DHEWANDHA

    09220062

    1. Widiya Yutanti, MA

    2 Drs. Farid Rusman, M.Si

    PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI

    FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

    UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

    2015

  • ii

    LEMBAR PERSETUJUAN SKRIPSI

    Nama : Sindhi Dhewandha

    NIM : 09220062

    Jurusan : Ilmu Komunikasi

    Fakultas : Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

    Judul Skripsi : REPRESENTASI PEREMPUAN DALAM FILM REMAJA INDONESIA (Analisis Semiotik Pada Film “Satu Jam Saja” Karya Ario Rubbik)

    Disetujui,

    Pembimbing I Pembimbing II

    Widiya Yutanti S.sos, MA. Drs. Farid Rusman, M.Si

    Mengetahui,

    Ketua, Jurusan Ilmu Komunikasi

    Sugeng Winarno, M.A

  • iii

    LEMBAR PENGESAHAN

    Nama : Sindhi Dhewandha NIM : 09220062 Jurusan : Ilmu Komunikasi Fakultas : Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Konsentrasi : Audio Visual Judul Skripsi : REPRESENTASI PEREMPUAN DALAM FILM REMAJA

    INDONESIA (Analisis Semiotik Pada Film “Satu Jam Saja” Karya Ario Rubbik)

    Telah dipertahankan dihadapan Dewan Penguji Skripsi Jurusan Ilmu Komunikasi

    Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Malang

    dan dinyatakan LULUS Pada Hari : Selasa

    Tanggal : 1 September 2015

    Tempat : Ruang 609

    Mengesahkan,

    Dekan FISIP UMM

    Dr. Asep Nurjaman, M.Si Dewan Penguji:

    1. Zen Aminudin M.Med Kom Penguji I ( )

    2. Winda Hardyanti M.Si Penguji II ( )

    3. Widiya Yutanti, MA Penguji III ( )

    4. Drs. Farid Rusman, M.Si Penguji IV ( )

  • iv

    PERNYATAAN ORISINALITAS

    Yang bertanda tangan dibawah ini:

    Nama : Sindhi Dhewandha

    Tempat, tanggal lahir : Mojokerto, 25 Desember 1990

    NIM : 09220062

    Jurusan : Ilmu Komunikasi

    Fakultas : Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

    Menyatakan bahwa karya ilmiah (skripsi) dengan judul:

    REPRESENTASI PEREMPUAN DALAM FILM REMAJA INDONESIA (Analisis

    Semiotik Pada Film “Satu Jam Saja” Karya Ario Rubbik)

    Adalah bukan karya tulis ilmiah (skripsi) orang lain, baik sebagian ataupun

    seluruhnya, kecuali dalam bentuk kutipan yang telah saya sebutkan sumbernya

    dengan benar.

    Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya dan apabila

    pernyataan ini tidak benar, saya bersedia mendapat sanksi sesuai dengan ketentuan

    yang berlaku.

    Malang, 21 April 2015

    Yang Menyatakan,

    Sindhi Dhewandha

  • v

    BERITA ACARA BIMBINGAN SKRIPSI

    Nama : Sindhi Dhewandha NIM : 09220062 Jurusan : Ilmu Komunikasi Fakultas : Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Konsentrasi : Audio Visual Judul Skripsi : REPRESENTASI PEREMPUAN DALAM FILM REMAJA

    INDONESIA (Analisis Semiotik Pada Film “Satu Jam Saja” Karya

    Ario Rubbik)

    Pembimbing : 1. Widiya Yutanti S.sos, MA.

    2. Drs. Farid Rusman, M.Si

    Kronologi Bimbingan:

    Tanggal Paraf Pembimbing Keterangan Pembimbing I Pembimbing II

    28 Maret 2015 Acc. Judul

    30 Maret 2015 Acc. Bab 1-3

    17 April 2015 Bimbingan Revisi Bab 4-6

    22 April 2015 Acc. Bab Penutup, Buat Abstrak

    23 April 2015 Acc. Keseluruhan Naskah

    Disetujui,

    Pembimbing I Pembimbing II

    Widiya Yutanti S.sos, MA. Drs. Farid Rusman, M.Si

  • vi

    KATA PENGANTAR

    Assalamualaikum, Wr. Wb.

    Dengan selalu mengucap Alhamdulillahirobbil’alamin, rasa syukur

    kehadirat Allah SWT atas berkat, rahmat dan kuasa-Nya sehingga penulis dapat

    menyelesaikan skripsi yang disusun untuk memenuhi salah satu syarat guna

    memperoleh gelar Sarjana Ilmu Komunikasi pada Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu

    Politik Universitas Muhammadiyah Malang dengan judul :

    REPRESENTASI PEREMPUAN DALAM FILM REMAJA INDONESIA

    (analisis semiotik pada film "satu jam saja" karya ario rubbik)

    Tidak sedikit kesulitan dan rintangan yang penulis hadapi dalam

    penyusunan skripsi ini, yang tidak dapat terwujud tanpa bantuan dan dorongan dari

    bebagai pihak. Oleh karena itu penulis mengucapkan terima kasih atas semua

    bantuan dan dorongan baik secara moral maupun materiil sehingga

    terselesaikannya skripsi ini, kepada :

    1. Allah SWT dan Nabi Muhammad SAW

    2. Kedua orang tua saya Bapak H.Sutikno (alm.) dan Ibu Hj.Susiati, adek-adek

    saya tercinta yang telah senantiasa tidak ada henti untuk mendoakan,

    memotivasi dan memberikan kasih sayang yang melimpah sehingga

    terselesaikannya skripsi ini.

    3. Ibu Widiya Yutanti, MA. selaku dosen pembimbing I dan Bapak Drs. Farid

    Rusman, M.Si selaku dosen pembimbing II yang telah sabar dalam

    menyampaikan ilmu, memberikan pencerahan, bimbingan dan pengarahan

    sehingga skripsi ini dapat segera terselesaikan.

  • vii

    4. Bapak Zen Amirudin, M.Med.Kom dan Ibu Winda Hardyanti M.Si selaku

    dosen Penguji skripsi. Terima kasih atas kritik dan sarannya untuk menjadikan

    skripsi ini lebih baik lagi.

    5. Bapak Nasrullah M.Si selaku dosen wali yang memberikan motivasi, dukungan

    dan bimbingannya, hingga terselesaikan skripsi ini.

    6. Seluruh dosen jurusan Ilmu Komunikasi Universitas Muhammadiyah Malang

    yang telah membantu dalam bentuk sumbangan pemikiran tentang hal-hal yang

    terkait dalam skripsi ini, serta telah memberikan motivasi sehingga skripsi ini

    dapat segera terselesaikan.

    7. Para Staf TU dan pegawai partime TU yang membantu melayani segala

    kebutuhan birokrasi

    8. Seluruh penulis buku yang telah menjadi sumber inspirasi dan membantu dalam

    memberikan ilmu pengetahuan, wawasan serta pemahan tentang segala hal yang

    terkandung dalam penulisan skripsi ini.

    9. Seluruh teman-teman Ilmu Komunikasi angkatan 2009 Terima kasih atas

    bantuan dan dukungannya selama ini serta telah menjadi sahabat selama kuliah

    di UMM.

    10. Teman teman dari Bodo Bodo Ceria (BBC) Terima kasih sudah menjadi sahabat

    dan teman bermain serta produksi selama kuliah di UMM, banyak pengalaman

    dan ilmu yang saya dapat dari kalian guys!

  • viii

    11. Anjar, Cece, Cimek, Ciquita, Docky, Dimas, Editya, Eqi, Ervan, Fahmi, Nadlir,

    Ndaru, Teddy, canda tawa dan pengalaman dengan kalian sungguh mengesankan.

    12. Dimastika Nugra Sanggatra, SS. yang sudah memberikan semangat untuk segera

    menyelesaikan skripsi dan menjadi Grammar Checker abstraksi skripsi ini.

    13. Ayu Widya Wulandari, S.Ikom. terima kasih karena selalu memberi semangat

    dan selalu mengingatkan untuk segera menyelesaikan skripsi ini.

    14. Teman teman Mavens, Unda-Undi, Atlesta, Coldiac, dan seluruh keluarga besar

    Monev Studio, Mas Wendy, Ari, Kez, Teja, Santo, Boncell, Revi, terima kasih

    sudah membuat hidup saya lebih ceria, dan memberikan ruang untuk berkarya.

    15. Serta kepada seluruh sahabat-sahabatku dan pihak lain yang juga turut

    memberikan bantuan dan belum sempat saya sebutkan satu-persatu, semoga Allah

    SWT membalas semua amal kebaikan dengan pahala yang berlipat.

    Akhir kata dengan segala kekurangan dan keterbatasan kemampuan yang

    ada, sehingga apabila masih terdapat kekurangan dalam penyusunan skripsi ini,

    maka penulis menyampaikan permohonan maaf yang sebesar-besarnya serta

    mengharapkan kritik dan saran yang membangun untuk memperbaiki penulisan

    skripsi ini. Semoga dapat berguna dan bermanfaat bagi pihak yang

    membutuhkannya.

    Wassalamu’alaikum, Wr. Wb.

    Malang, 2 Agustus 2012

    Penulis

  • ix

    DAFTAR ISI

    COVER …………………………………………………………………....... i

    LEMBAR PERSETUJUAN SKRIPSI …………………............................ ii

    LEMBAR PENGESAHAN SKRIPSI ……………………………………. iii

    PERNYATAAN ORISINALITAS …………………………….................. iv

    BERITA ACARA BIMBINGAN …………………………………............. v

    ABSTRAK ……………………………………………...…........................... vi

    KATA PENGANTAR ......……………………………...….......................... x

    DAFTAR ISI ……………………………………………...…...................... xiii

    BAB I PENDAHULUAN

    1.1 Latar Belakang ……………………………………………...….. 1

    1.2 Rumusan Masalah …………………………………………...…. 5

    1.3 Tujuan dan Manfaat Penelitian ……………………………….... 6

    1.3.1 Tujuan Penelitian ………………………………...… 6

    1.3.2 Manfaat Penelitian ……………………………..…... 6

    BAB II TINJAUAN PUSTAKA

    2.1 Film Sebagai Medium Komunikasi Massa ………………......... 7

    2.1.1 Jenis Film .................................................................. 13

    2.1.2 Film Sebagai Refleksi Realitas Sosial ......................... 14

    2.2 Film Drama Remaja ................................................................. 15

    2.3 Representasi Film dan Realitas Sosial ........................................ 16

    2.4 Patriarki ................................................................................... 18

    2.5 Tanda, Makna dan Mitos dalam Film ........................................ 25

  • x

    BAB III METODE PENELITIAN

    3.1 Tipe Penelitian ............................................................................ 32

    3.2 Sumber Data dan Tehnik Pengumpulan Data ............................. 33

    3.3 Unit Analisis ................................................................................ 34

    3.4 Teknik Analisis Data ................................................................... 35

    BAB IV DESKRIPSI OBYEK PENELITIAN

    4.1 Profil Film ................................................................................... 37

    4.2 Sinopsis Film ............................................................................... 38

    4.3 Deskripsi Tokoh ........................................................................... 41

    4.4 Profil Rumah Produksi ................................................................. 42

    4.5 Biografi Pemain ............................................................................ 44

    BAB V PEMBAHASAN

    5.1 Perempuan Direpresentasikan Sebagai Sosok yang Lemah ........ 63

    5.2 Perempuan Direpresentasikan Sebagai Alat Penarik Hasrat ....... 69

    5.3 Perempuan Direpresentasikan Sebagai Kaum Subordinasi ......... 74

    5.4 Perempuan Direpresentasikan Sebagai Sosok yang Emosional... 78

    5.5 Perempuan Direpresentasikan Sebagai Sosok yang Memiliki

    Rasa Kasih Sayang ....................................................................... 85

    BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

    6.1 Kesimpulan ..................................................................................... 92

    6.2 Saran .............................................................................................. 93

    DAFTAR PUSTAKA

  • xi

    DAFTAR PUSTAKA

    BUKU

    Dani, Cavallaro. 2004. Critical and Cultural Theory: Teori Kritis dan Teori

    Budaya. Yogyakarta: Niagara

    Eriyanto. 2001. Analisis Wacana Pengantar Analisis Teks Media. Yogyakarta: LkiS

    Fiske, John. 1990. Cultural and Communication Studies. Yogyakarta: Jalasutra

    __________. 2012. Pengantar Ilmu Komunikasi – Edisi Ketiga. Jakarta: Rajawali

    Pers

    Hamidi. 2007. Metode Penelitian dan Teori Komunikasi. Malang: UMM Press

    Irawanto, Budi. 1999. Film, Ideologi dan Militer; Hegemoni Militer dalam Sinema

    Indonesia. Yogyakarta: Media Pressindo

    Javandalasta, Panca. 2011. 5 Hari Mahir BIkin Film. Surabaya: Mumtaz

    Kriyantono, Rahmad. 2006. Teknik praktis riset komunikasi disertai contoh praktis

    riset media, public relation, advertising, komunikasi organisasi, komunikasi

    pemasaran. Jakarta: Kencana Prenada Media Grup

    Kuswandi, Wawan. 1996. Komunikasi Massa (sebuah Analisis Media Televisi).

    Jakarta: Rineke Cipta

    Kurniawan. 2001. Semiologi Roland Barthes. Magelang: Indonesiatera.

  • xii

    Moleong, Lexy. 2002. Metodologi Penelitian Kaualitatif. Bandung: PT Remaja

    Rosdakarya

    Mulyana, Deddy. 2012. Ilmu Komunikasi: Suatu Pengantar. Bandung: PT Remaja

    Rosdakarya

    McQuail, Denis. 1989. Teori Komunikasi Massa - Suatu Pengantar. Jakarta:

    Erlangga

    Nina, Johan. 2012. Perempuan Nuaulu: Tradisionalisme & Kultur Patriarki.

    Yayasan Obor Indonesia

    Sobur, Alex. 2001. Analisis teks media; suatu pengantar untuk analisis wacana,

    analisis semiotik, dan analisis framming. Bandung: Remaja Rosdakarya

    __________.2003. Psikologi Umum. Bandung: Pustaka Setia

    __________.2006. Semiotika Komunikasi. Cetakan Ketiga. Bandung: Remaja

    Rosdakarya

    Paul Cobley & Litza Jansz, 1999. Introducing Semiotics. NY: Totem Books

    Pratista, Himawan. 2008. Memahami film. Yogyakarta: Homerian Pustaka

    Usman, Husain. 2009. Metodologi Penelitian Sosial. Jakarta: Bumi Aksara

    Winarni. 2003. Komunikasi Massa. Malang: Umm Press

    Winarso, H.P. 2005. Sosiologi Komunikasi Massa. 1st edn, Prestasi Pustaka, Jakarta

  • xiii

    non buku

    Andiwinata, eldi. 2014. Biografi Revalina S. Temat . diakses pada 5 April 2015 pukul 05.20WIB http://coretanmahasiswa19.blogspot.com/2014/12/biografi-revalina-s-temat.html#ixzz3WfH7697R

    Anonim.Profil Andhika Pratama. diakses pada 5 April 2015 pukul 05.50WIB http://www.kapanlagi.com/indonesia/a/andhika_pratama/

    Anonim. 2010. Satu Jam Saja : Kisah Cinta Tulus Walau Harus Menanti. di akses

    pada 23 februari pukul 21.20 WIB http://marketplus.co.id/2010/10/satu-jam-saja-

    kisah-cinta-tulus-walau-harus-menanti/

    Anonim. filmografi karnos film. diakses pada 1April 2015 pukul 10.50WIB http://www.indonesianfilmcenter.com/pages/filminfo/production.php?comid=658

    Anonim. karnos Film. diakses pada 1April 2015 pukul 10.00 WIB http://id.wikipedia.org/wiki/Karnos_Film

    Dianingtyas , Edwina Ayu. 2010. Representasi Perempuan Jawa Dalam Film

    R.A.Kartini. di akses pada 23 februari pukul 23.15 WIB

    http://eprints.undip.ac.id/23906/1/EDWINA_A.D_-_D2C005154.pdf

    Herwandito, Seto. 2013 . Representasi Perempuan dalam Film Sang Penari (Kajian

    Semiotika Roland Barthes). di akses pada 27 februari pukul 18.15 WIB

    http://repository.uksw.edu/handle/123456789/3841?show=full

    Khotimah, S. 2015. Kajian Budaya Dan Media. di akses pada 25 februari pukul

    20.15 WIB http://www.academia.edu/7505678/KAJIAN_BUDAYA_DAN_MEDIA

    Prayoga, Dhida. 2015. Biodata dan Profil Lengkap Vino G Bastian Terbaru. diakses pada 5 April 2015 pukul 04.50WIB http://www.szaktudas.com/vino-g-bastian-29678.html

    Rangga, Suka. 2011. Resensi Film Satu Jam Saja. diakses pada 25maret 2015 pukul 21.00 WIB http://sukarangga.blogspot.com/2011/06/resensi-film-satu-jam-saja.html

  • xiv

    Penelitian terdahulu

    Angga Arista Salam, 2014. Makna Cinta dan Persahabatan dalam Film Fiksi

    (Analisis Semiotik dalam Film 5cm karya Rizal Mantovani).

    Fatma H.S. Putri. Representasi Perempuan Dalam Film Horor Indonesia” (Analisis

    Semiotik pada Film Perawan Seberang).