Relevant Cost.rtf

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/18/2019 Relevant Cost.rtf

    1/26

    BIAYA RELEVAN

    (RELEVANT COST)

    Pengambilan Keputusan Taktis

    Biaya Relevan ( Relevant Cost ) dibutuhkan dalam pengambilan keputusan taktis.

    Sebelum membahas relevant cost , maka perlu diketahui terlebih dahulu apa yang dimaksud

    dengan keputusan dan bagaimana membuat suatu keputusan. Keputusan adalah menetapkan

    satu pilihan diantara beberapa alternatif yang dapat dipilih. Sebelum memutuskan suatu

    alternatif pilihan maka pembuat keputusan harus mempertimbangkan atau membandingkan

    manfaat dan kerugian dari setiap alternatif pilihan yang ada.

    Pengambilan keputusan taktis terdiri dari pemilihan di antara berbagai alternatif 

    dengan hasil yang langsung atau terbatas. Menerima pesanan khusus dengan harga yang lebih

    rendah dari harga jual nrmal untuk memanfaatkan kapasitas menganggur dan meningkatkan

    laba tahun ini merupakan suatu !nth. "adi, beberapa keputusan taktis !enderung bersifat

     jangka pendek, namun harus diperhatikan bah#a keputusan jangka pendek sering kali

    mengandung knsekuensi jangka panjang. $nth kedua, misalkan suatu perusahaan sedang

    mempertimbangkan untuk memprduksi satu kmpnen daripada membelinya dari pemask.

    %ujuannya adalah untuk menekan biaya pembuatan prduk utama dengan segera. &amun

    keputusan taktis ini mungkin merupakan sebagian ke!il dari keseluruhan strategi perusahaan

    dalam meraih keunggulan biaya.

    "adi, keputusan taktis sering kali berupa tindakan berskala ke!il yang bermanfaat

    untuk tujuan jangka panjang. %ujuan keseluruhan dari pengambilan keputusan strategis

    adalah untuk memilih strategi alternatif sehingga keunggulan bersaing jangka panjang dapat

    ter!apai. 

    Model Pengambilan Keputusan Taktis

    Mdel keputusan (decision model ) adalah serangkaian prsedur yang jika diikuti,

    akan mengarah ke suatu keputusan. Berikut adalah enam langkah yang mendeskripsikan

     prses mdel pengambilan keputusan se!ara sederhana, antara lain'

    1. Kenali dan definisikan masalah

    2. dentifikasi setiap alternatif sebagai slusi yang layak atau masalah tersebut eliminasi

    alternatif yang se!ara nyata tidak layak.

    1

  • 8/18/2019 Relevant Cost.rtf

    2/26

    3. dentifikasi biaya dan manfaat yang berkaitan dengan setiap alternatif yang layak.

    Klasifikasilah biaya dan manfaat sebagai relevan atau tidak relevan serta eliminasilah

     biaya dan manfaat yang tidak relevan dari pertimbangan.

    4. *itunglah ttal biaya dan manfaat yang relevan dari masing+masing alternatif.

    5.  &ilailah faktr+faktr kualitatif.

    6. Pilihlah alternatif yang mena#arkan manfaat terbesar se!ara keseluruhan.

    angkah - efinisikan masalah Meningkatkan kapasitas gudang dan prduksi

    angkah / dentifikasi beberapa

    alternative

    1. Membangun fasilitas baru2. Menye#a fasilitas yang lebih besar mengalihkan

    se#a fasilitas saat ini kepada pihak ketiga3. Menye#a fasilitas tambahan4. Membeli barang dan alat pengukur, mengsngkan

    ruangan yang diperlukan

    angkah 0 dentifikasi biaya dan

    manfaat yang berkaitan

    dengan setiap alternatif

    yang layak 

    1lternatif 2'  Biaya prduksi variabel 3024.555  Se#a gudang -04.5551lternatif 4'  *arga beli 3265.555

    angkah 2 *itung ttal biaya dan

    manfaat yang relevan

    untuk setiap alternatif

    yang layak 

    1lternatif 2 3275.5551lternatif 4 265.555

    Perbedaan biaya(differential cost) 3 /5.555

    angkah 4 &ilai faktr+faktr

    kualitatif 

    1. Kualitas pemask eksternal2. Keandalan pemask eksternal3. Stabilitas harga4. *ubungan ketenagakerjaan dan !itra masyarakat

    angkah 6 Buat keputusan %erus memprduksi barang dan alat pengukur se!ara

    internal, serta menye#a gudang

    Keenam langkah tersebut tidak bersifat baku. angkah+langkah tersebut bisa dipe!ah

    menjadi delapan atau sepuluh segmen. 1tau agar lebih mudah mdel langkah tersebut dapat

    diperpendek menjadi tiga langkah, antara lain'

    1. Mengidentifikasi keputusan.

    2. Mengidentifikasi alterrnatif biaya relevan yang terkait.

    3. Membuat keputusan.

    Etika Dalam Pengambilan Keputusan Taktis

    2

  • 8/18/2019 Relevant Cost.rtf

    3/26

    alam pengambilan keputusan taktis, masalah etika selalu berkaitan dengan !ara di

    mana keputusan diimplementasikan, dan kemungkinan pengrbanan sasaran jangka panjang

    yang mungkin untuk hasil jangka pendek. Pen!apaian sasaran adalah penting, tetapi

     bagaimana 1nda men!apainya barangkali lebih penting. Sebagai !nth, mem+P*K 

    karya#an untuk menaikkan laba dalam jangka pendek dapat dikualifikasi sebagai putusan

    taktis. &amun, apabila manfaatnya hanya untuk menaikkan laba jangka pendek dan tidak ada

    tanda+tanda bah#a keputusan tersebut mendukung sasaran strategis jangka panjang

     perusahaan, maka keputusan itu dapat dipertanyakan. 8aktanya, beban kerja mungkin tidak 

     berkurang sama sekali tetapi jumlah rang yang tersedia untuk melakukan pekerjaan tersebut

    dikurangi. %ekanan selanjutnya mungkin dilakukan leh manajer kepada karya#an yang

    tersisa agar bekerja dengan jam lembur yang tidak #ajar.

    1pakah keputusan ini tepat9 *arus terdapat suatu pesan yang knsisten ke seluruh

     perusahaan mengenai misi dan sasarannya. Misalnya, apabila departemen pemasaran dengan

    antusias memuji mutu dan keandalan prduk, sementara departemen teknik dan prduksi

    mengurangi mutu bahan serta keandalan desain, masalah tentu saja akan mun!ul. Pelanggan

    akan melihat inknsistensi ini sebagai suatu pelanggaran etika

    Definisi Biaa Rele!an " Relevant Cost #

    Biaya relevan adalah biaya masa depan yang berbeda pada masing+masing alternatif.

    a dikatakan relevan karna berhubungan erat dengan pengambilan keputusan manajemen

    untuk menyusun anggaran, peren!anaan laba, dan pengendalian kegiatan yang bertumpu pada

     prgram jangka pendek dan jangka panjang.

     Semua keputusan berhubungan dengan masa depan. Karena itu, hanya biaya masa

    depan yang dapat menjadi relevan dengan keputusan. &amun, untuk menjadi relevan, suatu

     biaya tidak hanya harus merupakan biaya masa depan, tetapi juga harus berbeda dari satu

    alternatif dengan alternatif lainnya.

    1pabila biaya masa depan terdapat pada lebih dari satu alternatif maka biaya tersebut

    tidak memiliki pengaruh terhadap keputusan. Biaya demikian disebut biaya tidak relevan.

    Kemempaun untuk mengidentifikasi biaya relevan dan tak relevan merupakan suatu

    keterampilan pengambilan keputusan yang penting.

    lustrasi biaya relevan'

    1lternatif membuat atau membeli bagi %id#ell diketahui biaya tenaga kerjalangsung yang digunakan untuk memprduksi batang dan alat pengkur adalah

    3

  • 8/18/2019 Relevant Cost.rtf

    4/26

    3-45.555 per tahun. 1pakah biaya ini harus menjadi suatu faktr dalam keputusan

    tersebut9 1pakah biaya tenaga kerja langsung merupakan biaya masa depan yang

     berbeda pada kedua alternatif9 :ntuk memprduksi batang dan alat pengukur selama

    tahun berikutnya dibutuhkan jasa tenaga kerja langsung yang harus dibayar.

     &amun apakah jumlahnya berbeda di antara kedua alternatif9 "ika batang dan

    alat pengukur dibeli dari pemask eksternal, maka tidak diperlukan prduksi internal.

    Pemakaian tenaga kerja langsung dapat dieleminasi sehingga biaya tenaga kerja

    langsung untuk batang dan alat pengukur adalah nl. "adi biaya tenaga kerja langsung

     berbeda diantara kedua alternatif (3-45.555 untuk alternatif memprduksi dan 35

    untuk alternatif membeli). ;leh karena itu, biaya ini termasuk biaya relevan,

    Mengidentifikasi Biaa dan Manfaat Yang Rele!anSebelum membuat suatu keputusan maka ada baiknya mengetahui terlebih dahulu apa

    saja yang termasuk ke dalam biaya relevan atau tidak relevan. Berikut 1da dua patkan

    dalam membuat keputusan yang relevan yaitu'

    1. *ampir semua biaya variabel adalah relevan.

    2. *ampir semua biaya tetap adalah bukan relevan.

    1lasan dari patkan ini adalah vlume prduksi atau penjualan dalam rentang

    relevan' :ntuk biaya

  • 8/18/2019 Relevant Cost.rtf

    5/26

    tadi. "adi, Keputusan membuat atau membeli (make-or-buy decision) adalah keputusan

    manajemen menyangkut apakah sebuah kmpnen harus dibuat se!ara internal ataukah dibeli

    dari pemask luar.

    Berikut !nth ilustrasi mengenai membuat atau membeli'

    S#asey Manufa!turing memprduksi kmpnen elektrnik yang digunakan pada

    salah satu printer nya. alam setahun akan mengganti prduksi untuk  printer  jenis lain dan

    kmpnen tersebut tidak akan digunakan. &amun pada tahun mendatang S#asey harus

    memprduksi -5.555 kmpnen untuk mendukung kebutuhan prduksi printer lama.

    %a#aran yang diberikan leh pemask untuk harga membuat kmpnen adalah 32,=4

     per unit. %a#aran tersebut sangat menarik karena biaya manufaktur penuh per unit 37,/5.

    apakah S#asey akan memprduksi atau membeli kmpnen tersebut9

    Pertama, perhatikan biaya yang berkaitan dengan prsuksi -5.555 kmpnen. Biaya

     penyerapan penuh (full absorption cost)  sebagai berikut '

    Total Biaa Biaa pe& 'nit

    Se#a peralatan 3 -/.555 3 -,/5Penyusutan peralatan /.555 5,/5Bahan baku langsung -5.555 -,55%enaga kerja langsung /5.555 /,55;verhead variabel 7.555 5,75;verhead tetap umum 05.555 0,55

    Total ( )*+,,, ( )-*,

    Baru+baru ini perusahaan membeli bahan yang !ukup untuk memprduksi 4.555

    kmpnen. %idak ada penggunaan alternatif untuk bahan tersebut. Overhead variabel

    dibebankan pada kmpnen elektrnik sebesar 35,25 per dlar tenaga kerja langsung.

    Oerhead tetap umum untuk pabrik 3-juta dan dibebankan pada prduk berdasarkan luas

    ruangan yang dapat digunakan leh setiap prduk. 8asilitas manufaktur untuk kmpnen

    menempati 6.555 dari /55.555 kaki persegi. Maka 305.555 dari overhead tetap umum

    dialkasikan untuk kmpnen elektrnik (6.555>/55.555 ? 3-.555.555).

    Selanjutnya perhatikan biaya pembelian kmpnen. "ika kmpnen diprduksi, biaya

    ini tidak akan terjadi. 1pakah ada biaya lain yang terkait dengan pembelian eksternal9

    Peninjauan kembali atas dkumen penerimaan akan memberi infrmasi bah#a staf 

     penerimaan dan pemerikasaan berada dalam kapasitas penuh. Pembelian tambahan ini

    membutuhkan tambahan tenaga kerja paruh #aktu selama tahun berjalan dengan biaya

    37.455. aftar ttal biaya relevan untuk setiap alternatif adalah sebagai berikut'

    5

  • 8/18/2019 Relevant Cost.rtf

    6/26

    Alte&natif Pe&bedaan

    Membuat Membeli Biaa untuk Membuat

    Se#a peralatan 3-/.555 + 3 -/.555

    Bahan baku langsung 4.555 + 4.555

    %enaga kerja langsung /5.555 + /5.555

    ;verhead variabel 7.555 + 7.555

    Biaya pembelian + 3 2=.455 (2=.455)

    %enaga kerja paruh #aktu + 7.455 (7.455)

    Total Biaa ( ./+,,, ( /0+,,, ( 11+,,,

    Biaya Per :nit 3 2,4 3 4,6 3 -,-

    "adi alternatif di atas menunjukkan bah#a lebih baik membuat kmpnen sendiri dari

     pada membelinya dari pemask. engan membuat kmpnen sendiri jauh lebih murah

    sebesar 3--.555 dari pada membelinya.

    2. Keputusaan Mene&uskan atau Meng%entikan (kee or dro decisions)

    Serang manajer harus memutuskan apakah suatu segmen seperti lini prduk, harus

    dipertahankan atau dihapus. apran segmen yang disusun atas dasar perhitungan biayavariabel menyediakan infrmasi yang berharga bagi keputusan meneruskan atau

    menghentikan, biaya relevan menggambarkan bagaimana infrmasi tersebut harus digunakan

    agar sampai pada suatu keputusan.

     &rtn Materials,n! perusahaan yang memprduksi balk betn, bata dan genteng

    akan digunakan sebagai ilustrasi. Pengntrl perusahaan telah menyusun estimasi lapran

    rugi laba berikut tahun /557 (dalam ribuan dlar).

    Balok Bata 2enteng Total

    Penjualan 3455 3755 3-45 3-.245

    ikurangi 'beban variabel /45 275 -25 7=5

    Margin kntribusi */, 3*, 1, /),

    ikurangi beban tetap langsung '

    klan -5 -5 -5 05

    @aji 0= 25 04 --/

    Penyusutan 40 25 -5 -50

      %tal 1,, 4, // *./

    6

  • 8/18/2019 Relevant Cost.rtf

    7/26

    Margin segmen 1/, *3, "./# 33/

    ikurangi beban tetap umum -/4

    aba perasi *1,

    Pryeksi kinerja ini genteng menunjukan margin segmen yang negatif. *al ini

    men!erminkan kinerja lini genteng yang buruk selama tiga tahun berturut+turut. irektur 

    utama &rtn Materials, %m Bla!kburn, prihatin dengan kinerja buruk ini dan berusaha

    memutuskan apakah meneruskan atau menghentikan lini genteng ini.

    Reaksi pertamanya adalah berusaha meningkatkan pendapatan penjualan genteng. a

    sedang mempertimbangkan prmsi penjualan agresif yang diiringi dengan kenaikan harga

     jual. &amun manajer pemasaran menganggap pendekatan ini akan sia+sia pasar sedang jenuh

    dan tingkat persaingan terlalu tajam sehingga sulit mengharapkan kenaikan pangsa pasar 

     perusahaan. Kenaikan harga jual kemungkinan besar hanya akan menghasilkan penurunan

     pendapatan penjualan.

    Meningkatkan prbabilitas lini prduk tersebut melalui penghematan biaya juga tidak 

    memungkinkan. Biaya+biaya sebelumnya telah ditekan selama / tahun terakhir untuk 

    mengurangi kerugian sampai tingkat yang diantisipasi saat ini. Pengurangan lebih lanjut akanmenurunkan kualitas prduk dan merusak penjualan.

    Mene&uskan atau Meng%entikan dengan Be&bagai Penga&u% Komplemente&

    Manajer pemasaran mengatakan penghapusan lini genteng akan menurunkan

     penjualan balk sebesar -5A dan bata sebesar 7A. Mendengar itu %m Bla!kburn

    memutuskan melakukan analisis. a memutukan menggunakan ttal penjualan perusahaan

    dan ttal biaya setiap alternative. Penyusutan dan biaya tetap umum dieluarkan dari analisis

    Karen adianggap tidak relevan.

    Penghapusan lini prduk akan mengurangi ttal penjualan sebesar 3/62.555 yaitu'

    Balk sebesar 345.555 (5,-5 ? 3455.555), bata sebesar 362.555 (5,57 ? 3755.555), dan

    genteng sebesar 3-45.555. %tal beban variable juga berkurang sebesar 3/50.255 yaitu' balk 

    sebesar 3/4.555 (5,-5 ? 3/45.555), bata sebesar 307.255 (5,57 ? 3275.555), dan genteng

    sebesar 3-25.555. "adi, ttal margin kntribusi berkurang sebesar 365.655 (3/62.555 +

    3/50.255). Karena penghapusan lini genteng hanya menghemat 324.555 pada biaya

    7

  • 8/18/2019 Relevant Cost.rtf

    8/26

     penyediaan dan iklan, pengaruh bersihnya adalah kerugian sebesar 3-4.655 (324.555 +

    365.655). Berikut adalah iktisar dari analisis yang menggunakan infrmasi baru tersebut.

    Mene&uskan Meng%entikan Pe&bedaan 5umla%

    5ika Mene&uskanPenjualan 3-.245 3 -.-76,5 3 /62,5ikurangi'Beban

  • 8/18/2019 Relevant Cost.rtf

    9/26

    Margin Kntribusi 3 65

    ikurangi' Beban tetap langsung 44

    Margin Segmen 3 4

    %m Bla!kburn dihadapkan dengan alternative ketiga' mengganti genteng dengan

    tegel. ari analisis sebelumnya, %m tahu prnghapusan lini genteng akan mengurangi margin

    kntribusi perusahaan sebesar 365.655. Memprduksi tegel akan menghasilkan tambahan

    365.555 pada margin kntribusi. Menghentikan lini genteng dan menggantinya dengan tegel

    akan menyebabkan penurunan bersih 3655 pada ttal margin kntribusi (365.655+365.555)

    Meneruskan Menghentikan dan

    Mengganti

    Perbedaan "umlah

    "ika Meneruskan

    Penjualan 3-.245 3 -./76,5F 3 -62,5ikurangi' Beban

  • 8/18/2019 Relevant Cost.rtf

    10/26

    diferensial. "ika pendapatan diferensial (yaitu tambahan pendapatan dengan diterimanya

     pesanan khusus tersebut) lebih tinggi dibandingkan dengan biaya diferensial (yaitu tambahan

     biaya karena memenuhi pesanan khusus tersebut maka pesanan khusus sebaiknya diterima).

    i lain pihak, jika pendapatan diferensial lebih rendah dibandingkan dengan biaya

    diferensial, maka pesanan khusus sebaiknya ditlak.

    8aktr yang harus dipertimbangkan dalam menerima pesanan khusus '

    1. Kapasitas prduksi dan penjualan masih ada yang menganggur (idle capacity) karena

     bila melampui kapasitas penuh akan berakibat jumlah biaya tetap akan berubah.

    2. 1danya pemisahan pasar antara penjual biasa dengan penjual untuk melayani pesanan

    khusus agar harga jual yang biasa umumnya lebih tinggi tidak terpengaruh turun.

    :ntuk menggambarkan pesanan tersebut dapat melihat pada kasus, Muntain @at

    $y!les berikut ini. M@$ mendapat permintaan dari Seattle Pli!e epartment untuk 

    memprduksi sepada yang dimdifikasi sebanyak -55 unit dengan harga -= dllat>unit.

    Sepeda tersebut akan digunakan untuk berpartli didaerah yang padat. M@$ dapat dengan

    mudah memdifikasi $ity $ruiser untuk memenuhi spesifikasi yang diminta leh Seattle

    Pli!e. *arga nrmal jenis $ity $ruiser ini adalah /2 dllar>unit. an harga prduksiya

    adalah -7/ seperrti tersaji di ba#ah ini 'Bahan langsung 76

    %enaga kerja lansung 24

    ;verhead pabrik 4-

    Biaya prduksi per unit -7/

    ari verhead pabrik sebesar 4-, sebesar 6 adalah B;P variable. Pesanan tersebut tidak akan

    memiliki dampak terhadap ttal biaya verhead pabrik. Mdifikasinya meliputi penambahan

    tempat menaruh radi, tngkat plisi dan gir tambahan di sepeda tersebut. Mdifikasi ini

    menyebabkan penambahan biaya variable -=. Selanjutnya, perusahaan harus membayar -/55

    ke studi desain untuk membuat desain dan stensil yang akan digunakan untuk memasang

    lambang keplisian dan lainnya di sepeda tersebut.

    Pesanan ini tidak akan mempengaruhi penjuala perusahaan lainnya. Manajer prduksi

    mengatakan bah#a dia dapat menangani pesanan khusus tanpa menggangu jad#al prduksi

    regular.

    Bagaimanakah dampak menerima pesanan khusus tersebut terhadap laba bersih

     perusahaan9

    10

  • 8/18/2019 Relevant Cost.rtf

    11/26

    *anya peningkatan biaya dan manfaat yang relevan dalam hal ini. Karena biaya

    verhead tetap tidak akan terpengaruh leh pesanan tersebut, biaya tersebut tidak akan

     bertambah dan tidak relevan. Berikut ini !ara menghitung laba bersih perusahaan.

    Peningkatan penjualan -= -=.55

    Penambahan biaya

    Biaya variabel

    Bahan langsung 76 7.655

    %enaga kerja langsung 24 2.455

    ;verhead pabrik variabel 6 655

    Mdifikasi khusus -= -.=55

    %tal biaya variabel -42 -4.255

    Biaya tetap

    Pembelian stensil -./55

    %tal penambahan biaya -6.655Penambahan laba bersih -.055

    Meskipun harga pesanan khusus diba#ah harga jual pesanan khusus jauh diba#ah

    harga sepeda nrmal dan pesanan khusus menimbulkan biaya tambahan, pesanan khusus

    tersebut tetap akan meningkatkan laba bersih perusahaan. Se!ara umum, pesanan khusus

    tersebut akan meningkatkan laba bersih peusahaan.

    4. Keputusan Men;ual atau Memp&oses Lebi% Lan;ut

    Prduk gabungan (jint prdu!t) memiliki prses yang umum dan biaya prduksi

    sampai pada titik pemisahan. Pada titik tersebut, kedua prduk dapat dibedakan. Prduk 

    gabungan sering dijual pada titik pemisahan. Pemrsesan suatu prduk gabungan lebih lanjut

    setelah titik pemisahan dan sebelum menjualnya terkadang lebih menguntungkan. Penentuan

    akan menjual atau memprses lebih lanjut merupakan suatu keputusan penting yang harus

    dibuat para manajer.

    Sebagai ilustrasi' 1ppletime $rpratin, sebuah perusahaan besar 

    menspesialisasikan bisnisnya pada penanaman apel. Saat apel matang, pekerja dise#a untuk memetiknya kemudian dikirim ke gudang untuk di!u!i dan disrtir. Perkiraan semua biaya

    dari aktivitas tersebut adalah 3055 per tn per tahun.

    1pel disrtir menjadi 0 jenis (1, B, $) menurut ukuran dan kerusakan. Setiap tn apel

    memprduksi 755 pn jenis 1, 655 pn jenis B, dan 655 pn jenis $. 1pel 1 dijual ke

    supermarket besar seharga 35,25 per pn. 1pel B dikemas dalam kantng ukuran 4 pn dan

    dijual seharga 3-,05 per kantng. Biaya setiap kantng kemasn adalah 35,54. 1pel $ diprses

    lebih lanjut untuk pembuatan saus apel yang akan dijual dalam kaleng ukuran -6 ns seharga

    35,=4 per kaleng. Biaya pemrsesan adalah 35,-5 per pn apel. ;utput akhirnya adalah 455kaleng.

    11

  • 8/18/2019 Relevant Cost.rtf

    12/26

    Baru+baru ini suatu jaringan supermarket besar meminta agar 1ppletime memask isi

     pai apel kaleng ukuran -6 ns seharga 35,5 per kaleng. 1ppletime menetapkn apel jenis B

    !!k untuk memenuhi pesanan ini dan mengestimasi biaya 35,/5 perpn diperlukan untuk 

    memprses apel menjadi isi pai apel. ;utputnya adalah 455 kaleng.

    Ketika memutuskan akan menjual apel jenis B pada titik pemisahan atau

    memprsesnya lebih lanjut dan menjualnya dalam bentuk isi pai apel , biaya umum

     penyemprtan , pemangkasan dan setrusnya adalah tidak relevan. Perusahan harus membayar 

    3055 per tn untuk aktivitas tersebut. %etapi pendapatan dari pemisahan kemungkinan

     berbeda leh karena itu pendapatan merupakan pertimbangan yang relevan. Biaya

     pemrsesan juga termasuk relevan.

    Karena terdapat 655 pn apel B pada titik pemisahan, 1ppletime menjual -/5 kantng

    ukuran 4 pn dengan harga per unit bersih 3-,/4 (3-05 + 35,54). engan demikian ttal

     pendapatan bersih pada titik pemisahan adalah 3-45 (3-,/4 ? -/5). "ika apel diprses

    menjadi isi pai apel maka ttal pendapatan adalah 3245 (35,5 ? 455). ;leh karena itu

    tambahan pendapatan dari prses lebih lanjut adalah 3055 (3245 + 3-45). Biaya tambahan

     pemrsesan adalah 3-/5 (35,/5 ? 655 pn) . karena pendapatan naiak sebesar 3055 dan biaya

    naik 3-/5 manfaat bersih dari pemrsesan lebih lanjut adalah 3-75. enagn demikaian

    1ppletime harus memprses apel B menjadi isi pai apel.

    Memprses ebih

    anjut

    Menjual Perbedaan "umlah

    "ika Memprses

    ebih anjut

    Penjualan 3 245 3 -45 3 055Biaya Pemrsesan -/5 D -/5  %tal 3 005 3 -45 3 -75

    5. Keputusan Bau&an P&oduk 

    Setiap bauran prduk men!erminkan suatu alternatif yang mengandung tingkat laba

    terkait.Serang manajer harus memilih alternatif yang akan memaksimalkan ttal laba.

    Karena biaya tetap tidak tergantung pada tingkat aktivitas, maka ttal biaya tetap akan sama

     pada semua bauran yang akan mungkin dan karena itu, tidak relevan bagi keputusan. jadi,

    serang manajer perlu memilih alternatif yang ttal memaksimalkan ttal margin kntribusi.

    Sebagai !nth, anggaplah bah#a jrgensn !mpany memprduksi dua jenis

     perseneling, G dan H, dengan margin kntribusi per unit masing+masing sebesar 3/4 dan 3-5.

    "ika perusahaan memiliki sumber daya yang tidak terbatas dan permintaan atas masing+

    masing prduk tidak terbatas, maka keputusan bauran prduk mudah dibuat+menghasilkan

     prduk dalam jumlah yang tidak terbatas. Sayangnya, setiap perusahaan selalu menghadapi

    12

  • 8/18/2019 Relevant Cost.rtf

    13/26

    sumber daya dan permintaan yang terbatas. Keterbatasan ini disebut kendala ( constraints).

    Serang manajer harus memilih bauran ptimal dengan berbagai kendala yang terdapat pada

     perusahaan.

    engan asumsi bah#a jrgensn mampu menjual semua prduknya, mungkin ada

    yang menyarankan agar perusahaan hanya memprduksi dan menjual persneling G karna

    memiliki margin kntribusi terbesar. &amun slusi ini belum tentu yang terbaik. Pemilihan

     bauran ptimal dapat se!ara signifikan dipengaruhi leh hubungan antara sumber daya yang

     berkendala dengan prduk individual. *ubungan ini mempengaruhi jumlah setiap prduk 

    yang dapat diprduksi dan, dengan demikian, ttal margin kntribusi yang diterima. *al ini

    tergambar se!ara sangat jelas ketika berhadapan dengan satu sumber daya.

    /). engan harga per unit 3/4 per unit, jrgensn

    menghasilkan ttal maigin kntribusi sebesar 3455.555. ilain pihak, persneling H hanya

    membutuhkan 5,4 jam #aktu mesin per unit, jadi jumlah yang mampu yang diprduksi

    adalah 75.555 unit (25.555>5,4). engan harga 3-5 perunit, ttal margin kntribusi persneling

    H adalah 3755.555. engan hanya memprduksi perneling H perusahaan menghasilkan

    taingkat laba yang lebih tinggi dari pada hanya memprduksi persnelig G meskipin margin

    kntribusi perunit G adalah /,4 kali lebih besar dari margin kntribusi perunit H.

    Margin kntribusi per unit dari setiap prduk bukan merupakan masalah penting.

    Margin kntribusi perunit dari sumber daya yang langka adalah faktr yang menentukan.

    Prduk yang menghasilkan margin kntribusi tertinggi perjam mesin harus dipilih. Persneling

    G menghasilkan 3-/,45 perjam mesin (3/4>/) sementara persneling H menghasilkan 3/5

     perjam mesin (3-5>5,4). "adi, bauran ptimalnya adalah 75.555 unit persneling H dan tidak 

    ada untuk persneling G.

  • 8/18/2019 Relevant Cost.rtf

    14/26

    Sumber daya dengan satu kendala merupakan hal yang tidak realistis. Semua

    rganisasi akan menghadapi banyak kendala' keterbatasan bahan baku, keterbatasan input

    tenga kerja, keterbatasan permintaan akan setiap prduk, dan sebagainya. Slusi dari masalah

     bauran prduk dengan banyak kendala  jauh lebih rumit dan mensyaratkan kegunaan teknik 

    matematika khusus yang dikenal sebagai pemoraman linear . 

    Penetapan %a&ga

    Salah satu keputusan tersulit yang dihadapi leh perusahaan adalah mengenai

     penetapan harga.

    Penetapan %a&ga be&dasa&kan biaa

    Permintaan adalah salah satu sisi dari persamaan penetapan harga, sementara

     pena#aran adalah sisi lainnya. Karena pendapatan harus menutup biaya perusahaan untuk 

    menghasilkan laba, maka banyak perusahaan terlebih dahulu menetapkan biaya dalam

    menentukan harga. Mereka menghitung biaya prduk dan menambah laba yang diinginkan

     pendekatan yang digunakan adalah markup.  !arkup  adalah persentase yang dibebankan

    kepada biaya dasar, termasuk diantaranya adalah laba yang diinginkan dan setiap biaya yang

    tidak termasuk dalam biaya dasar.

    Misalkan Elvin $mpany, yang dimiliki dan dikella leh $lare Elvin,merakit dan

    menginstalisasi kmputer menurut spesifikasi pelanggan. Biaya kmpnen dan bahan baku

    langsung lainnya mudah di telusuri. Biaya tenaga kerja langsung juga muadah ditelusuri ke

    setiap pekerjaan. Perakit menerima rata+rata 3-4 perjam. %ahun lalu, ttal biaya tenaga kerja

    langsung Elvin $mpany adalah 3-25.555. ;verhead, yang terdiri dari utilitas, peralatan

    ke!il, ruangan dan sebagainya, berjumlah 372.555. lapran laba rugi Elvin $mpany untuk 

    tahun lalu adalah sebagai berikut'

    Pendapatan 3746.455

    *arga pkk penjualan

    Bahan baku langsung 327.=45

    %anaga kerja langsung -25.555

      ;verhead 72.555 =-0.=45

    aba ktr 3-2/.=45

    14

  • 8/18/2019 Relevant Cost.rtf

    15/26

    Beban administrasi dan penjualan /4.555

    aba perasinal (11:+:/,

    1ndaikan $lare ingin memperleh jumlah laba yang sama untuk setiap pekerjaan

    dengan laba yang diterima tahun lalu. a dapat menghitung markup  pada harga pkk 

     penjualan dengan menambahkan beban penjualan serta administrasi dan laba perasi,

    kemudian membaginya dengan harga pkk penjualan'

     !arkup harga pkk penjualan I (beban penjualan dan administrasi J laba perasi) > harga

      pkk penjualan

      I (3/4.555 J 3--=.=45) > 3=-0.=45

      I 5,/5

     !arkup  pada harga pkk penjualan adalah /5A. Perhatikan bah#a markup  /5A

    men!akup baik laba maupun biaya penjualan dan administrasi.  !arkup  tersebut bukanlah

    laba murni.

     !arkup  dapat dihitung dengan mengunakan berbagai dasar. %entu saja, bagi Elvin

    $mpany, biaya pembelian bahan merupakan kmpnen yang terbesar. Selama tahun lalu,

    markup bahan baku langsung men!apai 26,6A dari semua biaya lain dan laba'

     !arkup bahan baku langsung I (tenaga kerja langsung J verhead J beban penjualan dan

    administrasi J laba perasi) > bahan baku langsung

      I ( 3-25.555 J 372.555 J 3/4.555 J 3--=.=45) > 327.=45

      I 5,=2

    Persentase markup  sebesar =2,A dari biaya bahan baku langsung juga akanmenghasilkan laba yang sama, dengan asumsi tingkat perasinal dan beban lainnya tetap

    stabil. Pilihan terhadap dasar dan persentase markup umumnya didasarkan pada kesukaan.

    "ika $lare menemukan bah#a tenaga kerja bervariasi dalam prprsi nyata terhadap biaya

     bahan (misalnya, kmpnen yang lebih mahal membutuhkan lebih banyak #aktu persiapan)

    dan baiya bahan lebih mudah ditelusuri harga pkk penjualan, maka bahan dapat merupakan

    dasar yang lebih baik.

    :ntuk mengetahui bagaimana markup digunakan dalam pena#aran, anggaplah $lare

    memiliki kesempatan untuk mena#ar suatu pekerjaan dari perusahaan asuransi lkal.

    15

  • 8/18/2019 Relevant Cost.rtf

    16/26

    Pekerjaan tersebut adalah merakit -55 unit kmputer menurut spesifikasi tertentu. a

    mengistemasi biaya sebagai berikut'

    Bahan baku langsung (kmpnen kmputer, sft#are, kabel) 3-55.555

    %enaga kerja lamgsung (-55F 6 jamF 3 -4) .555

    ;verhead (65A dari biaya tenaga kerja langsung) 4.255

    Estimasi harga pkk penjualan 3--2.255

    itambah /A markup pada harga pkk penjualan //.775

    *arga pena#aran   (13:+*),

    "adi, harga pena#aran a#al Elvin Empany adalah 3-0=./75. perhatikan bah#a ini

    adalah harga pena#aran pertama, $lare dapat menyesuaikan pena#aran itu berdasarkan

     pengetahuannya tentang persaingan dalam pekerjaan tersebut dan faktr+faktr lainnya.

     !arkup hanyalah sebagai pedman, bukan aturan mutlak. "ika Elvin $mpany mena#arkan

    setiap pekarjaan denga biaya ditambah /5A. 1pakah harga tersebut menjamin perlehan

    laba9 tidak. "ika pekerjaan yang diperleh sangat sedikit seluruh markup akan menjadi beban

     penjualan dan administrasi, yaitu biaya+biaya yang tidak se!ara e?plisit disertakan dalam

     perhitungan harga pena#aran.

    Penetapan harga markup  sering kali dimanfaatkan leh tk+tk ritel, dan markup

    mereka biasanya adalah -55A dari biaya. "adi, jika septng baju hangat dibeli leh @raham

    epartement Stre dengan harga 3/2 maka harga ritel adalah 327 3/2 J (-55 G 3/2)L. %entu

    saja markup sebesar -55A bukan merupakan laba murni.  !arkup  tersebut terdiri dari gaji

    staff administrasi, pembayaran ruangan dan peralatan (mesin kasir, perabtan, dan

     perlengkapan), utilitas, iklan, dan sebagainya. Keunggulan utama dari penetapan harga

    markup adalah bah#a markup standar mudah digunakan. Bayangkan bagaimana sulitnya

    menetapkan harga untuk setiap barang dagangan di tk hard#are atau pusat pertkan. "auh

    lebih mudah menggunakan markup yang seragam terhadap biaya dan kemudian

    menyesuaikan harga sebagimana diperlukan jika permintaan lebih sedikit dari yang

    diantisipasi.

    16

  • 8/18/2019 Relevant Cost.rtf

    17/26

    KA

  • 8/18/2019 Relevant Cost.rtf

    18/26

    Komponen Biaa Kenda&an Dinas

    a. *arga Kendaran dan ;perasinal

    ata harga kendaraan baru, diperleh dari harga untuk &vember /5-0. Sedangkan untuk 

    harga mbil bekas diperleh dengan melakukan survey penjualan mbil bekas perbulan

     &vember /5-0.

    %abel' *arga Kendaraan Baru dan Bekas (alam "uta Rupiah)

    5enis Me&ek Kenda&aan =a&ga

    Ba&u

    =a&ga Bekas Dep&esiasi

    *,1* *,11 *,1, *,,4 *,,) Rata8&ata

    1vanCa -.0 @ M>% -=.055 -04.455 -05.555 -/4.555 -/5.555 --4.555 A

     &e# Kijang nnva @ M>% iesel /=4.645 //5.555 /-5.555 /55.555 -5.555 -64.555 --A

    1ll &e# %yta $amry 456.755 275.555 0=4.555 024.555 /=4.555 /65.555 -0A

    b. Biaya bahan pelumas dari masing+masing tipe dan jenis kendaraan didasarkan pada harga

    e!eran (finansial) bahan pelumas yang diperleh dari harga tk dan standar harga

     pemerintahan Kta Padang.

    %abel' *arga Pelumas

    Tipe Kenda&aan Me&k dan Tipe Kenda&aan 5enis Pelumas =a&ga

    PelumasCLite&

    Premium (055 "%) 1ll &e# %yta $amry %yta @enuine Mtr ;il -05.555

    Standar (/55+055 "%) &e# Kijang nnva @ M>% iesel%yta @enuine Mtr ;il (%@M;)

    Sinteti!

    64.555

    MP< (-55+/55 "%) 1vanCa -.0 E M>% %yta @enuine Mtr ;il (%@M;)

    Sinteti!

    45.555

    c. *arga Ban

    *arga satuan Ban untuk kendaraan rda empat yang digunakan adalah harga e!eran yang berlaku pada tingkat penyalur tunggal (distributr).

    %abel' *arga Ban Ketiga Kategri Kendaraan

    Tipe Kenda&aan Tipe Ban Me&k =a&ga

    elu?e (055 "%) /-4 atau 65 atau R-6 Bridgestne Rp -.=47.0/5

    unlp Rp -.427.-25

    @dyear Rp -.6/2.255

    Standar (/55+055 "%) -4 atau =5 atau R-2 Bridgestne

    unlp Rp 67.462

    $hampir Rp =5./5

    18

  • 8/18/2019 Relevant Cost.rtf

    19/26

    /-4 atau 64 atau R-= $lasir Rp 7/5.775

    @%R 0=7 Rp 50.65

    %uranCa Rp -.566.255

    MP< (-55+/55 "%) -=4 atau 64 atau R-2 @dyear Rp -.5-./55

    unlp Rp =-.2/Multi Strada Rp 6=7./75

    /-4 atau 64 atau R-= $hampir Rp =/5.225

    $hampir BG% Rp 6=5.755

    d. Biaya Pera#atan dan Suku $adang

    %abel' Biaya Pera#atan Berkala Kendaraan

    TYPE Mobil 1,+,,, km *,+,,, km 3,+,,, km .,+,,, km /,+,,, km

    $amry /.2 Rp 246.255 Rp 246.255 Rp 246.255 Rp 54.55 Rp 246.255

    nnva Bensin Rp 4/6.255 Rp 4/6.255 Rp 4/6.255 Rp -./7/.055 Rp 4/6.255

    1vanCa Rp 02=.255 Rp 220.255 Rp 02=.255 Rp 727.055 Rp 02=.255

    e. ata nflasi

    %abel' nflasi Kta Padang %ahun /55+/5-0

    Dae&a% *,13 *,1* *,11 *,1, *,,4 Rata8&ata

    Padang 7,4A -5,50A =,02A =,72A 6,6A 7,/A

    f. Biaya 1suransi

    %abel' &ilai Rata+rata 1uransi

    Pe&usa%aan Asu&ansi Nilai Rata8Rata Asu&ansi

    1suransi 1stra /,7A + /,4A dari nilai jual kendaraan

    @arda ;t /,7A + /,4A dari nilai jual kendaraan

    1suransi Simas /,7A + /,4A dari nilai jual kendaraan

    g. Biaya Se#a

    %abel' aftar *arga Se#a Kendaraan Kta Padang

    Tpe Ta%un =a&ga aC'nitC=a&i

    "*. ;am# "Rupia%#

    =a&ga aC'nitCBulan

    "Rupia%# "Minimal 1* Bula

    19

  • 8/18/2019 Relevant Cost.rtf

    20/26

    %yta $amry /5-0 Rp 445.555 Rp -/.-55.555

    %yta 1vanCa /5-0 Rp 045.555 Rp =.=55.555

    %yta Kijang nnva /5-0 Rp 245.555 Rp .55.555

    ari hasil #a#an!ara dengan beberapa respnden perusahaan perse#aan kendaraan,

     pada umumnya mereka akan melakukan penyesuaian tarif se#a pada tahun ketiga. Pada

    tahun ketiga akan dinaikan sebesar /5A. Kndisi ini terjadi pada saat inflasi yang terjadi

    sebesar rat+rata 7A. %etapi jika inflasi men!apai lebih dari -5A maka mereka akan segera

    menyesuaikan tarif se#a /4A. 8asilitas perse#aan kendaraan dari perusahaan perse#aan

    kendaraan meliputi antara lain'

    1. Semua biaya perbaikan dan pera#atan unit diseluruh jaringan bengkel yag tersebar di

    seluruh ndnesia.

    2. Perpanjangan S%&K selama masa se#a.

    3. Mbil pengganti apabila kerusakan atau perbaikan unit dengan estimasi lebih dari 2

     jam.

    4. 1suransi unit !mprehensive dengan pertanggungan resik sendiri (deductible)

    sebesar maksimal Rp /45.555,+ setiap per kejadian dan pertanggungan pihak ketiga

    (%P) maksimal Rp 45.555.555,+

    5. ua puluh empat jam panggilan darurat dari pera#atan (/2  *ours +merency Call 

    and service).

    6. Pera#atan unit kendaraan di tempat pemakai (S.;.SI Service On the Spot Servive).

    7. Pera#atan Malam *ari ( ,iht Service).

    Berdasarkan data diatas, lakukan kajian akademis kebijakan kendaraan dinas Kta $nth,

    antara alternative membeli atau menye#a pada Pemda).

    PEMBA=A

  • 8/18/2019 Relevant Cost.rtf

    21/26

    2. Identifikasi bebe&apa alte&natif 

    1lternatif yang dapat dipertimbangkan

    1. Membeli mbil baru

    2. Membeli mbil bekas

    3. Menye#a mbil (dalam hitungan bulan minimal -/ bulan)

    3. Identifikasi biaa dan manfaat ang be&kaitan dengan setiap alte&natif ang

    laak+

    Alte&nati!e 1 Membeli Mobil Ba&u

    *arga Beli

    Kete&angan Toota A!ana 2

    MCT

    Toota Inno!a 2

    MCT

    All Ne> Toota

    $am&

    *arga Rp -=,055,555 Rp /=4,645,555 Rp 456,755,555epresiasi>%ahun Rp -6,-0=,555 Rp 05,0/-,455 Rp 64,772,555

    *arga Pelumas, Pera#atan dan Suku $adang,

    Kete&angan Toota A!ana 2

    MCT

    Toota Inno!a 2

    MCT

    All Ne> Toota

    $am&

    Biaya Pelumas>th Rp /55.555 Rp /65.555 Rp 4/5.555

    Biaya Pera#atan dan suku!adang>th

    Rp 02=.255 Rp 4/6.255 Rp 246.255

    1lternatif Pemilihan Ban

    Kete&angan Toota A!ana 2

    MCT

    Toota Inno!a 2

    MCT

    All Ne> Toota

    $am&

    Ban '

    + Bridgestn Rp =,500,/75

    + unlp Rp 0.-64.67 Rp 0,7=2,/46 Rp 6,-/,465

    + @dyear Rp 2.5=6.755 Rp 6,2=,655

    + $hampir Rp /.77-.=65 Rp 0,770,675

    + $lasir Rp 0,/70,4/5

    + @%R 0=7 Rp 0,6-4,725

    + %uranCa Rp 2,/64,655

    + Multi Strada Rp /.=-0.-/5

    + $amphir BG% Rp /.670./55

    21

  • 8/18/2019 Relevant Cost.rtf

    22/26

    1lternatif Pemilihan 1suransi

    Kete&angan Toota A!ana 2

    MCT

    Toota Inno!a 2

    MCT

    All Ne> Toota

    $am&

    1suransi 1stra Rp2,=4-,245

    @arda ;t Rp=,052,=/41suransi Simas Rp-0,205,/55

    Keterangan '

    1. iasumsikan mbil mengganti pelumas 2 kali dalam setahun (penggantian setiap

    0 bulan pemakaian).

    2. iasumsikan masing+masing asuransi dengan mengambil nilai tengah(/.7A J /.4A I /.64A)

    Alte&nati!e * Membeli Mobil Bekas

    *arga Beli

    Kete&angan Toota A!ana 2

    MCT

    Toota Inno!a 2

    MCT

    All Ne> Toota

    $am&

    *arga Rp -=4,455,555 Rp /76,555,555 Rp 6/2,555,555

    epresiasi>%ahun Rp -4,=4,555 Rp 0-,265,555 Rp 7-,-/5,555

    Keterangan '

    1. iasumsikan harga jual mbil bekas naik 05A dari harga jual mbil bekas tahun

    /5-/ untuk semua jenis mbil.

    2. iasumsikan biaya asuransi pada pembelian mbil bekas tidak ada.

    *arga Pelumas, Pera#atan dan Suku $adang,

    Kete&angan Toota A!ana 2

    MCT

    Toota Inno!a 2

    MCT

    All Ne> Toota

    $am&

    Biaya Pelumas>th Rp /55.555 Rp /65.555 Rp 4/5.555

    Biaya Pera#atan dan suku!adang>th

    Rp 02=.255 Rp 4/6.255 Rp 246.255

    1lternatif Pemilihan Ban

    22

  • 8/18/2019 Relevant Cost.rtf

    23/26

    Kete&angan Toota A!ana 2

    MCT

    Toota Inno!a 2

    MCT

    All Ne> Toota

    $am&

    Ban '

    + Bridgestn Rp =,500,/75+ unlp Rp 0.-64.67 Rp 0,7=2,/46 Rp 6,-/,465

    + @dyear Rp 2.5=6.755 Rp 6,2=,655

    + $hampir Rp /.77-.=65 Rp 0,770,675

    + $lasir Rp 0,/70,4/5

    + @%R 0=7 Rp 0,6-4,725

    + %uranCa Rp 2,/64,655

    + Multi Strada Rp /.=-0.-/5

    + $amphir BG% Rp /.670./55

    Alte&nati!e 3 Mene>a Mobil "minimal 1* bulan#

    a sebulan a % Rp =.=55.555 Rp /.255.555 Rp 45.555

    %yta nnva @ M>% Rp .55.555 Rp --7.755.555 Rp 45.555

    1ll &e# %yta $amry Rp -/.-55.555 Rp -24./55.555 Rp 45.555

    Keterangan'

    1. iasumsikan harga jual mbil bekas naik 05A dari harga jual mbil bekas tahun

    /5-/ untuk semua jenis mbil.2. iasumsikan biaya asuransi pada pembelian mbil bekas tidak ada.

    3. iasumsikan Pemda akan menye#a mbil selama setahun..

    4. =itung Total Biaa dan Manfaat ang Rele!an da&i Masing8masing Alte&natif 

    Alte&nati!e 1 Membeli Mobil Ba&u

    Kete&angan Toota A!ana 2

    MCT "*/#

    Toota Inno!a 2

    MCT "1,#

    All Ne> Toota

    $am& "/#

    *arga Rp -=,055,555 Rp /=4,645,555 Rp 456,755,555

    epresiasi>%ahun Rp -6,-0=,555 Rp 05,0/-,455 Rp 64,772,555

    Biaya Pelumas>th Rp /55.555 Rp /65.555 Rp 4/5.555

    Biaya Pera#atan dan suku!adang>th

    Rp 02=.255 Rp 4/6.255 Rp 246.255

    Ban '

    + Bridgestn Rp =,500,/75

    + unlp Rp 0.-64.67 Rp 0,7=2,/46 Rp 0-14*-/0,+ @dyear Rp 2.5=6.755 Rp 6,2=,655

    23

  • 8/18/2019 Relevant Cost.rtf

    24/26

    + $hampir Rp /.77-.=65 Rp 0,770,675

    + $lasir Rp 3-*)3-/*,

    + @%R 0=7 Rp 0,6-4,725

    + %uranCa Rp 2,/64,655

    + Multi Strada Rp /.=-0.-/5

    + $amphir BG% Rp *+0)3+*,,1suransi 1stra Rp 2,=4-,245

    @arda ;t Rp =,052,=/4

    1suransi Simas Rp -0,205,/55

    Total Biaa Rp /50,2-,545 Rp 0-=,026,-24 Rp 40./70.-65Total Kebutu%an

    BiaaRp4.574,2=6,/45 Rp0.-=0,26-,245 Rp/.66,2-4,755

    Keterangan'1. Kebutuhan kendaraan kelas dula? 4 buah (1ll &e# %yta $amry)

    2. Kebutuhan kendaraan kelas standar -5 buah (%yta nnva @ M>%)

    3. Kebutuhan kendaraan dinas kelas perasinal /4 buah (%yta 1vanCa @ M>%)

    4. 1sumsi alternatif ban yang digunakan dengan biaya terendah

    Alte&nati!e * Membeli Mobil Bekas

    Kete&angan Toota A!ana 2

    MCT "*/#

    Toota Inno!a 2

    MCT "1,#

    All Ne> Toota

    $am& "/#

    *arga Rp -=4,455,555 Rp /76,555,555 Rp 6/2,555,555

    epresiasi>%ahun Rp -4,=4,555 Rp 0-,265,555 Rp 7-,-/5,555

    Biaya Pelumas>th Rp /55.555 Rp /65.555 Rp 4/5.555

    Biaya Pera#atan dan suku!adang>th

    Rp 02=.255 Rp 4/6.255 Rp 246.255

    Ban '

    + Bridgestn Rp =,500,/75

    + unlp Rp 0.-64.67 Rp 0,7=2,/46 Rp 0-14*-/0,

    + @dyear Rp 2.5=6.755 Rp 6,2=,655

    + $hampir Rp /.77-.=65 Rp 0,770,675

    + $lasir Rp 3-*)3-/*,

    + @%R 0=7 Rp 0,6-4,725

    + %uranCa Rp 2,/64,655

    + Multi Strada Rp /.=-0.-/5

    + $amphir BG% Rp *+0)3+*,,

    Total Biaa Rp -2.4/4.655 Rp 0/-.4/./5 Rp =-/./77.65Total Kebutu%an Biaa Rp2.760.-25.555 Rp0./-4./,/55 Rp0.46-.222,755

    24

  • 8/18/2019 Relevant Cost.rtf

    25/26

    Alte&nati!e 3 Mene>a Mobil "minimal 1* bulan#

      a % (/4) Rp /.255.555Rp 45.555 Rp /.0-5.545.555

    %yta nnva @ M>% (5) Rp--7.755.555 Rp 45.555 Rp-.--7.545.555

    1ll &e# %yta $amry (4) Rp-24./55.555 Rp 45.555 Rp =/6.545.555

    /+ Nilai 6akto&8fakto& Kualitatif 

    "ika pemerintah kta !nth membeli mbil baru maka biaya yang dikeluarkan

    lebih tinggi dari pada membeli mbil bekas. &amun jika pemerintah kta !nth

    menggunakan mbil tersebut untuk jangka panjang maka sebaiknya pemerintah kta

    !nth membeli mbil baru, karena dengan membeli mbil baru kualitasnya lebih

    terjamin dan mbil tersebut akan menjadi milik pemerintah kta !nth. Berbeda jika kita

    membeli mbil bekas, #alaupun mbil tersebut juga menjadi milik pemerintah kta

    !nth namun kualitas mbil telah berkurang.

    "ika pemerintah kta !nth menye#a mbil, banyak fasilitas yang didapatkan

    serta mbil tersebut siap dipakai tanpa harus memikirkan perbaikan, pera#atan dan lain+

    lain. &amun mbil tersebut bukanlah menjadi hak milik pemerintah !nth melainkan

    hanya hak pakai.

    0+ Pili% Alte&natif "Keputusan#

    1lternatif yang dapat diambill pemerintah kta !nth adalah alternatif 0

    (menye#a mbil) dengan alasan harga, jika dibandingkan dengan membeli lebih murah

    dan fasilitas yang didapatkan serta mbil tersebut siap dipakai tanpa harus memikirkan

     perbaikan, pera#atan dan lain+lain.

    25

  • 8/18/2019 Relevant Cost.rtf

    26/26

    DA6TAR P'