16
Alamat: Manado Post Center, Manado Town Square Blok B 14/15 Telp. (0431) 855558, Fax. (0431) 860398 Wartawan Radar Manado Dilarang Menerima Uang atau Pemberian Dalam Bentuk Apapun Dari Sumber Berita www.radarmanado.com email: [email protected] Baca BPK... hal 13 Baca TonSu... hal 13 Baca T2... hal 13 Baca Sehari... hal 13 Baca e-KTP... hal 13 Baca Membuat... hal 13 Radar Manado Radar Manado THE POLITICAL NEWS LEADER Harga Eceran Rp. 2.000 Selalu Ada yang Beda SELASA, 2 APRIL 2013 REHAT BIROKRASI San Pedro Sula, Kota Paling Maut Di Dunia Sehari Rata-rata Terjadi Tiga Pembunuhan SAN PEDRO SULA, sebuah kota di Honduras, tercatat sebagai tempat paling maut di dunia. Di kota ini rata-rata terjadi tiga pem- bunuhan setiap hari. Pembunuhan dinegara pengekspor kopit itu pal- ing banyak dilakukan kelompok- kelompok penjahat dan kartel obat bius yang beroperasi dengan bebas di kawasan tanpa hukum, miskin, dan sistem peradilan yang sangat buruk. Kondisi ini membuat kelompok bersenjata menguasai kawasan kumuh dan desa-desa di sana, karena mereka tahu polisi tidak efektif dan korup. ‘Prestasi’ San Pedro Sula itu dinobatkan Citizen Council for Public Security, Justice and Peace, sebuah think tank yang berbasis di Mexico. Mereka menggunakan data kriminal yang terjadi di bela- han bumi barat selama 2012 ini. Dalam daftar itu San Pedro Sula tercatat mengoleksi 1218 pem- bunuhan di 2012, alias 3,3 pem- bunuhan setiap harinya. Posisinya diikuti Acapulco di Mexico, Ca- racas di VCenezuela, dan Distrito Central di Honduras. Kantor ber- ita Reuters tahun lalu melaporkan bahwa San Pedro Sula merupakan kota dengan perekonomian paling lemah di Amerika Selatan, dan hampir 70 persen warganya hidup dalam kemiskinan. TANPA HUKUM: Seorang ibu hanya bisa menangis tersedu-sedu menyusul ditemukan- nya jenazah anaknya yang tewas dalam keadaan mengenaskan di salah satu kawasan San Pedro Sula, Honduras, baru-baru ini. ISTIMEWA Membuat Pertamina Tidak Diejek-ejek Sepanjang Masa HAMPIR saja saya merasa bahagia yang berkepanjangan. Yakni, ketika mengetahui bahwa laba PT Pertamina (Persero) berhasil mencapai Rp 25 triliun. Itulah laba terbesar dalam sejarah Pertamina. Juga laba terbesar di lingkungan BUMN. Bahkan, laba terbesar yang bisa dicapai sebuah perusahaan apa pun di Indonesia sepanjang 2012. Saya pun minta agar Direktur Utama Pertamina BPK: Negara Rugi Lebih Dari 1 Miliar di Sangihe Pejabat Kompak Tutup Mulut MANADO -- Indikasi kerugian negara dalam APBD 2011 Sangihe ternyata lebih dari Rp1 miliar, bukan Rp673 juta seperti yang diberitakan Radar Manado, kemarin. “Indikasi kerugian negara yang tidak memadai pada LKPD (Laporan Keuangan Pemerintah Daerah) Sangihe 2011 itu jum- lahnya Rp1 miliar lebih. Yang menjadi temuan untuk belanja barang, khususnya makan minum, Rp600 juta lebih,” ujar Auditor 1 BPK-RI Perwakilan Sulut, Dadek Nandemar SE MIT, menjawan pertanyaan Radar Manado di kantornya, kemarin. Dia juga mengatakan sebetulnya masih banyak indikasi lainnya lagi, tapi belum dapat dipastikan. “Sebetulnya bisa lebih banyak lagi dari itu. Tapi yang sudah diyakini menimbulkan kerugian negara yaitu Rp1 miliar,” tegas Nandemar. PASANGAN calon bupati (Cabup) dan calon wakil bupati (Cawabup) usunga Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), Toni Supit (TonSu) dan Siska Salindeho (S2), resmi mendaftar di KPUD Sitaro, kemarin siang. Mereka tercatat sebagai pendaftar pertama di hari terakhir di masa pendaftaran itu, disusul pasangan usungan Partai Golkar Winsulangi Salindeho dan Piet Hein Kuera. Sebelum mendaftar, pasangan usungan PDIP, TonSu-S2 mendeklarasikan diri di Sek- retariat DPC PDIP Sitaro. Dari situ, TonSu-S2 diarak ribuan pendukung moncong putih den- gan berjalan kaki menuju kantor KPUD Sitaro. Kedatangan TonSu-S2 diterima Ketua TonSu-2S Resmi Mendaftar PRODUKSI kartu tanda penduduk elektronik (e-KTP) dihentikan PT Sandipala Arthaputra terhitung 1 April 2013, karena Konsorsium Per- cetakan Negara RI (KPNRI) menunggak pem- bayaran kepada perusahaan itu. Public Relation PT SAP, Yudianto, men- gatakan, pihaknya sudah memenuhi kewajiban, e-KTP Dihentikan KISRUH: Pembuatan e-KTP terhambat pembayaran. ISTIMEWA T2-JS Psy War, JD Tolak Disebut Kader PDIP TUMPAH RUAH: Pemuda GMIM bersukacita merayakan ibadah Paskah dan peringatan HUT ke-87 Pemuda GMIM, yang dipusatkan di di Lapangan Treman, Desa Treman, Kauditan, Minut, kemarin. Acara yang dida- hului dengan ibadah yang dipimpin Sekretaris Umum Badan Pekerja Sinode GMIM Pdt Arthur Rumengan itu, dilanjutkan dengan pawai dari Lapangan Treman ke depan gereja GMIM Sion Tumaluntung. Para peserta juga memukul tetengkoren selama 87 detik. Pemukulan tetengkoren itu menciptakan rekor MURI. RIAN KORENGKENG/RM MANADO -- Hari terakhir pemeriksaan kesehatan bakal calon bupati dan wakil bupati Minahasa Tenggara (Mitra), ber- langsung menarik di Rumah Sakit Umum Prof dr RD Kandou Malalayang, Manado, kemarin. Tiga kandidat bupati, mas- ing-masing James Sumendap (JS), Telly Tjanggulung (T2) dan Djeremia Damongilala (JD) saling menghindar untuk berpapasan. Pantauan Radar Manado, ke- tiganya selalu diperiksa terpisah. Pun, meski sudah satu ruangan dengan kandidat lain, ketiganya enggan saling menyapa. Khusus T2, dalam pemeriksaan kema- rin, terlihat kehadiran mantan legislator Sulut, Herry Kereh. Usai pemeriksaan, JS dan T2 melakukan perang urat syaraf dengan sama-sama menyatakan optimis mampu menumbangkan pesaing-pesaing mereka. “Optimis. Baru selesai pemeriksaan. Intinya dalam tubuh yang sehat terdapat jiwa yang sehat. Dalam jiwa yang sehat terdapat tubuh yang se- hat. Pemeriksaan tadi normal- normal saja,” tegas Sumendap, usai diperiksa di ruang ICCU KANS BESAR: Pasangan kandidat usungan PDIP, Toni Supit dan Siska Salindeho, berjalan kaki menuju kantor KPUD Sitaro, kemarin. ISTIMEWA SAINGAN BERAT: Pasangan T2-Mor dan JS-RK usai pemeriksan kesehatan di RSU Prof dr RD Kandou, kemarin. IEVAN/RM ADA pameo yang mengatakan orang kalau sudah kebanyakan uang bakal aneh-aneh perilakunya. Ini sepertinya tepat digambarkan un- tuk sejumlah pemuda Arab Saudi yang kini sedang demam melakukan aksi menantang maut dengan memiringkan mobil-mobil mereka, bahkan sambil mengganti ban mobil. Para pemuda itu menyebut aksi menantang maut itu dengan sebuat sidewalk skiing, alias ski miring. Aksi mereka ini didukung prasarana Arab Saudi yang memiliki jalan mulus panjang tapi relatif jarang dilalui kendaraan. Seakan ‘hobi’ ini kurang berbahaya, pengemudi mobil-mobil ‘ski miring’ ini tidak sendiri. Mobil- mobil yang mereka gunakan untuk aksi menantang maut selalu ada penumpangnya.(ddt) Ski Miring di Arab

Radar Manado

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Radar Manado, 02 April 2013

Citation preview

Alamat: Manado Post Center, Manado Town Square Blok B 14/15Telp. (0431) 855558, Fax. (0431) 860398

Wartawan Radar Manado Dilarang Menerima Uang atau PemberianDalam Bentuk Apapun Dari Sumber Berita

www.radarmanado.comemail: [email protected]

Baca BPK... hal 13

Baca TonSu... hal 13

Baca T2... hal 13

Baca Sehari... hal 13

Baca e-KTP... hal 13

Baca Membuat... hal 13

Radar ManadoRadar ManadoTHE POLITICAL NEWS LEADER

Harga Eceran

Rp. 2.000Selalu Ada yang BedaSELASA, 2 APRIL 2013

REHAT

BIROKRASI

San Pedro Sula, Kota Paling Maut Di Dunia

Sehari Rata-rata Terjadi Tiga PembunuhanSAN PEDRO SULA, sebuah

kota di Honduras, tercatat sebagai tempat paling maut di dunia. Di kota ini rata-rata terjadi tiga pem-bunuhan setiap hari. Pembunuhan dinegara pengekspor kopit itu pal-ing banyak dilakukan kelompok-kelompok penjahat dan kartel obat bius yang beroperasi dengan bebas di kawasan tanpa hukum, miskin, dan sistem peradilan yang sangat buruk. Kondisi ini membuat kelompok bersenjata menguasai kawasan kumuh dan desa-desa di sana, karena mereka tahu polisi tidak efektif dan korup.

‘Prestasi’ San Pedro Sula itu dinobatkan Citizen Council for Public Security, Justice and Peace,

sebuah think tank yang berbasis di Mexico. Mereka menggunakan data kriminal yang terjadi di bela-han bumi barat selama 2012 ini.

Dalam daftar itu San Pedro Sula tercatat mengoleksi 1218 pem-bunuhan di 2012, alias 3,3 pem-bunuhan setiap harinya. Posisinya diikuti Acapulco di Mexico, Ca-racas di VCenezuela, dan Distrito Central di Honduras. Kantor ber-ita Reuters tahun lalu melaporkan bahwa San Pedro Sula merupakan kota dengan perekonomian paling lemah di Amerika Selatan, dan hampir 70 persen warganya hidup dalam kemiskinan.

TANPA HUKUM: Seorang ibu hanya bisa menangis tersedu-sedu menyusul ditemukan-nya jenazah anaknya yang tewas dalam keadaan mengenaskan di salah satu kawasan San Pedro Sula, Honduras, baru-baru ini.

ISTIMEWA

Membuat Pertamina Tidak Diejek-ejek Sepanjang Masa

HAMPIR saja saya merasa bahagia yang berkepanjangan. Yakni, ketika mengetahui bahwa laba PT Pertamina (Persero) berhasil mencapai Rp 25 triliun.

Itulah laba terbesar dalam sejarah Pertamina. Juga laba terbesar di lingkungan BUMN. Bahkan, laba terbesar yang bisa dicapai sebuah perusahaan apa pun di Indonesia sepanjang 2012.

Saya pun minta agar Direktur Utama Pertamina

BPK: Negara Rugi Lebih Dari 1 Miliar di Sangihe

Pejabat Kompak Tutup Mulut

MANADO -- Indikasi kerugian negara dalam APBD 2011 Sangihe ternyata lebih dari Rp1 miliar, bukan Rp673 juta seperti yang diberitakan Radar Manado, kemarin.

“Indikasi kerugian negara yang tidak memadai pada LKPD (Laporan Keuangan Pemerintah Daerah) Sangihe 2011 itu jum-lahnya Rp1 miliar lebih. Yang menjadi temuan untuk belanja barang, khususnya makan minum, Rp600 juta lebih,” ujar Auditor 1 BPK-RI Perwakilan Sulut, Dadek Nandemar SE MIT, menjawan pertanyaan Radar Manado di kantornya, kemarin. Dia juga mengatakan sebetulnya masih banyak indikasi lainnya lagi, tapi belum dapat dipastikan. “Sebetulnya bisa lebih banyak lagi dari itu. Tapi yang sudah diyakini menimbulkan kerugian negara yaitu Rp1 miliar,” tegas Nandemar.

PASANGAN calon bupati (Cabup) dan calon wakil bupati (Cawabup) usunga Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), Toni Supit (TonSu) dan Siska Salindeho (S2), resmi mendaftar di KPUD Sitaro, kemarin siang. Mereka tercatat sebagai pendaftar pertama di hari terakhir di masa pendaftaran itu, disusul pasangan usungan Partai Golkar Winsulangi Salindeho dan Piet Hein Kuera.

Sebelum mendaftar, pasangan usungan PDIP, TonSu-S2 mendeklarasikan diri di Sek-retariat DPC PDIP Sitaro. Dari situ, TonSu-S2 diarak ribuan pendukung moncong putih den-gan berjalan kaki menuju kantor KPUD Sitaro.

Kedatangan TonSu-S2 diterima Ketua

TonSu-2SResmi Mendaftar

PRODUKSI kartu tanda penduduk elektronik (e-KTP) dihentikan PT Sandipala Arthaputra terhitung 1 April 2013, karena Konsorsium Per-cetakan Negara RI (KPNRI) menunggak pem-bayaran kepada perusahaan itu.

Public Relation PT SAP, Yudianto, men-gatakan, pihaknya sudah memenuhi kewajiban,

e-KTP Dihentikan

KISRUH: Pembuatan e-KTP terhambat pembayaran.ISTIMEWA

T2-JS Psy War, JD Tolak Disebut Kader PDIP

TUMPAH RUAH: Pemuda GMIM bersukacita merayakan ibadah Paskah dan peringatan HUT ke-87 Pemuda GMIM, yang dipusatkan di di Lapangan Treman, Desa Treman, Kauditan, Minut, kemarin. Acara yang dida-hului dengan ibadah yang dipimpin Sekretaris Umum Badan Pekerja Sinode GMIM Pdt Arthur Rumengan itu, dilanjutkan dengan pawai dari Lapangan Treman ke depan gereja GMIM Sion Tumaluntung. Para peserta juga memukul tetengkoren selama 87 detik. Pemukulan tetengkoren itu menciptakan rekor MURI.

RIAN KORENGKENG/RM

MANADO -- Hari terakhir pemeriksaan kesehatan bakal calon bupati dan wakil bupati Minahasa Tenggara (Mitra), ber-langsung menarik di Rumah Sakit Umum Prof dr RD Kandou Malalayang, Manado, kemarin.

Tiga kandidat bupati, mas-ing-masing James Sumendap (JS), Telly Tjanggulung (T2) dan Djeremia Damongilala (JD) saling menghindar untuk

berpapasan.Pantauan Radar Manado, ke-

tiganya selalu diperiksa terpisah. Pun, meski sudah satu ruangan dengan kandidat lain, ketiganya enggan saling menyapa. Khusus T2, dalam pemeriksaan kema-rin, terlihat kehadiran mantan legislator Sulut, Herry Kereh.

Usai pemeriksaan, JS dan T2 melakukan perang urat syaraf dengan sama-sama menyatakan

optimis mampu menumbangkan pesaing-pesaing mereka.

“Optimis. Baru selesai pemeriksaan. Intinya dalam tubuh yang sehat terdapat jiwa yang sehat. Dalam jiwa yang sehat terdapat tubuh yang se-hat. Pemeriksaan tadi normal-normal saja,” tegas Sumendap, usai diperiksa di ruang ICCU KANS BESAR: Pasangan kandidat usungan PDIP,

Toni Supit dan Siska Salindeho, berjalan kaki menuju kantor KPUD Sitaro, kemarin.

ISTIMEWA

SAINGAN BERAT: Pasangan T2-Mor dan JS-RK usai pemeriksan kesehatan di RSU Prof dr RD Kandou, kemarin.IEVAN/RM

ADA pameo yang mengatakan orang kalau sudah kebanyakan uang bakal aneh-aneh

perilakunya. Ini sepertinya tepat digambarkan un-tuk sejumlah pemuda Arab Saudi yang kini sedang demam melakukan aksi menantang maut dengan memiringkan mobil-mobil mereka, bahkan sambil mengganti ban mobil. Para pemuda itu menyebut aksi menantang maut itu dengan sebuat sidewalk skiing, alias ski miring. Aksi mereka ini didukung prasarana Arab Saudi yang memiliki jalan mulus panjang tapi relatif jarang dilalui kendaraan. Seakan ‘hobi’ ini kurang berbahaya, pengemudi mobil-mobil ‘ski miring’ ini tidak sendiri. Mobil-mobil yang mereka gunakan untuk aksi menantang maut selalu ada penumpangnya.(ddt)

Ski Miring di Arab

Selasa, 2 April 2013

Telah hilang sebuah BPKBKendaraan Roda empat jenisIzusu Panter.Dengan nomor polisi DL 2027 AMilik BKKBNKabupaten kep. Sangihe

BERITA KEHILANGAN

JAKARTA — Sebanyak13 partai politik yang sebe-lumnya dinyatakan tidak me-menuhi syarat menjadipeserta Pemilu 2014, menan-datangani nota kesepaha-

Sulit RekrutCaleg Perempuan

KETUA Umum DPPPartai Persatuan Pemba-ngunan (PPP), Suryad-harma Ali, menyesalkanperaturan yang dilahir-kan Komisi PemilihanUmum (KPU) kadangkurang realistis.

Pernyataan ini me-nanggapi persyaratanketerwakilan minimal 30persen caleg perempuandi tiap Daerah Pemilihanseperti diatur dalam

Peraturan KPU nomor 7 tahun 2013.“Semua aturan itu harus realistis. Caleg

perempuan itu nggak mudah. Harus rasional,” ujarSuryadharma Ali kepada wartawan di Gedung DPR-RI, Senayan, Jakarta, Senin (1/4) kemarin.

Menteri Agama ini menjelaskan, PPP tidak pernahbermaksud sedikitpun untuk mengabaikan UU danmendiskreditkan perempuan. Tapi realitasnya, PPPsangat kesulitan merekrut caleg perempuan.

“Mau di kota besar atau di kota kecil, di JawaBarat, Papua, di mana-mana kami sulit merekrut calegperempuan,” ungkapnya.(jpnn)

Mahfud Siap CapresMAHFUD MD menyatakan akan memper-

timbangkan maju sebagai calon presiden pada 2014mendatang. Ini sebagai respon gerakan dukungansatu juta tanda tangan masyarakat Yogjakarta yangmemintanya turut meramaikan di bursa capres.

“Alhamdulillah saya akan pertimbangkan soalsatu juta tanda tangan dukungan tersebut,” ucapMahfud usai acara pelepasan jabatannya di Aulalantai dasar, Gedung MK, Jakarta, Senin (1/4)kemarin. Sebagai warga negara yang baik, kataMahfud, dirinya tentu tidak akan menolak dukungantersebut. “Kalau rakyat mempercayakan itu kepadasaya, ya Alhamdulillah. Sebagai warga negara yangbaik, saya tidak akan menolak. Karena kepercayaanitu tidak dibuat-buat dan tidak direkayasa,”terangnya.

Selanjutnya, Mahfud akan menghimpun data,informasi dan segala hal untuk menyiapkan haltersebut. “Pada saatnya akan saya nyatakan sikapuntuk itu, tetapi sekarang masih dalam tahapmenghimpun data, informasi, lalu analisis tentangjaringan politik, analisis tentang partai politik, dana,dan visi yang harus dibangun,” paparnya.

“Semua harus dianalisis terlebih dulu, jangansampai saya salah langkah,” tutupnya.(jpnn)

JAKARTA — Puluhanperempuan yang didominasikaum ibu menggelar unjuk-rasa di depan gedung KomisiPemilihan Umum (KPU),Jakarta, kemarin siang. Ke-lompok yang mengatasna-makan Aliansi MasyarakatSipil Untuk Undang-UndangPolitik (Ansipol) ini, memintaKPU konsisten menerapkan

13 Parpol Resmi Gabung PKPI

man (MoU), bergabungdalam Partai KeadilanPersatuan Indonesia (PKPI).

Masing-masing PartaiDamai Sejahtera (PDS), PartaiKarya Peduli Bangsa (PKPB),

Partai Serikat Indonesia (PSI),Partai Karya Republik (Pakar),Partai Persatuan NahdlatulUmmah Indonesia (PPNUI),Partai Nasional Republik(Nasrep), Partai PeduliRakyat Nasional (PPRN),Partai Buruh, Partai Republik,Partai Kedaulatan, PartaiMerdeka, dan Partai NasionalIndonesia (PNI)

Menurut Ketua Umum

PKPI, Sutiyoso, penan-datanganan dimaksudkansebagai wujud komitmennyata, bekerjasama meme-nangkan Pemilu 2014mendatang. “Intinya dalamMoU disepakati bahwa kita(masing-masing parpol yangada,red) setara. Yangpenting eksistensi parpoltetap. Cuma karena sekarangPKPI yang lolos menjadipeserta Pemilu, maka yangakan berdiri adalah benderaPKPI dan semua parpol akanberkiblat ke PKPI,” ujarSutiyoso di Jakarta, kemarin.

Dengan MoU, mantanGubernur DKI Jakarta inimemastikan kerjasama tidakdalam artian melebur partaidengan menghilangkanpartai-partai yang ada.Namun lebih kepada ako-modir kepentingan. Sehing-ga keterwakilan masyarakatdi parlemen tidak hilanghanya karena partainyadinyatakan tidak lolossebagai peserta Pemilu.

“Jadi misalkan setelahPemilu 2014 nanti ada parpoltidak ingin bergabung lagi,silakan. Ini barangkalicontoh penyederhanaan

partai paling baik. Jadi bukanmenghalangi masyarakatmembangun sebuah parpol,”ujarnya.

Pria yang akrab disapaBang Yos ini yakin, dengandukungan parpol yangtergabung dalam AliansiPartai Politik PenegakKonstitusi (AP3K) ini, PKPIdapat meraih minimal 6,7persen suara. Alasannya,karena banyak dari parpoltersebut pada Pemilu 2009terbukti mampu menempatkanwakil-wakilnya duduk sebagaianggota Dewan PerwakilanRakyat Daerah (DPRD) disejumlah provinsi, kabupatendan kota di Indonesia.(jpnn)

SutiyosoMakin Optimis

Sutiyoso

Tak Ada Sanksi, KPU Didesak TegasTerapkan Syarat 30 Persen Perempuan

sanksi bagi partai politik yangtidak memenuhi syarat 30persen keterwakilan perem-puan dalam pengajuan daftarnama Bakal Calon Legislatif(Baccaleg) DPR dan DPRD.

“Kami dengar fraksi-fraksidi DPR meminta agar syarat30 persen di tiap tingkatandihapuskan. Itu kan syaratdalam undang-undang, kalau

nggak dipenuhi harusdicoret,”ujar KoordinatorAnsipol, Wahidah Suaeb disela-sela aksi.

Wanita ini mengaku herankarena selain UU Pemiludibuat oleh DPR, pembuatanPeraturan KPU juga telahdikonsultasikan ke DPRterlebih dahulu.

“Mestinya syarat dansanksi bisa memotivasi par-pol memenuhi keterwakilanperempuan 30 persen. Ka-rena dalam Pemilu lalu tidakseluruh parpol mampumemenuhi kuota perem-puan,” ujarnya.

Untuk itu dalam aksi kaliini, Ansipol menuntut KPUbebas dari intervensi pihakmana pun dan tetap tegasdalam melaksanakan imple-mentasi UU Nomor 8 tahun2012, khususnya untuk isuketerwakilan perempuan.

“Ansipol juga menuntutparpol sungguh-sungguhmemerhatikan penempatansatu diantara tiga calonperempuan dalam urutandaftar bacaleg,” ujarnya.

Selain itu Ansipol jugamenuntut pemerintah khu-susnya Kementerian Pem-berdyaan Perempuan danPerlindungan Anak memfa-silitasi peningkatan kualitasperempuan dalam politik.

Usai berorasi sekitar 30menit, massa kemudianditerima dua komisionerKPU, Ida Budhiati dan HadarNafis Gumay. Mereka akhir-nya dapat menyampaikansikap secara resmi kepadaKPU. Menurut Gumaysyarat keterwakilan 30persen perempuan di semuatingkatan dalam pengajuanBakal Calon Legislatif(Bacaleg) oleh partai politik,

mutlak harus dipenuhi. Pa-salnya, syarat itu jelas diaturdalam Undang-Undang No-mor 8 Tahun 2012 tentangPemilu. Atas perintah UU pulamaka dalam Peraturan KPUNomor 7 tahun 2013, lembagapenyelenggara Pemilu itumemertegas syarat keterwa-kilan perempuan. Hanya sajasaat ditanya terkait sanksi jikatidak dipenuhi, Hadarmengatakan bahwa PeraturanKPU tidak mengatur soal itu.

Polemik keberatan parpolatas pemberian sanksi jikasyarat ini tidak terpenuhi,mencuat dalam Rapat DengarPendapat (RDP) Komisi IIDPR dengan KPU, Kamis (28/3) lalu. Komisi II menganggappersyaratan 30 persenketerwakilan perempuanhanya bentuk affirmative ac-tion dalam bacaleg, tanpaharus disertai sanksi.(jpnn)

JAKARTA — Musuhbangsa dan negara bukancuma masalah korupsi danterorisme. Sistem partaipolitik yang tidak sehat jugamerupakan musuh bangsadan negara. Begitu ujar Wa-kil Ketua Majelis Permus-yawaratan Rakyat (MPR),Ahmad Farhan Hamid

Menurutnya, selama inikorupsi dan teroris digem-bar-gemborkan sebagaimusuh bersama. “Tapisetelah reformasi dan

Sistem Parpol KacauDianggap Musuh Bangsa

bangsa ini berkomitmenuntuk berdemokrasi, partaipolitik sebagai alat utamademokrasi berjalan secaratidak sehat,” ucapnya digedung DPR/MPR, kemarin.

Anggota DPD RI dariNangroe Aceh Darussalamitu menambahkan, kaderpartai politik saat ini ibaratmontir. “Begitu kendaraan-nya bagus, dibawa oleh or-ang lain. Sebagai montircukup menerima upah saja,”ulasnya. Farhan pun

mengingatkan gejala mulaibosannya masyarakat Indo-nesia terhadap PemiluLegislatif dan Presidenhingga pemilihan kepaladaerah.

“Respon masyara-katterhadap sistem demokrasiyang kita jalani saat inimengalami penurunan par-tsipasi yang sangat mence-maskan sebagaimana yangterlihat dalam angka parti-sipasi Pemilu dan Pemilu-kada,” klaim Farhan.(jpnn)

Parpol BiangKekacauan DemokrasiJAKARTA - Peneliti senior

dari Indonesian Institute,Hanta Yudha menilai partaipolitik menjadi biangkekacauan demokrasi di Indo-nesia selama 14 tahun terakhirini. Karenanya jika ada upayamemperbaiki demokrasi, makapartai-partai politik yang adaharus dibereskan dulu.

“Semua proses politik saatini telah menjadi monopoliparpol. Kalau demokrasinyakacau, maka penyebabnyaadalah partai-partai politik.Partai-partai itu yang harusdibereskan dulu,” kata Hantadalam acara Dialog PilarNegara, bertema “DinastiPolitik” di gedung NusantaraIV, komplek Parlemen,Senayan Jakarta, Senin (1/4)

kemarin.Menurutnya, rakyat

sangat antusias dengandemokrasi. Tapi, parpolsebagai pemegang monopolikader menyelewengkannyamenjadi dinasti politik.“Sebagai contoh, rapatseorang bapak dengananaknya di meja makan bisamenjadi keputusan partaipolitik,” tegas Hanta tanpamenyebut nama partai yangmenempatkan bapak dananak dalam kepengurusanparpol.

Selain itu, katanya, ada lagisejumlah parpol yangterkesan sangat terbuka dandemokratis dalam rekrutmenkader. “Tapi begitu ada orangyang masuk ke dalam sistem

rekrutmen yang diumumkanitu, di dalamnya yang adahanya praktik transaksional,”ungkap Hanta.

Dinasti dan transaksi politikdengan begitu mudahnyaterjadi karena negaramemberikan kebebasan tanpabatas kepada partai politik.Akibatnya, praktik dinasti danpolitik transaksionalmemonopolisi pelaksanaandemokrasi di Indonesia.

Dia pun mengungkap hasilsurvei Indonesian Instituteterhadap sikap masyarakatdengan demokrasi dan partaipolitik. “Tujuh puluh persenresponden menyatakan setujudengan demokrasi dan sangatkecil prosentase respondenmerespon positif partaipolitik,” ungkapnya.

Sementara, tren dinastikpolitik di Indonesia tidakmemberikan pendidikan politikkepada masyarakat. Fenomenadinasti politik menunjukkanada yang salah dalam sistemperpolitikan di tanah air.

Itu dikatakan politisi PPPAhmad Yani dalam dialogkenegaraan bertema “PolitikDinasti dalam Pilkada”, digedung DPR, kemarin.

Menurutnya, tren dinastipolitik tersebut tak sejalandengan tuntutan agendareformasi yang menuntut agarkolusi, korupsi dan nepotisme(KKN) dihapus. Contohkentalnya nuansa nepotismedi era Soeharto berkuasa bisadilihat ketika Siti HardiyantiRukmana menjabat sebagaimenteri sosial.

“Saat ini dalam konteksmenghapus nepotisme, kitamengalami kemunduran. Inipersoalan serius apalaginepotisme semakin mengarahke dinasti politik,” ujar AhmadYani yang juga anggotaKomisi III DPR.(jpnn)

SINGGASANA

Suryadharma Ali

Mei Na Duo Ribao 3Selasa, 2 April 2013

Radar ManadoRadar Manado

Segenap Pimpinan & Karyawan

Mengucapkan

Selamat Merayakan

Paskah

MENARIK: Seorang mahasiswa mempertunjukkan seni kuku dalam sebuah kompetisi di Nanning, kawasan otonom Guangxi Zhuang, akhir pekan lalu.

PEREKONOMIAN China makin heboh saja. Ini terlihat dengan mulai bermunculannya toko-toko yang menjual pesawat prib-adi. Salah satunya dibuka di Beijing akhir pekan lalu. Meski begitu, sejumlah pengusaha mengatakan pembukaan toko-toko tersebut tidak berarti pasar penerbangan pribadi ini sudah siap.

Persoalannya bukan ke-mampuan beli konsumen, tapi banyaknya aturan yang jadi penghalang. “Ruang angkasa penerbangan ren-dah (di bawah 3 ribu meter) masih terbatas di China. Infrastruktur untuk lepas landas dan mendarat juga masih rendah,” kata seorang pengusaha Beijing Capital Helicopter Co, seperti di-lansir China Daily, kemarin.

Selain kendala kebijakan dan infrastruktur, membeli pesawat pribadi juga tidak semudah membeli mobil. “Pembeli pesawat pribadi harus punya sebuah perusa-haan penerbangan indepen-den resmi untuk menangani pesawat yang dibelinya,” kata pengusaha itu.

Bila pesawat itu kemu-dian digunakan untuk pen-erbangan komersil, ada aturan ketat Civil Aviation Administration of China (badan penerbangan sipil China, red). Untuk pener-bangan non komersil, pilot harus memasukkan rincian rencana penerbangan, sep-erti waktu dan rute, serta mesti menunggu persetu-juan badan itu.

Walau banyak kendala, toko pesawat pribadi di Beijing itu tetap menarik animo masyarakat. Bukti-nya, baru tiga hari dibuka sudah ada tiga pembelian. Menurut China Radio In-ternational, seorang pen-gusaha dari Provinsi Shan-dong bernama Ma, yang mendapatkan lisensi pilot beberapa bulan lalu, mem-beli satu helikopter seharga 17 juta Yuan, sekira 27,2 miliar (dengan kurs 1 Yuan

= Rp1600), dan satu lagi helikopter seharga 2 juta Yuan, sekira Rp3,2 miliar.

Harga itu belum terma-suk biaya pendidikan untuk bisa mendapatkan lisensi pilot pesawat pribadi yang biayanya, menurut Wuhan Morning Post, sekira 200 ribu Yuan, sekira Rp320 juta.

“Kami menawarkan lati-han gratis bagi pembeli pe-sawat di toko kami supaya pembeli bisa mendapatkan lisensi pilot,” tutur Zhang Changyi, pimpinan Beijing International United Flight sekaligus kepala pelatih pilot.

Dia juga mengatakan pe-rusahaannya akan mendiri-kan sebuah bandara kecil dan sebuah fasilitas peny-impanan pesawat pribadi di Chicheng, di Provinsi Hebei yang bertetangga dengan Beijing.

Yang Hongyan, direktur Fenghuangshan High-Tech Industry Park di Weifang, Provinsi Shandong, men-gatakan juga berencana membangun fasilitas se-rupa.

Selain di Beijing, sebuah toko pesawat pribadi lain-nya juga dibuka di Wuhan akhir pekan lalu. Lu Xian-lu, salah satu manager di toko itu mengatakan, selain menjual pesawat-pesawat pribadi, tokonya juga me-nyediakan jasa perawatan, perbaikan, pelatihan pilot, manajemen pesawat, dan penyewaan pesawat.

Di hari yang sama, pe-rusahaan itu menjual tiga helikopter pada dua perusa-haan penerbangan di Hubei dan Henan. Tiap helikopter itu harganya 20 juta Yuan, sekira Rp32 miliar.

Mahalnya harga dan tingginya biaya pemeli-haraan tidak jadi masalah bagi para orang kaya China. Menurut Hurun Report, sebuah majalah di Shanghai seperti Forbes di Amerika Serikat, China memiliki 63.500 triliuner dan sekira 10 juta orang miliarder.

Toko Pesawat Pribadi Mulai Bermunculan

Baru Buka 3 Hari,Langsung Laku 3

ISTIMEWA

MANADO – Peray-aan Paskah baru saja di-rayakan umat Kristiani hampir di seluruh pelosok Sulawesi Utara (Sulut). Menurut Ketua Paguyuban Tionghoa Manado ‘Timou Tou’ Hengki Wijaya, per-ayaan ini dipercayainya akan membawa harapan

dan semangat baru dalam menjalani spritualitas ke-hidupan. “Khusus bagi yang merayakannya, saya mengucapkan selamat. Semoga harapan yang baik selalu ada dalam diri kita,” ujarnya, kemarin.

Dituturkannya, keruku-nan dalam keberagaman

yang ada di kota ini sudah terjalin begitu indah. Na-mun begitu ditekankannya lagi, penting untuk saling mendukung dan menghar-gai antar sesama umat be-ragama dalam masyarakat. “Kami pun ikut merasakat sukacita dari perayaan Pas-kah ini,” tutupnya.(nal/ddt)

Paskah Membawa Harapan Baik

Hengki Wijaya

Menurut Cai Gangjun, pemilik Zhejiang Rongsh-eng Private Jet Sales and Services, pasar pesawat pribadi China akan jadi ma-kin kompetitif jika regulasi dikendorkan.

Laporan badan pener-bangan sipil China baru-ba-ru ini mengatakan di akhir 2011 lalu ada 70 bandara dan 216 titik pendaratan di China, dan ada 132 pesawat jet pribadi.(ddt)

SEBUAH jet tempur militer China jenis Suk-hoi Su-27 ke laut kuning dekat Rongcheng, Provin-si Shandong. Dua pilot pesawat canggih itu tewas di tempat. Pesawat dengan daya jelajah 3.530 km itu memiliki persenjataan

berat, sistem penerbangan canggih, dan sangat lincah di udara. Pesawat buatan Rusia ini merupakan pe-saing berat pesawat F-15 Eagle Amerika Serikat. Belum diketahui apa pe-nyebab jatuhnya pesawat tersebut.(ddt)

Jet Tempur Sukhoi Su-27 Jatuh

PUING: Asap mengepul dari bangkai jet temput Su-27 yang jatuh. Tampak pula sebuah jet tempur Su-27 China lainnya.

MANADO -- Hasil produk industri keramik asal Negeri Tirai Bambu memi-liki peruntungan bagus di Kota Manado ini. Hal ini disampaikan Ang Tek Kok, penjual sekaligus importir keramik asal China.

Menurutnya, ciri khas hasil kerajinan keramik tersebut cukup berbeda dan memiliki keunikan tersend-iri dengan produk lokal.

“Keramik asal China itu punya motif tersendiri yang bernilai artistik, baik itu ukirannya maupun bentuk dan hurufnya,” terangnya, kemarin.

Selain itu, diutarakannya, harganya relatif sesuai den-gan kekuatan fi nansial ma-syarakat. “Harganya tidak mahal-mahal, tergantung jenis produknya,” tandas-nya.(nal/ddt)

Peruntungan Baik Bisnis Keramik China

KATEDRAL Katolik Xuanwumen, juga dikenal sebagai Gereja Selatan, di Beijing menggelar tiga Misa Paskah, masing-masing dalambahasa Inggris, Itali, dan Perancis, Minggu (31/3) lalu. Sekira 300-400 warga asing di Beijing mengikuti misa itu. Selain itu, Gereja Selatan, yang merupakan katedral Katolik tertua di Beijing, juga menggelar empat misa dalam bahasa

Mandarin saat Jumat Agung dan Sabtu lalu.

Di sisi lain, Li Liting, seorang pegawai Faith Press di Shijiazhuang, ibu-kota Provinsi Hebei, men-gatakan perusahaannya tidak menggelar kegiatan apapun, tapi melibatkan diri dalam berbagai keg-iatan sukarela. Faith Press merupakan sebuah lembaga penerbitan koran Katolik di wilayah itu.(ddt)

Misa Paskah Empat Bahasa

PAMERAN: Keramik-keramik China yang mulai diterima baik masyarakat Manado.

DONKAROUW/RM

Selasa, 2 April 2013

MANADO—Masuk-nya Sulawesi Utara dalammasterplan Percepatan danPerluasan PembangunanEkonomi (MP3EI) yangberada pada koridor 4 darienam koridor Ekonomi In-donesia (KEI), serta mas-terplan percepatan danPerluasan PenguranganKemiskinan di Indonesia(MP3KI) sebagai affirma-tive action pemerintahSulut. Untuk memuluskanlangkah ini, Pemprov ter-dorong mengambil peran

MANADO – Semangatbaru dan sejumlah kegiatansosial menjadi rangkaiansemarak hari ulang tahun(HUT) ke-112 PT Pegadaian(Persero) di kantor wilayahVI Manado, kemarin.

Kegiatan berupa peng-obatan gratis dan donordarah ini berlangsung dikantor berplat merahtersebut. “Kami juga akanmelakukan anjangsana kedua panti asuhan untukberbagi bersama sesamayang membutuhkan,” ujarManager Bisnis Sidi Mus-

Sulut Genjot Pembangunan EkonomiManfaatkan Peluang PengembanganKawasan Timur

strategis melalui programpembangunan dalam konteks pengembangan ka-wasan yakni memanfaatkanpeluang strategis kecen-derungan global yangsemakin tertuju ke kawasanAsia Pasifik. MenurutAsisten Pemerintahan danKesra Drs MM OnibalaMSi, Sulut sebagai salahsatu titik pertumbuhanekonomi baru Indonesiatengah mengembangkansistem wilayah pemba-ngunan ekonomi yang

bersaing dan terintegrasiantar kawasan dan mem-bangun pusat-pusat per-tumbuhan ekonomi.

“Ini penting karenakegiatan ekonomi danperdagangan yang salinginterkoneksi di kawasanTimur Indonesia dan BaratIndonesia,’’ katanya pe-kan lalu.

Lanjutnya, untuk me-wujudkan ini, salah satulangkah yang dilakukan

Adalah dengan pe-nguatan peran Gubernur

sebagai wakil pemerintahpusat di wilayah provinsi,baik dari aspek personil,kebijakan dan financialprogram. Selanjutnyaperlu dilakukan percepatansesuai dengan aturanp e r u n d a n g - u n d a n g a nyang berlaku.

“Tujuannya tentu un-tuk melindungi kebijakanyang ada termasuk mem-berikan sanksi terhadappihak yang coba meng-gagalkan tujuan ini,”tandasnya. (rud/kie)

MANADO—Keroha-nian Islam (Rohis) SMANegeri 7 Manado dibawahpimpinan Reza Morodjojomenggelar pesantren kilat.Kegiatan ini digelar diBapelkes Provinsi Sulut 28-31 Maret lalu ditutupdengan kontemplasi spiri-tual yang sangat menyen-tuh dari Lembaga Kajiandan Kontemplasi BadanTadzkir Akbar Sulut yangdipimpin dr ZainuddinWumu dan Mohammad IrzalAmd. Kepala SMA Negeri 7Manado Dra MediatrixNgantung MPd mengata-kan, kegiatan ini sangatdirespon positif pihaksekolah. “Walaupun waktupelaksanaan sangat singkat,namun di harapkan dapatmemberikan dampak besardalam peningkatan spiri-tualitas dan akhlak yangbaik,” katanya. Ketua PanitiaFirman Muzati mengatakan,Peskil tahun ini dikolaborasi-kan antara konsep lama danmodern. “Peserta berjumlah

MANADO—PemprovSulut bakal menggunakanMetode Assessment Centre(MAC). Metode ini sangatdibutuhkan untuk meng-ukur standar kompetensijabatan struktural danpenilaian kompetensi.

Jika metode ini benar-benar diterapkan, makaistilah the right man in theright job akan berlaku se-hingga PNS yang ditempat-kan dalam jabatan akanmenghasilkan kinerja tinggi.

Menurut Kepala BiroPemerintahan dan HumasPemprov Sulut DR NoudyTendean, metode Asses-ment Center mulai dariproses rekrutmen, pengang-katan serta pemberhentiandalam jabatan.

“Pada dasarnya metodeini sudah diterapkan.Tujuannya untuk mencapaiPNS professional,’’ jelasnyabelum lama ini.

Dijelaskannya, pelak-sanaan reformasi birokrasidi Pemprov Sulut sudahberjalan bagus. Malahdengan pola SMART yangsaat ini diterapkan BKDselaku instansi teknis akansemakin menyamakan per-sepsi dan membuka wawa-san para PNS mengenaikeuntungan dan manfaatpenggunaan metode Asses-ment Center.

Lebih jauh dikatakan,penerapan metode ini bisameningkatkan profesiona-

Gelar Baksos Peringati HUT Ke-112

Miliki Logo Baru, LebihDari Sekedar Mengatasi Masalah

istimewa

LOGO BARU: 3 lingkaran bersinggungan mewakili 3 layananutama, pembiayaan gadai, emas dan aneka jasa. Huruf kecilditulisannya mengartikan rendah hati dan tulus dalam melayani.

tikasyah.Dipaparkan Sidi, selama

setahun berubah menjadi PT(Persero) yang sebelumnyaPerusahan Umum (Umum).PT Pegadaian (Persero) telahtumbuh berkembang ber-sama untuk memajukanmasyarakat. “Produk yangkami miliki saat ini memangmemiliki konsentrasi bisnisuntuk pengembangan kemasyarakat. Ada sekitar 14produk yang kami jalankan,”paparnya.

Dikatakannya, per 1 April2013. PT Pegadaian (Per- sero) mulai menggunakan

logo baru dengan 3 ling-karan warna, menggantikanlogo timbangan. Dan jugahuruf pegadaian yangmenggunakan huruf kapitalsemua, kini dibuat lebihsederhana. “Perubahanlogo ini bagi agar dalammenjalankan kegiatanperusahaan, dapat lebihdari sekedar mengatasimasalah,” ungkapnya.

Untuk wilayah VI Mana-do, yang mencakup Sulut-

tenggo dan Papua, PapuaBarat. PT Pegadaianmelayani di 344 outlet, yangterbagi unit pelayan cabang(UPC) 344 unit dan kantorcabang sebanyak 74 kantor.“Di 2013 ini, kami memilikitag line ‘dekat bersahabat’.Sepenuhnya produk yangkami jalankan untuk dapatmembantu masyarakat baikitu dalam hal programkemitraan, bina lingkunganataupun pengembanganbisnis,” tutupnya.(nal/*)

Rohis SMA 7Gelar Peskil di Bapelkes

Istimewa

SER-SAN:Nampak peserta mengikuti seluruh materi peskil dalamsuasana serius namun tetap santai.

88 orang diberikan materikeagamaan, kecerdasan danmuatan lokal selama 3 hari,”jelasnya. Selain materi kelas,kegiatan Peskil juga diisidengan outbound yangdipandu fasilitator tim RohisBapelkes dr ZainuddinWumu.

“Outbound sendiri me-mang menjadi salah satuprogram unggulan setiapada pelatihan yang di-selenggarakan di Bapelkes,’’

kata Kepala Bapelkes HerryPohajow SSos Msi serayamengatakan outboundadalah sebuah metode teambuilding dan capasity build-ing yang cukup efektifdengan diisi permainanstrategis. Pembina RohisDra Ainun M Salehmengaku bangga dengankegiatan Peskil Kali ini.“Seluruh pengurus Rohisdan panitia patut mendapatapresiasi,” jelasnya. (rud)

MAC Dorong PNS Berkualitaslisme PNS serta untukmenghasilkan CPNS (calonpegawai negeri sipil) yangberkualitas. Metode ini jugaperlu dikomparasikan de-ngan penerapan systemCAT (Computer AssistedTest).

“Ini dimaksudkan untukmelihat dan menilai kom-petensi individu dalamrangka menghasilkan PNSyang berkualitas, profesionaldan berbasis kompetensi,’’tandas mantan DirekturIPDN Manado ini. (rud/kie)

MANADO—Seluruhruangan komisi yang ada diDeprov Sulut kosong. Yangnampak dalam ruangan hanyasejumlah staf komisi. Kondisiini terlihat Senin (1/4). Seluruhlegislator Sulut nampak masihenggan masuk kantor.Pantauan harian ini, hinggapukul 15.00 Wita kemarin, takada satupun anggota dewanyang hadir. Kondisi ini sepertiini sudah menjadi peman-dangan biasa.

Bahkan tak hanya usailibur saja legislator malas

PROFESIONAL:Makin tinggikualitas PNS, makin tingginyaprofesionalismenya.

ngantor. Pada hari biasapunbanyak yang tak nampakbatang hidungnya. “Sedang-kan hari biasa tak masukapalagi usai libur,” katasejumlah petugas yang adadi gedung Deprov. Malahankata mereka, kondisi sepertiini bisa berlangsung hinggapertengahan pekan. “Biasasaja mereka masuk Rabu atauKamis,” tukasnya.

Pengamat politik TaufikTumbelaka mengatakan,kondisi seperti memangbukan hal baru lagi di ka-

langan anggota dewan.Malahan tak jarang hampirsetiap hari tetap banyak leg-islator yang malas masuk.Padahal, gaji anggota dewanitu diambil dari APBD. “Bisadibayangkan kalau tak adaanggota dewan yang datanglalu ada masyarakat yanghendak menyampaikanaspirasi. Sudah pasti ma-syarakat akan kecewa sepertiyang terjadi pekan lalu saattak ada legislator yangmenemui kedatangan TarunaAMI,” katanya. (rud)

Usai Paskah, LegislatorDeprov Malas Ngantor

IVAN/RM

GANGGU AKTIVITAS: Pengerjaan Fiber Optic dibeberapa ruas jalan di Manadodiharapkan bisa dirampungkan dengan segera.

Selasa, 2 April 2013

MINUT — PerayaanPaskah Pemuda sekaligusHari Ulang Tahun ke-87Pemuda Gereja Masehi Injilidi Minahasa (GMIM),memiliki arti tersendiri bagiWali Kota GS Vicky Lumentutdan Wakil Wali Kota HarleyMangindaan. Pasalnya,dalam perayaan itu, Lumentutdan Mangindaan ikut sertadalam pemecahan rekor Mu-seum Rekor Indonesia(MURI) dalam kategoripementasan 15 ribu teteng-koren selama 87 detik.

“Semoga pemuda selalumenjadi garda terdepandalam pembangunan bang-sa terlebih untuk kemajuanSulawesi Utara dan KotaManado,” tegas Lumentutdihadapan ribuan Pemudayang turut disaksikanWakil Gubernur DRDjouhari Kansil, BupatiMinahasa Utara (Minut)Drs Sompie Singal, Kakan-wil Kemenag Drs H SyabanMauluddin MPdI dan drBert Supit selaku KetuaPemuda Remaja GMIM

Promo Heboh,Gratis Bensin

Setahun

DIBAYAR TRIDJAYA: Dengan menjadi pelanggan baruTridjaya, warga bebas isi bensin selama setahun atau250 liter.

KEJUTAN Super fantastis dilakukan DealerTridjaya Motor. Awal April ini, dealer tersebutmenggelar promo gila-gilaan dengan memberikanvoucher bensin gratis selama satu tahun, atausetara dengan 250 liter. Syaratnya mudah, wargadiharuskan menjadi pelanggan baru Tridjaya Mo-tor terlebih dahulu.

“Mana yang lebih cepat pasti kami berikan. Itukhusus berlaku bagi pelanggan baru,” ujar Man-ager Tridjaya Motor Rahel Monica.

Tidak itu saja, Tridjaya memiliki promo menariklain seperti gratis STCK atau plat nomor (bebaspilih), kupon undian berhadiah Tridjaya Motorwisata ke Thailand (Diundi April), gratis helm oneheart atau helm repsol, gratis asuransi jiwa untukAnda dan keluarga, gratis asuransi kecelakaan dankehilangan, gratis biaya pengiriman, gratis biayasurvey dan gratis jaket exclusive.

“Kami selalu memberikan pelayanan dan promomenarik bagi pelanggan. Ayo ayunkan langkahAnda dan daftar sekarang di dealer kami. Motorlangsung kami antar dan proses cepat persyaratanmudah,” tandasnya.(nal)

Vicky-AiSukseskanRekor MURIHadiri Paskah Pemuda GMIM

istimewa

SUPPORT PEMUDA: Wali Kota Vicky Lumentut bersama Wakil Wali Kota Harley Mangindaansaat memukul tetengkoren sebagai bagian dari pemecahan rekor MURI, kemarin.

Pertama.“Jadilah pemuda ber-

kualitas dan berintegritas.Berkarya selalu bagiTuhan,” ujar Wali KotaLumentut.

Tidak ketinggalan, pa-sangannya di pemerinta-han Manado, HarleyMangindaan berkesem-patan memberikan sam-butan. “Pemuda ialah soalkomitmen besar, komitmengenerasi tanpa narkoba,sadar akan pentingnyakeahlian dalam persainganserta sadar akan lestarinyalingkungan,” kata Mangin-daan.

Dia menambahkan, GM-

IM terus maju karenatopangan Pemuda.

“Jadilah garam danterang dunia. Hiduplahselalu dengan firmanTuhan,” kata Ai, sapaanMangindaan.

Dalam khotbah, Pe-mimpin Ibadah SekretarisUmum BPMS GMIM, PdtArthur Rumengan MThmenyampaikan, Yesustelah mati dan bangkitmematahkan kuasa maut.

“Itulah bukti nyatakuasa Yesus. Kubur telahkosong, tidak ada tulangtersisa. Semuanya ter-angkat ke surga,” tuturRumengan.(fab)

TRIDJAYA MANADO

IVAN/RM

HIDUP INI KERAS: Anak seusia ini semestinya menikmati masa-masa bermain tapi tidak untuk Yus (8) dan Yulio (11)warga Kleak. Kedua bocah kecil ini harus membantu orang tuanya mengumpulkan berbagai botol bekas untuk dijualkembali.

MANADO-Ditetapkan-nya program UniversalCoverage (UC) olehPemkot Manado, dimintauntuk terus diperhatikanmasyarakat. Ini disebab-kan karena banyak ma-syarakat yang belumpaham dengan programyang menitikberatkan padalayanan kesehatan bagiwarga kota.

“Kan dalam ketentuan-nya, warga kota yang me-miliki KTP berhak men-dapatkan pelayanan ke-sehatan. Baik tingkat

MANADO — Sejumlahanggota Dewan Kota(Dekot) Manado me-nyesalkan sikap beberapaSatuan Kerja PerangkatDaerah (SKPD), yangterkesan malas menghadirisejumlah agenda di Dekot.

“Banyak SKPD terkaitrapat pembahasan Ran-perda yang enggan hadirsaat ada jadwal pertemuandi Dekot. Ini harusnyamenjadi perhatian peme-rintah kota,” ujar Syari-fudin Saafa, anggotaKomisi B Dekot.

Dia menegaskan, jikahal itu terus berlanjut,

MANADO — Selasa (2/4) hari ini, menjadi haripertama masuk kerja awalApril. Pemerintah Kota(Pemkot) mengingatkanPegawai Negeri Sipil (PNS)agar tidak lagi menambahlibur.

“Seluruh PNS, baikpejabat struktural eselon II,III dan IV jangan tambahlibur,” tegas Wali Kota GSVicky Lumentut, kemarin.

Dia menegaskan, KepalaSatuan Kerja PerangkatDaerah (SKPD) wajib me-nyiapkan dan memasukkandaftar hadir PNS melaluiBadan Kepegawaian Daerah(BKD). “Akan disiapkan timuntuk memantau kehadiranpegawai,” tambah Lumentut.

Seperti yang seringdiingatkan Wali Kota, pro-gram 2013 Pemkot intinyamenekankan “Brenti JoMelanggar Aturan” bagiPNS. Kedisiplinan, kataLumentut merupakan halpenting yang harus di-laksanakan pegawai. “Agarpelayanan kepada masya-rakat bisa baik,” ujarnya.

Diketahui, terhitung Jumat

MANADO — Belumadanya calon legislatif(Caleg) perempuan yangtercatat bertarung dariPartai Golongan Karya(Golkar) Manado, meng-indikasikan partai ber-lambang pohon beringinkesulitan menggaet pe-rempuan yang layak di-calonkan.

“Mayoritas anggotadewan perempuan poten-sial pindah ke Demokrat. Ituyang menjadi kendalaGolkar,” beber sumber diDewan Kota (Dekot)Manado, kemarin.

Sumber menambahkan,

Selasa, 2 April 2013

Program UC HarusDiperhatikan Warga

Puskesmas maupun RumahSakit,” ujar Wali KotaManado GS Vicky Lumentutmelalui Kabag HumasPemkot Soleman Montori.

Dia menambahkan, pro-gram tersebut merupakankepedulian pemerintahterhadap masyarakat yangbertujuan menjadikanManado sebagai salahsatu kota sehat.

“Jadi harus pelajaribagaimana ketentuan, agartidak ada kesalahaninformasi ketika berobat,”tukas Montori.(fab)

PantauKehadiran PNS

(29/3) lalu, PNS mendapatliburan panjang Jumat Agung(kematian Yesus Kristus)disambung dengan perayaanPaskah (kenaikan YesusKristus). Pun, liburan di-tambah dengan perayaanPaskah ke dua, Senin (1/4)kemarin. kebiasaaan PNSyang sering menambah libur,menjadi perhatian seluruh pe-merintah di kabupaten/kotatermasuk Manado.

“Panjangnya liburanbukan alasan kinerja me-nurun. Harus diperhatikanbersama agar pelayanankepada masyarakat tetapterjaga,” tandas Lumentut.(fab)

Dekot Sesalkan SKPDMalas Hadir Rapat

Golkar KesulitanCari Perempuan

koordinasi antar Dekotdan SKPD akan terganggubukan saja pembahasanRanperda, namun pe-laksanaan Perda yang

sudah diputuskan.“Iniharus menjadi perhatianbersama,” kata Saafa.

Hal senada juga diucap-kan Richard Sualang,Ketua Komisi D Dekot.Sualang juga mengakuprihatin karena dalampelaksanaan rapat denganSKPD, banyak staf SKPDyang absen.

“Banyak kepala SKPDyang kelimpungan ketikamemaparkan materi, se-mentara tugas yang se-harusnya staf kerjakanakhirnya dilakukan kepalaSKPD nya,” beberSualang. (fab)

Richard Sualang

konflik yang terjadi diGolkar Manado menjadisalah satu penyebab.

“Banyak kader yangmelakukan manuver agar

sosok perempuan janganke Golkar,” ungkapnya.

Sementara itu, KetuaDPD II Golkar ManadoDanny RWF Sondakh mem-bantah partainya kesulitanmencari caleg perempuanyang merupakan syaratdalam Pilcaleg 2014 men-datang dari Komisi Pe-milihan Umum (KPU) RI.

“Kami sudah siap. Kanitu aturan, Golkar optimismengikuti Pilcaleg denganadanya kuota perempuan,”ujar Sondakh.“IntinyaGolkar tetap fokus denganaturan kuota perempuanitu,” pungkasnya.(fab)

Vicky Lumentut

Danny Sondakh

MANADO -- Maju tidaknya sebuah organ-isasi sangat ditentukan oleh kekompakan tiap personilnya. Kesadaran ini membuat Ketua Kaum Bapa Katolik (KBK) Sta-si Tateli Kalasey, Paroki Mokupa, Teddy Wijaya berencana menyusun se-jumlah program untuk menjaga keharmonisan dalam tubuh KBK.

“Mandegnya organ-isasi karena tidak ada pro-gram yang dibuat untuk merekatkan anggota. Itu harus kita hindari,” ujar Wijaya kemarin.

Salah satu program yang bakal dilakukan pi-haknya adalah kunjungan atau turun ke rumah tiap anggota. Kunjungan ini dibuat dalam rangka ma-kin mengenal satu sama lain. “Pendekatan per-sonal memiliki dampak

yang sangat besar bagi keberlangsungan KBK ke depannya. Itu sedang kita usahakan di stasi kita,” jelasnya.

Langkah ini dijamin menumbuhkan semangat kekeluargaan. Karena di sana orang akan melihat sesama KBK yang lain sebagai bagian yang tak terpisahkan dari dirinya. “Orang dengan mudah akan mengungkapkan

pergumulan hidup ke-luarganya, baik itu pen-didikan anak, maupun persoalan rumah tangga bila ia disapa secara lang-sung,” jelasnya.

Wijaya pun mengung-kapkan bila ditemukan ada keluarga yang tidak mampu pihaknya akan memberi bantuan, tapi bantuan tersebut disesuai-kan dengan kemampuan KBK sendiri.(tr-01/ddt)

Pro Bono Publico6Selasa, 2 April 2013

Radar Manado

Penerbit : PT Bitung Cemerlang Pemimpin Redaksi : Dixie TasijamPembina : Dahlan Iskan Redaktur Pelaksana : Reky SimbohKomisaris Utama : Imawan Mashuri Redaktur Senior : Alex MamahitKomisaris : Zainal Mutaqin Direktur Utama : Suhendro Boroma Direktur : Urief Hasan General Manager : Dixie Tasijam

Alamat: Manado Post Center Manado Town Square Telp/Fax (0431) 861525-855558 Website: www.radarmanado.com Email : [email protected]

Percetakan : Jalan Pomorow Manado Telp. (0431) 852004

Dewan Redaksi: Reky Simboh, Alex MamahitRedaktur: Alex Mamahit, Reky Simboh, Carla Gereth, Tatang Rahim, Donald Karouw, Hut Kamrin, Rudi Loho.Staf Redaksi: Rudi Loho, Hut Kamrin, Bobby Lengkong, Donald Karouw. Biro: Hayer Damolawan (Minsel), Recky Korompis (Mitra), Frangky Sumarauw (Bitung), Gusman Laeta (Kotamobagu), Faisal Amu (Bolmong), Israfil Mokodompit (Bolmut), Aulia Syukur (Bolsel), Tatang Rahim (Minut), Jeackry Lumansik (Tomohon), Iwan Mahmud (Sangihe), Setly Rindorindo (Minahasa). Fotografer: Ivan Setiawan, Rian Korengkeng.Artistik & Perwajahan: Norman Octavianus (Koordinator), Faisal Swara, Benediktus Renyaan, Stevi Simbar, Supriady Saragih, Ishak Labadjuana.Design Iklan: Tim. Manager Advertising: Yaziin SolichinStaf Iklan: Rommy Rorong.Manager Pemasaran: Jemmy Howan. Administrasi Pemasaran: Putri Laoming. Distribusi: Basri Sahe, Fendy, Luki Akay, Desmon Bangonang.Event Management: Recky Lempoy Manager Keuangan : Ivonne Korompis Ombudsman Manado Post Group : Drs Max Rembang Msi (Ketua), Haris Kai Sik, Hinca Panjaitan SH,MHHarga Eceran : Rp. 2000/EksemplarHarga Langganan : Rp. 50.000/BulanAlamat Perwakilan : Surabaya: Jl. A Yani No.88 Telp. (031) 8287999, Jakarta: Jl. Kebayoran Lama 17 Jakarta Selatan Telp (021)5349205

Info Hotel

Info Tempat Karaoke

Info Rumah Makan

Info Pusat Perbelanjaan

Info Kesehatan

Info Shiatsu dan Spa

Sintessa Peninsula Hotel Telp : 0431-855008Swiss-Belhotel Maleosan Telp : 0431-861000Sutanraja Hotel Telp :0431 818888Hotel Novotel Manado Telp : 0431 818889Manado Quality Hotel Telp : 0431 8883888Hotel Sedona Manado Telp : 0431 825888Hotel Formosa Telp : 0431 854555Hotel Sahid Kawanua Telp : 0431 867777Manado Aston Hotel Telp : 0431 8888989Hotel Arya Duta Telp : 0431 855555Hotel Grand Puri Telp: 0431 822888Hotel Santika Manado Telp: 0431 8858222, 8858333

Score Telp: 0431 8881657 Telp: 081356222290

Hollywood Cafe Manado Telp: 0431 874334

Inul Vista Telp: 0431 8880519 Telp: 0431 863666 Telp: 081523606494 Telp 0431 3432508

Happy Puppy Telp: 0431 8881666

KX TV Telp: 04231 8881045

The Bandar Telp: 0431 838880Wahaha Restaurant Telp: 0431 8880745Ria Rio Kalasey Telp: 0431 831291Pizza Hut Manado Telp: 0431 879404Mc Donald Delivery Telp: 14045KFC Samrat Telp: 0431 868232KFC Bahu Mall Telp: 0431 860815

IT Center Telp: 0431 8880148Mega Trade Center Telp: 0431 8819368Mantos Telp: 0431 8881072

Klinik Jantung dan Telp: 08128838888Pembuluh DarahUnit Transfusi Darah PMI Telp: 0431 838312

Highland Resort And Spa Telp: 0431 353333El Rapha Telp: 0431 8881447Tikala Shiatsu Massage Sauna Telp: 0431 855913Bahu Spa Shiatsu dan Massage Telp: 0431 837700Marina Spa Manado Telp: 0431 3458089House Of Dura Telp: 0431 859337Ponds Telp: 4781244354

RENUNGAN HARIAN

Info RumkitInfo Telkom

Info Taxi

Info Polisi

Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SKPT):Call Centre 112, SMS ke 1120, atau lewat e-mail: [email protected] Webside: Http://www.sulut.polri.go.id

MANADO 95112Telp : (0431) 853-000PLASA TELKOM SAMSATTelp : (0431) 843-434, 850-700PLASA TELKOM KOMOTelp : (0431) 863-382, 861-090HELP DESK SPEEDYTelp : (0431) 147KANCATEL AERMADIDITelp : (0431) 891-000, 330-108KANCATEL AMURANGTelp : (0430) 21-111, 21-000KANCATEL BITUNGJm KancatelTelp : (0438) 551-1888, 21-000, 355-777PLASA TELKOM KAUDITANTelp : (0438) 51-115,51-234KANCATEL KOTAMOBAGUTelp : (0434) 24-111KANCATEL LANGOWANTelp : (0431) 371-000, 371-002KANCATEL TAHUNATelp : (0432) 22-222, 21-019PLASA TELKOM BEOTelp : (0432) 311-000PLASA TELKOM HULUSIAUTelp : (0432) 310-001PLASA TELKOM TAGULANDANGTelp : (0432) 330-000KANCATEL TOMOHONTelp : (04310 351-005, 351-111KANCATEL TONDANOTelp : (0431) 321

1. Rumah Sakit Ratumbuisang Kantor: Jln Betesda 77 Manado Telp : (0431) 823-657

2. Rumah Sakit Sitti Maryam Kantor: Jln Pogidon Raya 53 Manado Telp : (0431) 836-427

3. Rumah Sakit Teling Kantor. Jln 14 Februari Manado Telp : (0431) 875-305, 852-250

4. RSU Pancaran Kasih GMIM Kantor: Jln Dr sam Ratulangi 13 Manado Telp : (0431) 865- 800

5. Rumah Sakit Umum Pusat Manado Kantor: Jln Malalayang Manado Telp : (0431) 823-298

Blue Bird PTTelp : (0431) 861234

Info Penerbangan

MASKAPAI RUTE HARI NO. PNRB BRKT TIBA

Silk air Manado – Singapura Snn,Rb,Jmt,Sbt MI273(SQ5273) 13.50 17.05Garuda Manado - Jakarta Setiap hari GA601 13.50 16.00 Manado - Jakarta Setiap hari GA603 14.45 18.15 Manado - Makassar Setiap hari GA603 14.45 16.20 Manado - Ternate Setiap hari GA600 10.45 12.35Lion Air Manado - Jakarta Setiap hari JT771 06.55 09.05 Manado - Jakarta Setiap hari JT775 09.50 12.00 Manado - Jakarta Setiap hari JT749 12.20 15.55 Manado - Jakarta Setiap hari JT777 14.45 18.14 Manado - Jakarta Setiap hari JT743 18.20 20.30 Manado - Makassar Setiap hari JT741 06.45 08.20 Manado - Makassar Setiap hari JT777 14.45 16.20 Manado - Denpasar Setiap hari JT741 06.45 10.35 Manado - Surabaya Setiap hari JT749 12.20 13.50Wings Air Manado - Sorong Snn,Rb,Jmt IW1178 14.25 17.15 Manado - Ternate Setiap hari IW1170/1107 09.55 11.45 Manado - Tobelo Senin-Jumat IW1176 06.40 08.40 Manado - Gorontalo Setiap hari IW1165 15.30 16.10 Manado - Melonguane Snn,Rb,Jmt IW1162 10.45 11.50 Manado - Naha Selasa,Kamis IW1106 07.00 07.50Sriwijaya Manado - Surabaya Setiap hari SY269 11.50 13.25 Manado - Jakarta Setiap hari SY269 11.50 15.30 Manado - Ternate Setiap hari SY691 07.50 09.35 Manado - Makassar Setiap hari SY691 07.50 11.00Batavia Manado - Jakarta Setiap hari YG632 07.00 10.05 Manado - Balikpapan Setiap hari YG632 07.00 08.35 Manado - Jakarta Setiap hari YG636 14.05 16.30Merpati Manado - Timika Snn,Rb,Kms,Sbt 06.00 10.10

Call Center Garuda Indonesia Manado Telp. 0431 – 87773/47/57/877777Call Center Lion Air (+6211)6379 8000, (+6211) 63871111

Info RumkitInfo Telkom

Info Taxi

Info Polisi

Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SKPT):Call Centre 112, SMS ke 1120, atau lewat e-mail: [email protected] Webside: Http://www.sulut.polri.go.id

MANADO 95112Telp : (0431) 853-000PLASA TELKOM SAMSATTelp : (0431) 843-434, 850-700PLASA TELKOM KOMOTelp : (0431) 863-382, 861-090HELP DESK SPEEDYTelp : (0431) 147KANCATEL AERMADIDITelp : (0431) 891-000, 330-108KANCATEL AMURANGTelp : (0430) 21-111, 21-000KANCATEL BITUNGJm KancatelTelp : (0438) 551-1888, 21-000, 355-777PLASA TELKOM KAUDITANTelp : (0438) 51-115,51-234KANCATEL KOTAMOBAGUTelp : (0434) 24-111KANCATEL LANGOWANTelp : (0431) 371-000, 371-002KANCATEL TAHUNATelp : (0432) 22-222, 21-019PLASA TELKOM BEOTelp : (0432) 311-000PLASA TELKOM HULUSIAUTelp : (0432) 310-001PLASA TELKOM TAGULANDANGTelp : (0432) 330-000KANCATEL TOMOHONTelp : (04310 351-005, 351-111KANCATEL TONDANOTelp : (0431) 321

1. Rumah Sakit Ratumbuisang Kantor: Jln Betesda 77 Manado Telp : (0431) 823-657

2. Rumah Sakit Sitti Maryam Kantor: Jln Pogidon Raya 53 Manado Telp : (0431) 836-427

3. Rumah Sakit Teling Kantor. Jln 14 Februari Manado Telp : (0431) 875-305, 852-250

4. RSU Pancaran Kasih GMIM Kantor: Jln Dr sam Ratulangi 13 Manado Telp : (0431) 865- 800

5. Rumah Sakit Umum Pusat Manado Kantor: Jln Malalayang Manado Telp : (0431) 823-298

Blue Bird PTTelp : (0431) 861234

PINELENG -- Jelang tahun ajaran baru Sekolah Tinggi Filsafat Seminari Pineleng (STFSP) terus membenahi sistim pendi-dikannya, mengingat dalam tahun ajaran baru nanti STFSP bakal melakukan dua agenda penting, yakni penilaian akreditasi dan dibukanya program pasca sarjana.

Berkaitan dengan akre-ditasi, Ketua STFSP, Pas-tor Ambrosius Wuritimur mengaku pihaknya men-argetkan akreditasi A un-tuk STFSP. “Target kita adalah memperoleh akredi-tasi A sehingga semua yang berkaitan dengan itu telah disiapkan,” ungkapnya, kemarin.

Untuk program pasca sarjana, pihaknya masih

STFSP Bakal Punya Pasca Sarjana

Juga Kejar Akreditasi A

ISTIMEWA

JAMINAN MUTU: Beberapa mahasiswa STFSP menyimak materi yang diberikan saat seminar lintas agama beberapa waktu lalu.

menunggu tim dari Dire-torat Jederal Pendidikan Tinggi (Dirjen Dikti) un-tuk melakukan penilaian. Ia optimis, STFSP akan diberi kesempatan untuk membuka program pasca sarjana. “Semua berkas menyangkut itu telah kita penuhi juga, jadi tinggal tunggu saja,” jelasnya.

Keyakinannya terse-but didasarkan fasilitas sarana dan prasarana yang memadai, mulai dari per-pustakaan berskala interna-sional serta tenaga pengajar yang hampir semua lulusan luar negeri. “Secara fisik STFSP sudah siap mem-buka program S2,” tutur Wuritimur.

Kabar akan adanya program S2 itu disambut gembira sejumlah alum-nus. Mereka menyatakan siap melanjutkan program master mereka di STFSP.(tr-01/ddt)

MANADO--Perayaan Paskah Minggu (31/3) lalu membawa kegembiraan terdalam bagi umat paroki stasi Tateli Kalasey (Tatka-la) Paroki Santo Fransiskus Mokupa. Mereka bergem-bira karena Uskup Mgr Josep Suwatan MSC hadir

bersama mereka meray-akan Paskah tahun ini.

“Sebuah kebanggaan bagi stasi Tatkala karena Uskup datang pimpin lang-sung misa Paskah di sini,” ujar Ketua stasi Tatkala, Ruben F Kalalo SIK, ke-marin.

Ia menuturkan, setelah mendengar berita Uskup akan pimpin misa di sana semua umat sejak pagi hari sudah terkumpul. “Ini pertanda umat sangat cinta Uskup,” tuturnya.

Usai misa, Uskup bersa-ma umat melanjutkan den-

gan santap kasih bersama Pondok Emaus (POEM), Tateli. Makanan yang di-hidangkan dibawa umat dari rumah masing-masing. “Jadi setiap umat mem-bawa makanan dari rumah dan dimakan bersama den-gan Uskup dan umat yang

lain,” jelas Kalalo.Uskup yang dalam

acara ramah tamah telah mengganti jubahnya itu menerima salam dari se-luruh umat, yang seakan tak percaya Uskup me-mimpin misa Paskah di Tatkala.(tr-01/ddt)

Uskup Pesta Paskah Dengan Umat Tatkala

ISTIMEWA

BERBAUR: Uskup Josep Suwatan MSC menyalami seorang bayi di sela jamuan kasih di stasi Tateli Kalasey, usai misa Paskah, Minggu (31/1) lalu.

BITUNG -- Apresiasi pantas diberikan ke Mu-da-Mudi Katolik (Mudika) Paroki Stella Maris, Bitung. Pasalnya, saat ini mereka telah memiliki perkebunan sendiri yang ditanami tomat, terung, dan sayuran lainnya.

“Memang hasilnya tidak seberapa, tapi yang pasti semua hasil penjualannya diperuntukan untuk mem-fasilitasi keperluan organ-isasi Mudika,” ungkap Pastor Yoris Yakobus Sandehang Pr yang saat ini ditugaskan di Paroki Stella Maris, Bitung, kemarin.

Untuk mengolah lahan tersebut dipercayakan ke-pada beberapa orang Mudika beserta umat paroki. “Karena kebanyakan dari mereka sibuk kerja, maka lahan itu sementara dipercayakan pada beberapa orang. Tapi dua atau tiga minggu sekali semua Mudika turun mem-bantu membersihkan atau memberi pupuk,” jelasnya.

Imam yang baru ditabis-kan setahun silan ini me-nyatakan, langkah tersebut ditempuh guna membangun mental pekerja dalam diri Mudika Bitung. “Kita ingin

mengikis mental Mudika yang cenderung suka minta bantuan. Sedikit-sedikit minta, sedikit-sedikit minta. Masa ada kaki dan tangan kok tidak dimanfaatkan?” ujarnya.

Ia pun mengingatkan Mu-dika untuk berani mengek-splor, mengingat gereja dan masyarakat menaruh hara-pan besar pada mereka. “Ka-lau hanya diam berpangku tangan maka ini sinyal ba-haya bagi masa depan gereja dan masyarakat,” ingatnya.

Yang dibutuhkan dari pe-mimpin masa depan adalah orang yang memiliki kebera-nian melakukan berbagai tero-bosan yang berdampak positif bagi banyak orang.(tr-01/ddt)

Mudika Diminta Jangan Berpangku Tangan

Yori Yakobus Sandehang

KBK Harus TurunSampai ke Rumah

Bacaan: Kis. 2:36-41; Mzm. 33:4-5,18-19,20,22; Yoh. 20:11-18

Orang yang menangis biasanya menjadi emo-sional, terfokus pada satu hal yang menyakiti atau melukai dia, sulit diyakinkan orang lain.

Air mata membutakan kita. Air mata menjadikan kita egois, self-centered dan juga membuat kita tertutup pada kebenaran yang lain.

Maria Magdalena, menangis, berurai air mata; ia terfokus pada jenazah Yesus yang ingin dirempahi dan diminyaki; ia bahkan yakin bahwa Yesus adalah tukang taman. Ayo, kembalikan Dia, aku mau men-gambilNya... Hahahaha, Maria Magdalena tidak lagi rasional; mana mungkin ia dapat mengambil jenaza-hYesus, dengan tangan wanitanya, yang lemah lelah, yang 2 malam tidak tidur? Ia sungguh tak menyadari kebenaran yang ada di balik air matanya: bahwa batu makam telah terguling, bahwa jenazahNya tak ada, hanya kain kafan, bahwa Yesus mulia ada di hadapan-Nya, bukan lagi jenazah seorang mati. Dia hidup, Dia jaya, Dia ke rumah Bapa!

Saudara-saudariku, perpisahan atau kematian seseorang terkasih, menyedihkan, mendukakan, meneteskan air mata. Kegagalan, ketakberhasilan juga mendukakan hati. Itu manusiawi, tapi tak perlu berkepanjangan; tak perlu membutakan kita, tak perlu melumpuhkan. Kegelapan adalah persiapan fajar baru.

Di balik asap duka ada pelangi kemenangan. Kristus di salib adalah Kristus yang bangkit. Ganti fokusmu, dengarkan suara-Nya, baca dan cermati tanda-tanda kehadiranNya. “Arahkanlah usahamu kepadaalam hidup Kristus.” (Kol. 3:1)

(Yayasan Pustaka Nusatama, Yogyakarta)

Teddy Wijaya

Mandegnya organisasi karena tidak ada pro-

gram yang dibuat untuk merekatkan anggota. Itu

harus kita hindari.

Teddy Wijaya Ketua KBK St. Andreas Rasul, Unit Stasi Tatkala

Galeri Iklan 7Selasa, 2 April 2013

Radar Manado

UNAS

Tunjangan Diperkecil,Gaji PNS DiperbesarPELAKSANAAN ujian nasional (unas) sudah

semakin dekat. Pekan ini, naskah ujian sudah mulaididistribusikan ke sejumlah daerah khusus.Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan(Kemendikbud) berharap partisipasi masyarakatuntuk turut memantau potensi pelanggaran ujiantahunan itu.

Kepala Pusat Informasi dan Humas (PIH)Kemendikbud Ibnu Hamad mengatakan,berdasarkan pengalaman tahun lalu, laporan darimasyarakat banyak yang tidak disertai data yangspesifik. Kebanyakan laporan dugaan kebocorankunci jawaban, tidak disertai lokasi sekolah tempatpelanggaran tersebut terjadi.

“Misalnya ada laporan jika kebocoran ada diJakarta. Itu kan luas, kita sulit menindaklanjutinya,”tutur Ibnu, Minggu (31/3). Jika laporan tidak bisadiverifikasi, pengaduan dinyatakan tidak valid.

“Kami tegaskan supaya tidak berujung pada isu,TKP (tempat kejadian perkara, red) dugaankebocoran unas harus disebutkan,” katanya.

Kemendikbud akan menjamin kerahasian pelaporkebocoran unas. Kalaupun pelapor adalah keluargapeserta ujian, hal itu juga tidak akan mempengaruhikelulusan. Sesuai rencana, Unas 2013 bakal dimulaipada 15 April depan, diawali dari jenjang SMAsederajat. Ibnu menambahkan, Kemendikbudberwenang menjamin kelancaran ujian. Jika terbuktiada kebocoran soal pada suatu sekolah, panitiaberhak menggelar ujian ulang. Sedangkan untukunsur pidananya, Kemendikbud menyerahkannyakepada aparat kepolisian. “Kita tidak berwenanguntuk urusan pidana. Itu dikawal teman-temankepolisian,” kata Guru besar ilmu komunikasi Uni-versitas Indonesia itu. (jpnn)

Selasa, 2 April 2013

JAKARTA - Wakil Men-teri PAN-RB Eko Prasojomengatakan, setelah program

penilaian prestasi kinerja PNSakan dilanjutkan denganpenataan sistem penggajian

PNS. “Kita sedang me-nyiapkan sistem penggajianyang dikatikan dengan

tanggung jawab dan bebankerja pegawai,” katanya.Faktor resiko dari pekerjaanjuga bakal dipertimbangkan,sehingga sistem penggajianbisa berjalan secara adil.

Skenario di balik penataangaji tersebut adalah, KemenPAN-RB sedang menggodokpengurangan tunjangan-tunjangan. Sebaliknya gajipokok PNS diperbesar sesuaidengan perhitungan ter-tentu.

“Penambahan gaji pokokdikatikan dengan bebankerja, bobot jabatan, dancapaian kerja,” katanya.Untuk urusan capaian kerja,dibutuhkan sistem evaluasiprestasi PNS tadi.

Dengan skenario baru itu,bisa jadi nanti ada jabatansama tetapi grading ataubobot kerjanya berbedasehingga berujung padapenetapan gaji pokok yangberbeda pula. Dalam

penataan sistem penggajianini, selain mempertimbagkanfaktor keadilan jugakecukupan bagi PNS.

Kemen PAN-RB meru-pakan salah satu dari sekianbanyak K/L yang telahmenjalankan reformasibirokrasi dan berhak atastunjangan remunerasi. Ekomengatakan penilaianprestasi kerja pegawai diKemen PAN-RB dimulaikemarin.

“Kami berharap kemen-terian lain yang belummenerapkan, supaya segeramemulaianya,” ujar Eko. Jikamasih kebingungan mencariformat penilaian, bolehmencontoh sistem penilaianpegawai di Kemen PAN-RB.Eko mengatakan jika keber-langsungan penilaian modelbaru ini butuh komitmenpimpinan, budaya kinerja,dan manajemen kinerja untukseluruh pegawai. (jpnn)

JAKARTA - Sebentar lagiguyonan rajin-malas, gajisama bagi PNS tidak berlakulagi. Kementerian Pedayagu-naan Aparatur Sipil Negaradan Reformasi Birokrasi(Kemen PAN-RB) memintaseluruh kementerian danlembaga (K/L) menerapkanpenilaian prestasi kinerjauntuk setiap PNS. Ketentuanbaru itu mulai diuji coba hariini, dan berlaku efektif 1Januari 2014 nanti.

Wakil Menteri PAN-RBEko Prasojo mengatakan,ketentuan penerapan peni-laian prestasi kinerja PNS itu

Prestasi Kinerja Mulai Dinilaimerupakan amanah PPNomor 46/2011. Guru besarUniversitas Indonesia itumengatakan, seluruh K/Lyang telah menerapkanreformasi birorkasi diwajibkanmenjalankan penilaiantersebut. “Penerapan efektifme-mang tahun depan. Tetapitahun ini mulai diujicobakan,”tutur Eko. Dalam peraturantadi, penilaian kinerja PNSmeliputi dua sektor. Yaknipenetapan kinerja dan disiplinpegawai. Dengan cara ini,diharapkan perlakukan ter-hadap PNS bisa berjalan se-cara adil, objektif, transparan,

akuntabel, dan terukur. Tidakseperti saat ini yang penila-iannya cenderung pukul rata.

Eko lantas mengatakanpenilaian PNS model baru inidimulai dari penetapan,pelaksanaan, serta evaluasikinerja yang dilakukan olehPNS secara individu. Upayapenilaian PNS secara individuini penting, karena bisamenjadi pengungkit programreformasi birokrasi di masing-masing instansi. “Reformasikinerja sumber daya aparaturini merupakan unsur terbesardalam reformasi birokrasi,”tegas dia. (jpnn)

Pelapor KebocoranSoal Dirahasiakan

PTN Dukung Bidikmisi Program ProfesiJAKARTA - Rencana

Kementerian Pendidikan danKebudayaan (Kemendikbud)memperpanjang penyaluranbeasiswa bidikmisi hinggapendidikan profesi mendapatrespon positif dari kampus.Sejumlah PTN yang menja-lankan pendidikan profesi ke-dokteran misalnya, mengaku

nominal bidikmisi mencukupiuntuk sampai menjadi dokter.

Di antara PTN yang men-jalankan program pendidikanprofesi dokter adalah Univer-sitas Hasanuddin (Unhas)Makassar. Rektor Unhas IdrusA. Paturusi mengata-kan, ditempatnya SPP untuk menem-puh pendidikan profesi dokter

sama dengan di fakultas ke-dokteran (FK). “SPP-nya Rp750 ribu per semester,” kata-nya. Idrus menuturkan, Un-has sudah memiliki RS Pendi-dikan sendiri. Dengan demi-kian segala keperluan untukpengadaan perlengkapanpendidikan profesi dokterdapat dikontrol pihak kam-

pus. Lain cerita ketika pen-didikan profesi dokter me-numpang di RS pemerintahdaerah, karena berpotensibiaya pendidikannya bisalebih mahal. Dengan alokasiBidikmisi sebesar Rp 12 jutaper tahun, Idrus mengatakanmasih mencukupi untukmahasiswa miskin melanjut-

kan studi hingga pendidikanprofesi dokter.

“Kita sadar memang bagimahasiswa miskin akankesulitan pendanaan ketikalulus FK,” kata dia. Idrus me-nambahkan, 2014 nanti me-rupakan tahun kelulusanangkatan pertama mahasis-wa peserta Bidikmisi. (jpnn)

Eko Prasojo, Wakil Menteri PAN-RB

Penambahan gaji pokok dikatikandengan beban kerja, bobot jabatan, dan

capaian kerja

Selasa, 2 April 2013

BITUNG-Komitmenuntuk terus membangunBitung terus dilakukanWali Kota Hanny Son-dakh. Kemarin, dirinyameghadiri Workshop In-ternasional terkait pe-manfaatan konservasiperairan dan kelautan, diHotel Bidakara Jakarta.Banyak ilmu yang bisadidapati dari kegiatanyang dgelar Dewan Ke-lautan Indonesia tersebut.

Menurut Kabag HumasPemkot Bitung ErwinKontu, ilmu yang diperolehdalam workshop itu nanti-nya bisa bermanfaat dalampengembangan konservasiperairan Bitung. “Work-

Perairan BitungSiap Dikonservasi

Kontu: Dilaksanakan Berkesinambunganshop ini sangat bermanfaatbagi Kota Bitung, karenamenurut Menteri Kelautandan Perikanan Sharif CSutardjo, konservasi per-airan dan kelautan me-rupakan pemberdayaanmasyarakat yang bisabertujuan untuk me-ningkatkan pendapatanmasyarakat. Dan itu akandilaksanakan secara ber-kesinambungan,” ujarKontu kepada RadarManado, kemarin.

Dalam wokshop itu,lanjut Kontu, Wali Kotajuga berkomunikasi dengankementrian terkait pengem-bangan perairan dankelautan Bitung. (kys/bby)

Istimewa

KOMUNIKASI: Wali Kota Bitung saat berdiskusi dengan Menteri Sharif C Sutardjo, usai WorkshopInternasional, di Hotel Bidakara Jakarta, kemarin.

Angky/RM

TIDAK HUJAN: Kebocoran jaringan pipa air, di Kelurahan Madidir Bitung cukup menggangu kelancaran jalan. Dengan air yang menggenangi badan jalan secaraterus-menerus juga bisa berdampak pada kerusakan jalan. Nampak jalan terus basah karena air, kemarin.

B I T U N G — U n t u kmempersiapkan SensusPertanian 2013, Badan PusatStatistik (BPS) Bitungmenggelar pelatihan petugaslapangan di Aula SMKN 1Bitung kemarin. Wakil WaliKota Bitung Max Lombanberharap, dengan adanyapelatihan itu para petugasbisa bekerja dengan baik sertamemperoleh data yang benar.

Pelatihan yang akandigelar hingga 6 April nanti,

TALAUD- TerpilihnyaKetua Umum Partai De-mokrat, Susilo BambangYudhoyono (SBY), dalamKongres Luar Biasa (KLB)di Sanur Bali, lalu, adalah halterindah bagi DemokratTalaud. Sebab, MenurutKetua DPC PD Talaud AlexRiung SIP ME, dengandikendalikannya Demokrat

Guru SertifikasiDiminta Bersabar

PARA guru sertifikasi di Bitung harus bersabaruntuk mendapatkan tunjangan sertifikasi tahun 2012yang belum direalisasi.

Sebab, menurut sumber di Dinas PendidikanPemuda dan Olahraga (Dikpora) Bitung, dua bulantunjangan sertifikasi tahun lalu yang menunggak,pasti akan direalisasikan. “Kami minta untuk bersabar.Memang belum ada waktu pasti akan direalisasi. Tapisisa tunjangan tersebut pasti dibayarkan,” ujarsumber resmi koran ini.

Dikpora Bitung, kata sumber, sudah di-koordinasikan dengan Kementrian Keuangan danKemendikbud terkait hal itu. “Soal itu, sudahdikoordinasikan Dikpora ke Jakarta pekan lalu,” lanjutsumber. (kys/bby)

BITUNG

TALAUD

Bupati LepasPawai Paskah

PASKAH hari kedua, pagi kemarin Bupati TalaudConstantine Ganggali melepas pawai paskah yangdiikuti jemaat Sinode GERMITA Wilayah 6.

Pawai ini dimulai dari Gereja Efrata Sawang danfinish di Gereja Imannuel Kiama.Pawai yang dikawalsedikitnya 150 personil kepolisian berlangsung amandan terkendali. (tr-03/bby)

PEGADAIAN

Minimalisir EksekusiEmas Nasabah

PEGADAIAN cabang Bitung terus berupayamemberikan pelayanan terbaik pada masyarakat.Salah satunya dengan meminimalisir eksekusi matiemas para nasabahnya.

Caranya, dengan melakukan kunjungan rutin kerumah nasabah, untuk mengingatkan jika batas jatuhtempo sudah dekat. “Langkah ini terus kami tempuhuntuk meminimalisir eksekusi. Kami tidak ingin adayang dirugikan,” ujar Kepala Pegadaian CabangBitung Semmy Paulus, kemarin.

Tahun sebelumnya, lanjut Paulus, lelang emasmengalami penurunan dari 8 persen menjadi 1,8persen. Sementara omset emas triwulan pertamatahun ini naik menjadi Rp18 miliar. Dan untuknasabah baru bertambah hingga 30 persen.

“Tema ‘Dekat Bersahabat dengan Pegadaian’terus disosialisasikan ke masyarakat, instansipemerintah dan swasta. Ini yang kita lakukan untukmeningkatkan kepercayaan masyarakat terhadapPegadaian,” pungkasnya. (kys/bby) KLB Awal Kemenangan

Demokrat Talaudoleh SBY, diyakini partai iniakan terhindar dari berbagaipersoalan.

“SBY adalah dambaansemua rakyat. Terobosan-nya di internal partai akanmeningkatkan kestabilanpara kader. Dan keme-nangan partai akan semakinmudah diraih,” ujar Riungyakin. (tr-04)

dibagi dalam dua tahap,yaitu, tiga hari pertama diikuti80 orang dari KecamatanLembeh Utara, LembehSelatan, Aertembaga danRanowulu. Sedangkan untuk31 orang dari KecamatanMatuari, Girian, Madidir danMaesa akan dilatih, di tiga hariterakhir.Total petugaslapangan sensus pertaniantahun ini sebanyak 111personil, dan 37 koordinatorlapangan. (kys)

Petugas SensusPertanian Dilatih

Alex Riung

Selasa, 2 April 2013

TONDANO — BupatiMinahasa Jantje W Sajowdan Wakil Bupati IvanSarundajang langsungtancap gas mengoptimalkanroda pemerintahan Minahasa.Buktinya, 2 minggu setelahdilantik pada 17 Maret lalu,pemimpin baru Minahasa inimelakukan penyegaranjabatan eselon II dan III,kemarin.

Mereka yang kenapenyegaran itu adalah,antara lain, Kepala DinasPendidikan dan Olahraga(Kadispora) DR DennyRompas dan Kepala BadanPemberdayaan Masyarakatdan Pemerintahan Desa(BPMPD) Glady Kawatu.

Rompas ke Unima,Kawatu Nonjob

JWS-IvanSa RombakKabinet Tahap Pertama

Rompas yang dikenalkontroversial dengan ke-bijakan pemberian beasiswauntuk ribuan mahasiswa S1-S3 Minahasa, yang sampaisaat ini belum jelasjuntrungannya itu, di-kembalikan ke UniversitasNegeri Manado (Unima).Kawatu belum diberikanposisi, alias non job.

Posisi Rompas kini diisiDrs Jemmy Maramis,sebelumnya SekretarisDikpora, sedangkan kursiKawatu ditempati JefrySumendap Sajow SH.

Selain mereka berdua,penyegaran juga dilakukanpada Frits Muntu yangdipercaya jadi Asisten I

dari sebelumnya AsistenIII, Vicky Tanor SP MSi dariKabag Humas jadi KepalaDinas Kebersihan danPasar, dan Hetty RumagitSH dari staf ahli menjadiAsisten III.

Penyegaran untukpejabat eselon III dilakukanpada Arthur M Palilingan(Camat Remboken), JohanisLumowa. (Sekretaris BadanPenanaman Modal), FerryWenas (Kabag Adminis-trasi Kemasyarakatan),Riany Suharno (SekretarisDinas Pengelolaan Ke-uangan, Aset dan Pen-dapatan Daerah), KatrienMait (Sekretaris Dikpora)dan Pingkan Lembong

(Kabag Umum).“Pelaksanaan mutasi

dilakukan berdasarkansistem prestasi kerja, sertamengacu pada kinerja dankebutuhan organisasiuntuk menjawab per-ubahan dengan mem-perhatikan norma-normakepegawaian yang ber-laku,” ujar Bupati Sajowdalam pelantikan di AulaPemkab Minahasa.

JWS juga memintapejabat yang dilantik dapatbekerja cepat denganmenggali potensi dan me-milah permasalahan yangada. “Guna mendukungkebijakan Pemkab Minahasa,saya berharap pejabat dapat

bekerja kreatif, antispatif dansolid sebab jabatan adalahsebuah amanah masyarakatdemi perubahan,” tuturnya.

Dia juga mengingatkanpejabat harus memiliki rasatanggung jawab moral yangtinggi dan jujur.

“Jabatan adalah ke-percayaan. Jangan pernahmain-main menjalankantugas karena saya dan WakilBupati sudah komit untukmenjalankan tugas tanpakorupsi. Intinya semuabekerja untuk rakyat. Inimemang baru tahap awal,dan saya rencananya akanrampungkan penataanbirokrasi pada bulan Aprilini,” pungkasnya.(scr/ddt)

TONDANO — PolresMinahasa meringkus 34penjudi dari 14 TempatKejadian Perkara (TKP) diKabupaten Minahasa sel-angMaret 2013.. “Hasil yangdidapat ini atas kerja kerassemua pihak dan informasimasyarakat, sehingga bisameringkus para pelaku dansekarang ditahan di Polres,”ujar Kasat Reskrim PolresMinahasa AKP DewamadaPalguna, didampingi Ka-subag Humas AKP SelfieTorondek, kemarin.

Menurut Palguna, Ope-

TONDANO — Paskah2013 membawa berkat dankeutungan tersendiri bagipedagang pasar Tondano.Pasalnya, perayaan akbartersebut membuat pen-jualan telur meningkatsampai 100 persen.

“Malahan tidak men-cukupi sehingga harusmenambah lagi. Sayasediakan sekira 10 baktelur, tetapi tidak cukupakhirnya menambah 10bak,” ujar Reki Kusen,salah satu pedagang diPasar Tondano, kemarin.

Dia menyatakan, biasa-

Belum Lunas,Tak Salurkan Raskin

APABILA tidak melakukan pelunasan untukpembayaran beras bagi keluarga miskin atau Raskin,maka Bulog tak akan menyalurkan Raskinselanjutnya. Demikian tegas Kepala Perum BulogDivisi Regional Sulawesi Utara dan Gorontalo,Ramadin Rudin.

“Ini sudah sesuai dengan petunjuk pemerintahpusat dimana tidak ada penyaluran sampai adapelunasan untuk uang raskin dari kelurahan,” kataRudin, kemarin.

Dia juga menjelaskan, saat ini pihaknya telahmenyalurkan raskin bagi masyarakat kurangmampu atau rumah tangga sasaran (RTS) di KotaTomohon untuk jatah Januari dan Februari. Untukpenyaluran jatah raskin Maret akan disalurkandalam waktu dekat ini. “Kami akan salurkan begituada surat perintah alokasi dari pemerintah kalauharga penjualan sudah lunas,” jelasnya.

Selain itu, menurut Rudin penyaluran raskin diKota Tomohon bebas temuan atau penyimpangan.Demikian juga hutang raskin yang sampai saat initidak pernah terjadi di Tomohon. “Kami sangatbangga dengan Tomohon karena tidak ada temuandan utang raskin. Kami harapkan ini bisadipertahankan,” ungkapnya.

Sesuai data Bagian Ekonomi Pemkot Tomohon,penerima raskin terbanyak adalah KecamatanTomohon Utara dengan 1.532 RTS, disusulKecamatan Tomohon Selatan 1.332 RTS,Kecamatan Tomohon Barat 1.231 RTS, KecamatanTomohon Tengah 702 RTS, dan Tomohon Timur648 RTS. Totalnya 5.445 RTS, alias turun 147 RTSdibandingkan 2012 yang mencapai 5.592 RTS.(jeq/ddt)

Woloan II AktifkanHutan Kelurahan

PEMERINTAH Kelurahan Woloan II, KecamatanTomohon Barat, mengaktifkan hutan kelurahan.

“Meskipun belum begitu lama digalakkan,namun hutan kelurahan ini akan berdampak bagikelestarian lingkungan di tahun-tahun yang akandatang.Biarlah anak cucu kita yang me-rasakannya,” kata Lurah Woloan II, RouseveltyKapoh, kemarin.

Dijelaskannya, hutan kelurahan yang disediakanpemerintah kelurahan sekitar 1,3 hektar. “Sekitar700 bibit sudah ditanam di hutan kelurahan ini.Kami masih mengharapkan bantuan bibit sebanyak1000 pohon lagi,” jelasnya.

Selain itu, Kapoh menilai efektivitas hutankelurahan akan sangat mempengaruhi pe-ngurangan global warming.

“Kami juga memprogramkan gerakan menanampohon bagi kepala lingkungan dan anggota Linmaskelurahan. Program ini diharapkan menjadi teladanbagi 44 Kelurahan lainnya di Kota Tomohon, karenamenyangkut kepentingan masyarakat umum,”tandasnya.(jeq/ddt)

nya penjualan telur hanyasedikit. “Jika dikalkulasikalau pendapatan normalsehari hanya 310 ribu ru-piah, tapi dengan acaraPaskah mencapai 610 ribu,”ungkap pedagang yangberjualan sejak Novemberlalu itu.

Paskah, lanjutnya,memang membawa ke-untungan, sebab bukanhanya orang tua yangmencarinya tetapi sampaianak-anak. “Namunsekarang sudah mulai nor-mal penjualannya,”tandasnya.(scr/ddt)

Penjualan TelurKembali Normal

Maret, PolresRingkus 34 Penjudi

rasi Pekat akan terusdilakukan dan ditingkatkan

di April ini. Sebab, masihbanyak laporan yang masukdari masyarakat yang perluditindaklanjuti. “Pastinyakami tidak akan tinggal diamuntuk memberantas per-judian di Minahasa,”tegasnya. Dia kemudianmeminta warga masyarakattidak segan-segan tidaksegan-segan memberikaninformasi pesan singkat diponsel 089668181737 dan081237323076. “Identitaspemberi informasi akandirahasiakan,” pungkas-nya.(scr/ddt)

Henny Posumah

TOMOHON

BULOG

ADVERTORIAL

Minsel & Mitra 11Selasa, 2 April 2013

Radar ManadoRadar Manado

JOS Datangkan

Ribuan Remaja

di Minsel

Pawai Paskah Remaja Meriah

PAWAI Paskah Remaja se-Sinode GMIM yang dipusatkan di Kabupaten Minsel, Senin (01/04) kemarin, berlangsung meriah dan spektakuler. Hal itu tak lepas dari kerja keras Ketua Panitia John RM Sumual SE SH (JOS) yang mendatangkan ribuan remaja di kabupaten tercinta itu.

Persiapan yang dikomandani Wakil Ketua Dekab Minsel itu patut diacungi jempol. Meski banyak keterbatasan, namun kegiatan menyambut Paskah berjalan sukses berkat dukungan dari semua pihak khususnya jemaat GMIM yang ada. “Saya sangat berterima kasih atas semua dukungan sehingga acara ini bisa berjalan dengan baik. Majulah terus remaja GMIM. Dengan semangat Paskah memotivasi remaja GMIM untuk menjadi pelopor dalam mencintai lingkungan,” ungkap Ketua DPC PD Minsel itu.

Pembukaan pawai yang dipusatkan di Kelurahan Pondang, Kecamatan Amurang, tepatnya disamping pantai boulevar ber-langsung meriah pula. Antusias para peserta pawai membakar suasana saat itu. Meski dipayungi terik matahari dan sedikit hujan itu, namun menyurutkan semangat para remaja.

Sebelum pawai dimulai, digelar ibadah agung yang dipimpin Ketua Sinode GMIM Pdt Piet Tampi STh MSi yang turut dihadiri Ketua Komisi Remaja Sinode GMIM Jantje W Sajow, Bupati Minsel Tetty Paruntu yang diwakili dan tamu undangan lainnya. Sebagai tuan rumah Minsel sangat siap akan kegiatan ini. Meski tumaph ruah di jalan, namun kegiatan pawai ini sukses. (hyr)

A D V E R T O R I A L

John RM Sumual SE SH

AMURANG-Pawai Paskah Remaja Sinode Gereja Masehi Injili di Minahasa (GMIM) yang berlangsung di Wilayah Amurang I, Minahasa Selatan (Minsel), kemarin (1/4), berlangsung spekatakuler dan meriah. Acara dimulai pukul 10.00 Wita diawali ibadah pembukaan selebrasi Paskah yang dipimpin Ketua Sinode GMIM Pdt Piet Tampi, di Kelurahan Pondang, Keca-matan Amurang Timur, tepatnya di samping Pantai Boulevard Amurang. Tampak hadir Ketua Sinode GMIM Pdt Piet Tampi STh MSi, Ketua Komisi Remaja Sinode GMIM Jantje W Sajow, Asisten I Drs Danny Rindengan serta sejumlah pejabat di jajaran Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Minahasa.

Usai ibadah, dilanjutkan den-gan pawai yang melintasi Kelu-rahan Bitung, Uwuran I dan II, Kelurahan Buyungon, Ranoyapo

serta berakhir di depan Aula Teguh Bersinar.

Pawai Paskah yang diikuti ribuan remaja se-Sinode GMIM itu berlangsung spektakuler. Ber-bagai atraksi ditampilkan seperti drum band, tarian, serta paduan suara menambah semaraknya acara. Cuaca yang awalnya dipa-yungi terik matahari dan sempat hujan, namun tak menyurutkan semangat para peserta. Warga tampak antusias menyaksikan iring-iringan peserta pawai.

Kemacetan arus lalulintas tak terelakan ketika pawai se-dang berlangsung sekitar empat jam. Dalam prosesi pawai, ikut ditampilkan perjuangan Tuhan Yesus Kristus.“Ada yang diantara peserta menggunakan kayu Salib yang terbuat dari kayu yang keras dan berat. Sehingga, saat melihat ada remaja yang memikul Salib tersebut, saya merasa terharu. Apalagi, disaat tak mampu memi-

kul Salib itu dia bahkan dicambuk dan akhirnya terjatuh namun harus tuntas memikul salib itu. Sungguh itu mengingatkan kita pada pengorbanan Tuhan Yesus,” kata Renatta, warga Ranomea.

Selain aksi pikul salib, ada juga remaja peserta pawai yang mem-bawa bendera Israel dan Spanyol sembari mengibarkanya di sepan-jang jalan yang dilintasi.“Kami pun bingung maksudnya apa dikibar-kan bendera (Israel dan Spanyol, Red) tersebut. Pawai kali ini ada yang memerankan Tuhan Yesus, tapi ada juga yang memerankan layaknya penonton bola,”ujar Steven, salah satu warga Amurang yang ikut menyaksikan atraksi dari peserta pawai Paskah.”Terima kasih atas semua dukungan dan partisipasi dari semua pihak atas terselenggaranya pawai paskah ini, Tuhan Yesus Memberkati,” kata Ketua Panitia John RM Sumual.(hyr/axm/mpg)

Bendera Israel Berkibar di Paskah Remaja

Hujan Tak Pengaruhi Antusias Ribuan Peserta

PENUH SUKACITA: Para peserta Paskah remaja sinode GMIM tetap ceria meski sempat diguyur hujan saat acara sedang berlangsung.

RATAHAN–Keberadaan Honorer Daerah (Honda) Kategori 2 (K-2) di Minahasa Tenggara (Mitra) resmi diumumkan pihak Badan Kepega-waian dan Diklat Daerah (BKDD). Sedikitnya, 791 nama dari sejumlah instansi yang tersebar dil-ingkungan pemerintah kabupaten, dipampangkan dikantor BKDD kawasan perkantoran bupati di Wawali Pasan, sejak kemarin (1/4). Pantauan Ko-ran ini kemarin, hari pertama pengumuman masih beberapa warga saja yang datang melihat-lihat dan sebagian besarnya diidentifi kasi dari tenaga honor di Satuan Polisi Pamong Praja Mitra. Informasi yang dirangkum Koran ini, pengumuman tersebut belumlah menjadi jaminan untuk dapat diakomo-dir menjadi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS), karena masih akan mengikuti sejumlah tahapan. Uji publik menjadi salah satunya, setelah kelengkapan berkas diverifi kasi pihak Badan Kepegawaian Na-sional (BKN) pada tahun silam. Dalam uji publik melalui pengumuman nama-nama Honda K-2 yang lolos seleksi, diberikan kesempatan kepada masyarakat untuk melakukan komplain jika ada yang tak sesuai, secara tertulis hingga 19 April 2013 untuk selanjutnya diuji petik oleh pihak BKDD hingga 26 April 2013. “Komplain masyarakat silah-kan diajukan kepada pihak kami (BKDD), dengan melampirkan alamat dan nama jelas. Dan akan diuji petik mengenai hal tersebut sebelum dimasukkan sebagai laporan kepada BKN,” ungkap Kepala BKDD Mitra Phebe Punuindoong SH. Sedangkan, usai melewati tahapan tersebut kata Punuindoong, pihaknya akan menggelar ujian sebelum pengu-muman kelulusan oleh pihak BKN. “Jika sudah melewati tahapan seperti itu, ujian akan dilakukan selanjutnya dilakukan pengumuman,” jelas mantan Kepala Dinas Sosial Mitra itu. (qrk)

Honda K-2Diuji Publik

CALON PNS: Honorer Daerah (Honda) kategori 2 di Mi-nahasa Tenggara resmi diumumkan Badan Kepegawaian dan Diklat Daerah (BKDD), kemarin (1/4).

RECKY K/RM

RATAHAN – Perayaan Paskah kedua bagi umat Kristiani di Minahasa Tenggara (Mitra) masih berlang-sung hingga Senin (1/4) kemarin. Suasana kebangkitan Kristus dan perayaan Paskah tersebut tampaknya berimbas terhadap aktifi tas warga yang ada. Seperti terpantau kemarin, suasana Ibukota Mitra Ratahan masih lengang atau minim aktifi tas. Usut punya usut, perayaan Paskah kedua ini melibatkan para pemuda dan remaja gereja untuk merayakan secara massal di-beberapa daerah tertentu yang ada di Sulut. Sebelumnya pada pagi hari, sejumlah warga berbondong-bondong ke gereja masing-masing untuk beribadah, sebagai rangkaian dari perayaan Paskah tersebut. Sedangkan, di perkantoran bupati pun turut lengang dan terlihat hanya beberapa staf saja yang terlihat melaksanakan tugasnya, meskipun Sekretaris Kabupaten (Sekkab) Mitra Ir BA Tinungki MEng terlihat diruang kerjanya. “Sekarang sementara Paskah kedua. Ada yang beriba-dah ke gereja, ada pula yang melaksanakan kegiatan sekutu, seperti perayaan Paskah Pemuda dan Remaja diluar daerah,” ungkap Kabag Humas Setkab Mitra Drs Esra Sengkey MSi. (qrk)

Paskah Kedua, Mitra Masih Lengang

Masyarakat UjungTombak Pembangunan

James Sumendap

RATAHAN – Menjadi bagian sebagai pengisi pembangunan, masyarakat selayaknya men-jadi tombak dalam pergerakan pembangunan. Pemerintah se-bagai motor masyarakat sudah selayaknya pula memberikan perhatian besar kepada masyara-kat. Perhatian James Sumendap (JS) terhadap pentingnya peran masyarakat dalam pembangunan, tampaknya terus menjadi buah bibir masyarakat seiring dengan komitmennya terhadap para petani kecil, dalam membangun dan menggerakan perekonomian masyarakat Mitra. Usungan PDIP dalam pesta demokrasi Mitra kali

ini, dinilai klop ketika disokong tokoh masyarakat asal Ratahan Ronald Kandoli.

Sepak terjang pengusaha dan politisi muda asal Lowu ini pun diyakini akan dapat memberikan sumbangsih yang besar untuk daerah, terutama pergerakan jasa diwilayah Ibukota. “Kami kira ini pasangan yang klop. Mereka punya apa yang diinginkan ma-syarakat yakni mengusung poli-tik yang beretika dan pelestarian budaya daerah, serta komitmen membawa pembaharuan dan perubahan ditanah Mitra,” ung-kap Tavif Watuseke, salah satu tokoh masyarakat di Ratatotok.

“Pasangan ini akan menjawab kerinduan masyarakat Mitra yang ingin berubah dan tidak jalan ditempat,” sambungnya diiyakan sejumlah warga di Ratatotok. (qrk)

Polres Lepas TrukMuatan Ampas Emas

AMURANG -Lag i , bu -ruknya kinerja ditunjukan jaja-ran Polres Minsel. Betapa tidak, dua truk yang mengangkut ampas emas dari Kecamatan Motoling dilepas tanpa ada penjelasan jelas. Padahal, truk yang diduga dikawal oknum perwira polri berinisial Kompol AS itu sangat jelas melanggar aturan yang ada.

Informasi yang dirangkum Koran ini menyebutkan, Sabtu (30/03) akhir pekan lalu sekitar Pukul 19.30 Wita, petugas pa-troli Kepolisian Resor (Polres) Minsel berhasil mengamankan dua truk bernomor polisi DB 8732 FY dan DB 8847 FY dari jurusan Motoling menuju Ma-nado. Ternyata, truk tersebut bermuatan ampas emas yang kabarnya akan diolah di Tatelu, Minahasa Utara.

Setelah diamankan, ternyata pula dua truk tersebut diduga dikawal oknum perwira polri

berinisial Kompol AS. Tak banyak tanya, petugas polres setempat langsung memeriksa sopir serta kenek truk terse-but untuk penyelidikan lebih lanjut. Wartawan yang hendak mengambil informasi terkait kasus tersebut hanya diacuhkan polres.

Namun sangat disayangkan, dua truk tersebut dikabarkan telah dilepas Polres Minsel tanpa ada alasan yang jelas.

Dua truk berwarna merah dan kunik yang sebelumnya diparkir dihalaman Mapolres setempat, kini telah menghilang. Kuat dugaan, pelepasan dua truk ber-muata ampas emas itu karena sudah ada kesepakatan alias deal - deal.

Beredar kabar, kalau dua truk tersebut kembali ditahan Polres Tomohon saat melintas. Kini, dua truk itu masih berada di Polres Tomohon karena men-ganggkut material alam tanpa ijin jelas dan sah. “Memang informasi Polres Tomohon so tahan,” ungkap sumber resmi yang meminta namanya dira-hasiakan.

Ironisnya, Kapolres Minsel AKBP Iis Kristian enggan men-jawab saat dikonfi rmasi. Saat dihubungi via ponsel, masih tak mau menjawab. Sama hal-nya dengan Kasie Humas AKP Fredy Wowor, tak mau memberi keterangan apapun. (hyr)

Iis Kristian

Life Style12Selasa, 2 April 2013

Radar Manado

HOT SELEB

Wali Kota Tomohon menghadiri ibadah Paskah di Gereja Nazareth Matani.

Eman: Jadikan Semangat Paskah Sebagai Motivasi Membangun Tomohon

Selamat PaskahTahun 2013

PERAYAAN Paskah di Kota Tomohon berlangsung meriah, aman dan penuh su-kacita. peringatan Paskah atau bangkitnya Yesus Kristus dalam kematian, yang berarti kemenangan iman bagi umat Nasrani, diper-ingati masyarakat Kota Tomohon dengan nu-ansa kesederhanaan. Ibadah-ibadah Paskah di tiap Gereja di Kota Tomohon berlangsung khidmat.

Wali Kota Tomohon, Jimmy F Eman SE Ak mengikuti ibadah Paskah di Gereja Mara-natha, Paslaten, dan HUT Jemaat Nazareth Matani, Minggu.

“Paskah sebagai Hari Kemenangan bagi Umat Kristiani hendaknya dimaknai dengan pesta iman. Bahwa sesungguhnya dengan kebangkitan Kristus, maka umat manusia beroleh anugerah keselamatan yang telah di-karyakan Yesus lewat kematian dan kebang-kitanNya,” kata Eman, saat membawakan sambutan dalam ibadah Paskah tersebut.

Dia juga mengajak umat Kristiani, dan bahkan ermotivasi dalam membangun dan mewujudkan Kota Tomohon sebagai Kota Religius, Mandiri dan Sejahtera serta Berwa-wasan Lingkungan. (Adv)

Mengucapkan

PEMERINTAH KOTA TOMOHONBERSAMA JAJARAN

Wali Kota Tomohon Jimmy F Eman SE Ak dan Sekretaris Kota Dr Arnold Poli SH MAP bersama majelis jemaat GMIM Nazareth Matani.

Wali Kota Tomohon, Jimmy F Eman SE Ak, berjabat tangan dengan jemaat saat ibadah Paskah yang dilaksanakan di Gereja Maranatha, Paslaten.

Wali Kota Tomohon, Jimmy F Eman SE Ak mengikuti ibadah Paskah di Gereja Maranatha Paslaten.

JAKARTA-Banyak yang bilang menikah muda rawan perceraian. Tetapi pendapat itu tak lantas membuat Jo-anna Alexandra Kairupan dan Raditya Oloan ragu melangkah ke pelaminan. Keduanya menikah pada 2007, saat Joanna baru beru-sia 20 tahun. Kini, mereka hidup bahagia dengan dua anak, Zuriel Paris dan Zer-aiah Moria.

”Dia (Raditya, Red) yang paling mengerti siapa saya,” kata Joanna mengenai ala-sannya menerima pinangan Raditya kala itu.

Usia pernikahan keduan-ya akan genap enam tahun, 16 Juni nanti. Namun, kata Joanna, rasanya seperti baru kemarin dia dan sang suami

mengikat janji setia sehidup semati. Maklum, kemes-raan dan kehangatan cinta keduanya tetap terjaga.Bah-kan, keduanya tidak segan menunjukkannya di depan buah hati mereka.

”Mengumbar kemesraan di depan anak itu sah-sah saja. Mereka harus tahu kalau orangtuanya saling mencintai,” tuturnya.

Saling mendukung aktivi-tas masing-masing menjadi salah satu resep keharmoni-san keduanya. Bukan kuanti-tas, bagi mereka kualitas per-temuan jauh lebih penting. ”Quality time itu sederhana saja, cukup duduk berdua di meja makan dan saling cerita kegiatan masing-masing,” ungkapnya.

Meski sibuk mengurus anak dan melakoni peker-jaan di dunia entertainment, baginya suami tetap prioritas utama. Sebab, sang suami lah yang akan menemaninya hingga akhir hayat. ”Ketika anak-anak besar nanti, mer-eka akan menikah dan me-ninggalkan orangtua. Jadi, pasangan itu prioritas hidup nomor satu,” terangnya.

Sesuatu yang sifatnya simbolis, tak terlalu disukai Joanna dalam menunjukkan rasa sayang dan cintanya kepada suami. Dia lebih suka memperlihatkannya dengan perbuatan. ”Jadi, cincin kawin nggak harus selalu dipakai ke luar rumah. Daripada nanti hilang,” kat-anya.(jpnn/axm)

JOANNA ALEXANDRA KAIRUPAN

Tanpa Cincin KawinSaling Dukung Aktivitas Resep Keharmonisan

HARMONIS: Joanna Alexandra Kairupan tetap mesra bersama suami di tengah aktivitasnya yang padat.

lebih jauh apa alasan BNN meminta imigrasi untuk melarang Raffi ke luar negeri.

Sebab, Raffi dikabarkan harus menjalani rehabili-tasi di Lido selama enam bulan ke depan. Artinya, Raffi tidak bisa keluar dari pusat rehabilitasi tersebut.

Lantas, untuk apa larangan atau penundaan ke luar negeri dikenakan kepada partner Olga Syahputra di acara musik itu” Heriyanto mengaku tak tahu pasti.

Dia menyarankan un-tuk meminta penjelasan langsung kepada BNN. Heriyanto hanya menyebut

RAFFI AHMAD

Dicekal ke Luar NegeriBADAN Narkotika Na-

sional (BNN) melarang Raffi Ahmad pergi ke luar negeri dalam 20 hari ke depan. Ditjen Imigrasi Ke-menkum HAM menerbit-kan larangan itu sejak 26 Maret. Presenter sekaligus aktor tersebut kini masih berada di dalam pusat re-habilitasi narkoba di Lido, Jawa Barat.

Kepala Bagian Humas dan Tata Usaha Ditjen Imigrasi Heriyanto men-

gatakan, apa yang dilaku-kan terhadap Raffi han-ya sebatas larangan atau penundaan ke luar negeri. Itu berbeda dengan cegah yang biasa dikenakan KPK kepada saksi atau tersangka korupsi.

”Bukan pencegahan, tetapi penundaan ke luar negeri sampai 20 hari ke depan,” ujarnya. Berarti, larangan itu akan berakhir 15 April. Namun, Heri-yanto enggan menjelaskan

penundaan itu biasa diber-lakukan pada seseorang yang kasus hukumnya be-lum selesai. ”Langsung konfirmasikan saja ke BNN soal alasannya,” imbuhnya.

Sementara itu, pihak BNN belum bisa dikonfir-masi terkait dengan pence-gahan tersebut. Humas BNN Sumirat Dwiyanto tidak merespons konfirmasi yang dilayangkan Jawa Pos. Begitu pula dengan Deputi Bidang Penindakan

BNN Benny Mamoto yang beberapa kali dihubungi tidak merespons.

Sebagaimana diberita-kan, Raffi dan sejumlah rekannya ditangkap atas tuduhan kepemilikan ganja dan menyediakan lokasi pesta narkoba. Upaya prap-eradilan yang dilakukan pihak Raffi kandas. Dengan begitu, dia harus tetap men-jalani rehabilitasi sembari menunggu masa sidang utama.(jpnn/axm)

DOK/RM

TETAP DI INDONESIA: Badan Narkotika Nasional tidak mem-perbolehkan Raffi Ahamd ke luar negeri sampai 20 hari kedepan.

SHAKIRADuluan Dukung Barca

L E G p e r t a m a perempat final Liga Champions antara Paris Saint-Germain versus Barcelona di Parc des Princes me-mang baru dihelat Se-lasa atau Rabu dini hari WIB (3/4). Namun, itu bukan berarti Shakira tak boleh memberikan dukungan lebih awal kepada Barca (sebutan

Barcelona).Shakira menunjukkan dukungan itu saat berada di

Paris dalam promo seri parfum terbarunya kemarin. Ditengah sesi konferensi pers, penyanyi seksi Kolombia tersebut tiba-tiba menggelar “promo” lainnya. Shakira menunjukkan jersey Barca bernomor punggung 3 (nomor kekasihnya, Gerard Pique).

Shakira kemudian meminta media untuk mengabadi-kan gambar dirinya dengan jersey itu. “Shakira, sepertinya, berharap kekasihnya (Pique) bisa membantu Barca meraih sukses saat melawan PSG”. Demikian tulis The Sun.

Tugas Pique memang berat di Parc des Princes. Defender 26 tahun itu akan berhadapan dengan mesin gol PSG Zlatan Ibrahimovic. Sebagai mantan penghuni Nou Camp, Ibra “ sapaan akrab Ibrahimovic - tentu sudah mengenal karakter Pique maupun pemain Barca lainnya.(jpnn/axm)

ADVERTORIAL

BPK... Sambungan Hal 1

T2... Sambungan Hal 1

Sehari... Sambungan Hal 1

e-KTP... Sambungan Hal 1

Membuat... Sambungan Hal 1

TonSu... Sambungan Hal 1

Sambungan 13Selasa, 2 April 2013

Radar ManadoRadar Manado

Point apa saja yang su-dah menimbulkan kerugian negara itu? “Itu ada di LHP (Laporan Hasil Pemerik-saan) LKPD. Esok balik lagi, nanti saya kasih dat-anya,” pungkas Nandemar.

Seperti diberitakan ke-marin, ada indikasi keru-gian negara

R p 6 7 3 . 3 8 9 . 5 3 2 d i APBD 2011 Sangihe. Dari jumlah itu, Rp508.389.000 harus dikembalikan Win-sulangi Salindeho, Bu-pati Sangihe waktu itu, dan Rp165 juta dibebankan pada Wakil Bupati Sangihe Jabes Gaghana. Yang baru dikembalikan baru seki-ra Rp200 juta lebih. Dari Gaghana Rp165 juta, si-sanya dari Winsulangi yang baru sekali mengangsur.

Selain itu, informasi

yang diperoleh menyebut-kan ada sekira Rp300 juta yang diambil Winsulangi secara tunai di bendahara Pemkab Sangihe. Namun, ket ika Radar Manado menanyakan kebenaran kabar itu, tak satupun peja-bat terkait yang mau bicara. Mantan Bendahara Pemkab Sangihe Ivone Rindu, yang pernah diperiksa dalam kasus yang sama, terkesan menghindar. Dihubungi lewat telepon berulang kali tak diangkat. Begitu juga lewat SMS tak kunjung dibalas.

Kepala Dinas PPKAD Sangihe Olden Lahamendu mengaku tak tahu soal itu. “Saya tidak tahu,” katanya, saat dihubungi terpisah.

Begitu juga dengan Win-sulangi yang ditemui di sela-

sela pendaftaran Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Sitaro, kemarin. Dia takmau menjawab pertanyaan soal kabar dana tunai 300 juta yang diambilnya di Benda-hara Pemkab Sangihe itu.

Sementara itu, Inspe-ktur Inspektorat Sangihe, Tajudin Sainkadir, tidak menepati janjinya untuk memberikan data terperinci hal-hal yang sudah dan be-lum dikembalikan dari total kerugian itu. “Tetap nda (ti-dak) bisa beberkan item per item,” kelit Sainkadir yang sebelumnya berjanji akan mengungkapkan rincian kerugian itu.

Sebelumnya, Ketua Majelis Pertimbangan Per-bendaharaan dan Tuntutan Ganti Rugi (MPP-TGR) Willy Kumentas, juga men-

gatakan tak tahu pasti data kerugian negara tersebut. Malah, Kumentas yang juga Sekretaris Daerah Ka-bupaten Sangihe mengaku tak tahu pasti isi SK Bu-pati Nomor 242 Tahun 2012 tertanggal 21 November 2012, tentang ‘Pembebanan Kerugian Daerah/Negara Terhadap Belanja Barang dan Jasa Pada Sekretariat Daerah Kabupaten Sangihe Yang Tidak Memadai’.

“Memang surat itu per-nah diberikan kepada saya, hanya saja belum sempat melihat isi dari surat terse-but. Untuk penjelasan yang lebih akurat langsung saja ke Inspektorat, karena mer-eka yang lebih paham ma-salah ini,” ujar Kumentas via telepon, Kamis (28/3) lalu.(tr-04/iwn/bby)

KPUD Sitaro Pricilya C Bawole bersama para komisionernya. “Berdasar-kan ketentuan KPU Nomor

9 tahun 2013 maka pasan-gan TonSu-S2 dinyatakan memenuhi syarat untuk mendaftar sebagai calon

bupati dan wakil bupati Sitaro periode 2013-2018,” ujar Fidel Malumbot, Komisioner KPUD Sitaro.

Usai mendaftar, TonSu-S2 diarak massa pendu-kungnya keliling wilayah Siau Timur.(tr-04/bby)

RSU sekira pukul 11.34 Wita.

Terkait kehadiran Herk-er yang mendampingi T2, Sumendap mengaku tidak menjadi ancaman. “Herk-er? Tidak ada pengaruh sama sekali. Dia bukan tokoh Mitra kok,” beber James yang diusung Partai Demokrasi Indonesia Per-juangan (PDIP) itu.

“Pemeriksaan kesehatan kami jalani dengan baik. Tidak ada masalah,” timpal Ronald Kandoli, pasangan James.

Usai pasangan JS-RK keluar dari ICCU, meny-

usul kira-kira 15 menit pasangan T2-Moody Ron-donuwu (T2-Mor). Men-genakan kaos putih corak kuning, T2 tidak mau kalah dengan James terkait pelu-angnya di Pilkada.

“Kita optimis, yakni pas-ti menang. Kita ngomong bukan asal, kami mengacu hasil survey Lembaga Sur-vey Indonesia. Hasil survey LSI, dukungan massa mili-tan sudah di atas 52 persen. Massa militan tidak akan berubah. Kalau bertambah bisa, tapi berkurang tidak,” ungkap isteri tercinta eks Bupati Talaud Elly Engel-

bert Lasut (E2L) itu.Disinggung apakah sua-

minya E2L, ikut memantau perkembangan Pilkada Mi-tra, T2 dengan suara agak halus mengaku E2L hanya menyisipkan doa. “Pak Elly mendoakan. Beliau tidak memantau. Kalau sempat ketemu dengan Pak Elly, pasti kami berbincang ter-kait Pilkada,” pungkasnya sambil menuju ruang Medi-cal Check Up RSU.

Berselang 20 menit, Djeremia Damongilala, cabup dari koalisi Partai Gerindra, PKPB dan Partai Damai Sejahtera bersama

empat orang menuju ruang MCU. “Tentu kalau sudah memutuskan maju (Pilka-da), keinginan menang ada,” kata JD.

Ditanyakan bagaimana hubungan JD dengan PDIP, karena JD merupakan kader partai berlambang mon-cong putih Mitra, dengan senyum simpul JD men-gaku bukan kader PDIP.

“Saya bukan PDIP. Nama saya tidak keluar sebagai kandidat cabup dari PDIP,” tegasnya. “Yang pilih kan rakyat, bukan partai,” sindir Damongilala.(fab)

Kondisi ini membuat banyak warga di sana meli-hat kejahatan sebagai satu-satunya opsi mereka. Jalan lainnya adalah meninggal-kan kota itu dan merantau jauh ke Amerika Serikat, seringkali melalui jalan darat.

Kelompok-kelompok jalanan yang dikenal den-gan sebutan Maras telah mejadi sindikat-sindikat kejahatan terorganisir, se-

mentara para penyelundup narkoba Maxico membeli tanah dan merekrut pasu-kan-pasukan pembantai.

Kondisi ini juga menye-babkan polisi mengambil jalan pintas. Sebuah lapo-ran Associated Press baru-baru ini mengatakan ada kelompok-kelompok polisi yang main hakim sendiri. Hal ini mengindikasikan bantuan puluhan miliar rupiah yang dikucurkan

Amerika Serikat untuk me-ningkatklan profesionalitas kepolisian Honduras bisa dikata nyaris tak ada hasil-nya.

Menurut Associated Press, dalam tiga tahun terakhir kejaksaan Hondu-ras menerima 200 keluhan resmi tentang kelompok-kelompok polisi yang suka main hakim sendiri itu. Tapi sedikit sekali keluhan itu yang ditindaklanjuti.

Kondisi ini membuat Kongres Amerika Seri-kat memutuskan menahan bantuan State Department (Departemen Luar Negeri). Roberta Jacobson, asisten menteri luar negeri untuk urusan belahanbumi barat, pekan lalu mengatakan de-partemen selalu meninjau laporan tentang orang dan institusi yang menerima bantuan AS di Honduras.(ddt)

Karen Agustiawan men-gumumkannya. Agar capa-ian yang hebat itu bisa mem-buat masyarakat bangga pada Pertamina. Setidaknya bisa mengurangi ejekan si-nis masyarakat kepada Per-tamina. Maka, pada laporan keuangan kepada publik bulan lalu, disertakanlah judul ini: Pertamina berhasil memperoleh laba terbesar dalam sejarahnya.

Melalui Twitter (@is-kan_dahlan) saya pun ikut membagi kebahagiaan itu. Tentu saya ingin memberi-kan penghargaan kepada jajaran Pertamina. Berita gembira itu juga saya man-faatkan untuk kampanye menumbuhkan harapan umum.

Manufacturing hope. Yakni, bahwa perbaikan dan kerja keras yang dilakukan jajaran Pertamina sudah mu-lai memberikan hasil nyata. Ini berarti kalau perbaikan, efisiensi, dan kerja keras terus dilakukan, hasilnya akan lebih hebat lagi.

Saya ingin ada satu ha-rapan untuk dunia Twit-ter, khususnya yang terkait dengan politik, yang terlalu didominasi pesimisme dan putus harapan. Pesimisme perorangan adalah hak, tapi pesimisme massal bisa membawa kehancuran.

Saya pun segera mem-bayangkan bahwa ma-syarakat akan ikut bahagia mengikuti twit perkemban-gan terbaru di Pertamina itu. Dan, saya akan meng-gunakan kebahagiaan ma-syarakat tersebut untuk terus memacu kinerja manajemen Pertamina. Misalnya, lifting minyak yang harus naik un-tuk menjadikan Pertamina perusahaan minyak kelas regional.

Sekarang ini Pertamina baru bisa menghasilkan 500 ribu barel minyak per hari. Jauh dari kelas perusahaan minyak tingkat ASEAN sekali pun. Karena itu, tahun ini Pertamina membentuk Brigade 300K. Mereka ter-diri atas anak-anak muda Pertamina yang umurnya maksimum 29 tahun.

Brigade ini bertugas me-nambah produksi minyak Pertamina 300 ribu barel lagi per hari. Inilah brigade yang akan membuat produk-si total Pertamina menjadi 800 ribu barel. Target itu pun harus tercapai akhir tahun depan. Di dalamnya dihitung produksi energi geotermal yang disetarakan dengan minyak.

Tiap bulan saya mengi-kuti perkembangan Brigade 300K ini. Termasuk ikut mencarikan jalan keluar kalau terjadi hambatan di luar Pertamina. Misalnya, bagaimana Pertamina bisa menjual geotermalnya ke PLN dengan cepat. Kese-pakatan pun segera dicapai:

sembilan lokasi geotermal milik Pertamina yang ska-lanya besar-besar itu bisa segera dikerjakan.

Tapi, semua itu belum cukup. Harapan masyarakat terhadap Pertamina me-mang sangat besar. Pengu-muman mengenai besarnya laba yang berhasil dicapai Pertamina itu, misalnya, ternyata belum bisa memba-hagiakan masyarakat. Mere-ka menginginkan Pertamina jauh lebih hebat. Mereka tidak mempersoalkan laba, omzet, dan sebangsanya. Masyarakat menginginkan Pertamina yang membang-gakan.

Masyarakat ternyata langsung membandingkan-nya dengan Petronas, Ma-laysia. “Laba Petronas Rp 160 triliun!” ujar follower Twitter saya.

Saya pun tersadar dari lamunan kebahagiaan. Ter-bangun. Kebahagiaan saya akan prestasi Pertamina itu ternyata hanya berlangsung kurang dari lima menit. Padahal, semula saya men-gira kebahagiaan itu akan berlangsung setahun penuh. Lalu disambung dengan kebahagiaan berikutnya manakala melihat hasil kerja jajaran Pertamina 2013.

Ternyata hukum keba-hagiaan tidak seperti itu. Bahagia itu bisa naik dan tiba-tiba bisa anjlok. Keba-hagiaan saya itu langsung lenyap saat membaca twit pembandingan antara laba Pertamina dan laba Petro-nas.

Itu persis seperti keba-hagiaan seorang pembina sepak bola di Indonesia. Setidaknya seperti yang saya alami selama me-mimpin Persebaya dulu. Begitu peluit panjang berbu-nyi dan Persebaya menang, bahagianya bukan main.

Tapi, kebahagiaan itu hanya berlangsung seki-tar lima menit. Begitu ke-luar dari garis lapangan, para wartawan langsung mengerubung dengan per-tanyaan yang mengakhiri kebahagiaan itu: berapa juta bonus yang akan di-berikan kepada setiap pe-main. Maka, kebahagiaan pun langsung beralih ke bagaimana cara mendapat-kan uang untuk membayar bonus saat itu juga.

Begitu pula soal keba-hagiaan Pertamina ini. Be-gitu kicauan mengenai laba Petronas tersebut saya baca, hati saya langsung terbakar. Saya benar-benar gelisah. Pikiran saya dipenuhi per-tanyaan ini: bagaimana cara mengejar Petronas. Sudah lama masyarakat tidak bisa menerima kalau Pertamina sampai kalah dari Petronas. Apalagi kalahnya telak.

Ketika berada di Rumah Sakit Tianjin untuk check-up rutin tahunan pekan lalu,

saya memiliki waktu mere-nung lebih panjang. Saya utak-atik berbagai kemung-kinan untuk bisa mengejar Petronas. Saya browsing di internet. Saya pelajari angka-angka. Kekalahan Pertamina atas Petronas itu ternyata sudah sangat lama. Sudah lebih 30 tahun. Grafi knya pun kian mem-buruk.

Tapi, apa yang bisa di-perbuat? Sungguh tidak mudah menemukan jalan-nya. Padahal, soal keka-lahan Pertamina ini sudah bukan lagi soal kekalahan sebuah perusahaan biasa. Ini sudah menyangkut harga diri negara dan bangsa. Ini sudah soal Merah Putih. Pertamina sudah menjadi lambang negara.

Di bidang sawit kita su-dah bisa mengejar Malaysia. Garuda Indonesia sudah mengalahkan Malaysia Air-lines. Semen dan pupuk kita sudah jauh di depannya. Di bidang pelabuhan kita sedang mengejarnya dengan proyek PT Indonesia Port Corporation (Pelindo II) yang insya Allah pasti bisa.

Tapi, kita belum bisa menemukan jalan untuk Pertamina. Program-pro-gram Pertamina yang ada sekarang memang ambisius, tapi baru bisa membuat Pertamina masuk ke jajaran perusahaan minyak kelas regional. Masih jauh dari prestasi Petronas.

Memang ada jalan pin-tas. Bahkan, sangat cepat. Semacam jalan tol di Jer-man. Maksudnya, jalan tol yang tidak pakai bayar. Dengan jalan ini Pertamina bisa mengalahkan Petronas hanya dalam waktu em-pat tahun. Setidaknya bisa membuatnya sejajar dengan Petronas.

Tapi, saat saya menulis naskah ini, di sebuah ru-ang check-up Rumah Sakit Tianjin, saya terpikir akan kesulitan-kesulitannya: “ja-lan tol” itu bukan milik Pertamina. “Jalan tol” itu milik perusahaan luar neg-eri yang akan habis izinnya pada 2017: Blok Mahakam.

Saya pun minta Dirut Pertamina Karen Agus-tiawan membuat kalkulasi ini: seandainya Blok Ma-hakam kembali sepenuhnya ke negara, dan negara meny-erahkannya ke Pertamina, berapa laba Pertamina pada 2018? Dan tahun-tahun berikutnya?

Dengan cepat jawaban Karen masuk ke HP saya: Rp 171 triliun.

Saya tidak tergiur dengan angka itu. Saya lebih tergiur pada bayangan betapa bang-ganya kita memiliki Pertami-na yang tidak lagi diejek-ejek sepanjang masa. (*)

Dahlan IskanMenteri BUMN

namun malah konsorsium belum membayarkan tagi-han. Sedangkan KPNRI, katanya, sudah menerima pembayaran dari pihak Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri).

“Kami sudah memenuhi kewajiban kami. Tapi, sejak Desember 2012 hingga saat ini, tagihan sebesar puluhan miliar rupiah be-lum dibayarkan pihak kon-sorsium dengan berbagai alasan,” ungkap Yudianto didampingi Konsultan Hu-kum PT SAP, Gamal Muad-di, di Jakarta, kemarin.

Dijelaskan Yudianto , niat SAP untuk mengh-entikan produksi e-KTP telah disampaikan secara resmi kepada KPNRI pada pertemuan antara Direksi SAP dan Konsorsium PNRI pada 26 Maret 2013 yang lalu.

Ia mengungkapkan, SAP sama sekali tidak bermaksud menghambat proses pelaksanaan pro-gram e-KTP. Tapi, menurut Yudianto, tindakan stop produksi e-KTP terpaksa dilakukan. “Karena SAP tidak dapat lagi menang-gung biaya operasional produksi e-KTP dengan tanpa adanya pembayaran atas prestasi kerja atau

produksi e-KTP yang telah disetorkan SAP kepada KPNRI,” imbuhnya.

SAP, bersama PNRI, PT Sucofindo (Persero), PT Len Industri (Persero), dan PT Quadra Solution, meru-pakan anggota konsorsium dalam kelompok KPNRI yang memenangi tender proyek pengadaan e-KTP Nasional Kemendagri sebe-sar Rp 5.841.896.144.993.

Terkait kemenangan ten-der ini, Yudianto menerang-kan, SAP bertanggung jawab untuk pengadaan blanko kartu e-KTP dan menangani personalisasi serta pengiriman e-KTP. Selama ini, lanjut Yudi-anto, SAP telah memenuhi tanggungjawabnya sebagai anggota KPNRI.

“Terbukti dengan tidak adanya masalah baik dalam pembuatan maupun pen-gadaan blanko kartu e-KTP yang telah memenuhi target, sebagaimana dinyatakan sendiri oleh Mendagri Gamawan Fauzi,” terang-nya.

Itulah sebabnya, Yudi-anto menerangkan lagi, pembayaran dari pihak Ke-mendagri kepada KPNRI berjalan lancar. Namun, kata dia, sebaliknya pem-bayaran tagihan SAP atas

prestasi kerja atau produksi e-KTP terhitung sejak De-sember 2012 justru diham-bat serta tidak dibayar sama sekali oleh KPNRI.

“Sampai saat ini, KPNI tidak pernah lagi mem-bayar tagihan kepada SAP,” kata dia. Alasan lain KPNRI tidak membayar tagihan, karena adanya ma-salah internal dalam SAP. “Ini alasan yang tak logis, karena tidak mendasar-kan pada prestasi kerja,” ujarnya.

Gamal mengatakan, pi-hak KPNRI justru men-girim surat kepada SAP. Isinya bernada ancaman untuk membebankan denda keterlambatan kepada SAP jika menghentikan peker-jaan terhitung mulai tang-gal 1 April 2013.

Namun begitu, atas nama Direksi PT SAP, Gamal Muaddi dan Yudianto me-nyatakan permohonan maaf kepada seluruh masyarakat dan pemerintah dalam hal ini pihak Kemendagri atas terjadinya tindakan peny-etopan produksi tersetbut. “Kami berharap, proses ke depan akan semakin baik, dan pengadaan e-KTP bisa berlangsung sesuai rencana,” pungkas Gamal.(jpnn)

JAKARTA — Komisi Pemberantasan Korupsi menyatakan, kerugian kerugian negara dari ka-

JAKARTA — Pemer-intah daerah (Pemda) di-minta tidak hanya berori-entasi proyek tanpa me-mikirkan rakyat. Pasalnya, dari hasil analisa terhadap laporan akuntabilitas kin-erja pemda terungkap an-gka penyerapan anggaran tinggi tapi hasil (outcome) tidak kelihatan.

“ B a g a i m a n a t i d a k rendah, yang dipikirkan pemda hanya proyek saja dan bagaimana agar uang proyeknya cepat habis. Apakah hasil proyek terse-but dinikmati masyarakat

atau tidak, kurang diperha-tikan pemda,” kata Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN-RB) Azwar Abubakar di Kan-tor KemenPAN-RB, Senin (1/4) kemarin.

Dia mencontohkan pro-gram pengentasan ke-miskinan yang dananya sangat besar. Pemerintah pusat dan daerah hanya memikirkan program dan besaran anggaran yang harus dikeluarkan untuk mengentaskan kemiski-nan. Tapi, tidak ada evalu-

asi jumlah masyarakat yang terbebas dari ke-miskinan lewat program tersebut.

“Kemiskinan itu jadi la-han proyek bagi para peja-bat. Seharusnya itu dieav-aluasi apakah programnya sesuai dengan rakyat atau tidak. Kalau tidak berhasil, harus dicari jalan lain biar uang negara tidak terbuang sia-sia,” tegasnya.

Agar hasilnya kelihat-an, lanjut Azwar, baik pemerintah pusat maupun daerah diwajibkan mem-buat laporan akuntabili-

tas kinerja sesuai amanat UU Keuangan Negara. Dengan demikian, baik pemerintah pusat maupun bukan hanya fokus pada angka penyerapan saja, tapi juga hasil.

Beberapa indikator yang dinilai adalah peren-canaan 35 persen, ukuran kinerja 20 persen, laporan kinerja 15 persen, evalu-asi 10 persen, dan capaian kinerja 20 persen. “Pemda sudah harus mematuhi ini karena hasilnya selalu saya sampaikan kepada wakil presiden,” tegasnya.(jpnn)

Habiskan Anggaran, Hasil Tak Kelihatan

Pemda Dituding Hanya Orientasi Proyek

Kasus Simulator RugikanNegara 121 M

Johan Budi

sus korupsi pengadaan Simulator SIM di Korps Lalu Lintas Polri mencapai sebesar Rp 121 miliar.

“Info terbaru diketahui bahwa kerugian negara pada kasus ini mencapai Rp 121 miliar,” kata Juru-bicara KPK, Johan Budi SP di kantornya, Jalan Rasuna Said, Kuningan Jakarta, Senin (1/4) kemarin.

Menurut Johan, hing-ga kini pihaknya sudah menyita sekitar 40 aset milik tersangka kasus itu mantan Kepala Korlantas

Polri Irjen Djoko Susilo dengan nilai Rp 70 miliar lebih. Aset itu meliputi harta bergerak dan harta tidak bergerak kepunyaan Djoko.

“Total aset DS yang sudah disita KPK sejauh ini lebih dari Rp 70 miliar. Itu tidak termasuk rekening yang sudah diblokir. Men-genai nilainya berapa yang ada di rekening saya belum dapat info,” jelasnya.

Johan menambahkan, KPK sudah t idak lagi melakukan penyitaan ter-

hadap aset Djoko Susilo yang diduga hasil tindak pidana korupsi.

“Jadi, ketika terakhir mengumumkan itu tidak ada penyitaan lagi,” be-bernya.

Seperti diketahui, Djoko Susilo ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus itu bersama wakilnya Brigjen Didik Purnomo, dan dua pihak swasta rekanan Polri dalam proyek Simulator SIM yakni Budi Susanto dan Sukotjo S. Bambang.(jpnn)

Turut mensukseskan

Sport14Selasa, 2 April 2013

Radar ManadoSport

SPORTAINMENT

LAGA big match babak perempat final Liga Champion Eropa 2013, Rabu (3/3) dinihari akan mempertemukan Bayern Munchen dan Juventus.

Kedua tim tersebut meru-pakan pemuncak klasmen sementara pada liga masing – masing di negaranya. Tentu pertemuan dua klub ini menjadi ajang pembuktian untuk kedua liga masing – masing, mana yang terbaik di antara keduanya di pentas eropa.

Kedua tim besar ini akan di-pastikan mengerahkan seluruh strategi dan beradu kekuatan. Sulit menebak siapa yang akan keluar sebagai pemenang, mas-ing-masing memiliki kekuatan lini depan masing-masing.

Hal ini bisa dilihat ke-tika si Nyonya tua (Juventus) mengalahkan Celtic di laga leg pertama 16 besar liga champion dengan skor telak 3-0 dan leg kedua dengan skor 2-0. Disisi lain Bayern Munchen juga mengalahkan salah satu favorit tim inggris Arsenal dengan skor 3-1 di leg pertama dan pada leg kedua

dengan skor 2-0.Dari beberapa pertandingan

yang dilewati antara kedua klub raksasa ini, tampaknya mereka berada di level dan kemampuan yang cukup seimbang. Akan sangat sulit untuk meraih poin penuh dengan kekuatan yang seimbang.

Pertemuan terakhir kedua tim pada 2009, dimana kala itu, Bayern sukses mengalah-kan Juventus dengan skor 4-1 di kandang Juventus dan im-bang 0-0 di kandang sendiri, pertandingan tersebut meru-pakan babak penysihan grup, dan tentunya aura pertand-ingan tidak sepanas babak perempat final seperti saat ini, apalagi Juventus adalah tim yang berbeda dengan em-pat tahun silam.Hanya saja di pertandingan babak 16 besar lalu, Bayern sepertinya se-dang mengalami penurunan kualitas, mereka dibantai 2-0 saat bermain melawan Arse-nal di leg kedua di kandang mereka sendiri, beruntung-nya mereka mampu unggul 3-1 di kandang Arsenal. (*)

Dendam 2009

PERKIRAAN PEMAINMunchen: Neuer, Dante, Rafinha, Boateng, Martínez, Robben,

Shaqiri, Alaba, Dias, Schweinsteiger, Gomez.Juventus: Buffon, Barzagli, Bonucci, Chiellini, Padoin, Vidal,

Pirlo, Marchisio, Peluso, Vucinic, Giovinco.

HEAD TO HEAD9 Des 2009 Juventus 1 – Bayern München 4 ‎(UCL)1 Okt 2009 Bayern München 0 – Juventus 0 ‎(UCL)

LIMA PERTANDINGAN TERAKHIR BAYERN MUNCHEN17 Mar 2013 Bayer Leverkusen 1 – Bayern München 2 (BJ1)

14 Mar 2013 Bayern München 0 – Arsenal 2 (UCL)9 Mar 2013 Bayern München 3 – Fortuna Düsseldorf 2 (BJ1)

3 Mar 2013 TSG 1899 Hoffenheim 0 – Bayern München 1 (BJ1)28 Feb 2013 Bayern München 1 – Borussia Dortmund 0 (DFBP)

LIMA PERTANDINGAN TERAKHIR JUVENTUS17 Mar 2013 Bologna 0 – Juventus 2 (SA)10 Mar 2013 Juventus 1 – Catania 0 (SA)7 Mar 2013 Juventus 2 – Celtic 0 ‎(UCL)‎2 Mar 2013 Napoli 1 – Juventus 1 (SA)24 Feb 2013 Juventus 3 – Siena 0 (SA)

Bayern Munchen vs Juventus

KEPUTUSAN unik diambil Foot-ball League Inggris. Badan pengelola kompetisi yang dikenal dengan sebutan Capital One Cup, sebagai kompensasi atas sponsorship Capital One, itu me-nyetujui usulan pelebaran gawang dari ukuran standar 7,32 meter menjadi maksimal 14,64 meter. Tinggi gawang tetap normal, 2,44 meter.

Menurut The Sun, keputusan ini akan dijalankan mulai musim kompetisi depan. Pelebaran akan dilakukan saat pertandingan normal di 2 x 45 menit berakhir seri. Di perpanjangan waktu babakl pertama gol akan diperlebar menjadi 50 persen dari normal, alias dari 7,32 meter menjadi 10,98 meter. Jika di perpanjangan waktu babak per-tama itu tetap tak terjadi gol, maka di babak kedua lebar gawang jadi 14,64 meter. Langkah ini diambil untuk meng-hindari terjadinya adu pinalti.

Capital One adalah perusahaan kartu kredit asal Amerika Serikat.(ddt)

Lebar Gawang Jadi 14,64 Meter

Balotelli Tularkan ‘Penyakit’ di AC Milan

MARIO Balotelli dikenal sebagai anak bengal saat masih membela panji Manchester City. Kelakuannya itu rupanya tetap dipertahankannya saat membela AC Mi-lan. Bahkan, kelakuannya itu seperti ditularkannya pada rekan-rekan satu timnya. Contohnya terlihat saat dia dan M’Baye Niang serta Stephan El Shaarawy memilih tidur

di tempat koper di sebuah kereta api.Ini terlihat dalam foto di atas. Uniknya, menurut Mail

Online, foto ini diunggah El Shaarawy, pemain usia 20 tahun asal Italia turunan Mesir yang diberi julukan The Pharaoh alias Firaun, di akun Twitter-nya, kemarin dulu. Tak dijelaskan kapan foto itu dijepret dan di kereta api mana mereka berulah seperti itu.(ddt)

RAKSASA: Matt Duke, penjaga gawang Bradford, berlatih dengan gawang lebar.

ISTIMEWA

TAMPIL BEDA: Mario Balotelli (kiri), M’Baye Niang (kanan) dan Stephan El Shaarawy tidur di tempat koper sebuah kereta.

PT PLN Suluttenggo terus melakukan perubahan untuk memberikan pelayanan yang terbaik bagi pelang-gan. Tanggal 1 April 2013 pukul 13.04.13 (baca pukul 1 lewat empat menit lewat 13 detik) mencanangkan program ERP-SAP yang dilakukan oleh Direktur PLN Indonesia Timur Ir. Vickner Sinaga yang didampingi oleh Ir. Wirabumi Kaluti yang berlangsung di PLN Sulselbar Makassar. Pencanangan ini disaksikan langsung lewat teleconference di Aula Maesa, PLN Suluttenggo.

General Manager PLN Suluttenggo dalam sambutan-nya mengatakan bahwa perubahan itu tidak semudah membalikkan telapak tangan namun ini bukti yang di-lakukan oleh PT PLN Suluttenggo menuju pelayanan excellent dengan bekerja cepat dan berkualitas. Acara ini dihadiri oleh Kadiv Akuntasi PT PLN Benny Hermawan , seluruh manager bidang dan manager area PT PLN Suluttenggo serta karyawan yang ada di jajaran PT PLN Suluttenggo.

Dikatakan Kadiv Akuntansi Benny Hermawan yang mana PT PLN Suluttenggo menuju perubahan yang lebih baik serta investor itu lebih baik, dengan perbaikan system administrasi ini menunjukkan PLN semakin baik di dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat.

GM PT PLN Suluttenggo Ir Santoso Januarsono men-egaskan bahwa dengan system ERP-SAP ini, kinerja PLN semakin lebih baik, “Bekerja, bekerja, dan tetap bekerja,” tandas Januarsono. (**)

GO LIVE ERP-SAP

PT PLN Suluttenggo Melayani Lebih Sungguh

Selasa, 2 April 2013

Kecamatan Pinagoluman.“Yang diundang tokoh-tokoh

masyarakat. Sosialisasi akanberakhir di Kecamatan Sangkub.Selama enam hari sosialisasidigelar di 6 Kecamatan,” ujar

Ketua KPUD Drs MA Pan-dialang.

Senada, disampaikan Sek-retaris KPUD Abdul NajarudinMaloho SPd MSi. Dia men-jelaskan, sosialisasi perlu

Sosialisasi....Sambungan hal 16

gereja. GPdI tersiar kabar sebagaigereja aneh-aneh. Karena tatacaranya ibadahnya berbedadengan gereja lainnya. Di zamanBelanda, didaerah Minahasa GPdIdikenal nama Pinkster.

Sejarah berawal di Desa Popo,Kecamatan Passi BolaangMongodow (masih satu wilayahadministrasi) Tahun 1937.Dengan kisah sebagai berikut.Ada seorang bernama AlexanderLumi, pekerjaan sehari-hari buruhrakyat. Sebelumnya beliau tidakpernah melihat apalagi menjadianggota jemaah Pinkster.Alexander Lumi adalah putraDesa Popo.

Disatu malam, Alexander Lumimendapat mimpi atau penglihatandari Tuhan. Dalam mimpintersebut, dia melihat jelasseorang Bapak menunggangkuda memakai helm putih dalamperjalanan menuju Tompaso Baru,Minahasa (saat ini MinahasaSelatan). Orang tersebut (dalammimpi,red) pertama kali di lihatAlexander Lumi. Namun dalammimpi, diperintahkan segera pergimenjemput orang tersebut.Ketika terbangun dari mimpi iasangat terkejut, hatinya berdebar-bedar. Tapi dia percaya baru sajadapat penghilatahan dari Tuhan.Lalu dicerikan kepada keluarga,kerabat tentang mimpidialaminya.

Setelah itu, Alexander Lumisegera berkemas, seperti apayang didalam mimpi denganmengendarai seekor kudakesayangannya (alat transportasiutama kala itu), ia juga pakai helmputih. Tibalah di Desa TompasoBaru, maka bertemulah merekadisana, mulailah ia menceritakan

apa yang terjadi.Sungguh ajaib, dahsyat dan

luar biasa, aneh tapi nyata. Apayang dilihat dalam mimpinAlexsander Lumi sama persis, apayang dilihat dalam mimpi orangtersebut yang diketahui sebagaihamba Tuhan, yang biasakalangan Gereja Pinkster disebutpengerja, adalah Albert Rantung,berasal dari Raan Baru,Kecamatan Motoling.

Selanjutnya, dari TompasoBaru, keduanya dengan tuntunanroh kudus, api Pante Kosta,bersama-sama menuju DesaPopo’. Disambut oleh keluarga,tak lama tetangga dankerabatknya untuk melihat danmenyaksikan telah nyata dalammimpi tersebut.

Mulailah Alexander Lumi danAlbert Rantung menceritakan danbersaksi tentang apa yang terjadiatas mereka seperti dalam mimpi,kini menjadi kenyataan. “Sayaberi kabar keyakinan sunguhdalam peritiwa ini pasti adamaksud dan rencana Tuhan,dimana pekerjaan roh kudus,Tuhan mau beracara di Popo’ dansekitarnya,” kata hamba Tuhanini menceritakan.

Pemujian Gereja Pantekostapertama kali dimulai, dikenaldengan Gereja Pinkster. Parakeluarga, tetangga dan terusberdatangan dirumah AlexanderLumi ingin ketahui apa yangterjadi. Dan mereka takjub, danterheran-heran kesaksian hambaTuhan: Albert Rantung. Dengansemangat api Pantekosta,mulailah mereka menyampaikankabar suka cita: Injil Sepenuh,diantara mereka percaya danmenerima kabar suka cita injil

sepenuh. Sehingga merekamembuka hati, dan memberi diri,untuk dibaptis dalam air menurutfirman Alah didalam nama TuhanYesus Kristus. Saat itu di baptisberjumlah 27 jiwa.

Mulai saat itulah GPdI,bertumbuh di Popo’. Termasukpedukuan Manembo, tempatmasyarakat Popo’ berkebun.Kemudian merambah keKotamobagu dan meluas ke tanahTotabuan, Bolmong Raya.

Kuasa roh kudus, jemaat yangdibaptis semakin bertambah.Dengan penginjilan dari AlbertRantung dan untuk melanjutkanpelayanan Tuhan di jemaahPopo’, maka diadakanlah pengka-deran, pendidikan, dan kursus al-kitab diantaranya Alexander Lumidan Lorens Tambajong yangpertama-tama terjun dipelayananuntuk menjadi hamba Tuhan.

Tak lama kemudian, AlbertRantung melaporkan hasilpelayanan ke majelis daerah yangberpusat di Langowan waktu itu.Kemudian datangnya hamba-hamba Tuhan, antaranyapendeta penginjil. Selanjutnyaakhir bulan November 1937,Albert Rantung datang kembalidi Popo’.

Pekerjaan Tuhan semakinberkembang. Dilantiklah Alexan-dar Lumi menjadi gembala per-tama di GPdI Popo’. Sekilar perja-lanan hamba Tuhan tidak hanyapengincilannya Popo saja, terusmeluas jaringan, pelayanannya dikebun sampai meluas tanahTotabuan, dengan adanyaperkembangan pelayanan, jiwa-jiwa semakin bertambah berjuangdi ladang Tuhan melaluipendidikan, kursus-kursus.(*)

Albert....Sambungan hal 16

Pemicu....Sambungan hal 16Makanya, tiga lembaga memutuskan, seluruh APKdibersihkan mulai besok.

Keputusan ini diambil oleh Komisi PemilihanUmum (KPU), Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu)dan Kesbangpol KK pada rapat koordinasi di kantorPanwaslu di jalan TNI, kemarin (1/4).

“Mulai hari Rabu tanggal 3 April 2013, seluruhAPK akan diturunkan. Terlebih bendera-benderapartai politik yang mengusung atau mendukungpasangan bakal calon. Kami tidak akan pandang bulu.Untuk itu dihimbau kepada seluruh pasangan calon,tim sukses atau partai politik, untuk segeramenurunkan sendiri APK-APK tersebut, palinglambat Selasa (hari ini,red). Jika tidak, maka kamisendiri yang akan menurunkannya,” tegas KetuaKPUD Nayodo Koerniawan didampingi tigakomisioner Panwaslu serta utusan dari Kesbangpol

dan Sat Pol PP Pemkot KK. “Kita bisa lihat sendiridi sejumlah ruas jalan. APK-APK yang dipasangsudah tidak indah lagi dan kebanyakan sudah masukke badan jalan sehingga mengganggu penggunajalan umum, dan itu jadi salah satu pemicu terjadinyagesekan antar pendukung. Untuk itu kami akanbertindak tegas terkait pemasangan APK-APK itu,”tandas Nayodo. Ketua Panwaslu KK Agus IriantoPaputungan menambahkan, saat turun ke lapangannanti akan dibantu Polres Bolmong, Kesbangpoldan Satpol PP. “Sebelumnya kami sudahmenghimbau agar APK-APK yang sudahmengganggu agar diturunkan. Jadi jangan salahkankami jika bertindak tegas. Sebaiknya turunkansendiri sebelum kami yang menindakinya,” kataAgus didampingi dua komisioner lainnya IvanB.Tandaju dan Shakespiare Makalunsenge.(gus)

dan kehadiran mereka membuktikan mereka masihsangat membutuhkan kepemimpinan beliau untukmelanjutkan kepemimpinan kedepan,” kata tokohpemuda Sinindian, Mashuri Adati.

Tak tanggung-tanggung, Saudi Paudi tokohterpandang dan berpengaruh di Sinindian dilantikbersama 115 TS DJELAS. Sederetan tokohmasyarakat dan agama lainnya juga ambil bagian.Seperti Pendeta Yusuf Moniaga selaku penasehattim. “Terima kasih dengan kedatangan Pak Djelantikdan Pak Rustam dalam pelantikan ini. Dan keinginanmasyarakat mendegar visi misi DJELAS kedepanterobati,” kata Sekretaris tim Oska Tangkudung.

Pelantikan tersebut, selain dihadiri pasanganDJELAS, juga dihadiri Anggota DPR RI yang jugasekretaris PG Sulut Aditya Anugerah Moha (ADM).Hadir pula Ketua DPC PDIP KK Diana J Roring,pengurus PDIP Sulut Wahid Makalalag, Ketua DPC

Sinindian....Sambungan hal 16Gerindra Mahipal Khan dan pengurus DPC Hanura.

“Mari kita jangan melupakan sejarah yang telahdibangun oleh pendahulu-pendahulu kita, dasarpembangunan itu kita akan melanjutkanpembangunan di Kota Kotamobagu dengan memilihpemimpin yang telah bekerja untuk rakyatKotamobagu,” kata ADM putra mantan BupatiBolmong Marlina Moha Siahaan yang dikenalsebagai tokoh pemuda Sulut itu. Sementara CawaliAntik –sapaan Djelantik- menitip beratkan kepadatim dan pendukungnya agar tidak mudah terpancingdan selalu menjaga kantibmas. “Tidak salingmenjatuhkan sesama calon, mari bertarung denganpenyampaikan visi dan misi ke masyarakat. Karenamasyarakat Kotamobagu sudah cerdas untukmenentukan pilihan pemimpin Kotamobagu,”pungkas Antik yang sukses membawa KK sebagaidaerah otonom baru terbaik se-Indonesia.(gus)

dilakukan, untuk mensuk-seskan hajatan itu. “So-sialisai tentunya perlu terusdilakukan guna memantap-kan persiapan Pemilukada,”ujar Maloho.(fil)

Suramnya Dunia Pendidikan BolmutSMK Sangkub Disegel, Siswa SMA Bolangitang Miras

BOLMUT - PemerintahKabupaten (Pemkab) harus me-lakukan evaluasi besar-besaranterkait perhatian pada duniapendidikan. Bagaimana tidak,saat ini dunia pendidikan Bolmutmemasuki fase memprihatinkankarena merebaknya sejumlahfenomena yang memalukan.Dimulai dari adanya penyegelanSekolah Menengah Kejuruan(SMK) Sangkub. Radar Manadomendapat informasi, penyegelandilakukan para buruh, dise-babkan pihak kontraktor CVKarya Super sebagai pelaksanaproses pembangunan, tidak maubertanggung jawab terhadappembayaran gaji buruh tukangselama lima bulan, serta materialyang dipakai untuk pem-bangunan sekolah itu. Kejadianitu membuat warga dan paratukang mengambil langkahsepihak dengan menutup SMK

itu. Disisi lain, langkah tersebutmembuat siswa terpaksa tidakbisa melaksanakan kegiatanbelajar mengajar.

“Kami sengaja menutup SMKini karena hak kami sudah limabulan tidak dibayar, padahalkewajiban kami sudah selesaidilaksanakan,” jelas AsrulPaputungan salah satu wargaSangkub, Senin (1/4) kemarin.

“Kami sudah mencobamenghubungi pihak kontraktor,namun hingga tidak jelas dimanakeberadaan kontraktornya,” ujarPaputungan lagi.

Bagaimana tanggapan DinasPendidikan, Pemuda danOlahraga (Dikpora) yangnotabene merupakan dinasterkait hal itu. Kepala DikporaDrs Fatsoen Bata menyatakanuntuk masalah pembayarantukang atau buruh serta biayamaterial itu merupakan tanggung

jawab dari kontraktor, namundemikian pihaknya telahmenghubungi serta bertemulangsung, namun hingga kinibelum ada realisasinya.

“Kami sudah berusahamemfasilitasinya dan pihakkontraktor berjanji untuk segeramenyelesaikan pembayaran itu,namun hingga kini belum jugadirealisasikan,” kilah Bata.

Belum jelas masalah SMK itu,kemarin juga terjadi kejadian su-per memalukan duniapendidikan. Belasan siswa salahsatu Sekolah Menengah Atas(SMA) kedapatan mengonsumsiminuman keras (Miras) JenisPinaraci dan Valentine di pantaiDesa Kuala KecamatanKaidipang. Perbuatan siswadilakukan masih mengenakanseragam sekolah.

“Torang (Kami,red) dari SMABolangitang,” ujar seorang

siswa yang meminta namanya disimpan ketikaditangkap Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP).

“Kami akan melakukan pembinaan bagi siswa

yang diamankan, agar menimbulkan efek jera,”timpal Kepala Satpol PP, Muhidin GumohungSIP.(*)

SELASA, 2 APRIL 2013

Laut PoigarDiduga Beracun

Ribuan Bangkai Ikan Terdampar

GUESMAN LAETA/RMTUNTUT KEADILAN: Kaum transgender alias waria menggelar aksi solidaritas “Ayu Kamu TidakSendiri” menunt penegakan hukum atas kasus penganiayaan dialami Ayu alias Bayu Abdullah Basalamadi Boltim.

BOLMONG — Tanda awasbagi warga di Kecamatan Poigaryang mengonsumsi ikan laut. Saatini, Laut poigar diduga beracunakibat tersebarnya ribuan bangkaiikan di pesisir pantai.

Awalnya, ikan-ikan yang matidianggap biasa oleh warga. Na-mun, warga merasa heran karenapotensi bangkai ikan makinmeningkat. Bahkan beberapa kilo-meter dari bibir pantai, nampakjuga terlihat bangkai ikan me-ngapung.

“Kemungkinan penyebabmatinya ikan-ikan ini karena racunyang disebarkan oleh oknum-oknum yang tidak bertanggung

jawab,” ujar Yance Pandeirotwarga setempat, Senin (1/4)kemarin.

Kejadian ini membuat wargasekitar bahkan sampai di Kota-mobagu takut mengonsumsi ikandari perairan Poigar. Warga takutkeracunan. “Kejadian ini baru kalipertama kali terjadi. Dan terusterang, nelayan sangat dirugikan,”ujar Herman Kakunsi, salah satunelayan di Poigar.

Diduga penyebab matinyaribuan ikan akibat bom potassium.Pun, akhir pekan lalu ada wargasetempat yang nyaris keracunankarena mengonsumsi ikan di lautPoigar. “Banyak warga yang

merasa pusing usai makan ikanyang mati,” ungkapnya.

Kepala Kecamatan Poigar,Deker Rompas saat dikonfirmasi,membenarkan hal ini.

“Saya sudah melapor kepemerintahan daerah untukditindaklanjuti. Beberapa sampelbangkai ikan telah diamankanuntuk diteliti pihak berwenang,”ujarnya. Rompas mengimbauwarga untuk tidak mengonsumsibangkai ikan itu. “Sampai ada tin-dakan tim ahli, saya berharapwarga jangan coba-coba mengon-sumsi ikan yang terdampar maupunyang ditangkap,” pungkas-nya.(sal)Sinindian Dukung Antik

Lanjutkan KepemimpinanPelantikan TS DJELAS Disesaki Warga

KOTAMOBAGU —Pelantik tim sukses (TS) pa-sangan Djelantik Moko-dompit – Rustam Simbala(DJELAS) lagi-lagi disesakiwarga. Kali ini pengukuhanTS di lapangan olahragaKelurahan Sinindian, Keca-matan Kotamobagu Timur,Minggu (31/4) malam, wargaberbondong-bondong inginmemenangkan pasanganyang diusung Partai Golkar(PG) dan Partai Demokrasi

Indonesia Perjuangan(PDIP).

Antusias masyarakat Si-nindian menjadi TS DJE-LASdidorong karena keinginanagar Walikota Djelantik Mo-kodompit melanjutkan kepe-mimpinan bersama RustamSimbala. “Ini membuktikanbahwa Bapak DjelantikMokodompit masih dicintaioleh masyarakat Sinindian

ISTIMEWAANTUSIAS: Warga Sinindian berbondong-bondong ingin menjadi pemenangan DJELAS.Sedikitnya 1000-an warga hadiri pelantikan timpemenangan.

Albert Rantung dan AlexanderLumi adalah tokoh yang membawa

Gereja Pantekosta di Indonesia(GPdI) masuk wilayah Totabuan –

sebutan untuk daerah BolaangMongondow Raya (BMR)- yang

dimulai dari Desa Popo’, KecamatanPassi, Kabupaten Bolmong. Berikut

sejarah singkat GPdI yang dibacakanGembala “Alfa” Popo: Pendeta

Happy Punu Indoong diacara puncakperintahan HUT GPdI ke-67 yang

dirangkai peringatan Paskah dilapangan Hotimbang, kemarin (1/4).

PADA awalnya, GPdI dahulu belumpernah dikenal ditanah totabuan. Bahkanbelum pernah ada satupun gedung

Sejarah GPdI Masuk Tanah Totabuan Tahun 1973

Albert Rantung dan AlexanderLumi Memulai Dari Desa Popo’

GUESMAN LAETA/RMSPEKTAKULER: Peringatan HUT GPdI BMR digelar di LapanganHotimbang Kotamobagu. Nampak tokoh GPdI Yani R Tuuk yangjuga Wabup Bolmong saat melaksanakan ibadah bersama ribuanjemaah GPdI se-BMR.

Baca.......... Sinindian hal 15

Baca.......... Albert hal 15

BOLMUT — KianDekatnya pelaksanaanPemilihan Bupati danWakil Bupati (Pilbup)Bolmut, Komisi Pemi-lihan Umum Daerah(KPUD) terus me-nggenjot pelaksanaansosialisasi. Senin (1/4)kemarin, KPUD me-nggelar sosialisasi di

KOTAMOBAGU —Pemasangan alat peragakampanye (APK) yangtidak beraturan oleh parapendukung baka calonwalikota dan wakil wali-kota (cawali/cawawali) diPilwako Kota Kotamo-bagu (KK), dianggap jadipemicu terjadinya kon-flik antar pendukung.

Agus Paputungan

Pemicu Konflik,APK Dibersihkan

Baca.......... Pemicuhal 15

SosialisasiPilbup Digenjot

Baca.......... Sosialisasihal 15 MA Pandialang