4
SISTEM PENERBITAN SOFTWARE GENIUS EDUKASI Pendahuluan dan Aspek Prospektif Dengan semakin besarnya pengguna komputer di Indonesia dan dunia, yang dibarengi dengan semakin tingginya wawasan tekonologi, dimungkinkan masyarakat semakin akrab dengan berbagai kebutuhan edukasi bersipat digital. Masyarakat juga semakin ingin lebih praktis dalam mendapatkan berbagai informasi dan ilmu pengetahuan sehingga tidak lagi mau direpotkan dengan teknik manual yang butuh waktu dan tenaga. Oleh karena itu, kami dari Genius Edukasi hendak menjembatani kebutuhan-kebutuhan dan peluang tersebut untuk menerbitkan software edukasi dengan berbagai keunggulannya. Dengan demikian, pengguna komputer lebih mudah mengakses ilmu pengetahuan sesuai materi dan topik tertentu yang diterbitkan oleh Genius Edukasi. Spesifikasi Software Genius Edukasi Software yang kami bangun berbeda dengan e-book yang kebanyakan telah beredar di dunia digital. Software kami lebih kepada konsep pendidikan, penerapan, dan efektivitas dalam menyerapkan sebuah materi kepada pengguna. Sedangkan e-book, pada umumnya hanya berupa media baca elektronik. 1. Genius Edukasi bersipat programming dengan kode pemerograman yang lebih komplek dari e- book. 2. Genius Edukasi dipasarkan atas harga serial number untuk mengaktifasi software tersebut agar pengguna dapat mengakses program Genius Edukasi secara penuh. 3. Opsi pembelian dapat melaui transfer bank lokal (BCA, BNI, dan Mandiri) dan paypal. Teknis Penerbitan Teknis penerbitan Genius Edukasi hampir sama dengan teknis penerbitan buku. Dengan tahapan sebagai berikut. 1. Penulis menyediakan naskah berupa softcopy sesuai kelengkapan berdasarkan materi tertentu yang disusun. 2. Naskah masuk ke bagian editing untuk pengujian kelayakan terbit melalui tinjauan bahasa (EYD), materi, dan kelengkapannya. 3. Naskah yang lolos editing, dimasukkan ke dapur pengolahan program untuk disesuaikan dengan teknik programming atau sebaliknya sebagai bahan pembuatan software edukasi.

Profosal Genius Edukasi TOEFL

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Kerjasama Usaha Penerbitan Software Edukasi

Citation preview

Page 1: Profosal Genius Edukasi TOEFL

SISTEM PENERBITAN SOFTWARE GENIUS EDUKASI

Pendahuluan dan Aspek Prospektif

Dengan semakin besarnya pengguna komputer di Indonesia dan dunia, yang dibarengi dengan

semakin tingginya wawasan tekonologi, dimungkinkan masyarakat semakin akrab dengan berbagai

kebutuhan edukasi bersipat digital. Masyarakat juga semakin ingin lebih praktis dalam mendapatkan

berbagai informasi dan ilmu pengetahuan sehingga tidak lagi mau direpotkan dengan teknik manual

yang butuh waktu dan tenaga.

Oleh karena itu, kami dari Genius Edukasi hendak menjembatani kebutuhan-kebutuhan dan peluang

tersebut untuk menerbitkan software edukasi dengan berbagai keunggulannya. Dengan demikian,

pengguna komputer lebih mudah mengakses ilmu pengetahuan sesuai materi dan topik tertentu yang

diterbitkan oleh Genius Edukasi.

Spesifikasi Software Genius Edukasi

Software yang kami bangun berbeda dengan e-book yang kebanyakan telah beredar di dunia

digital. Software kami lebih kepada konsep pendidikan, penerapan, dan efektivitas dalam menyerapkan

sebuah materi kepada pengguna. Sedangkan e-book, pada umumnya hanya berupa media baca

elektronik.

1. Genius Edukasi bersipat programming dengan kode pemerograman yang lebih komplek dari e-

book.

2. Genius Edukasi dipasarkan atas harga serial number untuk mengaktifasi software tersebut agar

pengguna dapat mengakses program Genius Edukasi secara penuh.

3. Opsi pembelian dapat melaui transfer bank lokal (BCA, BNI, dan Mandiri) dan paypal.

Teknis Penerbitan

Teknis penerbitan Genius Edukasi hampir sama dengan teknis penerbitan buku. Dengan tahapan sebagai

berikut.

1. Penulis menyediakan naskah berupa softcopy sesuai kelengkapan berdasarkan materi tertentu

yang disusun.

2. Naskah masuk ke bagian editing untuk pengujian kelayakan terbit melalui tinjauan bahasa (EYD),

materi, dan kelengkapannya.

3. Naskah yang lolos editing, dimasukkan ke dapur pengolahan program untuk disesuaikan dengan

teknik programming atau sebaliknya sebagai bahan pembuatan software edukasi.

Page 2: Profosal Genius Edukasi TOEFL

4. Materi mulai diinput ke Program, dan diujicobakan dengan perangkat komputer secara

fungsional.

5. Program yang sudah jadi, akan dikirimkan sebagai sampel dan persetujuan kepada penulis untuk

siap dipublikasikan.

6. Program mulai dipasarkan melalui sistem download internet, penyebaran CD, maupun teknik

pemasaran konvensional kepada masyarakat pengguna komputer.

Hak Penulis terhadap Program Genius Edukasi

Setiap penulis Genius Edukasi mendapatkan beberapa hak dari kami, di antaranya sebagai

berikut.

1. Royalti sebesar 15% yang dibayarkan setiap 3 bulan sesuai hasil penjualan.

2. Mendapatkan salinan copy Program Genius Edukasi (registered).

3. Mendapatkan bonus jika penjualan di atas angka tertentu.

4. Mendapatkan Surat Perjanjian Penerbitan Software Edukasi yang akan menjelaskan secara rinci

hak-hak penulis terhadap penerbitan software Genius Edukasi.

Sampel Skema Screenshoot Program Genius Edukasi

Page 3: Profosal Genius Edukasi TOEFL
Page 4: Profosal Genius Edukasi TOEFL

Sekian penjelasan Sistem Penerbitan Software Genius Edukasi sebagai abstraksi sementara sebelum

Bapak/Ibu bersedia menjadi mitra kerjasama dengan Genius Edukasi. Mengenai perihal lainnya, dapat

dibahas secara berkelanjutan sesuai kebutuhan informasi yang diperlukan.

Best Regard,

Ade Hidayat

[email protected]

0817 6327 101

Genius Edukasi