12
iii PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN Saya yang bertanda tangan di bawah ini: Nama : H Muhammad Fahudi NIM : 1101210443 Jurusan / Prodi : Pendidikan Agama Islam Fakultas : Tarbiyah dan Keguruan Menyatakan dengan sebenarnya bahwa skripsi yang saya tulis ini benar- benar merupakan hasil karya saya sendiri, bukan merupakan pengambilalihan tulisan atau pikiran orang lain yang saya akui sebagai tulisan atau pikiran saya sendiri. Jika di kemudian hari terbukti ia merupakan duplikat, tiruan, plagiat atau dibuat oleh orang lain secara keseluruhan atau sebagian besar, maka skripsi dan gelar yang diperoleh karenanya batal demi hukum. Banjarmasin, Desember 2015 Yang Membuat Pernyataan, H Muhammad Fahudi

PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN - core.ac.uk · iv persetujuan skripsi yang berjudul : peranan majelis taklim an nur dalam pembinaan jamaah di kelayan a ii kecamatan banjarmasin selatan

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN - core.ac.uk · iv persetujuan skripsi yang berjudul : peranan majelis taklim an nur dalam pembinaan jamaah di kelayan a ii kecamatan banjarmasin selatan

iii

PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : H Muhammad Fahudi

NIM : 1101210443

Jurusan / Prodi : Pendidikan Agama Islam

Fakultas : Tarbiyah dan Keguruan

Menyatakan dengan sebenarnya bahwa skripsi yang saya tulis ini benar-

benar merupakan hasil karya saya sendiri, bukan merupakan pengambilalihan

tulisan atau pikiran orang lain yang saya akui sebagai tulisan atau pikiran saya

sendiri. Jika di kemudian hari terbukti ia merupakan duplikat, tiruan, plagiat atau

dibuat oleh orang lain secara keseluruhan atau sebagian besar, maka skripsi dan

gelar yang diperoleh karenanya batal demi hukum.

Banjarmasin, Desember 2015

Yang Membuat Pernyataan,

H Muhammad Fahudi

Page 2: PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN - core.ac.uk · iv persetujuan skripsi yang berjudul : peranan majelis taklim an nur dalam pembinaan jamaah di kelayan a ii kecamatan banjarmasin selatan

iv

PERSETUJUAN

Skripsi yang berjudul : PERANAN MAJELIS TAKLIM AN NUR DALAMPEMBINAAN JAMAAH DI KELAYAN A IIKECAMATAN BANJARMASIN SELATAN KOTABANJARMASIN

Ditulis oleh : H Muhammad Fahudi

N I M : 1101210443

Jurusan / Prodi : Pendidikan Agama Islam

Fakultas : Tarbiyah dan Keguruan

Setelah diteliti dan diadakan perbaikan seperlunya kami dapat menyetujuinya

untuk dipertahankan di depan Sidang Tim Penguji Skripsi Fakultas Tarbiyah

IAIN Antasari Banjarmasin

Rabi’ul Awal 1437 HBanjarmasin, ----------------------------

Desember 2015 M

Pembimbing

Dra. Tarwilah M.AgNIP.196812111993032002

Mengetahui,Ketua Jurusan Pendidikan Agama IslamFakultas Tarbiyah dan KeguruanIAIN Antasari Banjarmasin

Drs. Yahya Mof, M.PdNIP. 196209191991031001

Page 3: PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN - core.ac.uk · iv persetujuan skripsi yang berjudul : peranan majelis taklim an nur dalam pembinaan jamaah di kelayan a ii kecamatan banjarmasin selatan

v

PENGESAHAN

Skripsi yang berjudul: Peranan Majelis Taklim An Nur dalam Pembinaan

jamaah di kelayan A II Kecamatan Banjarmasin Selatan Kota Banjarmasin, ditulis

oleh: H Muhammad Fahudi, telah diujikan dalam Sidang Tim Penguji Skripsi

Fakultas Tarbiyah dan Keguruan dan IAIN Antasari Banjarmasin pada :

Hari : Rabu

Tanggal : 27 Januari 2016 M / 17 Rabi’ul Akhir 1437 H

dan dinyatakan LULUS dengan predikat : B+

DEKAN FAKULTAS TARBIYAH DANKEGURUANIAIN ANTASARI BANJARMASIN

Dr. Hidayat Ma’ruf, M.PdNIP. 19690730 199503 1 004

TIM PENGUJINo Nama Tanda Tangan

1

Drs. H. Mubin, M.Ag

(Ketua) 1..........................................................

2

Drs. H. Hilmi Mizani, M.Ag

(Anggota) 2..........................................................

3

Dra. Tarwilah, M.Ag

(Anggota) 3....................................................

Page 4: PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN - core.ac.uk · iv persetujuan skripsi yang berjudul : peranan majelis taklim an nur dalam pembinaan jamaah di kelayan a ii kecamatan banjarmasin selatan

vi

ABSTRAK

H. Muhammmad Fahudi, 2011, Peranan Majelis Taklim An Nur dalam PembinaanJamaah di Kelayan A II Kecamatan Banjarmasin Selatan KotaBanjarmasin, Skripsi, Jurusan Pendidikan Agama Islam, Fakultas Tarbiyahdan Keguruan, Pembimbing: Dra. Tarwilah M.Ag

Kata kunci: Peranan, Majelis Taklim, Pembinaan

Permasalahn yang diteliti adalah bagaimana peranan majelis taklim An Nurdalam pembinaan jamaah di Kelayan A II Kecamatan Banjarmasin Selatan KotaBanjarmasin dan apakah faktor pendukung dan penghambat dalam pembinaanjamaah di RT 15 dan 16 Kelayan A II tersebut.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peranan majelis taklim An Nurdalam terhadap jamaah di Kelayan A II Kecamatan Banjarmasin Selatan KotaBanjarmasin dan apakah faktor pendukung dan penghambat peranan majelis taklimAn Nur dalam pembinaan jamaah di Kelayan A II

Subjek penelitian ini adalah pengelola dan jamaah pada majelis taklim AnNur di Kelayan A II Kecamatan Banjarmasin Selatan Kota Banjarmasin beberapaorang di RT 15 dan 16. Sedangkan objek penelitian ini adalah bagaimana perananmajelis taklim An Nur dalam pembinaan jamaah di Kelayan A II KecamatanBanjarmasin Selatan Kota Banjarmasin dan apakah faktor pendukung danpenghambatnya.

Teknik pegumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini teknikwawancara, observasi dan dokumenter. Adapun teknik pengolahan data digunakanadalah editing dan klasifikasi data kemudian dianalisis dengan menggunakan analisisdeskriptif kualitatif.

Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa peranan majelis taklimAn Nur dalam pembinaan jamaah di Kelayan A II Kecamatan Banjarmasin SelatanKota Banjarmasin itu aktivitas yang dilakukan dalam majelis taklim dan komponenpendidikan yang terdapat dalam majelis taklim. Adanya peranan majelis taklimtersebut karena ada faktor pendukung berupa penceramah yang sangat menunjangproses kegiatan majelis taklim, pengelola yang terus memberikan fasilitas terbaik danapresiasi berupa penarikan hadiah, jamaah yang semakin bertambah tiap tahunnyadan materi yang disampaikan sesuai dengan kegiatan kehidupan sehari-hari.Meskipun di sisi lain ada faktor penghambat yang mempengaruhi kegiatan majelistaklim yaitu lingkungan yang padat akan penduduk dengan ditutupnya jalan apabilapengajian dilaksanakan dan waktu pelaksanaan yang terkadang ada sebagian wargasekitar majelis taklim mengadakan perkawinan karena diadakan setiap hari minggu.

Page 5: PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN - core.ac.uk · iv persetujuan skripsi yang berjudul : peranan majelis taklim an nur dalam pembinaan jamaah di kelayan a ii kecamatan banjarmasin selatan

vii

MOTTO

“Apabila Kalian Menanam Padi,

maka Rumput pun akan Tumbuh.

Tapi Apabila Kalian Menanam

Rumput, Padi tak akan Tumbuh”

Page 6: PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN - core.ac.uk · iv persetujuan skripsi yang berjudul : peranan majelis taklim an nur dalam pembinaan jamaah di kelayan a ii kecamatan banjarmasin selatan

viii

PERSEMBAHAN

Karya skripsi ini saya persembahkan buat orang tuaku sebagaiwujud baktiku terhadap lurusnya niatku menuntut ilmu dengansemata-mata ingin buat kebahagiaan kepada mereka, karena

kedua orang tuaku lah yang memperjuangkan agar aku bisa dudukbelajar diperguruan tinggi ini;

mereka rela berjemur diluar sana, demi asalkan melihat anaknyaberteduh dibawah naungnya ruang kelas,

mereka ikhlas mengeluarkan keringat menguras tenaga, demimelihat anaknya tidak keletihan dan kelehan mencari uang,

mereka ridho terlambat makan menahan lapar dan haus, asalkananaknya bisa makan dan minum terlbih dahulu,

mereka pasrah menaruhkan jiwa-raga berusaha agar bisa melihatanaknya bisa bahagia hidup berkecukupan sebagaimana anak-anakorang yang lainnya walaupun mereka sadar bahwa mereka orang

yang tak berpunya.Dan terakhir, ini sangat menjadi KEBANGGAAN KU MEMUJIKEHEBATAN KEDUA ORANG TUAKU, BAHWA WALAUPUNMEREKA TIDAK PERNAH MENGECAP PENDIDIKAN YANG

TINGGI, TAPI MEREKA TIDAK AKAN RELA MEMBIARKAN AKUMENGECAP PENDIDIKAN YANG SAMA DENGAN MEREKA,

MEREKA MENARUHKAN NYAWANYA AGAR AKU BISA DUDUKBELAJAR DI PENDIDIKAN YANG SETINGGI-TINGGINYA,

TERIMAKSIH IBU DAN BAPAK KU.APABILA KU DITANYA ORANG SIAPAKAH PAHLAWAN YANG

PALING BEKORBAN BESAR, MAKA KU JAWAB DENGANSUARA-LANTANG “PAHLAWAN ITU IALAH IBU & BAPAKKU”.

Page 7: PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN - core.ac.uk · iv persetujuan skripsi yang berjudul : peranan majelis taklim an nur dalam pembinaan jamaah di kelayan a ii kecamatan banjarmasin selatan

ix

DAFTAR RIWAYAT HIDUP PENULIS

1. Nama lengkap : H Muhammad Fahudi2. Tempat/ Tgl Lahir : Mekkah, 18 Februari 19933. Jenis Kelamin : Laki-Laki4. Agama : Islam5. Status : Belum Kawin6. Suku / Kewarganegaraan : Banjar / Indonesia7. Alamat : Jalan. Kelayan A II RT 16 RW 06 NO 85

Kelurahan Murung Raya KecamatanBanjarmasin Selatan Kota BanjarmasinKalimanatan Selatan

8. Pendidikan :a. TK Al Hikmah lulus tahun 1999b. MIN Kelayan banjarmasin sampai kelas 5 atau tahun 2004c. MI Al-Istiqamah lulus tahun 2005d. Mts Al-Istiqamah lulus tahun 2008e. MA Al-Istiqamah lulus tahun 2011f. S.1 Fakultas Tarbiyah IAIN Antasari Banjarmasin Jurusan Pendidikan

Agama Islam lulus tahun 2015.

9. Orang Tua :a. Ayah

Nama : H. Supiani (Alm)Pekerjaan : -Alamat : -

b. IbuNama : Hj. KhairunnisaPekerjaan : SwastaAlamat : Jalan. Kelayan A II RT 16 RW 06 NO 85

Kelurahan Murung Raya KecamatanBanjarmasin Selatan Kota BanjarmasinKalimanatan Selatan.

Demikian riwayat hidup ini dibuat dengan sebenar-benarnya.

Desember 2015 MBanjarmasin, -----------------------------

Rabi’ul Awal 1437 H

Page 8: PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN - core.ac.uk · iv persetujuan skripsi yang berjudul : peranan majelis taklim an nur dalam pembinaan jamaah di kelayan a ii kecamatan banjarmasin selatan

x

KATA PENGANTAR

بسم اهللا الّرمحن الّرحيمداحلمد هللا ربّ العاملني. والّصالة والّسالم على أشرف األنبياء واملرسلني سّيدن وعلى اله وموالناحمّم

وصحبه امجعني.

Dengan nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang. Segala puji

bagi Allah Tuhan semesta alam. Keselamatan dan kesejahteraan atas semulia-mulia

Nabi dan Rasul junjungan kita Nabi Besar Muhammad SAW, keluarga dan seluruh

sahabat sekalian.

Berkat Taufiq, Hidayah, dan Inayah Allah, akhirnya penulis dapat

menyelesaikan skripsi ini dengan judul: Peranan majelis taklim An Nur dalam

pembinaan jamaah di Kelayan A II Kecamatan Banjarmasin Selatan Kota Banjarmasin.

Penulisan skripsi ini bertujuan untuk memenuhi sebagian tugas dan syarat untuk

mencapai gelar Sarjana Pendidikan Islam (S.Pd.I) pada Fakultas Tarbiyah dan

Keguruan Jurusan Pendidikan Agama Islam IAIN Antasari Banjarmasin.

Penulis menyadari bahwa dalam penulisan ini banyak sekali mendapat

bantuan dari berbagai pihak, baik berupa bimbingan, dukungan dan motivasi

sehingga menyelesaikan skripsi ini. Oleh sebab itu, penulis ingin menyampaikan

ucapan terima kasih kepada:

1. Bapak Dr. Hidayat Ma’ruf, M.Pd, selaku Dekan Fakultas Tarbiyah dan Keguruan

IAIN Antasari Banjarmasin yang telah memberikan persetujuan terhadap judul

skripsi ini.

Page 9: PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN - core.ac.uk · iv persetujuan skripsi yang berjudul : peranan majelis taklim an nur dalam pembinaan jamaah di kelayan a ii kecamatan banjarmasin selatan

xi

2. Bapak Drs Yahya Mof, M.Pd, selaku ketua Jurusan Pendidikan Agama Islam

yang telah memberikan nasehat dan arahan selama menempuh perkuliahan.

3. Ibu Dra. Tarwilah M.Ag, selaku pembimbing yang telah bersedia meluangkan

waktu untuk membimbing dan mengarahkan serta mengoreksi penulisan skripsi

ini.

4. Bapak/Ibu Dosen yang sudah mendidik, mengajari dan mengajarkan berbagai

ilmu pengetahuan.

5. Kepala Perpustakaan Institut Agama Islam Negeri Antasari Banjarmasin.

6. Kepala Perpustakaan Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Institut Agama Islam

Negeri Antasari Banjarmasin.

7. Bapak H. Zainuddin HB, selaku pendiri sekaligus ketua pengelola majelis taklim

An Nur di Kelyan A II Banjarmasin, serta seluruh kepengurusannya yang telah

menerima dengan baik dan banyak membantu penulis dalam menyelesaikan

skripsi ini.

8. Orang tua dan keluarga yang tak pernah letih dan lelah untuk memotivasi serta

mendukung dalam bentuk material maupun non material.

9. Semua sahabat-sahabat seperjuangan kuliah dan khususnya sahabat-sahabat satu

angkatan jurusan PAI 2011 yang telah banyak memberikan dukungan yang

tinggi.

10. Semua pihak yang turut berpartisipasi memberikan motivasi, bantuan dan saran

sehingga skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik.

Atas segala bantuan, bimbingan, arahan dan partisipasinya semoga mendapat

pahala kebaikan yang berlipat ganda dari Allah Swt.

Page 10: PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN - core.ac.uk · iv persetujuan skripsi yang berjudul : peranan majelis taklim an nur dalam pembinaan jamaah di kelayan a ii kecamatan banjarmasin selatan

xii

Akhirnya dengan mengharap ridha dan karunia-Nya, semoga skripsi ini

bermanfaat bagi kita semua. Amin ya Rabbal ‘Alamin.

Banjarmasin Desember 2015 MRabi’ul Awal 1437 H

Penulis

H. Muhammad Fahudi

Page 11: PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN - core.ac.uk · iv persetujuan skripsi yang berjudul : peranan majelis taklim an nur dalam pembinaan jamaah di kelayan a ii kecamatan banjarmasin selatan

xiii

DAFTAR ISI

HalamanHALAMAN COVER.................................................................................. iHALAMAN JUDUL................................................................................... iiPERNYATAAN KEASLIAN TULUSAN................................................. iiiPERSETUJUAN ......................................................................................... ivPENGESAHAN .......................................................................................... vABSTRAK .................................................................................................. viMOTTO....................................................................................................... viiPERSEMBAHAN....................................................................................... viiiDAFTAR RIWAYAT HIDUP PENULIS .................................................. ixKATA PENGANTAR ................................................................................ xDAFTAR ISI............................................................................................... xiii

BAB I PENDAHULUAN............................................................... 1A. Latar Belakang Masalah ............................................... 1B. Penegasan Judul ........................................................... 7C. Rumusan Masalah ........................................................ 9D. Tujuan Penelitian.......................................................... 9E. Alasan Memilih Judul .................................................. 9F. Signifikasi Penelitian.................................................... 10G. Sistematika Penulisan................................................... 10

BAB II PERAN MAJELIS TAKLIM DAN PEMBINAANAKHLAK ............................................................................ 12A. Majelis Taklim ............................................................. 12

1. Peranan .................................................................. 152. Peranan Majelis Taklim......................................... 15

B. Jenis-jenis Majelis Taklim............................................ 19C. Komponen Pendidikan yang Terdapat dalam Majelis

Taklim .......................................................................... 211. Tujuan.................................................................... 212. Pendidik (Penceramah).......................................... 253. Peserta Didik (Jamaah).......................................... 264. Materi .................................................................... 275. Metode................................................................... 27

D. Sejarah Majelis Taklim ................................................ 28E. Pembinaan Akhlak ....................................................... 31

1. Pengertian Pembinaan ........................................... 312. Pengertian Akhlak ................................................. 32

F. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Peranan MajelisTaklim dalam Pembinaan Akhlak Bagi Jamaah........... 381. Faktor Pendukung.................................................. 382. Faktor Penghambat................................................ 42

Page 12: PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN - core.ac.uk · iv persetujuan skripsi yang berjudul : peranan majelis taklim an nur dalam pembinaan jamaah di kelayan a ii kecamatan banjarmasin selatan

xiv

BAB III METODE PENELITIAN .................................................... 43A. Pendekatan dan Jenis Penelitian................................... 43B. Subjek Penelitian .......................................................... 43C. Objek Penelitian ........................................................... 44D. Data dan Sumber Data.................................................. 44E. Teknik Pengumpulan Data ........................................... 45F. Teknik Pengolahan Data .............................................. 47G. Analisis Data ................................................................ 48H. Prosedur Penelitian....................................................... 49

BAB IV LAPORAN HASIL PENELITIAN ..................................... 51A. Kondisi dan Potensi Kelurahan Murung Raya ............. 52B. Gambaran sekilas tentang Majelis Taklim An Nur

Kelurahan Murung Raya Kecamatan BanjarmasinSelatan Kota Banjarmasin .......................................... 58

C. Penyajian Data............................................................ 62D. Analisis Data ................................................................ 73

BAB V PENUTUP ........................................................................... 83A. Simpulan....................................................................... 83B. Saran-saran ................................................................... 82

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN-LAMPIRAN