4
LEMBAGA KEB KEPALA LEMBAGA PERUBAHAN ATAS P BARANG/JASA PELAKSA DEN KEPALA LEMBAGA Menimbang : a. b. c. Mengingat : 1. BIJAKAN PENGADAAN BARANG/ REPUBLIK INDONESIA PERATURAN A KEBIJAKAN PENGADAAN BARA NOMOR: 12 TAHUN 2014 TENTANG PERATURAN KEPALA LEMBAGA K A PEMERINTAH NOMOR 10 TAHU ANAAN PENGADAAN BUKU KURI MELALUI E-PURCHASING NGAN RAHMAT TUHAN YANG MA KEBIJAKAN PENGADAAN BARAN bahwa terdapat pihak yang dapa Kurikulum 2013 namun belum Kepala Lembaga Kebijakan Pe Pemerintah Nomor 10 Ta Pelaksanaan Pengadaan Buku K E-Purchasing; bahwa untuk melaksanakan Pasal 110 dan Pasal 134 ayat Nomor 54 Tahun 2010 Barang/Jasa Pemerintah sebaga dengan Peraturan Presiden No tentang Perubahan Kedua ata Nomor 54 Tahun 2010 Barang/Jasa Pemerintah; bahwa berdasarkan pertimb dimaksud dalam huruf a menetapkan Perubahan Peratu Kebijakan Pengadaan Barang/J 10 Tahun 2014 tentang Pelaksa Kurikulum 2013 Melalui E-Purch Undang-Undang Nomor 11 Informasi dan Transaksi Elektr Republik Indonesia Tahun 2008 Lembaran Negara Republik Indo /JASA PEMERINTAH ANG/JASA PEMERINTAH 4 KEBIJAKAN PENGADAAN UN 2014 TENTANG IKULUM 2013 AHA ESA NG/JASA PEMERINTAH, at memanfaatkan Buku diatur dalam Peraturan engadaan Barang/Jasa ahun 2014 tentang Kurikulum 2013 Melalui ketentuan Pasal 108, (2) Peraturan Presiden tentang Pengadaan aimana diubah terakhir omor 70 Tahun 2012 as Peraturan Presiden tentang Pengadaan mbangan sebagaimana dan huruf b perlu uran Kepala Lembaga Jasa Pemerintah Nomor anaan Pengadaan Buku hasing; Tahun 2008 tentang ronik (Lembaran Negara 8 Nomor 58, Tambahan onesia Nomor 4843);

perka LKPP

Embed Size (px)

DESCRIPTION

LKPP

Citation preview

LEMBAGA KEBIJAKAN PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAHREPUBLIK INDONESIA

PERATURANKEPALA LEMBAGA KEBIJAKAN PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH

NOMOR: 12 TAHUN 2014

TENTANG

PERUBAHAN ATAS PERATURAN KEPALA LEMBAGA KEBIJAKAN PENGADAANBARANG/JASA PEMERINTAH NOMOR 10 TAHUN 2014 TENTANG

PELAKSANAAN PENGADAAN BUKU KURIKULUM 2013MELALUI E-PURCHASING

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA LEMBAGA KEBIJAKAN PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH,

Menimbang : a. bahwa terdapat pihak yang dapat memanfaatkan BukuKurikulum 2013 namun belum diatur dalam PeraturanKepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/JasaPemerintah Nomor 10 Tahun 2014 tentangPelaksanaan Pengadaan Buku Kurikulum 2013 MelaluiE-Purchasing;

b. bahwa untuk melaksanakan ketentuan Pasal 108,Pasal 110 dan Pasal 134 ayat (2) Peraturan PresidenNomor 54 Tahun 2010 tentang PengadaanBarang/Jasa Pemerintah sebagaimana diubah terakhirdengan Peraturan Presiden Nomor 70 Tahun 2012tentang Perubahan Kedua atas Peraturan PresidenNomor 54 Tahun 2010 tentang PengadaanBarang/Jasa Pemerintah;

c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimanadimaksud dalam huruf a dan huruf b perlumenetapkan Perubahan Peraturan Kepala LembagaKebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor10 Tahun 2014 tentang Pelaksanaan Pengadaan BukuKurikulum 2013 Melalui E-Purchasing;

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2008 tentangInformasi dan Transaksi Elektronik (Lembaran NegaraRepublik Indonesia Tahun 2008 Nomor 58, TambahanLembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4843);

LEMBAGA KEBIJAKAN PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAHREPUBLIK INDONESIA

PERATURANKEPALA LEMBAGA KEBIJAKAN PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH

NOMOR: 12 TAHUN 2014

TENTANG

PERUBAHAN ATAS PERATURAN KEPALA LEMBAGA KEBIJAKAN PENGADAANBARANG/JASA PEMERINTAH NOMOR 10 TAHUN 2014 TENTANG

PELAKSANAAN PENGADAAN BUKU KURIKULUM 2013MELALUI E-PURCHASING

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA LEMBAGA KEBIJAKAN PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH,

Menimbang : a. bahwa terdapat pihak yang dapat memanfaatkan BukuKurikulum 2013 namun belum diatur dalam PeraturanKepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/JasaPemerintah Nomor 10 Tahun 2014 tentangPelaksanaan Pengadaan Buku Kurikulum 2013 MelaluiE-Purchasing;

b. bahwa untuk melaksanakan ketentuan Pasal 108,Pasal 110 dan Pasal 134 ayat (2) Peraturan PresidenNomor 54 Tahun 2010 tentang PengadaanBarang/Jasa Pemerintah sebagaimana diubah terakhirdengan Peraturan Presiden Nomor 70 Tahun 2012tentang Perubahan Kedua atas Peraturan PresidenNomor 54 Tahun 2010 tentang PengadaanBarang/Jasa Pemerintah;

c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimanadimaksud dalam huruf a dan huruf b perlumenetapkan Perubahan Peraturan Kepala LembagaKebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor10 Tahun 2014 tentang Pelaksanaan Pengadaan BukuKurikulum 2013 Melalui E-Purchasing;

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2008 tentangInformasi dan Transaksi Elektronik (Lembaran NegaraRepublik Indonesia Tahun 2008 Nomor 58, TambahanLembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4843);

LEMBAGA KEBIJAKAN PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAHREPUBLIK INDONESIA

PERATURANKEPALA LEMBAGA KEBIJAKAN PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH

NOMOR: 12 TAHUN 2014

TENTANG

PERUBAHAN ATAS PERATURAN KEPALA LEMBAGA KEBIJAKAN PENGADAANBARANG/JASA PEMERINTAH NOMOR 10 TAHUN 2014 TENTANG

PELAKSANAAN PENGADAAN BUKU KURIKULUM 2013MELALUI E-PURCHASING

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA LEMBAGA KEBIJAKAN PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH,

Menimbang : a. bahwa terdapat pihak yang dapat memanfaatkan BukuKurikulum 2013 namun belum diatur dalam PeraturanKepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/JasaPemerintah Nomor 10 Tahun 2014 tentangPelaksanaan Pengadaan Buku Kurikulum 2013 MelaluiE-Purchasing;

b. bahwa untuk melaksanakan ketentuan Pasal 108,Pasal 110 dan Pasal 134 ayat (2) Peraturan PresidenNomor 54 Tahun 2010 tentang PengadaanBarang/Jasa Pemerintah sebagaimana diubah terakhirdengan Peraturan Presiden Nomor 70 Tahun 2012tentang Perubahan Kedua atas Peraturan PresidenNomor 54 Tahun 2010 tentang PengadaanBarang/Jasa Pemerintah;

c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimanadimaksud dalam huruf a dan huruf b perlumenetapkan Perubahan Peraturan Kepala LembagaKebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor10 Tahun 2014 tentang Pelaksanaan Pengadaan BukuKurikulum 2013 Melalui E-Purchasing;

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2008 tentangInformasi dan Transaksi Elektronik (Lembaran NegaraRepublik Indonesia Tahun 2008 Nomor 58, TambahanLembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4843);

LEMBAGA KEBIJAKAN PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAHREPUBLIK INDONESIA

PERATURANKEPALA LEMBAGA KEBIJAKAN PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH

NOMOR: 12 TAHUN 2014

TENTANG

PERUBAHAN ATAS PERATURAN KEPALA LEMBAGA KEBIJAKAN PENGADAANBARANG/JASA PEMERINTAH NOMOR 10 TAHUN 2014 TENTANG

PELAKSANAAN PENGADAAN BUKU KURIKULUM 2013MELALUI E-PURCHASING

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA LEMBAGA KEBIJAKAN PENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH,

Menimbang : a. bahwa terdapat pihak yang dapat memanfaatkan BukuKurikulum 2013 namun belum diatur dalam PeraturanKepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/JasaPemerintah Nomor 10 Tahun 2014 tentangPelaksanaan Pengadaan Buku Kurikulum 2013 MelaluiE-Purchasing;

b. bahwa untuk melaksanakan ketentuan Pasal 108,Pasal 110 dan Pasal 134 ayat (2) Peraturan PresidenNomor 54 Tahun 2010 tentang PengadaanBarang/Jasa Pemerintah sebagaimana diubah terakhirdengan Peraturan Presiden Nomor 70 Tahun 2012tentang Perubahan Kedua atas Peraturan PresidenNomor 54 Tahun 2010 tentang PengadaanBarang/Jasa Pemerintah;

c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimanadimaksud dalam huruf a dan huruf b perlumenetapkan Perubahan Peraturan Kepala LembagaKebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor10 Tahun 2014 tentang Pelaksanaan Pengadaan BukuKurikulum 2013 Melalui E-Purchasing;

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2008 tentangInformasi dan Transaksi Elektronik (Lembaran NegaraRepublik Indonesia Tahun 2008 Nomor 58, TambahanLembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4843);

- 2 -

Menetapkan :

2. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 106Tahun 2007 tentang Lembaga Kebijakan PengadaanBarang/ Jasa Pemerintah;

3. Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010sebagaimana diubah terakhir dengan PeraturanPresiden Nomor 70 tahun 2012 tentang PerubahanKedua Atas Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2012Nomor 155, Tambahan Lembaran Negara RepublikIndonesia Nomor 5334);

4. Peraturan Kepala Lembaga Kebijakan PengadaanBarang/Jasa Pemerintah Nomor 2 Tahun 2010 tentangLayanan Pengadaan Secara Elektronik;

5. Peraturan Kepala Lembaga Kebijakan PengadaanBarang/Jasa Pemerintah Nomor 10 Tahun 2014tentang Pelaksanaan Pengadaan Buku Kurikulum2013 Melalui E-Purchasing;

MEMUTUSKAN:

PERATURAN KEPALA LEMBAGA KEBIJAKAN PENGADAANBARANG/JASA PEMERINTAH TENTANG PERUBAHANATAS PERATURAN KEPALA LEMBAGA KEBIJAKANPENGADAAN BARANG/JASA PEMERINTAH NOMOR 10TAHUN 2014 TENTANG PELAKSANAAN PENGADAANBUKU KURIKULUM 2013 MELALUI E-PURCHASING.

Pasal I

Beberapa ketentuan dalam Peraturan Kepala LembagaKebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor 10Tahun 2014 tentang Pelaksanaan Pengadaan BukuKurikulum 2013 Melalui E-Purchasing, diubah sebagaiberikut:

1. Ketentuan Pasal 1 angka 4 dan angka 6 diubah, sehinggaPasal 1 berbunyi sebagai berikut:

Pasal 1

Dalam Peraturan Kepala ini, yang dimaksud dengan:

1. Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/JasaPemerintah yang selanjutnya disebut LKPP adalahlembaga Pemerintah yang bertugas mengembangkandan merumuskan kebijakan Pengadaan Barang/Jasa

- 3 -

sebagaimana dimaksud dalam Peraturan PresidenNomor 106 Tahun 2007 tentang Lembaga KebijakanPengadaan Barang/Jasa Pemerintah.

2. Sekolah adalah Sekolah Dasar (SD), Sekolah MenengahPertama (SMP), Sekolah Menengah Atas (SMA), danSekolah Menengah Kejuruan (SMK).

3. Buku adalah Buku Siswa dan Buku Guru Kurikulum2013 yang merupakan buku teks pelajaran dan bukupanduan guru yang ditetapkan oleh MenteriPendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia.

4. Penyedia Buku adalah penyedia buku kurikulum 2013yang melakukan kontrak payung dengan LembagaKebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah.

5. Penerus pesanan adalah Petugas yang ditunjuk olehKepala Satuan Kerja Perangkat Daerah di tingkatkabupaten/kota yang membidangi urusan Pendidikanyang bertugas untuk meneruskan surat pemesanandari pembeli.

6. Pembeli adalah PA/KPA/PPK/Kepala Sekolah yangmelakukan pembelian.

7. Katalog elektronik atau e-catalogue adalah sisteminformasi elektronik yang memuat daftar, jenis,spesifikasi teknis dan harga barang tertentu dariberbagai Penyedia Barang/Jasa Pemerintah yangdiselenggarakan oleh LKPP.

8. E-Purchasing adalah tata cara pembelian Barang/Jasamelalui sistem katalog elektronik.

2. Ketentuan Pasal 2 diubah, sehingga Pasal 2 berbunyisebagai berikut:

Pasal 2

Ruang lingkup Peraturan Kepala ini mengenaipelaksanaan Pengadaan Buku Kurikulum 2013 yangdananya bersumber dari dana Bantuan OperasionalSekolah (BOS) melalui aplikasi E-Purchasing.

- 4 -

Pasal II

Peraturan Kepala Lembaga Kebijakan PengadaanBarang/Jasa Pemerintah ini mulai berlaku pada tanggaldiundangkan.

Agar setiap orang mengetahuinya, memerintahkanpengundangan Peraturan Kepala Lembaga KebijakanPengadaan Barang/Jasa Pemerintah ini denganpenempatannya dalam Berita Negara Republik Indonesia.

Ditetapkan di :Pada Tanggal :KEPALA LEMBAGA KEBIJAKANPENGADAAN BARANG/JASAPEMERINTAH,

AGUS RAHARDJO

Diundangkan di JakartaPada tanggal

MENTERI HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA,REPUBLIK INDONESIA

AMIR SYAMSUDIN

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA TAHUN NOMOR