penyuluhan sd + materi gizikersos

Embed Size (px)

Citation preview

  • 7/24/2019 penyuluhan sd + materi gizikersos

    1/10

    I. Pengertian Gizi

    Pengertian Zat Gizi atau Nutrisi adalah zat pada makanan yang

    dibutuhkan untuk pertumbuhan dan perkembangan yang dimanfaatkan

    secara langsung oleh tubuh yang meliputi protein, vitamin, mineral, lemakdan air. Zat gizi dibagi menjadi dua yaitu zat gizi organik dan zat gizi

    anorganik. Zat -zat gizi organik seperti lemak, vitamin, karbohidrat, dan

    protein. edangkan zat gizi anorganik adalah terdiri dari air dan mineral.

    Zat Gizi dikelompokkan atas beberapa macam seperti macam-macam zat

    gizi berdasarkan sumbernya, macam-macam zat gizi berdasarkan

    jumlahnya, dan berdasarkan fungsinya

    !. "acam-"acam Zat Gizi #erdasarkan umbernya$

    %abati $ nabati adalah sumber zat gizi yang berasal daritumbuh- tumbuhan

    &e'ani $ he'ani adalah zat gizi yang berasal dari he'an.

    (. "acam-"acam Zat Gizi #erdasarkan )umlahnya $ Zat Gizi "akro atau "akronutrisi $ Pengertian makronutrisi

    adalah zat gizi atau nutrisi yang diperlukan tubuh dalam

    jumlah yang besar dengan satuan gram. *ang termasuk zat gizi

    makro atau makronutrisi adalah protein, karbohidrat, dan

    lemak.

    Zat Gizi "ikro atau "ikronutrisi $ Pengertian mikronutrisi

    adalah zat gizi atau nutrisi yang diperlukan tubuh dalam

    jumlah yang sedikit atau kecil. yang termasuk zat gizi mikro

    adalah air, vitamin dan mineral.

    +. "acam-"acam Zat Gizi #erdasarkan ungsi dan umbernya

    dalam #ahan "akanan umber nergi #agi ubuh $ yang dimaksud dari sumber

    energi bagi tubuh atau tenaga bagi tubuh digolongkan pada

    jenis gizi seperti lemak /daging, susu, keju, dll0, protein

    /tempe, tahu, ikan, susu, dll0, dan karbohidrat /nasi, jagung,

    singkong, dll0. Pembangun dan Penjaga ubuh $ maksud dari pembangun dan

    penjaga tubuh digolongkan pada jenis gizi seperti mineral

  • 7/24/2019 penyuluhan sd + materi gizikersos

    2/10

    /garam beryodium, ikan asin, dll0, protein, vitamin /sayur dan

    buah0, dan lemak. Pengatur 1erja dalam ubuh $ maksud dari pengatur kerja

    dalam tubuh ialah untuk mengatur proses metabolisme yangada dalam tubuh yang digolongkan pada jenis gizi seperti air,

    lemak, protein dan mineral.

    II. ungsi Zat - Zat Gizi

    !. ebagai sumber energi

    (. "emperbaiki sel-sel rusak

    +. ebagai sumber pertumbuhan dan perkembangan

    2. "empertahankan fungsi pada organ tubuh

    3. "enjaga keseimbangan pada metabolisme

    4. Pengatur dan pendukung dari proses metabolisme

    5. "embentuk sel-sel pada jaringan tubuh.

    III. 6ara mengkonsumsi makanan yang baik $

    !. 1onsumsi makanan utama +7 sehari, jangan menghindari sarapan

    pagi.

    (. Perbanyak makan buah dan sayur.+. )angan makan secara tergesa-gesa

    2. "inum air putih minimal 4-8 gelas perhari.

    I9. "akanan ehat

    :gar tubuh kita dapat tumbuh tumbuh sehat, cerdas, dan kuat, kita

    semua memerlukan zat gizi dalam jumlah yang cukup dan tidak

    berlebihan namun juga tidak kekurangan. ;ntuk itu diperlukan komposisimakanan yang sesuai dengan komposisi Beragam, Bergizi, dan

    Berimbang (3B).

    Pangan +# adalah anekaragam bahan pangan, baik sumber

    karbohidrat, protein maupun vitamin dan mineral yang bila dikonsumsi

  • 7/24/2019 penyuluhan sd + materi gizikersos

    3/10

    dalam jumlah berimbang dapat memenuhi kecukupan gizi. )adi setiap kali

    kita makan harus mencakup 3 unsur makanan seperti gambar di ba'ah ini$!. "akanan pokok$ nasi, umbi-umbian, jagung, kentang, mie,

    roti, dll(.

  • 7/24/2019 penyuluhan sd + materi gizikersos

    4/10

    - Pada jam @2.@@-!(.@@ lambung bekerja untuk membuang kotoran.

    ?leh karena itu, jam-jam ini yang paling baik adalah makan yang

    bersifat berserat, jus buah, atau makanan yang dapat membantu

    proses pengeluaran makanan.- Pada jam !(.@@-(@.@@ adalah saat dimana tubuh kita menyerap

    makanan dengan baik. ?leh karena itu, sangat baik jika

    mengkonsumsi makanan yang kaya akan protein, vitamin, dan

    makanan-makanan bergizi lainnya, bahkan karbohidrat seimbang

    dianjurkan untuk dikonsumsi pada jam-jam ini.

    - Pada jam (@.@@-@2.@@ adalah 'aktu di mana tubuh kita mencerna

    makanan. ?leh karena itu, am ini kita jangan meperberat kerja

    lambung dengan makanan yang berkarbohidrat tinggi. 1onsumsi

    makanan mengenyangkan yang bernutrisi dan rendah gula.

    9I. Aampak dari pola makanan tidak sehat

    #iasanya pola makan yang modern ini sering menimbulkan

    dampak dari adanya kolesterol yang tinggi, karena makanan yang

    dikonsumsi dalam kehidupan sehari-hari merupakan makanan yang kaya

    akan lemak, rendah akan serat yang bisa menimbulkan sulit buang air

    besar dan kemudian akan menyebabkan penyakit 'asir atau ambeien dan

    beberapa peyakit berbahaya lainnya.

    "asalah lainnya yang ditimbulkan dari pola makanan yang tidak

    sehat adalah masalah penyakit degenerative seperti stroke, penjakit

    jantung koroner, diabetes mellitus, dan juga kanker usus.

    9II. !+ Pesan Aasar Pedoman ;mum Gizi eimbang /P;G0!. "akanlah :neka ragam "akanan

    (. "akanlah makanan untuk memenuhi kecukupan energi

    +. "akanlah makanan sumber karbohidrat, setengah dari kebutuhan

    energi

    2. #atasi konsumsi lemak dan minyak sampai seperempat dari

    kecukupan energi

    3. Gunakan garam beryodium

    4. "akanlah makanan sumber zat besi5. #erikan :I saja pada bayi sampai berumur 2 bulan

  • 7/24/2019 penyuluhan sd + materi gizikersos

    5/10

    8. #iasakan makan pagi

    B. "inumlah air bersih, aman, dan cukup jumlahnya!@.

  • 7/24/2019 penyuluhan sd + materi gizikersos

    6/10

    sampel diukur terlebih dahulu berat badannya dengan timbangan

    kemudian diukur tinggi badannya dan dimasukkan ke dalam rumus di

    ba'ah ini$

    I"HBerat Badan(kilogram)Tinggi Badan2(meter2)

    1emudian interpretasikan hasil I" yang didapat ke dalam tabel

    klasifikasi I" menurut :sia Pasifik di atas.

    "ekanisme penyuluhan gizi /kelas 2,3,40$

    Penyuluhan tentang materi /!3 menit0

    ;kur I" tiap anak /+@ menit0

    abulasi data I" /3 menit0

    1onsultasi kepada anak yang kelebihan atau kekurangan gizi /!3 menit0

    empel poster di kelas

    Penutup /3 menit0

    #erikan hasil I" beserta penjelasan kepada 1epala ekolah

    "ekanisme penyuluhan ikat Gigi /kelas !,(,+0$

    Penyuluhan tentang materi /!3 menit0

    Praktek sikat gigi secara bergantian /4@ menit0

    o 1elas !$ di 'astafel !

    o 1elas ($ di 'astafel (

    o 1elas +$ di 'astafel +

    empel poster di kelas

    Penutup /3 menit0

  • 7/24/2019 penyuluhan sd + materi gizikersos

    7/10

    PENYULUHAN SIKAT GIGI

    KELAS 1

    KEGIATAN PETUGAS

    Pemberi materi 9anesa

  • 7/24/2019 penyuluhan sd + materi gizikersos

    8/10

    Pengatur giliran dan barisan praktekI Gusti :yu :riningrat

    Pemandu praktek "uhammad :ditiantoro

    1omang "ila riana ari

    Mempersiapkan pasta gigi, air, dan tisu

    PENYULUHAN

    GIZI

    KELAS 4

    KEGIATAN PETUGAS

    Pemberi materi dankonsultasi hasil

    Ni Made Erika Suciari

    Ni Wayan Japa Wrastiani

    Mengukur IMTMengukur berat

    badan Kausal a Neelmagam

    Mengukurtinggi badan Tharsini !a"a

    Memasukkandata danmenghitung IMT

    I #usti $yu $risti %hikaPranani

    KELAS 5

    KEGIATAN PETUGAS

    Pemberi materi dankonsultasi hasil

    Kadek $nggieWigund&ipayana

    !ani Pradnya S&ari

    Mengukur IMTMengukur berat

    badan'mmi Mumai((ah )intiSidik

  • 7/24/2019 penyuluhan sd + materi gizikersos

    9/10

    Mengukurtinggi badan

    Sureshnaidu $ppalanaidu

    Memasukkandata dan

    menghitung IMT

    #ede )agus !a&idaWi"aya

    KELAS 6

    KEGIATAN PETUGAS

    Pemberi materi dankonsultasi hasil

    Putu #ede $gus SuryaMahardikaNi Putu Monica IgnesSaras&ati

    Mengukur IMTMengukur berat

    badan Kaithiri !amayah

    Mengukurtinggi badan

    I Gusti :gung :yu riningrat

    Memasukkandata danmenghitung IMT

    Stanley

  • 7/24/2019 penyuluhan sd + materi gizikersos

    10/10