1
Pengertian Status Kepegawaian PNS, PNS Diperbantukan, PNS Depag, GTY/PTY, GTT/PTT Provinsi, GTT/PTT Kab/Kota, Guru Bantu Pusat, Guru Bantu Sekolah Oleh Candra Wiranata | 1 February 2013 | 12:16 Status kepegawaian dalam aplikasi pendataan terdiri dari PNS, PNS Diperbantukan, PNS Depag, GTY/PTY, GTT/PTT Provinsi, GTT/PTT Kab/Kota, Guru Bantu Pusat, Guru Bantu Sekolah. Ada beberapa operator belum mengetahui perbedaan dari masing masing status kepegawaian tersebut mengakibatkan eror di pengecekan data PTK point 19 karena antara gaji dan status kepegawaian tidak sesuai. Pengertian Status Kepegawaian PNS, PNS Diperbantukan, PNS Depag, GTY/PTY, GTT/PTT Provinsi, GTT/PTT Kab/Kota, Guru Bantu Pusat, Guru Bantu Sekolah sebagai berikut : PNS adalah pegawai negeri atau aparatur negara yang bukan militer PNS Diperbantukan adalah PNS yang mendapat tugas mengajar di Sekolah bukan milik pemerintah (Swasta) PNS Depag adalah pegawai negeri yang diangakat oleh Departemen Agama GTY/PTY adalah adalah guru tetap yayasan dan pegawai tetap yayasan yang diangkat dan mendapat gaji dari Yayasan GTT/PTT Provinsi adalah guru tidak tetap dan pegawai tidak tetap yang diangkat oleh Provinsi GTT/PTT Kab/Kota adalah guru tidak tetap dan pegawai tidak tetap yang diangkat oleh Kab/Kota Guru Bantu Pusat adalah guru non PNS yang diangkat dan di gaji oleh pemerintah pusat Guru Bantu Sekolah adalah guru yang diangkat oleh kepala sekolah dan di gaji dengan dana BOS atau dana yang bersumber dari sekolah Tenaga honor adalah tenaga pendidik selain guru yang kerja di lingkungan pendidikan. Semoga bermanfaat

Pengertian Status Kepegawaian PNS

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Status kepegawaian

Citation preview

Page 1: Pengertian Status Kepegawaian PNS

Pengertian Status Kepegawaian PNS, PNS Diperbantukan,PNS Depag, GTY/PTY, GTT/PTT Provinsi, GTT/PTTKab/Kota, Guru Bantu Pusat, Guru Bantu Sekolah

Oleh Candra Wiranata | 1 February 2013 | 12:16

Status kepegawaian dalam aplikasi pendataan terdiri dari PNS, PNS Diperbantukan, PNSDepag, GTY/PTY, GTT/PTT Provinsi, GTT/PTT Kab/Kota, Guru Bantu Pusat, GuruBantu Sekolah. Ada beberapa operator belum mengetahui perbedaan dari masing masingstatus kepegawaian tersebut mengakibatkan eror di pengecekan data PTK point 19 karenaantara gaji dan status kepegawaian tidak sesuai. Pengertian Status Kepegawaian PNS,PNS Diperbantukan, PNS Depag, GTY/PTY, GTT/PTT Provinsi, GTT/PTT Kab/Kota,Guru Bantu Pusat, Guru Bantu Sekolah sebagai berikut :

PNS adalah pegawai negeri atau aparatur negara yang bukan militerPNS Diperbantukan adalah PNS yang mendapat tugas mengajar di Sekolah bukan milikpemerintah (Swasta)PNS Depag adalah pegawai negeri yang diangakat oleh Departemen AgamaGTY/PTY adalah adalah guru tetap yayasan dan pegawai tetap yayasan yang diangkatdan mendapat gaji dari YayasanGTT/PTT Provinsi adalah guru tidak tetap dan pegawai tidak tetap yang diangkat olehProvinsiGTT/PTT Kab/Kota adalah guru tidak tetap dan pegawai tidak tetap yang diangkat olehKab/KotaGuru Bantu Pusat adalah guru non PNS yang diangkat dan di gaji oleh pemerintah pusatGuru Bantu Sekolah adalah guru yang diangkat oleh kepala sekolah dan di gaji dengandana BOS atau dana yang bersumber dari sekolahTenaga honor adalah tenaga pendidik selain guru yang kerja di lingkungan pendidikan.Semoga bermanfaat