6

Click here to load reader

Pemodelan Sistem

Embed Size (px)

DESCRIPTION

SAP. penggunaan matematika untuk menjelaskan fenomena

Citation preview

Page 1: Pemodelan Sistem

SATUAN ACARA PERKULIAHANMATA KULIAH : PEMODELAN SISTEM (T. INDUSTRI / S1)

KODE MK. KULIAH / SKS : FTI 504 / 3 SKS

Mingguke

Pokok Bahasandan TIU

Sub Pokok Bahasan dan TIKTeknik

PembelajaranMedia

PembelajaranTugas Ref.

1 Pendahuluan

TIU :Memahami pengertian sistem, elemen, atribut dan perilaku sistem.

1. Pengenalan masalah sistem2. Kreativitas dan masalah sistem3. Perumusan dan analisis masalah4. Tujuan dan kegunaan pemecahan masalah5. Pengertian elemen dan atribut6. Perilaku Sistem

Tujuan :Mahasiswa memahami dan mampu melakukan pendekatan sistem pada suatu masalah, mampu menerapkan langkah-langkah pengembangan model, mampu membangun model konseptual dari suatu permasalahan sistem, dan mengemukakan asumsi-asumsi pada formulasi model, melakukan estimasi parameter dan menguji model yang dikembangkan.

Kompetensi lulusan :Sarjana dengan kemampuan penguasaan sistem integral dalam industri, dengan kemampuan identifikasi masalah melalui penguasaan pengetahuan dan pembentukan wawasan mengenai sistem integral.

Kuliah mimbar Papan tulis, OHP

Ref.1, 2, & 3.

2 Konsep ModelTIU : Memberikan pemahaman mengenai pengertian dan klasifikasi model serta prinsip model

1. Definisi model dan aspek lainnya2. Karakteristik model yang baik3. Prinsip pemodelan4. Klasifikasi model

Kuliah mimbar Papan tulis, OHP

Ref.1, 2, & 3

Page 2: Pemodelan Sistem

Mingguke

Pokok Bahasandan TIU

Sub Pokok Bahasan dan TIKTeknik

PembelajaranMedia

PembelajaranTugas Ref.

3 Identifikasi masalahTIU : Memberikan pemahaman mengenai pendekatan sistem dan model konseptual

1. Pendekatan sistemMemberikan pemahaman tentang definisi dari sistem dan pendekatan sistem.

2. Model konseptualMemberikan pemahaman model konseptual

Kuliah mimbar Papan tulis, OHP

Ref.1, 2, & 3

4 Identifikasi masalah (lanjutan)TIU : Memahami proses identifikasi masalah serta pendefinisian tujuan dan variabel.

1. Identifikasi variabelMemberikan pemahaman tentang identifikasi variabel

2. Relasi dan fungsiMemberikan pemahaman tentang relasi

dan fungsi3. Proses identifikasi masalah

Memberikan pemahaman tentang proses identifikasi masalah

Kuliah mimbar Papan tulis, OHP

Ref.1, 2, & 3

5 Pengembangan modelTIU : memberikan pemahaman mengenai tahapan pengembangan model dan konsep formulasi model.

Tahapan pengembangan model dan konsep formulasi :

Memahami tahapan pengembangan model dan konsep formulasi model.

Kuliah mimbar Papan tulis, OHP

Ref.1, 2, & 3

6 Pengembangan model (lanjutan)TIU : memberikan pemahaman konsep parameter

Parameterisasi model, model estimasi parameter :

Memahami konsep parameter serta sestimasi model deterministik dan stokastik

Kuliah mimbar Papan tulis, OHP

Ref.1, 2, & 3

Page 3: Pemodelan Sistem

Mingguke

Pokok Bahasandan TIU

Sub Pokok Bahasan dan TIKTeknik

PembelajaranMedia

PembelajaranTugas Ref.

7 Pengembangan model (lanjutan)TIU : memberikan pemahaman tentang konsep validasi model dan macam-macam validasi model.

Validasi model dan konsep validasi modelMemahami konsep validasi model dan macam-validasi model yaitu validasi model matematis, validasi model deterministik, validasi model stokastik

Kuliah mimbar Papan tulis, OHP

Ref.1, 2, & 3

8 Ujian Tengah Semester

9 Pengembangan model (lanjutan)TIU : memberikan pemahaman tentang asumsi, verikasi model, analisis dan solusi model.

Sistem asumsi, verifikasi model, analisis dan solusi model :

Mampu memahami apa yang dinamakan asumsi

Mampu memahami mengenai verifikasi model

Mampu menganalisis suatu model dan memberikan solusi dari model tersebut.

Kuliah mimbar Papan tulis, OHP

Ref.1, 2, & 3

10 Formulasi model Formulasi model deterministik :Mampu memformulasikan model

deterministik

Kuliah mimbar Papan tulis, OHP

soal Ref.1, 2, & 3

11 Formulasi model (lanjutan) 1. Membahas soal2. Formulasi model stokastik

Mampu memformulasikan model stokastik

Kuliah mimbar Papan tulis, OHP

soal Ref.1, 2, & 3

12 Formulasi model (lanjutan) 1. Membahas soal2. Implementasi model

Mampu mengimplementasikan model tersebut.

Kuliah mimbar Papan tulis, OHP

Soal Ref.1, 2, & 3

Page 4: Pemodelan Sistem

Mingguke

Pokok Bahasandan TIU

Sub Pokok Bahasan dan TIKTeknik

PembelajaranMedia

PembelajaranTugas Ref.

13 Formulasi model (lanjutan) 1. Membahas soal2. Pemeliharaan model

Mampu memahami bagaimana pemeliharaan model.

Kuliah mimbar Papan tulis, OHP

Soal Ref.1, 2, & 3

14 Aplikasi 1. Membahas soal2. Studi kasus

Memahami proses pemodelan sistem

Kuliah mimbar Papan tulis, OHP

Soal studi kasus

Ref.1, 2, & 3

15 Aplikasi (lanjutan) Membahas soal studi kasus yang diberikan Kuliah mimbar Papan tulis, OHP

Ref.1, 2, & 3

16 Ujian Akhir Semester

REFERENSI :

1. Murthy, DNP et al; Mathematical Modeling : A Tool For Problem Solving In Engineering, Physical, Biological and Social Sciences”2. Togar M. Simatupang; Pemodelan Sistem; Nindita Klaten, 1995.3. Askin; Analysis and Modelling of Manufacturing Systems”, 1993.4. Rosenhead, J (Ed).; Rational Analysis for A Ploblematic World, Problem Structuring Methods For Complexity, Uncertainty, and Conflict; John

Wiley & Sons, Chicester, 1989.