Pemodelan Pak Amran

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    1/36

    Tugas Pemodelan Statistika

    GENERALIZED LINEAR  MODEL MENGGUNAKAN

    FUNGSI LINK  PROBIT UNTUK DATA

    BERDISTRIBUSI BINOMIAL

    KELOMPOK :

      HARTINA HUSAIN H 121 1 !!"

      NUR#AHI$AH A%$URRAU& H 121 1

    !'

    PRO(RAM STU$I STATISTIKA

     )URUSAN MATEMATIKA

    &AKULTAS MATEMATIKA $AN ILMU PEN(ETAHUAN ALAM

    UNI*ERSITAS HASANU$$IN

    MAKASSAR

    2!1+

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    2/36

    Abstrak 

    Model probit merupakan model nonlinier yang digunakan untuk 

    menganalisis hubungan antara satu variabel dependen dengan beberapa variabel

     prediktor dengan variabel dependennya berupa data kualitatif dikotomi yang

     bernilai 0 dan 1. Penelitian ini mengkaji tentang model regresi probit untuk 

    mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi tingkat pengembalian kredit.

    Untuk estimasi parameter digunakan metode  Maksimum Likelihood   yang

    kemudian dilanjutkan dengan metode  Newton Raphson. Untuk pengujian

     parameter secara parsial digunakan uji Wald dan secara serentak digunakan uji

    likelihood ratio test . engan model probit diperoleh variabel-variabel yang

    signifikan mempengaruhi tingkat pengembalian kredit ressponden adalah jumlah

     pinjaman! tingkat suku bunga! penghasilan bersih! bencana! dan penghasilan di

    luar usaha. "ehingga di dapatkan persamaan probit

    ϕ (Z )=ϕ (−4,609−0,0000001539 x1+1,235 x2−0,0000002681 x3+2,482 x8+2,420 x9)

    .

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    3/36

    BAB I

    PENDAHULUAN

    Model statistika # statistical model $ yang sering disebut sebagai

    analisis regresi! merupakan suatu model yang menggambarkan pola

    hubungan fungsional antara dua peubah atau lebih. %entuk fungsi yang

    dihasilkan sering disebut sebagai model matematika atau secara lebih khusus

    model statistika. Model linier sudah berkembang sangat luas dan telah

    digunakan selama bertahun-tahun dalam analisis statistika! khususnya untuk 

    menganalisis data dengan distribusi kontinu. alam pemodelan statistika ada

    dua komponen yang dipisahkan yaitu yang bersifat tetap yang biasa disebut

    sebagai komponen tetap! dan komponen lain yang bersifat acak disebut sebagai

    komponen acak atau dalam hal ini secara khusus disebut sebagai komponen

    kesalahan. ari segi komponen tetapnya! bentuk yang paling sederhana

    adalah hubungan linier! sehingga model yang paling sederhana adalah

    model linier. "edangkan dari segi komponen acaknya! yang paling sederhana

    adalah asumsi bah&a kesalahannya berdistribusi normal dan saling prediktor 

    antara satu respon dengan respon lainnya.

    'ondisi lain yang banyak ditemukan dalam kehidupan sehari-hari yang

    tidak dapat ditangani langsung oleh model linier normal adalah adanya

    kenyataan bah&a distribusi respon tidak harus normal. Untuk menangani

    kondisi dimana respon yang ada tidak berdistribusi normal! tetapi masih

    saling bebas! para statistisi yang dipelopori oleh (elder dan Wedderburn

    #1)*+$ telah mengembangkan model linier yang dikenal dengan  generalized 

    linear model #,M$. Model ini di ndonesia dikenal dengan model linier 

    tergeneralisir. Model ini berasumsi bah&a respon memiliki distribusi keluarga

    eksponensial. istribusi keluarga eksponensial adalah distribusi yang sifatnya

    lebih umum! dimana distribusi-distribusi (ormal! ,amma! Poisson termasuk 

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    4/36

    di dalamnya #Purnamasari! +01+$.

    alam berbagai bidang penelitian yang menggunakan prosedur statistika!seperti dalam bidang agronomi! pertanian! sosial dan ekonomi! politik! kesehatan!

     biologi! dan teknik! data yang diamati dibuat pada unit percobaan yang

    mengambil nilai salah satu dari dua kategori yang mungkin. "ebagai contoh!

    suatu benih akan berkecambah atau gagal berkecambah di ba&ah kondisi

     percobaan tertentu/ suatu peralatan listrik yang diproduksi oleh sebuah pabrik 

    elektronik dapat cacat atau tidak cacat. ata semacam itu dikatakan sebagai data

     biner dan dua kategori yang mungkin untuk masing-masing observasi secara

    umum dinyatakan dengan istilah sukses atau gagal.

    2erdapat beberapa model yang dapat digunakan untuk memodelkan data

    respons binomial! diantaranya yaitu3 model logistik! model probit! dan model log-

    log komplementer. Makalah ini akan mengkhususkan menggunakan model

     probit.

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    5/36

    BAB II

    TINJAUAN PUSTAKA

    2.1. Mod! L"#ar Tr$#a!"s"r

    Para statistisi yang di dipelopori oleh (elder dan Wedderburn #1)*+$

    telah mengembangkan model linier yang dikenal dengan  generalized linear 

    model #,M$. istribusi data tidak lagi terbatas pada distribusi normal tetapi

    merupakan keluarga dari distribusi 'elurga 4ksponensial. alam model linier 

    tergeneralisir #M2$ atau generalized linear model #,M$! asumsi model

    lebih longgar dan digeneralisir dengan cara berikut3

    a. asumsi y

    i   berdistribusi normal dan saling bebas dengan ragam

    konstan! diperluas untuk mungkin yi  mempunyai distribusi yang sama

    dan saling bebas dari distribusi keluarga eksponensial/ dan

     b. hubungan antara komponen prediktor #η$ dan komponen acak #µ$ tidak 

    harus identitas! tetapi diperluas untuk suatu fungsi monoton dan

    diferensiabel!  g ! yaituƞ1=g( μ i) . 5ungsi g disebut fungsi link atau link 

     function..

    6adi dalam model linier tergeneralisir ada tiga komponen

     penting yaitu3

    a. komponen distribusi! yaitu  y  berdistribusi keluarga

    eksponensial/ b. komponen prediktor linier! yaitu η   ¿ X T  β  / dan

    c. fungsi link yaitu fungsi monoton dan diferensiabel g sehingga

    g ( μ )=ƞ

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    6/36

    7danya fungsi link memungkinkan prediktor linier memiliki daerah

    rentang seluruh bilangan riil (−∞

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    7/36

     persamaan regresi logit mengikuti distribusi normal. engan menggunakan

    regresi probit maka  β0+ β1 x1+…+ β p x p  dilihat sebagai skor standar > yang

    mengikuti distribusi normal! Peluang ?@1 #peluang untuk mendapat skor 1$

    dinotasikan dengan  μ  maka didapatkan 3

     μ=  exp  (Z )1+exp  (Z )

    atau ln [   μ1− μ ]=Z 5ungsi transformasi dalam model probit adalah fungsi sebaran kumulatif #cdf$

    yang menyatakan fungsi linier X ' i β   pada selang A0!1B adalah sebagai berikut 3

     P ( Y i=1| X i )=ϕ ( X ' i β )

    Persamaan ini didasari pada distribusi normal #  ϕ

    $ di ba&ah ini sehingga

    regresi probit ditunjukkan denganϕ ( X ' i β ) . "imbol ϕ   menunjukkan

     berlakunya fungsi invers distribusi normal standar #inverse standart normal 

    distribution$ dan ∅( x)  adalah fungsi kepadatan peluang.

     P ( Y i=1| X i )=ϕ ( X ' i β )=∫−∞

     X ' i β

    ϕ ( z ) dz

    engan kata lain sebagai berikut 3

     P ( Y i=1| X i )=ϕ ( X ' i β )=

      ∫−∞

     β0+ β1 x1+…+ β p x p1

    √ 2π exp

    [−1

    2  z

    2

    ]dz

    "ecara umum model probit dapat dinyatakan sebagai berikut 3

     β

     μ=ϕ ( Z )=ϕ(¿¿0+ β1 x1+…+ β p x p)¿

    dengan ϕ  merupakan fungsi peluang kumulatif. Cleh karena model peluang

     probit berkaitan dengan fungsi peluang normal kumulatif! maka dapat dituliskan

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    8/36

    model peluang probit sederhana sebagai berikut.

    Z = β0

    + β1

     x1

    +…+ β p

     x p

    Untuk memperoleh suatu dugaan dari nilai >! maka dapat digunakan invers dari

    fungsi normal kumulatif sehingga diperoleh3

    Z =ϕ−1 ( μ )= β0+ β1 x1+…+ β p x p

    Peluang yang dihasilkan dari suatu model probit dapat diinterpretasikan sebagai

    suatu dugaan dari peluang bersyarat bah&a objek pengamatan atau kelompok 

    akan mengalami kejadian berdasarkan nilai tertentu dari D #(aovalitha! +01;$.

    2.%. Est"&as" Para&tr R$rs" Prob"t d#$a# Mtod Maximum 

     Likelihood 'MLE(

    Metode maksimum likelihood merupakan salah satu metode penaksiran

     parameter yang dapat digunakan untuk menaksir parameter suatu model yang

    diketahui distribusinya. Metode maksimum likelihood  merupakan metode yang

    memaksimumkan fungsi likelihood . Easil penaksiran peremeter model probit

    dengan menggunakan metode menggunakan metode maksimum likelihood  dapat

    diperoleh dengan langkah-langkah sebagai berikut 3

    1. Menentukan n sampel random.

    +. Membentuk fungsi likelihood dan n sampel random karena pada dasarnya

    metode maksimum likelihood memberikan dugaan  β  dengan

    memaksimumkan suatu fungsi likelihood . 5ungsi likelihood-nya adalah

    ( β0+ βi X i)ϕ ¿¿¿Y i¿

    ( β0+ βi X i)1−ϕ¿¿

     L ( β )=∏i=1

    n

     piY i(1− pi)

    1−Y i=∏i=1

    n

    ¿

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    9/36

    ;. Melakukan transformasi ln terhadap fungsi likelihood   karena secara

    matematis akan lebih mudah memaksimumkan  L( β)   dengan

    transformasi ln.

     β

    ϕ(¿¿0+ βi X i)¿¿

     β

    ϕ(¿¿0+ βi X i)

    1−¿ β

    ϕ(¿¿0+ βi X i)¿

    ln  ¿¿¿

    Y i ln¿

    ln L ( β )= l ( β )=∑i=1

    n

    ¿

    F. Mendapatkan penaksir untuk    β   dengan memaksimumkan ln fungsi

    likelihood ! yaitu dengan menderivatifkan ln fungsi likelihood terhadap

     parameter  β  kemudian menyamakannya dengan nol! yaitu3

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    10/36

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    11/36

    1. Menentukan nilai a&al β

    (0)

    +. Menghitung g(0 )

     dan   (0)

     yang besarnya tergantung pada  β(0)

    ;. Mulai dari t@0 ! lakukan iterasi3  β(t +1)= β (t )−[  (t ) ]−1 g(t )  

    F. 6ika sudah konvergen atau ‖ β(t +1)− β( t )‖! " ! maka proses iterasi

     berhenti! jika tidak! maka teruskan ke t@tG1! hitung g(t )

     dan   (t )

     

    kemudian kembali ke langkah #;$.

    2.). P#$*+"a# Stat"st"k 

    Pengujian statistik yang digunakan yaitu pengujian kelayakan model dan

     pengujian terhadap parameter baik secara individu maupun simultan.

    2.).1. P#$*+"a# k!a,aka# &od! ' goodness of fit (

    oodness of fit  adalah suatu alat statistic yang digunakan untuk memeriksa

    kesesuaian antara model dengan data yang diamati. Model yang sering digunakan

    adalah metode Pearson.

    EipotesisModel yang dipostulatkan layak   0:  Model yang dipostulatkan layak 

      1:  Model yang dipostulatkan tidak layak 

    "tatistik uji 3

    engan

    n 3 banyaknya kategori

    #i :

     $ 2=∑

    i=1

    n (#i−%i)2

    %i

    Dengan

    n : banyaknya kategori

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    12/36

    #i   : frekuensi observasi

    Dengan

    n   : banyaknya kategori

    #i   : frekuensi observasi

    % i   : frekuens i ek spektas i untuk kategor i ke -i

    i=1,2,.. . ,n

    Kriteria keputusan adalah  0   d ito lak j ika

     $ &itung2 > $  (db

    2

      dengan db=n-p,n menyatakan banyaknya

    grup dalam peubah tak bebas, p menyatakan

    banyaknya parameter !gresti, 1""#$.

    2.).2. P#$*+"a# -ara&tr

    Pengujian statistik dilakukan untuk menentukan apakah variabel-variabel

     prediktor yang terdapat dalam model tersebut memiliki hubungan yang nyata

    #signifikan$ dengan variabel responnya. Pengujian ini dilakukan dalam bentuk-

     bentuk berikut ini3

    a. U+" Pars"a!

    Uji parsial dilakukan untuk menguji keberartian koefisien  β  secara

     parsial dengan membandingkan dugaan  β  dengan penduga standar errornya.

    engan hipotesis 3

       0: β j=0

       1: β j )0 : j=1,2,…( p

    dengan statistik uji-Wald3

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    13/36

    * =^ β j

    2

    ( β j)2

    "tatistik uji & mengikuti distribusi normal standart! maka pengujian dilakukan

    dengan membandingkan antara statistik uji Wald dengan distribusi normal

    standart pada taraf signifikan   .  0  ditolak jika nilai HWH

      ¿Z ' /2  atau p-

    value 8   . #Wulandari I "utanto! +010$.

    b. U+" Sr#tak 

    Uji serentak dilakukan untuk memeriksa keberartian koefisien  β   secara

    keseluruhan atau serentak. Eipotesis pengujian adalah3

       0: β1= β2=…= β p=0

       1: paling+%di,it ada +atu β j )0 : j=1,2,…( p

    "tatistik uji dilakukan adalah statistik uji -2

     atau likelihood ratio test ! yaitu3

    -=−2 ln [ L0 L1 ]dengan3

     L0=¿  5ungsi likelihood tanpa peubah bebas

     L1=¿  5ungsi likelihood dengan peubah bebas

    "tatistik uji -   mengikuti  $ 2

    ! maka pengujian dilakukan dengan

    membandingkan antara nilai statistik uji , dan nilai tabel  $ 2

     dengan derajat

     bebas v #banyaknya parameter$ pada taraf signifikan   .  0  ditolak ataau

    variabel prediktor signifikan berpengaruh secara serentak terhadap variabel

    respon jika nilai -> $ 2(. (' )   atau  p−alu%

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    14/36

    +010$.

    BAB III

    METODE PENELITIAN

    %.1. S*&br Data

    6enis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder. ata

    sekunder diperoleh dari 2elkom !ommunity "evelipment !enter #::$ ivre

    6akarta! publikasi %adan Pusat "tatistik #%P"$. Unit analisa yang digunakan

    dalam penelitian ini adalah 99 pengusaha kecil yang menjadi mitra binaan pada

     program kemitraan P2. 2elkom ivisi =egional #ivre$ 6akarta yang berada

     pada aerah 2elekomonikasi #atel$ %ogor.

    %.2. ar"ab! P#!"t"a#

    alam penelitian ini terdapat satu variabel respon dan enam variabel

     prediktor.

    a. Jariabel respon #?$ 3 adalah tingkat pengembalian kredit. =espon 0

    menyatakan tidak lancar dan respon 1 menyatakan lancar 

     b. Jariabel prediktor 3

    1. Jariabel x1  adalah 6umlah Pinjaman #rupiah$

    +. Jariabel x2  adalah 2ingkat "uku %unga #persen$

    ;. Jariabel x3  adalah Penghasilan %ersih Usaha #tahun$

    F. Jariabel x4  adalah Pengalaman Usaha #tahun$

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    15/36

    ). Jariabel x9  adalah penghasilan di luar usaha#0 @ tidak memiliki

     penghasilan di luar usaha/ 1@ memiliki penghasilan di luar usaha$.

    %.%. Mtod A#a!"s"s

    2ahapan dalam menganalisis data pada penelitian ini adalah 3

    1. Memeriksa distribusi variabel respon apakah mengikuti distribusi tertentu.

    +. Melakukan estimasi parameter model probit dengan menggunakan metode

     Ma#imum likelihood  melalui proses iterasi Newton Raphson.

    ;. Menguji kesesuaian model a&al.

    F. Menguji parameter baik secara keseluruhan maupun secara parsial.

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    16/36

    BAB I

    HASIL DAN PEMBAHASAN

    ).1. P&r"ksaa# D"str"b*s" ar"ab! Rs-o#

    Pada langkah a&al dilakukan pengujian pada data respon dengan uji

    nonparametrik dengan memilih uji %inomial karena data respon merupakan data

     biner yang hanya bernilai 0 atau 1. "ehingga didapatkan hasil

    Tab! ).1. Has"! P#$*+"a# D"str"b*s" dar" Data Rs-o#

    'ategori (

    4Lact "ig.

    #+-tailed$

    2ingkat

    Pengembalian

    'redit

    ,roup 1 2idak

    lancar ;+ !)0+

    ,roup + ancar ;F2otal 99

      Pada 2abel F.1. nilai 4Lact "ig. #+-tailed$ dari data sebesar 0!)0+. Eal ini

    menunjukkan bah&a data respon berdistribusi %inomial karena nilai 4Lact "ig. #+-

    tailed$ yaitu sebesar 0!)0+ lebih besar dari nilai  =0,05 .

    ) .2 . P # $* +" a# k ! a, ak a# & o d ! ' Goodness of f i t  ( *#t *k  

    &od! a/a!Meto de y an g d igu nak an u ntu k meng uj i k e layak an mod e l

    #oodness o f $ i t  $ ada lah meto de Pear son . %erik ut ad alah h asi l

    dari pengujian kelayakan model a&al pada analisis regresi probit .

    Tab! ).2. Has"! *+" Goodness of Fit  *#t*k &od! a/a!

    Jalue df Jaluedf  

    eviance ;

    "caled eviance ;

    Parso# 0"S3*ar 415267

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    17/36

    og ikelihood b -1*!90;

    Aka"k8s I#9or&at"o#

    0r"tr"o# 'AI0( 665276

    Easi l penguj ian kelayakan model denngan menggunakan

    m et od e P ea rs on m en gh as il ka n n il ai 9 1! +< 0. ' ar en a n il ai

     $ &itung2 =61,250

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    18/36

    * =^ β j

    2

    ( β j)2

       0  ditolak apabila nilai HWH

      ¿Z  /2  atau p-value 8   . %erikut adalah

    hasil output dari pengujian secara parsial pengaruh variabel prediktor terhadap

    variabel respon menggunakan Uji &ald :hi-"Nuare.

    Tab! ).). Has"! U+" :a!d 0"S3*ar

    "ource

    2ype

    Wald :hi-

    "Nuare df "ig.

    #ntercept$ +!FFF 1 !11K

    %encana

    PenghasilanOiluarOusaha

    6umlahOPinjaman

    2ingkatO"ukuO%unga F!;+1 1 !0;K

    PenghasilanO%ersih 1;!)11 1 !000PengalamanOUsaha 1!*0K 1 !1)1

    Usia !

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    19/36

    &od! kd*a

    Meto de y an g d igu nak an u ntu k meng uj i k e layak an mod e l

    #oodness o f $ i t  $ ada lah meto de Pear son . %erik ut ad alah h asi l

    ou tpu t yang keluar dar i penguj ian kelayakan model kedua pada

    analisis regresi probit .

    Tab! ).6. Has"! *+" Goodness of Fit  *#t*k &od! kd*a

    Jalue df Jaluedf  

    eviance +K! $ 0,05; 30

    2 =43,77 . Ea l i ni be ra rt i   0   d i ter ima a tau

    model yang d ipostu la tkan layak . (i la i 7: dar i model a&al in i

    ad a lah seb esa r F < !; F + . ( i l a i 7: d ar i mo d e l k ed u a ju g a l eb ih

    keci l ya i tu F< !;F+ leb ih keci l d iband ingkan dengan model a&al

    yai tu sebesar

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    20/36

    ikelihood =atio :hi-"Nuare df "ig.

    PenghasilanO%ersih 1F!

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    21/36

    ari 2abel F.*. dapat dilihat bah&a semua nilai p-value dari variabel

     prediktor yang ada pada model kedua lebih kecil dari nilai  =0,05  . "ehingga

    dapat disimpulkan bah&a variabel prediktor secara individu signifikan

     berpengaruh terhadap variabel respon.

    "ehingga didapatkan variabel prediktor yang signifikan mempengaruhi

     pengembalian kredit pengusaha kecil pada program :"= yaitu variabel x1

    # jumlah pinjaman$! x2   #tingkat suku bunga$!

     x3   # penghasilan bersih

    usaha$! x8  adalah bencana! dan

     x9  #penghasilan di luar usaha$.

    ).=. Mod! Prob"t dar" Has"! Est"&as" Para&tr ,a#$ S "$#" 9 "ka#

    M&-#$ar*" P#$&ba!"a# Krd"t

    %erikut adalah hasil estimasi parameter untuk model kedua yang

    didapatkan dengan memasukkan variabel-variabel prediktor yang secara individu

    signifikan terhadap variabel respon.

    Tab! ).=. Has"! Est"&as" Para&tr ,a#$ S"$#"9"ka# M&-#$ar*"

    P#$&ba!"a# Krd"t P#$*saa K>"! -ada Pro$ra& K&"traa#

    Co!oate "o#ial Res!onsi$ilit% '0SR(

    Parameter 

    'oefisien

    Parameter 

    Eypothesis 2est

    4Lp#%$

    Wald :hi-

    "Nuare df "ig.

    #ntercept$ -F!90) +!FFF 1 !11K !010

    A%encana@0B +!FK+ )!1*) 1 !00+ 11!)91

    A%encana@1B 0a . . . 1

    APenghasilan iluar usaha@0B +!F+0 9!+1< 1 !01; 11!+

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    22/36

    %erdasarkan pengujian estimasi pada 2abel F.K.  dapat diketahui bah&a

    variabel prediktor! yaitu x1( x2( x3( x8 (dan x9   secara individu signifikan

     berpengaruh terhadap variabel respon tingkat pengembalian kredit pada taraf 

    signifikansi =0,05 .

    ari 2abel F.K diketahui nilai koefisien parameter untuk tiap variabel

    sehingga diperoleh model probit terbaik untuk faktor-faktor yang mempengaruhi

    tingkat pengembalian kredit dengan persamaan berikut3

    ϕ (Z )=ϕ (−4,609−0,0000001539 x1+1,235 x2−0,0000002681 x3+2,482 x4+2,420 x5)

    .

    Untuk mengetahui nilai peluang dari > dapat dilihat dengan menggunakan

    tabel >. (ilai > menunjukkan kecenderungan atau peluang pengembalian kredit

    tidak lancar.

    %erdasarkan model kedua tersebut didapatkan hasil perhitungan nilai > dan

    nilai peluangnya seperti yang ditunjukkan pada 2abel F.). berikut.

    Tab! ).;. Data Has"! Pr"t*#$a# N"!a" ? da# N"!a" P!*a#$ ?

    %o

    . & X 1   X 2   X 3   X 8   X 9   Z = Xβ

    ϕ  

    '$

    10 10000000 9

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    23/36

    )1 ;0000000 K K000000 0 0

    -

    1,*"

    (,(#

    1 ;0000000 K K000000 0 0

    -

    1,*"

    (,(#

    "1 ;0000000 K K000000 0 0

    -

    1,*"

    (,(#

    1(1 ;0000000 K K000000 0 0

    -

    1,*"

    (,(#

    ,,, ... ... ... ... ... ... ,,, ,,,

    #*0 F0000000 10

    1+00000

    00 0

    -1,#

    (,(+

    2

    #+1 10000000 9

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    24/36

    . BAB

    PENUTUP

    ",1, Kesim-ulan

    erdasarkan hasil dan pembahasan dapat dismpulkan hal-hal

    sebagai berikut:

    1. %erdasarkan analisis regresi probit diperoleh variabel prediktor yang

     berpengaruh terhadap variabel respon adalah x1   #jumlah pinjaman$!

     x2

    #tingkat suku bunga$! x3  #penghasilan bersih usaha$!

     x8  adalah bencana!

    dan x9  #penghasilan di luar usaha$. "ehingga didapatkan model probit sebagai

     berikut3

    ϕ ( Z )=ϕ (−4,609−0,0000001539 x1+1,235 x2−0,0000002681 x3+2,482 x8+2,420 x9)

    .

    6.2. Sara#

    Pada penelitian ini digunakan  software   ()M &*&& &tatistics ++  dengan

    menggunakan fungsi link  probit. 'arena data pada penelitian ini berdistribusi

     binomial disarankan pada penelitian lain menggunakan fungsi link   lain selain

    menggunakan fungsi link  probit seperti fungsi logistik dan fungsi komplementer 

    ln-ln sebagai bahan perbandingan. "elain itu! dapat pula menggnakan soft&are

    lain seperti =! "7"! "2727 atau software statistika lainnya.

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    25/36

    DAFTAR PUSTAKA

    7gresti! 7. #1))9$. ,n (ntroduction to !ategorical "ata ,nalysis. (e& ?ork #U"$3

    6ohn Wiley and "ons.

    Eajarisman! (. #+00)$. Pemeriksaan 'etepatan 5ungsi Eubung dalam 7nalisis ata

    %iner. &tatistika !

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    26/36

    LAMPIRAN 1.

    No@   X 1   X 2   X 3   X 4   X 5   X 6   X 7   X 8   X 9

    1 0 10000000 9

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    27/36

    +1 0

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    28/36

    0

    F)

    0 10000000 9 1000000

    0

    F F9 ; ) 1 0

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    29/36

    'eterangan3

    ?  @ 2ingkat pengembalian kredit #1@ ancar / 0@ 2idak lancar$

    D1 @ 6umlah pinjaman #rupiah$

    D+ @ 2ingkat suku bunga #persen$

    D; @ Penghasilan bersih usaha #rupiah$

    DF @ Pengalaman usaha #tahun$

    D< @ Usia #tahun$

    D9 @ 6umlah tanggungan keluarga #orang$

    D* @ Pendidikan #tahun$

     DK@ %encana #1@ 2erkena bencana / 0@ 2idak terkena bencana$

    D)@ Penghasilan di luar usaha #1@ Memiliki penghasilan di luar usaha/ 0@ 2idak

    memiliki penghasilan di luar usaha$

    LAMPIRAN 2.

    GENERALI?ED LINEAR MODEL

    Model Information

    Dependent Variable Tingkat_Pengembalian_Kredita

    Probability DistributionBinomial

    Link Function Probit

    a. The procedure models Tidak lancar as the response, treating Lancar as

    the reerence category.

    Case Processing Summary! Percent

    "ncluded ## $%%,%&

    '(cluded% %,%&

    Total ## $%%,%&

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    30/36

    Categorical Variable Information

    ! Percen

    Dependent

    Variable

    Tingkat_Pengembalian_Kr 

    edit

    Tidak lancar  )* +,-

    Lancar )+ -$,-

    Total ## $%%,%Factor Bencana Terkena Bencana $%,#

    Tidak terkena

    bencana-/ /,+

    Total ## $%%,%

    Penghasilan_Diluar_usaha 0emiliki $*,$

    Tidak memiliki - ,/

    Total ## $%%,%

    LAMPIRAN 2 'LANJUTAN(

    Continuous Variable Information

    ! 0inimum 0a(imum 0ean

    3o2ariate 4umlah_Pin5aman## -%%%%%%

    $-%%%%%%

    %

    $/*$*$*$,*

    $Tingkat_1uku_Bunga ## # $* ,%)

    Penghasilan_Bersih ## *-%%%% #%%%%%%% **+%/,%/

    Pengalaman_6saha ## $ # ),*$

    6sia ## *+ - +$,$

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    31/36

    4umlah_tanggungan_Keluarg

    a## * - ),$-

    Pendidikan ## # $# $%,/

    Goodness of Fita

    Value d Value7d  

    De2iance )-,*%- -# ,#1caled De2iance )-,*%- -#Pearson 3hi819uare #$,*-% -# $,%1caled Pearson 3hi819uare #$,*-% -#

    Log Likelihoodb 8$,#%)

     :kaike;s "normation 3riterion

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    32/36

    Tests of Model Effects

    1ource

    Type """

    @ald 3hi819uare d 1ig.

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    33/36

    a. The procedure models Tidak lancar as the response, treating Lancar as

    the reerence category.

    Case Processing Summary

    ! Percent

    "ncluded ## $%%,%&

    '(cluded% %,%&

    Total ## $%%,%&

    Categorical Variable Information

    ! Percen

    Dependent

    Variable

    Tingkat_Pengembalian_Kr 

    edit

    Tidak lancar  )* +,-&

    Lancar )+ -$,-&

    Total ## $%%,%&Factor Bencana Terkena Bencana $%,#&

    Tidak terkena

    bencana-/ /,+&

    Total ## $%%,%&Penghasilan_Diluar_usaha 0emiliki $*,$&

    Tidak memiliki - ,/&

    Total ## $%%,%&

    LAMPIRAN 2 'LANJUTAN(.

    Continuous Variable Information

    !

    0inimu

    m 0a(imum 0ean

    1td.

    De2iation

    3o2ariate 4umlah_Pin5aman ## -%%%%%

    %

    $-%%%%%%

    %

    $/*$*$*$,

    *$

    *%#+)$)*,%

    *

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    34/36

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    35/36

  • 8/16/2019 Pemodelan Pak Amran

    36/36