16
P E L AT I H AN T EKNI K P RE SE NT A S I B AGI K A NDI D A T S A R J A N A N e n i Y u l i a n i ta , & d a n Mu h a mma d E . F u a dy & D o s e n Te t ap F a k u l as ll mu Ko mun ikas i Ab s tr a c t T h e com m un it y ser vi c e car r i ed ou t by t h e com m unit y s er v i ce t eam whi ch consi s t o f educa t or s a n d l ec t ur e r s o f C o mmu n ic a t io n S c i e n c e F a c u l t y, B a n d u n g I s la mic Un i ve r s i t y ma de a t ra in in g ac t i vit y a b o u t , Pres e n ta t io n Te c h n iq u e to S a r ja n a D e gre e c a n did a te . Th e s tra te g i c t a rg e t to b u i ld i n th is t ra in in g wa s th e la s t s e me s te r s tu de n t s o f B a n dun g Is la mic U n i v e r s i t y . O n e o f t h e ef for t t o a ch i e ve i t s p u r p os e i s t h r ough t h e s t ude n t s t r aini n g i n maki n g a pr es en t a t i o n wh en t h e y wer e f a ci n g f i n a l p a p e r e x a mi n a t i o n a n d u n de r s ta n din g th e e ff e c t i v e p re s e n ta ti o n Th e t ra in i n g h a d b e e n h e l d f o r 2 0 ho ur s o n 21 - 2 2 Au g u s t 2 0 0 3 w h i c h i n c lu de d b r e a k t ime , p la c e d a t B a n dun g Is la m ic U n i v e r s i t y Th e res ul t o f th e t ra in in g s h o ws th at th e re we re a l o t o f w e a k n es s es in p r ep a ra t i o n a n d a pp lic a t io n b e f o re th e p res e n ta t io n ( th e ma k in g o f t ra n s p a ra n t s h ee t , b o d y l a n gu a g e , o ra l la n g u a g e , a n d th e s t ru c tu re o f th e s e n te n c es ) . Th ro u g h th is t ra i n i ng , th e p a rt ic i p a n t c o u ld a c h i e v e a g o o d p res e nt a t io n b e tte r th a n b e f o re . At le a s t , th e y c o u l d i mp r o v e th e w e a k n e ss e s th ey h a v e i n t h eir p re s e n ta t i o n . Th is s h o w s t h a t th is ac t i vi t y i s c o n s i d e re d e ff e c t i ve in ma in ta in in g th e s t u de nt ' s a b ili t y . K e y w o rd ' s : P r e s e n t a t i on a n d S a r ja n a D e g re e C a n dida te . I . PEND AHUL U AN 1. 1 L a t a r B e l ak a n g Da r i s e k i a n b a n ya k k e b e r h a s il a n ma ha s i s w a d a l a m me n gh a d a p i u j i a n s i d a ng s k r i p s i a da l a h s a n ga t t e r ga n t u n g p a da b a ga i ma n a up a ya nya u n t uk da p a t me m p r e s e n t a s i k a n ha s i l p e n e l i t i a nn y a s e b a g a i u s a ha m e n c i p t a k a n k o ndi s i k o mun i k a s i p a da s a a t me n g a d a p i p a r a p e n g u j i s i da n g. Da l a m m e n c i p t a k a n k e b e r ha s i l a n - n y a s a at m e m p rese n tas i k a n h as i l p e n e l i ti a nn y a t e r s e bu t s a n g a t l a h d i t e n t uk a n o l e h b a ga i ma na s e o r a n g ma ha s i s w a me nc i p t a ka n k on t e k s k o mun i k a s i y a n g d a p a t me na r i k p e r h a ti an p a r a p e n guj i s i d a n g, a p a k a h i t u da l a m up a ya n y a m e mb e r i k a n p e n g e r t i a n, p e ma ha ma n, ma u p un i n fo r ma s i k e p a da p a r a p e n g uj i s i da n g s k r i p s i . Sa l a h s at u k e gi a t a n k o mu ni k a s i ya n g ha ms d il a k uk a n da l a m k e g i at a n s i da n g s k r i p s i a da l a h k e te r a m p i l a n p a r a ma h a s i s w a d a l a m m e n e r a p k a n t e k n i k -t e k n i k p r e s e n t a s i ya n g b a i k, e f e k t i f , da n e f i s i e n. Pr e s e n ta s i ya n g ba i k, e f e k t i f , d an e f i s i e n a d a l a h s a l a h s a t u j a l a n me n u j u k e b e r h a s i l a n s e o r a n g ma ha s i s wa da l a m me l a k uk a n k e gi a t a n s i d a n g s k r i p s i . O l e h k a r e n a i t u , b a g i m e re k a y a n g a k a n te r l i b a t d e n g a n k e g i a t a n i n i p e r l u ki r a nya da p a t me n e r a p k a n b e b e r a p a t r i k ba ga i ma na me mp e r s i a p ka n da n me n yaj i k a n se bu a h p r e se n ta s i y a n g s a n g at ef e k ti f s e h i n g g a d a p a t m e n a r i k mi na t p i ha k ya ng me n j a di s a s a r a n k e g i a ta n, a p a k a h i t u u n t u k m e mb e r i k a n p e n g e r t i a n , p e ma h a ma n, a t a u ha n y a s e k a d a r m e mb e r i k a n i n fo r ma s i h a s i l p e n e l i t i a n n y a. Na mun , p a d a k e n y a t a a nn y a t i d a k l a h s e di k i t ma h a s i s w a y a n g m e l a k u k a n p r e s e n t a s i me n g a l a mi s ua t u k e g a g a l a n. Ke g a g a l a n t e r s e b u t d a p a t d i p i c u o l e h s a s a r a n p r e s e n t a s i ya n g t i d a k t e r t a r i k d e n g a n a p a y a n g d i s aj i k a n a t a u b a h k an o l e h s i p e n yaj i i t u s e n d i r i . J i k a k e ga g a l a n i n i b e r p a ng k a l p a da p e n y aj i , p a d a u m u mn y a d i ka r e n a k a n s i p e n y aji me r a s a t i da k p e r c a y a d i r i a t a u me n ga l a mi k e g u g up a n. S e p e r t i di nya t a k a n b e r i k u t i ni : T a b e M: P er b e d a a n K e p e r ca y aan Di r i y a n g Di r a s ak a n P e n y aj i ( Su mb e r : P e t e r Ur s Be n d e r , 19 97: 2 2 ) 8 2 E ^ tt i - os V o l u me II N o . 1 J a n u a r i - J un i 2 0 0 4 : 8 2 - 9 5 T a m p a k p e r c a y a d i r i Me r a s a p e r c a y a d i r i Me r a s ag u g up s e s a a t s e b e l u m mu l a i p r e se n t a s i S e t e l a h P r e s e n ta s i P e r t a ma 7 5 % 5 % 9 9 % S e t e l a h P r e s e n ta s i k e - 14 9 9 % 6 5 % 99 %

PELATIHAN TEKNIK PRESENTASI BAGI KANDIDAT SARJANA

  • Upload
    others

  • View
    15

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: PELATIHAN TEKNIK PRESENTASI BAGI KANDIDAT SARJANA

PELATIHAN TEKNIK PRESENTASI BAGI KANDIDAT SARJANA

Neni Yulianita,& dan Muhammad E. Fuady&

Dosen Tetap Fakulas llmu Komunikasi

Abstract

The community service carried out by the community service team which consist of educators and lecturers ofCommunication Science Faculty, Bandung Islamic University made a training activity about, Presentation Technique toSarjana Degree candidate.

The strategic target to build in this training was the last semester students of Bandung Islamic University. One ofthe effort to achieve its purpose is through the students training in making a presentation when they were facing finalpaper examination and understanding the effective presentation

The training had been held for 20 hours on 21 -22 August 2003 which included break time, placed at BandungIslamic University

The result of the training shows that there were a lot of weaknesses in preparation and application before thepresentation ( the making of transparant sheet, body language, oral language, and the structure of the sentences).Through this training, the participant could achieve a good presentation better than before. At least, they could improvethe weaknesses they have in their presentation. This shows that this activity is considered effective in maintaining thestudent's ability.

Keyword's: Presentation and Sarjana Degree Candidate.

I. PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Dari sekian banyak keberhasilan mahasiswa dalammenghadapi ujian sidang skripsi adalah sangattergantung pada bagaimana upayanya untuk dapatmempresentasikan hasil penelitiannya sebagai usahamenciptakan kondisi komunikasi pada saat mengadapipara penguji sidang. Dalam menciptakan keberhasilan-nya saat mempresentasikan hasil penelitiannyatersebut sangatlah ditentukan oleh bagaimana seorangmahasiswa menciptakan konteks komunikasi yangdapat menarik perhatian para penguji sidang, apakahitu dalam upayanya memberikan pengertian,pemahaman, maupun informasi kepada para pengujisidang skripsi. Salah satu kegiatan komunikasi yanghams dilakukan dalam kegiatan sidang skripsi adalahketerampilan para mahasiswa dalam menerapkanteknik-teknik presentasi yang baik, efektif, dan efisien.

Presentasi yang baik, efektif, dan efisien adalahsalah satu jalan menuju keberhasilan seorangmahasiswa dalam melakukan kegiatan sidang skripsi.Oleh karena itu, bagi mereka yang akan terlibat dengankegiatan ini perlu kiranya dapat menerapkan beberapatrik bagaimana mempersiapkan dan menyajikansebuah presentasi yang sangat efektif sehingga dapatmenarik minat pihak yang menjadi sasaran kegiatan,

apakah itu untuk memberikan pengertian, pemahaman,atau hanya sekadar memberikan informasi hasilpenelitiannya.

Namun, pada kenyataannya tidaklah sedikitmahasiswa yang melakukan presentasi mengalamisuatu kegagalan. Kegagalan tersebut dapat dipicu olehsasaran presentasi yang tidak tertarik dengan apa yangdisajikan atau bahkan oleh si penyaji itu sendiri. Jikakegagalan ini berpangkal pada penyaji, pada umumnyadikarenakan si penyaji merasa tidak percaya diri ataumengalami kegugupan. Seperti dinyatakan berikutini :

TabeM:Perbedaan Kepercayaan Diri

yang Dirasakan Penyaji

(Sumber: Peter Urs Bender, 1997: 22)

82 E^tti-os Volume II No. 1 Januari - Juni 2004 : 82 - 95

Tampak percayadiriMerasa percayadiriMerasagugupsesaatsebelum

mulaipresentasi

SetelahPresentasiPertama

75%

5%

99%

SetelahPresentasi

ke-1499%

65%

99%

Page 2: PELATIHAN TEKNIK PRESENTASI BAGI KANDIDAT SARJANA

Dari fenomena di atas, memberikan indikasi bahwaseorang penyaji dituntut harus mampu, cakap, danterampil berkomunikasi dengan efektif dan efisiendalam mempresentasikan suatu sajian yang dapatmenarik komunikatenya. Untuk keperluan itu, makaperlu kiranya seorang penyaji untuk mengetahui danmemahami, prinsip-prinsip teknik mengelola presentasiyang baik atau bahkan bagaimana mengembangkankonsep diri bagi kepentingan presentasi, Melaluikemampuan, kecakapan, dan keterampilan presentasiyang maksimal memberikan konsekuensi pada upayamencapai tujuan presentasi,

Dalam rangka memenuhi kebutuhan untukmeningkatkan kemampuan, kecakapan, danketerampilan dalam hal memperlancar, mengefektifkandan mengefisiensikan pelaksanaan suatu presentasi,maka berikut diajukan suatu program kegiatanpengabdian kepada masyarakat melalui kegiatanpelatihan dalam bentuk in house training tentang:"Teknik Presentasi Bagi Kandidat Sarjana",

1.2 Identifikasi Sasaran Kegiatan

1.2.1Keadaan Sasaran Kegiatan

Sasaran kegiatan pelatihan ini adalah paramahasiswa yang akan menghadapi sidang skripsi diUniversitas Islam Bandung. Jumlah peserta pelatihansebanyak 22 orang,

1.2.2Perumusan Masalah

Berdasarkan analisis masalah yang telahdikemukakan, tim pengabdian merasa perlu kiranyamemberi solusi untuk dapat meningkatkan danmengoptimalkan kualitas SDM para mahasiswa yangakan menghadapi sidang skripsi melalui pelatihan:"Teknik Presentasi Bagi Kandidat Sarjana", melaluibeberapa identifikasi masalah berikut ini :

1.Seberapa besar pengetahuan, pemahaman, danketerampilan presentasi para mahasiswa dilingkungan Unisba yang akan menghadapi sidangskripsi di lingkungan Unisba sebelum dilakukankegiatan pelatihan.

2.Seberapa besar pengetahuan, pemahaman, danketerampilan presentasi para mahasiswa dilingkungan Unisba yang akan menghadapi sidangskripsi sesudah dilakukan kegiatan pelatihan.

3.Seberapa besar keberhasilan pelatihan ini yangdapat dirasakan oleh para peserta pelatihan melaluifeedback yang disampaikan setelah pelatihandilakukan,

2. KERANGKA PEMIKIRAN

2.1 Pendekatan Masalah

Istilah "presentasi" seringkali digunakan ataudipertukarkan dengan istilah "pidato". Karenapresentasi adalah sejenis pidato, Secara khas, ketikaseseorang berpikir tentang presentasi, maka itu berartiberpikir tentang pidato, apakah itu pidato peresmian,pidato politik, pidato penghormatan, atau kegiatanserupa yang lebih bersifat publik ketimbang suatupresentasi. Sementara itu, presentasi adalah pidatoyang biasanya diberikan di dalam lingkungan bisnis,teknis, profesional, atau ilmiah, Khalayaknya lebihkhusus dibandingkan khalayak yang menghadiriperistiwa pidato yang tipikal,Presentasi berasal daribahasa Inggris presentation adalah "prosespenyampaian atau penyajian suatu ide atau gagasandalam suatu forum tertentu atau suatu komunikasimanusiawi yang berstruktur, terarah, dan terkendali".

Pada prakteknya, banyak presentasi gagal karenaorang umumnya menghabiskan waktunya denganberusaha mencari kesempurnaan isi presentasi merekadaripada berlatih menyampaikan pesan. Untuk itu, agarpresentasi dapat mencapai keberhasilan yangmaksimal maka berbagai hal perlu dipahami olehseseorang dalam melatih diri bagi keberhasilanpresentasi. Dalam konteks ini, Peter Urs Bendermenyatakan bahwa:

Kualitas paling vital yang dapat dimiliki seorangpembicara adalah kepercayaan diri. Dalammelakukan presentasi, Anda tidak dinilai dari siapaAnda sebenarnya tetapi dari bagaimana Andanampaknya. Berusahalah menjadi Diri AndaSendiri: Percaya Diri dan Siap.

Untuk itu, maka kegiatan presentasi yang baikdapat dilakukan melalui tahap-tahap berikut:

1) Persiapan

Berkaitan dengan persiapan ini Peter Urs Bendermengungkapkan bahwa : "Persiapan pendahuluanyang sempurna dapat mencegah penampilan yangburuk". Bahkan ia mengungkapkan pernyataan yang

dapat menjadi stimuli bagi kepercayaan diri darimereka yang akan melakukan presentasi, yakni :"Bagaimanapun ini harus jadi presentasiku yangterbaik. Aku lebih tahu dari siapa pun dalamkelompok tersebut. Mereka perlu masukan darikudan setiap orang akan memperoleh manfaat dari apayang aku katakan" (Peter Urs Bender), Sementaraitu, Henry Ford menyatakan bahwa : "Di atas segalagalanya, siap adalah rahasia keberhasilan",

Pelatihan Teknik Presentasi Bagi Kandidat Sarjana (Neni Yulianita dan Muhammad E. Fuady) 83

Page 3: PELATIHAN TEKNIK PRESENTASI BAGI KANDIDAT SARJANA

Selanjutnya, untuk keberhasilan suatu presentasi,maka persiapan yang perlu dilakukan adalah :

a.Materi/Bahan-bahan Presentasi

Materi Presentasi adalah semua bahan yg akandisajikan dalam presentasi. terdiri dari: MateriUtama dan Materi Pembantu, Seseorang yangakan melakukan presentasi sebaiknya dapatmelakukan persiapan sebagai berikut:

1)Pemilihan Bahan PresentasiYang perlu dipertimbangkan: sifat & tujuanpresentasi, ruang lingkup, rincian, expose, danumpan balik.

2)Sistimatika Bahan PresentasiSecara garis besar bahan-bahan yang telahdipilih disusun dengan pembagian sbb:Pendahuluan, Materi Pokok, dan Penutup atauKesimpulan

3)Sistimatika Bahan Presentasi1 Materiyang disampaikan hams singkat, jelas, dantegas.

@ Garis bawahi kalimat/ungkapan-ungkapanpenting dan tonjolkan butir-butir kunci (keypoints)

@ Informasi/butir-butir yang penting sebaiknyadibuat terpisah, misalnya dituliskan dalamtransparansi, catatan pribadi, dll.

b.Alat Bantu

Alat bantu adalah perlengkapan yang digunakanpenyaji dalam presentasi, yang berfungsi sebagaiperantara atau alat komunikasi dalam menunjangproses belajar mengajar untuk mencapai tujuanpresentasi secara efektif dan efisien. Alat bantuyang dapat digunakan oleh seseorang yang akanmelakukan presentasi antara lain : Handout,Skripsi & Buku, Transparansi Overhead & OHP,Komputer & LCD, Whiteboard & Spidol, VideoCassette Recorder, Kaset Audio, TV, KartuCatatan Ide, Kertas, Pulpen/Pensil & Alat Tunjuk.

Salah satu alat Bantu yang sering digunakandalam presentasi adalah Transparansi Overhead &OHP, Komputer & LCD. Untuk itu ada beberapahal yang perlu diperhatikan dalam merancangpesan melalui tampilan ini, antara lain meliputi :

- Gunakan maksimum 36 Kata Per Alat BantuVisual (Belum termasuk judul).

- Cobalah memasukkan bahan ke dalammaksimum enam baris, tidak lebih dari enamkata per baris.

- Bila memerlukan lebih banyak ruang, gunakanlebih banyak baris, tapi lebih sedikit kata.

- Tidak ada gunanya mengulang kata di dalamsebuah presentasi.

c.Setting Presentasi

Setting presentasi merupakan hal yangmemberikan pengaruh yang sangat kuat padasejauhmana pesan presentasi diterima audience.Agar presentasi benar-benar berhasil, makapenting untuk sebelumnya mengenali ruangpresentasi yang akan digunakan. Dalam hal iniseseorang yang akan melakukan presentasisebaiknya berusaha mengunjungi lokasipresentasi, sehingga ia dapat menentukanpenyesuaian apa yang perlu dilakukan. Olehkarena itu, hal-hal yang perlu diperhatikan olehmereka yang akan melakukan presentasi berkaitandengan setting presentasi adalah sebagai berikut :Lokasi/Tempat Presentasi, Kondisi, Suhu &Pencahayaan Ruangan, Ukuran dan Tata LetakRuang, Kursi & Meja, Pintu & Jendela, Waktu,Atmosfir, dll. Semua ini perlu diperhatikan agardapat memberikan rasa nyaman berada di ruangantersebut, dan secara psikologis memberikan pulaketenangan dalam melakukan suatu persiapan.

d.Penyaji dan AudienceFranklin Roosevelt menyatakan bahwa Topersuade an audience, find out what believe in.Then tell them they are right. Oleh karena itu,seseorang yang akan melakukan presentasiberusahalah untuk mengetahui latar belakangaudience dan sistem yang mereka anut.fUntukmengetahui hal tersebut, maka gunakanpertimbangan-pertimbangan berikut : Rata2 Usia,Senioriti, Pekerjaan, Status, Pendidikan, Agamadan Rata2 Pengalaman dari Penyaji dan Audience.Berkaitan dengan hal ini seorang penyajihendaknya dapat menganalisis keadaan audience-nya, berikut Steve Mandel mengemuka kan bahwa"Tempatkan diri anda pada posisi orang yang akanmendengarkan presentasi anda!"

2) Pelaksanaan

a. Teknik Membuka

Membuka presentasi adalah langkah awal darisuatu presentasi, biasanya audience sangat

84 Ethos Volume II No. 1 Januari - Juni 2004 : 82 - 95

Page 4: PELATIHAN TEKNIK PRESENTASI BAGI KANDIDAT SARJANA

memperhatikan teknik seseorang dalam membukasebuah presentasi. Untuk itu, berikut adalah 8langkah teknik membuka presentasi yang perlukiranya diperhatikan bagi mereka yang akanmelakukan presentasi:1.Bahasa tubuh yang baik dan tepat.2.Ucapkan salam pembuka3.Icebreaker (Memperkenalkan diri).4.Memperhatikan kebutuhan peserta.5.Memperhatikan aturan presentasi.6.Menyampaikan misi atau pesan presentasi.7.Menyampaikan struktur presentasi.8.Memperhatikan audience,

b. Bahasa Tubuh:

Bahasa tubuh merupakan hal penting yang perludiperhatikan oleh mereka yang akan melakukankegiatan presentasi, berikut dikemukakan bahwa :"Perhatian peserta di dalam presentasi tersebarseperti: terhadap kata-kata 7%, terhadap wajah,expresi muka, gerakan tubuh, bahasa tubuh,posture, dsb. 55%, dan terhadap suara-suara(apakah meyakinkan, bervariasi, enak didengar)38%" (Albert Mehrabian). Untuk itu, perlu kiranya 7aspek berikut dapat diperhatikan, yakni :

1.Analisa Diri Sendiri :Penyaji harus dapat menganalisis diri sendiri,khususnya yang berkaitan dengan berbagai halyang dapat mempengaruhi bahasa tubuh kita.Hal-hal yang harus diperhatikan pada analisisdiri adalah menyangkut aspek fisik yangseringkali mengganggu pandangan audiencemisalnya : bentuk tubuh (gemuk, pendek, tinggi,kurus, dsb.), sulit senyum, agak judes, seringgugup, sulit mengatur pandangan mata, seringsalah tingkah, terlalu percaya diri, atausebaliknya,

2.Ekspresi WajahEkspresi Wajah, diupayakan harus sesuaidengan konteks kalimat yang sedang kitaucapkan, sehingga komunikasi dapat secaratotal didukung oleh komunikasi nonverbal sipenyaji. Misalnya : Pada saat meyakinkanaudience, pada saat memberi tekanan padakalimat-kalimat penting, dsb.

3.Kontak MataKontak mata dilakukan untuk membuka salurankomunikasi, sehingga membantu membangunhubungan, melibatkan audience dalampresentasi, dan membuat presentasi lebihmenarik. Kontak mata bagi audience sangat

penting, namun mata hendaknya jangan tertujupada orang-orang tertentu. Pandangan harusdapat menyentuh setiap audience, maksimaltatapan adalah 1-3 detik per orang. Oleh karenaitu, peliharalah kontak mata dengan halus dansopan.4. Senyuman

Senyuman menjadi penting dalam sebuahpresentasi, oleh karena itu penyaji harus dapatmenempatkan dimana saat-saat harus memberisenyuman bagi audiencenya, senyuman menjadidaya tarik tertentu yang dapat memberikankontribusi bagi keberhasilan suatu presentasi.

5.Bahu dan KepalaYakin dan Positif : bahu tegak, kepala ke arahdepan, tersenyum, penuh tenaga, siap tampil,saya merasa enak!, Ya saya bisa -^ Hidup inimenggairahkan!Gugup dan Negatif : Kepala menunduk,Merengut, Kurang Bertenaga, Tidak Siap tampil,Saya Merasa Tidak Enak!, Tidak, Saya TidakBisa! -> Hidup ini membosankan!

6.Gerakan TanganBanyak hal yang dapat terlihat pada diri seorangpenyaji pada saat presentasi, dimana gerakantangan ini bisa mendukung penyajian atau malahsebaliknya menjadi gangguan dalam sebuahpresentasi, misalnya : memasukkan tangan kedalam saku, bertolak pinggang, tanganditangkupkan di belakang punggung, tangandisedekapkan, meremas-remas telapak tangandengan gugup, dsb.7. Gerakan TubuhSecara tidak sadar, seringkali gerakan tubuhmenjadi hal-hal yang dapat mengganggukeberhasilan presentasi misalnya : terlalubanyak gerak atau sebaliknya tidak ada gerakansama sekali, berdiri duduk tidak pada tempatnya,posisi berdiri atau duduk yang tidak enak dilihat,dsb. semua ini akan sangat mengganggu.Namun sebaliknya, gerakan tubuh yang dapatdikelola dengan baik akan dapat memperkuatsebuah presentasi.

Selain bahasa tubuh, yang terpenting jugaberkaitan dengan aspek non verbal adalah suarapenyaji. Masalah utama yang seringkaliberhubungan dengan suara adalah:

IBerbicara Terlalu cepat : Ketika kita menjadicemas kecepatan bicara biasanya meningkat.

2. Monoton: Kebanyakan suara yang monotondisebabkan oleh kecemasan.

Pelatihan Teknik Presentasi Bagi Kandidat Sarjana (blent Yulianita dan Muhammad E. Fuady) 85

Page 5: PELATIHAN TEKNIK PRESENTASI BAGI KANDIDAT SARJANA

3. Volume yang Terlalu Keras atau TerlaluLembut.c. Menanggapi Pertanyaan &

Bertanya

Teknik Menanggapi Pertanyaan antara lain dapatdilakukan melalui :

1.Mengulangi pertanyaan yang diajukan.

2.Memberikan jawaban langsung.

3.Minta informasi tambahan jika pertanyaan tidakjelas.

4.Pertanyaan dijawab dengan tempo yang cukup.

5.Katakan terus terang bila tidak tahu jawabannya.

6.Menjaga diri untuk tidak marah, jengkel, dsb ataspertanyaan audience.

7.Dengarkan dan tunggu sampai penanya selesaimengemukakan seluruh pertanyaan.

8.Bila lebih dari satu pertanyaan, jawab satupersatu.

Sedangkan Teknik Bertanya dapat digolongkandalam beberapa tipe pertanyaan yang meliputi 4tipe pertanyaan: Menyeluruh, Langsung, Kom-binasi, Pengganti.

Semua tipe pertanyaan yang diajukan tersebutdilakukan untuk tujuan-tujuan sebagai berikut:1.Membangkitkan minatdan keingintahuan.2.Merangsang tanya jawab.3.Mengarahkan pikiran.4.Menjajagi seberapa jauh audience mengerti

materi yang diberikan.5.Menarik perhatian dari audience tertentu.6.Pembantu audience menyatakan pendapatnya.

d. Masalah dalam Presentasi

Dapat muncul karena adanya ketakutan dalampresentasi, yang terdiri dari :

1.Ketakutan disebabkan oleh faktor internal.

2. Ketakutan disebabkan oleh faktor eksternal.e.Teknik Menutup

Dari semua pelaksanaan presentasi, penutup jugamerupakan faktor penting yang perlu mendapatperhatian, dalam konteks ini perlu kiranya diketahuipernyataan berikut ini :"Pendahuluan dankesimpulan menjadi kepala dan ekor pada tubuhpresentasi anda. Tanpa keduanya, atau dengankeduanya yang tidak sepenuhnya dikembangkan,anda tidak mempunyai presentasi yang lengkapdan hal itu akan tampak jelas oleh khalayak "(Steve Mendel). Berkaitan dengan penutup ini adabeberapa hal yang dapat dipertimbangkan parapenyaji, yakni:

1.Akhir yang Memuaskan: pencocokkan tujuandan penutup.

2.Model Corong: tekankan 2 atau 3 unsur utamadari keseluruhan.

3.Model Senapan: pengulangan, partisipasi verbalatau tertulis.

4.Pendekatan Emosional: menyentuh perasaanpendengar

Salah satu sikap yang perlu dikembangkanseseorang dalam melakukan sebuah presentasiadalah melalui sikap presentasi yang benar danmemancing minat audiencenya. Sikap dalamPresentasi yang baik antara lain :1.Antusias: memiliki semangat dan gairah.2.Energetic: memiliki vitalitas.3.Tulus: memiliki peranan yang tulus ingin

menolong atau membantu audience4.Yakin: memiliki keyakinan bahwa materi

presentasi baik dan bermanfaat.5.Memberi kesan pertama yang baik.3) Evaluasi

Evaluasi dalam hal ini berkaitan dengan kemampuanpenyaji dalam menyajikan materi dan reaksiaudience. Evaluasi dilakukan untuk menentukanefektivitas presentasi, yang meliputi:

1.Materi: kedalaman prinsip, fakta, atau konsep yangdikaji.

2.Reaksi Peserta: seberapa baik audiencememahami dan menyukai sebuah presentasi yangdapat dilihat melalui respon atau feedback yangmuncul.

Menyusun alat bantu visual, gunakan prinsipK.I.S.S - Keep It Short and Simple (usahakantetap singkat dan sederhana). Jangan memuatbagan berlebihan dengan banyak data. Karenakhalayak akan cepat kehilangan minat, atautersesat.

2.2Khalayak Sasaran Kegiatan

Para mahasiswa Universitas Islam Bandung yangakan menghadapi sidang skripsi, yang akan diambildari berbagai fakultas yang ada di lingkunganUniversitas Islam Bandung (Unisba).

2.3Maksud dan Tujuan Kegiatan

2.3.1 Maksud Kegiatan

lUntuk membantu para mahasiswa di lingkunganUnisba agar mampu, cakap, terampil dalam

86 Etiios Volume II No. 1 Januari - Juni 2004 : 82 - 95

Page 6: PELATIHAN TEKNIK PRESENTASI BAGI KANDIDAT SARJANA

melakukan kegiatan presentasi pada saatmenghadapi sidang skripsi.

2.Untuk membantu para mahasiswa di lingkunganUnisba dalam memahami teknik presentasi yangsangat efektif, sehingga dapat memperlancarkegiatan komunikasi, khususnya untuk memberikanpengertian, pemahaman dan informasi kepada parapenguji sidang skripsi yang akan dihadapinya.

3.Untuk meningkatkan kualitas para mahasiswa dilingkungan Unisba dalam menyajikan sebuahpresentasi, sehingga dengan kualitas presentasiyang sangat efektif diharapkan dapat pulaberimplikasi pada peningkatan konsep percaya diriyang tinggi bagi para mahasiswa Unisba dalammengaplikasikan kegiatan komunikasi sesuai tujuanyang ingin dicapai.

4.Untuk membantu para mahasiswa di lingkunganUnisba dalam mempersiapkan dan mengelolasebuah presentasi yang dapat menarik perhatian.

2.3.2 Tujuan Kegiatan

1.Untuk melihat pengetahuan, pemahaman, danketerampilan presentasi para mahasiswa dilingkungan Unisba yang akan menghadapi sidangskripsi di lingkungan Unisba sebelum dilakukankegiatan pelatihan.

2.Untuk melihat pengetahuan, pemahaman, danketerampilan presentasi para mahasiswa dilingkungan Unisba yang akan menghadapi sidangskripsi sesudah dilakukan kegiatan pelatihan,

3.Untuk mengetahui keberhasilan pelatihan ini yangdapat dirasakan oleh para peserta pelatihan melaluifeedback yang disampaikan setelah pelatihandilakukan.

2.4 Manfaat Kegiatan

Pelatihan ini diharapkan dapat memberikan bekal(orientasi) kepada para mahasiswa peserta pelatihantentang : "Teknik Presentasi Bagi Kandidat Sarjana"yang sebaiknya harus diaktualisasikan dan diterapkanbahkan disosialisasikan di lingkungan kampus,sehingga pelatihan ini diharapkan bermanfaatkhususnya:

1. Hasil pelatihan ini diharapkan dapat bermanfaat bagipara mahasiswa yang akan menghadapi sidangskripsi, khususnya dalam mengaplikasikan danmensosialisasikan teknik presentasi.

2.Hasil pelatihan ini diharapkan dapat bermanfaatkhususnya dalam mempermudah dan memperlancartujuan melalui kegiatan teknik presentasi yang efektif.

3.Hasil pelatihan ini diharapkan dapat bermanfaat bagipara mahasiswa untuk membuat strategi presentasiyang sangat efektif yang dapat memberikanpengertian dan pemahaman dan pemberianinformasi, serta upaya mempengaruhi berbagai pihakyang berkepentingan.

3. PELAKSANAAN KEGIATAN

3.1 Metode Kegiatan

Untuk keberhasilan pelatihan ini, metode kegiatanyang digunakan tim pengabdian pada prinsipnyaadalah memberikan pemahaman yang mendalam danmemberikan praktek-praktek sesuai dengan materiyang akan disajikan. Berdasarkan keperluan tersebut,maka metode yang akan digunakan meliputi : 1)Kuliah/Ceramah, 2) Tanya Jawab, 3) Latihan-latihan, 4)Simulasi/Ro/e Playing, 5) Brainstorming, 6)Game/Permainan, dan 7) Ice Breaking.

3.2Materi Pelatihan

Secara umum materi yang disampaikan dalampelatihan ini adalah meliputi :1. Perkenalan - Ice Breaking (Tiptop)2.Pendahuluan - Tujuan dan kontrak pelatihan

Pelatihan3.Praktek Presentasi Awal Sebelum Pelatihan -

Evaluasi Awal4.Penjelasan Persiapan Presentasi + Praktek5.Penjelasan Pelaksanaan Presentasi + Praktek6.Evaluasi Presentasi + Praktek7.Evaluasi Akhir8.Feedback9.Ice Breaking - Penutupan

Dari materi di atas, selanjutnya secara rinci dibuatkurikulumnya sebagai berikut:

Pelatihan Teknik Presentasi Bagi Kandidat Sarjana (Neni Yulianita dan Muhammad E. Fuady) 87

Page 7: PELATIHAN TEKNIK PRESENTASI BAGI KANDIDAT SARJANA

3,3 Kurihuium Pefatihan.

Etlios Volume II No 1 Januari - Juni 2004 : 82 - 95

No.

\

2

3

4.

5.

6.

7.

8.

9.

10.

11.

HATER!Perkenalan-

PendaniJtan

PrafctekPeroietpafiPreserrtasi,PelatowanPresantasiDanEvaluasiPr&safrtasi(EVsiUaiAwil)

PenjelasanPersiapanPresentasi

PraktekPersiapanPresentasi

PelaksanaanPresentasi

PraktekPelaksanaanPresentasi

PenjelasanEvalusiAwaldanEvaluasiAkhir

EvaluasiPresentasi

Feedback

Penutupan

T3bd2.:KurikuIum

POKOKBAHASAN

-T'u|uar:iPetal!$an@@Korttrai;Pelalllwi

-PwwiT&anIMmpreswutsslpadatranaparani;

-Prafdek/MelaksanakanPnssenitasiAwal

-EvaliyasiPreseniasAwal{Transpran!,BateuaTuteh,Oral,danSistematikaKalimat)

1. ArtiPresentasi2. Materi/Bahan2

Presentasi3. AlatBantu4. SettingPresentasi5. PenyajidanAudiencePraktekmerancangpesandalamtransparant

1. TeknikMembuka2. BahasaTubuh3. Menanggapi

PertanyaandanBertanya

4. MasalahDalamPresentasi

5. TeknikMenutupPraktekPresentasiAwal,sebelumdilakukanpelatihanTransparantBahasaTubuh,Oral,Sistematika/StrukturKalimatdanIsiMateriPresentasi1.EvaluasiMateri2.ReaksiAudienceFeedbackterhadapkegiatanpelatihan- MengumumkanPeserta

teraktif- KataPenutupan

-DoaPenutupan

- Pembagiansertifikat

PMatlhan

METODEice-Sreaking(Tip-top)C arnahiTar ajawab

-Latian2@TamyaJawaWDiehusi-RolePHayifigPesertaMangesKofcnsEvaluasiAwaibagisatlappenys lyangtempi

-Ceramah/

-TanyaJawab-Diskusi/Brainstorming

-Latihan2persiapan

-Ceramah/-TanyaJawab/-Diskusi/

Brainstorming

-RolePlaying

Latihan-LatihanCeramah/TanyaJawab

Ceramah/TanyaJawabMengisiAngket

PemberianSertifikatdanBukuteknikPresentasibagipesertateraktif

MEEMA

LCD-KomputerHarickxiit,K'ertesHVSPulp9TlOHPTransparantspidbfOHPKeftasBergaris

Kuedowr

LCD-KomputerHandoutOHP

KertasHVS,KertasBergaris,PenggarisPulpen,TransparantsertaSpidolLCDHandoutKertasHVSPulpen

TransparantOHP

LCD,KomputerOHP,TransparantSpidolOHP,KertasBergaris,PenggarisPulpen,AngketLCDHandoutAngketPulpen-Sertifikat-bukuteknikpresentasi

Page 8: PELATIHAN TEKNIK PRESENTASI BAGI KANDIDAT SARJANA

3.4 Intruktur Pelatihan Dan Jadwal Pelatihan

3.4.1 Instruktur Pelatihan

Materi pelatihan disampaikan oleh 2 oranginstruktur yang dianggap mampu, dan berpengalamandalam memberikan materi pelatihan di atas. 3 orangsebagai tim pelaksana teknis selama pelatihanberlangsung.

3.4.2 Jadwal Pelatihan

Selanjutnya, jadwal pelatihan disesuaikan ataskesepakatan kedua belah pihak. Pelatihan dilaksana-kan pada tanggal 21 Agustus 2003 selama 12 jam (darijam 08.00 s/d 20.00 termasuk istirahat) dalam waktu 1hari bertempat di Ruang Samping Aula UniversitasIslam Bandung.

3.5 Pemecahan Masalah

Dalam upaya pemecahan masalah yang dilakukanpada saat pelatihan dijalankan, tim pengabdian padaintinya melakukan orientasi melalui pemahaman danpengenalan terhadap materi-materi yang akan disajikandalam pelatihan, dan untuk menunjang pemahamanyang lebih mendalam dilakukan pula role playing,game, ice breaking, dll. Oleh karenanya untukmenjalankan pelatihan ini, yang menjadi landasanutama pemecahan masalah dalam pembekalanpelatihan Teknik Presentasi Bagi Kandidat Sarjanaadalah mengkajinya melalui ilmu komunikasikhususnya : perencanaan komunikasi dan psikologikomunikasi.

3.6Rancangan Evaluasi

Untuk mengevaluasi tingkat keberhasilan kegiatanpengabdian ini, tim pengabdian akan melihat daripartisipasi, keterampilan, dan kemampuan para pesertadalam setiap kegiatan berlangsung, serta test praktekawal dan test praktek akhir dari setiap kegiatanpresentasi yang dirancang sesuai dengan pelatihanyang disampaikan pada para peserta pelatihan.

4. HASH KEGIATAN

Pada bagian ini akan diuraikan tentang hasilkegiatan pelatihan yang terdiri dari beberapa itempengamatan yang keseluruhannya dilakukan secarakualitatif berdasarkan test dari setiap praktek presentasiyang diberikan. Pengukuran keberhasilan dilihat secaraperorangan - Keberhasilan dapat diukur dengan -Tampilan praktek presentasi yang dilakukan oleh setiappeserta pelatihan dimulai dari persiapan, pelaksanaandan evaluasi kegiatan presentasi.

Waiaupun dalam melihat keberhasilan ini agak sulituntuk mengukur bahwa tampilan itu adalah pengaruhdari hasil pelatihan namun dalam pelatihan yangdilakukan selama 12 jam ini setidaknya dapat diketahuikeadaan yang menghambat keberhasilan seseorangmaupun hal-hal yang dapat diatasi melalui kegiatanpelatihan ini. Ini akan terlihat pada fenomena yangnampak dan dapat diamati pada setiap praktek yangberkaitan dengan teknik presentasi dari pesertapelatihan yang akan mengikuti sidang sarjana.

Selanjutnya, mengenai unit keberhasilan daripelatihan praktek presentasi dapat diukur melaluievaluasi awal dan evaluasi akhir dari praktek persiapanpresentasi, praktek pelaksanaan presentasi, danevaluasi dari praktek presentasi yang dilakukan olehsetiap peserta pelatihan sebagai berikut:

a. Hasil kegiatan "persiapan presentasi" : yakni parapeserta pelatihan sebagai calon sarjana dapatmempersiapkan materi yang akan dipresentasikansecara maksimal sesuai dengan kemampuanmasing-masing peserta.

b. Hasil kegiatan "pelaksanaan presentasi", yaitupeserta pelatihan dapat melaksanakan presentasisecara maksimal sesuai dengan kemampuanmasing-masing peserta atau modal dasar yangdimilikinya serta bagaimana pengembangannya kearah yang lebih baik.

c. Hasil kegiatan berupa "evaluasi terhadappresentasi" yang telah dilaksanakan masing-masing peserta pelatihan yang dinilai oleh seluruhpeserta pelatihan, baik itu sebelum dilakukanpelatihan maupun sesudah dilakukan pelatihan.

Penilaian dilakukan oleh seluruh peserta yangberjumlah 22 orang, dengan cara setiap pesertamemberikan penilaian kekurangan dan kelebihan dariseorang peserta ketika tampil melakukan presentasimelalui 4 (empat ) kriteria penilaian, yaitu : 1)persiapan membuat transparant, 2) bahasa tubuh, 3)bahasa lisan, dan 4) struktur kalimat. Untuk satu itemkekurangan dan kelebihan dari peserta dianggap satupoint kekurangan atau kelebihan peserta pada saatpresentasi. Selanjutnya, seluruh item kekurangan dankelebihan tersebut diakumulasikan sebagai nilaikekurangan dan kelebihan peserta pada saatpresentasi baik pada pada evaluasi awal ataupunevaluasi akhir,

4.1 Evaluasi Awal Dan Evaluasi Akhir PersiapanPresentasi

Untuk mengukur persiapan awal ini, tim penelitimemberikan instruksi tentang persiapan apa saja yang

Pelatihan Teknik Presentasi Bagi Kandidat Sarjana (Neni Yulianita dan Muhammad E. Fuady) 89

Page 9: PELATIHAN TEKNIK PRESENTASI BAGI KANDIDAT SARJANA

harus dilakukan oleh setiap peserta saat akanmelakukan sebuah presentasi, dalam hal ini akandilihat dari bagaimana para peserta mempersiapkan diriyang berkaitan dengan materi dan bahan-bahan apasaja yang perlu dipertimbangkan bagi keberhasilansuatu presentasi. Untuk itu, dalam hal ini para pesertaakan dilihat melalui persiapan mereka untuk dapatmenggunakan media OHP yang tentunya mereka harusmempersiapkan materi yang akan dituangkan dalambeberapa buah transparant yang akan ditampilkandalam presentasi. Berkaitan dengan persiapan iniseorang peserta akan dililihat hasilnya dan dievaluasioleh seluruh peserta pelatihan. Evaluasi persiapan

yang dinilai adalah apa yang pointers materi yangtertuang dalam transparant yang disediakan panitia.Dalam hal ini tim pengabdian mengasumsikan bahwamelalui tampilan transparant sudah dapatmengindikasikan hasil dari suatu persiapan yang harusdilakukan oleh seseorang yang akanmempresentasikan ide-ide atau gagasan materipresentasi yang akan disampaikan pada audience.

Pada tabel berikut akan telihat perbandingan bagisetiap peserta pelatihan berkaitan dengan evaluasiawal dan evaiuasi akhir dari tahap persiapan melaluirancangan transparant bagi tampilan presentasi.

Tabel 3:Persiapan Presentasi Peserta Melalui Transparant(Perbandingan Evaluasi Awal dan Evaluasi Akhir)

90 Ethos Volume II No. 1 Januari - Juni 2004 : 82 - 95

No.

Peserta

1

2345

678910111213141516171819202122

Total

PersiapanpresentasiPesertaMelaluiTampilanTransparant

EvaluasiAwal

Kelemahan

f88

11118

10111013111314

121377118

714117

10.23

%38.09

38.09

52.38

52.38

38.09

47.62

52.38

47.62

61.90

52.38

61.90

66.66

57.14

61.90

33.33

33.33

52.38

38.09

33.33

66.66

52.38

33.33

48.71

Kelebihan

f9106588653

5324510899

6446

6.13

%42.86

47.62

28.57

23.81

38.09

38.09

28.5723.81

14.29

23.81

14.29

9.52

19.05

23.81

47.62

38.09

42.86

42.86

28.57

19.05

19.05

28.57

29.19

TidakKomentar

f434553465

55553461

48368

4.64

%19.05

14.29

19.05

23.81

23.81

14.29

19.05

28.57

23.81

23.81

23.81

23.81

23.81

14.29

19.05

28.57

4.76

19.05

38.09

14.29

28.57

38.09

22.10

Total

f2121

212121

212121

2121212121

21212121212121212121

%100100100100100100100100100100100100100100100100100100100100100100100

EvaluasiAkhirKelemahan

f334445465

4664523442552

4.0

%14.29

14.29

19.05

19.05

19.05

23.8119.05

28.57

23.81

19.05

28.57

28.57

19.05

23.81

9.52

14.29

19.05

19.05

9.52

23.81

23.81

9.52

19.05

Kelebihan

f1617151514

1315131314131214131715161416131517

14.6

%76.19

80.95

71.43

71.43

66.66

61.90

71.43

61.90

61.90

66.66

61.90

57.14

66.66

61.90

80.95

71.43

76.19

66.66

71.43

61.90

71.43

80.95

69.52

TidakKomentar

f21223322332333231

33312

2.4

%9.52

4.76

9.52

9.52

14.29

14.299.52

9.52

14.29

14.29

9.52

14.29

14.29

14.29

9.52

14.29

4.76

14.29

14.29

14.29

4.76

9.52

11.43

Total

f21212121

2121212121

21212121212121

212121

21212121

%100100100100100

100100100100100100100100100100100

100100100100100100100

Page 10: PELATIHAN TEKNIK PRESENTASI BAGI KANDIDAT SARJANA

Pada tabel di atas telihat perbandingan bagi setiappeserta pelatihan berkaitan dengan evaluasi awal danevaluasi akhir dari tahap persiapan melalui rancangantransparant bagi tampilan presentasi. Pada tabel iniakan terlihat peningkatan dari peserta pelatihan setelahdiberi pelatihan tentang bagaimana persiapan yangbaik melalui tampilan transparant.

4.2 Perbandingan Evaluasi Awal dan Evaluasi AkhirPelaksanaan Presentasi Melalui Bahasa Tubuh

Pada saat pelaksanaan presentasi, secaraotomatis audience akan melihat bahasa tubuh yang

terekspresikan melalui berbagai gerakan, dimanaekspresi yang ditampilkan dapat menjadi kelemahanbahkan kelebihannya. Untuk itu, berkaitan dengan halini para peserta pelatihan pada tahap awal presentasisebelum dilakukan pelatihan dilihat ekspresinya dandinilai oleh seluruh peserta pelatihan yangmemperhatikannya, untuk kemudian dinilai bagaimanakelemahan dan kelebihannya. Untuk lebih jelasnyamengenai penilaian perbandingan atau peningkatanbahasa tubuh peserta dari evaluasi awal ke evaluasiakhir dalam praktek presentasi dilihat dari bahasatubuh mereka dapat dilihat pada tabel berikut ini :

Tabel 4:Pelaksanaan Presentasi Melalui Bahasa Tubuh

(Perbandingan Evaluasi Awal dan Evaluasi Akhir)

Pelatihan Teknik Presentasi Bagi Kandidat Sarjana (Neni Yulianita dan Muhammad E. Fuady) 91

No.Pe

serta

1

2345678910

11121314151617

18

19202122

Total

Kelemahan

f1414814

122213810

11

141513789

6

9

12

57

9.7

%66.66

66.66

38.09

66.66

57.14

9.52

9.52

61.90

38.09

47.62

52.38

66.66

71.43

61.90

33.33

38.09

42.86

28,57

42.86

57.14

23.81

33.33

46.19

Pelaksanaan

EvaluasiAwal

Kelebihan

f75134716

1761087656141211

14

12

8

16

13

9.8

%33.33

23.81

61.90

19.05

33.33

76.19

80.95

28.57

47.62

38.09

33.33

28.57

23.81

28.57

66.66

57.14

52.38

66.66

57.14

38.09

76.19

61.90

46.67

TidakKomentar

f

-

22323223331

12

-

11

1

-

1

-

11.5

%

-

9.52

9.52

14.29

9.52

14.29

9.52

9.52

14.29

14.29

14.29

4.76

4.76

9.52

-

4.76

4.76

4.76

-4.76

-4.76

7.14

Presentasi

Total

f21212121212121212121212121

21212121

21

21

21

212121

%100100100

100

100

100100100

100

100100100100

100100100100

100

100

100

100

100

100

OilihatdariBahasaTubuh

EvaluasiAkhir

Kelemahan

f85498338478

1098687

46

8

45

6.45

%38.09

23.81

19.05

42.86

38.09

14.29

14.29

38.09

19.05

33.33

38.09

47.62

42.86

38.09

28.57

38.09

33.33

19.05

28.57

38.09

19.05

23.81

30.71

Kelebihan

f11141611121617

12161311101112141213

16

15

13

1615

13.45

%52.38

66.66

76.19

52.38

57.14

76.19

80.95

57.14

76.19

61.90

52.38

47.62

52.38

57.14

66.66

57.14

61.90

76.19

71.43

61.90

76.19

71.43

64.05

TidakKomentar

f22111221112111111

1

-

-

1

11.1

%9.52

9.52

4.76

4.76

4.76

9.52

9.52

4.76

4.76

4.76

9.52

4.76

4.76

4.76

4.76

4.76

4.76

4.76

-

-4.76

4.76

5.24

Total

f212121

2121

212121212121212121212121

21

21

21

21

21

21

%100100100

100

100100100100

100

100

100

100

100

100100100100

100

100

100

100

100

100

Page 11: PELATIHAN TEKNIK PRESENTASI BAGI KANDIDAT SARJANA

Melihat hasil evaluasi awal dan evaluasi akhir padamasing-masing peserta berdasarkan penilaian seluruhpara peserta, dapat dilihat bahwa secara umumbahasa tubuh yang terekspresikan pada saatmelakukan presentasi awal dan presentasi akhirmemperlihatkan adanya perubahan kearah yang lebihbaik, walaupun tim pengabdi tidak memungkiri bahwaada beberapa peserta yang memiliki dasar yang sudahbaik, namun dengan pelatihan ini bahasa tubuh merekayang tadinya kurang baik dapat diperbaiki.

4.3 Perbandingan Evaluasi Awal dan EvaluasiAkhir Pelaksanaan Presentasi Melalui BahasaLisan

Pada saat pelaksanaan presentasi, secaraotomatis audience akan mendengar bahasa lisan,dimana bahasa lisan yang diperdengarkan dapatmenjadi kelemahan bahkan kelebihannya. Untuk itu,berkaitan dengan hal ini para peserta pelatihan padatahap awal presentasi sebelum dilakukan pelatihandiamati bahasa lisannya dan dinilai oleh seluruhpeserta pelatihan yang memperhatikan, untukkemudian dinilai bagaimana kelemahan dankelebihannya, Mengenai penilaian peningkatan bahasalisan peserta dari evaluasi awal ke evaluasi akhir dapatdilihat pada tabel berikut ini:

Tabel 5: Pelaksanaan Presentasi Melalui Bahasa Lisan(Perbandingan Evaluasi Awal dan Evaluasi Akhir)

92 Etlios Volume II No. 1 Januari - Juni 2004 : 82 - 95

No.Peserta

1

23

4

56

7

8

9

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19

20

21

22

Total

BahasaLisanPeserta

EvaluasiAwal

Kelemahan

f4

-

3

91

1

1

72

-

610

11

9

39

3

75

12

1

12

5.27

%

19.05

-

14.29

42.86

4.76

4.76

4.76

33.33

9.52

-

28.57

47.62

52.38

42.86

14.29

42.86

14.29

33.33

23.81

57.14

4.76

57.14

25.10

Kelebihan

f14

19

16

10

17

17

17

1217

19

1298

11

17

12

16

12

14

7

18

8

13.73

%

66.66

90.48

76.19

47.62

80.95

80.95

80.95

57.14

80.95

90.48

57.14

42.86

38.09

52.38

80.95

57.14

76.19

57.14

66.66

33.33

85.72

38.09

65.38

TidakKomentar

f

4

33

3

444333

43

32

21

33

3

3

3

2

2

%

19.05

14.29

14.29

14.29

19.05

19.05

19.05

14.29

14.29

14.29

19.05

14.29

14.29

9.52

9.52

4.76

14.29

14.29

14.29

14.29

14.29

9.52

9.52

Total

f

21

21

21

21

21

21

21

21

21

21

21

21

21

21

21

21

21

21

21

21

21

21

21

%100

100100

100

100

100

100

100

100

100

100100100

100

100

100

100

100

100

100

100

100

100

EvaluasiAkhir

Kelemahan

f4

-

361

1

131

-

4

474

25

243

6

2

7

3.2

%19.05

-

14.29

28.57

4.76

4.76

4.76

14.29

4.76

-

19.05

19.05

33.33

19.05

9.52

23.81

9.52

19.05

14.29

28.57

9.52

33.33

15.24

Kelebihan

f15

19

1713

18

19

17

17

18

20

15

15

13

15

1816

191717

14

18

13

16.5

%

71.43

90.48

80.95

61.90

85.72

90.48

80.95

80.95

85.72

95.24

71.43

71.43

61.90

71.43

85.72

76.19

90.48

80.95

80.95

66.66

85.72

61.90

78.57

TidakKomentar

f

33

2

33

2

4

2323

3

2

321

11

2

2

2

2

1.3

%14.29

14.29

9.52

14.29

14.29

9.52

19.05

9.52

14.29

9.52

14.29

14.29

9.52

14.29

9.52

4.76

4.76

4.76

9.52

9.52

9.52

9.52

6.19

Total

f212121

21

2121

21

2121

21

2121

21

21

2121

2121

21

21

21

21

21

%100

100

100

100

100

100

100

100100100

100100

100

100

100

100

100

100

100

100

100

100

100

Page 12: PELATIHAN TEKNIK PRESENTASI BAGI KANDIDAT SARJANA

Melihat hasil evaluasi awal dan evaluasi akhir padamasing-masing peserta berdasarkan penilaian seluruhpara peserta, dapat dilihat bahwa secara umumbahasa lisan yang terekspresikan pada saat melakukanpresentasi awal dan presentasi akhir memperlihatkanadanya perubahan kearah yang lebih baik, walaupuntim pengabdi tidak memungkiri bahwa ada beberapapeserta yang memiliki dasar yang sudah baik, namundengan pelatihan ini bahasa lisan mereka yang tadinyakurang baik dapat diperbaiki, sehingga bahasa lisanmereka pada awal presentasi sebelum diberi pelatihandibandingkan sesudah diberi pelatihan memperlihatkanpeningkatan yang berarti.

4.4 Perbandingan Evaluasi Awal Dan EvaluasiAkhir Pelaksanaan Presentasi Melalui StrukturKalimat

Pada saat pelaksanaan presentasi, secaraotomatis audience akan mengamati struktur kalimat,dimana struktur kalimat yang ditampilkan dapat menjadikelemahan bahkan kelebihannya. Untuk itu, berkaitandengan hal ini para peserta pelatihan pada tahap awalpresentasi sebelum dilakukan pelatihan diamati strukturkalimatnya dan dinilai oleh seluruh peserta pelatihanyang memperhatikan, untuk kemudian dinilaibagaimana kelemahan dan kelebihannya.

Pelatihan Teknik Presentasi Bagi Kandidat Sarjana (Neni Yulianita dan Muhammad E. Fuady) 93

No.

Peserta

1234

5

6

78

9

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19

20

21

22

Total

Tabel6:PerbandinganPelaksanaanPresentasi(EvaluasiAwaldanEvaluasi

MelaluiAkhir)

StrukturKalimat

StrukturKalimatPeserta

EvaluasiAwal

Kelemahan

f677746

4

-

6

4875

8

488

6

8

8

67

6.09

%28.57

33.33

33.33

33.33

19.05

28.57

19.05

-28.57

19.05

38.09

33.33

23.81

38.09

19.05

38.09

38.09

28.57

38.09

38.09

28.57

33.33

29.00

Kelebihan

f12111111

14

1113

1613

1411

10

15

11141112

13

1210

13

14

12.36

%57.14

52.38

52.38

52.38

66.66

52.38

61.90

76.19

61.90

66.66

52.38

47.62

71.43

52.38

66.66

52.38

57.14

61.90

57.14

47.62

61.90

66.66

58.86

TidakKomentar

f333334452

324

123

21213

2

-2.55

%14.29

14.29

14.29

14.29

14.29

19.05

19.05

23.81

9.52

14.29

9.52

19.05

4.76

9.52

14.29

9.52

4.76

9.52

4.76

14.29

9.52

-12.14

Total

f2121212121

21

212121

21

21

21

21

21

21212121212121

21

21

%100

100100100100100100

100100

100100100

100

100

100100100

100100

100

100

100

100

EvaluasiAkhir

Kelemahan

f

-

-

231

-

-

-

1132

-

324

-

-

32

3

3

1.5

%

-

-

9.52

14.29

4.76

-

-

-4.76

4.76

14.29

9.52

-

14.29

9.52

19.05

-

-

14.29

9.52

14.29

14.29

7.14

Kelebihan

f18191817181818

1918

191516

1917181619

1815

18

17

18

17.6

%85.72

90.48

85.72

80.95

85.72

85.72

85.72

90.48

85.72

90.48

71.43

76.19

90.48

80.95

85.72

76.19

90.48

85.72

71.43

85.72

80.95

85.72

83.81

TidakKomentar

f3211233

2213

3

211123

3

1

1

-1.9

%14.29

9.52

4.76

4.76

9.52

14.29

14.29

9.52

9.52

4.76

14.29

14.29

9.52

4.76

4.76

4.76

9.52

14.29

14.29

4.76

4.76

-

9.05

Total

f21

212121212121

2121

212121

21

21212121

21

21

2121

21

21

%

100

100

100

100

100

100

100

100

100

100100

100

100

100

100100100

100

100

100

100

100

100

Page 13: PELATIHAN TEKNIK PRESENTASI BAGI KANDIDAT SARJANA

Dari berbagai test praktek presentasi yangdilakukan bagi para peserta yang terdiri dari persiapanpresentasi, pelaksanaan presentasi dan evaluasipresentasi dilakukan oleh seluruh para peserta bagimereka yang tampil untuk mempresentasikan hal-halpenting dari skripsi yang telah dipersiapkannya, dapatmenunjukan bahwa hasil pelatihan yang dilakukan telahmemberikan perubahan bagi teknik presentasi merekake arah yang lebih baik, dalam arti mereka telahberhasil meminimalkan kelemahan dan danmemaksimalkan kelebihan-kelebihannya. Dengandemikian dapatlah dikatakan bahwa pelatihan inicenderung dapat dinyatakan berhasil mengubah kearah yang lebih baik.

V. KESIMPULAN DAN SARAN5.1Kesimpulan

1) Pada umumnya peserta pelatihan yang akanmenghadapi sidang skripsi sebelum dilakukankegiatan pelatihan memiliki pengetahuan,pemahaman, dan keterampilan presentasi yanglebih banyak kelemahannya dibandingkan dengankelebihannya pada saat mempraktekan presentasi.Hal ini dapat dilihat dari hasil tes praktek merekayang dinilai oleh seluruh peserta pelatihan padasaat dilakukan evaluasi awal.

2) Pada umumnya peserta pelatihan yang akanmenghadapi sidang skripsi setelah dilakukankegiatan pelatihan memiliki pengetahuan,pemahaman, dan keterampilan presentasi yanglebih meningkat atau sudah mempunyai banyakkelebihannya dinadingkan dengan kelemahannya.Hal ini dapat dilihat pada saat merekamempraktekan presentasinya dan dinilai olehseluruh peserta pelatihan. Dengan demikianevaluasi akhir praktek presentasi para pesertapelatihan relatif lebih meningkat dibandingkandengan evaluasi awal.

3) Feedback dari kegiatan pelatihan ini yangdikemukakan oleh seluruh peserta pelatihanterhadap kegiatan pelatihan teknik presentasi bagikandidat sarjana yang dilihat dari berbagai aspekantara lain : kredibilitas trainer, materi pelatihan,manfaat pelatihan, waktu pelatihan, serta saranadan prasarana pelatihan umumnya memberikan

tanggapan yang positif.

5.2Saran-Saran

5.2.1 Saran-Saran Peserta Pelatihan

1) Sebaiknya diadakan secara rutin setiap tahundengan waktu yang memang disediakan khusus

untuk itu. Misalnya 3 hari. In house trainingsemacam ini sangat membantu calon sarjana dalampresentasi skripsi. Jadi sangat membantu apabiladiadakan secara rutin. Kegiatan training khususnya"in house training" untuk persiapan kandidat sarjana,sudah seharusnya terus dilakukan, agar ilmu yangdidapat juga dapat berguna bagi kandidat sarjana,karena masih banyak calon sarjana yang butatentang bagaimana teknik presentasi yang baik danpublikasinyayang lebih ditingkatkan.

2)Materi sebaiknya diperbanyak, jangan terlalusingkat. Pelatihan minimal 2-3 hari, tempatsebaiknya agak lebih besar agar tidak terlalupengap.

3)Sebaiknya pelatihan presentasi seperti ini (gratis)dijadikan agenda tetap dan memberikankesempatan kepada semua mahasiswa.

4)Sebaiknya dipungut biaya sewajarnya untukmemberikan kontribusi bagi pengabdian masyarakat,walaupun mungkin dikenakan sedikit biaya asalmanfaatnya banyak, tidak masalah.

5)Untuk presentasi berikutnya lebih baik mengguna-kan media yang canggih.

5.2.2 Saran Tim Pengabdian

1)Karena teknik presentasi perlu dikuasai mahasiswayang akan mengikuti sidang skripsi secara optimal,sebaiknya fakultas-fakultas di lingkungan Unisbamenyediakan media presentasi yang dapatmembantu keberhasilan seorang mahasiswa dalammengikuti sidang sarjana misalnya dilengkapidengan LCD dan komputer.

2)Karena nilai pelatihan ini banyak manfaatnya tidaksaja bagi mahasiswa yang akan mengikuti sidangsarjana, maka sebaiknya pelatihan semacam ini jugadapat diterapkan di berbagai lembaga yangmembutuhkannya.

5.3 Tindak Lanjut

Untuk dapat mensosialisasikan Unisba secaratidak langsung melalui kegiatan pengabdianmasyarakat, maka untuk tindak lanjut dari kegiatanpelatihan ini dapat pula diterapkan kepada mahasiswadan mahasiswi yang berada di luar lingkungan Unisba,yaitu dapat diselenggarakan pada universitas-universitas Islam di luar lingkungan Unisba yangdianggap penting untuk dibina.

94 EM:1ilOss Volume II No. 1 Januari - Juni 2004 :82 - 95

Page 14: PELATIHAN TEKNIK PRESENTASI BAGI KANDIDAT SARJANA

5.4 Sasaran Pelaksanaan PKM Yang Akan Datang

Untuk melengkapi pemahaman mengenai teknikpresentasi, maka peserta yang akan datang adalahpara mahasiswa atau kandidat sarjana dari universitas-universitas Islam yang ada di luar Unisba ataulembaga-lembaga lain yang berdasarkan pengamatantim pengabdian perlu diberi pelatihan.

DAFTAR PUSTAKA

Bender, Peter Urs. 1997. Secrets of PowerPresentations Rahasia Kekuatan Presentasi.Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Kops, George J. 2002. Presentasi Bisnis. Yogyakarta :Andi.

Lock, Dennis dan Nigel Farrow. 1989. ManajemenUmum. Buku Kedua, Seri PedomanManajemen. Jakarta: Elex Media Komputindo.

Rakhmat, Jalaluddin. 1989. Psikologi Komunikasi. EdisiRevisi. Bandung : Remadja Karya.

Schoonmaker, Allan N. 1993, Langkah-LangkahMemenangkan Negosiasi. Seri ManajemenNo. 142. Jakarta : Pustaka BinamanPressindo.

Thorn, Jeremy G. 1995. Terampil Bernegosiasi. SeriManajemen No. 162. Jakarta : PustakaBinaman Pressindo.

Pelatihan Teknik Presentasi Sag/ Kandidat Sarjana (Neni Yulianita dan Muhammad E. Fuady) 95

Page 15: PELATIHAN TEKNIK PRESENTASI BAGI KANDIDAT SARJANA

RIWAYAT HIDUP SINGKAT PENELITIDAN PENGABDI

Bambang Saiful Ma'arif, Drs., M.Si.

Lektor Kepala pada Fakultas Ushuluddin UNISBA,pendidikan terakhir S2 llmu Komunikasi UNPAD,kandidat doktor llmu Komunikasi di UNPAD inipernah menjabat Sekretaris LPPKID dari tahun1996 s.d. 2002, beberapa penelitian telahdilakukandiLPPM-UNISBA.

duAbdul Kus, S.Si., M.Si.

Staf pengajar Fakultas MIPA UNISBA, dankandidat doktor di Universitas Putra Malaysia

Siti Sunendiari.Dra., MSStaf pengajar Fakultas MIPA UNISBA, pendidikanterakhir Magister Statistika IPB tahun 1993, beliaupernah menjabat Pembantu Dekan III FakultasMIPA, Kasubag Penelitian LPPM, dan mulai tahun2003 s.d. sekarang menjabat Sekretaris LPPM,.

TattyARamli, SH., MH.Lektor pada Fakultas Hukum UNISBA, pendidikanterakhir S2 UNPAR, Program Magister HukumBisnis. Pelatihan yang pernah diikuti : 1) Trainingon Intellectual Property Rights AUS AID Sydney,2000, 2) TOT Public & Private Partnership onInfrastructure, Washington DC, 2004, 3) Public &Private Partnership on Water & Infrastructure,Malaysia, 2004. Pengalaman : 1) AnggotaMasyarakat HAKI Indonesia (UPS), 2) KetuaKelompok Diskusi Rutin Dosen Fakultas HukumUNISBA, 3) Dosen Pembina Mata Kuliah HaklFakultas Hukum UNISBA

Yeti Sumiyati, SH., MH.Asisten Ahli pada Fakultas Hukum Unisba, ini lahir1 Mei 1974 Pendidikan terakhir S2 UniversitasIndonesia, kini menjabat Kasie Lab. HukumUNISBA.

Nurrahmawati, Dra., M.Si.

Lektor pada Fakultas llmu Komunikasi UNISBA,lahir di Garut 12 September 1959, pernahmenjabat Sekretaris Jurusan llmu Jumalistik,Sekretaris Jurusan llmu Penerangan, KetuaBidang Kajian llmu Hubungan masyarakat, dan kinimenjabat Pembantu Dekan II FIKOM, pendidikanterakhirnya S2 di UNPAD (lulus tahun 1997)

Dadi Ahmadi, S.SosStaf pengajar FIKOM UNISBA, sejak tahun 2004s.d. sekarang menjabat Kepala Bagian Humas

Endang Pudjiastuti.Dra., M.Psi.Lektor Kepala pada Fakultas Psikologi UNISBA,Pendidikan terakhir S2 Bimbingan Konseling UPI(2003), Kandidat Doktor Jurusan Konseling UPI.

M. Bachrun.Drs.

Staf pengajar Fakultas Psikologi UNISBA,menjabat Kepala Pusat Pelayanan Psikologi danPengembangan Kepribadian (P4K-LPPM).

Milda Yanuvianti.S.Psi.Asisten ahli pada Fakultas Psikologi UNISBA,pendidikan terakhir Psikologi Ul (lulus tahun 1994),kini menjabat Kabag Psikologi Pendidikan, karyatulis diantaranya "Mengatasi Stres Sekolah (2000).

Santi Indra Astuti, Dra.Staf pengajar FIKOM UNISBA, lahir di Magelang15 Agustus 1970 menyelesaikan S1 di FikomUNPAD (tahun 1994) kini sedang mengikuti S2 diUl .

Yenni Yuniati.Dra., M.Si.

Staf pengajar FIKOM UNISBA, MagisterKomunikasi ini lahir di Bandung, 18 Juni 1958,pernah menjabat Ketua Jurusan llmu Jurnalistikdan Pembantu II Dekan FIKOM, dan kini menjabatKasubag Peneltian di LPPM-UNISBA

96 ]E-titlLO S Volume II No. 1 Januari - Juni 2004 96-97

Page 16: PELATIHAN TEKNIK PRESENTASI BAGI KANDIDAT SARJANA

Chairiawati,Dra., M.Si.Lektor pada Fakultas Teknik, lahir 15 September1965, menikah dengan 2 anak, pernah menjabatSekretaris Lab. Bahasa (1993 - 1995), lulusGraduate Diploma TESOL (1996), dari Universityof South Australia, melanjutkan S2 KomunikasiUNPAD (lulus 2002).

Nia Kurniati Syam,Dra., M.Si.Staf pengajar Fakultas Ushuluddin UNISBA, Lahirdi Gamt 13 April 1966. Lulus pada fakultasUshuluddin UNISBA tahun 1990, Pendidikanterakhir S2 Pascasarjana UNPAD bidang kajianllmu Komunikasi (lulus 2001).

Dr. Hj. Neni Yulianita.Dra., MSLektor Kepala pada FIKOM UNISBA. Doklor llmuKomunikasi ini lahirdi Cirebon, 23 Juli 1958, beliaupernah menjabat Ketua Jurusan Humas, KetuaLPPM (tahun 2002-2004), dan kini Kepala P2U-LPPM, Ketua Program Studi llmu KomunikasiPascasarjana UNISBA, dan Dekan FIKOMUNISBA, selain di Unisba, beliau mengajar di LPKAriyanti, Pascasarjana Universitas Dr. SutomoSurabaya, juga sebagai tim penguji danpembimbing S2-S3 Pascasarjana UNPADBandung.

Muhammad E. Fuady, S.SosStaf pengajar FIKOM UNISBA , lahir 12 Juli 1977,menyelesaikan pendidikan S1nya di UNISBA, kinimenjabat Kepala Seksi Protokoler di BagianHumas UNISBA 0

Riwayat Hidup Singkat Peneliti dan Pengabdi 97