44
PELATIHAN PENULISAN ARTIKEL Depok, 28 April 2012 Dewi Susanna (email: [email protected]) Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia National Workshop of Scientific Writing Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia

Pelatihan Penulisan Jurnal IAKMI

Embed Size (px)

DESCRIPTION

karya ilmiah

Citation preview

  • PELATIHAN PENULISAN ARTIKELDepok, 28 April 2012Dewi Susanna (email: [email protected])Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas IndonesiaNational Workshop of Scientific Writing Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • ISIPENDAHULUANHAL-HAL POKOKBADAN TEKSLESSON LEARNNational Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • Jenis jurnal:(1) Jurnal ilmiah lokal(2) Jurnal ilmiah nasional - tidak terakreditasi(3) Jurnal ilmiah nasional - terakreditasi(4) Jurnal ilmiah internasional(5) Jurnal luar negeri(6) Jurnal elektronik

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012PENDAHULUAN

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • PENDAHULUANKriteria kelayakan artikel:naskah yang memberikan kontribusi orisinal, valid, dan signifikan terhadap pengembangan ilmu sesuai dengan cakupan jurnal,naskah yang menggunakan bahasa yang jelas dalam paparan yang ringkas dan padat, dannaskah yang ditulis sesuai dengan gaya selingkung jurnal yang bersangkutan.

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • PENDAHULUAN Sebelum menulis artikel ilmiah:ada penelitian:- dirancang dan dilakukan dengan baik- hasil yang sudah dianalisis, ditabulasikan dan diilustrasikan dengan baik, dan - telah mempunyai simpulanNational Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • PENULISAN ARTIKEL ILMIAHPenulisan artikel ilmiah merupakan jembatan antara peneliti dan pembaca, penulisannya membutuhkan teknik khusus.

    Artikel ilmiah juga merupakan suatu bentuk kontribusi keilmuan kepada kemajuan iptek dan dapat dipandang sebagai sarana promosi diri seorang ilmuwanNational Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • PENULISAN ARTIKEL ILMIAHSeorang penulis perlu taat mengikuti konvensi dari masing-masing bidang ilmu yang ditekuninya dengan berpedoman pada jurnal ilmiahnya.

    Masing-masing jurnal mempunyai gaya selingkung sendiri yang dapat diikuti pada petunjuk penulis yang ingin menerbitkan karya ilmiahnya.

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • TAHAPAN PROSES PENULISAN ARTIKEL ILMIAHpemilihan jurnalpencarian petunjuk penulisanpencarian salah satu contoh artikelpenulisan artikel mengikuti petunjukpengiriman naskahpengembalian naskah oleh ketua dewan redaksiperbaikan naskahpengiriman naskah yang sudah diperbaikiNational Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • TAHAPAN PROSES PENULISAN ARTIKEL ILMIAH

    pemeriksaan contoh cetak (proof)penyelesaian administrasipemesanan reprint atau cetak lepaspenerimaan reprintNational Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • DITOLAK/DITERIMANYA SEBUAH ARTIKELNaskah belum memenuhi syarat sebagai artikel jurnal

    Penyebabnya: perumusan masalah atau tujuan karangan/naskah tidak jelas; hipotesis yang seharusnya ada tetapi tidak ditulis ;simpulan tidak menjawab masalah yang dikemukakan; jenis makalah tidak sesuai dengan tema jurnal.

    Redaktur jurnal atau panitia pertemuan ilmiah menilai kelayakan pemuatan naskah berdasarkan :Kesesuaian isi dengan visi misi jurnal atau panitia penerima naskah;Kecukupan bobot informasi untuk forum pembaca jurnal atau peseta pertemuan ilmiah;Ketaat-asasan penulisan artikel terhadap format

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • HAL-HAL POKOKGaya selingkung majalah, jurnal, Format:Format tulisanFormat sitematikaFormat judul, sub-judul, (tulisan, gambar, tabel,)Format isi:Abstrak IsiFormat penulisan pustakaNational Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • HAL-HAL POKOKBahasa:Bahasa Baku:EjaanTanda bacaIstilah

    Penilaian isi:

    Ketentuan lain:Waktu (dead line)Dll.National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • PENULISAN BADAN ARTIKELJudulnama dan lembaga pengarang abstrak dan kata kunciIsi : IMRAD (Introduction, Methods, Results and Discussion )simpulan atau implikasiucapan terima kasihdaftar pustakaLampiran: tabel, gambar, atau lainnyaNational Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • ISI ARTIKEL/MANUSKRIPTUmumnya terdiri dari 2.000 sampai 10.000 kata. Mencakup: Introduction, Methods, Results and Discussion (IMRAD). Secara lengkap:Judul KaranganNama dan Lembaga PengarangAbstrakTeks yang terdiri Introduction, Methods, Results and Discussion (IMRAD)Ucapan Terima KasihDaftar PustakaLampiran

  • JUDULKhas; Singkat; Spesifik; MenarikMenggambarkan keseluruhan isi Jumlah kata:15-25 kata 12 kata (Bhs. Ind.) 8 kata (Bhs. Jerman) 10 kata (Bhs. Inggris)Bila terlalu panjang, buat sub-judulTidak ada singkatan (yang tidak lazim); tidak menempatkan kata kerjaMenempatkan kata kunciKata tidak penting:Pengalaman dari Praktek Sehari-hari ..Beberapa faktor yang menentukanAnalisis ..; Studi Kasus.. ; Pengaruh..National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • CONTOH JUDULFaktor Kesehatan Reproduksi Ibu Hamil dan Hubungannya dengan Kejadian Bayi Berat Lahir Rendah Faktor Kesehatan Reproduksi Ibu Hamil dan Hubungannya dengan Kejadian Bayi Berat Lahir Rendah di Kota Sukabumi Tahun 2005-2006

    Kesesuaian Risiko Pencemaran Antara Inspeksi Sanitasi dan Pemeriksaan Bakteriologi Antara Inspeksi Sanitasi dan Pemeriksaan Bakteriologi pada Air Kolam Renang di DKI Jakarta, 2005 National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • ABSTRAKpembaca dapat menangkap isi artikel tanpa harus mengacu ke artikel lengkapnya

    2 bahasa :Bhs. Ind dan Bhs. Inggris (Bentuk lampau)

    Jumlah kata: 100 sampai 250 kata

    Satu paragraf, memuat 4 unsur (IMRAD)Argumentasi logis perlunya dilakukan observasi/penelitianPendekatan yang digunakan untuk memecahkan masalahHasil yang dicapai: hindari kata samar-samar atau kata sifat seperti relatif.Kesimpulan dan (saran)

    Tidak ada acuan, tabel, ilustrasi, dll.Tidak ada singkatanKata kunci: 3-6 ; 3-5 (kata tunggal); spesifik ke umum; alfabetisGunakan Thesaurus untuk masing-masing bidang dapat diambil dari istilah yang tertera dijudul National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • Summary This essay examines four topics in medical history, drawing examples both from recent historical works and also from the author's own research on medicine in the United States in the 1940s and 1950s. The topics are the visibility and management of symptoms in clinical practice, particularly pain in polio; the changes in deception and truth-telling in clinical diagnosis and prognosis, such as the silence chosen by both physicians and families around terminal illnesses like ovarian cancer; debates around the etiquette of publicity within the medical profession and the historical creation of a lay public considered irrational and easily swayed; and the making of medical films as sources of scientific evidence. A focus on Sister Elizabeth Kenny, an Australian nurse based in Minneapolis in the 1940s and early 1950s, who developed controversial methods of treating patients paralysed by polio, is used to link these themes together around the boundaries of medical authority: the struggle to define who can make symptoms visible and significant, give or withhold the truth of a terminal diagnosis, set standards of professional respectability, and assess the authenticity of evidence presented as scientific. Keywords: medical authority; medical ethics; history of diagnosis; scientific evidence; history of polio; history of cancer; history of pain managementSilence has its own Stories: Elizabeth Kenny, Polio and the Culture of MedicineNaomi Rogers* * Section of the History of Medicine and Women's Gender and Sexuality Studies Program, Yale University, PO Box 208324, New Haven CT 065208324, USA. E-mail: [email protected] National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    Abstract

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • Objectives. To prepare for the implementation of Integrated Management of Childhood Illness(IMCI) in Benin, we studied the management of ill children younger than 5 years at outpatienthealth facilities.Methods. We observed a representative sample of consultations; after each consultation, weinterviewed caregivers and reexamined children. Health workers performance was evaluated againstIMCI guidelines. To identify determinants of performance, statistical modeling was performed and6 focus groups with health workers were conducted to solicit their opinions.Results. Altogether, 584 children were enrolled and 101 health workers were observed; 130 healthworkers participated in focus group discussions. Many serious deficiencies were found: incompleteassessment of childrens signs and symptoms, incorrect diagnosis and treatment of potentially lifethreateningillnesses, inappropriate prescription of dangerous sedatives, missed opportunities tovaccinate, and failure to refer severely ill children for hospitalization. Quantitative and qualitativeanalyses showed various health facility, health worker, caregiver-, and child-related factors aspossible determinants of health worker performance.Conclusions. Action is urgently needed. Our results suggest that to improve health care delivery,interventions should target both the health system and the community level. (Am J PublicHealth. 2001;91:16251635Management of Childhood Illness at Health Facilities in Benin: Problems and Their Causes

    Alexander K. Rowe, MD, MPH, Faustin Onikpo, MD, MPH, Marcel Lama, MD, MPH, Francois Cokou, Its and Michael S. Deming, MD, MPH Alexander K. Rowe and Michael S. Deming are with the International Child Survival and Emerging Infections Program Support Activity, Division of Parasitic Diseases, National Center for Infectious Diseases, Centers for Disease Control and Prevention, Atlanta, Ga. Faustin Onikpo is with the Direction Dpartementale de la Sant Publique de l'Oum, Porto Novo, Benin. Marcel Lama and Francois Cokou are with AfricareBenin, Porto Novo, Benin. Correspondence: Requests for reprints should be sent to Alexander K. Rowe, MD, MPH, Centers for Disease Control and Prevention, Mailstop F22, 4770 Buford Hwy, Atlanta, GA 30341-3724 (e-mail: [email protected] ). National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • PENDAHULUANmengandung penjelasan state of the art penelitian latar belakang permasalahan:DataRujukan (jangan terlalu banyak)Hasil penelitian lainStatus ilmiah saat ini, Adanya gap permasalahanRumusan permasalahanPertanyaan penelitianTujuan (umum dan khusus)Hipotesis (bila ada)Manfaat dan harapanRuang lingkup (5W)National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • PENGACUAN PUSTAKAMUTAKHIR, RELEVAN, DAN PRIMERPernyataan umum tidak perlu rujukanJangan mengutip kutipan:.. dalam .. (2009)Jarang ada bagian khusus pustaka

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • METODE (1)Uraian rinci dan urutHindari bentuk kalimat perintahKurang baik:Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif ...Penelitian deskiptif adalah .....Penelitian ini menggunakan responden .Perhatikan:Nama kimiaNama dagangNama biologiIstilah kedokteranSatuan sistem internasional: Km, g, .

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • METODE (2)Jenis disainLokasi waktuPopulasi dan sampel:Perhitungan sampelJumlah sampelCara pemilihan sampelKriteria inklusi dan ekslusiCara pengumpulan dataAlat, bahan, tenagaPerlakuanPengukuran variabelValiditas dan reliabilitas data

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • METODE (2)Analisis data:Pengolahan dataAnalisis data (analisis statistik): sesuai tujuanSesuai dataPenyajian data:Pilihan yang tepatNational Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • METODE (3)Ethical clearance (wajib untuk subyek hewan dan manusia):Dari komisi etik bidang yang relevanLampirkan bukti atau pernyataan persetujuan

    Informed consentNational Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • HASIL (+ PEMBAHASAN)bagian yang penting, namun biasanya merupakan bagian yang paling pendek. hasil penelitian penulis dan bukan hasil penelitian lain. Pangkas:Pengulangan prosedurPengulangan dataData yang tidak terkait langsung dengan tujuanGambar yang tidak perlu/diacuKata-kata yang tidak perlu:Tabel 5 menunjukkan ......Hasil disajikan bersistemHasil didukung olahan data dan ilustrasi yang baikNational Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • HASIL (+ PEMBAHASAN)tidak disertai komentar atau perbandingan dengan pengetahuan sebelumnyabiasanya dalam bentuk: teks, table, dan gambar. gunakan kalimat pasif hindarkan penampilan diri (misalnya : menggunakan kata-kata saya dan kami). laporkan secara jujurNational Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • PEMBAHASANTerdapat kesesuaian antara hasil dan tujuan;Isi bahasan adalah pengulangan pernyataan atau perihal yang telah disebutkan di bagian hasil;Terdapat penjelasan mengenai arti hasil yang ditemukan. (Adakah keraguan?);Adakah kemungkinan timbul pertanyaan? Adakah penjelasan yang logis untuk masalah yang terdapat dalam data penelitian?);Terdapat pernyataan yang mengunggulkan kelebihan hasil penelitiannya, dibandingkan dengan penelitian sejenis;

    Bila dinyatakan pola keterbatasan penelitian, maka sebaiknya terdapat kesinambungan dengan menyampaikan saran untuk penelitian selanjutnya.

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • PEMBAHASANBandingkan hasil yang diharapkan dengan diperoleh

    Analisis kesalahan percobaan atau penelitian yang terjadi

    Jelaskan hasil percobaan atau penelitian berdasarkan teori yang dianut

    Hubungan hasil yang diperoleh dengan tujuan percobaan atau penelitian

    Bandingkan hasil yang diperoleh dengan penelitian yang sama atau sejenis

    Coba analisis kekuatan dan keterbatasan rancangan penelitian yang dipakai.

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • KESIMPULANmengemukakan apa yang diketahui peneliti berdasarkan pembahasan hasil penelitian;

    menyatakan pembuktian kebenaranBoleh saja:menyatakan kemaknaan penelitian atau percobaan yang dilakukan peneliti

    dapat pula menyatakan kelemahan rancangan penelitiannya dan bagaimana cara mengatasinya.

    Hati-hati membuat generalisasi

    BUKAN PENGULANGAN HASIL

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • UCAPAN TERIMA KASIHBantuan teknis dan saran berharga : Badan atau perorangan:Bantuan biayaBantuan tenagaBantuan dataSaranaKonsultasiJuga pernyataan bila merupakan bagian dari skripsi/theisi/disertasiTidak perlu disebut:Orang-orang yang bertugas untuk melaksanakan pekerjaan tertentu (teknisis, ahli laboratorium, dan lain-lain) tidak perlu disebut.

    Ditulis secara wajar, sederhana dan tidak berlebih-lebihan. National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • SARANSaran yang dikemukakan dapat berupa tindakan praktis, penerapan teori baru atau mungkin manfaat kelanjutan penelitiannya.

    Bila dinyatakan pola keterbatasan penelitian, maka sebaiknya terdapat kesinambungan dengan menyampaikan saran untuk penelitian selanjutnya

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • DAFTAR PUSTAKAHanya yang dipergunakan dalam teksJurnal primer terunggah LengkapMutakhirRelevanBanyak format: konsisten pada satu formatPenulisan: footnote, kutipanSingkatan jurnal berdasar konvensi:J BiolNational Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • DAFTAR PUSTAKANational Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012Cara merujuk dan menulis daftar rujukan:Mengadopsi/mengadaptasi salah satu dari 2 cara utama: Gaya Harvard (Author-date),Merujuk dengan cara mencantumkan nama penulis dan tahun terbit dalam teksMencantumkan semua yang dirujuk dalam daftar rujukan di akhir teks secara alfabetisGaya Vancouver (Author-number) Merujuk dengan cara memberi angka yang ditakikkan (superscript) atau dalam kurung dalam teksMencantumkan informasi bibliografis yang dirujuk dalam catatan kaki dan/atau catatan akhir secara kronologisatau gaya lain (Chicago Manual):

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • Lesson learnKegagalan, kesuksesan dan hikmahnyaNational Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • Spatial Analysis of Knowledge in Malaria Transmission and Malaria Cases in Small Area(Case Study in Nongsa Batam Village, Batam City, Riau Islands Province, Indonesia)

    Dewi Susanna,1*, Tris Eryando,2* Doni Lasut31Department of Environmental Health, Faculty of Public Health, University of Indonesia, Indonesia2Department of Biostatistic, Faculty of Public Health, University of Indonesia,Indonesia3Research and Development Board, Ministry of Health, Indonesia, IndonesiaCorresponding authorEmail addresses:Dewi Susanna (DS): [email protected] Eryando (TE): [email protected]

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • Tidak dapat dipublikasikan di . Journal of Indonesia: Mitra bestari menyatakan bahwa metode spasial tidak digunakan untuk aspek pengetahuan, melainkan hanya untuk kasus dan dinamika penyakitnya sendiri. Hal ini merupakan ketidaksesuaian antara metode analisis dan tujuan yang diinginkan di dalam penelitian,Teknik nearest neighbor dipakai untuk transmisi penyakit dan bukan pada knowledge attitude and practice (KAP), sehingga hal ini merupakan hal yang kurang sesuai bagi penelitian yang Saudari kerjakan, Terjadi pencampuradukan antara konsep transmisi penyakit dan tingkat pengetahuan di masyarakat dengan metode analisis yang kurang sesuai,Saran dari mitra bestari kami adalah melakukan re-analisis dan penulisan ulang dengan memisahkan secara tegas antara konsep transmisi dan dinamika penyebaran penyakit serta pengetahuan masyarakat, Mitra bestari yang lain menyatakan bahwa artikel ini belum memiliki novelty yang dibutuhkan di dalam sebuah jurnal ilmiah, serta belum memiliki tujuan yang signifikan bagi pembaca kami,Namun dari segi penulisan dan redaksional kami memberikan apresiasi yang sangat baik terhadap artikel SaudariSaran kami adalah melakukan analisis dan penulisan ulang dengan menitikberatkan pada aspek: a. Tujuan penelitian dan penulisan b. Analisis dengan memisahkan antara transmisi penyakit dan pengetahuan masyarakatKami tetap menunggu artikel tulisan Sejawat yang lain, dan kami berharap untuk melanjutkan kerjasama di masa depan.

    Ketua Dewan Redaksi:

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • Tidak dapat dipublikasikan di . Journal of Indonesia:Mitra bestari menyatakan bahwa laporan penelitian ini belum memberikan magnitude dan impact bagi pembaca Medical Journal of Indonesia yang sebagian besar bergerak di bidang akademis, biomedis, dan klinis. Laporan penelitian Sejawat bersifat sangat spesifik dengan jangkauan generalisasi yang terbatas.Referensi yang digunakan dalam penulisan masih kurang. Meskipun demikian, dalam segi pelaporan, penulisan, penggunaan tabel, dan grafik, Sejawat telah melakukan pekerjaan yang baik dan kami memberikan apresiasi untuk itu. Sejawat telah membuat sebuah pelaporan mapping yang sangat baik. Saran untuk perbaikan naskah ke depannya:a. Artikel sebaiknya lebih memberikan kemungkinan generalisasi bagi daerah-daerah lainnya (lebih ditekankan lagi aspek generalisasi eksternal).b. Referensi yang digunakan untuk memperkaya diskusi dalam artikel diperbanyak dan kutipan-kutipannya diperluas. 6. Kami menyarankan agar artikel ini dikirimkan ke jurnal ilmiah di bidang kesehatan masyarakat atau jurnal ilmiah departemen kesehatan karena kesesuaian isi dan manfaat yang bisa diberikan kepada para akademisi dan ahli kesehatan masyarakat-terapan/lapangan.Kami tetap menunggu artikel tulisan Sejawat yang lain, dan kami berharap untuk melanjutkan kerjasama di masa depan.Penanggung Jawab Naskah: Ketua Dewan Redaksi:

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • Bagaimana bila naskah ditolak??Jangan kecil hatiPelajari apa komentarCari jurnal yang sesuaiDiskusikan dengan pakar Pembelajaran untuk yang akan datang:Lebih siapMenjadi lebih memahamiMengetahui seluk beluk diterima/ditolaknya naskah

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • Manuskrip dari Skripsi/Thesis/DisertasiPublikasi : 1 atau lebih judulPeran pembimbing:Pengalaman menulis jurnalPentingnya pedomanMembuat manuskript Memilih jurnalNational Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • ReferensiSaukah,A. Pemapanan Gaya Selingkung Jurnal. Disampaikan pada Lokakarya Pengelolaan Jurnal. Jogyakarta, 2011.Achadi, SS. Tehnik Penyuntingan demi Pemantapan Gaya Penulisan. Disampaikan pada Lokakarya Pengelolaan dan Penerbitan Jurnal Sesuai Standar Akreditasi Nasional. 05 Oktober 2011.Achadi, SS. Standar Mutu Berkala Ilmiah Terakreditasi. Disampaikan pada Lokakarya Pengelolaan Jurnal. Jogyakarta, 2011.Manalu, W. Penulisan artikel Ilmiah dalam Jurnal Ilmiah. Disampaikan pada Lokakarya Pengelolaan Jurnal. Jogyakarta, 2011.

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

  • Terima KasihSemoga Bermanfaat

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012

    National Workshop of Scientific Writing, Ruang Pertemuan Apung Perpustakaan Pusat Universitas Indonesia, 28-29 April 2012