pedoman rancangan

Embed Size (px)

DESCRIPTION

bahan acuan dalam proses perancangan kapal

Citation preview

  • PEDOMAN PENGERJAAN

    TUGAS RENCANA UMUM LS 1318

    JURUSAN TEKNIK SISTEM PERKAPALAN FAKULTAS TEKNOLOGI KELAUTAN ITS 2008

  • DAFTAR ISI ____________________________________________________

    No.: TRU / JTSP / 00 Dok. ATURAN PENGERJAAN

    Dok. No.: TRU / JTSP / 01 PEDOMAN PENULISAN LAPORAN Dok. No.: TRU / JTSP / 02 PROSEDUR PELAKSANAAN Dok. No.: TRU / JTSP / 03 FORMULIR PELAKSANAAN

    _______________________________________________________________

    2

  • Dok. No. : TRU / JTSP / 00 _________________________ ATURAN PENGERJAAN LS 1318 TUGAS RENCANA UMUM ________________________________________________

    3

  • 1. PRASYARAT

    1.1 Mahasiswa yang mengikuti mata kuliah LS 1318 Tugas Rencana Umum adalah mahasiswa yang telah menempuh dan mendapat nilai minimal D untuk mata kuliah berikut : a. LS 1315 Tahanan Kapal

    b. LS 1317 Tugas Rencana Garis c. LS 1312 Permesinan Bantu (atau sedang menempuh)

    1.2. Mahasiswa Lintas Jalur mengikuti Peraturan yang telah ditetapkan.

    2. PELAKSANAAN

    2.1. Detail pelaksanaan pengerjaan Tugas Rencana Umum diatur sesuai Dok. No. : TRU / JTSP / 02 PROSEDUR PELAKSANAAN.

    2.2. Pertemuan perdana diadakan pada minggu pertama perkuliahan dengan

    materi : a. penjelasan pengerjaan Tugas Rencana Umum b. penentuan dosen pembimbing.

    2.3. Pengisian Form Utama diatur sesuai

    Dok. No. : TRU / JTSP/ 03 FORMULIR PELAKSANAAN.

    2.4. Surat tugas sesuai Form 01 : SURAT TUGAS diberikan setelah dosen pembimbing ditetapkan.

    2.5. Asistensi dengan dosen pembimbing dilakukan minimal 5(lima) kali dan

    dicatat serta diparaf dosen pembimbing pada Form 02 : LOG BOOK. 2.6. Pemantauan dan evaluasi pengerjaan dilakukan oleh dosen pembimbing dan

    koordinator tugas sesuai Form 03 : PROGRES PENYELESAIAN.

    2.7. Penilaian oleh dosen pembimbing dilakukan sesuai Form 04 : PENILAIAN dan diserahkan kepada koordinator tugas.

    2.8. Penyerahan laporan dan soft copy CD yang telah disetujui dosen

    pembimbing oleh mahasiswa kepada koordinator tugas dilakukan paling lambat pada minggu ke 16.

    2.9. Semua mahasiswa wajib hadir pada setiap pertemuan yang telah

    dijadwalkan.

    2.10. Hal lain yang belum tercantum pada butir-butir diatas dapat diberikan pada saat pertemuan dan atau melalui pengumuman.

    4

  • 3. SANKSI

    3.1 Secara umum mengikuti Peraturan Akademik ITS yang berlaku.

    3.2 Bila sampai dengan minggu ketiga mahasiswa belum menemui dosen

    pembimbing maka dianggap mahasiswa mengundurkan diri dan diharuskan membatalkan mata kuliah LS 1318 Tugas Rencana Umum

    3.3 Bila sampai dengan akhir waktu sesuai target penyelesaian mahasiswa belum

    menyelesaikan pekerjaannya dan atau belum melengkapi laporan pengerjaan maka pada penilaian akhir mahasiswa mendapat nilai E.

    3.4 Mahasiswa yang tidak menyerahkan laporan dan CD kepada koordinator tugas

    sesuai waktu yang telah ditentukan maka nilai tidak akan diumumkan.

    3.5 Mahasiswa yang kedapatan melakukan kecurangan dengan jalan membuat turunan (copy) pekerjaan orang lain baik secara digital maupun manual akan diproses sesuai dengan peraturan yang berlaku di ITS.

    5

  • Dok. NO. : TRU / JTSP/ 01 ________________________

    PEDOMAN PENULISAN LAPORAN

    LS 1318 TUGAS RENCANA UMUM

    __________________________________________________ 6

  • 1. STRUKTUR LAPORAN

    1.1. Laporan Tugas Rencana Umum terdiri dari 3 bagian utama dan lampiran : Bab I. : Filosofi rancangan

    Bab II. : Detail langkah dan perhitungan Bab III. : Gambar rancangan Lampiran : 1. Form 01 Surat Tugas

    2. Form 02 Log Book 3. Form 03 Progres Penyelesaian

    1.2. Bab I. Filosofi rancangan I.1. Rencana Umum I.2. Ruang muat I.3. Ruang anak buah kapal dan penumpang I.4. Ruang navigasi I.5. Ruang permesinan I.6. Permesinan geladak I.7. Tangki-tangki

    1.3. Bab II. Detail langkah dan perhitungan II.1. Menghitung besarnya tahanan / hambatan kapal II.2. Menghitung besarnya daya mesin induk dan memilih mesin

    induk yang sesuai. II.3. Gambar pandangan samping kapal , tentukan jarak gading

    (frame spacing) dan tinggi dasar ganda (double bottom). II.4. Tentukan letak sekat kedap tabung poros (stern tube Bhd),

    sekat kamar mesin, sekat ruang muat, sekat tubrukan. II.5. Rencanakan jumlah anak buah kapal

    II.6. Rencanakan dan gambar pandangan atas geladak-geladak, dasar ganda dan tangki-tangki.

    II.7. Rencanakan sistem bongkar muat. II.8. Rencanakan ruang muat dan penutupan palka. II.9. Rencanakan dan hitung kapasitas tangki-tangki. . II.10. Rencanakan dan hitung permesinan geladak 1.4. Bab III. Gambar rancangan Rencana Umum dibuat diatas kertas putih

    sebagai printout dari gambar rancang. 1.5. Lampiran : 1. Form 01 Surat Tugas 2. Form 02 Log Book 3. Form 03. Progres Penyelesaian 1.6. Gambar Rencana Umum hasil ploter diatas kertas kalkir dengan skala yang

    telah ditentukan. 1.7. Softcopy di dalam CD dari semua laporan dan gambar.

    7

  • 2. STANDAR DOKUMENTASI

    2.1. Kertas Kertas yang digunakan adalah ukuran A4 dengan berat minimal 70 gr/m2. 2.2. Format pengetikan

    a. Left margin 2,5 cm; top margin 2,5 cm; right margin 1,5 cm; bottom margin 2,5 cm.

    b. Font standar yang digunakan adalah Arial. Font lain dapat digunakan untuk formula atau lambang lain yang spesifik.

    c. Besar font i. Judul Bab menggunakan huruf kapital dengan font ukuran 14 pt

    ii. Judul seksi dari tiap Bab menggunakan font ukuran 12 pt iii. Judul sub-seksi menggunakan font ukuran 11 pt

    iv. Isi laporan menggunakan font ukuran 11 pt d. Spasi Spasi yang digunakan untuk penulisan laporan adalah 1 (satu) spasi

    2.3. Kertas gambar : a. Ukuran kertas gambar sesuai skala gambar b. Garis tepi gambar 20 mm dari tepi kertas gambar

    2.4. Susunan gambar Dari atas ke bawah gambar tersusun sebagai berikut: a. Gambar pandangan samping kapal

    b. Gambar pandangan atas tiap geladak. c. Gambar pandangan atas geladak utama (dan geladak kedua). d. Gambar pandangan atas dasar ganda. e. Ukuran utama kapal f. Kepala gambar dengan ukuran 160 cm x 90 cm

    2.5 Soft copy Semua pekerjaan harus dalam bentuk soft copy yang disimpan dalan CD,

    yang terdiri dari : a. Seluruh pekerjaan dalam satu file dengan format pdf untuk

    Bab I, II, III dan lampiran b. Seluruh pekerjaan dalam format asli

    i. Filosofi rancangan dalam bentuk word ii. Detail perhitungan dalam bentuk exel iii. Gambar Rencana Umum dalam bentuk autoCAD

    Pada cover CD tercantum : i. Judul: TUGAS RENCANA UMUM

    II. Semester Tahun iii. Nama mahasiswa dan NRP.

    8

  • 2.6. Contoh susunan gambar Rencana Umum

    15100 5 20 25 30 35 40 45 50 55 60 65 10570 75 80 85 90 95 100 110 115 120 125 130130 135 140 145

    Bulwark

    Forecastle

    FORE CASTLE DECK

    0 5 105 120 125 130110 11575 90 95 10080 8545 60 65 7050 5540353025201510 140135130

    Vegetables

    15

    Galley

    Mess room

    100 5

    MAIN DECK

    UP

    Steward CookMeat

    Fish Ass Cook Chief

    20 25 30

    15

    UP

    Pantry

    0 5 10

    DW

    20 25 30

    POOP DECK

    UP

    Mess room

    MosqueElectrician

    UP

    EngineerFirstEngineer

    135 140

    10

    UPPER DECK

    130130

    Mud Box

    ChainLocker

    145

    145

    Base Line

    DW

    DW

    Stee

    ring

    Gea

    rC

    apst

    ain

    Lpp : 95,00 m

    Vs : 12,3 Knots

    TYPE : OIL TANKER

    Cb : 0,75

    H : 7,6 m

    B : 15,20 m

    T : 6,33 m

    LWL : 98,80 m

    PRINCIPLE DIMENSION

    Engine Casing

    Engine Casing

    MORSE LIGHT 360

    MAST HEAD LIGHT 225RADAR

    A.NAVISNUSANTARA

    ChainLocker

    DW

    DW

    Paint

    Store

    RopeStore

    Library OfficerFirst

    Master 2Quarter

    loker

    Master 1Quarter

    loker

    Pumpman Seamanoiler Boys

    Boatswain

    loker

    Fireman

    loker

    15

    Mosque

    0

    DW

    5

    UP

    10

    Chief officer

    Engine Casing

    20

    Chief Engineer

    UP

    30

    Office

    DW

    25

    DW UP

    ESEP

    BOAT DECK

    Relaxation Room

    Library Captain

    SCALE : 1 : 100

    GENERAL ARRANGEMENTDRAWN BY : DEKA NAVIS F.

    INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBERJURUSAN TEKNIK SISTEM PERKAPALAN

    A. NAVIS NUSANTARA OIL TANKER SHIP

    APPROVED BY : Ir. Soemartojo WACHECKED BY : Ir. Soemartojo WA

    REMARK

    4206 100 514

    SIGNATURE DATE

    FAKULTAS TEKNOLOGI KELAUTAN

    MAST HEAD LIGHT 225

    ANCHOR LIGHT WHITE 360

    KM. A

    .NAV

    IS NU

    SANT

    ARA

    StoreDry Room

    FoamLaundryDry Room

    HouseCart Room

    Radio Room

    DW

    Funnel

    2015 RadioOperator

    3025

    DW

    NAVIGATION DECK

    DW

    Wheel

    STERN LIGHT 135

    Free Fall LifeBoat (20 Prsnl)

    SIDE LIGHT GREEN 112,5

    BALLAST TANK II (P)

    BALLAST TANK I (P)

    BALLAST TANK III (P)BALLAST TANK IV (P)

    Fill drop

    EDC

    BA

    Fill drop

    Fill drop

    Fill drop

    Fill drop

    Fill drop

    Fill drop

    Fill drop

    5535 40 45 50 60 65 70 75 80 85 90 95 100 130130105 110 115 120 125

    9

    Walk Away

    Second

    DW

    Pump room

    Cargo Tank I870,003 m

    Cargo Tank II1398,95 m

    Cargo Tank III1402,35 m

    Cargo Tank IV1364,52 m 3333

    LO Tank 2,81 m3

    Heavy Fuel Oil Tank 145,8 m3

    Heavy Fuel Oil Tank 55,6 m3

    Heavy Fuel Oil Tank 55,6 m3

    MDO Tank 15,63 m

    MDO Tank 15,63 m

    130 135 140

    DW

    145 150

    DW

    3Fore Peak Tank

    105,55 m

    BALLAST TANK IV (S) BALLAST TANK III (S) BALLAST TANK II (S)

    BALLAST TANK I (S)

    SloopTank 3

    3

    SloopTank

    Fresh Water Tank45,114 m

    After Peak Tank24,215 m 33

    SloopTank

    Fresh Water Tank45,114 m3

    After Peak Tank24,215 m3

    2.7. Format Kepala Gambar

    INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER

    FAKULTAS TEKNOLOGI KELAUTAN JURUSAN TEKNIK SISTEM PERKAPALAN

    3,0 cm

    NAMA KAPAL 3 cm 1,5 cm

    RENCANA UMUM 3 cm 1,5 cm

    0,75 cm

    0,75 cm 0,75 cm

    0,75 cm Skala : Tandatangan Tanggal Mahasiswa :

    Pembimbing :

    Keterangan

    Koordinator : Nrp. 8,0 cm 3,5 cm 2,5 cm 4,0 cm

  • Dok. NO. : TRU / JTSP / 02 ________________________

    PROSEDUR PELAKSANAAN LS 1318 TUGAS RENCANA UMUM

    ________________________________________________

    10

  • KOORDINATOR

    MAHASISWA

    DOSEN PEMBIMBING

    Pertemuan perdana: - penjelasan umum

    - penetapan dosen pembimbing

    - kesepakatan Penetapan data kapal yang dirancang Form 01 Penjelasan langkah pengerjaan tugas

    Monitoring pelaksanaan pengerjaan tugas Penilaian komulatif Tugas Rencana Umum

    Penyerahan nilai ke BAAK

    Pengumuman hasil penilaian

    Mencatat data kapal dari Tugas Rencana Garis Form 01 Melaporkan data kapal Minta persetujuan data kapal yang dirancang Form 01 Pengerjaan Tugas Rencana Garis

    Melaporkan progres penyelesaian

    Menyerahkan laporan & CD

    Keberhasilan pengerjaan TRU

    Pesetujuan data kapal yang dirancang Form 01

    Bimbingan/asistensi Form 01, Form 02 Form 03

    Penilaian hasil rancang Rencana Umum Form 04

    11

  • Dok. NO. : TRU / JTSP / 03 ____________________

    FORMULIR PELAKSANAAN

    LS 1318 TUGAS RENCANA UMUM _______________________________________________

    12

  • 13

    FORM 01 Edisi 01

    SURAT TUGAS

    LS 1318 TUGAS RENCANA UMUM Jan 08

    SEMESTER : GASAL / GENAP +) , TAHUN : .. NAMA MAHASISWA: . NRP.: DOSEN PEMBIMBING: DATA KAPAL: Tipe kapal

    Panjang ( Lpp ) m

    Lebar ( B ) m

    Tinggi geladak ( H ) m

    Sarat air ( T ) m

    Koefisien blok ( Cb )

    Kecepatan dinas ( Vs ) knot

    Jarak pelayaran mile

    Surabaya, .. Mahasiswa Dosen pembimbing Koordinator

    ____________________ ____________________ __________________ NRP. NIP. NIP.

  • 14

    FORM 02 Edisi 01

    LOG BOOK PENGERJAAN LS 1318 TUGAS RENCANA UMUM

    Jan 08

    SEMESTER : GASAL / GENAP +) , TAHUN : .. NAMA MAHASISWA: . NRP.: DOSEN PEMBIMBING: No,

    Tanggal

    Uraian pekerjaan yang dilakukan

    Durasi (jam)

    Paraf dosen

    +) Coret yang tidak perlu Mahasiswa Dosen pembimbing Koordinator ____________________ ____________________ ___________________ NRP. NIP. NIP.

  • 15

    FORM 03 Edisi 01

    PROGRES PENGERJAAN LS 1318 TUGAS RENCANA UMUM

    Jan 08

    SEMESTER : GASAL / GENAP +) , TAHUN : .. NAMA MAHASISWA: . NRP.: DOSEN PEMBIMBING:

    No. TAHAP PENGERJAAN TARGET

    PENYELESAIAN REALISASI PARAP DOSEN PEMB.

    PARAP KOORD

    1

    Tahanan kapal, daya mesin induk, gambar pandangan samping, jarak gading,letak sekat

    Minggu ke 5 Tanggal .

    Minggu ke Tanggal

    2

    Gambar pandangan atas geladak-geladak, dasar ganda dan tangki-tangki

    Minggu ke 8 Tanggal .

    Minggu ke Tanggal

    3 Sistem bongkar muat, ruang muat dan penutupan palka

    Minggu ke 10 Tanggal .

    Minggu ke Tanggal

    4 Kapasitas tangki dan permesinan geladak Minggu ke 11 Tanggal

    Minggu ke Tanggal

    5 Seluruh gambar Minggu ke 13 Tanggal Minggu ke Tanggal

    6 Laporan dan CD Minggu ke 14 Tanggal Minggu ke Tanggal

    7 Ujian Minggu ke 15 Tanggal Minggu ke Tanggal

    8 Minggu ke 15&16 Tanggal Minggu ke Tanggal

    Catatan: +) Coret yang tidak perlu Realisasi diisi oleh dosen pembimbing. Surabaya, Mahasiswa Dosen pembimbing Koordinator __________________ __________________ ________________ NRP. NIP. NIP.

  • 16

    FORM 04 Edisi 01

    PENILAIAN LS 1318 TUGAS RENCANA UMUM

    Jan 08

    SEMESTER : GASAL / GENAP +) , TAHUN : .. DOSEN PEMBIMBING ; .

    LAPORAN GAMBAR PENGERTIAN No NAMA MAHASISWA NRP. na ni 10% na ni

    40% na ni 50% NA NH

    Catatan : +) Coret yang tidak perlu Surabaya,

    Dosen pembimbing ________________ NIP.

    BACK