neurosience

Embed Size (px)

DESCRIPTION

neurosience

Citation preview

Pertumbuhan Tulang dan Kontraksi Otot Manusia

KELOMPOK F1Pertumbuhan Tulang dan Kontraksi Otot Manusia

1KELOMPOK F1Ayu Anas Silvya 102010072Varlye Kantohe 102010118Mariane Devi 102011023Letitia Bellavesta - 102011087Erik Susanto 102011104Noviajun Dwiputri 102011153Afriani Kuddi 102011224Adrian Jonathan 102011235Aditya Wicaksono Putra 102011372Yohana Anggreini - 102011380

2IDENTIFIKASI ISTILAH YANG TIDAK DIKETAHUITidak ada

3RUMUSAN MASALAHSeorang anak kecil terjatuh dan patah pada tulang paha4ANALISIS MASALAHPeranan viamin D dan kalsiumMekanisme kerja otot5HipotesisPemberian suplemen kalsium dan vitamin D dapat mempercepat pertumbuhan tulang dan memperbaiki kontraksi otot

6Struktur tulangA. Tulang rawan (kartilago)Struktur :SelSeratSubstansi dasar Jenis :Kartilago hialinKartilago fibrosaKartilago elastisKartilago turgesen

7

Contoh : dinding trakea, tulang rawan costa, rangka pada fetus8Contoh : telinga luar, epiglotis, tl auditiva, tl laring

9Contoh : simfisis pubis, cakram antar tulang belakang

10

Pertumbuhan tulang rawanAposisional / eksogenMatriks disimpan pada permukaan tulang rawan. Bertumbuh dari perikondrium. Terjadi juga pada pertumbuhan tulang.

Interstisial/ endogenMatriks dihasilkan oleh proliferasi kondrosit. Matriks tulang rawan seluruhnya meluas dari dalam. Tidak terjadi pada tulang.

11B. Tulang Jenis sel :OsteoprogenitorOsteoblasOsteositOsteoklast

Serat:KolagenElastin

Zat antar sel / matriks: Zat organik (serat kolagen)Zat anorganik (kalsium fosfat, kalsium karbonat, CaCl, MgF)

12

13

14Struktur tulang Makroskopik dan mikroskopikTulang spongiosaBercabangan membentuk anyamanCelah di antara anyaman diisi sumsum tulangTerdiri atas banyak trabekel (balok tulang) yang saling berhubungan

15

16

17Pembentukan sponge boneOsifikasi intramembranosa

Pembentukan tulang yang berasal dari jaringan ikat / membran. 18Tulang kompaktaTampak padatTersusun teratur sesuai distribusi pembuluh darah yang memasoknyaPembuluh darah berjalan dalam saluran havers

19Pembentukan tulang kompakOsifikasi endokondral / intrakartilaginosa

Pembentukan tulang dari pembentukan tulang rawan lebih dahulu.

20

Mekanisme kerja otot Tahap-tahap kontraksi:Pelepasan muatan oleh neuron motorikPelepasan transmiter (asetilkolin) di end plate motorikPengikatan asetilkolin ke reseptor asetilkolinPeningkatan konduktansi Na+ dan K+ di membran end platePembentukan potensial end-plate21

6.Pembentukan potensial aksi di serabut-serabut otot 7.Penyebaran depolarisasi ke dalam di sepanjang tubulus T8.Pelepasan Ca2+ dari sisterna terminalis retikulum sarkoplasma serta difusi Ca2+ ke filamen tebal dan filamen tipis9.Pengikatan Ca2+ ke troponin C, sehingga membuka tempat pengikatan miosin di molekul aktin 10.Pembentukan ikatan-silang (cross linkage) antara aktin dan miosin dan pergeseran filamen tipis pada filamen tebal, sehingga menghasilkan gerakan.

22

23

Tahap-tahap relaksasi1. Ca2+ dipompa kembali ke dalam retikulum sarkoplasma2. Pelepasan Ca2+ dari troponin3. Penghentian interaksi antara aktin dan miosin 24

Peran kalsium dan vitamin DVitamin D

Vitamin D menstimulasi kalsifikasi tulang secara langsung dengan bekerja pada osteoblas, dan secara tidak langsung dengan menstimulasi absorpsi kalsium di usus.

KALSIUM

Kalsium dibutuhkan dalam proses kontraksi otot. Ion kalsium dilepaskan oleh reticulum sarkoplasma dan berikatan dengan troponin C. Lalu saat relaksasi, ion kalsium dipompakan kembali ke dalam reticulum sarkoplasma, aktin lepas dari myosin, dan terjadilah proses relaksasi.25KESIMPULANHipitesis diterima,Pemberian suplemen kalsium dan vitamin D dapat mempercepat pertumbuhan tulang dan memperbaiki kontraksi otot

26

Sekian dan terima kasih27