5
MENGUKUR TEKANAN DARAH Nama : …………………………………… NIM : ………………………………… ASPEK YANG DINILAI NILAI 0 1 2 Definisi : Menghitung frekuensi denyut nadi (loncatan aliran darah yang dapat teraba pada berbagai titk tubuh) melalui perabaan pada nadi Tujuan : Mengetahui jumlah denyut nadi dalam satu menit Mengetahui keadaan umum klien Mengetahui integritas sistem kardiovaskular Mengikuti perjalanan penyakit Mengetahui keadaan hemodinamik klien dan keadaan kesehatan secara menyeluruh. Indikasi : Setiap klien yang baru dirawat Setiap klien secara rutin Klien sesuai kebutuhan Pelaksanaan

Nadi

  • Upload
    imamezy

  • View
    10

  • Download
    0

Embed Size (px)

DESCRIPTION

ceklist menghitung nadi

Citation preview

Page 1: Nadi

MENGUKUR TEKANAN DARAH

Nama : …………………………………… NIM : …………………………………

ASPEK YANG DINILAI NILAI

0 1 2

Definisi :

Menghitung frekuensi denyut nadi (loncatan aliran darah yang dapat teraba pada berbagai titk tubuh) melalui perabaan pada nadi

Tujuan :

Mengetahui jumlah denyut nadi dalam satu menit

Mengetahui keadaan umum klien

Mengetahui integritas sistem kardiovaskular

Mengikuti perjalanan penyakit

Mengetahui keadaan hemodinamik klien dan keadaan

kesehatan secara menyeluruh.

Indikasi :

Setiap klien yang baru dirawat

Setiap klien secara rutin

Klien sesuai kebutuhan

Pelaksanaan

1. Persiapan Pasien :

Memperkenalkan diri

Bina hubungan saling percaya

Meminta pengunjung atau keluarga meninggalkan ruangan

Menjelaskan tujuan

Menjelasakan langkah prosedur yang akan di lakukan

Menyepakati waktu yang akan di gunakan

a. Persiapan alat

Page 2: Nadi

Baki berisi: Pada klien yang baru masuk untuk dirawat

Secara rutin pada klien yang sedang dirawat

Sewaktu-waktu sesuai kebutuhan klien

Arloji tangan dengan jarum detik atau layar digital atau

polsteller

Buku catatan dan alat tulis

2. Persiapan Lingkungan :

Sampiran

Tahap pre interaksi

1. Cuci tangan

2. Siapkan alat-alat

Tahap orientasi

1. Memberi salam , panggil klien dengan panggilan yang disenangi

2. Memperkenalkan nama perawat

3. Jelaskan prosedur dan tujuan tindakan pada klien atau keluarga

4. Menjelaskan tentang kerahasiaan

Tahap Kerja

1. Tempatkan alat didekat klien

2. Jelaskan tindakan yang akandilakukan beserta tujuannya

3. Cuci tangan

4. Bantu klien ke posisi telentang atau duduk

Jka telentang, letakkan tangannya menyilang di

dada bawahnya dengan pergelangan terbuka dan

telapak tangan ke bawah

Jika duduk, tekuk sikunya 900 dan sangga lengan

bawahnya di atas kursi atau tangan pemeriksa.

Julurkan pergelangan dengan telapak tangan ke

bawah

5. Tempatkan 2 atau 3 jari tangan pemeriksa di atas lekukan

Page 3: Nadi

radial searah ibu jari, sisi dakam pergelangan tangan klien

6. Berikan tekanan ringan di atas radius, abaikan denyutan

awal kemudian rilekskan tekanan sehingga denyutan

menjadi mudah dipalpasi

7. Saat denyutan teratur, mulai menghitung frekuensi denyut,

dengan menggunakan jam tangan berjarum detik

8. Jika denyut teratur, hitung selama 30 detik dan kalikan

hasilnya dengan 2

9. Jika denyut tidak teratur dan pada klien yang baru pertama

kali dilakukan pemeriksaan, hitung selama 1 menit penuh

10. Kaji kekuatan irama dan kesetaraan denyut

11. Bantu kien ke posisi yang nyaman

12. Cuci tangan

13. Dokumentasikan pada catatan perawatan

Tahap terminasi

1. Menyimpulkan hasil prosedur yang dilakukan

2. Melakukan kontrak untuk tindakan selanjutnya

3. Berikan reinforcement sesuai dengan kemampuan klien

Tahap Evaluasi

1. Menanyakan pada pasien apa yang dirasakan setelah dilakukan

kegiatan

Tahap dokumentasi

Catat seluruh hasil tindakan dalam catatan keperawatan

Keterangan :

0 = tidak dikerjakan

1= di kerjakan tapi tidak lengkap/ tidak

sempurna

2= dikerjakan dengan sempurna