15
Modul ke: Fakultas Program Studi PENGANTAR BISNIS Etika Bisnis dan Tanggung Jawab Seorang Stakeholder M. Soelton Ibrahem, S.Psi, MM 03 EKONOMI DAN BISNIS

Modul ke: PENGANTAR BISNISSoelton+... · Contoh Kasus 1 •Sebuah perusahaan keramik di Tangerang membuat kesepakatan dengan sebuah ... Prinsip-prinsip etika bisnis yang berlaku dalam

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Modul ke: PENGANTAR BISNISSoelton+... · Contoh Kasus 1 •Sebuah perusahaan keramik di Tangerang membuat kesepakatan dengan sebuah ... Prinsip-prinsip etika bisnis yang berlaku dalam

Modul ke:

Fakultas

Program Studi

PENGANTAR BISNISEtika Bisnis dan Tanggung Jawab Seorang Stakeholder

M. Soelton Ibrahem, S.Psi, MM

03EKONOMI DAN

BISNIS

Page 2: Modul ke: PENGANTAR BISNISSoelton+... · Contoh Kasus 1 •Sebuah perusahaan keramik di Tangerang membuat kesepakatan dengan sebuah ... Prinsip-prinsip etika bisnis yang berlaku dalam

Latar Belakang Masalah Etika Bisnis

1. Paradigma di kalangan pebisnis:

mana mungkin ada bisnis yang “bersih”

setiap orang yang berani memasuki wilayah bisnis berarti

ia harus berani (paling tidak) “bertangan kotor”.

apabila “bersih” maka bisnisnya terancam pailit

2. Konotasi di masyarakat :

“dunia bisnis dipenuhi dengan praktik-praktik yang tidak

bersih”

Untuk itu dperlukan adanya ilmu

yang menuntun agar bisnis dijalankan

dengan lebih bertanggung jawab secara moral

Page 3: Modul ke: PENGANTAR BISNISSoelton+... · Contoh Kasus 1 •Sebuah perusahaan keramik di Tangerang membuat kesepakatan dengan sebuah ... Prinsip-prinsip etika bisnis yang berlaku dalam

Merupakan ilmu yang mencakup analisis

dan penerapan konsep atas benar, salah,

baik, buruk, dan tanggung jawab.

Etika membantu seseorang agar dapat

mengambil sikap yang dapat

dipertanggung jawabkan terhadap ajaran

moral

Ajaran moral menerapkan bagaimana

seharusnya manusia hidup, apa yang boleh

dilakukan dan apa yang dilarangEtika

Moral

Tanggung jawab

Etika

Page 4: Modul ke: PENGANTAR BISNISSoelton+... · Contoh Kasus 1 •Sebuah perusahaan keramik di Tangerang membuat kesepakatan dengan sebuah ... Prinsip-prinsip etika bisnis yang berlaku dalam

Etika dan Bisnis BisnisSecara etimologi berarti keadaan dimana seseorang atau sekelompok orang

sibuk melakukan pekerjaan yang menghasilkan keuntungan.

Etika BisnisMerupakan tuntunan bagi para pelaku bisnis agar menjalankan bisnis mereka

(dalam meraih keuntungan) dengan lebih bertanggung jawab secara moral

Etika Bisnis dalam suatu perusahaan dapat membentuk nilai, norma dan

perilaku karyawan serta pimpinan dalam membangun hubungan yang adil

dan sehat dengan pelanggan/mitra kerja, pemegang saham, masyarakat.Contoh Pemilik perusahaan memberikan gaji yang seharusnya menjadi milik para karyawan

dan karyawan bekerja dengan baik sesuai dengan perjanjian kerja yang telahdisepakati,

Pemilik perusahaan menjalankan bisnis dengan tidak berbuat curang kepada relasibisnis dan relasi bisnis bekerja sesuai dengan perjanjian yang telah disepakati

Page 5: Modul ke: PENGANTAR BISNISSoelton+... · Contoh Kasus 1 •Sebuah perusahaan keramik di Tangerang membuat kesepakatan dengan sebuah ... Prinsip-prinsip etika bisnis yang berlaku dalam

Pendekatan Dasar

• Tindakan didasarkan padakonsekuensinya

• memberi manfaat kepadamasyarakat sebesar-besarnya

Utilitarian Approach

• hak dasar setiap orang harusdihormati

• Menghindari benturan dengan hak orang lain

Individual Rights

Approach

• bertindak adil baik secara perseorangan ataupun kelompokJustice

Approach

Dengan

melakukan

3 (tiga)

pendekatan dasar

maka setiap

tindakan

diharapkan akan

sesuai dengan

etika bisnis

Terdapat 3 (tiga) pendekatan dasar dalam merumuskan tingkah

laku etika bisnis :

Page 6: Modul ke: PENGANTAR BISNISSoelton+... · Contoh Kasus 1 •Sebuah perusahaan keramik di Tangerang membuat kesepakatan dengan sebuah ... Prinsip-prinsip etika bisnis yang berlaku dalam

Prinsip Umum Etika Bisnis

1. Prinsip otonomi sikap dan kemampuan manusia untuk mengambil keputusan dan bertindak berdasarkan kesadarannya sendiri

2. Prinsip kejujuranKejujuran merupakan kunci keberhasilan para pelaku bisnis untuk mempertahankan bisnisnya dalam jangka panjang

3. Prinsip keadilansetiap orang diperlakukan sama sesuai dengan aturan yang adil dan sesuai dengan kriteria yangrasional objektif

4. Prinsip saling menguntungkansemua pihak berusaha untuk saling menguntungkan satu sama lain.

5. Prinsip integritas moralmenjalankan bisnis dengan tetap menjaga nama baik pribadi dan perusahaannya

Prinsip-prinsip etika bisnis merupakan pedoman yang harus dijalankan perusahaan untuk mencapai tujuan bisnisnya

Page 7: Modul ke: PENGANTAR BISNISSoelton+... · Contoh Kasus 1 •Sebuah perusahaan keramik di Tangerang membuat kesepakatan dengan sebuah ... Prinsip-prinsip etika bisnis yang berlaku dalam

Contoh Kasus

Page 8: Modul ke: PENGANTAR BISNISSoelton+... · Contoh Kasus 1 •Sebuah perusahaan keramik di Tangerang membuat kesepakatan dengan sebuah ... Prinsip-prinsip etika bisnis yang berlaku dalam

Contoh Kasus 1

• Sebuah perusahaan keramik di Tangerang membuat kesepakatan dengan sebuah

perusahaan perusahaan kontraktor untuk membangun sebuah perumahan.

• Sesuai dengan perjanjian yang telah disepakati pihak pengembang memberikan

spesifikasi bangunan kepada pihak perusahaan keramiktersebut.

• Dalam pelaksanaannya, perusahaan keramik menyesuaikan spesifikasi macam

keramik yang telah dijanjikan. Sehingga perumahan tersebut keramiknya tahan lama

dan tidak mengalami kerusakan.

Pada contoh di atas perusahaan keramik merupakan pelaku

bisnis yang mengikuti transparansi , kejujuran dan nilai-nilai

moral

Page 9: Modul ke: PENGANTAR BISNISSoelton+... · Contoh Kasus 1 •Sebuah perusahaan keramik di Tangerang membuat kesepakatan dengan sebuah ... Prinsip-prinsip etika bisnis yang berlaku dalam

Stakeholder

Page 10: Modul ke: PENGANTAR BISNISSoelton+... · Contoh Kasus 1 •Sebuah perusahaan keramik di Tangerang membuat kesepakatan dengan sebuah ... Prinsip-prinsip etika bisnis yang berlaku dalam

Stakeholder Perusahaan

"Stakeholders adalah setiap kelompok yang berada di dalam maupun luarperusahaan yang mempunyai peran dalam menentukan perusahaan.Stakeholders bisa berarti pula setiap orang yang mempertaruhkan hidupnya padaperusahaan. Penulis manajemen yang lain menyebutkan bahwa stakeholdersterdiri atas berbagai kelompok penekan (pressure group) yang mesti dipertimbangkan perusahaan.“ - Rhenald Kasali Manajemen Public Relations

Page 11: Modul ke: PENGANTAR BISNISSoelton+... · Contoh Kasus 1 •Sebuah perusahaan keramik di Tangerang membuat kesepakatan dengan sebuah ... Prinsip-prinsip etika bisnis yang berlaku dalam

Kelompok Stakeholder

Kelompok Primer

• Pemilik Modal/Saham

• Karyawan

• Supplier & Vendor

• Konsumen

Kelompok Sekunder

• Pemerintah

• Masyarakat

• Kelompok Sosial

• Media

tanpa partisipasinya yang berkelanjutan

organisasi tidak dapat bertahan

mempengaruhi atau dipengaruhi oleh perusahaan, tapi mereka tidak terlibat dalam transaksi

dengan perusahaan

Page 12: Modul ke: PENGANTAR BISNISSoelton+... · Contoh Kasus 1 •Sebuah perusahaan keramik di Tangerang membuat kesepakatan dengan sebuah ... Prinsip-prinsip etika bisnis yang berlaku dalam

Stakeholder dan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan

Perusahaan dalam melaksanakan aktivitasnya harus mendasarkan keputusannyatidak semata berdasarkan faktor keuntungan atau deviden melainkan juga harusberdasarkan konsekuensi sosial dan lingkungan untuk saat ini maupun untukjangka panjang

Tanggung jawab sosial perusahaan atau CSR adalah suatu konsep bahwaorganisasi, khususnya perusahaan memiliki tanggung jawab tidak hanya terhadapkeuntungan finansial namun terhadap juga terhadap konsumen, karyawan,pemegang saham, komunitas dan lingkungan dalam segala aspek operasionalperusahaan

Dengan menunjukkan tanggung jawab sosial, membantu perusahaan untukmemiliki reputasi yang baik

Dengan reputasi yang baik dapat meningkatkan bisnis dan meningkatkan kemapuman untuk memperoleh sumber daya dari stakeholder,

meningkatkan keuntungan dan kemakmuran perusahaan

Page 13: Modul ke: PENGANTAR BISNISSoelton+... · Contoh Kasus 1 •Sebuah perusahaan keramik di Tangerang membuat kesepakatan dengan sebuah ... Prinsip-prinsip etika bisnis yang berlaku dalam

Pendekatan Stakeholder

Pendekatan stakeholders merupakan sebuah pendekatan baru yang banyak digunakan dalametika bisnis, dengan mencoba mengintegrasikan kepentingan bisnis di satu pihak dan tuntutanetika di pihak lain.

Dengan pendekatan stakeholder berarti perusahaan harus menjalin relasi bisnis yang baik danetis dengan semua pihak terkait.

Dengan terjalinnya relasi bisnis yang baik dan etis antar stakeholder maka akan tercipta etikabisnis .

Kepentingan,kekuatan dan pengaruh dari setiap Stakeholder harus memperhatikan Kepentingan Utama Stakeholder yang lain

Page 14: Modul ke: PENGANTAR BISNISSoelton+... · Contoh Kasus 1 •Sebuah perusahaan keramik di Tangerang membuat kesepakatan dengan sebuah ... Prinsip-prinsip etika bisnis yang berlaku dalam

Penutup

Etika bisnis merupakan alat bagi para pelaku bisnis untuk menjalankan bisnis merekadengan lebih bertanggung jawab secara moral.

Prinsip-prinsip etika bisnis yang berlaku dalam kegiatan bisnis yang baik sesungguhnyatidak bisa dilepaskan dari kehidupan kita sebagai manusia

Perusahaan dalam melaksanakan aktivitasnya harus mendasarkan keputusannya tidaksemata berdasarkan faktor keuntungan melainkan juga harus berdasarkan konsekuensisosial dan lingkungan. Yang dituangakan dalam tanggung jawab sosial perusahaan (CSR)

Stakeholder yang terdiri atas pihak-pihak yang terkait dengan kegiatan bisnis, memilikimasing-masing kepentingan yang bertujuan untuk memperoleh keuntungan.

Agar hak dan kepentingan stakeholder dapat dijamin, diperhatikan, dan dihargai dalamsuatu kegiatan bisnis maka diperlukan adanya pendekatan stakeholders.

Pendekatan Stakeholder memperlihatkan secara jelas bagaimana prinsip-prinsip etikabisnis menemukan tempat penerapannya yang relevan, dalam interaksi bisnis dari sebuahperusahaan dengan berbagai pihak terkait.

Page 15: Modul ke: PENGANTAR BISNISSoelton+... · Contoh Kasus 1 •Sebuah perusahaan keramik di Tangerang membuat kesepakatan dengan sebuah ... Prinsip-prinsip etika bisnis yang berlaku dalam

Terima KasihM. Soelton Ibrahem, S.Psi, MM