10
TUGAS GRAFIK KOMPUTER & PENGOLAHAN CITRA Alfian Effendi 10112608 3KA26 SISTEM INFORMASI

Membuat Garis OpenGL.docx

  • Upload
    koko-

  • View
    296

  • Download
    4

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Membuat Garis OpenGL.docx

TUGAS

GRAFIK KOMPUTER & PENGOLAHAN CITRA

Alfian Effendi

10112608

3KA26

SISTEM INFORMASI

UNIVERSITAS GUNADARMA

Page 2: Membuat Garis OpenGL.docx

Kali ini saya membuat program garis horizontal, vertical, dan diagonal menggunakan OpenGL pada Dev C++ pada windows 8. Langsung saja ketik seperti gambar dibawah ini :

Page 3: Membuat Garis OpenGL.docx
Page 4: Membuat Garis OpenGL.docx
Page 5: Membuat Garis OpenGL.docx

Ketika di Compile dan sukses tidak ada yang error maka tampilannya akan seperti dibawah ini :

OUTPUT :

Jika memilih program ke-1 :

Page 6: Membuat Garis OpenGL.docx

Jika memilih program ke-2 :

Page 7: Membuat Garis OpenGL.docx

Jika memilih program ke-3 :

Logika Program :

#include disini berfungsi untuk menggunakan paket-paket di library, contoh GL/glut.h merupakan paket library untuk menggunakan OpenGL.

Int disini berfungsi untuk membuat variable, contoh x0,x1 dst. Void init(void) merupakan bagian untuk membuat tampilan saat program OpenGL

berjalan, seperti warna background (glClearColor) dst. Void display(void) merupakan bagian untuk mengisi tampilan pada kotak program

OpenGL, seperti warna garis (glColor3f), tebal garis (glLineWidth), membuat titik pusat x,y dst.

Int main(int argc, char** argv) disini merupakan main method dimana program pertama kali berjalan, yang berisi suatu kondisi dimana jika factorial dari nilai k = 1 maka akan melanjutkan program, jika tidak akan kembali ke menu.

Kemudian terdapat program menu dimana menggunakan kondisi switch-case.

Page 8: Membuat Garis OpenGL.docx

Pada code berikut : glutInit(&argc,argv); glutInitWindowPosition( 100, 100 ); glutInitWindowSize( 500, 500 );

glutInitDisplayMode(GLUT_SINGLE | GLUT_RGB); glutCreateWindow("......."); /* window title */ init(); /* set attributes */ glutDisplayFunc(display); /* tell OpenGL main loop what */

glutMainLoop(); /* pass control to the main loop */

Pada code diatas merupakan code untuk mengatur ukuran dari kotak dialog OpenGL (glutInitWindowPosition) & (glutInitWindowSize), judul window glutCreateWindow ("....."), dst.

Void inputt() disini merupakan bagian untuk menampilkan inputan untuk menginput titik-titik koordinat.

Int input1() disini merupakan bagian untuk suatu kondisi dimana xy tidak boleh lebih besar dari 50 dan xy tidak boleh lebih kecil dari 50.

Void horizontal() disini merupakan bagian kode suatu kondisi untuk membuat garis horizontal dimana jika membuat garis horizontal titik y awal dan y akhir harus sama, jika tidak maka akan kembali ke menu awal.

Void vertical() disini merupakan bagian kode suatu kondisi untuk membuat garis vertikal dimana jika membuat garis vertical titik x awal dan x akhir harus sama, jika tidak maka akan kembali ke menu awal.

Void diagonal() disini merupakan bagian kode suatu kondisi untuk membuat garis diagonal dimana jika membuat garis diagonal factorial titik x awal harus sama dengan x akhir dan factorial titik y awal harus sama dengan y akhir jika ingin membuat garis diagonal yang lurus.